29 oktober 2009

8
Lagi, Dua CJH Kota Mundur Tabrakan Seminggu sebelum Berangkat KEDIRI- Jumlah calon jamaah haji (CJH) Kota Kediri yang akan berangkat ke Tanah Suci berkurang lagi. Menjelang keberangkatan mereka Selasa (3/11) depan, dua orang kembali mengundurkan diri. Satu menunda keberang- katannya tahun depan, satu lagi membatalkan keberangkatannya. Kedua CJH tersebut adalah Partinah, 69, warga Jalan Penanggungan, Kecamatan Mo- joroto dan Abdul Karim, 57, warga Jalan Tem- bus Kaliombo, Kecamatan Kota. “Keduanya mengalami kecelakaan lalu lintas. Hingga sekarang keduanya masih dalam perawatan,” ujar Kepala Kantor Departemen Agama (Ka- kandepag) Kota Kediri Haryono melalui Kasi Haji dan Umrah Musyadad, kemarin. Musyadad mengatakan, Partinah mengalami kecelakaan lalu lintas Senin (26/10) lalu. Dia ditabrak sepeda motor ketika menyeberang Jalan Penanggungan sehingga harus dirawat inap di RSUD Gambiran. Dokter memintanya untuk beristirahat total. Karena itu tidak bisa berangkat haji tahun ini. Musibah yang sama dialami Karim. Hanya, waktunya lebih dulu dibandingkan Partinah. Kagumi Getaran Wibawa Pu Sindok Perjalanan yang mereka lakukan menuju ke kutaraja Mataram untuk menyerahkan nyawa sungguh suatu perjalanan yang tidak masuk akal dan berbahaya. Untuk apa berja- lan susah-payah menembus hutan, mendaki bukit, menuruni jurang, menyeberangi sungai, melintasi lembah jika pada akhirnya hanya untuk mati dibunuh? Bukankah gugur dalam pertempuran jauh lebih terhormat? Tanda tanya yang berkelebatan di dalam benak balamantri i Watuhumalang Pu Saguna berkele- jatan mendepak-depak semangatnya. Namun entah kenapa, Pu Saguna merasa bahwa menyerahkan hidup dan matinya kepada Raka i Hino Pu Sindok seperti sesuatu yang tak bisa ditawar. Ia bahkan dicekam oleh semacam keyakinan bahwa putera Raka i Wka Dyah Saktiwikrama itu akan bisa menyelamatkan hidupnya yang sudah diincar Bhatara Yama itu. www.radarkediri.co.id Iklan/Langganan Hubungi : (0354) 699665 ; 681320 KAMIS 29 OKTOBER TAHUN 2009 25 LIMBAH PG MOBDIN DPRD DKLH CERBUNG 09 CMYK Baca Dana Pilbup... Hal 35 Oleh : Agus Sunyoto ILUSTRASI : SAEFUDIN ASRO/RK Baca Kagumi... Hal 35 Baca Renny... Hal 35 Baca Pemkot... Hal 35 Semangat 28 Oktober 1928 sangat relevan untuk menciptakan keko- kohan bangsa serta men- ciptakan masyarakat yang bermartabat dan berkemakmuran. Wanita tersebut adalah Luluk. Dia adalah ketua pelaksana budidaya segala macam hasil perkebunan di Desa Tiron. Sedangkan yang dikerjakan lelaki yang tengah mengaduk itu adalah membuat bahan baku makanan ringan berbahan dasar buah mangga. Adonan tersebut nantinya dibuat untuk dodol. Sedangkan beberapa orang yang tengah mengiris mangga di teras rumah membuat bahan baku untuk keripik. “Setelah diiris nanti dijemur,” jelas Luluk. Bisnis membuat makanan ringan berbahan dasar buah mangga, dan juga nangka, itu se- benarnya sudah Luluk sejak lama. Namun, saat itu sama seperti yang dilakukan beberapa warga lain, mereka bekerja sendiri-sendiri. Baru mulai tiga tahun lalu akhirnya dikum- pulkan jadi satu. Yang membuat modal mereka juga lebih besar. Bergabungnya para pembuat makanan dari buah tersebut berasal dari inisiatif para petani pada 2006. Bisnis Baru Petani Desa Tiron, Olah Buah Jadi Makanan Ringan Desa ini dikenal sebagai sentra tanaman mangga podang dan nangka. Saat panen, jumlahnya bisa berlimpah ruah. Saat seperti itu, harga kedua hasil kebun terse- but jadi melorot. Kini, para petani di Desa Tiron punya cara agar harga mangga podang bisa tetap tinggi. AGUS DWI PRASETYO, Kediri Secara administratif, Desa Tiron adalah wilayah Kecamatan Banyakan. Desa ini berada di dataran tinggi. Penuh dengan jalan menan- jak dan berkelok-kelok. Suasana yang terbangun di desa ini sangat khas desa-desa daerah pegunungan. Sepi. Tak banyak orang yang berlalu-lalang. Demikian pula dengan deretan rumah yang berada di tepi jalan. Sama-sama senyap. Tapi, tidak demikian dengan yang terlihat Banjir Pesanan Luar, Kurang Dikenal di Kota Sendiri di salah satu rumah di Dusun Sumberbendo, salah satu dusun di desa tersebut. Rumah itu ramai dengan orang. Suasana juga riuh karena masing-masing beraktivitas. Di salah satu bagian, beberapa orang duduk melingkar. Masing-masing memegang pisau. Di depan orang-orang itu bertumpuk irisan buah mangga yang belum masak. Irisan itulah yang dibuat oleh orang-orang tersebut. Masuk ke bagian dalam rumah yang diban- gun lapang tanpa banyak sekat itu, seseorang terlihat memegang satu tongkat. Menghadap ke bak yang terbuat dari logam, tangan orang tersebut terus bergerak. Mengaduk-aduk isi bak dengan tongkatnya. “Itu sedang membuat bahan baku,” terang seorang wanita yang muncul dari pintu be- lakang. Baca Banjir Pesanan Hal 35 Renny Dipinjami Kijang Bekas Zaini KEDIRI- Ketua DPRD Kabupaten Kediri Wara S. Renny Pramana belum jadi mendapatkan mobil dinas (mobdin) Toyota Camry. Sebagai gantinya, untuk sementara pemkot memberikan Toyota Kijang Krista AG 420 AP, bekas mobdin mantan Sekkota Moh. Zaini. Kemarin, mobil keluaran 2004 tersebut sudah diparkir di garasi ketua DPRD. Renny juga menggunakannya untuk meninjau Pabrik Gula (PG) Pesantren Baru. “Ini mobil yang dipin- jamkan pemkot kepada saya. Saya terimanya kemarin (Selasa, 27/10) sore,” ujarnya kepada Radar Kediri. Untuk diketahui, sejak ditetapkan sebagai ketua sementara dan kemudian dilantik sebagai ketua definitif DPRD, Renny selalu menggunakan mobil pribadinya, Honda CRV. KEDIRI- Anggaran pemilihan bupati (pil- bup) 2010 membeng- kak. Jika semula han- ya diusulkan Rp 28,5 miliar, kini bertambah hingga Rp 29,5 miliar. Menurut Sekkab Supoyo, sebagian besar dana itu digunakan untuk pos KPUD. Sedangkan sisanya masuk pos badan kesatuan bangsa dan perlindungan masyarakat (bakesbanglinmas). “Usulannya memang hanya Rp 28,5 miliar, tapi setelah dihitung jadi Rp 29,5 miliar,” ujarnya ke- pada Radar Kediri di pendapa pemkab, Senin (26/10). Supoyo mengatakan, pos di bakes- banglinmas digunakan untuk mendu- kung penyelenggaraan pilbup di luar kegiatan yang digelar KPUD. Hanya, mengenai rinciannya, dia mengaku tidak hafal. Dana Pilbup Bengkak Menjadi Rp 29,5 Miliar RULLY PRASETYO/RK SEMENTARA: Toyota Kijang Krista yang sudah diparkir di garasi ketua DPRD, kemarin. Jaksa Tuntut Sutrisno 18 Bulan, Sunarjo 14 Bulan Waspadai Honorer Dinas KEDIRI- Sutrisno dan Sunarjo, dua terdakwa kasus korupsi anggaran ba- han bakar minyak Dinas Kebersihan dan Lingkungan Hidup (DKLH) Kota Kediri, kemarin dituntut lebih ringan daripada mantan bosnya, Rachno Irianto. Sutrisno setahun enam bulan sedangkan Sunarjo setahun dua bulan. Keduanya juga dituntut untuk membayar denda masing- masing sebesar Rp 50 juta. Atau, jika tidak mampu, bisa diganti dengan hukuman tiga bulan penjara. Selain itu, mereka diminta membayar biaya perkara sebesar Rp 2 ribu dan seluruh barang buktinya disita untuk negara. Tuntutan dibacakan oleh Jaksa Penuntut Umum (JPU) Agus Eko Purnomo dan Hadi Sujito secara bergantian di Penga- dilan Negeri (PN) Kota Kediri. Mantan bendahara dan pejabat pelaksana teknis kegiatan (PPTK) DKLH itu dianggap telah melakukan tindak pidana korupsi sebesar Rp 369 juta. “Perbuatan yang dilakukan oleh terdakwa telah mengakibatkan keru- gian negara,” ujar JPU Agus Eko dalam persidangan. Menurutnya, perbuatan yang dilakukan Sutrisno dan Sunarjo hanya terbukti me- langgar dakwaan subsider, pasal 3 UU No 31 tahun 1999 jo UU No 20 tahun 2001 tentang Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi. RULLY PRASETYO/RK PEMBERITAHUAN: Kasi Haji dan Umrah Musyadad menunjukkan surat pemberitahuan penundaan keberangkatan Partinah kemarin. Tetap Mangkrak, Belum Bangun Jalan Tembus ke Pasar KEDIRI- Niat Pemkab Kediri untuk membuat rekayasa lalu lintas di Terminal Sambi baru sebatas janji. Hingga akhir Oktober ini, pembuatan jalan tembus di barat terminal belum terealisasi. Padahal, mereka sudah menganggarkannya dalam Perubahan Anggaran Keuangan (PAK) 2009. Pantauan Radar Kediri, hingga ke- marin, kondisi terminal yang terletak di sebelah utara Pasar Sambi itu tetap sepi. Bahkan, dari enam ruko yang ada di depan terminal, kini tinggal dua unit yang buka. Empat yang lain kosong. “Beberapa bulan lalu masih ada empat yang buka. Tapi sekarang tinggal dua. Yang lain tutup karena terlalu sepi,” ujar Imron, warga sekitar terminal. Untuk diketahui, rencana rekayasa lalu lintas itu sudah direncanakan sejak awal tahun lalu. BUANG ANGGARAN: Kondisi Terminal Sambi yang tetap sepi hingga kemarin. Sejak selesai dibangun akhir 2003, hanya beberapa bulan bisa difungsikan. SRI UTAMI/RK Tak Bisa Tangani Terminal Sambi Baca Tak Bisa Hal 35 Ratusan Orang, Bisa ‘Dikondisikan’ Masuk melalui Jalur Umum KEDIRI- Sebenarnya, di mana saja para pegawai honorer –yang kabarnya bakal dimasukkan untuk mengisi 443 formasi CPNS Kota Kediri—ditempatkan? Hampir merata di 45 satuan kerja (satker). Mulai dari dinas perhubungan, ko- munikasi, dan informatika (dishub- kominfo), dinas pendidikan (disdik), dinas pekerjaan umum (DPU), hingga kantor-kantor kecamatan. Ada pula di dinas yang kini sudah dihapus atau dilebur seperti dinas pas- ar, dinas kebersihan dan lingkungan hidup (DKLH), serta dinas pendapa- tan daerah (dispenda). Jumlah mereka mencapai ratusan orang. Statusnya sebagai honorer dinas (hondin) atau tenaga teknis penunjang kegiatan. Gajinya diambilkan dari APBD. Mereka inilah yang rawan berge- jolak jika ternyata janji para ‘sin- dikat calo’ untuk memasukkannya sebagai CPNS 2009 tak terwujud. “Ada yang sudah bayar Rp 25 juta sampai Rp 125 juta untuk menjadi tenaga honorer dinas dengan hara- pan diangkat sebagai CPNS tahun ini,” ujar sumber Radar Kediri di lingkungan pemkot. Seperti diberitakan, percaloan itu diindikasikan berlangsung sistemik. Baca Jaksa Tuntut Hal 35 Baca Lagi, Dua... Hal 35 Baca Waspadai... Hal 35 Keterangan: Total ada 45 satker, ini hanya sepuluh satker yang mempunyai anggaran terbesar untuk honor tenaga non-PNS. Tenaga Non-PNS di Pemkot Kediri Satker Anggaran Alokasi Dishubkominfo Rp 1,28 miliar 19 honda, 217 jukir, 18 satpam, 13 danlok Disdik Rp 1,27 miliar 19 honda, 30 PTT TK, 306 GTT TK, 83 PTT SD, 70 GTT SD. Dinas Pasar Rp 1,1 miliar 73 tng borongan, 60 naker bantu, 75 tng lepas, 7 satpam RSUD Gambiran Rp 723,1 juta 5 dokter, 138 paramedis dan nonparamedis, 10 satpam, 2 kebersihan Dinkes Rp 518,7 juta 15 honda, 15 dokter PTT, 90 bidan PTT, 3 satpam, 3 penjaga malam Bagian Umum Rp 396,5 juta 61 honda DKLH Rp 310 juta 39 honda, 11 tenaga harian. Dispenda Rp 304,2 juta 37 tenaga borongan, 14 naker Bantu Dinas PU Rp 136,7 juta 15 tenaga borongan, 6 tenaga harian Kec. Mojoroto Rp 123,5 juta 19 honda HOME INDUSTRY: Warga Tiron mengolah nangka yang juga melimpah selain mangga podang kemarin. AGUS DWI PRASETYO/RK Pemkot Siap Jadi Mediator KEDIRI- Pemkot Kediri tak akan berpangku tangan terhadap konflik warga Lingkungan Dan- der, Kelurahan Ketami, Kecamatan Pesantren dengan PG Pesantren Baru. Pemkot pun menye- diakan diri untuk menjadi mediator. Menyele- saikan konflik yang muncul antara PG dan warga akibat masalah limbah berikut kompensasi yang dituntut warga. “Jika PG Pesantren Baru tidak mampu men- gatasinya sendiri kami siap menjadi mediator,” tawar pemkot, melalui Kepala Bagian Humas Nur Muhyar kemarin. Konflik horisontal antara warga Dander dengan pihak PG Pesantren Baru dipicu masalah limbah pabrik gula tersebut. Warga merasa terganggu dengan limbah cair, debu, dan polusi suara yang ditimbulkan dari aktivitas produksi pabrik. Warga pun sempat ngluruk PG Pesantren se- banyak dua kali.

Upload: margaret-hidayat

Post on 19-Mar-2016

288 views

Category:

Documents


10 download

DESCRIPTION

berita hari ini

TRANSCRIPT

Page 1: 29 Oktober 2009

Lagi, Dua CJH Kota Mundur

Tabrakan Seminggu sebelum Berangkat

KEDIRI- Jumlah calon jamaah haji (CJH) Kota Kediri yang akan berangkat ke Tanah Suci berkurang lagi. Menjelang keberangkatan mereka Selasa (3/11) depan, dua orang kembali mengundurkan diri. Satu menunda keberang-katannya tahun depan, satu lagi membatalkan keberangkatannya.

Kedua CJH tersebut adalah Partinah, 69, warga Jalan Penanggungan, Kecamatan Mo-joroto dan Abdul Karim, 57, warga Jalan Tem-bus Kaliombo, Kecamatan Kota. “Keduanya mengalami kecelakaan lalu lintas. Hingga sekarang keduanya masih dalam perawatan,” ujar Kepala Kantor Departemen Agama (Ka-kandepag) Kota Kediri Haryono melalui Kasi Haji dan Umrah Musyadad, kemarin.

Musyadad mengatakan, Partinah mengalami kecelakaan lalu lintas Senin (26/10) lalu. Dia ditabrak sepeda motor ketika menyeberang Jalan Penanggungan sehingga harus dirawat inap di RSUD Gambiran. Dokter memintanya untuk beristirahat total. Karena itu tidak bisa berangkat haji tahun ini.

Musibah yang sama dialami Karim. Hanya, waktunya lebih dulu dibandingkan Partinah.

