9 3 u r1 b e7 f proposal latihan kader ii · 2019-01-06 · terdiri atas master of training (mot),...

14
LATIHAN KADER II (Intermediate Training) Tingkat Nasional HMI Cabang Bulaksumur Sleman 2019 7-13 Februari 2019 Ambarbinangun, Bantul, D.I. Yogyakarta PROPOSAL

Upload: others

Post on 28-Dec-2019

4 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

LATIHAN KADER II(Intermediate Training) Tingkat Nasional

HMI Cabang Bulaksumur Sleman 2019

7-1

3Febru

ari 2

019

Ambarbinangun, Bantul, D.I. Yogyakarta

PROPOSAL

Revolusi Industri 4.0 diwarnai dengan Internet of Things (IoT) dan digitalisasi di pelbagai aspek kehidupan. Kondisi ini turut merubah cara manusia hidup; mulai dari cara mengakses informasi, berbelanja, berdonasi, berorganisasi dan berkampanye serta lain sebagainya. Tak hanya merubah cara manusia hidup, Internet of Things (IoT) dan digitalisasi di segala bidang turut mempengaruhi pandangan manusia tentang politik, sosial, ekonomi, budaya dan keamanan.

Perubahan di segala sektor tersebut haruslah dijadikan tantangan oleh organisasi pergerakan mahasiswa seperti Himpunan Mahasiswa Islam. Alih-alih mengutuk perubahan yang tidak bisa dielakkan, HMI harus melakukan perubahan-perbaikan internal organisasi sebagai upaya menjawab tantangan tersebut. Hari ini, perubahan-perbaikan internal HMI yang berbasiskan (baca: memanfaatkan) Internet of Things (IoT) dan digitalisasi sangat sulit dijumpai. Sudah saatnya, kerja-kerja organisasi dilakukan dengan memanfaatkan kemudahan-kemudahan yang ditawarkan Revolusi Industri 4.0.

Selain itu, Internet of Things (IoT) dan digitalisasi di segala bidang juga mempengaruhi gerakan Islam; Islam menjadi populer setelah era reformasi dan semakin populer setelah terjadinya Internet of Things (IoT) dan digitalisasi di segala bidang. Kita bisa lihat konten-konten Islam –mulai dari yang Islam puritan, moderat hingga progresif-- berseliweran di pelbagai macam situs dan jagat media sosial. Kondisi ini mempengaruhi cara muslim hidup dan memandang hidup; mulai dari cara berpakaian yang Islami, mengkonsumsi halal food, menonton film Islami dan bahkan menentukan pilihan politik.

Sebagai gerakan Islam, HMI harus peka terhadap perubahan-perubahan tersebut untuk tujuan perbaikan organisasi. Sebagai wujud kepekaan terhadap perubahan dan keinginan untuk memperbaiki himpunan tercinta ini, HMI Cabang Bulaksumur Sleman mengadakan Latihan Kader II (Intermediate Training) dengan tema “Islamic Movement in Digital Society”.

Latar Belakang

Proposal Latihan Kader II (Intermediate Training) Tingkat NasionalHMI Cabang Bulaksumur Sleman 2019

Revolusi Industri 4.0 diwarnai dengan Internet of Things (IoT) dan digitalisasi di pelbagai aspek kehidupan. Kondisi ini turut merubah cara manusia hidup; mulai dari cara mengakses informasi, berbelanja, berdonasi, berorganisasi dan berkampanye serta lain sebagainya. Tak hanya merubah cara manusia hidup, Internet of Things (IoT) dan digitalisasi di segala bidang turut mempengaruhi pandangan manusia tentang politik, sosial, ekonomi, budaya dan keamanan.

Perubahan di segala sektor tersebut haruslah dijadikan tantangan oleh organisasi pergerakan mahasiswa seperti Himpunan Mahasiswa Islam. Alih-alih mengutuk perubahan yang tidak bisa dielakkan, HMI harus melakukan perubahan-perbaikan internal organisasi sebagai upaya menjawab tantangan tersebut. Hari ini, perubahan-perbaikan internal HMI yang berbasiskan (baca: memanfaatkan) Internet of Things (IoT) dan digitalisasi sangat sulit dijumpai. Sudah saatnya, kerja-kerja organisasi dilakukan dengan memanfaatkan kemudahan-kemudahan yang ditawarkan Revolusi Industri 4.0.

