fisiologi darah

Post on 10-Apr-2016

29 Views

Category:

Documents

3 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

fisiologi

TRANSCRIPT

FISIOLOGI DARAH

Nanda A. Armanda

KOMPOSISI TUBUH

FUNGSI DARAH

• Transportasi gas, nutrisi, ion, hormon, obat, sisa metabolit tubuh

• Regulasikesetimbangan pH darah (7,35 – 7,45), suhu tubuh (37⁰ C), cairan tubuh

• Pertahanan tubuh• Mencegah perdarahan

KOMPONEN DARAH

KARAKTERISTIK

• Darah arteri vs darah vena• Temperatur ± 37⁰ C• pH alkali darah 7,35-7,45• Berat jenis darah 1.054 – 1.060• Berat jenis plasma 1.024 – 1.028• Viskositas (kekentalan) 3 – 5 kali air• Volume 5-6 L (pria) dan 4-5 L (wanita)

PLASMA DARAH

• Berperan dalam homeostasis (pH dan osmolalitas cairan tubuh)

• Komposisi plasma darah:- Air (92%)- Protein plasma (7%)- Sisanya: gas, hormon, vitamin, mineral, garam, sisa metabolit tubuh, dll.

• Protein plasma penting dalam menjaga tekanan osmotik plasma agar tetap stabil.

• Terdiri atas: - Albumin (diproduksi di hati, sbg protein binding, menjaga tekanan osmotik plasma)- Globulin - Fibrinogen

PLASMA VS SERUM

• SERUM darah adalah PLASMA darah tanpa disertai FAKTOR PEMBEKUAN darah.

HEMATOPOEIESIS

• Proses pembentukan darah• Awal perkembangan janin yolk sac• Pertengahan kehamilan hati, limpa, kelenjar getah

bening• Akhir kehamilan dan awal kelahiran sumsum tulang• Sampai usia 5 tahun di semua tulang• Sekitar usia 20 tahun tulang membranosa (costae,

vertebra, sternum, ileum), proksimal humerus dan tibia.

Hematopoeiesis dipengaruhi oleh growth inducer dan differentiation inducer, dimana selain keadaan normal, proses ini juga dipengaruhi oleh O2 dan infeksi

ERITROSIT

• Fungsi - Mengandung hemoglobin (Hb) untuk mengangkut oksigen- Mengandung enzim carbonic anhydrase untuk memproduksi H2CO3 sebagai buffer asam basa

• Morfologi- berbentuk bikonkaf (tepi lebih tebal dari tengah), tanpa inti.

• Jumlah sel darah merah untuk pria 5,0-5,5 Juta/dL

• Jumlah sel darah merah untuk wanita 4,5 -5,0 Juta/dL

• Hemoglobin. Pria 14-17 g/dL; wanita 12-15 g/dL

• Hematokrit: persentase jumlah sel darah merah dalam darah; pria: 40-50%; wanita 37-47%

• Stem cell retikulosit ± 1 minggu.• Retikulosit eritrosit ± 24 – 48 jam• Masa hidup eritrosit ± 120 hari (destruksi di limpa)• Membutuhkan hormon eritropoietin (EPO) dari ginjal• Bahan baku eritrosit:

– Asam folat– Vitamin B12– Besi anemia hipokrom mikrositer– Protein

LEUKOSIT

• Jumlah 5000-10000 sel/dL• Dibagi menjadi :

1. Granulosit (PMN)a. Basofil (0,5-1%)b. Eosinofil (3%)c. Neutrofil (62%)2. Agranulosita. Monosit (6%)b. Limfosit (30%)

1. Amoeboid dapat merubah bentuk2. Fagositosit dapat memakan terutama

bakteri, virus, parasit lainnya3. Diapedesis dapat keluar masuk jaringan dan

pembuluh darah4. Kemotaksis dipengaruhi stimulus kimia

spesifikKEKEBALAN TUBUH

• FUNGSI(1) BasofilProduksi → histamin,bradikinin,serotonin, heparin, enzim lisosom. Berperan pada alergi.(2) EosinofilFagosit lemah. Menanggulangi infeksi parasit dan peradangan. Sangat meningkat pada kondisi alergi.

(3) NeutrofilFagositosis bakteri dan benda asing

(4) MonositFagositosis, berubah menjadi makrofag.

(5) LimfositAdaptive immune system (respons

selular dan humoral)

TROMBOSIT

• Disebut juga platelet atau keping darah• Normal 150.000 – 300.000/µL darah• Masa hidupnya 15-45 hari• Diproduksi di sumsum tulang berasal dari

megakariosit.

• Berperan dalam proses hemostasis (pembekuan darah untuk mencegah kehilangan banyak darah)

• Mekanisme:– Vasokonstriksi– Pembentukan platelet plug– Pembentukan bekuan darah (koagulasi)– Pembentukan jaringan ikat untuk menutup luka

SISTEM LIMFATIK

• Pembuluh yang menampung sebagian cairan tubuh yang mengalami ekstravasasi dari kapiler dan mengembalikannya ke sirkulasi darah, sehingga keseimbangan cairan dalam sirkulasi darah tetap dipertahankan

• Akhir aliran limfatik terdapat di vena subklavia.

• Sepanjang aliran limfe terdapat kelenjar getah bening

Daftar Pustaka

1. Kapita Selekta Hematologi. Edisi 4. 2005. Jakarta : EGC.

TERIMA KASIH

top related