kiat praktis menjadi pribadi yang menyenangkan

Post on 13-Apr-2017

455 Views

Category:

Documents

11 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

MENJADI PRIBADI YANG MENYENANGKAN

KIAT PRAKTIS

1. Jangan pelit!

2. Jangan menghitung untung rugi!

3. Jangan terbiasa menggantungkan hidup dari pemberian orang lain!

JADILAH PEMBERI YANG TULUS

Pribadi yang sukacita selalu ingin memberikan yang terbaik untuk orang lain.

Menjadi Pemberi yang Tulus akan membuka jalan Anda menuju kesuksesan dan kebahagiaan hidup.

1. Hargai orang lain seperti Anda menghargai diri sendiri.

2. Hargai sistem yang berlaku di lingkungan pergaulan.

3. Pelajari seluk-beluk etika yang melingkupi karier Anda.

Bila Anda memiliki etika yang tinggi,

kehadiran Anda tentu tidak akan menimbulkan

masalah, bahkan sangat diharapkan.

Anda akan mudah memetik kesuksesan

dengan terus-menerus menyempurnakan etika

Anda.

1. Syukuri apa pun keadaan Anda saat ini!

2. Yakinlah pada apa yang Anda perbuat!

3. Miliki standar penilaian untuk diri sendiri!

JADILAH DIRI SENDIRI

JADILAH diri sendiri BUKAN pribadi

“TIRUAN” karena Anda selalu

“Mencotek” apa yang dilakukan orang

lain.

1. Lebih baik diam, namun selalu “bertindak”,

2. Tunjukan peran terbaik Anda,

3. Hilangkan rasa iri yang merusak.

PRIBADI YANG SEDERHANA

Kesederhanaan hati dalam berperilaku mencerminkan

“keindahan jiwa” yang memesona bagi diri sendiri dan orang lain.

Sebaliknya, kesombongan dan sikap selalu meninggikan diri

lebih sering merusak interaksi dengan sesama.

1. Jangan terbiasa mengabaikan peran kecil orang lain.

2. Membuka diri terhadap kritik yang dilontarkan orang lain.

3. Mereka juga bagian dari sukses Anda.

SELALU TAHU BERTERIMA KASIH

Anda tidak akan bisa meraih kesuksesan sendirian ; karena

KESUKSESAN sering kali MENGHAMPIRI Anda bersama “JASA

ORANG LAIN”.

Oleh karena itu, bagunlah pribadi yang “tahu berterima

kasih”agar Anda menyenangkan orang-orang yang turut

memberi peran dalam kesuksesan Anda.

Besar kecilnya kesuksesan ditentukan oleh banyak faktor.

Salah satu faktor adalah kepribadian Anda.

Inilah catatan penutup yang dapat membantu Anda

membangun pribadi yang menyenangkan, diantaranya :

1. Mulai dari Diri Sendiri

2. Terbuka terhadap “Teguran” Orang Lain

3. Bertahap dan Setiap Hari

4. Saat ini

Cheers

top related