Selain itu, Internet of Things (IoT) dan digitalisasi di segala bidang juga mempengaruhi gerakan Islam; Islam menjadi populer setelah era reformasi dan semakin populer setelah terjadinya Internet of Things (IoT) dan digitalisasi di segala bidang. Kita bisa lihat konten-konten Islam –mulai dari yang Islam puritan, moderat hingga progresif-- berseliweran di pelbagai macam situs dan jagat media sosial. Kondisi ini mempengaruhi cara muslim hidup dan memandang hidup; mulai dari cara berpakaian yang Islami, mengkonsumsi halal food, menonton film Islami dan bahkan menentukan pilihan politik.

Sebagai gerakan Islam, HMI harus peka terhadap perubahan-perubahan tersebut untuk tujuan perbaikan organisasi. Sebagai wujud kepekaan terhadap perubahan dan keinginan untuk memperbaiki himpunan tercinta ini, HMI Cabang Bulaksumur Sleman mengadakan Latihan Kader II (Intermediate Training) dengan tema “Islamic Movement in Digital Society”.

Latar Belakang

Proposal Latihan Kader II (Intermediate Training) Tingkat NasionalHMI Cabang Bulaksumur Sleman 2019

Materi Training1. Teori Perubahan Sosial2. Pendalaman Mission HMI3. Pendalaman Nilai-Nilai Dasar Perjuangan4. Kepemimpinan Manajemen Organisasi5. Ideologi, Politik, Organisasi, Strategi dan Taktik (Ideopolitorstratak)6. Wawasan keislaman dan keindonesiaan7. Wawasan Revolusi Industri 4.08. Studi Gerakan Islam

Jadwal Acara dan PembicaraAdapun jadwal acara dan pembicara sebagaimana terlampir

Metode Training1. Screening2. Presentasi Esai3. Ceramah4. Diskusi5. Simulasi6. Penugasan7. FGD (Focus Group Discussion)8. Pre-test dan Post-test

Sistematika dan Evaluasi Penilaian1. Tujuan Penilaian: “Mengukur tingkat keberhasilan training sebagai umpan balik (feed back) dan evaluasi bagi seluruh pelaksana training”

2. Bobot PenilaianAspek Kognitif : 40%Aspek Afektif : 30%Aspek Psikomotorik : 30%

3. Skala PenilaianSkala penilaian dengan frekuensi 0-100. Adapun predikat kelulusan sebagai berikut:0 – 49 : Tidak Lulus50 – 69 : Cukup70 – 89 : Baik90- 100 : Istimewa

Nama dan Tema KegiatanKegiatan ini bernama Latihan Kader II (Intermediate Training) Tingkat Nasional Himpunan Mahasiswa Islam Cabang Bulaksumur Sleman. Adapun tema kegiatan ini adalah “Islamic Movement in Digital Society”.

Tujuan Kegiatan1.Terbinanya kader HMI yang memiliki kemampuan intelektual dan kepekaan terhadap perubahan zaman sehingga mampu melakukan perubahan-perbaikan organisasi

2.Terbinanya kader HMI yang memiliki kecakapan intelektual, ideologis dan profesional dalam rangka bertanggungjawab atas terwujudnya masyarakat adil dan makmur yang diridhoi Allah SWT.