Kagumi Getaran Wibawa Pu Sindok

Perjalanan yang mereka lakukan menuju ke kutaraja Mataram untuk menyerahkan nyawa sungguh suatu perjalanan yang tidak masuk akal

dan berbahaya. Untuk apa berja-lan susah-payah menembus hutan, mendaki bukit, menuruni jurang, menyeberangi sungai, melintasi lembah jika pada akhirnya hanya untuk mati dibunuh? Bukankah

gugur dalam pertempuran jauh lebih terhormat? Tanda tanya yang berkelebatan di dalam benak

bala mantri i Watuhumalang Pu Saguna berkele-jatan mendepak-depak semangatnya. Namun entah kenapa, Pu Saguna merasa bahwa menyerahkan hidup dan matinya kepada Raka i Hino Pu Sindok seperti sesuatu yang tak bisa ditawar. Ia bahkan dice kam oleh semacam keyakinan bahwa putera Raka i Wka Dyah Saktiwikrama itu akan bisa me nyelamatkan hidupnya yang sudah diincar Bha tara Yama itu.

www.radarkediri.co.id Iklan/Langganan Hubungi : (0354) 699665 ; 681320

KAMIS 29 OKTOBER TAHUN 2009 25

LIMBAH PG

MOBDIN DPRD

DKLH

CERBUNG

09

CM

YK

Baca Dana Pilbup... Hal 35

Oleh : Agus SunyotoILUSTRASI : SAEFUDIN ASRO/RK

Baca Kagumi... Hal 35

Baca Renny... Hal 35

Baca Pemkot... Hal 35

Semangat 28 Oktober 1928 sangat relevan

untuk menciptakan keko-kohan bangsa serta men-ciptakan masyarakat yang

bermartabat dan berkemakmuran.

Wanita tersebut adalah Luluk. Dia adalah ketua pelaksana budidaya segala macam hasil perkebunan di Desa Tiron. Sedangkan yang dikerjakan lelaki yang tengah mengaduk itu adalah membuat bahan baku makanan ringan berbahan dasar buah mangga. Adonan tersebut nantinya dibuat untuk dodol.

Sedangkan beberapa orang yang tengah mengiris mangga di teras rumah membuat bahan baku untuk keripik. “Setelah diiris nanti dijemur,” jelas Luluk.

Bisnis membuat makanan ringan berbahan dasar buah mangga, dan juga nangka, itu se-benarnya sudah Luluk sejak lama. Namun, saat itu sama seperti yang dilakukan beberapa warga lain, mereka bekerja sendiri-sendiri. Baru mulai tiga tahun lalu akhirnya dikum-pulkan jadi satu. Yang membuat modal mereka juga lebih besar.

Bergabungnya para pembuat makanan dari buah tersebut berasal dari inisiatif para petani pada 2006.

Bisnis Baru Petani Desa Tiron, Olah Buah Jadi Makanan Ringan

Desa ini dikenal sebagai sentra tanaman mangga podang dan

nangka. Saat panen, jumlahnya bisa berlimpah ruah. Saat seperti

itu, harga kedua hasil kebun terse-but jadi melorot. Kini, para petani di

Desa Tiron punya cara agar harga mangga podang bisa tetap tinggi.

AGUS DWI PRASETYO, Kediri

Secara administratif, Desa Tiron adalah wilayah Kecamatan Banyakan. Desa ini berada di dataran tinggi. Penuh dengan jalan menan-jak dan berkelok-kelok.

Suasana yang terbangun di desa ini sangat khas desa-desa daerah pegunungan. Sepi. Tak banyak orang yang berlalu-lalang. Demikian pula dengan deretan rumah yang berada di tepi jalan. Sama-sama senyap.

Tapi, tidak demikian dengan yang terlihat

Banjir Pesanan Luar, Kurang Dikenal di Kota Sendiridi salah satu rumah di Dusun Sumberbendo, salah satu dusun di desa tersebut. Rumah itu ramai dengan orang. Suasana juga riuh karena masing-masing beraktivitas.

Di salah satu bagian, beberapa orang duduk melingkar. Masing-masing memegang pisau. Di depan orang-orang itu bertumpuk irisan buah mangga yang belum masak. Irisan itulah yang dibuat oleh orang-orang tersebut.

Masuk ke bagian dalam rumah yang diban-gun lapang tanpa banyak sekat itu, seseorang terlihat memegang satu tongkat. Menghadap ke bak yang terbuat dari logam, tangan orang tersebut terus bergerak. Mengaduk-aduk isi bak dengan tongkatnya.

“Itu sedang membuat bahan baku,” terang seorang wanita yang muncul dari pintu be-lakang.

Baca Banjir Pesanan Hal 35

Renny Dipinjami Kijang Bekas Zaini

KEDIRI- Ketua DPRD Kabupaten Kediri Wara S. Renny Pramana belum jadi mendapatkan mobil dinas (mobdin) Toyota Camry. Sebagai gantinya, untuk sementara pemkot memberikan Toyota Kijang Krista AG 420 AP, bekas mobdin mantan Sekkota Moh. Zaini.

Kemarin, mobil keluaran 2004 tersebut sudah diparkir di garasi ketua DPRD. Renny juga menggunakannya untuk meninjau Pabrik Gula (PG) Pesantren Baru. “Ini mobil yang dipin-jamkan pemkot kepada saya. Saya terimanya kemarin (Selasa, 27/10) sore,” ujarnya kepada Radar Kediri.

Untuk diketahui, sejak ditetapkan sebagai ketua sementara dan kemudian dilantik sebagai ketua definitif DPRD, Renny selalu menggunakan mobil pribadinya, Honda CRV.

KEDIRI- Anggaran pemilihan bupati (pil-bup) 2010 membeng-kak. Jika semula han-ya diusulkan Rp 28,5 miliar, kini bertambah hingga Rp 29,5 miliar. Menurut Sekkab Supoyo, sebagian besar dana itu digunakan untuk pos KPUD. Sedangkan sisanya masuk pos badan kesatuan bangsa dan perlindungan masyarakat (bakesbanglinmas). “Usulannya memang hanya Rp

28,5 miliar, tapi setelah dihitung jadi Rp 29,5 miliar,” ujarnya ke-pada Radar Kediri di pendapa pemkab, Senin (26/10).

Supoyo mengatakan, pos di bakes-banglinmas digunakan untuk mendu-kung penyelenggaraan pilbup di luar kegiatan yang digelar KPUD. Hanya, mengenai rinciannya, dia mengaku tidak hafal.

Dana Pilbup Bengkak Menjadi Rp 29,5 Miliar

RULLY PRASETYO/RK

SEMENTARA: Toyota Kijang Krista yang sudah diparkir di garasi ketua DPRD, kemarin.

Jaksa Tuntut Sutrisno 18 Bulan, Sunarjo 14 Bulan

Waspadai Honorer Dinas

KEDIRI- Sutrisno dan Sunarjo, dua terdakwa kasus korupsi anggaran ba-han bakar minyak Dinas Kebersihan dan Lingkungan Hidup (DKLH) Kota Kediri, kemarin dituntut lebih ringan daripada mantan bosnya, Rachno Irianto.

Sutrisno setahun enam bulan sedangkan Sunarjo setahun dua bulan. Keduanya juga

dituntut untuk membayar denda masing-masing sebesar Rp 50 juta. Atau, jika tidak mampu, bisa diganti dengan hukuman tiga bulan penjara. Selain itu, mereka diminta membayar biaya perkara sebesar Rp 2 ribu dan seluruh barang buktinya disita untuk negara.

Tuntutan dibacakan oleh Jaksa Penuntut

Umum (JPU) Agus Eko Purnomo dan Hadi Sujito secara bergantian di Penga-dilan Negeri (PN) Kota Kediri. Mantan bendahara dan pejabat pelaksana teknis kegiatan (PPTK) DKLH itu dianggap telah melakukan tindak pidana korupsi sebesar Rp 369 juta. “Perbuatan yang dilakukan oleh terdakwa telah mengakibatkan keru-

gian negara,” ujar JPU Agus Eko dalam persidangan.

Menurutnya, perbuatan yang dilakukan Sutrisno dan Sunarjo hanya terbukti me-langgar dakwaan subsider, pasal 3 UU No 31 tahun 1999 jo UU No 20 tahun 2001 tentang Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi.

RULLY PRASETYO/RK

PEMBERITAHUAN: Kasi Haji dan Umrah Musyadad menunjukkan surat pemberitahuan penundaan keberangkatan Partinah kemarin.

Tetap Mangkrak, Belum Bangun Jalan Tembus ke Pasar

KEDIRI- Niat Pemkab Kediri untuk membuat rekayasa lalu lintas di Terminal Sambi baru sebatas janji.

Hingga akhir Oktober ini, pembuatan jalan tembus di barat terminal belum terealisasi. Padahal, mereka sudah menganggarkannya dalam Perubahan Anggaran Keuangan (PAK) 2009.

Pantauan Radar Kediri, hingga ke-marin, kondisi terminal yang terletak di sebelah utara Pasar Sambi itu tetap sepi. Bahkan, dari enam ruko yang ada

di depan terminal, kini tinggal dua unit yang buka. Empat yang lain kosong. “Beberapa bulan lalu masih ada empat yang buka. Tapi sekarang tinggal dua. Yang lain tutup karena terlalu sepi,” ujar Imron, warga sekitar terminal.

Untuk diketahui, rencana rekayasa lalu lintas itu sudah direncanakan sejak awal tahun lalu.

BUANG ANGGARAN:

Kondisi Terminal

Sambi yang tetap sepi

hingga kemarin.

Sejak selesai

dibangun akhir 2003,

hanya beberapa

bulan bisa difungsikan. S

RI U

TAM

I/RK

Tak Bisa Tangani Terminal Sambi

Baca Tak Bisa Hal 35

Ratusan Orang, Bisa ‘Dikondisikan’ Masuk melalui Jalur Umum

KEDIRI- Sebenarnya, di mana saja para pegawai honorer –yang kabarnya bakal dimasukkan untuk mengisi 443 formasi CPNS Kota Kediri—ditempatkan? Hampir merata di 45 satuan kerja (satker). Mulai dari dinas perhubungan, ko-

munikasi, dan informatika (dishub-kominfo), dinas pendidikan (disdik), dinas pekerjaan umum (DPU), hingga kantor-kantor kecamatan.

Ada pula di dinas yang kini sudah dihapus atau dilebur seperti dinas pas-ar, dinas kebersihan dan lingkungan hidup (DKLH), serta dinas pendapa-tan daerah (dispenda). Jumlah mereka mencapai ratusan orang. Statusnya sebagai honorer dinas (hondin) atau tenaga teknis penunjang kegiatan. Gajinya diambilkan dari APBD.

Mereka inilah yang rawan berge-jolak jika ternyata janji para ‘sin-dikat calo’ untuk memasukkannya sebagai CPNS 2009 tak terwujud. “Ada yang sudah bayar Rp 25 juta sampai Rp 125 juta untuk menjadi tenaga honorer dinas dengan hara-pan diangkat sebagai CPNS tahun ini,” ujar sumber Radar Kediri di lingkungan pemkot.

Seperti diberitakan, percaloan itu diindikasikan berlangsung sistemik.

Baca Jaksa Tuntut Hal 35

Baca Lagi, Dua... Hal 35

Baca Waspadai... Hal 35 Keterangan: Total ada 45 satker, ini hanya sepuluh satker yang mempunyai anggaran terbesar untuk honor tenaga non-PNS.

Tenaga Non-PNS di Pemkot KediriSatker Anggaran Alokasi Dishubkominfo Rp 1,28 miliar 19 honda, 217 jukir, 18 satpam, 13 danlokDisdik Rp 1,27 miliar 19 honda, 30 PTT TK, 306 GTT TK, 83 PTT SD, 70 GTT SD.Dinas Pasar Rp 1,1 miliar 73 tng borongan, 60 naker bantu, 75 tng lepas, 7 satpamRSUD Gambiran Rp 723,1 juta 5 dokter, 138 paramedis dan nonparamedis, 10 satpam, 2 kebersihanDinkes Rp 518,7 juta 15 honda, 15 dokter PTT, 90 bidan PTT, 3 satpam, 3 penjaga malamBagian Umum Rp 396,5 juta 61 honda DKLH Rp 310 juta 39 honda, 11 tenaga harian. Dispenda Rp 304,2 juta 37 tenaga borongan, 14 naker BantuDinas PU Rp 136,7 juta 15 tenaga borongan, 6 tenaga harianKec. Mojoroto Rp 123,5 juta 19 honda

HOME INDUSTRY: Warga Tiron mengolah nangka yang juga melimpah

selain mangga podang kemarin.

AG

US

DW

I PR

AS

ET

YO

/RK

Pemkot Siap Jadi Mediator KEDIRI- Pemkot Kediri tak akan berpangku

tangan terhadap konfl ik warga Lingkungan Dan-der, Kelurahan Ketami, Kecamatan Pesantren dengan PG Pesantren Baru. Pemkot pun menye-diakan diri untuk menjadi mediator. Menyele-saikan konfl ik yang muncul antara PG dan warga akibat masalah limbah berikut kompensasi yang dituntut warga.

“Jika PG Pesantren Baru tidak mampu men-gatasinya sendiri kami siap menjadi mediator,” tawar pemkot, melalui Kepala Bagian Humas Nur Muhyar kemarin.

Konfl ik horisontal antara warga Dander dengan pihak PG Pesantren Baru dipicu masalah limbah pabrik gula tersebut. Warga merasa terganggu dengan limbah cair, debu, dan polusi suara yang ditimbulkan dari aktivitas produksi pabrik.

Warga pun sempat ngluruk PG Pesantren se-banyak dua kali.

Page 2: 29 Oktober 2009

KAMIS 29 OKTOBER 2009 KEDIRI RAYA 26

Ketua PPP Dituntut 5 Bulan

Kapolsek Jalani Tes UrineSetelah melakukan tes urine terhadap seluruh anggota di

lingkup Polres Kediri. Kemarin, giliran para kapolsek di seluruhjajaran Polres Kediri menjalani tes urine.Sekitar pukul 08.00 kemarin sekitar 25perwira-perwira polisi berpangkat tigasetrip di pundak tersebut berkumpul diMapolres Kediri menunggu giliran.

“Tes tersebut sifatnya wajib,” terangKapolres Kediri AKBP Benyaminkemarin. Sama seperti tes sebelumnya,tes urine tersebut bertujuan untukmengantisipasi kemungkinan adaanggota yang terlibat pemakaian obat-obat terlarang. “Tes kita lakukanbertepatan dengan selesainya upacarasumpah pemuda,” ungkap Benyamin.

Dari beberapa pimpinan polsek itu, tidak ada yang terbuktimenggunakan obat-obatan terlarang. “Hasilnya bagus semua,”pungkas Benyamin.

Untuk ke depannya, Benyamin berharap tidak ada anggotanyayang terlibat penggunaan obat-obatan terlarang. “Kita sebagaipenegak hukum harus memberi contoh yang baik kepadamasyarakat,” urainya. (c2/ndr)

KEDIRI- Kecelakaan maut ter-jadi di jalur perbukitan Lebak Tum-pang, Kelurahan Pojok, Keca-matan Mojoroto kemarin. Sepedamotor yang dikendarai Lasno, 55,menabrak sebuah warung milikKibtiyah, 30, warga setempat.

Akibatnya, warga Desa Ngablak,Kecamatan Banyakan itu tewas.Nyawanya tak tertolong ketikadibawa ke RSUD Gambiran.Sementara Sukini, 55, istri Lasno,dan Keisya, 2, cucunya, luka-luka

Sukini mengatakan, saat itu se-kitar pukul 10.00 dia dan sua-minya berniat menikmati peman-dangan di kawasan Klotok. Me-reka naik motor Yamaha AG 6682GM menyusuri jalan di kawasanLebak Tumpang dari arah utara keselatan. “Saat itu rencananya kamiakan pulang,” ujarnya di RSUDGambiran kemarin.

Saat hendak memasuki kawasanpemukiman penduduk di LebakTumpang, ada jalanan menuruncuram. Menurut Sukini, saat itusuaminya sudah mencoba mem-perlambat motornya. Namun te-tap melaju kencang. Motor terusmeluncur akhirnya menabraktembok warung.

