csr (4-7-09)

Post on 13-Jun-2015

241 Views

Category:

Documents

2 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

PT. MEGASURYA MASSIDOARJO

CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY

PROGRAM KEMASYARAKATAN Lokasi PT. Megasurya Mas :JL. Tambak Sawah No. 32 Waru Sidoarjo.

Dasar Program Kemasyarakatan :1. PT. Megasurya merasa menjadi bagian dari

masyarakat 2. Terletak di antara masyarakat di 2 (dua) desa

yaitu Desa Tambakrejo dan Tambak Sawah.3. Membina & menjaga hubungan baik dengan

masyarakat secara berkesinambungan

PROGRAM BIDANG PENDIDIKAN

PROGRAM SOSIAL BIDANG PENDIDIKAN

Pemberian beasiswa telah dilaksanakan sejak tahun 1994 sampai dengan saat ini. Beasiswa tersebut diberikan kepada siswa di :- 5 (lima) Sekolah Dasar dan Madrasah

Ibtida’iyah di wilayah Sidoarjo yaitu : Madrasah Ibtida’iyah Darul Ulum,

Madrasah Ibtida’iyah Nurul Ikhlas, SDN Tambak Sawah, SDN Tambakrejo I & II. - 2 (dua) Sekolah Dasar di wilayah Gresik yaitu :

SDN Bedilan I dan SDN Bedilan II

I. PEMBERIAN BEASISWA

Penyerahan Beasiswa pada tahun 1994

Penyerahan Beasiswa pada tahun 2005

PROGRAM SOSIAL BIDANG PENDIDIKAN

PROGRAM SOSIAL BIDANG PENDIDIKANPELAKSANAAN PEMBERIAN BEASISWA UNTUK SISWA BERPRESTASI & PRASEJAHTERA TAHUN 2008

PROGRAM SOSIAL BIDANG SARANA-PRASARANA PENDIDIKANPELAKSANAAN PEMBERIAN SERAGAM SEKOLAH UNTUK SEMUA SISWA DI 5 (LIMA) SEKOLAH SEKITAR PERUSAHAAN

Pemakaian Seragam Sekolah secara simbolis oleh Bupati Sidoarjo

Bantuan Buku Pelajaran Bantuan Buku Pelajaran pada Tahun 2004pada Tahun 2004Kepada SDN Tambak OsoKepada SDN Tambak OsoWaru - SidoarjoWaru - Sidoarjo

PROGRAM SOSIAL BIDANG SARANA-PRASARANA PENDIDIKAN

Bantuan Buku Pelajaran pada Tahun 2006Kepada SDN Tambak OsoWaru - Sidoarjo

PROGRAM SOSIAL BIDANG SARANA-PRASARANA PENDIDIKAN

Bantuan sarana olah raga berupa meja ping pong untuk sekolah-sekolah di wilayah Desa Tambakrejo & Tambak Sawah

PROGRAM SOSIAL BIDANG SARANA-PRASARANA PENDIDIKAN

PROGRAMBIDANGKESEHATAN

PENGOBATAN GRATIS merupakan salah satu program peduli terhadap kesehatan masyarakat Desa Tambakrejo dan Tambak Sawah.

Pengobatan gratis dan donor darah terlaksana berkat kerjasama :

1. PT. Megasurya Mas 2. Brigif I Marinir Gedangan3. Perangkat dan Warga Desa Tambakrejo dan

Desa Tambak Sawah4. PMI cabang Sidoarjo

PROGRAM SOSIAL BIDANG KESEHATAN

PROGRAM SOSIAL BIDANG KESEHATAN

Pelaksanaan Pengobatan Gratis untuk Masyarakat Desa Tambakrejo & Tambak Sawah Waru pada tahun 2004

Pendirian dan Peresmian POLIKLINIK YAYASAN ANWAR KARIM pada tanggal 12 Januari 2007 untuk menunjang pelayanan kesehatan secara maksimal kepada masyarakat serta pengobatan gratis untuk masyarakat sekitar yang kurang mampu.

