66-dampak senam aerobik low impact terhadap penurunan tekanan d

Upload: eric-juan-maldini

Post on 10-Feb-2018

216 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/22/2019 66-Dampak Senam Aerobik Low Impact Terhadap Penurunan Tekanan D

    1/7

    DAMPAK SENAM AEROBIKLOW IMPACT TERHADAP PENURUNAN TEKANAN

    DARAH PADA PENDERITA HIPERTENSI

    RESKA ARDIANSYAH

    AbstrakHipertensi merupakan salah satu penyakit yang banyak diderita oleh masyarakat,

    keberadaan pelayanan kesehatan olahraga tak urung dapat meningkatkan kualitas kesehatan

    dan menjadi terapi untuk para penderita hipertensi. Melalui latihan senam aerobik low impact

    penderita hipertensi dapat meningkatkan kualitas kesehatannya.

    Sebuah penelitian dilakukan oleh penulis untuk mengungkap permasalahan diatas,

    penulis menggunakan metode eksperimen, yaitu melakukan penelitian terhadap satu

    kelompok sampel yang diberi treatment berupa latihan senam aerobik low impact.

    Sedangkan populasi dan sampel yang digunakan oleh penulis adalah ibu-ibu berusia diatas 50

    tahun yang mempunyai tekanan darah sistole 140 mmHg sebanyak 10 orang.

    erdasarkan hasil pengolahan dan analisis data, maka penulis dapat menyimpulkan

    penelitian ini sebagai berikut ! "latihan senam aerobik low impact memberikan pengaruhyang signi#ikan terhadap penurunan tekanan darah pada penderita hipertensi$.

    Saran-saran yang dapat penulis kemukakan berkaitan dengan hasil penelitian ini

    adalah sebagai berikut !

    1 agi para pembina, pelatih dan pemba%a pada umumnya agar men%obakan latihan senam

    aerobik low impactdalam pelatihan untuk menurunkan tekanan darah bagi penderita

    hipertensi.

    & agi rekan mahasis'a yang akan mengadakan penelitian tentang pengaruh olahraga

    terhadap penurunan tekanan darah pada penderita hipertensi, penulis menganjurkan

    untuk men%obakan bentuk atau metode-metode latihan maupun teknik yang sesuai

    dengan tuntutan kondisi pelatihan.

    Kata-kata kunci : Senam aerobik low impact, tekanan darah, hipertensi

    Pendau!uan

    (esehatan merupakan modal utama dalam menjalankan berbagai akti#itas hidup,

    tanpa memiliki kesehatan yang baik maka ruang gerak untuk berakti)itas akan semakin

    terbatas. *engan terbatasnya ruang gerak tubuh maka kualitas kesehatan akan menurun

    sehingga akan memi%u timbulnya berbagai penyakit. Menurut Supandi +1&! ! "/pabila

    manusia menderita kekurangan gerak, maka manusia itu akan mengalami berbagai kelainan

    #isik, mental, dan sosial". engertian sehat yang dide#inisikan oleh rganisasi (esehatan

    *unia +2H,13 yaitu ! "Sehat adalah keadaan sejahtera jasmani, rohani dan sosial, bukansaja dari penyakit, %a%at ataupun kelemahan$.

    Salah satu penyakit yang banyak diderita dikalangan masyarakat adalah hipertensi.

    Hal ini juga diutarakan oleh dr. ia andiara Sp*-(H dalam simposium a'am hipertensi

    yang dikutip dari http://m.kompas.com adalah ! "asien hipertensi yang ter%atat pada poli

    ginjal dan hipertensi SHS andung tahun &003 sebanyak 4.000 orang dan tahun &006 naik

    menjadi 4.100 orang$.

    enyakit hipertensi diategorikan sebagai the silent disease karena penderita tidak

    mengetahui dirinya mengidap penyakit hipertensi sebelum memeriksakan tekanan darahnya.

    enyakit hipertensi ini bila terjadi terus-menerus dan mengalami kenaikan tekanan darah

    yang %ukup besar dapat menyebabkan stroke, serangan jantung, gagal jantung dan merupakan

    penyebab utama gagal ginjal kronik.