Sepeda motor yang dikendaraiLasno hancur. Pria ini terjatuh de-ngan luka parah di bagian kepala.Beruntung Sukini dan Keisyahanya mengalami luka ringan.

Mendengar benturan keras diwarungnya, Kibtiyah, pemilikwarung, yang berada dalam wa-rung langsung terbangun. Setelahdilihat, korban sudah terkapar didepan warungnya. “Sebenarnyasaat itu saya sedang tidur. Lalu,setelah keluar saya langsungberteriak minta tolong kepadapara tetangga,” ujarnya saatditemui Radar Kediri kemarin.

Tidak berselang lama, petugasunit Laka Lantas Polresta Kediridatang ke lokasi dan melakukanevakuasi. Selanjutnya korbandibawa ke RSUD Gambiran.

Akibat kejadian itu, motorLasno hancur pada bagian depan.Lampu dan kaca spion juga patah.Sedangkan tembok warungmilik Kibtiyah retak.

Kasatlantas Polresta KediriAKP Muryono membenarkankejadian itu. Petugas sudahmengamankan sepeda motorkorban “Diduga kuat rem motorkorban blong,” ujarnya.(fa/ndr)

KEDIRI- Menjalin hubungandengan wanita yang bukan is-trinya, cinta Andi Usman, 41,berujung di kantor polisi. Diadiamankan justru karena di-laporkan Ponirah, 40, WIL-nyaasal Kunjang, Ngancar. Pria asalBedali, Ngancar ini dituduhmerampas kalung emas 7 gramdan handphone (HP) Nokia N70milik WIL-nya.

Yang menarik, Andi diaman-kan ketika dia datang sendiri kePolsek Wates. Itu setelah polisimeneleponnya. “Kita teleponpelaku, karena dia tidak tahukalau dilaporkan korban,” te-rang Kapolsek Wates AKPAndry Sugiono melalui Kanit-reskrim Aiptu Priyo Eko di-temui di kantornya kemarin.

Dalam pembicaraan lewat tele-pon, petugas minta Andi datangke mapolsek. “Kita bilang adaurusan penting,” ungkapnya. Pe-milik tempat karaoke di Bedaliinipun ke mapolsek sekitar pukul11.00. Begitu sampai, polisilangsung mengamankannya.Penyelidikan dilanjutkan denganmengamankan barang bukti. “Kitamengambil barang buktinya dirumah pelaku,” papar Priyo.

Ditemui di Mapolsek Wates,Andi mengaku merampas HPdan kalung Ponirah karena sakithati. “Saya merasa dikecewakanMas,” akunya. Dijelaskannya,sudah lama dia dan Ponirahmenjalin hubungan tidak resmi.“Suaminya sudah tahu itu Mas,”terangnya. Makanya begitu

mengetahui Ponirah bersamapria lain, Andi cemburu.

Informasi yang dihimpun RadarKediri, kejadian perampasan ter-jadi pada 10 Oktober lalu. Ketikaitu, Andi sedang mengendaraisepeda motor dari arah Kota Kediri.Sampai di jalan Desa Tawang,Kecamatan Wates, dia melihatPonirah sedang bersama pria lain.

Dinihari itu sekitar pukul 01.00,Ponirah dilihatnya membelimakanan di warung bebek.Spontan Andi menghampiri.“Saya tanya tentang kelanjutanhubungan itu,” tukasnya.

Namun Ponirah tidak menja-wab. “Dia malah menjelek-je-

lekan istri saya,” bebernya.Tidak terima dengan perkataanWIL-nya, Andi langsung me-rampas kalung dan HP yangdibawa Ponirah. “Karena sayamerasa barang itu dulu sayayang membelinya,” ujarnya.

Saat itu Ponirah tidak melawan.Bahkan orang di sekitar lokasikejadian juga tidak bertindak.“Tujuan saya, adalah agar dia(Ponirah, Red) segera me-mutuskan kelanjutannya (hu-bungan, Red),” kata Andi. Na-mun bukannya memberi jawa-ban, Sabtu (24/10) lalu, Ponirahjustru melaporkan kejadian ter-sebut kepada polisi. (c2/ndr)

Cemburu, Kalung WIL Dirampas

Harga BawangMerah MelonjakKEDIRI- Harga komoditas sayur

melonjak. Itu terjadi dalam beberapa hari

Rem Blong, TewasTabrak Warung

terakhir menjelang musim penghujan.Jenis sayuran yang mengalami kenaikkanharga signifikan adalah bawang merah.

Hingga kemarin, harga bawang merah dipasar grosir Ngronggo Kota Kediri telahmenyentuh Rp 7 ribu per kilogramnya.Harga tersebut naik Rp 2 ribu dari harga

empat hari yang lalu. “Beberapa waktulalu masih Rp 5 ribu Mas,” terang Rahman,37, salah seorang pedagang di pasar grosir.

Rahman mengaku tidak tahu penyebabpasti naiknya harga bawang merah. Namundia memperkirakan disebabkan mulaimasuk musim hujan.

Hal berbeda diungkapkan Lamidi, 41,pedagang lainnya. Menurutnya kenaikkanharga bawang merah karena kiriman dariluar kota menurun. “Stoknya sekarang agakberkurang Mas,” paparnya. Sementara ke-butuhan bahan bumbu masak ini tetap besar.Akibatnya harga jadi naik. (c2/ndr)

Belajar dari PengalamanMenjadi seorang anggota Polri merupakan sebuah kebanggaan

tersendiri bagi Ipda Saiful Alam. Pria 38 tahun yang menjabatsebagai KBO di Satreskoba Polresta Kediri ini mengaku sangatsenang bisa mengabdikan dirinya kepada negara. “Terlebihjika berhasil mengungkap sebuahkasus,” ujar pria asli Kediri ini.

Berkarir sebagai anggota Polri bagisaiful tidaklah mudah. Dia mengawalikarirnya dengan masuk ke Sekolah PolisiNegara (SPN) di Banjarbaru, KalimantanSelatan. Kondisi yang jauh dari orangtua itu tidak membuatnya menyerah.Lulus pada tahun 1993, dia langsungmendapat tugas di Polres Kapuas hinggatahun 2001.

Keinginannya untuk bisa kembali kepulau Jawa bisa terwujud saat diamendapatkan tugas di Polres Kediri. Diaberada di sana hingga tahun 2007. Setelah itu barulah diamendapat tugas di Polresta Kediri hingga sekarang ini. “Bagianggota Polri harus siap ditugaskan di mana saja,” urainya.

Tempat tugas yang berpindah-pindah itulah yang membuatnyamemiliki banyak pengalaman. Baginya, pengalaman-pengalaman tersebut bisa dijadikan sebagai pelajaran hidup.“Hal itu menjadikan saya lebih memaknai hidup,” ujar priakelahiran 1 Februari 1971 itu.

Sebagai anggota Polri yang bertugas di Satreskoba, dia merasaprihatin dengan peredaran narkoba saat ini. Khususnya dikalangan pelajar. Karena sebagai penerus bangsa, pelajar sangatmudah dirusak masa depannya dengan barang haram itu. “Jadikatakan tidak pada yang satu ini,” tegasnya.(fa/ndr)

SOSOK

FLUKTUATIF :

Pedagangmenawarkanbawangmerah diPasat GrosirNgronggoKota Kediri.Beberapa hariterakhir hargakomoditassayur inimelonjak.

M SYIFA/RK

BEKAS TABRAKAN : Pecahan bagian motor yang menabrak warung

KEDIRI- Warga Desa Sumberjo,Kecamatan Kandat, Selasa (27/10) malam geger. Sekitar pukul22.00 massa merusak sebuahsepeda motor Honda Astrea Grandmilik orang yang dicurigai akanmencuri. Apalagi saat didekati,orang itu justru melarikan diri.

Karena sepeda motornya yangtertinggal, maka kendaraan itulahyang dirusak. Berdasarkan in-formasi yang dihimpun RadarKediri, kejadian tersebut bermulaketika ada 6 pemuda datang kekandang ayam milik Ikhtiarno,47, warga Desa Sambirejo. Merekamengendarai dua sepeda motor.

Zainal, seorang anggota kelom-pok pemuda itu, lalu minta ayamkepada penjaga kandang ayam.“Mungkin karena takut jumlahmereka banyak, penjaga mengi-zinkannya,” ujar Kapolsek Kan-

dat AKP Kamsudi ditemui dikantornya kemarin.

Setelah mendapat izin dari pen-jaga kandang, 4 orang kemudianmasuk ke dalam kandang untukmemilih ayam. Sementara dua o-rang lainnya menunggu di luarkandang. Tidak berapa lama ke-mudian datang beberapa wargasedang melakukan ronda malam.

Mengetahui ada warga menujukandang, kedua orang yang be-rada di luar ketakutan. Karena ma-lam suasana kandang gelap, me-reka kemudian melarikan diri naiksepeda motor boncengan. Semen-tara satu sepeda motor lagi di-tinggal. “Karena mereka lari, war-ga menjadi curiga,” terang Kam-sudi. Beberapa warga berusahamengejar tetapi gagal.

Sasaran warga kemudian menga-rah kepada sebuah sepeda motor

Honda Astrea Grand yang parkirdi depan kandang. Mereka spontanmerusaknya. Kendaraan itu di-pukuli dengan alat seadanya. Se-lain itu beberapa warga lainnyamasuk ke kandang yang terbuka.Mereka mencari pemuda lainnya.

Empat pemuda yang tadi masukkandang hampir menjadi sasaranamukan warga. Untung kebrutalanmassa segera dihentikan oleh Pur-nomo, 43, warga yang rumahnyatidak jauh dari lokasi yang jugamenjaga kandang tersebut. “Se-telah ada pengertian dari pak Pur(Purnomo, red), warga akhirnya ber-henti,” papar perwira polisi dengantiga setrip di pundaknya tersebut.

Atas kejadian tersebut, Zainaldan Khoirul Huda, dua diantara 6orang diamankan ke MapolsekKandat. Namun proses tidak bisalanjut ke penyidikan. (c2/ndr)

Minta Ayam, Motor Dirusak Massa

AGUS DWI PRASETYO/RK

SAKIT HATI : Andi Usman diperiksa Kanitreskrim Aiptu Priyo di

Telusuri Jaringan SSTertangkapnya enam tersangka jaringan pengedar sabu-

sabu (SS) pada Selasa (27/10) lalu terus dikembangkanpenyelidikannya. Hingga kemarin, Polresta Kediri masihmenelusuri kemungkinan keterlibatan sindikat obat terlarangitu. Penyelidikan itu juga untuk mengetahui kemungkinanadanya tersangka lain.

“Kami masih terus mengembangkan kasus tersebut,” ujarKasatreskoba Polresta Kediri AKP Sudadi kepada Radar Kediri.

Sedangkan saat ditanya apakah memang jaringan tersebutmerupakan spesialis pengedar SS di lingkungan hotel, Sudadimasih belum berani memastikan. Menurutnya, kini pihakkepolisian masih terus melakukan penyelidikan.

Seperti diberitakan sebelumnya, Polsek Pesantren berhasilmeringkus enam tersangka pengedar narkoba jenis SS. Merekaadalah Heri Wibowo, 33, warga Kelurahan Burengan, SamsulHuda, 29, warga Desa Bulu, Kecamatan Semen, Achmad Tohari,30, warga Desa Tulungrejo, Kecamatan Pare, Sutijo, 38, DesaSidowarek, Kecamatan Ngoro, Jombang, Bambang Yulianto,36, warga desa Candimulyo, Kecamatan Jombang dan SahrulHadi, 32, warga Desa Nglundo, Jombang.

Dari tangan tersangka itu pula petugas berhasil menyitabarang bukti (BB) berupa alat isap, uang Rp 1,7 juta serta satupaket SS seberat 4 gram. Kini barang bukti tersebut diamankandi Polsek Pesantren untuk keperluan proses penyidikan.

Diduga kuat enam tersangka tersebut merupakan jaringanantar kota. Karena tiga orang tersangka merupakan wargaJombang. Modus yang mereka gunakan juga tergolong rapi,karena melibatkan sesama karyawan hotel. “Kita tunggu sajahasil penyidikan lebih lanjut,” tandas Sudadi.(fa/ndr)

POLRESTA

JPU Anggap TerbuktiTerlibat Judi Ocek

KEDIRI- Sidang kasus perjudian yangmelibatkan Makin, 39, Ketua DPC PartaiPersatuan Pembangunan (PPP) KotaKediri, masih berlanjut. Kemarin politisiini dituntut lima bulan penjara. Tuntutandibacakan langsung oleh Jaksa PenuntutUmum (JPU) M. Hani dalam persidanganyang digelar di Pengadilan Negeri (PN)Kota Kediri. “Berdasarkan fakta danketerangan saksi dalam persidangan, ter-dakwa terbukti telah melangar hukum,”tegas Hani dalam ruang sidang.

Selain Makin, terdakwa lain yang jugadisidangkan adalah Aris Suryono, 30, re-kan Makin. Aris juga dituntut lima bulan

penjara. Mereka berdua disidangkansecara bersamaan sekitar pukul 11.30.

Sebelum pembacaan tuntutan, sidangkemarin terlebih dulu diawali pembacaandakwaan sekaligus pemeriksaan terdakwa.Dalam uraian dakwaannya, JPU menga-takan bahwa perbuatan yang telah dila-kukan para terdakwa telah melanggar pasal303 KUHP tentang perjudian. Ancamanhukumannya maksimal 10 tahun penjara.

Dalam persidangan itu pula, kedua ter-dakwa mengakui kesalahannya. Merekamenyadari telah melakukan tindakanmelanggar hukum. Kendati demikian,dalam tuntutannya JPU Hani jugamenyebutkan hal-hal yang meringankanterdakwa. Di antaranya terdakwabersikap sopan selama persidangan,belum pernah dihukum sebelumnya.

“Serta terdakwa masih memilikitanggungan keluarga,” lanjut Hani.

Selama persidangan Makin terlihat te-nang. Sayangnya, seusai persidangandia tidak memberikan komentar apa-apa. Didampingi keluarganya, terdakwalangsung meninggalkan ruang sidang.Dalam sidang kemarin kedua terdakwajuga tidak didampingi pengacara.

Untuk diketahui Makin dan Aris Suryo-no ditangkap Polresta Kediri sekitar awalSeptember lalu. Keduanya tertangkaptangan saat melakukan kegiatan judiocek. Perjudian itu dilakukan di salahsatu warung yang terletak di KelurahanBanaran, Kecamatan Pesantren. Daritangan terdakwa, petugas menyita barangbukti berupa peralatan judi ocek.

Sidang kasus perjudian tersebut akan

dilanjutkan pekan depan. Agendanyaputusan majelis hakim. “Sidang ditundahingga pekan depan untuk pembacaanputusan,” ujar ketua majelis hakim Widadadidampingi anggota Bambang Sunanto.

Sementara itu, Husni Syam, Wakil Ke-tua DPC PPP Kota Kediri menilai kasusperjudian yang membelit ketua partai-nya termasuk kasus kecil.

Sehingga meski Makin ditahan danberstatus terdakwa, DPC PPP tidak akanmemberikan sanksi organisasi. Bahkan,Makin tetap diakui sebagai ketua partai.Pasalnya tidak aturan partai untuk mencopotjabatannya meski terlibat tindak pidana.

Apalagi, Husni menilai penahananMakin tidak memengaruhi kinerjaorganisasi. “Karena masih ada pengurusyang lain,” katanya. (fa/ndr)

Ipda Saiful Alam

AGUS DWI PRASETYO/RK

Dicuri, Sapi DimutilasiKomplotan pencuri spesialis ternak kembali beraksi.

Sasarannya kali ini adalah ternak milik Kasimin, 71, wargaDusun Glatik, Desa Cerme, Kecamatan Grogol. Sapi miliknyaraib diembat pada Selasa (27/10) lalu.

Berdasarkan informasi yang dihimpun Radar Kediri,kejadian tersebut baru diketahui pukul 05.00 ketika korbanbaru bangun. “Saat itu korban hendak memberi makan sapinya,”terang Kapolsek Grogol AKP Iskandar.

Namun betapa kagetnya Kasimin ketika mengetahui sapinyasudah tidak ada di kandangnya. Korban sempat mencari disekitar rumahnya, namun tidak menemukan.

