kesehatan lingkungan.ppt yuana

Post on 21-Oct-2015

23 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

akper bondowoso

TRANSCRIPT

Kesehatan LingkunganKesehatan Lingkungan

KETURUNAN

Lingkungan- Fisik- Sosio Eko, Budaya

YANKES

KETURUNAN

Status Kesehatan

Ilmu Kesehatan LingkunganIlmu Kesehatan Lingkungan Bagian dari ilmu kesehatan

masyarakat yang menitikberatkan pada perencanaan, pengorganisasian,pengarahan,pengawasan & penilaian semua faktor pada lingkungan fisik manusia

Dasar – dasar Kesehatan LingkunganDasar – dasar Kesehatan Lingkungan

• HygieneUpaya mencegah timbulnya penyakit karena pengaruh lingkungan - Melindungi, memelihara & meningkatkan derajat Kesehatan

• SanitasiPengawasan terhadap berbagai faktor lingkunganyang mempengaruhi derajat kesehatan- Meningkatkan jumlah bibit penyakit

Hygiene = mengarahkan aktivitas pada manusiaSanitasi = faktor – faktor lingkungan hidup manusia

PENGERTIAN- Upaya penyehatan lingkungan - Upaya untuk meningkatkan kesehatan

lingkungan pemukimaman melalui upaya sanitasi dasar, pengawasan lingkungan & tempat umum , termasuk pengendalian pencegahan

Perbedaan Hygiene dan SanitasiPerbedaan Hygiene dan Sanitasi

Usaha tindakan hygiene

- Minum Air yangt direbus

- Cuci tangan

Sanitasi- Pembuatan sumur

yang memenuhi syarat kesehatan

- Pemgawasan kebersihan alat kesehatan

Secara umum dikelompokkan :Secara umum dikelompokkan :

1. Masalah Air2. Masalah barang/benda sisa/bekas

air limbah, sampah, tinja3. Masalah makan dan minuman4. Masalah perumahan & bangunan5. Masalah pencemaran udara, tanah

& air6. Masalah pengawasan Arthoropoda

& Rodentia7. Masalah Kesehatan Kerja

Tujuan Kesehatan LingkunganTujuan Kesehatan Lingkungan

1. Melakukan koreksiMemperkecil/ memodifikasi terjadinya bahaya lingkungan kesehatan & kesejahteraan hidup

2. Melakukan pencegahanMelakukan pencegahan dengan megefisienkan pengaturan sumber lingkungan untuk mningkatkan kesehatan & kesejahteraan hidup & terhindar dari bahaya.

Pengaruh Lingkungan Terhadap KesehatanPengaruh Lingkungan Terhadap Kesehatan

1. Predisposing FaktorBerperan dalam menunjang terjangkitnya suatu penyakit pada manusia

2. Sebagai penyebab penyakit secara langsung3. Medium tranmisi penyakit

Hygiene :- Minum air yang direbus- Pengawasan kesegaran / mutu daging

Sanitasi :- Pembuatan sumur yang memnuhi syarat

keshatan

Ruang Lingkup Kesehatan LingkunganRuang Lingkup Kesehatan Lingkungan• Penyediaan air bersih

Macam – macam air dikaitkan dengan sumber :a. Air hujan,

didapat dari angkasa, ketika terjadi proses presipitasi dari awan yang mengandung uap airb. Air permukaan tanah

Air tergenang / mengalirc. Air dalam tanah

Air permukaan tanah yang meresap kedalam tanah

Lingkungan dengan meningkatkan Psm & keterpaduan pengelolaan lingkungan melalui analisis dampak lingkungan

Kesehatan lingkungan : Hubungan timbal balik antara manusia dengan lingkungan yang berakibat / mempengaruhi derajat kesehatan manusia

PerumahanPerumahan

• Pemukiman – Kumpulan dari perumahan & lingkungan, sarana

• Faktor yang mempengaruhi keadaan rumah1. Faktor lingkungan2. Tingkat perekonomian3. Kemajuan teknologi

Manfaat rumah1. Sebagai tempat melepaskan lelah, beristirahat2. Bergaul/membina hububunganh dengan

keluarga3. Melindungi diri dari bahaya4. Sebagai lambang Status soaial5. Sebagai tempat untuk mnyimpan barang

berharga yang dimiliki

Syarat Rumah SehatSyarat Rumah Sehat

1. Fisik- Kondisi fisik rumah : terbuat dari bahan yang tidak mudah terbakar- Suhu lingkungan- Pencahayaan- Ventilasi ( 10-15 % dari luas lantai ) Ventilasi alamiah :

Udara masuk melalui lubang angin yang dibuat Ventilasi buatan :

Menggunakan alat untuk mengalirkan udara ( exhaust Ventilation )- Kebisingan ruang tamu ± 50 dB ruang tidur ± 30 dB- Tersedia jamban, kamar mandi ( 6 orang 1 kamar mandi )

2. Psiko- Nyaman,bersih- Tenang- Hubungan serasi antara anggota keluarga

3. Penyakit- Sinar matahari cukup- BAB ditempat yang memenuhi syarat kesehatan- Lantai bersih secara teratur

• Rumah sehatHarus memenuhi persyaratankecukupan luas bangunan

Komponen rumah1. Fondasi

- Memberikan kestabilan- Meneruskan beban bangunan

2. LantaiTinggi minimal 10 cm dari permukaan tanah

3. Jendela dan pintu- sebagai ventilasi udara- letak searah tiupan angin

4. Dinding5. Plafon

- Menyerap & menahan panas- Tinggi minimal 2,4 m dari lantai

6. Atap - Menahan sinar matahari masuk kedalam

7. RuanganRuang tidur, ruang tamu, ruang keluarga,ruang dapur, ruang makan, WC, gudang, tempat cuci & menjemur

top related