bss.pptx

Post on 03-Feb-2016

225 Views

Category:

Documents

1 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

Basics Surgery Skills

Topic List

SIMPLE INTERRUPTED

Penutupan luka dimulai dari tengah dan dilanjutkan setiap pertengahan dari insisi yang tersedia

arah jarum tegak lurus permukaan kulit dan juga tegak lurus sayatan kulit

jarak masuk dan keluarnya jarum dari tepi sayatan sama dengan dalamnya jaringan yang diambil (x) dan jarak antar jahitan sama dengan dua kali jarak tersebut (2)

HASIL PENJAHITAN

INTERRUPTED TECHNIQUE

INSISI ELIPS

CARA MENUTUP INSISI ELIPS

penutupan dimulai dari ujung insisi dan berakhir di tengah

jahitan tidak boleh sekaligus, tetapi harus dua kali karena arah jarum harus tegak lurus dengan tepi insisi

CARA MENGANGKAT JAHITAN

CARA MENGANGKAT JAHITAN

MATTRESS TECHNIQUE

MATTRESS TECHNIQUE

Vertikal mattress: menyamakan permukaan sayatan

Horizontal mattress: tanpa mengganggu suatu struktur yang berjalan sejajar dengan luka sayatan, seperti pembuluh darah dan nervus,

SUBCUTICULAR TECHNIQUE

Instrumen Bedah Minor

Nald Voeder

Needle holder Tipe Crille Wood (bentuk seperti klem)

Tipe Mathew Kusten (bentuk segitiga) Kegunaan : sebagai pemegang jarum jahit (nald

hecting) dan sebagai penyimpul benang

Gunting Diseksi

Disecting scissor 2 jenis : lurus dan bengkok Tipe : Mayo dan Metzenbaum Kegunaan : untuk membuka jaringan , membebaskan

tumor kecil dari jaringan sekitarnya, untuk eksplorasi, merapikan luka

Gunting Benang

Gunting Perban / Pembalut

2 macam : bengkok dan lurus Kegunaan : untuk mmotong benang operasi,

merapikan luka

Kegunaan : untuk menggunting pembalut dan plester

Pisau Bedah

Gagang dan mata pisau (mess/bistouri/blade) Gagang pisau nomor 4 (mata pisau besar) dan nomor

3 (mata pisau kecil) Kegunaan : untuk menyayat berbagai organ/bagian

tubuh

Klem Arteri Pean

Lurus dan bengkok Kegunaan : untuk hemostasis terutama untuk

jaringan tipis dan lunak

Klem Kocher

• Mempunyai gigi pada ujungnya (mirip gigi pada pinset sirurgis)• Kegunaan : untuk menjepit jaringan, terutama agar

jaringan tidak meleset dari klem

Klem Mosquito

Klem Allis

• Ukurannya lebih kecil• Kegunaan : untuk hemostasis terutama untuk

jaringan tipis dan lunak

• Untuk menjepit jaringan yang halus dan menjepit tumor kecil

Klem Babcock

Towel Clamp

• Untuk menjepit tumor yang agak besar dan rapuh

Untuk menjepit doek/kain operasi

Refraktor (Wound Hook)

Refraktor Langenbeck

US Army Double Ended Retractor

Refraktor Volkman Kegunaan : untuk menguakkan luka 2 gigi (luka kecil), 3 gigi, 4 gigi (luka besar), gigi

tumpul

Pinset

Pinset Sirurgis• Untuk menjepit jaringan pada waktu diseksi dan

penjahitan luka, memberi tanda pada kulit sebelum memulai insisi

Pinset Anatomis• Untuk menjepit kasa sewaktu menekan luka, menjepit

jaringan yang tipis dan lunak

Pinset Splinter• Untuk mengadaptasi tepi-tepi luka

Deschamps Aneurysm Needle

Wound curett

Sonde (probe)

Untuk mengikat pembuluh darah besar

• Untuk mengeruk luka kotor, mengeruk ulkus kronis

• Untuk penuntun pisau sewaktu melakukan eksplorasi, dan mengetahui kedalaman luka

Korentang

Untuk mengambil instrumen steril, dan mengambil kasa, jas operasi, doek, dan laken steril

Jarum jahit

Kulit --> digunakan yang berpenampang segitiga agar mudah mengiris kulit (scherpe nald)

Otot --> dipakai yang berpenampang bulat (rounde nald)

Bentuk : setengah lingkaran, seperempat lingkaran Kegunaan : untuk menjahit luka dan menjahit organ

rusak lainnya

Sumber:

top related