Akhirnya Kasimin sadar sapinya dicuri. Atas kejadian itu diamelapor ke polisi. Namun sekitar pukul 10.00 seorang wargamenemukan sapi putih di sawah milik Suradi, warga setempat.Saat ditemukan, sapi dalam kondisi mengenaskan. “Sapi sudahdalam keadaan tersembelih,” papar Iskandar. Sementara itukedua kaki belakang sapi sudah tidak ada. “Kemungkinandipotong dan dibawa pelaku,” imbuhnya.

Atas penemuan tersebut, Suradi melaporkan ke polisi. Petugassegera mencocokkan dengan ciri-ciri sapi yang hilang milik korban.Hasilnya, ternyata hampir sama. Bahkan ketika diberitahukankepada korban pihaknya mengiyakan. Atas kejadian tersebut,korban diperkirakan menderita kerugian sekitar Rp 6 juta. “Kitamasih melakukan penyelidikan atas kejadian ini,” pungkas Iskandar.

Diperkirakan pelaku sengaja mengambil kakinya untuk diambildagingnya. “Bisa juga pelaku sudah kesiangan takut ketahuanmakanya hanya diambil kakinya,” urainya.(c2/ndr)

GROGOL

AKBP Benyamin

POLRES

Page 3: 29 Oktober 2009

CM

YK

CM

YK

THE SPIRIT OF AUTONOMYKAMIS 29 OKTOBER TAHUN 2009 27

E-mail : [email protected]� Iklan/Langganan Hubungi : (0354) 699665; 681320

Tindak Tegas Calo PNSRekruitmen CPNS sudah bisa dilihat mulai

sekarang. Ratusan bahkan ribuan orang saatini tengah mengadu keberuntungan untuk bisamenjadi aparatur ataupun tenaga pendidikyang digaji oleh negara tersebut. Namun setiappelaksanaan rekrutmen CPNS, isu percaloanselalu mengemuka. Kami berharap agar prosesrekrutmen CPNS tahun ini bisa berjalantransparan. Dan mohon kepada Bapak Bupatiuntuk menindak tegas jika ada oknum pejabatyang menjadi calo rekrutmen CPNS.

[email protected]

Kritik, saran, atau imbauan terkait layanan publik bisadikirim via pos ke Radar Nganjuk, Perumnas Candirejo CC23 Nganjuk atau via email: [email protected] pembaca yang masuk akan dimuat jika disertai namadan alamat yang jelas.

PERISTIWA

Betulkan Atap, Tewas KesetrumNGANJUK- Nahas bagi Darsono, 34 warga Dusun

Betek Desa Sumberwindu Kecamatan Berbek. Kemarinsiang, dia ditemukan tewas kesetrum di atap sengtempatnya bekerja.

Kemarin, Hengki Mujianto menugasi tiga orangpekerja untuk memperbaiki atap seng yang seringkalibocor. Gudang itu berada di Jalan Panglima SudirmanKecamatan Nganjuk.

Baru dua jam bekerja, sekitar pukul 10.50 tiba-tibaterdengar ‘bruak..bruak’ kemudian tak lama terdengarteriakan warga dari arah luar gudang, “Ada yangkesetrum..ada yang kesetrum..!”.

Saat itu, Sugianto, 62, pengawas gudang lantasmencari sumber suara. Salah satu pekerja yangditugaskan memperbaiki kerusakan gedungmemberitahu Sugianto kalau memang ada temannyayang bekerja di atap.

Saat dilihat ke atap yang terbuat dari seng itu, ternyataDarsono telah tergeletak kaku, “Saya lalu hubungiPolsek dan PLN (Perusahaan Listrik Negara, Red),”terang Sugianto.

Tak lama kemudian, Polsekta Nganjuk datangbersama tim identifikasi Polres Nganjuk. Saatdievakuasi, kondisi Sugianto cukup mengenaskan.Wajahnya terbakar. Justru tangannya tidak terlihatgosong. Diduga dia kesetrum saat berdiri setelahmengecek atap. Memang, kabel listrik tegangantinggi itu terbentang endah dari atap yang memilikiketinggian empat meter itu.

Selanjutnya, Sugianto dievakuasi ke RS Bha-yangkara, “Dugaan sementara memang murnitersengat listri,” terang Kapolsek Nganjuk AKPI. Joedo. (dea)

HERI MUDA SETIAWAN/RK

TINGGAL PENYESALAN: Oky (kiri) dan Dodik harus bertanggung jawab atas perbuatannya merekam danmengolah adegan porno. Saat ini keduanya mendekam di sel Polres Nganjuk.

NGANJUK- Banyak manfaat yangbisa didapatkan dari internet. Salahsatunya melatih ber-cas cis cus dalambahasa inggris. Apalagi, bahasainternasional itu dipastikan akanbermanfaat saat memasuki dunia kerja.

Belum lagi saat menjadi mahasiswa,bahasa tersebut sangat penting untukmenambah wawasan. Begitu lulus,bahasa ini juga penting menjadi salahsatu rekomendasi melamar pekerjaan.

Lalu, apakah sulit untuk belajarbahasa inggris? ternyata tidak.Dari internet, kita juga dapatmempelajari bahasa inggris de-ngan mudah. Mulai dari tingkatdasar sampai tingkat lanjut.

“Bahkan terdapat situs yangmengajak kita berdiskusi denganmenggunakan bahasa inggris,”terang Manager Telkom NganjukRadian Sigit. Hal ini membuatpengguna situs ini bisa lebih

terbiasa berucap dan berko-munikasi. Beberapa situs yangbisa diperlajari diantaranya www.-belajarbahasainggris.com , www.-belajaringgris.net, www.tutorial-inggris.net dan masih banyaklainnya situs lainnya.

Untuk memulai belajar bahasainggris bisa diawali dari kelas playgroup, TK, SD sampai dengan

tingkat lanjut.Bagi anak-anak play group akan

sangat senang karena situs inidilengkapi dengan gambar-gambaryang mengasah pola pikir denganwarna-warni yang cerah.

Untuk itu jangan ragu lagi segerahubungi petugas Telkom setempatuntuk berlangganan Speedy , apalagidengan teknologi terbaru SpeedyMultispeed yang menawarkan ber-bagai kelebihan bagi pelangganmulai dari kecepatan 384 kbps sampaidengan 3 Mbps.

Serta tidak perlu kuatir biaya mulaidari Rp. 50.000,- per bulan sehinggasangat terjangkau. Juga bonuskhusus bagi pelanggan yangmendaftar sampai akhir bulan iniakan mendapatkan modem gratissenilai Rp. 250 ribu. Tungguapalagi segera kunjungi KantorTelkom terdekat. (adv/dea)

Bahasa Inggris Jadi Lebih Lancar

ISTIMEWA/RK

Radian Sigit

KERTOSONO- Tidak hanya siperekam yang harus menanggungperbuatannya. Si editor, Silvester DodikHendra Cahyono, 20 juga diamankanpetugas. Dia terbukti membantu OkyYudistira Saputra, 21 mengolah danmengedarkan video mesum berdurasi26,15 menit itu.

Menurut Kasatreskrim Polres Ngan-juk AKP M. Puji, tersangka Dodikdiamankan anggotanyaSelasa (27/10) sore, tidaklama setelah mereka berhasilmenangkap Oky. Penang-kapan ini berdasarkan pe-ngakuan dari Oky sendiri.Dodik merupakan temanbermainnya.

Kepada polisi Oky me-ngaku, pasca merekamadegan mesum tersebut, dia langsungpergi ke rumah Dodik. Di sana Dodiklantas mentransfer rekaman tersebutuntuk kemudian di-dubing, “Jadi videoyang tersebar itu sudah melalui editing,”jelas Puji mewakili Kapolres NganjukAKBP Slamet Hadi Supraptoyo. Suara-suara adegan mesum itu memangdiganti dengan latar belakang musikdangdut ‘terlena’ yang dinyanyikanIkke Nurjanah.

Begitu mendapat pengakuan dariOky, petugas lantas menuju rumahDodik di Desa Kepuh, KecamatanKertosono. Dodik diamankan denganmudah karena sedang berada di dalamrumah. Tidak ada perlawanan.

Puji menjelaskan, dari keterangan Oky,pemuda asal Banaran, KecamatanKertosno itu mengaku jika videotersebut direkam 4 Oktober 2009.Rekaman tersebut lantas diedit di rumahDodik dengan menggunakan laptop.

Rekaman hasil editan tersebut lantasditransfer oleh para tersangka ke ponselmasing-masing. Polisi kemudianmenyita ponsel dan laptop yangdigunakan untuk mengedit videomesum tersebut..

Atas perbuatan yang dilakukan, keduatersangka menurut Puji akan dijeratdengan UU No. 02 Tahun 2008 tentangTransaksi Informasi dan Elektronika

Pasal 27 ayat (1). Yangmana dalam pasal tersebutdijelaskan, “Ancamannyaenam tahun penjara,” tegasPuji.

Oky menuturkan, diamerasa jengkel lantaranrumahnya dijadikantempat mesum oleh Yogdan Sel, “Sering, Mas,”

ungkap sulung dari empat ber-saudara itu. Oky menceritakan, Yogdan Sel datang ke rumahnya sekitarpukul 11.45. Begitu datang ke-duanya langsung masuk ke dalamkamar. Saat itulah Oky lantas naikke atas plafon rumah untuk ke-mudian merekamnya. MenurutOky, saat merekam aksinya sempatdipergoki oleh Yog. Yog sendirisaat itu langsung menyuruhnyaturun. Setelah memastikan dirinyakeluar, Yog kembali masuk kedalam kamar.

Oky juga mengaku, sebenarnyadia pernah berniat untuk mem-peringatkan Yog dan Sel. Namundia tidak berani untuk mela-kukannya, “Saya takut yang laki-laki kan aparat (calon polisi, Red),”akunya. Sejauh ini dia merasa sangatmenyesal atas perbuatan yang telahdilakukannya tersebut. (ery/dea)

Si Editor‘Mesum’Diamankan

NekatMerekam

karenaSakit Hati

KEDIRI- Didirikan sejak tahun1990, BPR Nusamba Ngunut terusmelebarkan sayapnya. Salahsatunya adalah dengan diresmikandan beropersionalnya nya kantorcabang baru di Nga-diluwih. Acara pe-resmian dihadiri ol-eh Joko Suyanto,SE,MM, sekjen Per-barindo pusat, Wi-dodo deputi pe-mimpin bank In-donesia Kediri,Bambang Edi Yu-wono direktur utamaBPR NusambaNgunut, Hidayaturrofik direkturBPR Nusamba Ngunut, muspikaserta para undangan lainnya.Sebelum acara dimulai undangandi suguhi hiburan tari gambyongdan musik elekton yang membuatsuasana makin gayeng. Dalamsambutannya, Bambang Edi Yu-wono, direktur utama BPR Nu-samba Ngunut mengatakan denganberoperasionalnya BPR Nusamba

Ngadiluwih dapat bermanfaat bagimasyarakat. ,”Sebagai bank perkre-dikan rakyat, BPR Nusamba cabangNgadiluwih siap membantu ma-syarakat khususnya Ngadiluwih

dan Kediri pada u-mumnya yang me-miliki usaha mikro/UMKM,”ungkap-nya disela-sela acarapembukaan. Disam-ping itu juga mampumengga i rahkanp e r e k o n o m i a nmasyarakat khu-sunya di Ngadiluwihdan Kediri pada

umumnya. Sementara itu, JokoSuyanto, SE,MM sekjen Perbarindopusat mengucapkan selamat atasdibukanya BPR Nusamba cabangNgadiluwih. ,”Semoga BPR Nu-samba Ngadiluwih dapat melayanikebutuhan masyarakat sepertitabungan, deposito dan kre-dit,”ungkap Joko yang sekaliguspemegang saham BPR Nusambaini. (adv)

Grand Opening BPRNusamba Cabang Ngadiluwih

DIHIBUR: Undangan disuguhi tarian gambyong (foto atas)dan musik elekton.

JADI SAKSI: Undangan menjadi saksi dalam acara peresmian BPR Nusamba cabang Ngadiluwih.

SAMBUTAN

DirekturUtama BPRNusambaNgunutBambang EdiYuwono saatmemberikansambutan.

TURUT HADIR

SekjenPerbarindo

Joko Suyanto,SE, MM bangga

terhadapperkembangan

BPR di JawaTimur.

CINDERAMATA: Direktur Utama BPR Nusamba Ngunut Bambang Edi Yuwono (kanan)menyerahkan cindera mata kepada Widodo Deputi Pemimpin Bank Indonesia Kediri.

KEKELU-

WARGAAN

BambangEdi Y, JokoSuyantodan Widodoberbincangakrab padaacaraperesmianBPRNusambacabangNgadiluwih.

FOTO-FOTO: RATU FOR RADAR KEDIRI

Page 4: 29 Oktober 2009

KAMIS 29 OKTOBER 20092 8 IKLAN & ADVERTORIAL

[**] KJG GRAND EXTRA ‘94, tgn 1, istw, abu-abu met, cat ors, AC dbl/RT/VR/PS/PW/CL/rmt/alarm/far, mesin halus 100%, siap pakai. Hub : 690267 / 085649034444

[**] Dijual PANTHER NEW HIGRADE ‘99, AG-Nganjuk,body & mesin terawat. Hub : 081335575652

[*] Terra Comp 687 612 : Ready Adaptor Note Book, Camera Digital, NoteBook, Printer Epson & Canon, Kertas Foto dan Tinta Surya Ink.

[*] OCE-683390/081330669777. LGA asus 3.0/1gb/hd160/vga128= 1,3Jt.CPU P4-2.8/512mb/80gb/cdrw/casenew= 1Jt (P4-2.4/256mb/40gb/cd= 780rb

[*] Cash & Kredit Laptop segala merk. DP 0%Hub : BCC (0354) 7112199, SMS : 081 333 900 669

BARIS JOSS

STNK AG-6700-JB an. El Desiana Tambunan.Jl. Sumatera Jaya 179 Tugurejo Kdr

BPKB AG-2642-DW an. Moh Anshori. Jl.Penanggungan Kel/Kec. PAre Kdr

STNK AG-3137-JB an. Yuna Alfiah. DsnSumberkepuh Butuh Kras Kdr

STNK AG-3107-BE an. Elok Rahmawati.Jl. Imam Bonjol 26 Kediri

KEHILANGAN

KEDIRI

[**] Dijual COLT 120 Pick Up ‘81, BUHarga15.500.000 nego. Hub : 081359841377

[**] MAZDA FAMILIA ‘97, full audio, AC, biru tua (asli) No antik,hrg 58 juta nego. Hub : 08993591373

DIBUTUHKAN SEGERACustomer service, lulusan min SMU

sederajat, berpenampilan menarik, supel/mudah bergaul, ulet, pekerja keras

Segera kirim lamaran ke :SYNERGY SRI RATU Lantai 1

Jl. Hayam Wuruk 46 Kediri

BIMBEL TEST CPNSINGIN SUKSES TEST CPNS 2009?

Ikut tryout saja tidak cukup... anda perlubimbel agar persiapan lebih maksimal.

Serahkan pada ahlinya yang telahberpengalaman sejak 2001 dan sukses

mengantarkan Ratusan Alumninya menjadiCPNS...... segera ikuti....

