dokumen-50-52

Post on 15-Jul-2015

154 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

DINAS KESEHATAN KOTA PALEMBANGWebsite : www.dinkes.palembang.go.id Email : dinkes_palembang@yahoo.co.id

DAFTAR ISI

Daftar Isi PENDAHULUAN A Organisasi/Kelembagaan..................................................................... B Program dan Kegiatan ................................................................ C Kebijakan dan Peraturan Daerah Terkait ............................................. D Sumber Daya Manusia ................................................................................. E Anggaran Kesehatan dan Sumbernya ...................................................... F Sarana dan Prasarana Sistem Informasi (IT)................................................. G Daftar Informasi yang Wajib Disediakan dan Diumumkan secara Berkala. H Daftar Informasi yang Wajib Diumumkan secara Serta Merta. I Daftar Informasi yang Wajib Tersedia Setiap Saat....................................... J Daftar Informasi yang Dikecualikan. LAMPIRAN

i 1 2 4 11 13 17 18 19 20 20 21

-iLaporan Pengelolaan dan Pelayanan Informasi dan Dokumentasi Tahun 2011 Dinas Kesehatan Kota Palembang

PENDAHULUAN Tujuan Pembangunan Nasional sebagaimana tercantum dalam Pembukaan UUD 1945 alinea 4 adalah untuk melindungi segenap bangsa Indonesia dan seluruh tumpah darah Indonesia dan untuk memajukan kesejahteraan umum dan mencerdaskan kehidupan bangsa. Untuk mencapai tujuan tersebut diselenggarakan program pembangunan nasional secara berkelanjutan, terencana dan terarah. Pembangunan kesehatan merupakan bagian integral dan terpenting dalam pembangunan nasional. Tujuan diselenggarakannya pembangunan kesehatan adalah untuk meningkatkan kesadaran, kemauan dan kemampuan hidup sehat bagi setiap orang agar terwujudnya derajat kesehatan masyarakat yang optimal. Hal ini sesuai dengan amanat Undang-Undang Dasar 1945 pasal 28 H ayat (1) bahwa setiap orang berhak hidup sejahtera lahir dan batin, bertempat tinggal, dan mendapatkan lingkungan hidup baik dan sehat serta berhak memperoleh pelayanan kesehatan Keberhasilan pembangunan suatu daerah, salah satunya dapat dilihat dari pencapaian Indeks Pembangunan Manusia (IPM), dimana untuk mencapai IPM tersebut, salah satu komponen utama yang mempengaruhinya yaitu indikator status kesehatan selain pendidikan dan pendapatan per kapita. Dengan demikian pembangunan kesehatan merupakan salah satu upaya utama untuk peningkatan kualitas sumber daya manusia, yang pada gilirannya mendukung percepatan pembangunan nasional. Dinas Kesehatan Kota Palembang sebagai salah satu Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) di Kota Palembang mempunyai tugas untuk membantu Kepala Daerah dalam penyelenggaraan pemerintahan daerah di bidang kesehatan dalam rangka mewujudkan visi Kota Palembang yaitu Palembang Kota Internasional, Sejahtera dan Berbudaya 2013 dan Misi Kota Palembang sebagai berikut : 1. Meningkatkan kualitas SDM yang cerdas, sehat, bermoral, berbudaya serta beriman dan bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa 2. 3. Meningkatkan kesejahteraan dan peran serta masyarakat dalam pembangunan Meningkatkan sarana dan prasarana perkotaan sesuai rencana tata ruang berkelanjutan. 4. Meningkatkan pertumbuhan perekonomian melalui peningkatan jejaring kerja antar daerah baik dalam negeri maupun luar negeri 5. Melanjutkan reformasi birokrasi baik secara kultural maupun struktural untuk meningkatkan pelayanan kepada masyarakat -1Laporan Pengelolaan dan Pelayanan Informasi dan Dokumentasi Tahun 2011 Dinas Kesehatan Kota Palembang

6.

Meningkatkan keamanan dan ketertiban masyarakat secara adil dan merata serta mendorong terlaksananya penegakan hukum

7.

Melestarikan sumber daya alam, lingkungan hidup, warisan sejarah dan budaya

Dari 7 misi tersebut misi yang sangat erat terkait dengan sektor kesehatan adalah misi ke 1 (satu), 2 (dua), 3 (tiga) dan dalam mencapai Visi dan Misi Pemerintah Kota Palembang menetapkan Program Strategis yaitu : 1. Peningkatan IPM Kota Palembang (Bidang Kesehatan, Bidang Pendidikan, Bidang Ekonomi) 2. Pencegahan penurunan kualitas lingkungan 3. Optimalisasi fungsi sistem drainase perkotaan 4. Indikasi Rencana Program Prioritas untuk menurunkan angka pengangguran 5. Menyusun sistem manajemen transportasi yang ramah lingkungan 6. Meningkatkan luasan kawasan Hijau Perkotaan 7. Optimasi pengembangan kebudayaan dan kepariwisataan 8. Peningkatan akses pelayanan air bersih

Program strategis tersebut seluruhnya sangat berpengaruh terhadap pembangunan bidang kesehatan, sedangkan Program Prioritas Kota Palembang sesuai dengan Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah Tahun 2008-2013 dalam meningkatkan IPM (Indek Pembangunan Manusia) adalah sebagai berikut : 1. Program Obat dan perbekalan kesehatan 2. Program Peningkatan sarana dan prasarana kesehatan 3. Program Optimalisasi Pelayanan Kesehatan Masyarakat 4. Program Pengawasan Obat dan Makanan 5. Program Peningkatan KB A. Organisasi / Kelembagaan Berdasarkan Peraturan Daerah Kota Palembang Nomor 9 Tahun 2008 Tanggal 20 Agustus 2008 Tentang Pembentukan , Susunan Organisasi dan Tata kerja Dinas Daerah Kota Palembang dan Peraturan Walikota Palembang Nomor 29 Tahun 2008 Tanggal 20 Agustus 2008 Tentang Pelaksanaan Peraturan Daerah Kota Palembang Nomor 9 Tahun

