adaptasi morfologi pada tumbuhan ipa kelas 9 smp

Post on 08-Jan-2017

397 Views

Category:

Education

10 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

Nama Kelompok

1. Awanda Gita ( 06 )2. Anggraini Settiayu ( 03 )3. Ariezta Ratna Dillah ( 04 )4. Wiga Patricia Carollyne ( 28 )

ADAPTASI MORFOLGI PADA TUMBUHAN

Pengertian : Adaptasi morfologi meliputi penyesuaian diri makhluk hidup dengan ditandaiadanya bentuk tertentu dari bagian tubuh mahkluk hidup agar dapatmempertahankan kelangsungan hidupnya.

Berdasarkan tempat hidupnya, tumbuhan dapat dibedakan sebagai berikut:

• 1. Tumbuhan xerofit. Yaitu tumbuhan yang hidup di lingkungan yang kering.

• Contohnya adalah tanaman kaktus. Adaptasi morfologinya sebagai berikut: daun kecil, tebal, bahkan kadang-kadang tidak berdaun. Daun berubah menjadi sisik, bulu, atau duri. Seluruh permukannya mempunyai lapisan lilin. Akarnya panjang dan mempunyai jangkauan yang luas.\

2. Tumbuhan hidrofit

yaitu tumbuhan yang hidup di air. • Contohnya Daun teratai yang tipis memungkinkan tumbuhan teratai ringan

dantidak banyak menyimpan air sedangkan bentuk daun yang lebarmemungkinkan jumlah stomata yang banyak sehingga proses penguapanberlangsung lebih cepat.

• Adaptasi organisme di lingkungan air sangat dipengaruhi oleh kadar garam, kadar oksigen, intensitas cahaya, dan kedalaman air.Sumber:

3. Tumbuhan higrofit

• Adalah : Tumbuhan yang hidup di lingkungan lembab. Adaptasi morfologinya adalah sebagai berikut: daun lebar, tipis, banyak stomata. Sering melakukan gutasi.

Daun yang lebar pada tanaman talas memungkinkan jumlah stomata yang banyak sehingga penguapan akan berlangsung lebih cepat

Contoh-Contoh Adaptasi Morfologi yang lain

Pohon pinus di gunung memiliki daun yang kecil panjang agar dapatmengurangi tekanan dari angin yang berhembus

Bentuk akar yang berbeda-beda sesuai dengan tempat hidupnya

Bakau memiliki perakaran tunjang yang mampu menyangga berdirinyabatang dan sebagai alat bantu dalam penyerapan oksigen

top related