PROGRAM SOSIAL BIDANG KESEHATAN

Pasien Poliklinik Anwar Karim yang sedang menunggu giliran panggilan untuk pemeriksaan

PROGRAM SOSIAL BIDANG KESEHATAN

PENGASAPAN/FOGGING

Pengasapan/Fogging juga dilaksanakan oleh PT. Megasurya Mas untuk masyarakat Desa Tambakrejo & Tambak Sawah mulai bulan Maret tahun 2004. Pada saat itu mulai terjadi wabah Demam Berdarah dan telah memakan korban di wilayah tersebut. Pengasapan tersebut dilakukan merata di seluruh wilayah 2 (dua) desa tersebut. Kegiatan tersebut dilakukan hampir setahun sekali dan membutuhkan waktu ± 7 hari untuk dapat mencakup seluruh wilayah tersebut.

PROGRAM SOSIAL BIDANG KESEHATAN

PROGRAM SOSIAL BIDANG KESEHATAN

Pelaksanaan Pengasapan Demam Berdarah di wilayah Desa Tambakrejo

BUKA PUASA BERSAMA WARGA DESA TAMBAKREJO DAN DESA TAMBAK SAWAH

PT. Megasurya Mas melaksanakan acara Buka puasa Bersama dengan warga Desa Tambakrejo dan Tambak Sawah pada awal Bulan Ramadhan setiap tahun.

Kegiatan buka puasa bersama dilakukan di 4 (empat) Masjid yaitu Haqqul yaqiin, Tasliimuddaroin, Al Mustaqim dan At Thomimmah dan 1 (satu) pondok pesantren Al Mubarok di Desa Tambak Sawah.

BUKA PUASA BERSAMA WARGA

PEMBAGIAN BINGKISAN WARGA

Pembagian Bingkisan Warga diberikan kepada seluruh warga Desa Tambakrejo dan Desa Tambak Sawah setiap tahun pada saat menjelang Hari Raya Idul Fitri.

Bingkisan yang diberikan kepada warga berupa produk-produk PT. Megasurya Mas antara lain minyak goreng dan sabun.

PEMBAGIAN BINGKISAN WARGA

Pembagian Bingkisan Warga pada Tahun 2003 Di Balai Desa Tambak Sawah

Pembagian Bingkisan Warga pada Tahun 2003 Di Balai Desa Tambakrejo

PEMBAGIAN BINGKISAN WARGA

Pembagian Bingkisan Warga pada Tahun 2008 di Desa Tambak Sawah Waru

Pembagian Bingkisan Warga pada Tahun 2008 di Desa Tambakrejo Waru

SANTUNAN RUTIN YAYASAN / PANTI ASUHAN

Pada Setiap bulan PT. Megasurya Mas memberikan bantuan kebutuhan pokok yayasan atau panti asuhan.

Yayasan atau panti asuhan tersebut berupa yayasan anak-anak cacat, yatim piatu, panti jompo Dll. Pada saat ini PT. Megasuya Mas memberikan santunan kepada 13 yayasan atau panti asuhan yang sebelumnya hanya 8 yayasan / panti asuhan.

PENYERAHAN SUMBANGAN KEPADA YAYASAN & PANTI ASUHAN

KEGIATAN / BANTUAN LAIN

Selain kegiatan-kegiatan tersebut diatas PT. Megasurya Mas juga ikut dalam partisipasi yang lainnya antara lain :

Bantuan pembangunan yang dilaksanakan oleh desa setempat seperti pembangunan jalan desa, Jembatan, Dll.

Bantuan pembangunan tempat-tempat ibadah seperti pembangunan masjid dan Mushola.

