biologi - kelangsungan hidup organisme

Post on 18-Jan-2017

286 Views

Category:

Education

7 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

Kelangsungan Hidup Organisme

Adaptasi Adaptasi adalah penyesuaian makhluk

hidup terhadap lingkungannya. Berdasarkan bentuknya, adaptasi

diklasifikasikan menjadi 3, yakni: adaptasi Morfologi (bentuk tubuh), adaptasi Fisiologi ( fungsi kerja tubuh), serta adaptasi tingkah laku (behavioral).

1. Adaptasi Morfologi Adalah penyesuaian diri bentuk tubuh atau alat-

alat tubuh sehingga sesuai dengan lingkungannya.

Contoh:- Bentuk kaki burung disesuaikan dengan

lingkungan hidupnya- Bentuk paruh burung disesuaikan dengan

makanannya- Tipe mulut serangga disesuaikan dengan cara

mengambil makanannya- Bentuk dan struktur daun (semua ciri hidrofit,

xerofit, higrofit)

2. Adaptasi FisiologiYaitu penyesuaian fungsi alat

tubuh bagian dalam terhadap lingkungannya

Bersifat reversible atau dapat kembali ke kondisi awal.

3. Adaptasi Tingkah Laku Adaptasi Tingkah Laku adalah

penyesuaian diri terhadap lingkungan dengan mengubah tingkah laku supaya dapat mempertahankan kelangsungan hidupnya

Seleksi Alam Adalah kemampuan alam untuk

menyeleksi organisme yang ada di dalamnya. Yang mampu beradaptasi akan bertahan hidup, dan yang tidak mampu beradaptasi akan punah.

Perkembangbiakan Yaitu ciri makhluk hidup untuk melestari

kan jenisnya agar tidak punah.

top related