distribusi batuan · batuan beku batuan metamorf batuan sedimen batuan beku batuan sedimen batuan...

Post on 30-Jan-2020

151 Views

Category:

Documents

17 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

10/7/2015

1

BATUAN SEDIMEN

https://sites.google.com/site/tgfunsyiah/

Batuan Beku Batuan Metamorf

Batuan BekuBatuan Sedimen Batuan Sedimen

Batuan Metamorf

Distribusi Batuan

10/7/2015

2

SIKLUS BATUAN

Distribusi Batuan/Pelapukan

Daya tahan mineral pada batuan terhadap pelapukan kimia

Kebalikan dari reaksi Bowen

Jumlah relatif jenis batuan pada kerak dan permukaan

bumi

10/7/2015

3

Sedimen dan Batuan Sedimen

Dua tipe sedimen yaitu: detritus dan kimiawi. Detritus terdiri dari partikel-2 padat hasil dari pelapukan mekanis. Sedimen kimiawi terdiri dari mineral sebagai hasil kristalisasi larutan dengan proses inorganik atau aktivitas organisme

Partikel sedimen diklasifikasikan menurut ukuran butir, gravel (termasuk bolder, cobble dan pebble), pasir, lanau, dan lempung

Transportasi Sedimen dan Ukuran Butir Sedimen

Laut Darat

• Ukuran dan bentuk butir adalah fungsi dari jarak dan mekanisme tranportasi

• Dua jenis mekanisme transportasi: arus traksi dan arus turbit (viskositas tinggi)

Transportasi dari sedimen menyebabkan pembundaran dengan cara

abrasi dan pemilahan (sorting). Nilai kebundaran dan sorting sangat

tergantung pada ukuran butir, jarak transportasi dan proses

pengendapan.

10/7/2015

4

TRANSPORTASI BUTIRAN

KLASIFIKASI BATUAN SEDIMEN

10/7/2015

5

GAMPING BIOCLASTIC

KLASIFIKASI BATUAN SEDIMEN

10/7/2015

6

PROSES PELARUTAN BATUGAMPING

KLASIFIKASI BATUAN SEDIMEN

10/7/2015

7

CONGLOMERATE

BATUPASIR

10/7/2015

8

BATUPASIR

BATUPASIR BERLAPIS

10/7/2015

9

STRUKTUR SEDIMEN

STRUKTUR SEDIMEN

top related