agritek - fapet.ugm.ac.idfapet.ugm.ac.id/home/downlot.php?file=agritek.pdf · prof.dr. lr. soemarno...

11

Upload: vuongphuc

Post on 29-Jul-2018

222 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

JURNAL

AGRITEKTERAKREDITASI : NO. 26IDIKTIIKEP/2005

Diterbitkan Oleh:

L-embaga Penelitian dan Pengabdian pada Masyarakat (LP3M)lnstitut Pertanian Malang Bekeda Sama dengan Beberapa Organisasi

Profesi tsidang Pertanian dan Lembaga-Lembaga Penelitian Serta Perguruan Tinggi Negeridan Swasta Seluruh lndonesia

Redaksi

Ketua Dewan Redaksi

Prof.Dr. lr. Soemarno DS, MS

RedakEi Pelaksana

Drs. Ahrnad Sofwani, MSi

Penyunting Felaksana

lr. H. Sarwiyono, M.Agr, Sclr. Wiwiek Ruminarti, S{S

lr. SitiFarida, tvlP

lr. Agus Sukarno, MPlr. Niniek Dyah, MS

lr. Kemas Yusra, MP

Dewan Redaksi {Mitra Bestari)

Prof. Dr.lr. Hj. Siti R. Ch. Sy (Unibraw)

Prof. Dr.lr. Syekhfani (tJnibrarv)

Prof- Dr.ir. Gunawan (UGM)Prof. Dr.lr. HariBowo, MS (UPN)

Prof.lr. Semeru Ai . M.Agr. PhD (Unibravr)Dr. lr. Hj. Liliek Agustina, MS (Unibraw)

Dr. tr.Titik Sundah, MS (Balitkabi)Dr. Q. Dadang Ernawanto, MS (BPTP)

Prof. Dr.lr. H. Syamsul Bahri (Unibraw)Dr. lr. Ali Kabui (L!nila)

Prof. Dr" lr. Seiyabudi(UWK)Prof. Dr. lr. HM. Muslich M. MSc. (Unibraw)

Prof. Dr" lr. H. Tri Susanto. lvl. Agr"(Unibraw)

lr. Sukoso, PhD (Unibraw)Dr. Akhmad Ghazali, MS (Unlam)

Alamat Penyunting dan Redaksi Jurnal Pelaksana Lembaga Penelitian Dan Lernbaga Penelitian Dan PengabdianPada Masyarakat {LP3M) lnstitut Pertanian Malang Jl. Sukamo-l-latta Malang Telp (03a1) 495#1 Fax. (0341i 485539.Langganan Setahun Rp. 250.000,- + Ongkos Kirim Rp. 50.000,-Uang Langganan Dikirirn ke Redaksi Pelaksana : Drs.Ahmad Sofwani, MSi. Telp. 08123575333

Agritek diterbitkan Oleh Lembaga Penelitian Dan PengaMian Fada Masyarakat (LP3M) lnstitut Pertanian Malangbekeria sama dengan beberapa organisasi profesi bidang pertanian dan lembagalembaga penelitian serta perguruantinggi negeri dan swasta seluruh lndonesla di bawah Tirn Pengembangan Jumal lnstitut Pertanian Malang denganKetua: Prof. Dr. lr. Soemarno DS, MS Pelindung: lr. RB. Ainunasjid, MS. Penanggung Jawab: Redaksi Pelaksana.Telp/Fax. (0341) 824644

Jurnal Agritek Tahun 2008 akan terbit 12 kali pada bulan Januari, Februari, Maret, April, Mei, Juni, Juli, Agustus,September, Oktober, November, Desember. Jumal Agritek terbit atas kontribusi artikel-artikel hasil penelitian dosen,peneliti, mahasiswa S1, 52, dan $3 di perguruan-perguruan tinggi negeri maupun swasta maupun lembaga-lembagapenelitian seperti Balitkabi, BPTP, Balittas, Baliftro, Balitvet, dan lainJain, dalam rangka pengembangan jaringan

informasi hasil kajian konseptual, puslaka, dan hasil-hasil penelitian di bidang pertanian, kehutanan, dan teknologipertanian serta bidang-bidang ilmu yang relevan

JT'RNAL

JurnaL lLnu-I1au Pertanian. lekno].ogi Pertanian- Kehutaaan

Terakreditasi Ditien Dikti No.050/01U98; No.395/DIKTI/KEP/2000; No.ZS/DIKTVKEP/2O05