SUMBANGAN PEMBANGUNAN TEMPAT IBADAH

Sumbangan untuk Pembangunan Musholla An Nur Tambak Sawah

Sumbangan untuk Pembangunan Musholla RT2 RW8 Tambakrejo

Sumbangan untuk Pembangunan Musholla Al Ikhlas RT4 RW8 Tambakrejo

Bantuan Pembangunan Masjid RT3 RW 1 Tambakrejo

Bantuan Pembangunan

Masjid Tambak Oso

SUMBANGAN HEWAN KURBAN

Pemberian sumbangan hewan kurban ini diberikan rutin kepada Masjid-masjid di sekitar perusahaan setiap tahun sekali pada saat menjelang Hari Raya Idul Adha

SUMBANGAN-SUMBANGAN BENCANA ALAM

Sumbangan-sumbangan ini diberikan dalam bentuk dana, pakaian & produk kepada masyarakat yang mendapat musibah bencana alam seperti korban Tsunami, dan lain-lain.

BAKTI SOSIAL LINGKUNGAN Kegiatan “Kerja Bakti Bersama” antara PT. Megasurya Mas Kegiatan “Kerja Bakti Bersama” antara PT. Megasurya Mas dengan Karang Taruna Desa Tambakrejo dalam kegiatan dengan Karang Taruna Desa Tambakrejo dalam kegiatan pembersihan sungai di wilayah desa Tambakrejo.pembersihan sungai di wilayah desa Tambakrejo.

BAKTI SOSIAL PENGECATAN YAYASAN & PANTI ASUHAN

Kegiatan “Bakti sosial” untuk pembersihan, pengecatan Yayasan & Panti Asuhan Kegiatan “Bakti sosial” untuk pembersihan, pengecatan Yayasan & Panti Asuhan

serta masjid dan mushola.serta masjid dan mushola.

BAKTI SOSIAL DI PANTI ASUHAN AL AFKAR - WARU

Dalam bentuk kegiatan pembersihan dan pengecatan panti asuhan

Kegiatan acara kunjungan ke yayasan panti asuhan anak-anak cacat (Yayasan bakti Luhur) dan yayasan yatim piatu ( Yayasan Matahari Terbit).

KUNJUNGAN YAYASAN & PANTI ASUHAN

CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (CSR)

Pelaksanaan CSR ini adalah bentuk kerjasama Musim Mas Group dengan pemerintah dalam penjualan Minyak Goreng ALI BABA & MINYAKITA dengan harga yang relatif murah senilai Rp. 6.000,- (enam ribu rupiah) sehingga dapat terjangkau oleh keluarga-keluarga yang tidak mampu/berpenghasilan terbatas.

PELAKSANAAN CSR PENJUALAN MINYAK GORENG ALI BABA

Pada Tanggal 26 Februari 2009 Penjualan Minyak Goreng Ali Baba dengan harga Rp.

6.000 ,- per liter

Lokasi Kegiatan :- Desa Tambak Sawah Kecamatan Waru - Desa Sawotratap Kecamatan Gedangan- Desa Semambung Kecamatan Gedangan

CSR ALIBABA DI DESA TAMBAK SAWAH-WARUTANGGAL 26 FEBRUARI 2009

CSR ALIBABA DI DESA SAWOTRATAP-GEDANGAN TANGGAL 26 FEBRUARI 2009

CSR ALIBABA DI DESA SEMAMBUNG-GEDANGAN TANGGAL 26 FEBRUARI 2009

LOUNCHING MINYAKITA

Acara Lounching Minyak Goreng MINYAKITA dilaksanakan pada tanggal 12 Maret 2009 di Alun-alun Kabupaten Sidoarjo dihadiri oleh Dirjen Perindustrian & Perdagangan serta Muspida-Muspika setempat.

PELAKSANAAN LOUNCHING MINYAKITA TANGGAL 12 MARET 2009

Demo masak yang dilakukan oleh Dirjen Perindustrian & Perdagangan dan Asisten II Bupati Sidoarjo

Penjualan Minyakita di stand Musim Mas Group

PELAKSANAAN CSR PENJUALAN MINYAK GORENG MINYAKITA

Pelaksanaan CSR Penjualan Minyak Goreng MINYAKITA Musim Mas Group setelah lounching mulai dilaksanakan pada tanggal 25 Maret 2009 di beberapa tempat di wilayah Surabaya, Sidoarjo dan Malang.

