metodologi penelitian dalam ilmu filsafat

Post on 06-Jul-2015

6.951 Views

Category:

Education

8 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

metode penelitian filsafat ilmu

TRANSCRIPT

TUGAS KELOMPOK

Program Studi Administrasi PendidikanKekhususan Manajemen Pendidikan Pasca Sarjana UNM

FILSAFAT DAN METODOLOGI PENELITIAN

Oleh : Kelompok IV Aswan DinarA r m a n

Mardiyani AliyahMisbahuddin FahrurroziDarnawati

A. Pengantar

Manusia adalah makhluk yang bertanya. Manusia

makhluk berpikir (homo sapiens); Berpikir membuahkan

pengetahuan. . Dengan demikian “Aku berpikir , maka

aku bertanya” . Berpikir dibangun lewat rangsangan

bertanya dan menggugat . Manusia selalu bertanya,

karena didorong oleh rasa ingin tahu .Dari rasa

keingintahuan itulah akan menimbulkan budaya meneliti

seorang peneliti harus mampu menggabungkan

teori/ide yang ada dengan fakta di lapangan dan

dilakukan secara sistematis. Jadi, dapat dikatakan

bahwa penelitian merupakan proses yang dilakukan

secara sistematis untuk menghasilkan pengetahuan

(knowledge), yang ditandai dengan dua proses

yaitu; (1) proses pencarian yang tidak pernah

berhenti, dan (2) proses yang sifatnya subyektif

K

O

N

S

E

P

T

U

A

L

I

S

A

S

I

P

E

N

E

L

I

T

I

A

N

ONTOLOGI

EPISTEMOLOGI

HUMAN NATURE

METODOLOGI

P

E

N

E

L

I

T

I

A

N

I

L

M

I

A

H

Purpossiv ; fokus tujuan jelas

Replicability; dapat diuji ulang

Objectivity ; berdasarkan pada data aktual

Generalisasi ; ruang lingkup penggunaan

Precision ; mendekati tingkat realitas

Dasar teori & Metodologi yang baik

Testibility ; prosedur uji hipotesis jelas

PARADIGMA DALAM PENELITIAN

1. Paradigma Positivis ;

2. Paradigma Interpretasi

3. Paradigma Critical

Pendekatan yang diadopsi dari ilmu alam yang menekankan pada

kombinasi antara angka dan logika deduktif dan penggunaan alat‐alat

kuantitatif dalam menginterpretasikan suatu fenomena secara

“objektif”.

Menitikberatkan pada peranan bahasa, interpretasi dan pemahaman

di dalam ilmu filsafat. Pendekatan ini memfokuskan pada sifat

subjektif dari social world dan berusaha memahaminya dari kerangka

berpikir objek yang sedang dipelajarinya.

Pendekatan critical lebih bertujuan untuk memperjuangkan ide

peneliti agar membawa perubahan substansial pada masyarakat.

Prapositivisme Positivisme Postpositivisme

Realitas danberkembang secarailmiah

Realitas teramati, bersifat tunggal, dapatdiklasifikasikan dandeterminisme (sebabakibat) bebas nilai, realtif tetap dan terukur

Realitas bersifat holistik(utuh), dinamis (tidaktetap), kompleks, salingmempengaruhi, penuhmakna dan terikat nilai

Metode penelitiandeskriptif kualitatif

Metode penelitiankuantitaif, deduktif

Metode penelitiankualitatif, induktif

Peneliti pasif, menggambarkan apayang diamati

Peneliti dapat melakukaneksperimen dan mencaripengaruh

Memahami maknarealitas yang kompleks, mengkonstruksifenomena

Filsafat Metode Penelitian

8

9

Pertanyaan/Saran :

top related