DAHTAR TSl

PRODUKSI BIOETANOL DARI UBI I(AYU MBLALUI PROSES SAKARIFIKASIFERMENTASI SIMULTAI$ MENGGUI{AKAN KULTUR CAMPURAN Trichodermtviride, Asperyillus niger DAN Saccharomyces caevisiae(I Wayan Arnata)

STI.JI}I FORMI'LASI DALA,M FROSf,S PI,MBLTATAN Jf,LLY WORTEL(I Wayan Rai Widarta)

SEBARAN POPULASI LALAT NUATI }IA,NGGA(Moch. Sodiq)

PATOGENISITAS CBI{DAWAN ENTOMOPATOGENIK Beaaveila bassiana(Belsrmo) DAN Verticilliam lecatii (Zimmernan) TERHADAP Tetralrtchus spp,(Affandi)

PANGARLIH PENAMBAIIAN ENZIM SELUI,ASE DAN PEKTINASE DALAMPROSES EKSTRAI(SI PATI DARI EMPULIIR SAGII (Mdroxylnn sp.) TERIIADAPRENDEMSN DAN I(ARAKTER,ISTIK MUTU PATINYA(Djajeng Sunn*ngat llan Kun Tenti Dewendari)

POTENST BEBERAPA CENDA'IVAN f NTOMOPATOGEN PADALALAT BUAH .BICTftOCERA CARAMBOLAE DR-EW A]\'D HANCOCK(Affandi Dan Zulyusri)

PENINGKATAIT PRODUK'T{VITAS KEDBT,ITI DI LAIIAN SAWATISETELAII PADI DA.N KEDELAT MTLALUI PEMBERIAN PI.JPUKORGANIK ANORGANIK DAN HAYATI(Suryantini)

PENGARUI1 TUMPANGSARI TERIIADAP JUMLAH PROPAGULFussrium oqtspotutt f.sp cubense DI LATIAN BUIIIDAYA PISANG(Sukartini, C. Hermanto, Dan D. Emilda)

PENGARUII NISBAII MOLAR, METANOL TERIADAP MINYAKJARAK PAGAR D.TN WAKTU REAKSI TRAIISES'I]ERIFIK.{SITERIIADAP KARAKTERISTIK FISTKO,KIMIA METIL ESTERIVYA(Nikcn Herimurti Drn lljajeng Sumangat)

PENGARUN LAMA PENYIMPANAN ENTRES TERITADAPKEBERIIASILAN SAMBUI\G FUCUK SIRSAK Annona mtricata L.(Kasirin)

KERAGAMAN GENETIK PLASMA NUTFAII PISAI'{G (MUS,4 spp.) BALAIPENELITIAN TANAI}IAN BUAH TROPIKA ITAI\ KEBUN RAYA PI,JRWODAI}I(Sukartini, S. Purnono, Makful, Drn Sunyoto)

1-5

6-12

t3-19

2g-26

21-35

36-44

53-58

59-56

61-12

73-79

UME {7 NO"

I

KIRAGAAI{ TAPAK DAI{ PERTUMBUHAN JARi.K PAGAR((Iatrcpha curcas L\ PAITA LAILAN BEKAS PENAIUBANGAN BATUBARA{Dina Naemah)

PENGART'H JENIS KERODONG BUNGA MANGGA DT WILAYAHITENDAII BASAH TERHADAP PENTIL BUAII YA!{G GUGUR(Raheyu Triatminingsih, Sukartini, Dan Rebin)

RENDEMEN DAN KO}TPOSISI KIMIA CUKA KAYU GALdM(Me laleuea leucade ndrott) HASIL DESTILASI ASAP PENGA&4.NGA|{DARI DUA JENIS TUNGKU YANG BERBEDA(Siti Hamidah, Lusita Wardbeni, Rosidah Radam, Noor Mired Sari)

POTENSI PENGEMBANGAN MANGCA WILAYAH RENDAII BASAH{Kasirin, Rahayu Triatmiaingsih, dan S. Julianti)

Analisis EFISIENSI PEMASA.RA-I{ CABE IUERAII KERITING (C Annnm Var Longum)(lkhsan Rochmadi)