    1

    http://m.kompas.com/http://m.kompas.com/
  • 7/22/2019 66-Dampak Senam Aerobik Low Impact Terhadap Penurunan Tekanan D

    2/7

    Seventh Report of the Joint National Comitee VII JNC VII! on "revention, #etection,

    $val%ation and &reatment of 'i(h )lood "ress%rememberikan batasan tekanan darah tinggi

    +hipertensi dengan sistolik 140 dan diastolik 0. Menurut 2H dikutip dari dr. Myra

    uspitorini +&006! ! "7ekanan darah dianggap normal bila kurang dari 15865 mmHg,

    dikatakan hipertensi bila lebih dari 14080 mmH, dan diantara nilai tersebut dikatakan

    normal$.enanganan penderita hipertensi tidak harus selalu mempergunakan obat tetapi juga

    perlu suatu pola hidup sehat yang dapat mengontrol tekanan darah. Menurut 9urlan

    +&004!:5 ! "Hidup sehat adalah suatu %ara atau metode bertindak atau berpenampilan yang

    diatur oleh standard-standard kesehatan tertentu$. ;ntuk itu diperlukan suatu pola hidup sehat

    yang terprogram dan yang sesuai dengan tingkatan hipertensi. Salah satu %ara untuk

    mengontrol tekanan darah adalah dengan berolahraga. Menjadikan olahraga sebagai

    kebiasaan memang tidak mudah, terutama bagi mereka yang jarang dan tidak suka

    berolahraga. (esibukan sering dijadikan alasan untuk tidak berolahraga dan alasan ini selalu

    melekat sehingga olahraga dianggap bukan suatu kebutuhan yang penting, padahal banyak

    sekali man#aat olahraga mulai dari peran olahraga sebagai rekreasi hingga berperan sebagai

    rehabilitasi seperti yang telah dibuktikan oleh para ahli tentang man#aat olahraga terhadapkesehatan diantaranya, sebagai upaya pen%egahan +"reventive. en%egahan artinya yang

    dimaksud adalah pen%egahan terhadap datangnya penyakit, akibat kurang gerak atau

    kegemukan, sebagai upaya pengobatan +C%rative, sebagai upaya rehabilitasi, untuk

    membantu para penderita %a%at tubuh atau kelainan tubuh, dapat diberikan olahraga atau

    latihan #isik +#isioterapi yang berbentuk latihan penguatan otot atau memperkuat organ lain.

    (lasi#ikasi tekanan darah menurut &he Seventh Report of the Joint National

    Committee !

    Tabe! "#$

    K!asi%ikasi Tekanan Dara

    The Seventh Report of the Joint National Committee VII

    Blood Pressre

    Classifi!ation

    SBP

    &&H'

    DBP

    &&H'

    9ormal < 1&0 and < 60

    "reh*pertension 1&0 -1 or 60 - 6

    Sta(e +

    '*pertension140 = 15 or 0 -

    Sta(e

    '*pertension 1:0 or 100

    engklasi#ikasian tekanan darah ini menjadi penting untuk diketahui oleh masyarakat

    karena dengan mengetahui batasan-batasan tekanan darah ini masyarakat dapat lebih berhati-

    hati terhadap tekanan darah yang dimilikinya.

    7ekanan darah menurut Myra uspitorini +&!&006 ! " (ekuatan darah dalam menekan

    dinding pembuluh darah$.

    /gar tetap ber#ungsi, sel-sel tubuh memerlukan darah yang terdiri atas plasma darah

    +:0> dan sel-sel darah merah atau eritrosit +40>. lasma darah memba'a semua nutrisi

    dan ?at pembangun yang dibutuhkan, seperti mineral, gula, lemak, )itamin dan hormon,sedangkan sel-sel darah merah mengandung hemoglobin yang menjadi saluran oksigen dan

    &

  • 7/22/2019 66-Dampak Senam Aerobik Low Impact Terhadap Penurunan Tekanan D

    3/7

    karbon dioksida. Setiap saat terjadi pertukaran antara sari makanan dan oksigen yang diba'a

    dari jantung oleh pembuluh darah arteri dengan karbondioksida +@& dan bahan sisa

    metabolisme yang dialirkan kembali menuju jantung oleh pembuluh darah )ena.

