anatomi aves

Post on 15-Apr-2017

488 Views

Category:

Education

5 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

Anatomi AvesColumba livia

Kelompok 6Ardianta Dina KhairunisaDewi SartikaEvitia Yuliani

Skeleton Columba livia

Extremitas Anterior Columba livia

CoracoidHumerus

Radius

UlnaMetacarpus

Phalanx bassal

Terminal phalanx

Pertama

KeduaKetiga

Bagian-Bagian Tulang pada Extremitas Anterior

• Bahu terdiri dari skapula (tulang belikat), coracoid (tulang leher), dan humerus (tulang lengan atas).

• Lengan atas bergabung dengan tulang pengumpil dan ulna membentuk siku.

• Tulang-tulang karpus dan metakarpus membentuk pergelangan tangan.

Extremitas Posterior

Bagian-bagian pada Extremitas Posterior

• Pinggul terdiri dari tiga tulang utama illium (atas pinggul), iskium (sisi pinggul), dan pubis (depan pinggul).

• Kaki bagian atas terdiri dari tulang paha. Tulang paha menghubungkan ke tibiotarsus (tulang kering) dan fibula (sisi tungkai bawah).

Penampang Tengkorang Columba livia

Bagian-Bagian pada Tengkorak

• Frontal (atas kepala)• Parietal (belakang kepala)• Premaksilari dan hidung (paruh atas)• Mandibula (paruh bawah)

Sistem Otot

Otot yang Penting pada Burung

• Otot pektoralis mengatur gerakan sayap • Otot medialis (bawah) sampai pectorals adalah

supracoracoideus, mengangkat sayap pada saat Burung mengepakkan sayap.

• Pygostyle mengontrol semua gerakan di bagian ekor.• Otot pektoralis mayor merupakan otot depressor

dengan gerakan menurunkan sayap saat terbang

Sistem Pencernaan

Beak

CloacaCaeca

GizardProventriculus

Crop

Usus panjang

Usus kecil

Duodenal

Pencernaan pada Burung

• Rongga mulut terdapat air ludah dan enzim air ludah (saliva).

• Tembolok (crop), tempat penampungan, penimbunan dan penyimpanan pakan

• Proventrikulus terdapat pepsin dan renin serta pepsinogen dan lipase.

• Di dalam gizzard dibantu oleh grit.• Usus halus • Usus besar • Sekum dan kolon • Cloaca

Kantung UdaraKantong udara terdapat pada :Pangkal leher (servikal)Ruang dada bagian depan (toraks anterior)Antar tulang selangka (korakoid)Ruang dada bagian belakang (toraks posterior)Rongga perut (saccus abdominalis)Ketiak (saccus axillaris)

Letak Kantung Udara

Fungsi Kantung UdaraMembantu pernafasan saat terbangMenyimpan cadangan udara (oksigen)Memperbesar atau memperkecil berat jenis saat

burung berenang Mencegah hilangnya panas tubuh yang terlalu

banyak.

Alur Sistem Pernapasan

Fase InspirasiUdara kaya oksigen masuk ke paru-paru. Otot tulang rusuk berkontraksi,tulang dada membesar. Tekanan udara dada menjadi kecil sehingga udara luar yang kaya oksigen akan masuk. Sebagian menuju ke paru-paru dan sebagian menuju ke kantong udara.

Fase Ekspirasi

Otot interkosta relaksasi, tulang rusuk dan tulang dada ke posisi semula. Rongga dada mengecil dan tekanannya menjadi lebih besar dari pada tekanan udara luar. Udara dari paru-paru yang kaya karbondioksida ke luar.

Inspirasi dan Ekspirasi

Jantung Aves

Bagian-bagian Jantung Aves2 atrium 2 ventrikel, ventrikel kanan memompa darah ke paru-

paru, sedangkan ventrikel kiri memompa darah ke seluruh tubuh.