PROGRAM BIMBEL SIAP TEST CPNSSIGMA GAMA 2009 (12XTM)

Tempat terbatas, daftarkan diri anda ke :

SIGMAGAMA KEDIRIKampus : IBM INTERNATIONAL

Jl. Letjen MT Haryono 37Telp. 7022179 / 7084913 / 085649859545

AHLINYA BIMBEL TES CPNS

JUAL GUDANGLT. 4225 / LB. 1725

SHM + Tingkat 10 x23Jl. Raya / Kontruksi /

GalvalumTinggi bangunan 7 mtr /

tembok keliling 3 mtrHub : Mbak Ika081 335 970 580

Praktek menetap di :Jl. Suparjan Mangun Wijaya(Mojoroto Gg. III) No. 31-B KediriTelp. 085664418121 / 081 3575 77215Praktek mulai pukul 08.00 s/d 20.00

- Hanya Hj. MAK EROTyang paham urusanBESAR, PANJANG,KUAT, TAHAN LAMA,HOT

- Meningkatkan gairah pria- Menambah ukuran vitalitas- Mengatasi diabetes- Menambah percaya

diri pada wanita

PUSAT PENGOBATAN Hj. MAK EROTFeat H. Bibin Rohmatulloh

Terbukti Paling Manjur, Terpercaya dan AmanIjin Dinkes Kediri : 446/1106/419.41/2008

OBAT TELAT BULANDijamin Hanya 2 Jam Langsung lancar, aman,tanpa efek samping.GARANSI sampai TUNTAS.Cobra Oil/cobra Capsules Rp 150.000,-Obati L. Syahwat, Impotensi, Diabetes, dll.Peninggi Badan P/W USA 150.000 1 bln + 7-10cm, TERBUKTIPenumbuh Rambut Rp 150.000,- Obat Mata Rp150.000,- Viagra USA Rp 85.000,- 1 lblt. ProcomilSpray Rp 125.000,- Lgkp Alat Bantu & Obat KuatPria/Wanita

Hub : TOKO BIG SHENGJl. Agus Salim 51 Kediri Jembatan Alun-alunke Barat Pas depan Warung Kopi WifiTelp. 081335536390Hub : LION SHENGJl. DR Saharjo No. 2A KEDIRI Pas depanTerminal Baru (Persis lampu merah TIMURJALAN) Tlp. 0354 - 775269 / 081332699982ANTAR GRATIS

OBAT TELAT BULAN- Telat bulan ?? Hanya 2 jam dijamin Lang-sung

lancar, aman, tanpa efek samping. GARANSIsampai TUNTAS

- COBRA OIL/CAPSUL Rp 150.000,-- PELANGSING TUBUH + PERUT

Rp. 160.000,-- PENINGGI BADAN P/W 2 paket

isi 100 Btl Rp 150.000,-- BREAS UP Pembesar payudara

Rp 140.000,-- Tersedia alat bantu P/W- Dan tersedia macam-macam obat kuat

Hub : “VINCENT”Jl. KH. A. Dahlan 132 Kediri

(Jembatan baru Semampir ke Barat, adapertigaan lampu merah ke selatan + 10m timur

jalan) Telp. 0354 - 780179HP. 081335 999 471 - ANTAR GRATIS

OBAT TELAT BULAN- Telat Bulan ??? Hanya 2 jam dijamin langsung

lancar, aman, tanpa efek samping. GARANSIsampai TUNTAS

- Obat mata plus, min, katarak Rp. 150.000,-- Penumbuh rambut Rp. 150.000,-- PROCOMIL SPRAY obat kuat & tahan lama Rp.

125.000,-- Juga tersedia alat Bantu P/W

Hub : BIG SENG (Terminal Lama)JL. Kapten Tendean Kediri

(Dari pertigaan lampu merah Terminal Lamake selatan 15 m, utara Terminal Lama,

timur jalan)0354-7081971 / 081259068999

ANTAR GRATIS

OBAT TELAT BULAN- Telat bulan? 2 jam lancar aman

dan GARANSI SAMPAI TUNTAS- PENINGGI BADAN P/W USA 2 paket Rp

150.000,- 1 bln tambah 5-8 cm, TERBUKTI- PELANGSING TUBUH & PERUT plus 60

pil Rp. 140.000,- 1bln turun 10-12 kg- COBRA OIL/COBRA CAPSUL khusus pria

Rp 145.000,-, khusus vitalitas, K. manis,impotensi, dll

- OBAT KUAT & ALAT Bantu Plus (P/W)Hub : SHING-SHENG

Jl. Urip Sumoharjo 61 Kediri(Perempatan alun-alun keselatan + 150 m)

Timur jalan HP. 081359277788ANTAR GRATIS

DIBUTUHKAN SEGERA20 orang Marketing Executive

- Pria/wanita, min 20 tahun- Punya SIM C & kendaraan sendiri- Ulet & bekerja keras- Luwes & flexibel- Disediakan gaji, uang transport, tunjangan + bonus

Lamaran dibawa sendiri untuklangsung interview :

Jam 2 s/d 4 siang ke :Surya Sakti Motor

Jl. Letjen Suprapto 37 Kediripaling lambat 7 Nop 2009

TANAH DIJUALDsn Santrean Ds. Kayen Kidul

(Pagu - Kediri)Luas 685 m2,

harga 125 juta negoHub : 0354 - 774533 / 081556478591

LOWONGANAsisten Hair & Beauty Salon

Wanita, pengalaman kerja min 1 tahun,usia max 30 tahun

Kirim surat lamaran & foto ke :Jl. Yos Sudarso 188 Kediri

[**] XENIA VVTi DP cuma Rp 12 juta-an, bonus alat GPS.... bunga mulai 5,3%Hub : AGUS DAIHATSU - 08123420364

[*] INOVA G ‘06, bensin, tangan 1, hitam, istimewa,harga 167 juta nego. Hub : 081332927969 / 081259513973

[*] PANTHER NEW ROYAL ‘99, hijau metalik, body kaleng mulus, AC/audio/DVD/MP3/TV/terawat, istimewa. Hub : 0354 - 9100427 Jual cepat

[*] ZEBRA STW Bodytech ‘94 Akhir (AG-Kota) dasbord sedan, cat orisinil,biru met, AC Dingin/Tape/VR, brg bagus. Hub : 0354 - 7069314

CARI GUDANG SEGERAArea Kediri dan sekitarnya

LT./LB. 1000 - 2000 m2Dikontrak Tahunan

Hub : 081332721990 /081225027257

[*] Laptop New Core2Duo/HD250/Ram 2 Gb/DVDRW/Cam/Wifi=5jt, pakeHD160/RAM 1Gb, barang sama = 4,8jt. Laptop 2 nd 2 jtan. Bagus 085645177987

[*] Dijual HONDA ACCORD ‘85, hitam, PW/PS/CL/VR-15/AC dingin,harga 21 juta nego. Hub : 081334297427

[*] CIELO Th 94, putih tulang dgn harga nego bisa tukar tambah denganmobil. Hub : 081335788794

LOWONGANDibutuhkan karyawan/i, min SLTA,

max 26 tahun. Lamaran ditujukan ke:Kantor Java Meteor

Jl. Raya Kepung Gadungan 239Telp. 398886 / 7622871 Bp. Seno

TANAH DIJUALJual tanah luas + 4770 m2, bersertifikat,ada pohon Mangga + 60 pohon, harganego, lokasi Ds Bulusari Tarokan Kediri

Telp/SMS: 081335550474 /087858788899 tanpa peratara

PG/TK Modern Tadika Puri,usia 2-6 th, Daftarkan sgr putra-putri

anda di Jl. MH. Thamrin 39 KdrTlp. 0354-694439.

Berikan yg terbaik utk sikecil anda

KURSUSDasar hingga mahir+Conversation

(+ pelajaran sekolah)Hanya 4 bln (1 Mgg 2x pertemuan)

Lebih hemat biaya & waktuUtk SD-SMP-SMA & Umum

Garansi : 3x pertemuan pertama tdk adakemajuan, biaya bisa ditarik penuhBLUE CORNER ENGLISH COURSE

Jl. Slamet Riyadi 130 KediriTelp. 0354-7000755

MOTORArisan Armada buka group baru,

200rb/bl utk semua tipe Yamaha, tlhdiikuti lebih dr 2710 peserta & telahmengeluarkan lebih dari 1564 motor,

57 group. pen daftaran jam kerja di Jl.A. Yani 10 Kdr Tlp. 680778-680618

STOP ROKOK LANGSUNGGUNAWAN : Jerawat, keputihan, sgl bau,Tiap hari naik 1kg & tiap hari turun 1 kg, linu,maag, nafas, greng jam2an, ambeyen,ngompol ngorok, boyok, gatal kanker, struk,mata, telat bulan, 20rb Kdr. 085234321008

FOTO COPYMesin Fotocopy & Spare Parts Jual/Sewa,cash/kredit Canon NP 6030, 6050, 6650,IR5000. Terlengkap & termurah 500 rb/blnatau 8jt. bs Garansi. UD OSCAR Jl. ImamBonjol 156 Kdr Tlp.683262,7004207, 7082968

LOWONGAN

Dibthkan karyawan/ti SLTA,usia max. 20-35th, Datang langsung

interview ke:Jl. Abd Karim 67 Lirboyo Kdr

Jam kerja

Aqiqah? Di Sarirasa Group Aja. Praktis,Lezat. Sesuai Syari’ah. Kediri –081335792242 , Pare – 7099022,Nganjuk – 085231379066, Kertosono –(0358) 323542, T. Agung - 081359733043

AQIQOH & CATERING

PUSAT SERVICE LAPTOPPusat service laptop

mati, hang, Bk Psward, casing, lcd, dll.Pgglan lgsg jadi.

Hub: 085232209412 /081556759381

Job utk Caregiver di Canada, Pabrik diTaiwan. Plrt utk TWN, HK, SING, Gaji mulai3 jt s/d 16 jt. Hub : PT. YIP Cab. Jatim,Resmi & Terpercaya. 774299/08129760564/081395688832, www.yip.co.id

DIBELI LAPTOP/KOMPUTERDibeli laptop/komputer exs warnet,

kantor, pribadi, satuan-boronganHub : 08179415366 / 7618666

simpan iklan ini

JUAL ALAT MUSIKObral keyboard techno, hrg 600rb (bs c.sari, dangdut, kroncong, dll), gitar acustichrg 100rb, gtr electrik 250rb, drom set 1,5jt &alat musik lainnya, diskon. Hub: Arga MusikRuko Dhoho Plaza C-12 (pintu utara) Kdr085736562229/0354-765099

APOLLO SUPER STOREASISTEN MANAGER utk Fashion (kodeAmplop : ASM) Pria/Wnt 30-35 th, S1,diutamakan pengalaman Dept. Store.Kirim Lamaran ke : Jl. Dhoho 100 Kediri

SURABAYA

VISA TRAVELCV. GOLDEN STAR

SIUP : 503 1780/A.436.611.2009Visa Manca Negara &

Tabungan Bank Asli. Hub : http://philasiongblogspot.com Jam Kerja

Perush ATK bth 9 SPG/SPB, max 35th,SKR/BSK, 10.00-18.00, dpt gaji 1jt/bln,ada karir/mess bagi org luar Kdr. Ke: LRPCO. Jl. Imam Bonjol 65 Kdr. sblh CotoMakasar/dkt ST Brawijaya

Service HP handal,terpercaya,garansi 1 bln, 90% dpt ditunggu,

dgn sparepart HP ready stock lengkap.Hanya di: Sonic Cell

Jl. Joyoboyo 27F Kdr 7029671/699289

HANDPHONE

AQIQOH CENTERPesanan AQIQOH, KAMBING GULING,melayani Nasi Kotak, Tumpeng. Sediamenu harian : Sate Kambing, Ayam, Gule,Krengseng. Jl. A. Yani 33 Kuwak Kdr (dpnMakodim) 0354-7027682 / 081335300425

VISA & TOURAustralia, Newzeland, USA, Canada,Jepang, Korea, potong gaji, proses cepatmurah, syarat mudah terbatas, melayani: urus paspor/visa /tour Sin + Mal : 3,9 jt.Hub : 081230040002

KEDIRI

PENDIDIKANUniv Tritunggal Sby “Terakreditasi”

Buka Kel Bljr Prog Akta 4 di KdrHub : Tofik Hidayat, SEJl. Mojoroto II/24a Kediri

0354 - 7652339 / 085235019705

Hub : 681320PASANG IKLAN

WILAYAH KEDIRI:

- RADAR KEDIRI,Jl. Brawijaya 27-D,

Tlp. (0354)681320 / 687904

- Agen JAWA POSJl. Imam Bonjol 178 Kdr,

Tlp. (0354) 690344

WILAYAH PARE :

WARTEL PUTRAAIRLANGGA

Jl. Teuku Umar 86Gedangsewu

Telp. 0354 - 399939- SAKTI Agency

Jl. Gajah Mada 23,Tlp. (0354) 396805

WILAYAH NGANJUK:

-Toko Buku MELATIJl. Gatot Subroto 91

Tlp. (0358) 322296Jl. Diponegoro 24Tlp. (0358) 321316

WILAYAH KERTOSONO:

AgenMEKAR INDAH

Jl.P Sudirman 14-A(Depan Stadion Kertosono)

Makin Dekat

PASANGIKLAN

Hub : 681320

Berlangganan Koran

Page 5: 29 Oktober 2009

KAMIS 29 OKTOBER 2009

Pemimpin Redaksi : Tauhid Wijaya. Redaktur Pelaksana: Mahfud. Redaktur/Asisten : Imam Subawi, Endro Purwito, . Staf Redaksi/ Reporter : Puspitorini Dian H, Rully Prasetyo, Timur Pradopo, Sri Utami, Antuji Hayatri Masroh, Heri Muda Setiawan. Pracetak : M Arif Hanafi (koordinator), Saifudin Asro, M. Sahrul MubarokSekretaris Redaksi : Masrurotus Solikah Pemasaran dan Offprint : Ahmad Qodiron (Manager), Samsul Ghorib, Robbet Agus Juwandono, Iklan: Chafid Suyuti (manager), M. Najib , Dillia Yuliharti Administrasi Iklan : Efi Susanti Penerbit : PT Kediri Intermedia Pers. Direktur/ GM : Sholihuddin Bagian Keuangan/Administrasi : Reliya Iin Nugraini, ZS DwiHartutiek, Choirul Anam, Yusi Ratna, SIUPP : 1527/SK/Menpen/SIUPP/1999 Alamat Redaksi/ Iklan dan Pemasaran : Jl. Brawijaya 27D Kediri Telepon : (0354) 681320 - 699665 Fax. (0354) 687904 E-Mail : [email protected] / [email protected] Perwakilan Surabaya : Graha Pena Lt. 4, Jl. A Yani 88, Telp: (031) 8283333 (Hunting), Fax : 031.8255555.

RADAR TULUNGAGUNG & MADIUN 33RADAR KEDIRI

Ambil Sertifikat MudahPada hari Kamis (22/10) lalu kami mengurus pengambilan

sertifikat tanah di Kantor Pertanahan (BPN) KabupatenKediri. Meski menunggu agak lama di loket pengambilanproduk (sertifikat) kami mendapat layanan yang baik.Dengan ramah, bapak pegawai yang bertugas di loketmemberi petunjuk untuk menandatangani buku dan berkas.

Setelah itu, sertifikat tanah yang kami urus langsungdiserahkan. Sesuai keterangan dari Bpk Ir Putu SuwekenKepala Kantor Pertanahan Kab Kediri beberapa waktulalu, ditegaskan tidak ada tambahan biaya untukpengambilan sertifikat. Prosedur itu benar-benardilaksanakan. Sehingga kami sebagai warga KabupatenKediri benar-benar terlayani sesuai prosedur.

Dengan pelayanan yang baik dan simpatik ini, kamimengucapkan terima kasih. Semoga layanan ini terusditingkatkan. Dan BPN di Kabupaten Kediri yang meraihpenghargaan sebagai kantor pertanahan terbaik dalampelaksanaan tugas pelayanan masyarakat di jajajaran KanwilBPN provinsi Jatim 2008 lalu bisa semakin lebih berprestasi.

I Nurhayanti,Winongsari, Bakalan, Grogol

Sampaikan kritik, usulan, informasi, tentangberbagai layanan masyarakat! Silakan kirim ke

Radar Kediri Jalan Brawijaya 27 D atau lewatemail [email protected]

Terancam Dicopot dari DewanTim PKNU Anggap NikahSiri Agus dan Lia Tak Sah

TULUNGAGUNG – Dugaan perzi-naan yang dilakukan anggota DPRDTulungagung Agus Sukarno Putrodengan PNS sekretariat dewan bernamaApriliana (biasa disebut Lia) semakinkuat. Itu mengacu hasil penyelidikantim PKNU, partai yang memberang-katkan Agus ke dewan.

Tim terdiri 4 pengurus DPC PKNUTulungagung (Fuad Saiful Anam,Nurkomarudin, Saiful Arifin danNurudin) berkesimpulan pernikahan siriAgus dan Lia, dinyatakan tidak sah.Keduanya digerebek massa saat ber-duaan di rumah pria usia 29 tahun itu diDesa/Kecamatan Gondang, pada Rabu,23 Oktober lalu. Saat digerebek, merekamengaku sudah nikah siri.

Keterangan itu diungkapkan KetuaDPC PKNU Tulungagung Ahmad Sae-

fudin kemarin. Yakni saat puluhan ma-hasiswa STAIN Tulungagung nglurukgedung dewan. Mereka minta agar moralwakil rakyat diperbaiki.