-2Laporan Pengelolaan dan Pelayanan Informasi dan Dokumentasi Tahun 2011 Dinas Kesehatan Kota Palembang

2008 Tentang Pembentukan , Susunan Organisasi dan Tata Kerja Dinas Daerah Kota Palembang.

a. Kedudukan Dinas Kesehatan Kota Palembang unsur pelaksana urusan daerah dibidang kesehatan berdasarkan kewenangan yang dimiliki berada dibawah dan bertanggung jawab kepada Walikota melalui Sekretaris Daerah

b. Tugas Pokok Dinas Kesehatan Kota Palembang mempunyai tugas membantu Walikota Palembang dalam melaksanakan sebagian urusan pemerintahan daerah

berdasarkan azas otonomi dan tugas pembantuan dibidang kesehatan.

c. Fungsi. Dalam melaksanakan tugas pokok terrsebut, Dinas Kesehatan Kota Palembang menyelenggarakan fungsi : 1) 2) Perumusan kebijakan teknis dibidang kesehatan, Penyelenggaraan sebagian urusan pemerintahan dan pelayanan umum dibidang kesehatan, 3) 4) 5) 6) 7) Pembinaan dan Pelaksanaan Tugas di bidang kesehatan Pengaturan , pengawasan dan pemberian perizinan dibidang kesehatan Pelaksanaan pelayanan tekhnis ketatausahaan Dinas Penyelenggaraan monitoring dan evaluasi Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Walikota sesuai dengan tugas dan fungsinya.

Struktur Organisasi Untuk melaksanakan tugas, fungsi, susunan organisasi dan tata kerja tersebut, sesuai Peraturan Daerah Kota Palembang Nomor 9 Tahun 2008 Tanggal 20 Agustus 2008 Tentang Pembentukan , Susunan Organisasi dan Tata kerja Dinas Daerah Kota Palembang dan Peraturan Walikota Palembang Nomor 29 Tahun 2008 Tanggal 20 Agustsu 2008 Tentang Pelaksanaan Peraturan Daerah Kota Palembang Nomor 9 Tahun 2008 Tentang

-3Laporan Pengelolaan dan Pelayanan Informasi dan Dokumentasi Tahun 2011 Dinas Kesehatan Kota Palembang

Pembentukan , Susunan Organisasi dan Tata kerja Dinas Daerah Kota Palembang, Kepala Dinas Kesehatan Kota Palembang, dibantu oleh: 1. Sekretariat, yang membawahi : 1) Sub Bagian Penyusunan Program 2) Sub Bagian Tata Usaha 3) Sub Bagian Keuangan dan Perlengkapan 2. Bidang Pelayanan Kesehatan, membawahi : 1) Seksi Kesehatan Dasar 2) Seksi Kesehatan Rujukan 3) Seksi Kesehatan Khusus 3. Bidang Pengendalian Masalah Kesehatan, membawahi : 1) Seksi Pengendalian dan Pemberantasan Penyakit 2) Seksi Surveilens, Bencana dan Penyebaran Informasi 3) Seksi Kesehatan Lingkungan 4. Bidang Pengembangan Sumber Daya Manusia, membawahi 1) Seksi Perencanaan dan Pendayagunaan 2) Seksi Pengawasan dan Pengendalian 3) Seksi Registrasi, Perizinan dan Akreditasi 5. Bidang Jaminan dan Sarana Kesehatan, membawahi : 1) Seksi Jaminan Kesehatan 2) Seksi Sarana dan Peralatan Kesehatan 3) Seksi Kefarmasian 6. Unit Pelaksana Teknis Dinas, 7. Kelompok Jabatan Fungsional. B. Program dan Kegiatan Untuk menjalankan peran penting kesehatan tersebut, Dinas Kesehatan Kota Palembang memiliki visi yaitu Tercapainya Palembang Sehat . Untuk mencapai visi tersebut diperlukan misi Dinas Kesehatan Kota Palembang sehingga hal yang abstrak pada visi akan terlihat lebih nyata. Dengan pernyataan misi diharapkan seluruh insan kesehatan dan pihak yang berkepentingan dapat lebih mengenal cara hidup sehat di tengah-tengah masyarakat mengetahui program-program kesehatan serta hasil yang akan dicapai di masa yang akan datang. -4Laporan Pengelolaan dan Pelayanan Informasi dan Dokumentasi Tahun 2011 Dinas Kesehatan Kota Palembang

Dalam mencapai visi yang telah ditetapkan, terdapat 4 (empat) misi yang diemban dan akan dilaksanakan yaitu: 1. Meningkatkan kemitraan dan pemberdayaan masyarakat; 2. Meningkatkan profesionalitas provider; 3. Meningkatkan dan memelihara upaya pelayanan kesehatan yang bermutu prima; 4. Menurunkan risiko kesakitan dan kematian.

Program Utama. Program Utama yang tercantum Rencana Strategis Dinas Kesehatan Kota Palembang Tahun 2008 2013 sejalan dengan sasaran pembangunan kesehatan nasional sebagaimana tercantum dalam Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional / RPJMN (Perpres No.7 Tahun 2005) dan Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) Kota Palembang Tahun 2005 2025 (Perda Nomor 5 Tahun 2009) dan Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional / RPJMN (Perpres No.7 Tahun 2005) dan Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kota Palembang Tahun 2008 2013 (Perda Nomor 6 Tahun 2009), Program Utama Dinas KesehatanKota Palembang sebagai berikut : 1) 2) 3) 4) 5) 6) 7) 8) 9) Program Promosi Kesehatan dan Pemberdayaan Masyarakat Program obat dan Perbekalan Kesehatan Program Upaya Kesehatan Masyarakat Program Pengawasan Obat dan Makananan Program Perbaikan Gizi Masyarakat Program Pengembangan Lingkungan Sehat Program Pencegahan dan Penanggulangan penyakit Menular Program Standarisasi Pelayanan Kesehatan Progran Pengadaan , peningkatan dan Perbaikan Sarana dan Prasarana Puskesmas/Pustu dan Jaringannya 10) Program Kemitraan Peningkatan Pelayanan Kesehatan 11) Program Peningkatan Pelayanan Kesehatan Anak Balita 12) Program Peningkatan Pelayanan Kesehatan Lansia 13) Program Pengawasan dan Pengendalian Kesehatan Makanan 14) Program Peningkatan Keselamatan Ibu Melahirkan dan Anak

