analisis usaha es campur

Post on 05-Jul-2015

1.055 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

Analisa Prospek Usaha Es Campur Sehat

Kebutuhan modal awal

1. Kas Rp 2.000.000,00

Modal Rp 2.000.000,00

Pembelian Perlengkapan dan perlatan

Rp. 1.500.000,00

Bahan baku awal

Rp 500.000,00

Proyeksi Penjualan dalam 1 bulan

Es campur (Minimal 20 Porsi @ Rp 3.000,00)

(20 Porsi x Rp3.000,00) = Rp 60.000,00 x 30 Hari = Rp 1.800.000,00

Kelapa muda (Minimal 10 Porsi @ Rp 5.000,00)

(10 Porsi x Rp 5.000,00) = Rp 50.000,00 x 30 Hari = Rp 1.500.000,00

Aneka Jus (Minimal 10 Porsi @ Rp 3.000,00

(10 Porsi x Rp 3.000,00) = Rp 30.000,00 x 30 Hari = Rp 900.000,00

Perkiraan Pendapatan minimal 1 bulan Rp 4.200.000,00

Jurnal Transaksi dalam 1 bulan

Biaya Tenaga Kerja (1 orang)

Kas Rp 300.000 ,00

Biaya Bahan Baku

Rp 1.500,00 x 20 Porsi Es campur = Rp 30.000,00 x 30 Hari = Rp 900.000,00

Rp 2.500,00 x 10 Porsi Kelapa muda = Rp 25.000 x 30 Hari = Rp 750.000,00

Rp 1.500,00 x 10 Porsi Aneka jus = Rp 15.000 x 30 Hari = Rp 450.000,00

Total Biaya Bahan Baku Rp 2.100.000,00

Kas Rp 2.100.000,00

Laporan Laba /Rugi dalam 1 Bulan

a. Pendapatan

Es campur (Minimal 20 Porsi @ Rp 3.000,00)

(20 Porsi x Rp3.000,00) = Rp 60.000,00 x 30 Hari = Rp 1.800.000,00

Kelapa muda (Minimal 10 Porsi @ Rp 5.000,00)

(10 Porsi x Rp 5.000,00) = Rp 50.000,00 x 30 Hari = Rp 1.500.000,00

Aneka Jus (Minimal 10 Porsi @ Rp 3.000,00

(10 Porsi x Rp 3.000,00) = Rp 30.000,00 x 30 Hari = Rp 900.000,00

Perkiraan Pendapatan minimal 1 bulan Rp 4.200.000,00

b. Biaya-biaya

Biaya Tenaga Kerja Rp 300.000,00

Biaya Bahan Baku Rp 2.100.000,00

Total biaya Rp 2.400.000,00

c. Laba = Pendapatan – Biaya-biaya

Rp 4.200.000,00 – 2.400.000,00 = Rp 1.800.000,00

top related