analisa histogram

Post on 10-Dec-2015

222 Views

Category:

Documents

6 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

histogram tugas

TRANSCRIPT

Analisa

Dari survey/pengamatan yang telah dilakukan di dapatkan bahwa memang ada

warga yang mendapatkan jatah yang melebihi batas jatah yang telah ditentukan setiap

minggunya dari tabel histogram hasil survey didapatkan bahwa hanya ada beberapa warga

yang mendapatkan beras yang melebihi kapasitas yang telah ditentukan. Dari tabel dan

berdasarkan nilai kelas dapat dibaca bahwa warga yang mendapatkan jatah beras kelas

5,5475 hanya ada satu warga, dan dari kelas 5,95375 dan 6,36 masing-masing berjumlah 3

warga. Kesalahan dalam hal ini mungkin dikarenakan timbangan yang sudah tua atau rusak

dan mungkin juga takaran yang pak RT yang kurang tepat atau juga dapat dipengaruhi oleh

komponen-komponen pengotor beras sehingga membuat timbangan lebih berat.

Berdasarkan analisa yang telah dilakukan, bahwa dalam hal masalah ini dapat

menjadi pelajaran bagi ketua RT agar lebih berhati-hati dan teliti dalam menimbang jumlah

beras yang akan dibagikan ke warga. Dalam hal ini masalah dapat diatasi dengan cara warga

harus membayar jumlah lagi jumlah beras lebih yang didapatkan. Dan diharapkan bagi

warga yang mendapatkan jatah yang tidak berlebih atau tidak kurang dimohon memaklumi

atas kesalahan yang terjadi. Ini dikarenakan pada saat dilakukan penelitian banyak

komentar warga yang tidak mengenakan.

top related