-5Laporan Pengelolaan dan Pelayanan Informasi dan Dokumentasi Tahun 2011 Dinas Kesehatan Kota Palembang

Kegiatan Pokok Seluruh tujuan dan sasaran yang telah ditetapkan hanya dapat dicapai apabila telah disusun, ditetapkan dan dilaksanakannya strategi yang tepat. Strategi yang dibangun ini dilandasi informasi dan data yang relevan dari analisis lingkungan, nilai-nilai yang ada dan faktor-faktor kunci keberhasilan. Penjabaran strategi ini diwujudkan dalam bentuk kebijakan, program dan kegiatan pokok .

1. Program Promosi Kesehatan dan Pemberdayaan Masyarakat Kegiatan pokok dan kegiatan indikatif dari program ini meliputi : 1) Meningkatkan pemahaman petugas mengenai toga 2) Peningkatan dan pemahaman tentang narkoba 3) Terlaksananya lomba toga 4) Meningkatkan pengetahuan peserta dalam bidang kesehatan 5) Penilaian posyandu di tingkat kecamatan Kota Palembang 6) Terlaksananya radio spot, talk show dan celah berita 7) Terlaksananya pembinaan guru UKS dan petugas UKM puskesmas 8) Terlaksananya peningkatan pemahaman DBD, ISPA, TBC dan infeksi 9) Pemahaman peserta JPKM 10) Terlaksananya peningkatan pemahaman metode teknik promkes 11) Terlaksananya pembuatan spanduk dan leaflet 12) Terlaksananya penjaringan/skrining anak SD/MI, SLTP/MTS 13) Terlaksananya pemahaman tentang PHBS 14) Terlaksananya pelayanan kesehatan peduli remaja

2. Progam Obat dan Perbekalan Kesehatan Kegiatan Pokok program obat dan perbekalan kesehatan, yaitu : 1) Pengadaan obat PKD 2) Pengadaan reagen lab dan pestisida 3) Pengadaan obat PKD untuk masyarakat 4) Kegiatan pokok dan kegiatan indikatif dari program ini meliputi : 5) Terselenggaranya pengadaan obat PKD 6) Terselenggaranya pengadaan reagen lab dan pestisida 7) Transport obat dari gudang obat ke puskesmas -6Laporan Pengelolaan dan Pelayanan Informasi dan Dokumentasi Tahun 2011 Dinas Kesehatan Kota Palembang

3. Program Upaya Kesehatan Masyarakat Kegiatan pokok dan kegiatan indikatif dari program ini meliputi : 1) Terlaksananya Sharing program JAMSOSKES SEMESTA 2) Terlaksananya kegiatan DHS II 3) Terlaksananya Kegiatan NICE 4) Terlaksananya pembinaan RS penerintah dan swasta 5) Terlaksananya Senam Kesegaran Jasmani 6) Sharing program Jamkesmas 7) Terlaksananya tenaga kesehatan teladan tingkat Kota Palembang 8) Tersedianya biaya kunjungan perawatan kesehatan masyarakat 9) Terlaksananya Survey perizinan tenaga dan sarana kesehatan

4. Program Perbaikan Gizi Masyarakat Kegiatan pokok dan kegiatan indikatif dari program ini meliputi : 1) Terlaksananya penyusunan peta informasi masyarakat kurang gizi 2) Terlaksananya pemberian makanan tambahan bagi balita 3) Terlaksananya penanggulangan KEP, Anemia gizi, GAKY, Vitamin A 4) Terlaksananya pembinaan Kadarzi, pedoman gizi seimbang melalui radio 5) Terlaksananya pembinaan konsulatasi gizi bagi petugas gizi puskesmas

5. Program Pengembangan Lingkungan Sehat Kegiatan pokok dan kegiatan indikatif dari program ini meliputi : 1) 2) 3) 4) 5) 6) 7) 8) 9) Terlaksananya pengawasan dan pembinaan higiene sanitasi hotel Terlaksananya pengawasan dan pembinaan perumahan lingkungan sehat Terlaksananya pengawasan dan pembinaan sarana wisata/transport Terlaksananya pengawasan dan pembinaan pasar swalayan/tradisional Terlaksananya pengawasan dan monitoring sarana kesehatan Terlaksananya pengawasan sarana industri Terlaksananya pengendalian negatif dampak sampah di TPS/TPA Diperiksa sampel depot air minum, sumur gali, kolam renang Terlaksananya pembinaan petugas sanitasi puskesmas

10) Terlaksananya pengawasan dan pencegahan penyakit berbasis lingkungan

-7Laporan Pengelolaan dan Pelayanan Informasi dan Dokumentasi Tahun 2011 Dinas Kesehatan Kota Palembang

11) Terlaksananya pembinaan laik higiene sanitasi di TTU

6. Program Pencegahan dan Penangggulangan Penyakit Kegiatan pokok dan kegiatan indikatif dari progran ini meliputi : 1) 2) 3) 4) 5) 6) 7) 8) 9) Terlaksananya penyemprotan, fogging sarang nyamuk Terlaksananya pelayanan imunisasi TT bagi ibu hamil Terlaksananya pelayanan vaksinasi dasar bagi bayi Terlaksananya munisasi Terlaksananya Bulan Imunisasi Anak Sekolah (BIAS) Vaksinasi semua penderita gigitan hewan suspek rabies Terlaksananya pencegahan dan penanggulangan penyakit TB paru Terlaksananya penanggulangan diare Terlaksananya pengobatan penyakit kusta