A.NALISA PENG^A.RUH RETURN ON EQUITY RATIO, CURRENTRATIO, DAN DEBT TO EQ{JITY RA"TIO TERIIADAP HARGA SAIIAMPA$A PERUSAIIAAN TEXTILEDI BURSA EFEK JAKARTA(Rina Selva Johan)

POTENST BUBUK SIMPT,ESIA RTMPANG JAHO(Zingiber ofiicinale Roscoe) Sebagai CIIELATING AGENT(Futu Ari Sandhi \ffiprrdnyadcwi, Lutfii Suhendra, N. Semadi Antan)

PER{NAN GIJLA D.'IN LAMA PULSTNG TNR}IA,DAPVASB LIFE BUNGA POTONG AI.{YELIR(Suyanti)

PEMBERDAYAAN Pf, REMPUAN TANI DAN KONTRIB{JSINYAI}AL.A.*T MENINGK,{TKAII PENDAPATAN RUMAH TANGGA(Achm*d Faqih den Yoyo Sunaryo Nitiwijrya)

PENG^dRUH PEMANASAN T'NRHADAP PR.OFII- ASADII-ErIIAK IDA.N Conjugated Linokic Acid (CLA) PADA SUSU L{I{BING(Indratiningsih, Sormitro Djoiowidegdo, Zrenal Bachruddin, Budi Prasctyo \ilidyobroto)

PENGARUH SERBAGAI PERLAKUAN PEilIECAIIAN DORNfANST DA}iIBERBAGAI DOSIS LI}TBAH JAMUR TERHADAP KUALITAS BIBIT JATI MAS(Siti Asmtniyrh illardiyani)

PROYEK PENANCGULANGAN KNMISKINAN PERKOTAAN (P2KP)MELALUI PENERA.PAN MtrTODE PARTISIPATORY RUR,{L APPRAISAL (PRA)(Achmad Faqih)

STI,]DI DAMPAK KENAIKAN HARGA BAHAN BAKAR IfLNYAK TERUAIIAFBTAYA PRODLTKSI, PENDAPATAN I}AN EFISIENSI TTOME INDUSTRY{STUDI KASUS T}I FERKAEIPUNGAN AGROINDUSTRI KITIPIK TEMPEDI DESA SANAN, KECAIITAfAN PLRIYANTOR,O, KOTAMADYA h{ALAI{G){Nikmatul Khoiriyah)

EFTSTENSI EKONOMI DAN FINANSIAL DITINJAU DARIKEBIJAKAN PEMERINTAZ PADA USAIIATAM PADI ORGANIK(Djoni dan Ahmad Dadan Mnnandar)

EO.E8

E9-94

95-10r

102-r 1r

112-118

r19-123

L24-l3Q

131- tr 36

137-1.{3

144-149

150-155

I s6-163

164-175

176-182

t\l

AGRITEK VOLUME 17 NO. 05 MEI 2OO8

F

AGRITEK VOLUME T7 NO. 05 MEI 2OOI}

EDISI HARI PtrNDIDIKAN NASIONAL rssN 0E52-5426

PENGARUH PEMANASAN TERTIADAP PROFTLA5AM LEMAK DAN Conjuguted Linoleic Acid (CLA)

PADASUSUKAMBXNG

k{DRATIhITNGSIH, SOEMITRO DJOJOWmAGDO, ZAENALBACHRI]DDIN' BUDI PRASETYO WIDYOBROTO.

ABSTR,tK

Susu kambing rnemiliki keunggulan, antara lain pada komposisi lemaknya. Senyawa CLA secara alami terdapat pada produkte.rnak ruminansia, yaitu susu dan daging- CLA bersilht bioaiitif, yang dapat menghambat beberapa penyakit degeneratif Sususebelum dikonsumsi biasanya melalui proserq minimal adalah proses pemanasan. Tujuan penelitian ini adalah untuk mempelajarikomposisi kinia susu kambing dan peranan perbedaan suhu pemanasan pada profil asam lemak yang meiiputi SA,FA, MUFA,PUFA' serta CLA. Dalam penelitian ini digunakan susu kambing dari peternakan kambing Ptr di Daereh Pakenr, Yog5rakarta.Susu diperlakukan dengan pemanasan pada 3 suhu, yaitu pemanasan sampai mendidih (100'C), E5"C selama 30 menit dan63"C selama 30 menit. Analisis komposisi susu meliputi bahan kering, protein, lemak, laklos4 kalsiunu fosfor, dan kolesterol.Analisis CLA dan profil asam lemak dengan metode Lin et al., 1999. Datayang diperoleh dianalisis dengan analisis variansi polasearah. Hasil penelitian menunjukkan komposisi susu kambing sebagai berikut bahan kering 13,116/o, protein 3,987o, lemali4,487q lalctosa 3,82%q abc 0,81o/o"CaO,1lo/o,P 0,ll%, dan kolesterol0,20r/o(m{l}$g). Kadar CLAberkisar 3,09 sampai 3,29mg/g lemalq rnenur4ukkan tidalc terdapat perbedaan diantara ketiga proses pemanasan. Profil asam lemali SAFA, MUFA, danPUFAjuga tidak menunjukkan perbedaan. Peranan perbedaan suhu pada proses pemanasan tidak mempengaruhi profil asam

