mechatronics concept

Post on 18-Dec-2014

628 Views

Category:

Education

3 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

this article describes about the concept of mechatronics and its development

TRANSCRIPT

Keilmuan Teknik MekatronikaIr. S.N.M.P. Simamora, MT.

Lab. Hardware & KomponenJurusan Ilmu Komputer – F.MIPA

Bandung 2007

Referensi:

1. Alciatore, D., Histand, M. B. 2011. Introduction to Mechatronics and Measurement System. McGraw-Hill.

2. Bishop, R. H. 2006. Mechatronics: An Introduction. Taylor & Francis Group.

3. Bolton, W. 1998. Mechatronics: Electronic Control Systems in Mechanical Engineering. Longman Sc & Tech.

Era 90-an

Era 2000

Pemetaan Keilmuan T. Mekatronika

Mekatronika

Definisi: suatu keilmuan interdisiplin ilmu teknikdari mekanika dan elektronika yang diintergrasikan dalam arsitektur sistem kendaliuntuk tujuan mendesain produk yang memilikifungsionalitas khusus dalam sensor, pendorong, kinematic dan pneumatic.Contoh terapan:

• Militer dan pertahanan• Industri eksplorasi bumi dan kelautan• Pendidikan dan universitas• Kesehatan dan kedokteran• Wahana bermain• Mesin fotokopi

Penjelasan Lebih lanjut

Teknik Mekatronika merupakan cabangbidang keilmuan teknik yang diturunkandari dasar keilmuan mesin dandipengaruhi oleh dominasi teknik sistemkendali berbasis elektronika dengandidukung bidang komputer H/W, pengolahan sinyal, dan sensor.Dasar keilmuan Teknik Mekatronika: matematika, fisika mekanika, elektronika, sistem komputer, dan logika matematika.

Beberapa terapan T. Mekatronika

Komponen-komponen sistem mekatronika

Konsep Dasar Elektronika

• I(t) = kuat-arus mengalirselama periode selang t

• Kuat-arus merupakanmuatan elektron yang mengalir pada t-awalmenuju t-akhir

)()( tqdtdtI =

Capacitor

∫=t

o

dttIC

tV )(1)(

)()( tVdtdCtI =

atau

Inductor

IL

tdtdtV

.

)()(

=

=

λ

λ)()( tI

dtdLtV =

λ adalah total magnetic-flux melalui suatu lilitanyang dialiri kuat-arus (Wb, webers)L adalah nilai induktansi (H, Henry)I = kuat-arus

∫=t

dVL

tI0

)()(1)( ττ

Kuat-arus DC dan AC

• Tegangan DC ⇒ muatanelectron yang bergerak.

• Tegangan AC ⇒ muatanelectron yang bergetar.

Kirchhoff’s Voltage Law (KVL)

• Kuat-arus diukur pada instrumen dengan posisiserial terhadap alat ukur.

• Beda-potensial diukur pada instrumen denganposisi paralel terhadap alat ukur.

Sistem Order-1

top related