Target1. Memiliki kesadaran intelektual yang kritis, dinamis, progresif dan inovatif dalam memperjuangkan Mission HMI

2.Terbentuknya kader HMI yang memiliki kecakapan intelektual dan kepekaan terhadap perubahan zaman

3.Terbentuknya kader intelektual-ideologis-profesional yang berlandaskan keislaman dankeindonesiaan

Waktu dan TempatWaktu :7 s/d 13 Februari 2019Tempat : Balai Pemuda Ambarbinangun, Kasihan, Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta

Landasan Kegiatan1. Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga (AD/ART) HMI2. Pedoman Pengkaderan HMI3. Program Kerja HMI Cabang Bulaksumur Sleman

Materi Training1. Teori Perubahan Sosial2. Pendalaman Mission HMI3. Pendalaman Nilai-Nilai Dasar Perjuangan4. Kepemimpinan Manajemen Organisasi5. Ideologi, Politik, Organisasi, Strategi dan Taktik (Ideopolitorstratak)6. Wawasan keislaman dan keindonesiaan7. Wawasan Revolusi Industri 4.08. Studi Gerakan Islam

Jadwal Acara dan PembicaraAdapun jadwal acara dan pembicara sebagaimana terlampir

Metode Training1. Screening2. Presentasi Esai3. Ceramah4. Diskusi5. Simulasi6. Penugasan7. FGD (Focus Group Discussion)8. Pre-test dan Post-test

Sistematika dan Evaluasi Penilaian1. Tujuan Penilaian: “Mengukur tingkat keberhasilan training sebagai umpan balik (feed back) dan evaluasi bagi seluruh pelaksana training”

2. Bobot PenilaianAspek Kognitif : 40%Aspek Afektif : 30%Aspek Psikomotorik : 30%

3. Skala PenilaianSkala penilaian dengan frekuensi 0-100. Adapun predikat kelulusan sebagai berikut:0 – 49 : Tidak Lulus50 – 69 : Cukup70 – 89 : Baik90- 100 : Istimewa

Nama dan Tema KegiatanKegiatan ini bernama Latihan Kader II (Intermediate Training) Tingkat Nasional Himpunan Mahasiswa Islam Cabang Bulaksumur Sleman. Adapun tema kegiatan ini adalah “Islamic Movement in Digital Society”.

Tujuan Kegiatan1.Terbinanya kader HMI yang memiliki kemampuan intelektual dan kepekaan terhadap perubahan zaman sehingga mampu melakukan perubahan-perbaikan organisasi

2.Terbinanya kader HMI yang memiliki kecakapan intelektual, ideologis dan profesional dalam rangka bertanggungjawab atas terwujudnya masyarakat adil dan makmur yang diridhoi Allah SWT.

Target1. Memiliki kesadaran intelektual yang kritis, dinamis, progresif dan inovatif dalam memperjuangkan Mission HMI

2.Terbentuknya kader HMI yang memiliki kecakapan intelektual dan kepekaan terhadap perubahan zaman

3.Terbentuknya kader intelektual-ideologis-profesional yang berlandaskan keislaman dankeindonesiaan

Waktu dan TempatWaktu :7 s/d 13 Februari 2019Tempat : Balai Pemuda Ambarbinangun, Kasihan, Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta

Landasan Kegiatan1. Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga (AD/ART) HMI2. Pedoman Pengkaderan HMI3. Program Kerja HMI Cabang Bulaksumur Sleman

PesertaPeserta kegiatan Latihan Kader II (Intermediate Training) Tingkat Nasional HMI Cabang Bulaksumur Sleman adalah kader HMI Cabang Bulaksumur Sleman dan kader HMI Cabang se-Indonesia yang telah lulus seleksi esai dan screening test dengan jumlah peserta sebanyak 50 orang.

(Adapun syarat-syarat peserta Latihan Kader II (Intermediate Training) Tingkat Nasional HMI Cabang Bulaksumur sebagaimana terlampir)

Materi Screening1. Baca Tulis Al-Qur'an (BTQ)2. Teori-teori perubahan sosial3. Presentasi Esai4. Keislaman dan Ke-HMI-an5. Nilai-nilai Dasar Perjuangan HMI

Pelaksana dan Organisasi Kerja1. Kegiatan ini dilaksanakan oleh Bidang Pembinaan Anggota HMI Cabang Bulaksumur Sleman dengan membentuk dan mengesahkan organisasi kerja yang terdiri atas Master of Training (MoT), Steering Committee (SC) dan Organizing Committee (OC).2. Adapun susunan panitian kegiatan ini sebagaimana terlampir.

