essay filsafat (5)

Post on 01-Jan-2016

22 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

rest

TRANSCRIPT

UJIAN AKHIR BLOK 1 KETERAMPILAN BELAJARTAHUN AKADEMIK 2007/2008

B. PENGANTAR FILSAFAT ILMU

1. Pantun :

Ada orang yang tahu di tahunyaAda orang yang tahu di tidaktahunyaAda orang yang tidak tahu di tahunyaAda orang yang tidak tahu di tidaktahunya.

Pertanyaan: a) Dapatkah pantun di atas digolongkan dalam Pemikiran filsafati?b) Bagaimana alasan saudara untuk berkesimpulan demikian?

2. Terdapat sebuah buku yang ditulis oleh Rahman Sani diterbitkan oleh Penerbit Al-

Mawardi Prima tahun 2002, dengan judul:

HIKMAH ZIKIR DAN DO’A, TINJAUAN ILMU KESEHATAN

Pertanyaan: a) Berdasarkan bunyi judul tersebut, dapatkah saudara pastikan termasuk jenis

pengetahuan apakah pembahasan dalam buku setebal 190 halaman tersebut? b) Berikan alasan saudara terhadap jawaban di atas.

3. Democritos (460 –370 SM) mengembangkan teori tentang atom yang dipelajarinya dari gurunya Leucippus. Dikatakan olehnya:

Hanya berdasarkan kebiasaan saja maka manis itu manis, panas itu panas, dingin itu dingin, warna itu warna. Dalam kenyataannya hanya terdapat atom dan kehampaan.Manis, panas, dingin atau warna adalah terminology yang kita berikan kepada gejala yang kita tangkap lewat pancaindera. Rangsangan pancaindera ini disalurkan ke otak kita dan menghadirkan gejala tersebut.

4

Modul : Pengantar Filsafat Ilmu (Modul 3)Hari, tanggal : Senin, 22 Oktober 2007Sifat : Tutup Buku

Jl. Terusan Jenderal Sudirman Cimahi PO. BOX 148 Telp 022 6642781 – 3, Fax 022 6610062

Pertanyaan:

a) Prinsip atau aliran apakah sebenarnya yang dianut oleh Democritos?b) Berasal dari paham apakah prinsip atau aliran tersebut?

4. Untuk berpikir dengan penalaran dibutuhkan kemampuan bahasa.

Pertanyaan: a) Jika untuk berpikir masih diperlukan sarana berpikir selain bahasa, sarana

manakah yang masih diperlukan? b) Apakah fungsi dan peran sarana berpikir ilmiah selain bahasa dalam berpikir?

5. Pertanyaan:a) Jika dikatakan bahwa ilmu pengetahuan dibatasi oleh aksiologi, sebutkan butir-

butir yang terdapat dalam aksiologinya.b) Ilmu terapan dari biologi mengembangkan teknologi bayi tabung. Mengingat

butir-butir aksiologi yang telah anda sebutkan, apakah teknologi bayi tabung telah memenuhi syarat, dari aspek aksiologinya? Jelaskan!

5

top related