operasi histogram equalization

Post on 05-Jul-2015

97 Views

Category:

Education

2 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

operasi histogram equalization

TRANSCRIPT

Perbaikan Kualitas Citra - image enhancement dengan Histogram Equalization

Oleh : mulkan.ms@gmail.com www.softscients.web.id

perbaikan citra atau yang biasa disebut image enhancement adalah proses perbaikan kualitas citra atau gambar dengan cara memanipulasi parameter-parameter citra. dengan adanya perbaikan citra maka ciri-ciri khusus yang terdapat di dalam citra lebih ditajamkan. Salah satu operasi perbaikan citra format grayscale adalah histogram equalization – perataan histogram. Disadur dari http://angeljohnsy.blogspot.com/2011/04/matlab-code-histogram-equalization.html

http://en.wikipedia.org/wiki/Histogram_equalization Penulis mengimplementasikan menggunakan bahasa java yaitu seperti berikut

Terlihat bahwa operasi perataan histogram dapat bekerja dengan baik, informasi masih lebih lanjut ke www.softscients.web.id

top related