9 pertanyaan umum dan tips menjawab wawancara kerja cpns

5
26/11/2015 9 Pertanyaan Umum dan Tips Menjawab Wawancara Kerja CPNS http://tipskarir.com/9pertanyaanumumdantipsmenjawabwawancarakerjacpns/ 1/5 Tweet Pin It 9 Pertanyaan Umum dan Tips Menjawab Wawancara Kerja CPNS Posted by Ai Eli Sulastri On September 18, 2014 In Wawancara Kerja Home » Wawancara Kerja » 9 Pertanyaan Umum dan Tips Menjawab Wawancara Kerja CPNS Follow akun Facebook saya: Pertanyaan Wawancara Kerja CPNS – Dalam seleksi reckrutmen CPNS Tes Wawancara atau Interview Test merupakan bagian yang tidak akan terpisahkan dari proses seleksi penerimaan Popular Posts Recent Posts FOLLOW Bergabung bersama 4 Juta+ para Job Seekers & Employee Sukses seIndonesia (Akun Twitter Info Loker TERBESAR di Dunia & Blog Saran Karir Terpopular di Indonesia) KLIK…! Contoh Surat Lamaran Kerja Terbaru [LENGKAP] Format Surat Pengunduran Diri dari Organisasi yang Baik dan Benar Contoh Pertanyaan Wawancara Kerja Beserta Jawabannya Contoh Membuat CV yang Baik Contoh Surat Lamaran Kerja Bahasa Inggris Bagi Fresh Graduate Contoh Terbaru Surat Lamaran Kerja Bahasa Inggris dan Artinya Cara Membuat Surat Lamaran Kerja Umum Mengapa Surat Lamaran Kerja Tidak Di Respon Perusahaan? Promo Paling Murah Mau dapetin promo yang paling murah dan terbukti murahnya? Surat Lamaran Curriculum Vitae Psikotest Kerja Wawancara Kerja Lainnya Arsip

Upload: ita-kanty

Post on 18-Feb-2016

28 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

umum

TRANSCRIPT

Page 1: 9 Pertanyaan Umum Dan Tips Menjawab Wawancara Kerja CPNS

26/11/2015 9 Pertanyaan Umum dan Tips Menjawab Wawancara Kerja CPNS

http://tipskarir.com/9pertanyaan­umum­dan­tips­menjawab­wawancara­kerja­cpns/ 1/5

Tweet Pin It

9 Pertanyaan Umum dan Tips MenjawabWawancara Kerja CPNSPosted by Ai Eli Sulastri On September 18, 2014 In Wawancara Kerja

Home  »  Wawancara Kerja   »   9 Pertanyaan Umum dan Tips Menjawab Wawancara

Kerja CPNS

Follow akun Facebook saya: 

Pertanyaan Wawancara Kerja CPNS – Dalam seleksi reckrutmen CPNS Tes Wawancara atau Interview Test merupakan

bagian yang tidak akan terpisahkan dari proses seleksi penerimaan

PopularPosts

RecentPosts

FOLLOWBergabung bersama 4 Juta+ para Job

Seekers & Employee Sukses se­Indonesia (Akun Twitter Info Loker TERBESAR diDunia & Blog Saran Karir Terpopular di

Indonesia)

KLIK…!

Contoh Surat Lamaran Kerja

Terbaru [LENGKAP]

Format Surat Pengunduran Diri dari

Organisasi yang Baik dan Benar

Contoh Pertanyaan Wawancara

Kerja Beserta Jawabannya

Contoh Membuat CV yang Baik

Contoh Surat Lamaran Kerja Bahasa

Inggris Bagi Fresh Graduate

Contoh Terbaru Surat Lamaran

Kerja Bahasa Inggris dan Artinya

Cara Membuat Surat Lamaran Kerja

Umum

Mengapa Surat Lamaran Kerja

Tidak Di Respon Perusahaan?

Promo PalingMurah

Mau dapetin promo yangpaling murah dan terbukti

murahnya?

Surat Lamaran Curriculum Vitae Psikotest Kerja Wawancara Kerja Lainnya

Arsip

Page 2: 9 Pertanyaan Umum Dan Tips Menjawab Wawancara Kerja CPNS

26/11/2015 9 Pertanyaan Umum dan Tips Menjawab Wawancara Kerja CPNS

http://tipskarir.com/9pertanyaan­umum­dan­tips­menjawab­wawancara­kerja­cpns/ 2/5

 

kandidat PNS. Tes Wawancara

merupakan tes yang biasa

dilakukan oleh panitia rekrutmen

CPNS sebelum calon PNS diterima

menjadi Pegawai Negeri Sipil

(PNS). Tes ini sangat penting untuk mengetahui dan mendalami

sifat, karakter, dan pandangan calon Pegawai Negeri terhadap

profesionalisme dunia kerja. Singkatnya, melalui tes wawancara ini,

sebuah lembaga/instansi dapat mengetahui apakah peserta tes

CPNS tersebut layak untuk diterima menjadi pegawai atau tidak

melalui jawaban­jawaban yang diberikan kepada tim pewawancara.