10) Terlaksananya surveilans epidemiologi di seluruh unit pelayanan kesehatan kota Palembang

7. Program Standarisasi Pelayanan Kesehatan Kegiatan pokok dan kegiatan indikatif dari progran ini meliputi : 1) 2) 3) 4) 5) 6) 7) Meningkatkan kemampuan petugas LAN di puskesmas Tersedianya data dasar kesehatan di dinas dan puskesmas Terpantaunya pelaksanaan pemantauan program kesehatan di puskesmas Tersedianya rumusan kinerja kesehatan Palembang Tersedianya karcis retribusi yankes dengan baik Tersedianya RKA-SKPD di setiap Subdin kesehatan Tersedianya dokumen kesehatan KW-SPM

8. Program Pelayanan Kesehatan Penduduk Miskin Kegiatan pokok dan kegiatan indikatif dari progran ini meliputi : 1) 2) 3) 4) Terlaksananya pelayanan kesehatan dasar masyarakat miskin Terlaksananya rujukan pelayanan kesehatan dasar masyarakat miskin Terlaksananya penemuan dan pengobatan balita dengan pneumonia Terlaksananya penemuan dan pengobatan sifilis dan HIV/AIDS

-8Laporan Pengelolaan dan Pelayanan Informasi dan Dokumentasi Tahun 2011 Dinas Kesehatan Kota Palembang

9. Program Pengadaan, Peningkatan dan Perbaikan Sarana dan Prasarana Puskesmas/Pustu dan Jaringannya Kegiatan pokok dan kegiatan indikatif dari progran ini meliputi : 1) 2) 3) 4) Terselenggaranya pengadaan spektrofometer untuk obat di puskesmas Terselenggaranya pengadaan alat pallet untuk obat di puskesmas Terselenggaranya pengadaan ECG Terselenggaranya pengadaan alat centrifuge microhematokrit untuk puskesmas 5) 6) Terselenggaranya pengadaan alat dental unit untuk puskesmas Terselenggaranya Pengadaan alat bor diamond low and high speed untuk puskesmas 7) Pemeliharaan rutin puskesmas terapung

10. Program Kemitraan Peningkatan Pelayanan Kesehatan Kegiatan pokok dan kegiatan indikatif dari progran ini meliputi : 1) 2) 3) 4) 5) 6) 7) 8) Terselenggaranya peningkatan kualitas paramedis tentang BTLS Terselenggaranya peningkatan kualitas dokter tentang ATLS Terselenggaranya peningkatan kualitas paramedis tentang PPGD Terselenggaranya peningkatan kualitas petugas laboratorium puskesmas Terselenggaranya peningkatan kualitas petugas dan kader UKK puskesmas Terselenggaranya peningkatan kualitas petugas kesehatan olahraga Terselenggaranya peningkatan kualitas petugas puskesmas pembimbing PKL Terselenggaranya peningkatan kualitas mutu costumer service petugas puskesmas

11. Program Kemitraan Peningkatan Pelayanan Kesehatan Anak Balita Kegiatan pokok dan kegiatan indikatif dari progran ini meliputi : 1) 2) 3) 4) 5) Terbinanya petugas puskesmas tentang tatalaksana BBLR Terbinanya pembinaan petugas tentang kesehatan peduli remaja Meningkatnya pembinaan SD/MI dan TK bagi petugas puskesmas Pembinaan guru TK/PAUD Pemahaman petugas poliklinik KIA puskesmas tentang autopsi verbal

-9Laporan Pengelolaan dan Pelayanan Informasi dan Dokumentasi Tahun 2011 Dinas Kesehatan Kota Palembang

6) 7) 8) 9)

Penilaian balita di wilayah kerja puskesmas untuk dua kategori umur Monitoring tumbuh kembang balita apras di TK/PAUD Evaluasi kegiatan kesehatan anak di puskesmas Audit kematian neonatus, bayi dan balita di tingkat kota Palembang

12. Program Peningkatan Pelayanan Kesehatan Lansia Kegiatan pokok dan kegiatan indikatif dari program ini meliputi : 1) 2) 3) 4) Terselenggaranya pembinaan kebugaran kader as terhadap kesehatan usila Terselenggaranya pembinaan petugas usila Terselenggaranya lomba senam lansia Monitoring dan evaluasi kesehatan usila di posyandu dan panti

13. Program Pengawasan dan Pengendalian Kesehatan Makanan Kegiatan pokok dan kegiatan indikatif dari program ini meliputi : 1) Pengidentifikasian makanan yang kadaluarsa maupun yang mengandung bahan bahaya 2) 3) 4) 5) 6) 7) 8) Terlatihnya petugas DFI bagi petugas sanitasi Dinas dan Puskesmas Terbinanya dn terawasinya IRTP yang memenuhi syarat kesehatan Terlaksananya penarikan retribusi RITP Terbinanya jasaboga yang memenuhi syarat kesehatan Terlaksananya pembelian ATK Terpantaunya dan terbinanya rumah makan dan restoran Terlaksananya target penarikan retribusi rumah makan dan restoran

14. Program Peningkatan Keselamatan Ibu Melahirkan dan Anak Kegiatan pokok dan kegiatan indikatif dari program ini meliputi : 1) Terselenggaranya peningkatan pemahaman kesehatan ibu hamil dan ibu bersalin 2) 3) 4) 5) Terselenggaranya pembinaan tentang manajemen PKRE Terbinanya pembinaan petugas GSI Terlaksananya bimbingan teknik program KIA Terlaksananya pertemuan bulanan Bidan Koordinator Puskesmas

- 10 Laporan Pengelolaan dan Pelayanan Informasi dan Dokumentasi Tahun 2011 Dinas Kesehatan Kota Palembang

6) 7) 8) 9)

Terlaksananya pertemuan audit maternal Terlaksananya lomba GSI tingkat kota Terlaksananya pemantauan pemahaman kesehatan reproduksi Terlaksananya pengawasan Bidan Praktek Swasta dan klinik swasta

C.

