multimedia pembelajaran dengan slide master

Post on 16-Jul-2015

97 Views

Category:

Education

2 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

kompetensi materi Latihan Tes

PELUANG BERSYARAT

Soal

Evaluasi

SEDANG MEMUAT ISI

kompetensi materi Latihan Tes

PELUANG BERSYARAT

Soal

Evaluasi

KOMPETENSI DAN INDIKATOR

Standar Kompetensi

Menggunakan aturan statistika, dan

peluang bersyarat dalam pemecahan

masalah.Indikator

Menjelaskan pengertian peluang

bersyarat dan Menentukan nilai peluang

bersyarat.

kompetensi materi Latihan Tes

PELUANG BERSYARAT

Soal

Evaluasi

Defenisi Peluang Kejadian Bersyarat

Misalkan pada percobaan

melempar dadu bersisi enam sebanyak 1

kali,akan ditentukan kejadian munculnya

mata dadu angka ganjil jika disyaratkan

kejadian munculnya mata dadu angka

prima terjadi terlebih dulu disebut

kejadian bersyarat. Sehingga dapat

disimpulkan bahwa kejadian bersyarat

merupakan kejadian munculnya mata

dadu angka ganjil yang ditentukan oleh

persyaratan kejadian munculnya mata

dadu angka prima terjadi terlebih dulu .

Defenisi

Diagram venn

Formula

kompetensi materi Latihan Tes

PELUANG BERSYARAT

Soal

Evaluasi

Secara umum, kejadian A

dengan syarat kejadian B terjadi

lebih dulu ditulis AIB. Sebaliknya,

jika kejadian B dengan syarat

kejadian A terjadi lebih dulu ditulis

BIA. Proses terbentuknya kejadian

bersyarat AIB diperlihatkan

dengan diagram venn pada

gambar berikut.s

B B AAIB

kompetensi materi Latihan Tes

PELUANG BERSYARAT

Soal

Evaluasi

Untuk menghitung peluang kejadian bersyarat

digunakan rumus sebagai berikut.

Peluang kejadian A dengan syarat kejadian B

terjadi lebih dulu,ditentukan dengan aturan

Peluang kejadian B dengan syarat kejadian A

terjadi lebih dulu,ditentukan dengan aturan

P(AIB)=P(A ∩ B)/P(B), P(B)≠0

P(BIA)=P(A ∩ B)/P(A), P(A)≠0

kompetensi materi Latihan Tes

PELUANG BERSYARAT

Soal

Evaluasi

LATIHAN

Dua buah dadu dilemparkan secara bersamaan

sebanyak 1 kali. Hitunglah peluang kejadian

munculnya angka 1 untuk dadu kedua dengan syarat

kejadian munculnya jumlah kedua mata dadu kurang

dari 4 terjadi lebih dulu.Jawab

Ruang contoh pada percobaan ini adalah S,dengan

n(S)=6x6=36.

Misalkan :

A adalah kejadian munculnya angka 1 untuk dadu

kedua,maka

A={(1,1),(2,1),(3,1),(4,1),(5,1),(6,1)}

P(A)=nA/nS=6/36=1/6

kompetensi materi Latihan Tes

PELUANG BERSYARAT

Soal

Evaluasi

Jawab

B adalah kejadian munculnya jumlah kedua mata dadu

kurang dari 4,maka

B={(1,1),(1,2),(2,1)} P(B)=nB/nS=3/36=1/12

A∩B={(1,1),(2,1)} P(A∩B)=2/36=1/18

Sehingga peluang kejadian bersyarat AIB adalah

P(AIB)=P(A∩B)/P(B)=1/18/1/12=2/3

kompetensi materi Latihan Tes

PELUANG BERSYARAT

Soal

Evaluasi

Tes I

Peluang kejadian A adalah P(A)=2/3,peluang kejadian

bersyarat P(BIA) =1/2,berdasarkan data tersebut berapakah

peluang kejadian P(A∩B)?

a. 1/3

b. 1/4

c. 1/5

d. 1/6

kompetensi materi Latihan Tes

PELUANG BERSYARAT

Soal

Evaluasi

“HARUS COBA LAGI”

kompetensi materi Latihan Tes

PELUANG BERSYARAT

Soal

Evaluasi

JAWABANNYA BENAR

“LANJUT”

kompetensi materi Latihan Tes

PELUANG BERSYARAT

Soal

Evaluasi

Tes II

Dua buah dadu bersisi enam dilempar secara

bersamaan sebanyak 1 kali. hitunglah peluang

kejadian munculnya angka 2 untuk dadu

pertama dengan syarat kejadian munculnya

jumlah kedua dadu kurang dari 5 terjadi lebih

dulu.

a. 1

b. 2/3

c. 1/3

d. 4/3

kompetensi materi Latihan Tes

PELUANG BERSYARAT

Soal

Evaluasi

HARUS COBA LAGI

kompetensi materi Latihan Tes

PELUANG BERSYARAT

Soal

Evaluasi

JAWABAN BENAR

MY PROFIL

kompetensi materi Latihan Tes

PELUANG BERSYARAT

Soal

Evaluasi

top related