manajemen sumberdaya data

Post on 18-Jul-2015

68 Views

Category:

Education

3 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

Manajemen Sumberdaya Data

1

Manajemen SumberDaya Data

Disusun Oleh:

• Muhammad Afdan Rojabi J3C114066

• Istuti Apriyanti Syahrir J3C414144

• Dewi Sartika Barus J3C114106

Pengertian Data

Data adalah sumber daya penting organisasi yang perlu dikelolaseperti mengelola aset penting dalam bisnis lainnya.

2

ELEMEN LOGIS

1. Karakter = Elemen logis data yang paling dasar.

2. Data adalah field atau bagian data.

3. Filed = Tingkat selanjutnya yang lebih tinggi daridata.

4. Record = Field-field data yang saling berhubungandikelompokkan untuk membentuk catatan (record).

5. File = kumpulan dari beberapa record yang salingberhubungan.

6. Database = kumpulan terintegrasi dari elemen data yang secara logika saling berhubungan.

Jenis-Jenis Database

Database

Database

Database

Database

operasional

terdistribusi

eksternal

hipermedia

3

Database Operasional

• Database operasional : database yang berisi

data terinci yang dibutuhkan untuk

mendukung proses bisnis dan operasi dari

suatu perusahaan.

4

Database Terdistribusi

• Database terdistribusi = database yang

dibuat replikanya dan didistribusi ke

berbagai server yang bertujuan untuk

memberikan informasi terbaru

5

Database Eksternal

• Database eksternal = rangkaian informasi

yang dapat diakses secara gratis dari

berbagai layanan komersial online

6

Database hipermedia

• Database hipermedia = rangkaian dari

berbagai halaman multimedia yang saling

berhubungan dalam sebuah situs web

7

Gudang Data

sumber pusat dari data yang telah dibersihkan,

diubah, dan dikatalogkan agar mereka dapat dipakai

oleh para manajer dan praktisi bisnis lainnya untuk

penambangan data, pemrosesan analitis online.

Manfaat Gudang Data

• Informasi dalam gudang tetap dapatdisimpan dengan aman selamanyameskipun sistem sumber data berubahseiring waktu.

Penggudangan data dapat memfasilitasisistem pendukung keputusan aplikasiseperti laporan.

Penggudangan data memberikan model

data umum untuk semua kepentingan tanpa

memperdulikan dari mana sumber datanya.8

Fungsi Gudang Data

Berikut ini beberapa fungsi gudang data bagi perusahaan:

– Melakukan analisis berbasis pasar agar dptmengidentifikasi berbagai paket produk

Menemukan akar dari masalah kualitas dan produksi

Mencegah penurunan pelanggan dan untuk mendapat mendapat pelanggan baru

Penjualan lintas pelanggan yang telah ada

Mendapat gambaran mengenai pelanggan dengan lebih akurat

11

GudangAPLIKASI

Data TI31DATA MART

KEUANGAN

ERP

PENGENDALIPERSEDIAAN PEMASARAN

GUDANGDATA

PENJUALANLOGISTIK

AKUNTANSI

PENGIRIMAN

PELAPORANMANAJEME9NCRM

Pemrosesan File

Era sebelum database (tradisional)•

Penumpukan data

Data belum terintegrasi

Ketergantungan data

• Era database

– Pengorganisasian file / database

terintegrasi dan tidak ada saling

antara satu dengan lainnya

sudah

ketergantungan

12

Struktur Database

Struktur

Struktur

Struktur

Struktur

Struktur

Hierarkis

Jaringan

Relasional

Multidimensional

Berorientasi Objek

13

Struktur Hierarkis

14

ELEMEN DATA

DEPARTEMEN

ELEMEN DATA

PROYEK A

ELEMEN DATA

PROYEK B

ELEMEN DATA

KARYAWAN 1

ELEMEN DATA

KARYAWAN 2

Struktur Jaringan

15

PROYEK

B

PROYEK

A

kARYAWAN 3kARYAWAN 2kARYAWAN 1

DEPARTEMEN

B

DEPARTEMEN

A

Struktur Relasional

16

1

Struktur Multidimensional

7

Struktur BerorientasiObjek Rekening Bank

Objek

Pewarisan Pewarisan

Objek RekeningGiro

Objek RekeningTabungan

18

Atribut

* Jumlah penarikan

* Laporan triwulan

Operasi

* Hitung bunga yang telahdibayar

* Cetak laporan triwulan

Atribut

* Pemberitahuan batas kredit

* Laporan bulanan

Operasi

* Hitung bunga terutang

* Cetak laporan bulanan

Atribut

* Pelanggan

* Saldo

* Bunga

Operasi

* Simpanan (jumlah)

* Penarikan (jumlah)

* Cari pemilik

Software DBMS

Microsoft Access 2003

Microsoft SQL Server

Oracle 9i

2000

Lotus Approach

19

PERTANYAAN

Rizal j3c114045 : jika tidak ada gudang data manajemen dapat dilakukan

Islamia (j3c114069) : gudang data online dan contohnya

Azmi (j3c214139 ) : manfaat gudang data buat kami

top related