PenutupDemikian proposal Latihan Kader II (Intermediate Training) Tingkat Nasional HMI Cabang Bulaksumur Sleman ini kami buat sebagai acuan kegiatan untuk kemudian dipahami oleh pihak-pihak terkait. Atas berkat dan rahmat Allah SWT, semoga kegiatan ini dapat terlaksana dengan sebaik-baiknya. Atas perhatian dan kerjasamanya, kami ucapkan terima kasih.

Billahitaufiq wal hidayah

Rundown Acara Latihan Kader IIHMI Cabang Bulaksumur Sleman 2019

Lampiran

PesertaPeserta kegiatan Latihan Kader II (Intermediate Training) Tingkat Nasional HMI Cabang Bulaksumur Sleman adalah kader HMI Cabang Bulaksumur Sleman dan kader HMI Cabang se-Indonesia yang telah lulus seleksi esai dan screening test dengan jumlah peserta sebanyak 50 orang.

(Adapun syarat-syarat peserta Latihan Kader II (Intermediate Training) Tingkat Nasional HMI Cabang Bulaksumur sebagaimana terlampir)

Materi Screening1. Baca Tulis Al-Qur'an (BTQ)2. Teori-teori perubahan sosial3. Presentasi Esai4. Keislaman dan Ke-HMI-an5. Nilai-nilai Dasar Perjuangan HMI

Pelaksana dan Organisasi Kerja1. Kegiatan ini dilaksanakan oleh Bidang Pembinaan Anggota HMI Cabang Bulaksumur Sleman dengan membentuk dan mengesahkan organisasi kerja yang terdiri atas Master of Training (MoT), Steering Committee (SC) dan Organizing Committee (OC).2. Adapun susunan panitian kegiatan ini sebagaimana terlampir.

PenutupDemikian proposal Latihan Kader II (Intermediate Training) Tingkat Nasional HMI Cabang Bulaksumur Sleman ini kami buat sebagai acuan kegiatan untuk kemudian dipahami oleh pihak-pihak terkait. Atas berkat dan rahmat Allah SWT, semoga kegiatan ini dapat terlaksana dengan sebaik-baiknya. Atas perhatian dan kerjasamanya, kami ucapkan terima kasih.

Billahitaufiq wal hidayah

Rundown Acara Latihan Kader IIHMI Cabang Bulaksumur Sleman 2019

Lampiran

Lampiran Rundown Acara Lampiran Rundown Acara

Lampiran Rundown Acara Lampiran Rundown Acara

Lampiran Rundown Acara

1. Anggota biasa HMI yang telah lulus Latihan Kader I (Basic Training) sekurang-kurangnya 6 bulan, dibuktikan dengan fotokopi sertifikat LK I atau surat keterangan telah mengikuti LK I dari pengurus HMI cabang yang bersangkutan. Bagi peserta yang berasal dari HMI Cabang Bulaksumur Sleman, surat keterangan berasal dari komisariat terkait.

2. Membuat esai sepanjang 1000 s/d 1500 kata dengan memilih tema yang telah ditentukan oleh panitia. DILARANG KERAS MELAKUKAN PLAGIARISME. Adapun tema esai sebagai berikut:

(1) Gerakan Islam Politik di Era Digital; (2) Budaya Populer Islam di Era Digital; (3) Ekonomi Masjid Berbasis Ekonomi Digital Untuk Meningkatkan Kesejahteraan Ummat; (4) Islam & Media Digital: Literasi Umat di tengah Era Post Truth; dan (5) Pemanfaatan Big Data untuk Penguatan Gerakan Islam di Era Digital.

Tema esai dipilih satu saja yang sesuai keinginan, passion dan kemampuan. Tiap tema esai akan dipilih 10 orang dengan esai terbaik untuk kemudian dinyatakan lulus ke t ahap selanju tnya sebaga i peser t a . E sa i d ik i r im ke emai l : [email protected] panduan menulis esai bisa baca buku berjudul Inilah Esai karya Muhidin M. Dahlan (2016, Yogyakarta: I:BOEKOE).

3. Membuat Curriculum Vitae (CV) yang dikirimkan secara bersamaan dalam file terpisah dengan esai. Pada CV, disertakan pas foto dan kontak person (nomer hp/WA).