Jika anda sudah sampai tahap ini, sebaiknya anda mempelajari

sejumlah pertanyaan yang paling sering ditanyakan dalam tes

wawancara agar anda dapat mempersiapkan diri lebih baik.

Contoh pertanyaan dalam tes wawancara di antaranya sebagai

berikut:

1.  Ceritakan

tentang

diri anda.

Ceritakan

tentang

riwayat

pekerjaan

anda dari

pertama

kali sampai

dengan

sekarang.

Jawablah

dengan

singkat

dan jelas.

2. Pengalaman apa yang anda miliki dalam bidang ini?

Ceritakan pengalaman kerja yang berhubungan dengan

bidang yang anda lamar. Jika belum punya pengalaman di

bidang itu, ceritakan terus terang anda punya keinginan untuk

belajar dengan cepat di bidang baru tersebut.

3.  Apakah anda merasa diri anda sukses?

Jawablah YA. Dan ceritakan singkat kenapa anda merasa anda

sukses. Yaitu anda telah menetapkan target hidup, dan

sebagian telah anda capai. Dan saat ini anda berada di jalur

Agar Surat Lamaran Kerja

Profesional, Ikuti 4 Tips Ini!

Lowongan Kerja Terbaru FIFGROUP

Matrik Kesuksesan: Ukur Seberapa

Rendah Peluang Kesuksesanmu di

Sini!

Format Daftar Riwayat Hidup PNS

Berdasarkan Kepka BKN No.11

Soal Psikotes Kerja dan

Jawabannya 2015 Model Logika

Penalaran

MENYERAMKAN! Lihat Penampakan

Hantu di Foto Boys Band Teen Top

Syarat Agar Bicara Lancar Ketika

Wawancara Kerja Via Telepon

Referensi Menulis Untuk Permohon

Kerja Dalam Contoh Surat Lamaran

Kerja Umum

Tips Tampil Prima Saat Wawancara

Kerja

Pakaian Wawancara Kerja Yang Pas

Kamu Kenakan Nanti

Miliki Modal Lulus Jadi Staff

Keuangan Dengan Berlatih Cara

Mengerjakan Psikotes Angka dan

Aritmatika

Cara Tunjukan Kesiapan dan

Perkenalan Diri Pada Isi Surat

Lamaran Pekerjaan

Trik Menjawab Pertanyaan

Kelemahan Diri Saat Wawancara

Kerja

Bila Ragu Pada Info Yang Kamu

Temukan, Ini Tips Mencari

Lowongan Pekerjaan Di Internet

Ketika CV Tamatan SMK­mu

Dianggap Sampah , Apa Yang Mesti

Diperbaiki?

Agar Lebih Faham Cara Menulisnya,

Yuk Pelajari Contoh Surat Lamaran

Kerja Dan Daftar Riwayat Hidup

► Lowongan kerja smk► Wawancara kerja► Interview tips

Iklan olehGoogle

► Contoh cv kerja► Contoh tes bahasa inggris► Tips mencari kerja

Iklan olehGoogle

Page 3: 9 Pertanyaan Umum Dan Tips Menjawab Wawancara Kerja CPNS

26/11/2015 9 Pertanyaan Umum dan Tips Menjawab Wawancara Kerja CPNS

http://tipskarir.com/9pertanyaan­umum­dan­tips­menjawab­wawancara­kerja­cpns/ 3/5

kredit gambar : www.kabar24.com

yang

tepat

untuk

meraih

semua

target

hidup

anda

tersebut.

4.  Apa pendapat rekan kerja anda terhadap diri anda?

Jawablah komentar­komentar rekan kerja anda terhadap diri

anda yang dapat menunjang karir anda.

5.  Apa yang anda ketahui tentang lembaga/instansi ini?

Sebelum wawancara ada baiknya anda cari tahu informasi

mendalam tentang profil lembaga/instansi yang anda lamar

sehingga anda mampu menjawab pertanyaan ini dengan baik.

Pengetahuan anda tentang perusahaan bisa menjadi nilai

tambah anda.

6.  Mengapa kami harus merekrut anda?

Untuk menjawab pertanyaan ini sebutkan saja kemampuan–

kemampuan anda yang mampu mendukung jabatan dan

bidang pekerjaan yang anda lamar.

7.  Apa kelebihan anda?

Ini merupakan pertanyaan yang memerlukan jawaban luas

tapi tetap fokus seperti misalnya kemampuan anda dalam

memecahkan permasalahan, kemampuan memimpin, perilaku

positif anda, kesanggupan bekerja di bawah tekanan atau

kemampuan berorganisasi.

8.  Apa kelemahan anda?

Jangan pernah menjawab kalau anda orang malas atau hal­hal

yang tidak baik dalam diri anda. Jawab dengan diplomatis,

sertakan usaha yang telah anda lakukan untuk mengatasi

kelemahan anda tersebut.