lernak dan CLA pada susu kamtring.

Kata kunci: Susu kambing, pemanasan, profil asam lemak, CLA.

ABSTRACT

Goat milk have excellence, for example at its fat composition. Compound of CLA naturally there are in ruminansia livestockproduc! that is flesh and milk. CLA have the character of bioaldif, which can pursue some disease degeneratif. Milk beforeconsumed usually process, minimum is warm'up process- Target of this research is tc study goat milk chemical compositionand role of difference of warm-up temperature at sour profiie of fat covenng SAFA, MtlFA, PUFA, and also CLA. In thisresearch used goat milk ofPE gcat ranch in Pakern, Yogyakarta. Milk treated with 3warm-up temperature, that were r+'arm-upboil (100"C), 85"C during 30 minute and 63oC during 30 minute. Compositionmilk analysis cover dry materials. protein, fat,lallcsa calcium, phosphorus, and cholestercl. Analyse CLA and fat sour profile with Lin method of et al.. 1999. Data to beanalysed with unidirectional pattern variansi analysis. Result of research show the foilowing goat milk composition as followdry materials l3,Ilyo, protein 3,987c fat 4,48r/o,lallosa 3,82s/o,ash 0,81%, Ca 0.71%, P 0,11olo, and cholesterol O,2O%(m{l00g). Rate of CLA gyrate 3,09 until 3,29 m{fatg, showing did nnt difference among third process warrn-up. Fat sour profileof SAFA MUFA, and PtlFAnor show difference. Role of difference of temperature at wann-up process did not influence fatsour profile and CLA at goat milk

Keywordr: Goat nrilk, warrn-uF, fat scur profile, CLA.

2003). Sarnpai saat in! informasi atau peneiitian tentangperanan susu kambing termasuk keunggulan kandunganbeberapa senyawa yang ada di dalamnya yangbermanfaat bagi kesehatan manusia masih belum banyaktersedia sehingga hal ini menjadi salah satu penyebabtidak berkembangnya industry susu kambing.

Susu kambing memiliki keunggulan dari sususapi terutama pada struktur dan komposisi globulalemakrrya. Rata-rata ukuran globula lemak pada susu

kambing adalah 2 mikrometer, sedang pada sapi 2,5sampai 3,5 mikrometer. Ukuran globula lemakyang lebihkecii dan rendahnya kadaragglutinin pada susu kambingmenyebabkan lennak dapat terdispersi merata dan

144

PENDAIIULUAN

Salah satu jenis ternak penghasil susu yangsebenamya potensial tetapi produksinya belum banyakdimanfaatkan di Indonesia adalah kambing perah.Menurut FAO, produksi susu kambing di Indonesia 1,87o

dari produksi susu kambing di dunia. Informasi mengenaiper€uran susu kanbaing dalam membantu memenuhi

kebutuhan nutrisi mantlsia masih sangat sedikit dan

kurang adanya perhatian dari para peneliti {Haenlein,

"r Fakultas Peternakan, Universitas Gadjah MadaJl. Fauna No.3 Kampus UGM, Yogyakarta 55281