Kebijakan dan Peraturan Daerah Terkait

Arah Kebijakan. Arah kebijakan pembangunan di Kota Palembang bidang kesehatan yang

merupakan bagian dari Rencana Pembangunan Menengah Daerah (RPJMD) Tahun 2008 2013 pada Sasaran 1.2.1.1 Meningkatnya kualitas sarana dan prasarana kesehatan dan Sasaran 1.2.1.1.Meningkatnya Kualitas Pelayanan Kesehatan Masyarakat dan sesuai dengan kesepakatan Millenium Development Goals (MDGs) bahwa Pembangunan kesehatan diarahkan untuk mencapai sasaran MDGs 2015, Arah kebijakan pembangunan kesehatan adalah : 1. Menyediakan sarana dan prasarana untuk meningkatkan cakupan pelayanan kesehatan dasar 2. Penguatan Sistem Kewaspadaan Dini dan Penyelidikan Epidemiologi serta Penanggulangan Kejadian Luar Biasa / KLB melalui Deteksi Dini KLB 3. 4. Promosi Kesehatan dan Pemberdayaan Masyarakat. Memberikan jaminan pelayanan kesehatan bagi seluruh masyarakat

Undang Undang dan Peraturan Daerah Terkait 1. Undang-Undang Nomor 28 Tahun 1959 tentang Pembentukan Daerah Tingkat II dan Kotapraja di Sumatera Selatan (Lembaran Negara RI Tahun 1959 Nomor 73, Tambahan Lembaran Negara RI Nomor 1821); 2. Undang-Undang Nomor 29 Tahun 2004 tentang Praktik Kedokteran (Lembaran Negara RI Tahun 2004 Nomor 116, Tambahan Lembaran Negara RI Nomor 4431); 3. Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara RI Tahun 2004 Nomor 125, Tambahan Lembaran Negara RI Nomor 4437) sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir dengan Undang- Undang

- 11 Laporan Pengelolaan dan Pelayanan Informasi dan Dokumentasi Tahun 2011 Dinas Kesehatan Kota Palembang

Nomor 12 Tahun 2008 tentang Perubahan Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Nagara RI Tahun 2008 Nomor 59, Tambahan Lembaran Negara RI Nomor 4844); 4. Undang-Undang Nomor 33 Tahun 2004 tentang Perimbangan Keuangan Antara Pemerintah Pusat dan Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara RI Tahun 2004 Nomor 123, Tambahan Lembaran Negara RI Nomor 4438); 5. Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan (Lembaran Negara RI Tahun 2009 Nomor 144, Tambahan Lembaran Negara RI Nomor 5063); 6. Undang-Undang Nomor 28 Tahun 2009 tentang Pajak Daerah dan Retribusi Daerah, 7. Peraturan Pemerintah Nomor 7 Tahun 1987 tentang Penyerahan Sebagian Urusan Pemerintahan Dalam Bidang Kesehatan Kepada Pemerintah Daerah (Lembaran Negara RI Tahun 1987 Nomor 9, Tambahan Lembaran Negara RI Nomor 3347). 8. Peraturan Pemerintah Nomor 38 Tahun 2007 tentang Pembagian Urusan Pemerintahan antara Pemerintah, Pemerintahan Daerah Provinsi, dan

Pemerintahan Daerah Kabupaten/Kota (Lembaran Negara RI Tahun 2007 Nomor 28, Tambahan Lembaran Negara RI Nomor 4737); 9. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 512/MENKES/ PER/IV/2007 tentang Ijin Dan Pelaksanaan Praktik Kedokteran. 10. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 149 Tahun 2010 tentang Ijin dan Penyelenggaraan Praktik Bidan ; 11. Peraturan Menteri Dalam Negeri No 61 Tahun 2007 tentang Pedoman Teknis Pengelolaan Keuangan Badan Layanan Umum Daerah 12. Peraturan Daerah Kota Palembang Nomor 6 Tahun 2008 tentang Urusan Pemerintahan Kota Palembang (Lembaran Daerah Kota Palembang Tahun 2008 Nomor 6); 13. Peraturan Daerah Kota Palembang Nomor 9 Tahun 2008 tentang Pembentukan, Susunan Organisasi dan Tata Kerja Dinas Daerah Kota Palembang (Lembaran Daerah Kota Palembang Tahun 2008 Nomor 9). 14. Perda No. 7 Tahun 2009 tentang Kawasan Tanpa Rokok (KTR)

- 12 Laporan Pengelolaan dan Pelayanan Informasi dan Dokumentasi Tahun 2011 Dinas Kesehatan Kota Palembang

15. Keputusan Walikota Palembang No 443 Tahun 2011 tentang Penetapan Puskesmas Se-Kota Palembang Sebagai Unit Kerja yang Menerapkan Pola Pengelolaan Keuangan Badan Layanan Umum Daerah (PPK-BLUD)

D.

