arus listrik (2)

Post on 27-Jun-2015

1.597 Views

Category:

Documents

7 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

TAHUN PELAJARAN 2012 - 2013

ELECTRICITY CURRENTARUS LISTRIK

Guru: Dra. Hanik Supriani

Aprisia Rasya M/ 9A - 10

Static Electricity

Terjadi karena 2 benda (positif dan negatif) bermuatan berbeda saling bersentuhan

Elektron berpindah dari satu benda ke yang lainnya

Ex: penggaris digosokkan ke rambut

Listrik Statis

STATIC ELECTRICITY

Atom adalah unit terkecil yang terdiri dari:

• proton (muatan positif)• neutron ( netral)• proton ( muatan negatif)

Atom

Static Electricity

Muatan listrik diberi simbol dengan

QElektron adalah pembawa muatan listrik yang mengalir pada sirkuit listrik dari negatif ke positif.

Muatan Listrik

Static Electricity

Muatan listrik diukur dengan

COLOUMB

Yang diberi simbol dengan

C

Muatan Listrik

Electrical Charge

Tolak - menolakTarik - menarik

Muatan Listrik

Listrik Statis

Petir adalah suatu bentuk kuat dari listrik statis

Electricity Current

Elektron mengalir melalui sebuah konduktor

Negatif ke positif Membutuhkan pemasok energi (baterai,

aki)

Arus Listrik

Arus listrik adalah banyaknya elektron (muatan listrik) yang mengalir dalam rangkain listrik per satuan waktu.

Electricity CurrentArus Listrik

The Electric Battery

Baterai adalah sumber energi listrik. Baterai sebenarya terdiri dari dua logam yang berbeda, yaitu ELEKTRODA dan sebuah cairan yang disebut ELEKTROLIT.

Baterai

Electricity Current

Arus listrik: dari positif ke negatifElektron: dari negatif ke positif

Electricity Circuits

Bentuk paling sederhana dari rangkaian listrik adalah ketika sumber energi (seperti baterai) dihubungkan ke sebuah muatan (seperti bola lampu atau resistor).

Rangkaian harus dibuat sedemikian rupa untuk memungkinkan energi mengalir dari sumber, melalui beban dan kembali ke sumber untuk membentuk lingkaran.

Rangkaian Listrik

Electricity Circuits

A simple circuitThe series circuit

(Rangkaian Seri)

The parallel circuit

(Rangkaian Paralel)

Rangkaian Listrik

Rangkaian Listrik

A simple electricity circuit

Electrical Components

• Kabel• Pengukur amper

(Ampermeter)• Baterai• Sekering• Penghubung kabel

• Lampu• Pengukur

tegangan volt (Voltmeter)

• Penghambat (Resistor)

Circuit Symbols

(saklar)

(ampermeter)

The Series Circuit

• Hanya memiliki satu rangkaian agar elektron dapat mengalir dan mengitarinya.

• Komponen dihubungkan dari satu dan lainnya• Arus listrik harus mengalir melalui semua komponen

• Jika salah satu beban atau bagian tidak terhubung atau putus, arus akan berhenti

• Volt dibagi antar komponen• Example: - Sakelar/swicth merupakan penerapan rangkaian seri

- Di dalam setrika terdapat rangkaian seri.

Rangkaian Seri

Rangkaian Seri

Rangkaian Seri hanya memiliki satu jalur rangkaian

sepanjang arus daat mengalir

The Parallel Circuit

• Memilik dua atau lebih banyak rangkaian agar elektron dapat mengalir

• Arus dibagi antar cabang-cabang • Jumlah arus dalam setiap cabang = total arus • Tegangan pada masing-masing beban listrik

sama dengan tegangan sumber• Example: - Distribusi Listrik PLN ke rumah-

rumah • - Stop kontak merupakan rangkaian

paralel

Rangkaian Paralel

Rangkaian Paralel

Masing-masing komponen memiliki jalur sendiri agar arus mengalir

Resistor

Sebuah komponen listrik yang selalu digunakan di setiap rangkaian listrik

Berfungsi sebagai pengatur arus listrik

Electricity

• Aliran listrik yang mengalir disekitar rangkaian disebut arus listrik/ current (I)

• Arus listrik diukur dengan ampermeter• Voltage (V) adalah banyak atau

kurangnya energi listrik yang dibawa oleh arus listrik.

Ammeter• Alat pengukur arus listrik• Satuan = amper atau amps (A)• Arus listrik adalah aliran elektron

top related