pemanfaatan database aplikasi e-ktp

Post on 05-Aug-2015

53 Views

Category:

Documents

12 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

PEMANFAATAN DATABASE APLIKASI E-KTP

Bidang Kesejahteraan Masyarakat Dinas Infokom, 2011

Latar Belakang

A. Potensi :1. Pelaksanaan e-KTP di Kota Tangerang;2. Pelaksanaan Multi Guna di Bidang Kesejahteraan

Masyarakat (Kesehatan dan Pendidikan);3. Infrastruktur TIK yang memadai.

B. Hambatan :1. Prosedur Multi Guna;2. Database Pengguna Multi Guna;3. “Pulau” Informasi.

Tujuan

• Pemanfaatan Single Identity Number (SIN);• Pemanfaatan Infrastruktur TIK Pemerintah

Kota Tangerang;• Pembangunan “sistem” Layanan Masyarakat

berbasis NIK pada e-KTP;• Membangun tata kelola pemerintahan yang

bersih, transparan dan akuntabel;• Peningkatan Kesejahteraan Masyarakat.

Tahapan Pelaksanaan

1. Identifikasi SIM dan Infrastruktur;2. Perancangan “sistem” Layanan Masyarakat;3. Pembangunan SIM;4. Pengadaan Infrastruktur;5. Pelatihan dan Sosialisasi;6. Pelaksanaan;7. Pemeliharaan dan Evaluasi.

1. Identifikasi SIM (a)• Kependudukan

– SIAK• Kesehatan

– Sistem Informasi Puskesmas (SIP)• Pendidikan

– Sistem Informasi Profil Sekolah– PSB Online– SIM Nomor Unik Pendidikan dan Tenaga Kependidikan (NUPTK)– Sistem Online Daftar Peserta Didik Jardiknas

• Kesejahteraan – Kartu Pencari Kerja Online– Sistem Informasi Perijinan Terpadu– Sistem Informasi Perpustakaan Daerah– Sistem Antrian Elektronik

Identifikasi Infrastruktur (b)

• Wide Area Network (WAN);– Puspem, Cisadane, Dinkes, Disnaker, Inspektorat,

PU, Damkar, KPUD, Kesbanglinmas, PKK, Gedung Arsip, DKP;

– 13 Kantor Kecamatan;– 30 Puskesmas.

• Local Area Network (LAN) di masing-masing gedung;

• Perangkat Antrian Elektronik.

Perancangan “Sistem” Layanan• Prosedur harus memiliki prinsip :

– Sederhana;– Transparan;– Tetap (baku);– Legal.

• Aplikasi– SI MultiGuna– Integrasi db e-KTP dengan db aplikasi lainnya

• Infrastruktur– CardReader– Komputer – Sistem Antrian Elektronik– Koneksi

Contoh Prosedur KMG di Puskesmas

PEMANFAATAN DATABASE E-KTP

10

Terima Kasih

top related