PENGARUH PEMANASAN Tf, R}IADAPPROFIL ASAM LEMAK DAN Conjugated.Linoteie Aeid (CLA) PADA SUSU kltrnrxC

homogen secara alami di dalam susu sehingga tidakmuda! membentuk lapisan krim dan untuk feperluanpengolahan susu tidak memerlukan proses homogenisasi(Haenlein, 2003). Selanjutnya dinyatakan bahwa susukambing memiliki 35% asam lemak rantai mediurn (C6 _Cla) dibanding susu sapi sebanyak 17a/o danriga asamlemak masing-masing asa6 kaproat (C6), kapriiat (Cg)dan kaprat (Cl0) sebanyak 15% pada susu kambingdibanding SYo pada susu sapi. Keiiga asam lemak inidigunakan untuk terapi sindrom malabsorbsi dangangguan pencemaiur. Sebedio dan Chardigny (1996)cit. Silalahi Tampubolon e002\,mengemuka-kan bahwaasam lernak tidak jenuh alami biasenya berada dalambentuk asam lemak cis, hanya seaiiit bentuk trans-Jumlah asam lemak trans dapat menimbulka.t dampaknegatif yaitu sebagai pemicu penyakit jantung koroner.Akan tetapi bila asam lemak tidak j"noh C lE:2 dalambentuk cis dan trans (parodi, lggg), salah satu isomerCII justru bersifat bioaktif. Dalam perkembangannyasekarang, CII dikeahui mempunyai efek yang baik bagikesehatan manusia. CLA mempurryai peiarrJn bioaktif

Rumen

9c12c-C1B:

isomerisasi I

+9c11t-C18:

hidrogenasi

+1].t-C18:1

hidrogenas{

+C18:0

CL4 pertama kali diisolasi dari daging sapi olehPariza pada tahun 1989 y.ang pada saat itu sian! menelitizat anti karsinogen. CLA temyata*e*p*yuiuktiuituudapat mencegah terjadinya tumor. pada percobu* ,""u*invitro, CLA dengan konsentrasi yang rendah dapatmembunuh dan mencegah terjadinya kanker kuiit, kolon,dan payrdara. Kemampuan ini kemungkinan karenaakfivirasnya sebagai anti oksidan (parodi 1999).Lipidamerupakan sumber prekusor CIl, dan terdapat korelasipositif antara kadar lipida dengan C-L4. Asarn lemaklinoleat terkoqiugasi adalah asam lemak linoleat dimanaikatan rangkapnya yang berjumlah dua tidak dipisahkan

I ND_RA-TININGSIH, SOEMITITO DJ(UOWIDAGDO,-ZAENAL EACHRUDDIN, BUDI pnasnryo wroyoBROTO

yaitu memperlambat proses degeneratif pada manusia.CII _ mempunyai efek sebagai penghambat

aterosklerosis, penghambat karsinogenesis danlodulasisistem imun.

Senyawa CLA secara alami terdapat padaproduk ternak terutama ruminansia yaitu susu dandaging. Pada susu, CLA terbentuk melaiui prosesisomerasi dari asam linoleat dan asam hnolenat melaluijalur biohidrogenasi dalam rumen. Isomerasi ini melaluibakteri anaerob Butyriv ib r io jibrs alvens dengan reaksiyang dapat mengubah ikatan cis-12 medadi ikatan trans-I I (Jahreis er a/., 1999; parodi, 1999; Rarnaswarny er a/.,2000).

Bakteri B.fibrisolvens menghasilkan enzimlinoleat isomerase @C. 5.2. i .5) yang telah dapat diisolasi.Proses pembentukan CLA jugate4uai Oi Outum;minganmarnmae sapi perah. Asarnvqccenlc (llt. CIS:l) alanmengalami A 9 desaturas ime,r{1adi CI_tL pada sapi perahlaktasi 6A% CLA terbentuk dalam jaring an mammae(Gnadig et al., dalarn Sandhohn dan SaariUl ZOO3;, aapatdilihatpadaGarnbar 1.

tnkorporasi Jaringan--_--}.- Mammae

->

9c12c-C18:2

2 .--> 9c11t-c18:2

TI

11t-C

A9 - desaturasi

A9 - desaturasic18S _-_-> gc_c18:1

18:1

Gambar 1. Biosintesa C Ltl (9 c,llt_Cl g:2)

oleh dua ikatan tunggal, tetapi hanya dipisahkan olehsatu ikatan tunggal sehingga letak ikatan rangkapnyaterletak pada kabon nomor 9, I 0 serta t I, t2. pali ka$onnomor 9,10 berbentuk cis dan pada karbon il,l2berbentuk trans. Strukfur yang berbeda ini menentukanbentuk molekul dan fungsi asam linoleat terkonjugasisebagai anti kanker, antioksidan dan fungsi-fungsilainnya. Isomer CMyangaktif adalah l_ciJ, il transoctadecanoic acid (Bessa et at.,2AA0).