    Sisa metabolisme akan dibuang melalui ginjal saat darah melalui kedua organ ini.

    (arbondioksida dalam sel-sel darah merah akan diteruskan ke paru-paru untuk dilepaskan.

    ada saat bersamaan, paru-paru menghirup oksigen baru. Sel-sel darah merah yang kosongsetelah melepaskan karbondioksida memba'a oksigen tersebut ke jantung, untuk seterusnya

    bersama-sama dengan plasma darah didistribusikan ke seluruh sel tubuh oleh pembuluh darah

    arteri. 7enaga pada dinding pembuluh darah arteri saat darah dialirkan itulah yang disebut

    tekanan darah. *engan adanya tekanan ini, aliran darah akan lan%ar.

    embuluh darah arteri ini adalah pekerja yang terus-terusan bekerja dengan

    memompakan darah ke seluruh organ tubuh. Aika tanpa gangguan, porsi tekanan yang

    dibutuhkan sesuai dengan mekanisme tubuh. 7api akan meningkat begitu ada hambatan.

    Bnilah yang menyebabkan tekanan darah meninggi. Semakin besar hambatannya, tekanan

    darah akan semakin tinggi. Memang tidak mudah menjadikan olahraga sebagai kebiasaan

    terutama bagi mereka yang jarang atau tidak suka berolahraga. lahraga bagi penderita

    hipertensi bertujuan untuk meningkatkan daya tahan dan bukan untuk menambah tekanan.lahraga memang banyak dihubung-hubungkan dengan masalah kesehatan, salah satunya

    adalah penyakit hipertensi. Menurut 7jokronegoro +&001! "lahraga lebih banyak

    dihubungkan dengan pengelolaan hipertensi karena olahraga isotonik dengan teratur akan

    menurunkan tahanan peri#er yang akan menurunkan tekanan darah. lahraga juga dikaitkan

    dengan peran obesitas pada hipertensi kurang melakukan olahraga akan menaikan

    kemungkinan timbulnya obesitas dan jika asupan garam juga bertambah akan memudahkan

    timbulnya hipertensi$.

    *alam penelitian ini olahraga yang dipergunakan untuk latihan adalah senam aerobik

    low impact. /erobik berasal dari kata aero yang berarti oksigen. Aadi aerobik sangatlah erat

    dengan penggunaan oksigen. *alam hal ini berarti senam aerobik adalah latihan yang

    menggunakan sistem kerja dengan menggunakan oksigen sebagai kerja utama.

    Senam /erobik menurut Marta *inata +&005!5 adalah ! "Serangkaian gerak yang

    dipilih se%ara sengaja dengan %ara mengikuti irama musik yang juga dipilih sehingga

    melahirkan ketentuan ritmis, kontinuitas dan durasi tertentu$. Senam aerobik -ow Impact

    menurut . Cgger dan 9. @hampion +10!104 "-ow Impact erobic -I! can be difined as

    a movement where one foot sta*s in contact with the (ro%nd most of the time $. Hal ini dapat

    disimpulkan bah'a senam aerobik low impactadalah serangkaian gerak yang tersusun dan

    dalam melaksanakan gerakannya salah satu kaki selalu berada dan menapak dilantai setiap

    'aktu.

    *alam senam aerobik merupakan koordinasi antara musik dengan gerakan, maka

    musik yang dipilih harus memiliki %iri-%iri yaitu )eat per in%te +M, istilah dalambahasa Bndonesia beat per min%teadalah ketukan per menit bagi sebuah lagu.

    . Cgger dan 9. @hampion +10!104 "-ow Impact erobic+01 to +22 bpm$.