Ahmad Saefudin mengatakan, sudahmelayangkan surat hasil penyelidikantim empat ke DPW PKNU Jatim kemarinpagi. Dalam penyelidikan itu, pihaknyamembenarkan adanya pernikahan secarasiri Agus Sukarno Putro, 29, denganApriliana, 30, salah satu staf sekretariatDPRD Tulungagung.

“Salah satu kader kami, melakukan per-nikahan siri pada 14 Oktober 2009 di ru-mah Muhamad Imam Muslim warga DesaBono, Kecamatan Boyolangu,” ucapnya.

Ahmad Syaifudin mengatakan, hasilpenyelidikan dimusyawarahkan jajaranpimpinan DPC PKNU di Ponpes Atho-hiriyah, Desa Tawangsari, Kedungwaru.Yakni, menemukan indikasi kejang-galan dalam pernikahan siri yang dila-kukan kedua belah pihak. “Berdasarkankitab Kifataul Akhyar, pernikahan itu

secara syar’i (aga-ma) tidak sah. Pa-salnya, massa iddah(habis cerai) pihakperempuan kurangdari empat bulan,”terang Syaifudin.

Ahmad Syaifudinmelanjutkan, AgusSukarno Putro bakalmenerima sanksi. Namun pihaknya belummengetahui secara pasti sanksi yang bakaldiberikan partai. “Yang jelas, sanksi pastiada. Namun bentuknya PAW (pergantianantar waktu) atau apa, kami kurang tahu.Pasalnya, semua itu wewenang sertakebijakan pihak DPP dan DPW. Kamihanya berwenang memberikan surat hasilpenyelidikan saja,” imbuh pria asal DesaSambi, Kecamatan Bandung itu.

Seperti diberitakan sebelumnya, DPRDTulungagung tercoreng. Pasalnya, salahsatu wakil rakyat bernama Agus SukarnoPutra digerebek polisi (23/10). Pasalnya,

anggota dewan dariPKNU periode 2009-2014 tersebut berduaadi kamar dengan wa-nita bernama Apri-liana, 30, warga PerumKutoanyar, Tulung-agung.

Lia –begitu Apri-liana biasa disapa-

merupakan PNS di Sekretariat DPRDTulungagung. Dia juga masih berstatusistri salah satu anggota Polres Tulung-agung berinisial Ptw.

Akibat perbuatan tersebut, keduanyamenjalani pemeriksaan di Unit Pe-layanan Perempuan dan Anak (UPPA)Polres Tulungagung. Berdasar informasiRadar Tulungagung, penggerebekandilakukan 20 anggota polisi dan 8 wargaDesa Gondang, Kecamatan Gondang.Penggerebekan sekitar pukul 01.30 dirumah Agus Sukarno Putra di DesaGondang. (tri/jpnn)

BLITAR - Masih ada saja mem-percayai dukun bisa menggan-dakan uang. Di Desa Pang-gungduwet, Kecamatan Kade-mangan, seorang warga kehi-langan Rp 640 ribu lantarantergiur dengan dukun yang bisamenggandakan uangnya menjadiRp 1 miliar. Beruntung Suraji, 41,sang korban, segera sadar danlangsung melapor dukun awu-awu itu ke kantor polisi.

Sang dukun palsu itu Wahyu Sri,34, warga Diwek, Jombang,berhasil diringkus. Kasus penipuanterjadi pada 22 Oktober lalu, korbanbertemu dengan pelaku. Keda-tangan pelaku, sebenarnya mencariobat bagi kesembuhan sang suamiyang sedang sakit. Perbincanganitupun semakin menarik. Pasalnya,pelaku berujar kalau berulangkalimenolong orang yang lagikesusahan, terutama yang sedangtidak memiliki uang. Yakni bisamenggandakan uang berlipatganda. Rupanya, bibir tipis pelakubikin korban kepincut. Surajiakhirnya tertarik dan bergabung.“Korban sepertinya terkena buaianpelaku. Dia kan wanita,” kata salahsatu penyidik.

Pertemuan pun berlanjut. Pelakubersedia untuk menolong korbanyang lagi butuh uang dalam

jumlah banyak. Namun, syaratnyaharus dipenuhi dan tidak bolehada yang kurang. Di antara syaratyang dipenuhi, uang senilai Rp640 ribu, satu stel pakaian hitam,bunga tujuh rupa, kardus, sertakain mori putih. Syarat-syarattersebut harus tersedia dan baruboleh dibuka jika sudah 10 haripasca dijampi-jampi. Korban punmenyanggupinya. Akhirnya ter-paksa harus mengeluarkan uangRp 800 ribu. Selain uang tunai,digunakan membeli ubo rampe.Di suatu tempat yang disepakati,korban dan pelaku akhirnyabertemu. Pasca ubo rampeterkumpul, dimulailah ritual.

Namun, ternyata ada yang ku-rang. Saat melakukan ritual, pe-laku meminta buah-buahansebagai pelengkap. Tanpa banyakcakap korban segera keluar rumahuntuk mencari buah yang dimintadukun perempuan itu. Rupanya,jeda waktu keluar itulah pelakumembuka bungkusan mori danmengambil uang Rp 640 ribu.Agar tetap kelihatan digantidengan potongan kardus. La-yaknya dukun, menggelar ritual.Tak lama kemudian, ritual selesaidan bungkusan boleh dibawa pu-lang dan bisa dibuka 10 hari lagi.(ziz/cam/jpnn)

Giliran Dibui, Kades Keder

Bekuk DukunPengganda Uang

FOTO: KARYANTO/RADAR BLITAR

TAK MAU JADI KORBAN: Tukiyat, penasihat FKPD, berorasi di depan kantor Pemkab Blitar kemarin.

BLITAR – Kepala desa pe-nerima program nasional (prona)ajudikasi benar-benar ketakutanbakal menjadi korban beri-kutnya dijebloskan bui. Ke-marin (28/10), mereka membawaserta warganya meminta per-lindungan hukum pada BupatiBlitar. Ratusan warga dari DesaPanggungduwet, KecamatanBakung, ngluruk ke kantorPemkab Blitar.

Seperti diketahui, dua kadessudah masuk penjara. Nur Ha-syim, kades Karangsono, Ka-nigoro, dan Ahmad Saikhu,Lurah Bence, Garum, masing-masing divonis setahunterbukti korupsi penyertifika-tan masal tanah dalam programajudikasi.

Kedatangan massa sekitarpukul 10.00 dengan mengen-darai truk. Mereka langsungmenuju kantor Pemkab Blitardi Jl Supriyadi. Dua gerbangkantor itu langsung ditutup dandijaga satpol PP dan aparatkepolisian. Massa hanya bisaberorasi di pinggir jalan dantidak bisa masuk ke dalamkantor tersebut. Padahal, keda-tangan mereka ingin minta pe-rlindungan hukum kepada pe-merintah. Sebab, banyak rekankepala desa tersangkut masalahhukum. Kebanyakan berkaitandengan kasus pelaksanaanprogram dari pemerintah.

Tukiyat, penasihat FKPD yang

juga Kepala Desa Ngreco, Ke-camatan Bakung, menyatakanselama ini perangkat maupunkades di Kabupaten Blitar selalumerasa ketakutan. Sebab, merekakerap dilaporkan oleh LSMdengan tuduhan terlibat korupsi,pungli atau sejenisnya. ”Jujur,kalau seperti ini kami takut untukbekerja,” ujarnya.

Alasan rasa takut ratusan pe-rangkat dan kades di KabupatenBlitar tersebut sangat beralasan.Sebab, hingga saat ini sudahbanyak di antara mereka yangterpaksa berurusan denganaparat penegak hukum. Bahkan,ada yang juga dipenjara. ”Sudahbanyak kawan kami yangbernasib mengenaskan. Kamitidak mau itu terjadi pada kamilagi,” kata Tukiyat.

Lebih jauh mereka memintakepada pemerintah untuk tidaklagi mengambil sikap atas ba-nyaknya perangkat dan kadesyang tersangkut masalah hu-kum. Massa meminta agarkondisi tersebut tidak terusdibiarkan terjadi. Sebab, jikatidak segera diambil langkahtegas, bukan tidak mungkinsebagian besar dari para kepaladesa bernasib serupa sepertikawan-kawannya yang dudukdi kursi pesakitan. ”Kami tidaktahu lagi nasib ke depan jikaterus seperti ini. Pokoknya,kami minta perlindungan ata-san,” jelas kades yang dan-

danannya cukup nyentrik ini. Masih menurut Tukiyat,

FKPD dalam kesempatan itujuga meminta kepada LSMuntuk tidak selalu ikut campursoal yang terjadi di desa.Alasannya, karena pemerintahdesa merupakan bagian daripemerintah daerah, ada yangberwenang melakukan pe-ngawasan sekaligus peninda-kan. Yakni, Inspektorat. ”LSMnggak usah ikut campur. BiarInspektorat yang menyele-saikannya,” tukas Tukiyat.

Setelah sekitar setengah jamlamanya berorasi di depankantor Pemkab Blitar, beberapaperwakilan massa akhirnyaditemui Kepala Bagian TataPemerintah (Kabag Tapem)Mujianto. Dalam pertemuantersebut, pemerintah daerahsepakat untuk segera memben-tuk tim advokasi. Tim tersebutnantinya akan bertugas mela-kukan pendampingan sertaadvokasi kepada perangkat a-taupun kades yang tersangkutmasalah hukum.

Usai bertemu dengan beberapapejabat, masa dari FKPD sertawarga Desa Panggungduwet,Kecamatan Bakung, secara tertibmembubarkan diri. Di bawahpengawalan ketat polisi, ratusanmassa meninggalkan lokasi.Mereka dikawal petugas hinggamenuju wilayahnya masing-masing. (kar/cam/jpnn)

TULUNGAGUNG – Hari Sumpah Pemudakemarin diwarnai aksi unjuk rasa. Di kotamarmer, polisi harus berhadap-hadapan dengandemonstran. Bahkan nyaris adu jotos.

Petugas Polres Tulungagung yang me-ngamankan aksi demonstrasi mahasiswa, harusberjuang ekstraketat. Sebab, para intelektualmuda itu merangsek hendak masuk ke gedungdewan. Terjadi aksi dorong antara massadengan polisi.

Berkat barisan pagar betis yang kuat darihamba hukum, gedung dewan berhasildiamankan. Mahasiswa melakukan negosiasi,setelah berjanji tidak anarkis, merekadiperkenankan masuk untuk berdialog denganpara anggota DPRD.

Ketua DPRD Tulungagung Isman didampingiWakil Ketua Alfin Halim, berserta beberapaanggota dewan lain menemui mahasiswa diruang lobi. Mahasiswa menyampaikantuntutannya. Di antaranya, tuntaskan kasushukum, transparansi APBD, ciptakan lapangankerja, perbaikan moral anggota DPRD sertapejabat pemerintah.

“Tolong dewan menyikapi secara tegasterhadap anggota dewan yang ditengaraitertangkap massa saat berbuat mesum,” kataAde Iwan Kusuma, mahasiswa STAIN Tu-lungagung. Usai menyampaikan tuntutan,massa pulang secara tertib. (tri/tin/jpnn)

Demo NyarisAdu Jotos

FOTO-FOTO: ROZAQ/RATU

SUASANA PANAS: Polisi menghalau mahasiswa yang hendak masuk ke gedung DPRD Tulungagung.

Nikah Siri Agus-Lia

Waktu : 14 Oktober 2009 Sekitar Pukul 21.00

Tempat : Desa Bono, Kecamatan Boyolangu

Penghulu : HM Imam MuslimMas Kawin : Rp 5 juta

- Sumber: Imam Muslim

Dua Rumah Hangus TerbakarInsiden kebakaran rumah kemarin terjadi di Desa Sidokare,

Kecamatan Rejoso. Si jago merah melalap rumah Subandi, 50,dan Sukri, 45, warga setempat. Kebakaran diduga berasal dariapi diang di kandang sapi milik Sukri.

Data yang dihimpun Radar Kediri menyebutkan, kebakaranterjadi sekitar pukul 10.00. Awalnya diketahui tetatanggakorban. Menurut Sugeng, 36, saksi mata, saat itu dia sudahmelihat api membakar atap rumah Subandi. “Apinya sudahbesar waktu itu,” ujar Sugeng yang saat itu mengaku melihat apidari depan rumahnya.

Dia langsung menghubungi Subandi yang kebetulan ada diwarung. Warga yang mengetahui kejadian tersebut berusahamemadamkan api yang ternyata juga membakar rumah Sukri.Sebagian warga yang lain membantu keluarga Subandimenyelamatkan perabotan di dalam rumah.

Namun warga cukup kesulitan memadamkan api lantaranembusan angin yang kencang membuat api mudah merembet.Beruntung tak lama kemudian, petugas dari PMK Nganjukdatang ke lokasi untuk membantu pemadaman. Sekira setengahjam kemudian, api berhasil dijinakkan. Namun demikian, apikemarin menghanguskan sebagian rumah Sukri dan Subandi.“Untung tokonya tidak terbakar, Mas,” jelas Sugeng.

KBO Reskrim Iptu Siran mengatakan sejauh ini pihaknyamasih menyelidiki penyebab pasti kebakaran. Hanya saja polisimenduga kebakaran diperkirakan berasal dari sisa api diang dikandang sapi milik Sukri. “Belum tahu, apinya,” terang Siranmewakili Kasatreskrim Polres Nganjuk AKP M. Puji. Saat iniSukri sendiri menurut Siran masih dimintai keterangan olehpetugas Polsek Rejoso. (ery/ndr)

Tidak Ada Penghitungan Ulang Peluang hitung ulang hasil Pilkades Dempelan, Kecamatan

Madiun semakin kecil. Bupati Madiun Muhtarom memintaproses dikembalikan pada mekanisme yang ada. Dia mengakui,isi Perda Nomor 4/2007 tentang desa memang kurang memadai.‘’Sehingga muncul persoalan hasil Pilkades di Dempelan, dansoal sumbangan calon. Ke depan memang harus diubah,” ujarMuhtarom, kemarin (28/10).

Dijelaskan, peyempurnaan perda itu perlu dilakukan. Sebab, jikabertahan menggunakan perda lama, polemik serupa bakal kembalimuncul. Seperti polemik hasil pilkades di Dempelan. Karena Perdatidak memadai, maka dikembalikan pada yuridis formal. ‘’Tidakada penghitungan ulang, kasus itu harus dikembalikan pada aluryang ada dalam yuridis formal,” tambah Muhtarom.

Muhtarom mengatakan, dirinya yang mengeluarkan SK. Tapi,arahan gugatan itu tidak ditujukan kepada dirinya. Melainkanpada BPD Dempelan. ‘’Bukan saya, tapi BPD sebab merekayang mengesahkan,” jelasnya.

Muhtarom melihat pelaksanaan Pilkades di Desa Dempelansudah berjalan sesuai dengan aturan. Bukan berarti memojokkanpihak lain, katanya, hasil itu sudah sah. Sebab, pelaksanaan jugamelibatkan saksi dari kedua calon dan berlangsung terbuka.‘’Potensi konflik itu terjadi akibat tipisnya perolehan suara. Jikarealitas hasilnya seperti itu dan dinyatakan sah kenapa harusmenjadi polemik. Tidak bisa juga dilakukan penghitunganulang sebab dasar hukumnya juga tidak ada,” papar bupati.

Sebaliknya, jika dilakukan hitung ulang tanpa dasar hukumjelas, maka potensi konflik juga besar. ‘’Iya lho, selisihnya ituyang bisa menjadi potensi konflik. Jika diperbolehkan dihitungulang maka polemik semakin panjang,” jelasnya.

Di sisi lain, Ketua DPC PKB Kabupaten Madiun ini memintawarga Dempelan tidak bertindak anarkis dan tetap saling guyubrukun. Semua persoalan itu merupakan pembelajaran demokrasi.

Soal tertutupnya kemungkinan penghitungan ulang itu jugadibenarkan Hadi Sutikno, Kabag Pemerintahan Desa. ‘’Kitatidak usah bicara kemungkinan gugatan ke bupati yangmengeluarkan SK. Mereka itu mau gugat apa, apanya yangdigugat?,” ujar Hadi Sutikno.(ota/irw/jpnn)

FOTO: ABDUL AZIZ WAHYUDI/RADAR BLITAR

DUKUN PALSU: Wahyu Sri diperiksa polisi. Dia diduga menipudengan modus bisa menggandakan uang.