4. Batas pengiriman esai dan CV adalah pada 25 Januari 2019 pukul 23.59 WIB.

5. Pengumuman peserta lolos seleksi esai pada 28 Januari 2019 di email masing-masing peserta dan akun official media sosial HMI Cabang Bulaksumur Sleman (Instagram: @hmi.bulaksumursleman, Facebook: HMI Cabang Bulaksumur Sleman).

6. Peserta yang telah dinyatakan lolos seleksi esai wajib membayar uang registrasi sebesar Rp. 300.000; Uang registrasi ditransfer via 0359277979 (BNI A.N. DIBYO GUMELAR AL ARIGHI selambat-lambatnya pada tanggal 4 Februari 2019. Konfirmasi pembayaran uang registrasi ke 082-372-409-449 (Dibyo).

7. Peserta yang lolos seleksi esai dan sudah membayar uang registrasi berhak mengikuti seleksi tahap dua (screening).

8. Peserta yang tidak lulus tahap dua (screening) berhak menerima kembali uang registrasi secara penuh.

Syarat-Syarat Peserta Latihan Kader II Tingkat Nasional HMI Cabang Bulaksumur Sleman 2019

Lampiran

Lampiran Rundown Acara

1. Anggota biasa HMI yang telah lulus Latihan Kader I (Basic Training) sekurang-kurangnya 6 bulan, dibuktikan dengan fotokopi sertifikat LK I atau surat keterangan telah mengikuti LK I dari pengurus HMI cabang yang bersangkutan. Bagi peserta yang berasal dari HMI Cabang Bulaksumur Sleman, surat keterangan berasal dari komisariat terkait.

2. Membuat esai sepanjang 1000 s/d 1500 kata dengan memilih tema yang telah ditentukan oleh panitia. DILARANG KERAS MELAKUKAN PLAGIARISME. Adapun tema esai sebagai berikut:

(1) Gerakan Islam Politik di Era Digital; (2) Budaya Populer Islam di Era Digital; (3) Ekonomi Masjid Berbasis Ekonomi Digital Untuk Meningkatkan Kesejahteraan Ummat; (4) Islam & Media Digital: Literasi Umat di tengah Era Post Truth; dan (5) Pemanfaatan Big Data untuk Penguatan Gerakan Islam di Era Digital.

Tema esai dipilih satu saja yang sesuai keinginan, passion dan kemampuan. Tiap tema esai akan dipilih 10 orang dengan esai terbaik untuk kemudian dinyatakan lulus ke t ahap selanju tnya sebaga i peser t a . E sa i d ik i r im ke emai l : [email protected] panduan menulis esai bisa baca buku berjudul Inilah Esai karya Muhidin M. Dahlan (2016, Yogyakarta: I:BOEKOE).

3. Membuat Curriculum Vitae (CV) yang dikirimkan secara bersamaan dalam file terpisah dengan esai. Pada CV, disertakan pas foto dan kontak person (nomer hp/WA).

4. Batas pengiriman esai dan CV adalah pada 25 Januari 2019 pukul 23.59 WIB.

5. Pengumuman peserta lolos seleksi esai pada 28 Januari 2019 di email masing-masing peserta dan akun official media sosial HMI Cabang Bulaksumur Sleman (Instagram: @hmi.bulaksumursleman, Facebook: HMI Cabang Bulaksumur Sleman).

6. Peserta yang telah dinyatakan lolos seleksi esai wajib membayar uang registrasi sebesar Rp. 300.000; Uang registrasi ditransfer via 0359277979 (BNI A.N. DIBYO GUMELAR AL ARIGHI selambat-lambatnya pada tanggal 4 Februari 2019. Konfirmasi pembayaran uang registrasi ke 082-372-409-449 (Dibyo).