    Sebuah lagu dan jenis lagu memiliki karakteristik yang berbeda. Salah satunya adalah

    ketukan per menit dari sebuah lagu. Hal ini dimaksudkan untuk memberikan tanda

    /kti)itas #isik yang kurang menjadi resiko penyakit kardio)askular. Senam aerobik

    low impactsangat berpengaruh terhadap sistem kardio)askuler, menurut (usmana +&00&

    menyatakan ! "Dama latihan antara &0-0 menit %ukup memberikan kenaikan kemampuan

    sebanyak 5>, bila dilakukan kali perminggu dalam jangka 'aktu 1,5 bulan$.

    engaruh senam aerobik low impactjuga memberikan e#ek langsung pada perbaikan

    #ungsi dan e#isiensi kardio)askular terutama bagi mereka yang jarang melakukan olahraga.

    *engan diberikan senam aerobik low impactmaka orang yang jarang melakukan olahragadapat berdaptasi karena beban yang diberikan pada senam aerobik inimemiliki ketukan per

  • 7/22/2019 66-Dampak Senam Aerobik Low Impact Terhadap Penurunan Tekanan D

    4/7

    menit antara 16 sampai dengan 144, dengan kata lain gerakannya lebih lambat dari hi(h

    impact.

    Met(de

    Metode yang paling sesuai adalah metode eksperimental, yaitu metode yang bertujuan untuk

    melihat pengaruh dari suatu treatment atau perlakukan. opulasi penelitian ini adalah 'anitaberusia diatas 50 tahun dan berjumlah 10 orang dengan tekanan darah sistole 140. Dama

    latihan adalah 16 kali pertemua atau : minggu. Damanya masa latihan menjadi hal yang

    sangat penting dan akn berpengaruh terhadap suatu hasil yang diperoleh. enulis menetapkan

    batas 'aktu untuk penelitian ini adalah : minggu. Hal ini sesuai dengan yang dikemukakan

    oleh rooks dan #arey dalam Sajoto +15!1 bah'a ! "2aktu yang digunakan dengan

    lama latihan : = 15 minggu, sudah dapat menggambarkan peningkatan kapasitas yang

    berarti$.

    Hasi!

    *ata hasil penelitian sebagai berikut !

    7abel 1 ! *ata perubahan tekanan darah setelah melakukan senam aerobik low impactsatu

    kali latihan

    N

    o

    Usi

    a

    Tes Awal Tes Akhir

    Sistole Diastol

    e

    Sistole diastole

    1 56 170 90 140 852 54 160 100 150 903 53 160 90 150 804 59 150 90 130 85

    5 54 150 90 150 85

    6 56 145 80 130 807 53 160 90 145 858 53 170 90 170 809 57 165 100 160 9010

    52 150 90140 80

    7abel & ! *ata perubahan tekanan darah setelah melakukan senam aerobik low impactselama

    : minggu

    4

  • 7/22/2019 66-Dampak Senam Aerobik Low Impact Terhadap Penurunan Tekanan D

    5/7

  • 7/22/2019 66-Dampak Senam Aerobik Low Impact Terhadap Penurunan Tekanan D

    6/7

    latihan sedangkan untuk penurunan tekanan darah 16 kali latihan diperoleh hasil t hitung

    untuk sistole dan diastole adalah &,55 dan &,11 yang lebih besar dari t tabel, pada tara!signi!ikansi signi!ikasi " # 0,05 dengan dk $n1%n2&2' # 18, harga t $0,975'dari da!tar distribusi t diperoleh 2,10( )riteria pengujian adalah, teri*a +ojika t1-18& "< t < t1-18& ". Maka t hitung berada pada daerah penolakan Ho, jadi Ho ditolak.

    (esimpulannya adalah terdapat pengaruh yang signi#ikan dari latihan senam aerobik lowimpactterhadap penurunan tekanan darah pada penderita hipertensi.