Sumber Daya Manusia Sumber Daya Manusia (SDM) yang ada di Dinas Kesehatan Kota Palembang

berjumlah 1008 orang yaitu 116 orang laki-laki dan 892 perempuan. SDM ini terdiri dari SDM yang bekerja di Dinas Kesehatan dan SDM yang bekerja di Puskesmas dan Jaringannya. Berdasarkan Kelompok Umur jumlah SDM ini terdiri dari : 1. 18 30 th 2. 31 40 th 3. 41 50 th 4. 51 55 th 5. 56 60 th : 121 orang : 243 orang : 443 orang : 190 orang : 10 orang

Berdasarkan Jabatan SDM tersebut terdiri dari : 1. Jabatan Struktural : 18 orang

2. Jabatan Fungsional : 816 orang 3. Staf / Umum : 174 orang

Jumlah SDM yang bekerja di Dinas Kesehatan sebanyak 104 orang terdiri dari 36 orang laki laki dan 68 perempuan. Berdasarkan tingkat pendidikan terdiri dari : 1. S2 (Pasca Sarjana) : 27 orang 2. S1 (Sarjana) 3. D1 D4 4. SLTA sederajat 5. SLTP sederajat 6. SD sederajat : 46 orang : 13 orang : 15 orang : 2 orang : 1 orang

- 13 Laporan Pengelolaan dan Pelayanan Informasi dan Dokumentasi Tahun 2011 Dinas Kesehatan Kota Palembang

Tabel 1. Jumlah SDM Puskesmas Berdasarkan Golongan di Kota Palembang Tahun 2011No 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33 34 35 36 37 38 39 P u sk esm a sM akra yu G an d u s 1 U lu 4 U lu 7 U lu P em b in a OPI K erta p ati K era m asan N ag asw id a k T am an B aca an P laju K am p u s P ak jo P ad an g S ela sa S ei B au n g 2 3 Ilir M erd eka A rio d ilah D em p o T alan g R atu B asu ki R ah m a t S ekip 5 Ilir 1 1 Ilir B o o m B aru K en ten S ab o k in gk in g B u kit S an gka l K alid o n i S ei S elin cah M u ltiw ah an a S ako P u n ti K ayu S o sia l S u k aram i T alan g B etu tu A lan g-A lan g L eb ar K arya Jaya

I-

G o lo n g a n II III7 11 4 1 5 8 7 7 2 3 4 2 3 6 6 1 4 7 6 8 5 3 5 6 10 7 3 6 2 6 6 4 2 5 6 2 6 3 18 17 13 19 13 19 13 15 10 14 17 25 18 18 14 18 16 21 14 13 13 22 25 11 11 9 24 11 14 17 18 28 26 14 24 22 21 12 6

IV2 1 1 1 3 2 1 1 1 2 2 2 2 1 4 2 1 3 2 2 2 2 1 2 1 1 1 2 1 1 1 1 -

K o ta P a lem b a n g

189

653

52

- 14 Laporan Pengelolaan dan Pelayanan Informasi dan Dokumentasi Tahun 2011 Dinas Kesehatan Kota Palembang

Tabel 2 Jumlah SDM Puskesmas Berdasarkan Jenjang Pendidikan di Kota Palembang Tahun 2011No 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33 34 35 36 37 38 39 PuskesmasMakrayu Gandus 1 Ulu 4 Ulu 7 Ulu Pembina OPI Kertapati Keramasan Nagaswidak Taman Bacaan Plaju Kampus Pakjo Padang Selasa Sei Baung 23 Ilir Merdeka Ariodilah Dempo Talang Ratu Basuki Rahmat Sekip 5 Ilir 11 Ilir Boom Baru Kenten Sabokingking Bukit Sangkal Kalidoni Sei Selincah Multiwahana Sako Sosial Sukarami Talang Betutu Punti Kayu Alang-Alang Lebar Karya Jaya

Jenjang PendidikanS2 2 1 1 1 4 3 1 1 1 Spe S1 3 5 5 6 3 5 7 4 3 3 3 6 3 5 2 5 5 8 4 5 3 2 7 4 3 3 6 4 4 4 8 4 5 3 5 2 5 3 2 D1-D4 5 9 4 2 4 7 1 5 2 5 6 4 3 5 2 3 6 4 8 8 7 1 2 5 6 6 4 4 2 4 8 5 2 2 5 6 1 7 1 SLTA 19 14 8 13 10 16 13 13 7 10 12 17 15 16 17 11 10 14 9 9 10 22 23 10 14 7 19 11 9 13 9 25 22 25 19 12 11 9 6 SLTP 1 1 1 SD 1 1 1 1 -

Kota Palembang

15

0

167

171

529

3

4

- 15 Laporan Pengelolaan dan Pelayanan Informasi dan Dokumentasi Tahun 2011 Dinas Kesehatan Kota Palembang

Tabel 3 Jumlah SDM Puskemas Berdasarkan Status Kepegawaian di Kota Palembang Tahun 2011No 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33 34 35 36 37 38 39 P u skesm a sM a krayu G a ndus 1 Ulu 4 Ulu 7 Ulu P em bina OP I K e rta pati K e ra ma san N a gasw ida k Ta ma n B a ca an P laju K a m pus P akjo P ada ng Se lasa S ei Ba ung 23 Ilir M e rde ka A r io dila h D e m po Ta la ng Ra tu B asuki R ahm at S ekip 5 Ilir 11 Ilir B oom B a ru K e nten S abokingking B ukit S an gkal K a lidoni S ei Se lin ca h M ultiw ah ana S ako S osial S ukar am i Ta la ng Be tutu P unti K ayu A la ng-A la ng Le bar K a rya Ja ya

Status K epeg a w a ia nPN S 26 28 14 21 19 29 22 21 11 17 19 27 21 26 22 19 21 27 20 22 19 25 32 17 22 16 29 19 15 21 24 35 31 30 29 24 17 15 9 C PN S 1 1 3 1 1 2 1 2 1 1 2 1 3 1 1 1 2 1 1 1 4 Hon d a 9 10 6 9 7 9 6 10 7 3 4 8 5 4 7 6 3 13 3 11 5 6 7 4 3 7 4 4 1 6 6 5 5 6 5 7 7 7 8 PT T -

K o ta P al em ba ng

86 1

32

2 43

0

- 16 Laporan Pengelolaan dan Pelayanan Informasi dan Dokumentasi Tahun 2011 Dinas Kesehatan Kota Palembang

E.

