9._korelasi_log1

Upload: aaron-yoshefho

Post on 13-Apr-2018

221 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/26/2019 9._korelasi_log1

    1/5

    Laboratorium Geologi Minyak dan Gas Bumi 2013

    BAB I

    PENDAHULUAN

    I.1 Maksud dan Tujuan

    Maksud dilakukan korelasi ialah untuk pembuatan peta bawah permukaan

    sehingga dapat diketahui kondisi bawah permukaannya, baik kondisi struktur maupun

    stratigrafi. Tujuan korelasi antar sumur pada Formasi ini adalah :

    Mengetahui dan merekonstruksi kondisi geologi bawah permukaan serta

    mengetahui penyebaran lateral maupun vertikal dari zona hidrokarbon

    (penentuan adangan!.

    Menafsirkan kondisi geologi yang mempengaruhi pembentukan hidrokarbon,

    migrasi dan akumulasinya.

    Menyusun sejarah geologi daerah yang diteliti.

    I.2 Dasar Teori

    "orelasi dapat diartikan sebagai penentuan unit stratigrafi dan struktur yang

    mempunyai persamaan waktu, umur dan posisi stratigrafi. "orelasi ini digunakan untukkeperluan dalam pembuatan penampang dan peta bawah permukaan. #ata yang

    digunakan dalam korelasi antar sumur adalah berupa wireline log dan seismik.

    "orelasi dapat dibagi menjadi dua yaitu korelasi organik dan korelasi anorganik.

    "orelasi organik : korelasi ini seara umum dilakukan berdasarkan kandungan fosil

    yang terdapat pada suatu lapisan. $erdasarkan fosil yang dipakai dibagi menjadi empat

    yaitu :

    %. $erdasarkan fosil penunjuk yang sama (fosil index!.

    &. $erdasarkan kesamaan perkembangan fosil yang diakibatkan oleh perubahan

    lingkungan hidup.

    '. $erdasarkan kesamaan derajat evolusi.

    . $erdasarkan kesamaan fosil yang terdapat dalam batuan.

    Nama : Galang Resha Az ari !ulbyN"M : 111#110#03$%lug : & 1

  • 7/26/2019 9._korelasi_log1

    2/5

    Laboratorium Geologi Minyak dan Gas Bumi 2013

    "orelasi anorganik : korelasi ini dapat dilakukan dengan membandingkan kesamaan

    unsur litologi (urutan stratigrafi!. Metode ini merupakan metode yang sering dilakukan,

    adapun maamnya adalah :

    %. Memakai lapisan penunjuk ( key bed / marker bed!

    )apisan yang diirikan key bedantara lain abu vulkanik, batugamping terumbu,

    lapisan tipis serpih.

    &. *orizon dengan karakteristik tertentu karena perubahan kimiawi dari massa air

    akibat perubahan pada sirkulasi air seperti zona mineral tertentu atau zona

    kimiawi tertentu.

    '. "orelasi dengan ara meneruskan bidang refleksi pada penampang seismik

    . "orelasi atas dasar persamaan posisi stratigrafi batuan.

    +. "orelasi atas dasar aspek fisislitologis.

    -. "orelasi atas dasar maksimumflooding surface.

    ntuk mendapatkan hasil korelasi yang lebih akurat jika semua data tersedia maka

    sebaiknya korelasi didasarkan pada metode organik dan anorganik.

    *ubungan lateral yang diperlihatkan dalam korelasi antar sumur antara lain :

    %. "etebalan

    &. /embajian lapisan

    '. /erubahan fasies penyerpihan.

    /emilihan $idang #atum dan )apisan /eniri

    /emilihan bidang datum dilakukan sebelum pengkorelasian antar sumur. $idang

    datum ini akan dipakai untuk menggantungkan seluruh penampang sumur yang diteliti.

    $idang datum ini harus merupakan suatu lapisan yang kita yakini kebenarannya yangdapat ditemukan disetiap sumur. 0etelah pemilihan bidang datum selesai dilakukan

    maka selanjutnya adalah menari lapisan lapisan peniri yang ditemukan pada tiap1tiap

    sumur.

