liturgi dan ritualisme

Post on 02-Nov-2015

236 Views

Category:

Documents

2 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

HITS student

TRANSCRIPT

LITURGI dan RITUALISME

LITURGI dan RITUALISMEMellanovAndrianYunita Ritual: Berkenan dengan ritus; hal ihwal ritus Ritus: Tata cara dalam upacara keagamaan Seremoni: Upacara Simbol: Lambang Lambang: Sesuatu seperti tanda (lukisan, lencana, dsb) yang menyatakan sesuatu hal atau mengandung maksud tertentu. Antropologi: Ilmu tentang manusia khususnya tentang asal-usul, aneka warna, bentuk fisik, adat istiadat, dan kepercayaannya pada masa lampau. Psiko-analisis:Metode dalam ilmu jiwa untuk menyelidiki jiwa manusia sampai kebagian ilmu jiwa dalam, dengan mempelajari berbagai reaksi normal dan abnormal dan proses mental yang tidak disadari. 1. Makna-Makna Penting

Psiko-terapi: Perawatan penyakit saraf

Rites de passage: (bahasa Prancis) ritus-ritus untuk melalui sesuatu

Basic trust: (bahasa Ingris) perasaan kesentosaan mendasar Makna-Makna Penting2. Hal ritual dalam Antropologi3. Hal ritual menurut psiko-analisisKebutuhan akan sruktur

Kebutuhan akan kebebasan

Kebutuhan akan merasa aman

Kebutuhan akan mengimbangkan identitas

Kebutuhan akan bentuk ritualyang tidak berubah-ubah4. Kebutuhan-kebutuhan manusia yang mendasar5. Basic Trust6. Seperti Anak yang Disapih7. Manusia bukan binatang berbudi8. Perubahan BesarSifat Ibadah PB : Kemerdekaan RohRitualisme dalam Gereja masa PB9. Suara Kependetaan

10. Rites de passage

11. Peranan Ritual dalam Proses sekularisasi

12. Mengubah atau mempertahankan Liturgi

13. Perbedaan Fundemental

Allah BerfirmanManusia Menjawab

top related