NGANJUK

Seribu Pelamar Rebut Tiga FormasiJumlah peminat pegawai negeri sipil (PNS) di lingkup departemen

agama cukup tinggi. Hingga tenggat waktu terakhir, tercatatsekitar 1.500 pelamar menjajal nasib ingin menjadi abdi negara.

Jumlah itu jelas tidak sebanding dengan formasi atau kuotayang dibutuhkan. Rinciannya, untuk Kandepag Kota KotaBlitar diserbu 200 pelamar, sementara kuota yang dibutuhkanhanya satu. Yakni, untuk tenaga guru fisika. SementaraKandepag Kabupaten Blitar juga tidak kalah. Kuota yangdibutuhkan hanya dua, yang mendaftar 1.300 pelamar. “Sampaihari terakhir pertengahan Oktober lalu lowongan CPNS depagkota dan kabupaten, sekitar 1.500. Cukup banyak juga, tidaksebanding dengan yang dibutuhkan,” kata Wahyu R. Wibowo,supervisor marketing PT Pos Indonesia Cabang Blitar.

Wahyu mengatakan, mulai kemarin surat panggilan ataubalasan sudah dikirimkan ke rumah pelamar masing-masing.Itu setelah diseleksi oleh instansi departemen agama. Teknisnya,melibatkan kantor pos yang tersebar di seluruh pelosok. PT Possendiri menjamin surat tiba sebelum pelaksanaan ujian digelar,yakni sekitar 15 November mendatang. Nah, bagi yang belummenerima diharapkan menghubungi kantor pos terdekat gunadilakukan pengecekan. “Makanya, kami memintamembubuhkan alamat yang lengkap untuk memudahkanpengiriman surat balasan,” kata pria berkacamata ini. Rata-ratadalam sehari pelamar yang mengirimkan surat lamaranberjumlah 100. (ziz/cam/jpnn)

BLITAR

MADIUN

Page 6: 29 Oktober 2009

CM

YK

CM

YK

Hari Ini Technical Meeting

PESERTA HONDA-KBC 2009

Delapan WaitingList, Hanya SatuDapat Tempat

KEDIRI- Hari ini, kompetisibasket pelajar paling diminati diwilayah Karesidenan Kediri,Honda-KoMu Radar Kediri Bas-ketball Competition (Honda-KBC) bakal memasuki fase pen-ting. Yakni technical meeting.Begitu pentingnya acara ini,panitia perlu mengingatkan agarmereka yang hadir adalah punyaperan penting di tim. Yaitu pelatihdan salah seorang pemain.

“Dalam techmeet akan disam-paikan aturan dalam Honda-KBCini,” ujar Ketua Umum Honda-KBC 2009 Mahfud.

Techmeet kompetisi basket akanberlangsung mulai pukul 14.00.Bertempat di hall Universitas Kadiri(Unik) di Jalan Selomanglengnomor 1 Kota Kediri. Para pesertadiingatkan agar datang tepat waktu.Sebab, panitia akan memulai acaratechmeet tepat waktu.

Lebih lanjut Mahfud mengatakan

bahwa techmeet akan dimulai tepatwaktu. Sehingga bagi peserta yangberasal dari luar kota diharap untukdatang setengah jam sebelumdimulainya techmeet. Bagi pelatihatau peserta yang datang terlambatrisikonya tak bisamengikuti sejakawal.

Sementara itukemarin pendaf-taran kompetisibasket resmi di-tutup, baik untuk kategori SMP danSMA. Mengingat kuota yangdisediakan oleh panitia sudahterpenuhi. “Untuk basket kamisudah tidak menerima pendaftarlagi. Semua sudah full,” lanjutMahfud.

Bahkan, beberapa sekolah yangmasuk daftar tunggu harus gigitjari. Sebab, dari delapan tim yangmasuk waiting list (daftar tunggu)di kelompok putra, hanya satuyang mendapat tempat. YaituSMA Negeri 7 Kediri. Sekolah iniresmi jadi peserta setelah salahsatu kontestan yang lebih dulumelengkapi persyaratan, SMANWates, mundur.

“Panitia mohon maaf kepadasekolah-sekolah yang tak bisamengikuti tahun ini karena keter-batasan kuota,” kata Mahfud.

Sekolah-sekolah yang masukwaiting list dan gagal mendapat

jatah tempat ter-sebut adalah SMA-N 3 Kediri, SMAN 1Ngunut Tulunga-gung, SMAN 1 Ka-rangrejo Tu-lungagung, SMKN

1 Kediri, SMAN 1 Patianrowo,SMAN 1 Kauman Tulungagung,dan SMAN 6 Kediri. Bahkan,kemarin masih banyak sekolah-sekolah yang berdatangan untukmendaftar. Dengan terpaksa panitiamenolak. Dan menyarankan untukberpartisipasi tahun depan.

Sementara, techmeet untuksupporting event akan berlang-sung di tempat yang sama padapukul 16.00 WIB. Khusus untukajang Esia Cheerleadance Com-petition (ECC) dan journalist blogcompetition, panitia masih mem-berikan kesempatan hingga hariini untuk mendaftar. Pendaftarandibuka hingga pukul 16.00. Atau

tepatnya pendaftaran ditutupsebelum techmeet.

Keputusan panitia untuk mem-perpanjang pendaftaran supportingevent karena masih banyak pesertayang berminat untuk mendaftar.sedangkan kuota masih tersedia.“Namun saat mendaftar diharapkanuntuk langsung melengkapi semuaberkas,” tandas Mahfud.

Pada hari terakhir pendaftaranHonda-KBC 2009 kemarin, bebe-rapa peserta terlihat mengantre dikantor Radar Kediri yang terletak diJalan Brawijaya 27 D Kediri. Selainitu beberapa peserta juga terlihatmelengkapi berkas pendaftaran. Parapeserta tersebut mengaku tidak inginterlewatkan kompetisi bergengsitahun ini.(fa/fud)

MOHAMMAD SYIFA’/RK

TERAKHIR: Pendaftar menyerahkan berkas di hari terakhir kemarin.

Sudah Harus Berpakaian Formal

MOHAMMAD SYIFA’/RK

PESAING: Tim Cheerleadance SMAK Augustinus berpose setelahberlatih di sekolahnya kemarin. Mereka siap tampil all out.

KEDIRI- Salah satu kompetisipendukung dalam Honda-KBC 2009yang juga banyak peminatnya adalahEsia Cheerleadance Competition(ECC). Hingga kemarin, tim-tim cheer-leadance terus datang mendaftarkandiri. Bahkan, beberapa ada yang konfir-masi baru bisa mendaftarkan hari ini.

Salah satu peserta ECC adalah SMAKatolik St Augustinus Kediri. Bahkan,ada misi khusus dari tim cheer sekolahini. Selain berambisi merebut juara,mereka juga akan memberikandukungan penuh pada tim basketsekolahnya yang juga juara bertahanHonda-KBC. “Pokoknya kami inginmenjadi yang terbaik,” ujar Ketua TimCheerleader SMA Katolik St. Augus-tinus Kediri I Wayan Eka.

Tim yang diberi nama D’Saint Gustyitu kemarin terlihat antusias berlatih.Dengan anggota berjumlah sepuluhorang, mereka melakukan latihansetiap hari sepulang sekolah. Menurut

Wayan, hal itu bertujuan agarpenampilan mereka saat kompetisibisa maksimal.

Tidak hanya melatih gerakan saja,Wayan mengatakan bahwa saat inimereka sedang mempersiapkankostum. Meskipun sebelumnyamereka sudah memiliki kostumsendiri, namun khusus untuk Honda-KBC 2009 mereka ingin tampil beda.Sehingga nantinya mereka bisamenarik perhatian juri dan penonton.Sayangnya, mereka masih belum maumembocorkan kostum apa yang akanmereka buat.

Beberapa tim lain yang kemarinterlihat mendaftar antara lain timcheerleader dari SMAN 6 Kediri danSMAN 8 Kediri. Mereka jugamelakukan latihan untuk persiapanHonda-KBC 2009. Sedangkan untuktim yang belum sempat mendaftar,panitia memberikan batas waktu hariini hingga pukul 16.00.(fa/fud)

SMAK AugustinusSiapkan KostumKhusus ECC

Pelatih dan SatuPemain WajibDatang di Techmeet

Pelatih dan satu perwakilan pesertadiwajibkan untuk hadir dalamtechmeet hari ini. Panitia tidak akanmemberikan toleransi bagi pesertayang tidak menghadiri techmeet.Mengingat, techmeet merupakansalah satu syarat untuk mengikutiHonda-KBC 2009. “Panitia jugaakan melakukan pengundian pool

peserta,” ujar Mahfud.Saat menghadiri techmeet hari

ini, para pelatih dan perwakilanpeserta juga diwajibkan untukberpakaian formal. Selain harusberkemeja dan bersepatu, jugaharus mengenakan dasi. Pesertayang tidak memenuhi ketentuantersebut juga tidak akan diper-kenankan untuk mengikuti tech-meet. Hal itu berlaku khususuntuk kompetisi basket.

Mahfud menambahkan agarpara peserta juga hadir tepatwaktu. Yaitu pukul 14.00 di GOR

Surya Kadiri. Karena techmeetdiperkirakan akan berlangsunglama. Mengingat jumlah pesertajuga banyak. Sehingga dengantepat waktunya peserta untukmengikuti techmeet, maka acarajuga akan semakin cepat selesai.

Sedangkan untuk techmeetsupporting event, yaitu cheer-leadance dan blog competitionakan dilakasanakan pukul 16.00.Untuk techmeet ini, peserta tidakdiwajibkan untuk berpakaianformal. Pakaian yang digunakanbebas, rapi dan sopan.(fa/fud)

Target Bisa JuaraEdisi Kedua

KEDIRI- Persiapan tim-timpeserta Honda-KBC 2009 sema-kin meningkat. Khususnya men-dekati waktu kompetisi yangsemakin dekat. Salah satu kon-testan yang sangat serius mem-persiapkan diri adalah SMP Negeri4 Kediri alias Spipat.

“Sekarang malah setiap pulangsekolah kami berlatih,” ujar KetuaTim Basket SMPN 4 Kediri DikiMahardiana saat ditemui RadarKediri di sela-sela latihan kemarin.

Cowok yang akrab disapa Dikiitu mengatakan, meskipun padatahun lalu tidak sempat meraih

juara, namun Diki dan teman-temannya optimistis bahwa tahunini mereka bisa merebut gelar juaratersebut. Untuk itulah mereka terusberupaya melakukan latihan. Baikuntuk fisik maupun mental.

Sebenarnya, pada kegiatan eks-trakurikuler di sekolahnya, latihanbasket dilakukan tiga kali se-minggu. Namun untuk menyam-but Honda-KBC, mereka ber-inisiatif untuk menambah porsilatihan. Kegiatan latihan dilakukanmulai pukul 15.00 hingga 17.00 dilapangan basket sekolah.

Dalam Honda-KBC 2009 tahunini, SMPN 4 Kediri akan mener-junkan 11 orang pemain untukkategori putra. Sedangkan untukputri, akan diterjunkan 12 orang.

Dengan formasi tersebut merekaberharap bisa bermain maksimal.“Pokoknya kami harus yakinmemang,” tegas Diki.

Kemarin, tidak hanya tim putrasaja yang terlihat berlatih. Timputri juga terlihat sangat berse-mangat mengikuti latihan. Karenalapangan basket yang merekamiliki hanya satu, maka merekamembagi lapangan basket men-jadi dua. Dengan demikian ke-duanya bisa berlatih bersama.

Tidak hanya tim SMPN 4 Kedirisaja yang terus mengasah kemam-puan. Tim basket SMAN 2 Kediri(Smada) juga melakukan latihan.Mereka juga yakin bisa menem-bus ke babak grand final, bahkanuntuk menjadi juara.(fa/fud)

Optimisme Tinggi Spipat

Agenda Honda-KBC 2009

Technical MeetingHonda-KBC 2009

Hari/Tanggal:Kamis/ 29 Oktober 2009

Acara:Technical Meeting

Waktu:Pukul 14.00

Tempat:Gedung B-10 Kampus Universitas Kadiri

Jalan Selomangleng No.1 Kediri

Pembukaan Honda-KBC 2009Hari/Tanggal:

Sabtu/ 31 Oktober 2009Acara:

Opening Honda-KBC 2009Waktu:

Pukul 09.00Tempat:

GOR Surya KadiriJalan Selomangleng No.1 Kediri

BASKET SMA PUTRA

NO SEKOLAH1 SMAN 1 Kedungwaru TA2 SMAN 1 Kandangan3 SMAN 1 Kandat4 SMAN 2 Pare5 SMAK St Augustinus Kediri6 SMAN 1 Boyolangu TA7 SMAK ST Aquino TA8 SMAN 5 Kediri9 SMAN 2 Kediri10 SMAN 1 Nganjuk11 SMAN 4 Kediri12 SMAN 2 Nganjuk13 SMAN 1 Tanjunganom14 MAN 3 Kediri15 SMKN 1 Nganjuk16 SMK Kertanegara Kediri17 SMAN 8 Kediri18 SMA Kristen Petra Kediri19 SMAK Diponegoro Blitar20 SMAN 1 Kediri21 SMAN 1 Blitar22 SMAN 1 Trenggalek23 SMA Pawyatan Daha24 SMAN 7 Kediri

BASKET SMA PUTRI

NO SEKOLAH1 SMAN 1 Kedungwaru TA2 SMAN 1 Kandangan3 SMAN 1 Kandat4 SMAK St Augustinus Kediri5 SMAN 1 Boyolangu TA6 SMAN 1 Kauman TA7 SMAN 1 Nganjuk8 SMAN 4 Kediri9 SMAN 2 Nganjuk10 SMKN 2 Kediri11 SMKN 3 Kediri12 SMKN 2 Boyolangu13 SMAN 1 Pare14 SMAN 1 Kediri15 SMAN 2 Kediri16 SMAN 7 Kediri17 SMAN 1 Ngunut TA18 SMAN 1 Blitar19 SMAN 1 Trenggalek20 SMAN 8 Kediri21 SMK Pawyatan Daha II22 SMAN 3 Nganjuk23 SMK Bhakti Wiyata

BASKET SMP PUTRA

NO SEKOLAH1 SMPN 1 Nganjuk2 SMPN 6 Kediri3 SMPN 1 Wates4 SMPN 3 Tulungagung5 SMPN 2 Nganjuk6 SMPN 2 Wates7 SMPN 1 Tulungagung8 SMPN 1 Sumbergempol9 SMPK Santa Maria TA10 SMPK Santa Maria Kediri11 SMPN 6 Tulungagung12 SMPN 1 Kediri13 SMPN 2 Tulungagung14 SMP Mardi Wiyata Kediri15 SMPN 4 Kediri16 SMPN 1 Kertosono17 SMPN 1 Kauman TA18 SMPN 8 Kediri

BASKET SMP PUTRI

NO SEKOLAH1 SMPN 1 Nganjuk2 SMPN 1 Wates3 SMPN 3 Tulungagung4 SMPN 2 Kepung5 SMPN 1 Tulungagung6 SMPN 1 Sumbergempol7 SMPK Santa Maria TA8 SMPK Santa Maria Kediri9 SMPN 1 Kediri10 SMPN 2 Tulungagung11 SMPN 4 Kediri12 SMPN 1 Kauman TA13 SMPN 1 Ngancar14 SMPN 3 Kediri15 SMPN 1 Semen

SERIUS

Pemain Spipatmengasah

kemampuandribling dilapangan

basketsekolahnya

kemarin.Sekolah ini

menyertakan2 tim, putra

dan putri, diajang Honda

KBC 2009. MO

HA

MM

AD

SY

IFA

’/RK

Peserta Esia Cheerleadance Competition(hingga kemarin)

No. Sekolah Nama1 SMAN 1 Nganjuk BSA Cheerleadance2 SMAN 5 Kediri ZC53 SMAN 2 Kediri Extreme4 SMAN 8 Kediri U-Phoria5 SMAN 8 Kediri U-Phoria B6 SMAK Diponegoro Blitar SDID7 SMPK Mardiwiyata Kediri Martha Cheer8 SMPK Mardiwiyata Kediri MW Cheer9 SMPN 3 Kediri TNJ Cheer10 SMAN 1 Pare Cleopatra11 SMAN 2 Nganjuk SDC12 SMPN 2 Tulungangung

Hotline Honda-KBC 2009Kantor Radar Kediri

Jl. Brawijaya No.27 D Kediri

0354-681320/ 699665/ 9171000

Page 7: 29 Oktober 2009

35KAMIS 29 OKTOBER 2009

PENGIRIMNama ..............................................No. KTP/SIM/ ............................Alamat ..............................................................................................

