pemrograman berbasis objek.ppt

Post on 26-Oct-2015

52 Views

Category:

Documents

2 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

Penjelasan Apa yang dimaksud tentang OOP

TRANSCRIPT

PEMROGRAMAN BERBASIS OBJEK

OOP?(Object Oriented Programming)

merupakan teknik membuat suatu

program berdasarkan cara pandang objek.

Object

sesuatu yang memiliki identitas (informasi tentang dirinya) dan tingkah

laku (apa yang dapat dilakukan)

Class

Tempat untuk membuat objek

Attribute

Sifat atau karaketeristik yang dimiliki oleh Objek

Method

Sesuatu yang bisa dilakukan oleh objek

Constructor

Set instruksi untuk yang didesign untuk penginisialisasian

Konsep Dasar OOP

Inheritance

Konsep dimana suatu objek memiliki sejumlah perilaku yang dimiliki oleh objek

lain dalam suatu hirarki tertentu

Encapsulation

Menghilangkan elemen-elemen khusus pada implementasi class

Polymorphism

Method dengan nama sama mempunyai aksi yang berbeda

Class : mahasiswa

Object : Bio

Attribute : NPM, Nama, Alamat

Method : Kenalan, Belajar

Bahasa Pemrograman??

Java

Php

C++

Vb.NET

Sumber

Terima Kasih

top related