evaluasi

Post on 08-Apr-2016

6 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

ASUHAN KEPERAWATAN PADA Sdr. S DENGAN KASUS ANEMIA DI RUANG HCU MELATI RSUD DR. MOEWARDI SURAKARTA

Evaluasi

Tanggal, jam No DX Evaluasi Paraf

Sabtu, 30 Desember

2013

1 S: pasien mengatakan lemes sudah berkurang

Pasien mengatakan tidak pusing

O: TTV

TD: 115/60 mmHg

Rr : 21x/menit

N: 92 x/ menit

S: 36,70c

SpO2 : 98 %

GCS: E4M5V6

Pasien tidak merasa mual dan muntah

Kulit tidak pucat dan mukosa lembab

A: masalah teratasi sebagian

P: lanjutkan intervensi

1. Observasi TTV, pengisian kapiler,

warna kulit/ membrane mukosa, dasar

kuku

2. Observasi respon verbal pasien

3. Observasi keluhan nyeri dada,

palpitasi

4. Tinggikan kepala tempat tidur sesuai

toleransi

##

Dwi

2 S: pasien mengatakan tidak sesak nafas.

O: TTV

TD: 115/60 mmHg

Rr : 21x/menit

N: 92 x/ menit

S: 36,70c

SpO2 : 98 %

CRT <2 detik

Pasien tidak ada sianosis

##

Dwi

ASUHAN KEPERAWATAN PADA Sdr. S DENGAN KASUS ANEMIA DI RUANG HCU MELATI RSUD DR. MOEWARDI SURAKARTA

A: masalah teratasi sebagian

P: lanjutkan intervensi

1. Observasi KU dan TTV pasien terutama

RR pasien

2. Observasi CRT dan adanya sianosis

3. berikan posisi semifowlwer jika tidak ada

kontraindikasi

4. anjurkan pasien untuk istirahat

3 S: pasien mengatakan kaki masih sakit

O: Keadaan umum baik

Pasien mampu duduk

Terdapat odema pada ekstrimitas bawah

10 detik

TD: 115/60 mmHg

Rr : 21x/menit

N: 92 x/ menit

S: 36,70c

SpO2 : 98 %

Mukosa lembab

BC dalam 24 jam :

Intake : 1.320 cc

Output : 3.100 cc+

BC : + 2.180

A: masalah teratasi sebagian

P: Observasi KU dan TTV pasien

Observasi mukosa mulut dan turgor kulit

Periksa hasil lab

berikan minum sesuai indikasi

Hitung balance cairan pasie

Anjurkan pasien untuk minum sesuai

##

Dwi

ASUHAN KEPERAWATAN PADA Sdr. S DENGAN KASUS ANEMIA DI RUANG HCU MELATI RSUD DR. MOEWARDI SURAKARTA

kebutuhan

berikan terapi cairan tambahan sesuai advice

dokter

4 S: Pasien mengatakan nafsu makan bertambah

O: Pasien mampu menghabiskan ½ porsi diet

yang diberikan.

Pasien tidak mual maupun muntah

NGT di aff, makan peroral

Hb: 9,8

Alb: 2,0

A: Masalah teratasi sebagian

P: Lanjutkan intervensi

1. Observasi adanya mual/muntah

2. Auskultasi bising usus pasien

3. Catat intake makanan pasien

4. Pantau hasil lab pasien (Hb, Albumin)

5. Kolaborasi dengan ahli gizi pemberian

diit.

##

Dwi

5 S: Pasien mengatakan lemas berkurang

O: Pasien mampu duduk sendiri

ADL pasien dibantu keluarga dan perawat.

Keadaan umum lemah

Pasien terlihat lemas berkurang

TD: 115/60 mmHg

Rr : 21x/menit

N: 92 x/ menit

S: 36,70c

SpO2 : 98 %

ADL:

Pola Aktivitas

ADL 0 1 2 3 4

##

Dwi

ASUHAN KEPERAWATAN PADA Sdr. S DENGAN KASUS ANEMIA DI RUANG HCU MELATI RSUD DR. MOEWARDI SURAKARTA

Makan/minum V

Mandi V

Toileting V

Berpakaian V

Mobilitas di

tempat tidurV

Berpindah V

Ambulasi V

Keterangan :

0 : mandiri

1 : dibantu dengan alat

2 : dibantu orang lain

3 : dibantu orang lain dan alat

: tergantung

A: Masalah teratasi sebagian

P: lanjutkan intervensi

- Observasi kemampuan pasien catat

keluhan kelelahan, keletihan.

- Observasi kelemahan otot

- Observasi TTV pasien selama dan

sesudah aktivitas, catat respons terhadap

tingkat aktivitas

- Berikan lingkungan tenang, pertahankan

tirah baring bila diindikasikan dan batasi

pengunjung

- Bantu pasien dalam pemenuhan ADL

- Tingkatkan akitvitas pasien sesuai

toleransi

ASUHAN KEPERAWATAN PADA Sdr. S DENGAN KASUS ANEMIA DI RUANG HCU MELATI RSUD DR. MOEWARDI SURAKARTA

- Ajarkan pasien untuk mobilisasi

top related