BEBERAPA LOKASI PELAKSANAAN CSR MINYAKITA

- Tanggal 25 Maret 2009 di Batalyon Arhanudse 8 Gedangan

- Tanggal 27 Maret 2009 di Balai Desa Tambak Sawah Waru

- Tanggal 28 Maret 2009 di Balai Desa Tambakrejo

- Tanggal 08 April 2009 di Kodim 0816 Sidoarjo- Tanggal 13 April 2009 di Korem 084 Bhaskara

Jaya- Tanggal 20 April 2009 di Ponpes Annahdliyyah

Surabaya- Tanggal 22 April 2009 di Lanudal Juanda

BEBERAPA PELAKSANAAN KEGIATAN CSR MINYAKITA

Pelaksanaan CSR Minyakita di Yon Arhanudse-8 Gedangan

BEBERAPA PELAKSANAAN KEGIATAN CSR MINYAKITA

Pelaksanaan CSR Minyakita di Balai Desa Tambak Sawah Waru

BEBERAPA PELAKSANAAN KEGIATAN CSR MINYAKITA

Pelaksanaan CSR Minyakita di Balai Desa Tambakrejo Waru

BEBERAPA PELAKSANAAN KEGIATAN CSR MINYAKITA

Pelaksanaan CSR Minyakita di Brigif-1 Marinir

BEBERAPA PELAKSANAAN KEGIATAN CSR MINYAKITA

Pelaksanaan CSR Minyakita di Kodim 0816 Sidoarjo

BEBERAPA PELAKSANAAN KEGIATAN CSR MINYAKITA

Pelaksanaan CSR Minyakita di Pondok Pesantren ANNAHDLIYYAH

BEBERAPA PELAKSANAAN KEGIATAN CSR MINYAKITA

Pelaksanaan CSR Minyakita di Lanudal Juanda

CSR MINYAKITA DI BATU-MALANG

CSR Musim Mas Group juga dilaksanakan di beberapa daerah di Kota Batu Malang dengan bekerjasama dengan Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kota Batu berlangsung selama 2 hari . Diantaranya adalah :- Pada Tanggal 29 Mei 2009 dilaksanakan Lounching di Balai Desa Bumiaji Kecamatan Bumiaji yang diresmikan oleh ibu Walikota Batu serta di Desa Tulungrejo dan Punten.- Pada Tanggal 30 Mei 2009 dilaksanakan di Desa

Pesanggrahan dan Desa Temas Kecamatan Batu serta Desa Giripurno Kecamatan Bumiaji. Selain itu juga dilaksanakan di Desa Junrejo dan Desa

Mojorejo.

PELAKSANAAN CSR MINYAKITA DI KOTA BATU MALANG (29 Mei 2009)

Acara Lounching Minyakita di Kota Batu Malang

Pelaksanaan CSR di Desa Tulungrejo Kecamatan Bumiaji-Batu

PELAKSANAAN CSR MINYAKITA DI KOTA BATU MALANG (30 Mei 2009)

Pelaksanaan CSR di Desa Pesanggrahan Kecamatan Batu

Pelaksanaan CSR di Desa Temas Kecamatan Batu

PELAKSANAAN CSR MINYAKITA DI KOTA BATU MALANG (30 Mei 2009)

Pelaksanaan CSR Minyakita di Desa Giripurno Kecamatan Bumiaji - Batu

Pelaksanaan CSR Minyakita di Desa Junrejo Kecamatan Junrejo - Batu

PELAKSANAAN CSR MINYAKITA DI JAJARAN POLWILTABES SURABAYA

CSR Penjualan minyak goreng MINYAKITA juga dilaksanakan di Polwiltabes Surabaya dan Jajarannya yaitu : - Tanggal 28 Mei 2009 di Polwiltabes Surabaya- Tanggal 01 Juli 2009 di Polres KP3 Perak- Tanggal 02 Juli 2009 di Polres Surabaya Utara- Tanggal 03 Juli 2009 di Polres Surabaya Timur- Tanggal 07 Juli 2009 di Polres Surabaya Selatan