Anggaran Kesehatan dan Sumbernya Total Anggaran Kesehatan di Dinas Kesehatan Kota Palembang sebesar

Rp.93.260.841.836 berasal dari sumber APBD Kota Palembang, APBD Provinsi Sumatera Selatan, APBN dan Pinjaman Hibah Luar Negeri (PHLN)

Tabel 4. Anggaran Kesehatan dan Sumber Biayanya Tahun 2010 No Sumber Biaya Alokasi Anggaran Rp. 1. APBD Kota Palembang b. Belanja Langsung c. Belanja Tidak Langsung 2. APBD Provinsi Sumsel b. 3. Jamsoskes 70.025.450.600 42.810.603.000 27.214.847.600 12.075.906.495 12.075.906.495 10.374.944.741 2.080.847.309 469.662/000 1.611.185.309 6.020.000.000 2.274.097.432 784.540.000 784.540.000

APBN a. Dana Dekonsentrasi : - NICE - DHS b. Dana Alokasi Khusus (DAK) c. Jamkesmas

4.

Pinjaman Hibah Luar Negeri (PHLN) : a. GF

TOTAL ANGGARAN KESEHATAN

93.260.841.836

- 17 Laporan Pengelolaan dan Pelayanan Informasi dan Dokumentasi Tahun 2011 Dinas Kesehatan Kota Palembang

F.

Sarana dan Prasarana Sistem Informasi (IT) Sarana dan Prasarana Sistem Informasi di Dinas Kesehatan Kota Palembang sudah

cukup lengkap, Selain di Dinas Kesehatan semua Puskesmas di Kota Palembang telah memiliki Komputer.

Tabel 5. Jumlah Komputer di Puskesmas Kota Palembang Tahun 2011No 1 2 3 4 5 6 P u sk e s mas M a k ra yu G a nd us 1 U lu 4 U lu 7 U lu P e m bina K o mp u te r Ju mlah 7 8 1 1 4 3 6 6 2 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 OPI K e rtap a ti K e ra m a s an N a gas w ida k T a m an B a c a an P la ju K a m pu s P a kjo P a da n g S e la s a S e i B a ung 2 3 Ilir M e rd e ka 1 1 4 1 2 2 2 8 1 6 6 2 1 2 6 1 1 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33 34 35 36 37 A riod ila h D e m po T a la ng R a tu B a su ki R a hm a t S e kip 5 I lir 1 1 Ilir B oo m B aru K e nten S a bo kingk in g B ukit S a ngk al K a lid oni S e i S e lin ca h M u ltiw a ha na S a ko S o sial S uk ara m i T a la ng B e tutu P un ti K a yu 9 14 6 5 1 7 6 6 2 2 6 1 2 2 5 7 3 7 2 5 1 6 5 1 19 6 K o n dis i Ba ik Ba ik Ru sa k Be rat Ba ik Ba ik Ru sa k be rat Ba ik Ba ik Ru sa k rin gan Ru sa k be rat Ba ik Ba ik Ru sa k rin gan Ba ik Ba ik Ba ik Ba ik Ru sa k Ringa n Ba ik Ba ik Ba ik Ba ik Ba ik Ba ik Ru sa k rin gan Ru sa k Be rat Ba ik Ba ik Ba ik Ba ik Ru sa k rin gan Ba ik Ba ik Ba ik Ba ik Ru sa k rin gan Ba ik Ru sa k rin gan Ba ik Ba ik Ru sa k Ringa n Ba ik Ba ik Ba ik Ba ik Ba ik Ru sa k rin gan Ba ik Ba ik Ba i k

K a rya J a ya 38 Ju m lah

- 18 Laporan Pengelolaan dan Pelayanan Informasi dan Dokumentasi Tahun 2011 Dinas Kesehatan Kota Palembang

Disamping prasarana komputer, sebanyak 23 puskesmas di kota Palembang juga memiliki jaringan dalam gedung puskesmas atau Local Area Network (LAN), jaringan ini berfungsi untuk menghubungkan antar komputer yang ada di puskesmas sehingga saling dapat berkomunikasi. Untuk mempercepat penyebarluasan data dan informasi Dinas Kesehatan Kota Palembang dan 15 Puskesmas telah terhubung melalui jaringan Intranet, dengan adanya jaringan ini maka pelaporan 15 puskesmas tersebut dapat dikirim melalui intranet tersebut, disamping itu jaringan intranet ini juga dapat digunakan untuk komunikasi VOIP dan Monitoring puskesmas melalui kamera CCTV.

G.

Daftar Informasi yang Wajib Disediakan dan Diumumkan secara berkala Bidang Pengembangan SDM 1. Jumlah Kunjungan pasien di puskesmas dan puskesmas pembantu kota Palembang 2. 10 Penyakit terbesar di kota Palembang

Bidang Pelayanan Kesehatan 1. Program Gizi 2. Program Ibu-KB 3. Program Anak 4. Program Kesehatan Usia Lanjut

Bidang Jaminan dan Sarana Kesehatan 1. Data Sekolah dengan kegiatan pembinaan sekolah sehat kota Palembang 2. Data Poskestren 3. Data dan Klasifikasi Posyandu

Bidang Pengendalian Masalah Kesehatan 1. Persentase Tempat umum dan Pengelolaan Makanan (TUPM) sehat menurut kecamatan kota Palembang 2. Persentase Institusi dibina Kesehatan lingkungannya

- 19 Laporan Pengelolaan dan Pelayanan Informasi dan Dokumentasi Tahun 2011 Dinas Kesehatan Kota Palembang

3. Keluarga dengan kepemilikan sarana sanitasi dasar menurut kecamatan Palembang 4. Distribusi Penderita DBD di Kota Palembang 5. Jumlah Kasus Diare 6. Jumlah Kasus ISPA Balita 7. Jumlah Kasus Pneumonia 8. Imunisasi Dasar Pada Bayi 9. Program TB Paru 10. Program HIV / AIDS 11. Program Pengendalian Penyakit Tidak Menular 12. Jumlah dan persentase penduduk yang memanfaatkan air bersih

H.