    "orelasi dari log mekanik

    0ebagian besar pekerjaan korelasi pada industri minyak dan gas bumi

    menggunakan data dari log mekanik. Tipe1tipe log yang biasa digunakan antara lain log

    Nama : Galang Resha Az ari !ulbyN"M : 111#110#03$%lug : & 2

  • 7/26/2019 9._korelasi_log1

    3/5

    Laboratorium Geologi Minyak dan Gas Bumi 2013

    penafsir litologi yang dikombinasikan dengan log resistivity atau log porositas.

    /emilihan tipe log untuk korelasi tergantung pada kondisi geologi daerah yang

    bersangkutan.

    /rosedur "orelasi

    %. Menentukan horizon korelasi dengan ara membandingkan log mekanik dari

    suatu sumur tertentu terhadap sumur yang lain dan menari bentuk1bentuk

    pola1pola log yang sama atau hampir sama.

    &. 0etelah bentukpola yang relatif sama dan didapatkan telah diyakini pula bahwa

    bentuk dan pola tersebut mewakili perlapisan yang sama, selanjutnya dilakukan

    pekerjaan menghubungkan bentuk1bentuk kurva yang sama atau hampir sama

    dengan bagian yang dari bagian atas kearah bawah seara kontinyu. "orelasi

    seara top down dihentikan jika korelasi tidak bisa dilakukan lagi, kemudian

    korelasi dilakukan seara bottom up. 2danya zona1zona yang tidak bisa

    dikorelasikan dapat ditafsirkan karena pengaruh struktur (patahan,

    ketidakselarasan! atau stratigrafi (pembajian, hannel fill, pemanungan,

    perubahan fasies!

    '. 0etelah korelasi selesai dilakukan akan didapatkan penampang melintang, baik

    penampang struktur ataupun penampang stratigrafi. #alam pembuatan

    penampang strruktur datum diletakkan pada posisi seperti keadaan saat ini

    (biasanya sea level sebagai datum!.

    Nama : Galang Resha Az ari !ulbyN"M : 111#110#03$%lug : & 3

  • 7/26/2019 9._korelasi_log1

    4/5

    Chronostratigrahi! Corre"ation

    Lithostratigrahi! Corre"ation

    Laboratorium Geologi Minyak dan Gas Bumi 2013

    BAB II

    PEMBAHA#AN

    II.1 $ore"asi #tratigra%i

    &a'(ar 1.) 3ontoh korelasi stratigrafi

    "orelasi 0tratigrafi yang dilakukan menggunakan dathum berupa lapisan tipis

    batulempung atau MF0 (Ma4zimum Flooding 0urfae! yang mempunyai penyebaran

    luas dan terdapat pada semua sumur. 0ementara pengkorelasian tetap pada sand to sand,

    dengan melihat kanampakan elektrofasiesnya sehingga dapat diinterpretasi dan

    dikorelasikan. #ari hasil korelasi stratigrafi lapisan batupasir pada sumur &MB*

    +),&MB*+-, &MB*+, &MB*/ dan &MB*/+, dapat diketahui pola penyebaran

    lapisan batupasir yang berfungsi sebagai batuan reservoar, baik reservoar minyak

    maupun gas. /ola penyebaran lapisan batupasir tersebut seara vertikal apabila

    dikorelasi ada yang menebal maupun menipis, terlihat dari pola log yang mengalami

    beberapa perubahan, hal tersebut dapat disebabkan oleh suplai material sedimennya dan

    rate of subsidane serta 50) (5lobal 0ea )evel!.

    Nama : Galang Resha Az ari !ulbyN"M : 111#110#03$%lug : & &

  • 7/26/2019 9._korelasi_log1

    5/5

    Laboratorium Geologi Minyak dan Gas Bumi 2013

    BAB III

    PENUTUP

    III.1 $esi'u"an

    $erdasarkan hasil interpretasi diatas dapat disimpulkan bahwa :

    /ada penampang sumur $enakat Timur yang telah dianalisa, maka dapat

    ditentukan jalur yang akan digunakan untuk korelasi adalah :

    6alur 0tratigrafi, $"T1-, $"T17, $"T1', $"T1'+, $"T1+

    0tratigrafi yang berkembang pada umumnya diendapkan seara menerus lateral

    baik seara regresi maupun agradasi, namun juga ada yang transgresi.

    Nama : Galang Resha Az ari !ulbyN"M : 111#110#03$%lug : & '