Sirkulasi Darah

Sirkulasi Darah Aves

• Jantung sebagai alat pemompa darah• Pembuluh aorta• Pembuluh arteri• Pembuluh vena• Pembuluh kapiler• Plasma• Sel darah serta jaringan tubuh yang dialirinya.

Sirkulasi Darah Aves• Vena cava superior, vena ini membawa darah dari

kepala,anggota depan.• Pembuluh balik tubuh bagian bawah (vena cava

inferior), membawa darah dari bagian bawah tubuh ke jantung .

Lanjutan . . .Saat serambi kanan berkontraksi, darah yang berasal dari seluruh tubuh masuk ke bilik kanan. Dari bilik kanan, darah yang mengandung CO2, menuju paru-paru melalui arteri pulmonalis. Setelah mengalami pertukaran gas di paru-paru, darah keluar ke serambi kiri melalui vena pulmonalis. Dari serambi kiri, darah yang mengandung O2 dipompa ke bilik kiri untuk diedarkan ke seluruh tubuh

Ekskresi pada Burung

• Terdiri atas ginjal dan paru-paru dan kulit. • ginjal berwarna coklat dengan tipe metanefros• Ginjal mengambil zat-zat sisa dari darah yang

berbentuk urine.

Urinaria Aves

• Ginjal mengambil zat-zat sisa dari darah yang berbentuk urine.

• Saluran ureter bermuara langsung pada kloaka, karena Aves tidak memiliki vesika urinaria.

• Kloaka muara dari tiga buah saluran, yakni saluran kotoran, saluran urine, serta saluran reproduksi .

• Ekskret bersifat semisolid (menyerupai pasta).

Alat Ekskresi

Alat Reproduksi pada Burung BetinaOvarium, yang berkembang hanya yang kiri, dan

terletak di bagian dorsal rongga abdomen.Oviduk yang berkembang sebelah kiri, bentuknya

panjang, bergulung, dilekatkan pada dinding tubuh oleh mesosilfing.

Vagina panjang vagina sekitar 4,7 inci (12 cm).

Alat Reproduksi pada Burung JantanTestis berjumlah sepasang terletak pada bagian atas

abdominal menghasilkan hormon androgen dan sperma.

Epididimis berjumlah sepasang terletak pada dorsal testis. Sebagai jalannya cairan sperma ke arah kaudal menuju ductus deferens.

• Duktus deferens, jumlahnya sepasang.• Organ kopulasi

Sistem Reproduksi pada Burung

Terbentuknya Telur

Perkembangan Embrio Hari Pertama

16 jam perkembangan embrio 18 jam tampak saluran percernaan 20 jam tampak vertebral column 21 jam pertama pembentukan sistem saraf 22 jam pertama pembentukan kepala 23 jam tampak butir-butir darah dan sistem sirkulasi 24 jam mulai pembentukan mata

Perkembangan Embrio Hari Kedua25 jam mulai pembentukan hati35 jam mulai pembentukan telinga42 jam jantung melai berdenyut

Perkembangan Embrio Hari Ketiga

50 jam pembentukan amnion60 jam pembentukan nasal62 jam pembentukan kaki64 jam pembentukan sayap70 jam pembentukan allantois

Perkembangan EmbrioHari ke 4 pembentukan lidahHari ke 5 pembentukan organ reproduksi dan

diferensiasi sexHari ke 6 pembentukan paruh dan gigi telurHari ke 8 pembentukan buluHari ke 10 pembentukan paruhHari ke 13 penampakan sisik dan kuku

Perkembangan EmbrioHari ke 14 Embrio memutar kepalanya ke ujung telurHari ke 16 sisik, kuku, dan paruh menjadi halus dan

keras.Hari ke 17 paruh memutar ke arah rongga udaraHari ke 19 yolk sac memasuki rongga udaraHari ke 20 yolk sac masuk rongga tubuh; embrio

memenuhi semua ruang dalam telurHari ke 21 telur menetas

Terima Kasih

top related