abses

2
Abses Supurasi + nekrosis dari jaringan paru, berupa lesi kavitas yang sekunder dari infeksi oleh bakteri piogenik. Etiologi : Pneumonia, oleh : Tuberkulosis, infeksi fungal, tumor malignan, kista terinfeksi, emboli paru septik, trauma, dkk. Etiologi tersering adalah aspirasi ’infected material’ dari SPA. Esp. Pada orang dengan penurunan kesadaran. Banyak variasi organisme yang bertanggung jawab atas abses paru, terutama bakteri anaerob. Abses yang disebabkan oleh stafilokokus biasanya multichamber. Patfis : Infeksiparenkim paru rusakreaksi radang jaringan sekitardinding granulomatousnekrosis Keadaan umum biasanya buruk: kurang gizi,keganasan,peny. Kronis. Lokasi: 75% paru kanan;2/3 lobus inferior. Kuman mencapai saluran nafas bawah melalui saluran trakheobronkial atau aliran darah Komplikasi : fistel bronkopleural, perikarditis, pneumothorax,dkk. Gambaran radiologis : Rongga (bisa dengan air-fluid level _ bila ada komunikasi dengan airway), berisi pus, batas irreguler, dinding menebal-granulomatous (bisa dikelilingi proses konsolidasi atau tidak). Penebalan dinding terjadi di awal, kemudian, dengan adanya nekrosis atau membatukkan ’infected material’, dinding dapat menipis. Kista Pembagian : 1. Didapat : peradanganleakageudara masuk 2. Kongenital : -Kista paru : lokasi di prox (hillus)jarang terjadi infeksi -Kista bronkus : lokasi di perifer (bronkus)sering infeksi Gambaran radiologis : Kavitas luscen, dinding tipis- nongranulomatous, reguler, bisa berisi udara/cairan/semifluid, bisa soliter atau multipel Soliter : biasanya oleh infeksi, neoplasma, kongenital Multipel : Apex : biasanya oleh bleb, bulla

Upload: grahapuspa2014

Post on 07-Nov-2015

213 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

abses

TRANSCRIPT

Abses

Abses Supurasi + nekrosis dari jaringan paru, berupa lesi kavitas yang sekunder dari infeksi oleh bakteri piogenik.

Etiologi : Pneumonia, oleh : Tuberkulosis, infeksi fungal, tumor malignan, kista terinfeksi, emboli paru septik, trauma, dkk. Etiologi tersering adalah aspirasi infected material dari SPA. Esp. Pada orang dengan penurunan kesadaran. Banyak variasi organisme yang bertanggung jawab atas abses paru, terutama bakteri anaerob.

Abses yang disebabkan oleh stafilokokus biasanya multichamber.

Patfis : Infeksi(parenkim paru rusak(reaksi radang jaringan sekitar(dinding granulomatous(nekrosis

Keadaan umum biasanya buruk: kurang gizi,keganasan,peny. Kronis.

Lokasi: 75% paru kanan;2/3 lobus inferior. Kuman mencapai saluran nafas bawah melalui saluran trakheobronkial atau aliran darah

Komplikasi : fistel bronkopleural, perikarditis, pneumothorax,dkk.

Gambaran radiologis : Rongga (bisa dengan air-fluid level _ bila ada komunikasi dengan airway), berisi pus, batas irreguler, dinding menebal-granulomatous (bisa dikelilingi proses konsolidasi atau tidak). Penebalan dinding terjadi di awal, kemudian, dengan adanya nekrosis atau membatukkan infected material, dinding dapat menipis.

Kista Pembagian : 1. Didapat : peradangan(leakage(udara masuk

2. Kongenital : -Kista paru : lokasi di prox (hillus)(jarang terjadi infeksi

-Kista bronkus : lokasi di perifer (bronkus)(sering infeksi

Gambaran radiologis : Kavitas luscen, dinding tipis-nongranulomatous, reguler, bisa berisi udara/cairan/semifluid, bisa soliter atau multipel Soliter : biasanya oleh infeksi, neoplasma, kongenital

Multipel : Apex : biasanya oleh bleb, bulla

Basal : biasanya oleh bronkiektasis, dkk.

Kista yang multipel dan tersebar di seluruh paru : paru polikistik

Honey comb appearance, katanya sih masuk kista multipel...Cuma, ga tau dhe... he...