ka koartasio aorta isa.pptx

Post on 31-Dec-2014

123 Views

Category:

Documents

11 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

Koartasio Aorta(KA)

Definisi dan Morfologi

• Merupakan stenosis atau penyempitan lokal atau segmen hipoplastik yang panjang

• Pada dewasa lokasi tersering aorta desenden dan arkus aorta, segera sesudah muara dari arteri subklavia kiri.

• Dapat berupa kelainan tersendiri, tanpa kelainan jantung lain

• Dapat berupa KA kompleks yang disertai kelainan intrakardiak, seperti katup aorta bikuspid, DSV, kelainan katup mitral, serta ekstra kardiak berupa aneurisma sirkulus Willisi atau sindrom Turner

31/03/12

Gejala

• Pada dewasa sering asimptomatik tapi biasanya hipertensi (sakit kepala,perdarahan hidung,melayang,tinitus)

• Dapat ditemukan bising/murmur

• Klaudikasio pada tungkai KA abdominalis

Pemeriksaan fisik• Tekanan sistol lebih tinggi pada lengan dibanding tungkai, tetapi

tekanan diastolik sama

• Tekanan nadi di lengan besar

• Pulsasi arteri femoralis lemah dan terlambat dibanding arteri radialis

• Teraba thrill sistolik pada daerah suprasternal

• Bila disertai aorta bikuspid dapat terdengar bising sistolik tipe ejeksi dan suara kedua mengeras

• Bising sistolik kasar tipe ejeksi dapat terdengar sepanjang garis sternal kiri dan belakang, terutama di daerah koarktasio

• Adanya kolateral dapat menimbulkan bising kontinyu

31/03/12

31/03/12

Ekokardiografi

Penatalaksanaan • Tindakan operatif untuk menghilangkan stenosis dan regangan

pada dinding aorta, serta mempertahankan patensi dari aorta

• Tindakan intervensi berupa angioplasti dengan atau tanpa implantasi stent merupakan pengobatan alternatif baik pada anak-anak maupun dewasa

• Pada kondisi rekoarktasio, terdapat kesepakatan bahwa pilihan lebih kepada tindakan angioplasti baik dengan atau tanpa stent

top related