plan project kesiswaan

Post on 21-Jul-2015

41 Views

Category:

Education

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

EVALUASI KESISWAAN

• PERATURAN YANG BELUM BERJALAN DENGAN BAIK (INKONSISTENSI)

• PRESTASI YANG MASIH MINIM

• PENJAGAAN YANG BELUM MAKSIMAL

KOMPETENSI LULUSAN

• Meluluskan peserta didik yang memiliki karakteristik :

• KUAT• Keimanan dan karakter yang kuat• Terbiasa beribadah dengan benar• Prestasi Akademik optimal • Terbiasa dengan kedisiplinan

• KAYA• Memiliki wawasan keilmuan yang luas• Memiliki jiwa kemandirian dan enterpreneurship• Siap memasuki dunia kerja

• MULIA• Mampu memberikan kemanfaat bagi lingkungan• Mampu menebarkan nilai-nilai kebaikan• Mampu menjadi da’i di masyarakat

Quality Assurance

Sholat Dengan Kesadaran Nilai 5 Bidang Studi Tuntas Tartil Baca Al Quran Memiliki Kemampuan Membaca Efektif Hafal Juz 28 s.d 30 Disiplin Senang Membaca Mandiri Percaya Diri Prilaku Sosial Baik Aktif dalam kegiatan sosial Memiliki Budaya Bersih Berbakti Pada Orang Tua Kemampuan Komunikasi Baik

ANALISIS SWOT

VISI, MISI, TUJUAN dan SASARAN (Target Mutu)

VISI

“TERWUJUDNYA PESERTA DIDIK YANG BERIMAN & BERTAQWA, BERPRESTASI, BERKARYA, MANDIRI DAN BERWAWASAN GLOBAL”

Indikatornya :

• Terlaksananya program pembiasaan yang efektif

• Terwujudnya pengelolaan sekolah yang profesional dan transparan

• Keterlibatan masyarakat peningkatan penyelenggaraan pendidikan

• Terlaksananya pembinaan mental-spiritual secara rutin

• Terlaksananya pembinaan pengembangan diri secara rutin

• Tercapainya target juara pada lomba akademis dan non akademis 25%

top related