memahami dan melakukan pelatihan pengembangan ppt

Post on 21-Jun-2015

796 Views

Category:

Education

5 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

Memahami dan Melakukan Pelatihan Pengembangan Sumber Daya Manusia

Kelompok 6 :• Septian Maulana• Risalah Syahadati• Syarifah Alawiyah

• Pelatihan adalah suatu proses dimana orang-orang mencapai kemampuan tertentu untuk membantu mencapai tujuan organisasi.

• Menurut Gouzali (2000: 496) “pengembangan SDM merupakan suatu kegitan yang harus dilaksanakan organisasi, agar pengetahuan, kemampuan, dan keterampilan mereka melakukan sesuai tuntutan pekerjaan yang mereka lakukan.

Pelatihan vs PengembanganPelatihan pengembangan

Fokus

Jangka waktu

Mempelajari tingkah laku dan tindakan yang spesifik; menampilkan

teknik-teknik dan proses-proses

Memahami konsep dan konteks informasi;

membentuk penilaian; mengembangkan kapasitas di dalam

penugasan

Periode lebih pendek Periode lebih panjang

Pelatihan Pengembangan Pengukuran Efektivitas

Penilaian kinerja, analisis

biaya/keuntungan, tes kelulusan, dan

sertifikasi

Orang-orang yang memenuhi kualifikasi selalu tersedia setiap dibutuhkan;

promosi dalam dimungkinkan, keuntungan

kompetitif berdasarkan Sumber Daya Manusia

Manfaat Pengembangan SDM

• Manfaat atau faedah suatu program pengembangan SDM pegawai dalam suatu organisasi adalah dengan pengembangan pegawai agar pegawai lebih mudah melaksanakan tugasnya, sehingga akan lebih positif dalam menyumbang tenaga dan pikiran bagi organisasi.

Metode Pelatihan Dan Pengembangan

• a. On the Job Training• B. Off the Job Training

Analisa Kebutuhan Pengembangan

• Metode yang digunakan oleh organisasi untuk mengukur kebutuhan pengembangan adalah:

1.Pusat penilaian2.Tes psikologis, dan 3.Penilaian kinerja kerja

Evaluasi Pelatihan

• Evaluasi pelatihan membandingkan hasil – hasil setelah pelatihan dengan tujuan yang diharapkan para manager, pelatih, serta peserta pelatihan.Terlalu sering pelatihan dilaksanakan tanpa pemikiran untuk mengukur dan mengevaluasinya dikemudian hari untuk melihat seberapa baik pelatihan itu telah dilakukan.

Terima Kasih

top related