Produk dari ternak yaitu susu, pada umumnyamengandung asam lemak jenuh lebih tinggi dibandingasam lemak tidak jenuh, kecuali pada sali_sapi perah

145

AGRITEK VOLUME 17 NO. 05 ilfEI 2OO8

EDISI IL{RI PENDIDIKAN NASIONAI,

dengan perlakuan pakan tertentu dapat memproduksi

susu dengan kandungan asam lemak tidakjenuh yang

lebih tinggi (Gurr, 1992). Sapi perah Holstein dan Jersey

yang diberi perlakuan pemberian pakan secara grazngdan non grazing menunjukkan kadat CLA pada susu

lebih tinggi secara signifikan pada perlakuan secara

grazng dibanding dengan yang ron grczng (White er

al., 2}}D.Sehubungan dengan hal ini, kemungkinan susu

kambing PE lokat mengandung CIA,karena peternak

member pakan kebanyakan dengan daun-daunan dari

daerah sekitarnya.

Susu selaln dikonsumsi setelah melalui proses,

minimal adalah proses pemanasan serta proses yang

lebih komple*s yaitu ferrnentasi. Sifat fisik dan kimia sustt

kambing PE di Indonesia sampai saat ini beium banyak

diketahui demikian pula pengaruh pemanasan pada

komponen-komponen kirnianya, tenrtarna senyawa asam-

asam lemakdanCLA.

Berdasar latar belakang di atas, perlu ditelitikomposisi susu kambing dan proses pemanasan

terhadap profil asam lemak serta CLI dalam susu

sehingga dapat berfungsi sebagai pangan fungsional.

MF,TODEPENELIilAN

Penelitian ini merupakan penelitianpetdahuluan. Susu kambing PE diperoleh daripetemakan karnbing di Daerah Pakern, Yoryakarta Susu

diambil segera setelah pemerahan. Analisis sifat fisikterhadap susu meliputi uji organoleptik: warna, bau dan

rasa. Analisis komposisi kimia meliputi analisis total solid,

protein (rnetode Kjeldahl), lemak (metode Babcock),

karbohidrat (metode khloramine D (AOAC, 1995),

keasaman dan pH, profil asam lemak dan CLA dengan

GC-MS (Lin et al., 1999). Pengambilan sampel susu

dilakukan 3 kali ulangan masing-rnasing variabel diujidengan tiga kali ulangan.

Analisis Profil Asam l,emak dan C l-tl (Ltn d qL, 1999).

Sampel sebanyak 15 g ditambab 30 ml methanol dan 15

ISSN 0E52-s426

ml kloroform, kemudian dihomogenkan selama 2 menit.

Selanjutnya ditambah l5 ml kloroform dandihomogenkan, kemudian disentrifus pada 500 g selama

10 menit. Lapisan atas (methanol dan air) dihilangkan,sedangkan lapisan bawah (kloroform dan ekstrak lipid)dilervatkan pada NarSOo anhidrus dan NaSOo, dicucidengan 15 ml klorofonn. Ekstrak lipid dikonsontrasikan

dengan gtr N, sampai volume akhir kira-kira 10 ml.Selanjutnya dilakukan metilasi dengan BFrMethanol.Asam lemak metil ester dianalisis profil asam lemak dan

CLAdenganGC-MS.

Analisis data. Untuk mengetahui pengaruh pemanasan

terhadap profil asam lemak dan CLA data dianalisis

menggunakan anaiisis variansi pola searah dengan SPSS

I 2 (Trihendrarii, 2005)

HASII-DANPEMBAHASAN

Hasii analisis komposisi kimia susu kambingpasteurisasi disajikan pada Tabel 1 dan sifat kimia susu

pada tabel 2.