PELAKSANAAN CSR MINYAKITA DI JAJARAN POLWILTABES SURABAYA

PELAKSANAAN CSR PENJUALAN MINYAKITA DI POLWILTABES SURABAYA PADA TANGGAL 28 MEI 2009

PELAKSANAAN CSR MINYAKITA DI JAJARAN POLWILTABES SURABAYA

Pelaksanaan CSR Penjualan Minyakita di Polres KP3 Perak

PELAKSANAAN CSR MINYAKITA DI JAJARAN POLWILTABES SURABAYA

Pelaksanaan CSR Penjualan Minyakita di Polres Surabaya Utara

OPERASI PASAR

Ikut membantu program pemerintah dalam penurunan harga minyak goreng dalam kegiatan Gelar Operasi Pasar.

PENGHARGAAN PRIMANIYARTA 2003

Tanggal 17 Januari 2003, PT. Megasurya Mas mendapatkan penghargaan Primaniyarta 2002 untuk kategori verifikasi produk eksportir terbaik di Indonesia yang diserahkan oleh Presiden RI Ibu Megawati Soekarno Putri di Istana Negara Jakarta.

Tanggal 11 Oktober 2006, PT. Megasurya Mas kembali mendapatkan penghargaan Primaniyarta 2006 untuk kategori Pembangunan Merk Global yang diserahkan oleh Presiden RI Bapak Susilo Bambang Yudoyono di Jakarta

PRIMANIYARTA 2006

PENGHARGAAN PRIMANIYARTA 2007

PENERIMAAN PENGHARGAAN PRIMANIYARTA TAHUN 2007 KATEGORI PASAR GLOBAL OLEH BAPAK PRESIDEN RI, SUSILO BAMBANG YUDHOYONO PENGHARGAAN INI ADALAH PENGHARGAAN PRIMANIYARTA YANG KE 3 DITERIMA OLEH PT. MEGASURYA MAS

PENERIMAAN PENGHARGAAN PRIMANIYARTA TAHUN 2008 OLEH BAPAK PRESIDEN RI, SUSILO BAMBANG YUDHOYONO PADA TANGGAL 21 OKTOBER 2008.PENGHARGAAN INI ADALAH YANG KE 4 KALINYA DITERIMA OLEH PT. MEGASURYA MAS

PRIMANIYARTA 2008

PENGHARGAAN BIDANG KETENAGAKERJAAN

Penghargaan sebagai Perusahaan Pembina Tenaga kerja Wanita terbaik II Tingkat I Jawa Timur dan Juara I Tingkat Sidoarjo

Penghargaan dari Bp. Hamzah Haz (Menko Kesra) sebagai perusahaan yang berperan serta dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat khususnya masyarakat Desa Tambakrejo dan Tambak Sawah

PENGHARGAAN

Pada 18 Desember 2004 memperoleh Penghargaan dari MURI sebagai Pemrakarsa dan penemu formula sabun mandi (Tropicare) dengan formula minyak kayu putih pertama di Indonesia.

PENGHARGAAN MURI

Penghargaan Sebagai Juara II Dalam Lomba Sistem Pengamanan Tingkat Polda Jawa Timur

Juara III dalam lomba “ LOMBA PERAN SERTA PERUSAHAAN DALAM PENGELOLAAN LINGKUNGAN“ KABUPATEN SIDOARJO

JUARA III LOMBA COMMUNITY DEVELOPMENT SE KABUPATEN SIDOARJO

JUARA I DALAM LOMBA CSR (Corporate Social Responsibility) TAHUN 2008 SE KABUPATEN SIDOARJO

top related