psikologi ilmu jiwa belajar

Post on 22-Jun-2015

7.280 Views

Category:

Education

6 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

Nanik Andrianie

Assalamu’alaikum wr. wb.

Kelompok 1Nanik AndrianieKholilatul QudsiyahSri WahyuNingsihWahyu AndriawanZainal ArifinYuliani

Psikologi Ilmu Jiwa belajar

  

Definisi Ilmu Jiwa Belajar

Psikologi berasal dari bahasa Yunani, yaitu psyche/jiwa dan logos/ilmu. Jadi, secara harfiah/ilmu tentang jiwa atau ilmu jiwa.

Sedangkan arti sederhana dari belajar adalah perubahan perilaku, yang bermula dari TIDAK TAHU menjadi TAHU.

Jadi, ilmu jiwa belajar (psikologi belajar) adalah disiplin psikologi yang berisi teori-teori psikologi mengenai belajar, terutama mengupas bagaimana cara individu belajar.

Atau Belajar >perbuatan yg dilakukan scr sungguh2, dg sistematis, mendayagunakan semua potensi yg dimiliki, baik fisik, mental serta dana, panca indera, otak & anggota tubuh lainnya. Demikian pula aspek2 kejiwaan seperti intelegensi, bakat, motivasi, minat, dll.

Objek ilmu jiwa belajar

Folmal > “Proses membimbing mengajar dan melatih anak”.

materiil > penghayatan dan tingkah laku manusia (Human Behavior and Human Relationship).

Objek

Formal

Materiil

Metode Ilmu Jiwa Belajar

metode

Introspeksi

Observasi

Eksperimen

Test

Angket

Proyeksi

Tujuan Ilmu Jiwa BelajarBelajar bertujuan mengadakan perubahan di

dalam diri yakni tingkah laku.Belajar bertujuan mengubah kebiasaan dari

yang buruk menjadi baik.Belajar bertujuan untuk mengubah sikap dari

negatif menjadi positif.Belajar menambah pengetahuan dalam

berbagai bidang ilmu.

Karakteristik Perubahan Hasil

Belajar Menurut Muhibbin Syah (2003)1)      Perubahan intensional2)      Perubahan positif dan aktif3)      Perubahan efektif dan fungsional

Menurut Syaiful Bahri Djamarah (2008)1)       Perubahan yang terjadi secara sadar2)      Perubahan dalam belajar bersifat fungsional3)      Perubahan dalam belajar bersifat positif dan aktif4)      Perubahan dalam belajar bukan bersifat sementara5)      Perubahan dalam belajar bertujuan atau terarah6)      Perubahan mencakup seluruh aspek tingkah laku

Kegunaan1)      Untuk memperoleh paham tentang

gejala-gejala jiwa dan pengertian yang lebih sempurna tentang tingkah laku sesama manusia pada umumnya dan anak-anak pada khususnya.

2)      Untuk mengetahui perbuatan-perbuatan jiwa serta kemampuan jiwa sebagai sarana untuk mengenal tingkah laku manusia atau anak

3)      Untuk mengetahui penyelenggaraan pendidikan dengan baik

Ruang Lingkup Mengenai Belajar 1)      Teori-teori belajar2)      Prinsip-prinsip belajar3)      Hakikat belajar4)      Jenis-jenis belajar5)      Aktivitas-aktivitas belajar6)      Teknik belajar efektif7)      Karakteristik perubahan hasil belajar8)      Manifestasi perilaku belajar9)      Faktor-faktor yang mempengaruhi

belajar

Ruang Lingkup Mengenai Proses Belajar

1)      Tahap perbuatan belajar2)      Perubahan-perubahan jiwa yang terjadi

selama belajar3)      Pengaruh pengalaman belajar terhadap

perilaku individu4)      Pengaruh motivasi terhadap perilaku belajar.5)      Signifikasi perbedaan individual  dalam

kecepatan memproses kesan dan keterbatasan kapasitas individu dalam belajar

6)      Masalah proses lupa dan kemampuan individu mempelajari melalui transfer belajar.

TERIMA KASIH

SEMOGA BERMANFAAT

Wassalamualaikum wr.wb.

top related