Tabet 1. Komposisi susu pasteurisasi

Bahan KeringFroteinIrmakLaklosaAbuCa

P

Kolesterol (mg/100g)

13,1 r

3984,48

3,n0,81

0:11

0,11

020

Tabel2. Sifat kimia susu pasteurisasi

pHKeasaman(7o)

6;60,19

Rasio asam lemakienuh:tidakjenuh 0J4-

146

PENGARUH PEMANASAN Tf,,RIIADAPPROFILASAM LEMAK DAN ConjugatedLinoleic Acid (CLA) PADA SUSU KAMBING

r.5CI

.1.tJrJ

1,5{}

r.0fi

1 qri

i.il(l

a liad.rr{ LA fii€iff fit

tr80 Stt

filtf,i]rj

fr60.l.l{-"1

fi5S.lJrJ

'540 CItt

[:l[.ff|J

'110.CIfi

6t0 OCI

fiilCI s0

l+l Pl Fll

Pem,anasan

Gamtrar3. Hubungan kadarsAFAdengan pemanasan. Ket: s: susu segar,M:Femanasan mendidih, Fl:pemanasan 85oC;30', p2: pemansan 63oC;30'

h0r

{JuGLIG

INDRATININGSIH, SOEMITRO DJOJOWIDAGDO,ZAENAL BACHRUDDI\ BUDT PRASETYO WIDYOBROTO

KnlJtt !AFA rtt3,rjii l';rl:

Ff*fftanil:iJrj

Gambar2. llubungan kadar CLtl dengan pemanasan. Ket: S: Susu segar,M:Pemanasan mendidih, Ptr:pemanasan B5oC;30', p2: pemansan 63oC;30'

aZ

cn

E{4vl(*

|:i

t47

AGRITEK VOLUME 17 NO. 05 MEI 2fi}8EDISI HARI PANDIDIKAN NASIONAL

1.14.fi{f

1l1.[iJ

ltiJ.lJ0

l18.0rl

i 1€,,ttlj

I l4.fj{j

1ILlJlJ

l4,lJlJ

1:1.5ff

1,1.lJlJ

i f trt(

1Lljlj

It,is

Il.0lJ

Perbedaan suhu pemanasan ternyata tidakberpengaruh padaprofil asam-asam lemak (Gambar 3,4,

dan 5) clan CLA (Gambar 2). Hal ini menunjukkan bahwa

asam-asam lernak dan CLA dalam susu kambing tahan/

relatif stabii pada suhu pemansan. Hal ini sesuai dengan

dugaan Lin et al. (1999).

rssN 0852-5426

3 l(.ril.r r' I'i l.l FA r"rl f,r;1 |'J t

ffi KJlli'r F t.lFi rrtlli3 [-it

SIMPUI.,AN

Kornposisi kirnia susu kambing PE memenuhi rata-

rata komposisi susu kambing pada umr:rnnya-

Pemanasan pada suhu mendidih(l00oc), 55"C

selama 30 menit dan 85'C selama 30 menit tidakmempengaruhikadar C LA, asam-asam lemak SAFA,

MUFA, dan PUFA. l{adar CI'A pada susu berkisar3,W-32e

jglr?

i0l,0ntt:L:<ti(!t-rlE]l"

:ft

F'Jtrll+1

P€manasan

Gamtrar 4. Hutrungan kadar MUFA dengan pemanasan. Ket: S: Susu segar'

M:Pemanasan mendidih, Pl:pemanasan 85oC;30', P2: pemansan 63oC;30'

q0

E4lr)

:42.tti

ft'lP1h,]

Pemanasan

Garntrar 5. Hutrungan kadar PtiFA dengan pemanasan. Ket: S: Susu segar,

M: Pemanasan mendidih, Pl :pemanasan 85oC;30', P2: pemansan 63oC;30t.

1.

2.

148

PENGAR,UH PEMANASAN' TERHADAPPROFILASAM Lf,MAK DAN ConjugatedLinoleic Acid (CLA) PADA SUSU KAMBING

DAFTARPUSTAKA

Anonimus, 2000. About Goat Milk. Dairy Goat Cooperative(N.2.) I-td. Dairy Coat Co.

Anonimus, 20A6. Lactobacillus bulgaricus.en.wikipedia.org/wiki

AOAC. 1995. Official Methods of Analysis of theIntemationai. 166 ed. Washington DC.

http:Jl

AOAC

Bessa, R- J. 8., J. Santos-Silvq J. M. R Riberio,A. V. portugal,2000. Reticulorumen biohydrogenation and theenrichment of ruminant edible pro<iucts with linoieicacid conjugated isomers. J production Sci. 63: 201 _211

Clark, S., ?005. Coarparing lv{ilk : Human, Cow, Goai &Commercial lnfant Formula- http : invlvrv. saan endo ah.com/compare.html

Devendra, C. and GB.Mc Leroy. 1982. Goat and SheepProduction in the Tropics- Longman Group Ltd.,London

FAO/WHO, 1997^ Dietery Fats and Oil in Human Nutrition.FAO Food and Nutrition. paper No.3. Rome.FAO.