7. Peserta yang lolos seleksi esai dan sudah membayar uang registrasi berhak mengikuti seleksi tahap dua (screening).

8. Peserta yang tidak lulus tahap dua (screening) berhak menerima kembali uang registrasi secara penuh.

Syarat-Syarat Peserta Latihan Kader II Tingkat Nasional HMI Cabang Bulaksumur Sleman 2019

Lampiran

9. Kelengkapan administrasi yang harus dipenuhi:(a) Print Out Curriculum Vitae (CV) sebanyak 3 rangkap.(b) Slip bukti pembayaran(c) Menyerahkan surat mandat dari cabang yang bersangkutan (untuk peserta dari HMI Cabang Bulaksumur Sleman, surat mandat berasal dari komisariat terkait).(d) Print Out esai sebanyak 3 rangkap.(e) Menyerahkan buku sumbangan sebanyak 1 buah.

(10) Untuk hal-hal yang belum jelas, bisa ditanyakan ke pihak panitia: Melfin Zaenuri ( Koord. SC) 085-230-081-229 atau Dibyo Gumelar (Ketua OC) 082-372-409-449.

Penanggung Jawab : Ketua Umum HMI Cabang Bulaksumur SlemanMaster of Training (MoT) : BPL HMI Cabang Bulaksumur SlemanKoordinator Steering Committee (SC) : Melfin ZaenuriAnggota : Galih Kartika Ade S

Rudd Yanrief Wisnu Faishal M. Adrian Gifariadi Dibyo Gumelar (ex officio)

Ketua Organizing Committee (OC) : Dibyo GumelarSekretaris : Pinto Buana Putra Lutfi GhivariBendahara : Nur Raudhatul J. Chusna CahyaDivisi Acara : Rizki Reza (Koord.) Wong Nga Liem Defilapriana P.Divisi Konsumsi : Prima Abadi Sulistyo (Koord.) Fikri IlhamDivisi Perlengkapan dan Akotrans : Suryo Ilham (Koord.) M. Farizqi KhaldrianDivisi Medis : Zahra Annisa (Koord.) Intan LestariDivisi Keamanan : Imam Maulana (Koord.) Ardi Syahwal Romatua HasibuanDivisi Pubdekdok : Galih Kartika Ade S (Koord.) Dzikri Rahmada

Susunan Panitia Latihan Kader II Tingkat Nasional HMI Cabang Bulaksumur Sleman

Lampiran

9. Kelengkapan administrasi yang harus dipenuhi:(a) Print Out Curriculum Vitae (CV) sebanyak 3 rangkap.(b) Slip bukti pembayaran(c) Menyerahkan surat mandat dari cabang yang bersangkutan (untuk peserta dari HMI Cabang Bulaksumur Sleman, surat mandat berasal dari komisariat terkait).(d) Print Out esai sebanyak 3 rangkap.(e) Menyerahkan buku sumbangan sebanyak 1 buah.

(10) Untuk hal-hal yang belum jelas, bisa ditanyakan ke pihak panitia: Melfin Zaenuri ( Koord. SC) 085-230-081-229 atau Dibyo Gumelar (Ketua OC) 082-372-409-449.

Penanggung Jawab : Ketua Umum HMI Cabang Bulaksumur SlemanMaster of Training (MoT) : BPL HMI Cabang Bulaksumur SlemanKoordinator Steering Committee (SC) : Melfin ZaenuriAnggota : Galih Kartika Ade S

Rudd Yanrief Wisnu Faishal M. Adrian Gifariadi Dibyo Gumelar (ex officio)

Ketua Organizing Committee (OC) : Dibyo GumelarSekretaris : Pinto Buana Putra Lutfi GhivariBendahara : Nur Raudhatul J. Chusna CahyaDivisi Acara : Rizki Reza (Koord.) Wong Nga Liem Defilapriana P.Divisi Konsumsi : Prima Abadi Sulistyo (Koord.) Fikri IlhamDivisi Perlengkapan dan Akotrans : Suryo Ilham (Koord.) M. Farizqi KhaldrianDivisi Medis : Zahra Annisa (Koord.) Intan LestariDivisi Keamanan : Imam Maulana (Koord.) Ardi Syahwal Romatua HasibuanDivisi Pubdekdok : Galih Kartika Ade S (Koord.) Dzikri Rahmada

Susunan Panitia Latihan Kader II Tingkat Nasional HMI Cabang Bulaksumur Sleman

Lampiran