konstitusi

Post on 12-Apr-2016

18 Views

Category:

Documents

3 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

pengertian konstitusi

TRANSCRIPT

KONSTITUSI

DIAH AYU PUTRI PRAYUNILILIANA ROSITA BELLA

PENGERTIAN

Konstitusi pada umumnya adalah sebuah dokumen yang berisian aturan-aturan untuk menjalankan suatu organisasi pemerintahan negara. Konstitusi dalam negara adalah sebuah norma sistem politik dan hukum bentukan pada pemerintahan negara

TUJUAN

1. Membatasi kekuasaan penguasa agar tidak bertindak sewenang – wenang

2. Melindungi HAM3. Pedoman penyelenggaraan negara

NILAI-NILAI YANG TERKANDUNG DALAM KONSTITUSI

• Nilai normatif• Nilai nominal• Nilai semantik

JENIS-JENIS

Menurut CF. Strong konstitusi terdiri dari:1. Konstitusi tertulis (dokumentary constiutution / writen

constitution)2. Konstitusi tidak tertulis / konvensi (nondokumentary

constitution)• syarat – syarat konvensi adalah:Diakui dan dipergunakan berulang – ulang dalam praktik

penyelenggaraan negara.Tidak bertentangan dengan UUD 1945.Memperhatikan pelaksanaan UUD 1945.

Secara teoritis konstitusi dibedakan menjadi:1. Konstitusi politik2. Konstitusi sosial

Berdasarkan sifat dari konstitusi yaitu:1. Fleksibel / luwes apabila konstitusi / undang

undang dasar memungkinkan untuk berubah sesuai dengan perkembangan.

2. Rigid / kaku apabila konstitusi / undang undang dasar jika sulit untuk diubah.

UNSUR KONSTITUSIMenurut Sri Sumantri konstitusi berisi 3 hal pokok yaitu

• Jaminan terhadap Ham dan warga negara.• Susunan ketatanegaraan yang bersifat fundamental.• Pembagian dan pembatasan tugas ketatanegaraan.

Menurut Miriam Budiarjo, konstitusi memuat tentang Organisasi negara. HAM. Prosedur penyelesaian masalah pelanggaran hukum. Cara perubahan konstitusi.

Menurut Koerniatmanto Soetopawiro, konstitusi berisi tentang Pernyataan ideologis. Pembagian kekuasaan negara. Jaminan HAM (Hak Asasi Manusia). Perubahan konstitusi. Larangan perubahan konstitusi.

PARAMETER

Parameter terbentuknya pasal-pasal UU yaitu:• Agar suatu bentuk pemerintahan dapat dijalankan

secara demokrasi dengan memperhatikan kepentingan rakyat.

• Melindungi asas demokrasi.• Menciptakan kedaulatan tertinggi yang berada

ditangan rakyat.• Untuk melaksanakan dasar negara.• Menentukan suatu hukum yang bersifat adil.

KEDUDUKAN

• Kedudukan konstitusi/UUD yaitu:1. Dengan adanya UUD baik penguasa dapat

mengetahui aturan / ketentuan pokok mendasar mengenai ketatanegaraan.

2. Sebagai hukum dasar.3. Sebagai hukum yang tertinggi.

• Perubahan konstitusi/UUD yaitu:Secara revolusi, pemerintahan baru terbentuk sebagai hasil revolusi ini yang kadang – kadang membuat sesuatu UUD yang kemudian mendapat persetujuan rakyat.

• Keterkaitan antara dasar negara dengan konstitusi yaitu:Keterkaitan antara dasar negara dengan konstitusi nampak pada gagasan dasar, cita – cita dan tujuan negara yang tertuang dalam pembukaan UUD suatu negara.

• Keterkaitan konstitusi dengan UUD yaitu:Konstitusi adalah hukum dasar tertulis dan tidak tertulis sedangkan UUD adalah hukum dasar tertulis. UUD memiliki sifat mengikat oleh karenanya makin elastik sifatnya aturan itu makin baik, konstitusi menyangkut cara suatu pemerintahan diselenggarakan.

top related