Gurr. 1991. Role of FaXs in Food and Nutrition. ElsevierApplied Science. London and New york

Haenlein, G.F.W. 1992. Why Goat Milk. ttiakses dari situshttp :// ag. audel. edu/extension/infonnation/goatrngt/grnrl0.htm

Haenlein, GF.W. 2003 Nutritional Value ofDairy products ofEwe and Goat Milk. Diakses dari situs http:llag.udel.edu/extension /informatiorlgoatmgVgrn-

1 0.htm

Jahreis, GJ., Fritsche. P. Mockel. F. Schone, U_ Moller. 1999.'fhe Potential Anticarcinogenio C onj ugate d Linoleic Acidin Milk DifFerent species: Cow, Goat, Etve, Mare,Women. Nutrition Research l9 { I 0): 154 I - I 549

LirL H., T.D. Boylston, L.O.Leudeche and T.D. Schultz. 1999.Conjugated Linoleic Acid Content of Cheddar Type ofCheeses as Affected by processing. J. Food Sci., 64(5): 874 - 878

Lin, T.Y., C.W. Lin dan Y.J. Wang. 2002. Linoleoc AcidIsomerase Activity in Enzyrn Extracts from

INDRATININGSIH, SOEMITRO DJOJOWIDAGM,ZAENAL BACIIRUDDIN, BUDI PRASETYO WIDYOBROTO

Lactobacillus acidophilus dan propionibacteriumFreudenreichii ssp. Shermanii. J. Food Science .67: $AZ- 1505

Parod| P.W. 1999. Conjugated LinoleicAcid: The Earlyyears.In : Advanced in Conjugated Linoleic Acid Research.Volume l.M.P. yuwarecs" M.M Mossoba, J.K.G.Kramer, M.W. Pariza and GJ. Newton.

Prihadi,S., Indratiningsih, H. Flartadi. 2003. pengaruh pakanKonsentrat dalam Ransum terhadap produksi danKualitas Susu, Profil Asam Lemak Susu Kambing danFlasil Olahannya" Proyek eue program Studi produksiTsrnak Fakultas peternakan UGM.

Ramaswamy, N., R.J. Baer, D.J. Schingoothe, A.R".Hippen,K.M. Kasperseon and L.A. Whitlock. 2001.Composition and Flavor ofMilk and Butter from CowsFed Fish Oil, Extracted Soybean orTheirCombination.J. Dairy Sci.84: 2144-2151.

Rea,rey, M.J.T., andN.D. Westcott. 2002. Conjugated LinoleicAcid Seven Decades of Achievement. Inform(International News on Fats, Oils and RelatedMaterials). ISSN: 0897-8026_rFRMEC13(10)802_805.

Salles, C., C. Herve, C. Septier, D. Demaizieres, L. Lesschaeve,S. Issanchou, J.L.Le Quere. 2000. Evaluation ofTasteCompounds in Water-Soluble Extract of Goat Cheese.Food Chemisuy* 68 :429-43 5.

Sandhoirn, M. and M. Saarila. 2003. Functional DairyProducts. CRC Press. Boca Raton, New york,WashingtonDC.

Shanta, N.C., L.N. Ram, J. O'Leary. C.L.FIicks and E.A.Decker. 1992. Conj ugated Linoleic AcidConcentrationin Dairy Products as Affected by prooessing andStorage.

Shihat4 A., N.P. Shah. 2000. proteolytic profiles ofyoghurtand Probiotic Bacteria The Intemational Dairy Joumall0:401-408

Silalahi, J. dan S.D.R. 'fampubolon. 2002. Asam Lernak Transdalam Makanan dan pengaruhnya Terhadap Kesehatan.Jurnal Tbknologi dan Industri pangan Vol.XII No.2

Trihendradi, C. 2005. Memecahkan Kasus Statistik:Deskriptif, Parametrik, dan Non-pmametrik denganSPSS 12. AndiOffser. yogyakarra.

149