Daftar Informasi yang Wajib Diumumkan secara serta merta 1. Informasi Kegiatan Program 2. Informasi Pelayanan Kesehatan 3. Informasi Pengadaan Barang dan Jasa

I.

Daftar Informasi yang Wajib tersedia setiap saat Bidang Pengembangan SDM 1. Jumlah Kunjungan pasien di puskesmas dan puskesmas pembantu kota Palembang 2. 10 Penyakit terbesar di kota Palembang

Bidang Pelayanan Kesehatan 1. Informasi Alur Pelayanan di Puskesmas 2. Program Gizi 3. Program Ibu-KB 4. Program Anak 5. Program Kesehatan Usia Lanjut

- 20 Laporan Pengelolaan dan Pelayanan Informasi dan Dokumentasi Tahun 2011 Dinas Kesehatan Kota Palembang

Bidang Jaminan dan Sarana Kesehatan 1. Data Sekolah dengan kegiatan pembinaan sekolah sehat kota Palembang 2. Data Poskestren 3. Data dan Klasifikasi Posyandu 4. Informasi Alur Pelayanan Jamkesmas dan Jamsoskes

Bidang Pengendalian Masalah Kesehatan 1. Persentase Tempat umum dan Pengelolaan Makanan (TUPM) sehat menurut kecamatan kota Palembang 2. 3. Persentase Institusi dibina Kesehatan lingkungannya Keluarga dengan kepemilikan sarana sanitasi dasar menurut kecamatan Palembang 4. 5. 6. 7. 8. 9. Distribusi Penderita DBD di Kota Palembang Jumlah Kasus Diare Jumlah Kasus ISPA Balita Jumlah Kasus Pneumonia Imunisasi Dasar Pada Bayi Program TB Paru

10. Program HIV / AIDS 11. Program Pengendalian Penyakit Tidak Menular 12. Jumlah dan persentase penduduk yang memanfaatkan air bersih J. Daftar Informasi yang dikecualikan 1. 2. Informasi Nama Penderita Penyakit tertentu Informasi Diagnosa Penyakit Pasien

- 21 Laporan Pengelolaan dan Pelayanan Informasi dan Dokumentasi Tahun 2011 Dinas Kesehatan Kota Palembang

Lampiran

- 22 Laporan Pengelolaan dan Pelayanan Informasi dan Dokumentasi Tahun 2011 Dinas Kesehatan Kota Palembang

KEPALA DINASSTRUKTUR ORGANISASI DINAS KESEHATAN KOTA PALEMBANG

dr. Hj. Gema Asiani, M.Kes 19620904 198910 2 001

Lampiran II PERATURAN DAERAH KOTA PALEMBANG Nomor : 9 TAHUN 2008 Tanggal : 20 AGUSTUS 2008 Tentang : PEMBENTUKAN, SUSUNAN ORGANISASI & TATA KERJA DINAS DAERAH KOTA PALEMBANG.

SEKRETARIATdr. Hj. Letizia, M.Kes 19640214 199103 2 002SUBBAG PENYUSUNAN PROGRAM Sopandi, SIP, MM 19620201 198501 1 002 SUBBAG TATA USAHA Alimin Wanir, SH 19590414 198003 1 009 SUBBAG KEUANGAN & PERLENGKAPAN Toraha, SE 19670927 198803 2 004

BIDANG PELAYANAN KESEHATAN dr. Hj. Emma Novita, M.Kes 19611103 198910 2 001

BIDANG PENGENDALIAN MASALAH KESEHATAN dr. Anton Suwindro 19570527 198612 1 001 SEKSI PENGENDALIAN DAN PEMBERANTASAN PENYAKIT dr. Afrimelda 19680208 200012 2 001 SEKSI SURVEILANS, BENCANA & PENYEBARAN INFORMASI Hj. Elina H, SKM, M.Si 19540801 197606 2 001 SEKSI KESEHATAN LINGKUNGAN Zulkifli, ST 19690909 199203 1 008

BIDANG PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA dr. E. Linda Tedja, M.Kes 19550617 198503 2 002 SEKSI PERENCANAAN & PENDAYAGUNAAN Marhedi, S.Sos 19610330 198409 1 001 SEKSI PENGAWASAN & PENGENDALIAN Rismawati, SKM, M.Kes 197507302000032003 SEKSI REGISTRASI, PERIZINAN & AKREDITASI dr. Hj. Hery Unita V, M.Kes 19640310 199610 2 001

BIDANG JAMINAN DAN SARANA KESEHATAN dr. Hj. Lenawaty HS, M.Kes 19590614 199003 2 002 SEKSI JAMINAN KESEHATAN Hj. Siti Fauziah, SPd, M.Kes 19661203 199102 2 001 SEKSI SARANA & PERALATAN KESEHATAN Hj. Eni Hardiyani, SKM 19620503 198503 2 005 SEKSI KEFARMASIAN Drs. H. Adrimas, Apt 19540806 198803 1 002 KEL. JABFUNG

SEKSI KESEHATAN DASAR dr. Fauzia 140 363 446 SEKSI PELAYANAN KESEHATAN & RUJUKAN dr. Uke Veronika 19780223 200604 2 012 SEKSI KESEHATAN KHUSUS Dra. Hj. Radiostuti, MM 19620507 198303 2 006 KEL. JABFUNG Dokter; Dokter Gigi; Nutrisionist; Bidan; Perawat; Perawat Gigi

KEL. JABFUNG Epidemiolog; Entomolog; Laboratorian; Sanitarian; Penyuluh Kesehatan

UPTD UPTD Puskesmas

KEL. JABFUNG Administrator Kesehatan Perekam Medis

KEL. JABFUNG Apoteker; Administrator Kesehatan Perekam Medis; Administrator Kesehatan

top related