9.  Jika anda diterima, berapa besar gaji yang anda harapkan?

Jawab pertanyaan dengan tidak menyebutkan nilai rupiah

tetapi cukup dengan kisaran kecuali pewawancara memaksa

anda untuk menyebutkan. Oleh karena itu anda harus

mengetahui standarisasi gaji perusahaan tersebut. Atau anda

bisa menjawab seperti ini “Mohon maaf, Pak. Karena saya

5 Hal Positif Dalam Sikap

Wawancara Kerja Bank Yang

Memberi Keuntungan Buat Anda

Cara Melawan Gagal Ketika Hadapi

Wawancara Kerja BUMN

5 Kekuatan Diri Ini Menjadi Kunci

Sukses Wawancara Kerja

3 Gambaran Pertanyaan yang Sering

Diberikan Dalam Wawancara Kerja

Bank

Tips Merias Wajah Agar Tampil

Cantik Mempesona Ketika

Wawancara

Tips : 5 Langkah Yang Dibutuhkan

Agar Lolos Seleksi Surat Lamaran

Kerja

Trik Melatih Mental Untuk Memiliki

Rasa Percaya Diri Dalam

Wawancara Kerja

Cara Manfatkan 1 Halaman Kertas

Dalam Contoh CV Tamatan SMA

Untuk Maksimalkan Kemampuan

Diri

7 Kategori Soal Psikotes Bank Yang

Sering Diujikan dan Wajib Anda

Ketahui

Cara Menulis Surat Lamaran Kerja

Staff Admin Dengan Bahasa Yang

Ringan Namun Sopan

Contoh Iklan Lowongan Kerja

Beserta Surat Lamaran Yang Benar

Cara Menciptakan Magis Melamar

Kerja Lewat Contoh Daftar Riwayat

Hidup Yang Menarik

Inilah Struktur yang Dimiliki Surat

Lamaran Kerja Agar Ternilai Baik

Dimata Personalia

5 Komponen yang Harus Dimiliki

Dalam Surat Lamaran Kerja

Udah Sekolah Tinggi­Tinggi, Kenapa

Susah Dapat Kerja?

Page 4: 9 Pertanyaan Umum Dan Tips Menjawab Wawancara Kerja CPNS

26/11/2015 9 Pertanyaan Umum dan Tips Menjawab Wawancara Kerja CPNS

http://tipskarir.com/9pertanyaan­umum­dan­tips­menjawab­wawancara­kerja­cpns/ 4/5

Tweet Pin It

Tips SuksesMenghadapi

5 Tips CerdasTumbuhkan Rasa

Cara TepatBerpakaian Saat

Related Posts

masih belum ada gambaran yang jelas terkait bagaimana

posisi ini, maka sebenarnya cukup susah bagi saya untuk

menyebutkan angka. Saya berharap bapak berkenan untuk

terlebih dahulu memberi saya gambaran dari posisi ini, dan

juga rentang gaji yang sudah ditetapkan di perusahaan.

Berdasarkan pengalaman saya, nama jabatan yang sama atau

identik di perusahaan satu dan yang lain sebenarnya tidaklah

benar­benar mengartikan kesamaan. Sehingga untuk bisa

menyebut angka, saya rasa saya perlu tahu terlebih dahulu

bagaimana deskripsi tanggung jawab & pekerjaan dari posisi

ini.

Semoga dengan membaca postingan Pertanyaan WawancaraKerja CPNS ini. Bisa membawa anda sukses menghadapi teswawancara kerja CPNS. Semoga berhasil.

 

Demi Kerjar Target, Cara Menjadi

Sales Marketing Yang Handal Terdiri

Dari 10 Kekuatan ini

Rahasia Dari 9 Makna Yang

Terpendam Pada Pertanyaan

Jebakan Interview Kerja

4 Naskah Tanya Jawab Yang

Mengukur Potensial Anda Dalam

Wawancara Kerja Tingkat Manager.

Bingung Dengan Masa Depan? Inilah

Tips Melamar Kerja Bagi Lulusan

Baru

Gara­Gara Banyak Dicari, Ini Surat

Lamaran Kerja Sebagai Cleaning

Service dan OB Berlaku Untuk

Setiap Perusahaan

Inikah Busana Terlarang Dalam

Cara Memilih Pakaian Saat

Wawancara Kerja?

Contoh Penulisan CV Yang Benar

Berdasarkan Kronologisnya

Bergabung Bersama700.00+ LainnyaTweets by @LokerDir

Gula Darah TakTerkontrol

Simak Bagaimana BpkHelman Salayan Kontrol Gula

Darah Dgn Cara Alami

► Surat lamaran kerja► Pengalaman kerja► Cari kerja terbaru

Iklan olehGoogle

Page 5: 9 Pertanyaan Umum Dan Tips Menjawab Wawancara Kerja CPNS

26/11/2015 9 Pertanyaan Umum dan Tips Menjawab Wawancara Kerja CPNS

http://tipskarir.com/9pertanyaan­umum­dan­tips­menjawab­wawancara­kerja­cpns/ 5/5

Wawancara KerjaIni Hanyalah UntukMeyakinkanPerforma DiriKarena OtakmuYang Sudah TakutGagal

Percaya DiriHadapi InterviewKerja

Wawancara KerjaDi Pabrik