    Pe&baasan

    1 Melakukan latihan senam aerobik low impact hanya dengan satu kali pertemuan sudah

    dapat menurunkan tekanan darah sistole dan diastole pada penderita hipertensi setelah

    peserta diistirahatkan selama &0 menit. enurunan tekanan darah setelah melakukan

    latihan senam aerobik dengan satu kali latihan ini hanya sementara dan hal ini terlihat

    ketika pengukuran tekanan darah pada pertemuan selanjutnya menunjukan angka tes

    a'al tekanan darah. 2alaupun terdapat penurunan tekanan darah sistole dan diastole

    dengan sekali latihan tetapi ketika dimasukan dalam perhitungan statistik menunjukan

    hasil yang tidak signi#ikan untuk latihan penurunan tekanan darah dengan satu kalilatihan.

    & Datihan senam aerobik low impactselama : minggu dengan intensitas latihan kali

    dalam seminggu dan setiap latihan berdurasi 0 menit sudah dapat menurunkan tekanan

    darah sistole dan diastole se%ara signi#ikan. Hal ini sesuai dengan yang dikemukakan

    oleh rooks dan #arey dalam Sajoto +15!1 bah'a ! "2aktu yang digunakan dengan

    lama latihan : = 15 minggu, sudah dapat menggambarkan peningkatan kapasitas yang

    berarti$. *engan demikian maka menjadi jelas bah'a latihan senam aerobik low impact

    yang teratur minimal tiga kali seminggu merupakan salah satu bentuk latihan yang dapat

    digunakan untuk menurunkan tekanan darah bagi penderita hipertensi.

    Saran

    ;ntuk penelitian lebih lanjut, penelitian yang telah dilakukan ini dapat diteruskan dengan

    melibatkan sampel yang berjenis kelamin laki-laki dan dengan usia yang masi muda.

    Da%tar Pustaka

    /lin. +&00. ato#isiologi Hipertensi, Gnline. 7ersedia! httpalin-maliando.blogspot.

    %om&0001pato#isiologi.html G&0 Aanuari &010.

    /rikunto, Suharsimi. +1&. rosedur enelitian Blmiah Suatu endekatan raktik. Aakarta!

    ineka @ipta.

    /?hari, Muhammad. +&00. lahraga (esehatan, Gonline. 7ersedia! http!88olahraga-

    olahragadan kesehatan.blogspot.%om8&008108olahraga-dan kesehatan.html G&

    *esember &00.Complete Report &he Seventh Report of &he Joint National Committee on"revention

    #etection, $val%ation, nd &reatment of 'i(h )lood "ress%re+&004 ;.S *epartment

    o# Health and Human Ser)i%es.

    Bman, Bmanudin. +&003 Blmu (epelatihan lahraga. andung! I(-;B.

    Dutan, usli. +&001. engembangan Sistem embelajaran Modul Mata (uliah enelitian

    endidikan lahraga.

    Mahendra, /gus. +&00&. embelajaran Senam di Sekolah *asar Sebuah endekatan

    embinaan ola erak *ominan. Aakarta! *irektorat Aenderal lahraga.

    9urhasan. engembangan sistem embelajaran Modul Mata (uliah Statistik. Aurusan

    endidikan (epelatihan lahraga Iakultas endidikan lahraga dan (esehatan.

    edoman enulisan (arya Blmiah +&005 *C*B(9/S ;ni)ersitas endidikan Bndonesia.

    :

    http://olahraga-olahragadan/http://olahraga-olahragadan/http://olahraga-olahragadan/http://olahraga-olahragadan/
  • 7/22/2019 66-Dampak Senam Aerobik Low Impact Terhadap Penurunan Tekanan D

    7/7

    uspitorini, Myra. +&006. Hipertensi @ara Mudah Mengatasi 7ekanan darah 7inggi.

    Aogjakarta! Bmage ress.

    Sudjana. +1:. Metoda Statistika. andung! 7arsito.

    Jundini. +&00:. +& /gustus &00:. Iaktor isiko 7erjadinya Hipertensi, Gonline. 7esedia!

    http!88'''.mail-ar%hi)e.%om8sukasukamuKyahoogroups.%om8msg00&1.

    html G&519o)ember &00.

    3

    http://www.mail-archive.com/[email protected]/msg00321http://www.mail-archive.com/[email protected]/msg00321