9.imobilisasi dan transportasi

Post on 11-Dec-2015

47 Views

Category:

Documents

1 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

I

TRANSCRIPT

IMOBILISASI DAN TRANSPORTASI

Tujuan

Melakukan imobilisasi dan stabilisasi optimal untuk transfer pasien dengan aman menggunakan alat transportasi yang tepat

Seleksi pasien yang memerlukan transfer ke rujukan pusat trauma yag lebih tinggi

Rujukan tidak berdasarkan lokasi tetapi kemampuan (fasilitas, SDM) menangani kasus trauma secara definitif

Do No Further Harm

Mengenali kemampuan yang dimiliki RS (yang merujuk atau penerima rujukan)

Jarak ke pusat rujukan Melakukan stabilisasi sebelum transfer

(intervention prior to transfer is a surgical decision)

Imobilisasi

Trauma spinal Trauma muskuloskeletal

Trauma spinal

Multipel trauma Jejas diatas daerah klavikula Pasien yang tidak sadar (5-10%) High speed velocity

Gejala klinis (trauma spinal)

Nyeri Paresis s/d paralisis (penurunan kekuatan

motorik) Gangguan sensoris (parestesis dsb) Pernafasan diafragmatika Hipotensi dengan bradikardi (neurogenic

Trauma muskuloskeletal

Deformitas (angulasi/rotasi/discrepancy) Udema Nyeri Luka atau tulang yang terpapar Gangguan NVD Compartment syndrome

Prinsip Imobilisasi

Setelah stabilisasi ABC Do no further harm Menggunakan alat yang rigid/semi rigid Melakukan imobilisasi sesuai prosedur Melakukan re-evaluasi pasca imobilisasi

Trauma spinal

Semi rigid cervical collar Long spine board with straps Scoop stretcher

Trauma muskuloskeletal

Bidai (splint) Traction splint PASG (pneumatic anti shock garment)

Tujuan Imobilisasi

Mengurangi nyeri Mencegah gerakan fragmen tulang Mencegah fraktur tertutup menjadi terbuka Memudahkan transportasi Mencegah perdarahan Mencegah kelumpuhan pada cedera

vertebra

Prinsip pemasangan bidai

Buka periksa tanda fraktur / dislokasi Periksa gangguan vaskuler Tutup luka terbuka Imobilisasi proximal dan distal sendi Jangan memindahkan sebelum imobilisasi Beri bantalan Reposisi dengan traksi

Transfer protocols

Reffering physician (kemana ?) Information to transferring personnel

(Inf U/ mdahkan,dok pribadi) Documentation Stabilization prior to transfer

(stb sblm pindah) Management during transport (slama d jln)

Transportasi :Dilakukan dalam kondisi stabil (ABC)

Selama transportasi harus diperhatikan :

- Tanda vital

- Bantuan kardio respirasi

- Obat atas indikasi

- Komunikasi

- Dokumentasi

Permasalahan yang mungkin timbul : Posisi ETT Cara mengemudi yang ideal Antisipasi penurunan kesadaran

PEMBIDAIANPrinsipi-Prinsip Pembidaian:�

1. Buka pakaian yang menutup bagian anggota tubuh yang dibidai.

2. Lakukan pemeriksaan status vaskular (denyut nadi dan pengisian

kapiler) serta status motorik dan sensorik di distal trauma.

3. Tutup semua luka dengan kasa steril/bahan yang bersih.4. Jangan memindahkan/menggerakkan anggota gerak

sebelum dilakukan pembidaian.5. Pada kasus fraktur, pembidaian harus mencakup sendi di

bagian proksimal dan distal fraktur.6. Pada trauma sendi, pembidaian harus mencakup tulang

di sebelah proksimal dan distal sendi.7. Semua bidai harus diberi bantalan lunak.

Prinsip-prinsip pembidaian (lanjutan):

8. Selama pembidaian, anggota gerak harus ditopang dengan tangan untuk menghindari trauma lebih lanjut.

9. Jika terjadi deformitas (angulasi), lakukan traksi untuk memulihkan realignment (kesejajaran anggota gerak).

10. Jika terdapat tahanan saat dilakukan traksi, pembidaian dilakukan pada posisi apa adanya.

11. Pembidaian trauma tulang belakang dilakukan dengan prinsip neutral in-line position.

12. Jika ragu-ragu apakah terjadi fraktur/dislokasi, lakukan pemasangan bidai!

TUTUP LUKA DENGAN KASA STERIL, JANGAN DILAKUKAN JAHIT LUKA.

HENTIKAN PERDARAHAN DENGAN MENGGUNAKAN BALUT TEKAN

PEMBIDAIAN PADA ANGGOTA GERAK ATAS

1. Fraktur klavikula dan skapula, serta separasi sendi akromioklavikular

• Dilakukan dengan mitela (selendang).

• Prinsip: menyangga berat anggota gerak atas dan menghilangkan efek tarikan gaya

gravitasi.

Pembidaian pada kasus fraktur klavikula dan skapula,serta separasi sendi

akromioklavikula.

• Pembidaian pada dislokasi sendi bahu

• Pembidaian pada fraktur humerus

• Pembidaian pada fraktur atau dislokasi daerah sendi siku

Perhatikan: tangan dalam keadaan

“functional position”

yaitu seolah-olah sedang memegang

bola.

PEMBIDAIAN DENGAN AIR SPLINT

PEMBIDAIAN PADA ANGGOTA GERAK BAWAH

1. Dislokasi Sendi Panggul

• Pembidaian dilakukan pada posisi tersebut apa adanya, tanpa melakukan realignment

• Pembidaian pada dislokasi sendi panggul

Pembidaian pada traum di sekitar sendi lutut Fraktur/dislokasi

sendi lutut atau patela Fraktur cruris

Pembidaian dilakukan pada sendi lutut dalam keadaan

ekstensi

Pembidaian pada trauma di sekitar sendi lutut dalam posisi fleksi pada sendi lutut

• Pembidaian untuk trauma di sekitar sendi pergelangan kaki

Pembidaian pada trauma servikal dengan collar brace

EVAKUASI KORBAN KECELAKAAN

Log Roll

Transfer Pasien• Reffering physician• Information to transfering

personel• Documentation• Stabilization prior

to transfer• Management during

transport

SARAT - SARAT AMBULANS

• Ambulans harus

cukup tinggi• 2-3 petugas• Kecepatan 60 km• Sirene di matikan• Rotator di hidupkan

HARUS TERSEDIA ALAT-ALAT RESUSITASI !

STABILITASI PASIEN DENGAN CIDERA CERVIKAL

TRANSPORTASI PASIEN

Definisi :Memindahkan pasien dari satu tempat

ke tempat lain tanpa alat maupun dengan alat. Tergantung kondisi pasien.

Tanpa alat : 1 penolong 2 penolong 3 atau 4 penolong

Dengan alat :

Kursi atau kayu Tandu / usungan Kendaraan :

- Motor- Mobil atau ambulans- Pesawat atau helikopter

Aturan Dalam Memindahkan Korban

Bila di perlukan betul dan tidak membahayakan penolong

Terangkan pada korban dengan tindakan yang akan dilakukan

Libatkan penolong lain yaitu yang mengerti akan tindakan yang akan dilakukan

Lakukan dengan satu komando Lakukan dengan tehnik yang benar

agar tidak membuat cidera punggung penolong

Tehnik Transportasi

Human Crutch Drag Method

Cradle Method Pick -A- Back

2 Penolong

Two Handed Seat Fore and aft Carry

Memakai Tandu atau Stretcher

STRECTCHER KHUSUSThe Rescue Stretcher

top related