TEMPAT PENGUMPULAN KUPON : KEDIRI : Kantor Radar Kediri, Jl Brawijaya 27D NGANJUK : Agen Munajat/TB Sumber Ilmu, Jl Pangsud 115/21

KERTOSONO : Agen Prayit/Toko Sumber Ilmu Jl A Yani 85PARE : Sub Agen Nanang Depan RS HVA Toeloengrejo Pare

Hadiah per periode: Kaus, Jaket, Rompi, Jam dinding, Payung, Travel bagHadiah Utama (diundi tiap 4 kali home):

TV, Kulkas, Mesin Cuci,MP4, Setrika, Speaker Aktif

Pertandingan Persik v PersiwaPada Minggu, 22 November 2009 berakhir :a. Menang Persik b. Menang Persiwa c. SeriDimanakah letak cabang Armada Pagora Jaya ?a. Ngadiluwih b. Kras c. RinginrejoGunting dan jawab pertanyaan Kuis Yamaha ISL 2009Kirim kupon paling lambat 22 November 2009 pukul 15.00 WIB.

03

DANA PILBUPSambungan dari hal 25

Kepala Bakesbanglinmas Rus-lan Effendi juga belum bisa mem-beri penjelasan. Saat dihubungi melalui ponselnya, tidak aktif.

Seperti diberitakan, sebelumnya anggaran Rp 28,5 miliar tersebut diusulkan KPUD dengan asumsi untuk dua putaran. Putaran per-tama sebesar Rp 17,9 miliar sedangkan putaran kedua Rp 10,6 miliar. Yang paling besar adalah untuk honor penyelenggara.

Dikonfirmasi tentang pem-bengkakan anggaran tersebut, Sekretaris KPUD Kabupaten Kediri Adi Suwignyo justru

KAGUMISambungan dari hal 25

Sepanjang perjalanan mengi-kuti Raka i Hino Pu Sindok, balamantri i Watuhumalang Pu Saguna diam-diam memperhati-kan semua gerak-gerik menantu Raka i Pangkaja Dyah Wawa itu. Tubuhnya yang berperawakan tinggi. Langkahnya yang ten-ang dan mantap. Lambaian tangannya yang kuat tapi gesit. Bahunya yang bidang. Kakinya yang kukuh. Rambutnya yang disanggul rapi ke atas dengan ikatan tali emas.

Tabung panah yang dikait di punggung dengan busur meng-

RENNY...Sambungan dari hal 25

Ini dilakukan karena mobil op-erasional ketua dewan yang lama tak kunjung diserahkan walau pejabatnya, Bambang Harianto, sudah tak lagi menjabat. Bahkan, kemudian, mobil Toyota Altis itu hendak didem.

Menurut Renny, mobil op-erasional tersebut sangat dibu-tuhkannya. Sebab, agenda ketua DPRD sangat padat. Jika berbagi dengan keluar-ganya menggunakan mobil pribadi, sering kerepotan. Sebab, mereka pun sering

mengaku tidak tahu menahu. Sebab, sejak awal, anggaran yang diajukan hanya Rp 28,5 miliar. Dan, berdasar pembahasan tera-khir, tim anggaran pemkab telah menyetujui.

Adapun peruntukannya, seba-gian besar untuk honor. Mulai anggota KPUD, PPK, PPS, hing-ga petugas pendataan. Termasuk honor petugas perlindungan masyarakat (linmas) yang seha-rusnya masuk pos bakesbanglin-mas. “Nanti setelah anggaran cair, honor untuk linmas akan diserahkan ke kesbanglinmas,” terangnya.

Terkait pengembalian sistem contreng menjadi coblosan, Su-

wignyo menandaskan bahwa hal itu tidak menyedot anggaran besar. Seperti sebelumnya, hanya dibutuhkan dana sekitar Rp 40 miliar untuk pengadaan bantalan. Itu pun bisa diambilkan dari ang-garan yang sudah tersedia. Tidak perlu menambah anggaran baru.

Lalu, untuk apa penambahan anggaran hingga Rp 1 miliar sep-erti di atas? Suwignyo mengaku tidak tahu pasti. Sebab, dana tersebut tidak masuk pos KPUD. Namun, dia memperkirakan, ada beberapa kemungkinan. Di antaranya untuk bantuan sosial-isasi dan pelatihan yang digelar bakesbanglinmas. “Kalau peng-gunaan secara pasti, saya tidak

tahu,” katanya seraya menyebut bahwa pemkab memiliki desk pilkada sendiri.

Atas hal ini, Wakil Ketua DPRD Soejitno mengatakan, akan me-lihat terlebih dahulu rincian rencana kerja anggaran (RKA) pilbup sebelum memberi persetu-juan. Apakah kebutuhan tersebut rasional dan sesuai dengan ke-mampuan anggaran atau tidak.

Jika masih ada item yang bisa dihemat, bukan tidak mungkin badan anggaran (banggar) DPRD akan menguranginya. “Tapi, kami masih menunggu draf KUA PPAS dan RAPBD-nya,” kata ketua DPD Partai Golkar Kabu-paten Kediri ini. (ut/hid)

gantung. Keris pusaka bertangkai gading yang diselipkan di dada. Semua yang ada pada Raka i Hino Pu Sindok seolah mengung-kap gambaran sempurna seorang ksatria yang gagah, agung, mulia, berwibawa. Bahkan di balik citra ksatriaannya, ada semacam geta-ran wibawa lain yang sangat kuat yang hanya dimiliki raja-raja.

Makin lama mengamati, makin tercekam Balamantri i Watuhum-alang Pu Saguna ke dalam pesona keagungan dan kemuliaan Raka i Hino Pu Sindok. Akibat tak kuasa menahan kekaguman yang makin lama makin mencekam, balamantri i Watuhumalang Pu Saguna tidak kuasa menahan

diri untuk tidak memuji Raka i Hino Pu Sindok yang usianya hampir 19 tahun itu. Terutama, saat putera Raka i Wka Dyah Saktiwikrama itu turun dari kuda tunggangannya untuk mem-berikan tempat bagi prajurit Watuhumalang yang luka.

“Mohon ampun seribu ampun, Yang Mulia. Jika nanti hamba dihukum, mohon Yang Mulia memintakan hukuman buang atau hukuman kerangkeng di penjara bawah tanah. Hamba mohon Yang Mulia berkenan menyelamatkan nyawa hamba dari kematian,” kata Balamantri i Watuhumalang Pu Saguna me-nyembah. (bersambung)

membutuhkannya. Mengenai jenisnya yang tidak

sesuai dengan rencana, Toyota Camry, Renny tidak memperma-salahkan. Sekalipun usia Kijang Krista hitam metalik tersebut juga sudah mencapai lima tahun. “Saya berterima kasih sekali sudah diberi pinjam pakai mobil dinas,” katanya.

Secara terpisah, Kabag Humas Pemkot Nur Muhyar mengatakan, peminjaman mobil Toyota Kijang Krista untuk kendaraan opera-sional dinas ketua DPRD itu hanya bersifat sementara. Se-bab, saat ini, proses pengadaan mobil pimpinan DPRD sedang

berlangsung. “Sesuai rencana, jenisnya adalah sedan,” katanya. Meski Nur Muhyar tak menye-but mereknya, sumber koran ini memastikan bahwa pengadaan tersebut tak akan berubah dari rencana semula. Yaitu, Toyota Camry.

Menurut Nur Muhyar, Toyota Kijang Krista itu dikembalikan mantan Sekkota Moh. Zaini setelah pensiun. Selama ini, bagian umum pemkot hanya memfungsikannya jika ada ke-giatan. Tidak ada pejabat yang memakai. Makanya, mobil itulah yang dipinjam-pakaikan kepada Renny. (tyo/hid)

JAKSA TUNTUTSambungan dari hal 25

Sedangkan untuk dakwaan primernya, pasal 2 undang-undang yang sama, tidak terbukti.

Agus Eko juga menilai bahwa dari hasil persidangan tidak dite-mukan adanya alasan pembenar dan pemaaf atas perbuatan yang telah dilakukan oleh Sutrisno dan Sunarjo. Sebab, keduanya secara bersama-sama telah melakukan tindakan melanggar hukum, yaitu

korupsi. “Sudah jelas bahwa ada uang negara yang tidak digu-nakan sebagaimana mestinya,” katanya.

Meski demikian, jaksa juga me-nyampaikan beberapa hal yang dapat meringankan. Antara lain, Su-trisno dan Sunarjo bersikap sopan selama persidangan, belum pernah dihukum sebelumnya, serta masih memiliki tanggungan keluarga.

Atas hal ini, majelis hakim yang diketuai Widada dengan anggota Bambang Sunanto dan Budi

Santoso memberikan kesempa-tan kepada Sutrisno dan Suna-rjo untuk menanggapi. Namun, keduanya menyerahkan kepada penasihat hukumnya untuk me-nyampaikan pembelaan pada sidang berikutnya, Senin (9/11).

Ditemui usai sidang, JPU Agus Eko menjelaskan, perbedaan tun-tutan itu didasarkan pada peran masing-masing. Sutrisno lebih tinggi daripada Sunarjo karena dalam jabatannya bertugas se-bagai bendahara pengeluaran

TAK BISASambungan dari hal 25

Bahkan, dinas perhubungan (di-shub) sudah membebaskan lahan warga yang akan dijadikan akses jalan tembus ke Pasar Sambi.

Ini dimaksudkan agar akses keluar-masuk mobil penump-ang umum (MPU) ke terminal selalu melalui pasar tersebut. Dengan demikian, diharap-kan, terminal yang selesai dibangun akhir 2003 itu akan kembali ramai. Sebab, selama ini, calon penumpang lebih

suka menunggu MPU di dekat pasar.

Sukadi, 45, sopir MPU jurusan Blitar-Kediri, mengaku bersedia masuk ke terminal jika dilakukan rekayasa lalu lintas. Sebab, jika tetap seperti sekarang, mobilnya akan tetap sepi. “Kenapa harus memutar di terminal? Wong tidak ada penumpang,” katanya kepada Radar Kediri.

Sayang, Kepala Dinas Per-hubungan Kabupaten Kediri Sudibyo Gatot Sunarko belum bisa dikonfi rmasi. Saat ditemui usai rapat paripurna penetapan

komisi DPRD, kemarin, dia meminta wartawan koran ini menemuinya di kantor. Namun, ketika didatangi di kantornya yang terletak di kompleks gedung Bagawanta Bhari, Sudibyo justru tidak ada. Dia menjanjikan baru akan memberikan keterangan hari ini.

Namun, sebelumnya, dishub sempat berkilah belum bisa mere-alisasikan pembuatan akses jalan tembus Terminal Sambi karena masih berkoordinasi dengan dinas pekerjaan umum (PU). Namun, sejauh mana koordinasi

tersebut, hingga kemarin belum jelas.

Menanggapi hal ini, anggota DPRD Heri Purnawirawan mendesak agar rekayasa lalin untuk menghidupkan kembali Terminal Sambi segera diwujud-kan. Sebab, terminal itu dibangun dengan biaya tak sedikit, Rp 280,8 juta. Namun, sejak selesai dibangun pada akhir 2003, hanya bisa dimanfaatkan beberapa bulan. Selebihnya mangkrak. “Jangan sampai terminal justru mangkrak semakin lama,” tan-dasnya. (ut/hid)

BANJIR PESANANSambungan dari hal 25

Ternyata, keinginan itu berbuah manis. Perlahan tapi pasti, usaha pembuatan keripik dan berbagai jenis makanan lain itu berkem-bang. Bahkan beberapa kali kelompoknya sempat mengikuti perlombaan. Baik tingkat daerah maupun tingkat provinsi.

Pasar bagi produksi kelompok ini sudah tersedia. “Untuk pema-saran ke luar wilayah sudah ada partner. Termasuk di Surabaya,” terang Luluk.

Selama ini, barang-barangnya memang lebih banyak dikir-im ke Surabaya. Karena sudah ada rekan yang menampung. “Bahkan kita kesulitan untuk memenuhi kebutuhan di sana (Surabaya, Red),” akunya.

Kewalahan memenuhi keingi-nan pasar di kota-kota besar seperti itu, ternyata tak diikuti dengan kondisi serupa di Kediri. Justru, Luluk mengaku kesulitan

untuk membuka pasar di daerah sendiri. Makanan seperti dodol mangga, minuman jelly mangga, keripik, manisan buah, dan lain-nya tak terlalu laku di Kediri.

Luluk menduga, kondisi seperti itu karena harga yang mereka tawarkan. Sebab, harga makanan dari buah produksi Desa Tiron relatif mahal. Tak pas dengan kondisi mayoritas masyarakat Kediri. Khususnya di Banyakan dan sekitarnya.

“Pernah saya titipkan di to-ko-toko (di sekitar Banyakan) namun ternyata tidak laku,” terangnya.

Mahalnya harga produk dari desa ini karena lebih mengu-tamakan kualitas. Harga pun mengikuti kualitas. Luluk me-nyebut produknya memang untuk kalangan menengah ke atas.

Walaupun begitu untuk ke depannya pihaknya berharap agar nantinya produknya bisa berkembang tidak hanya untuk pasar luar wilayah, tapi juga

wilayah sendiri. Untuk itu dia berharap agar mendapat bantuan dari pemkab untuk penambahan sarana dan prasarana.

Pada 2006 Luluk mengaku kelompoknya mendapat sum-bangan sebuah alat vacum play-er dari Pemerintah Kabupaten Kediri. Alat tersebut berguna untuk pembuatan keripik. Setelah mangga atau nangka sebagai bahan utama keripik diiris dan dijemur, lalu dimasukkan ke dalam alat tersebut. “Fungsinya mirip oven hanya bisa dalam jumlah besar,” ungkapnya.

Dengan alat tersebut, sehari mereka mampu memproduksi sampai lima gorengan. “Setiap gorengannya kira-kira 5 kilo-gram,” sebut Luluk.

Untuk memenuhi pesanan dari Surabaya dan kota-kota lainnya, Luluk berharap agar mendapat tam-bahan alat vacum player sebanyak dua sampai tiga alat lagi. Karena sejauh ini pihaknya sudah cukup kewalahan memenuhi pesanan.

Sementara di sisi lain, pihaknya juga mengatakan bersyukur den-gan adanya usaha ini. Beberapa warga setempat bisa memiliki penghasilan tetap. Barangkali dengan tambahan alat, nantinya akan mampu memproduksi lebih besar dan menyerap tenaga lebih banyak lagi. Sebagian besar pe-kerja merupakan warga setempat. “Sehari rata-rata setiap pekerja mendapat upah Rp 10 ribu den-gan jam kerja jam 7 sampai jam 3 sore,” papar Luluk.

Kalau ternyata kerja di luar jam tersebut, mereka akan mendapat lembur. “Tentunya berbeda upah un-tuk jam siang dan malam,” ucapnya.

Luluk menambahkan total ada 60 orang yang tergabung dalam kelompok yang bernama Kelom-pok Tani Budidaya Podange itu. “24 orang bekerja di pabrik, si-sanya di pembibitan,” urai Luluk.

Sekali waktu untuk mengambil buah-buahan juga diambil dari para pekerjanya. “Kita membeli dengan harga pasaran,” ujarnya. (fud)

WASPADAISambungan dari hal 25

Start-nya sudah dilakukan sejak 1-2 tahun lalu. Modusnya dengan mengangkat honorer yang sebenarnya tidak diperbo-lehkan lagi. Lalu, tahun ini akan ‘dikondisikan’ agar bisa diterima untuk mengisi formasi CPNS yang tersedia.

Sumber koran ini mengatakan, meski honornya relatif kecil –sekitar Rp 350 ribu per bulan dan sering macet—banyak warga yang berlomba untuk menjadi hondin. Bahkan, mereka rela membayar puluhan hingga ratu-san juta rupiah. Harapannya, bisa ‘dikondisikan’ untuk diterima sebagai CPNS pada tahun beri-kutnya. “Kalau ini benar-benar terjadi, habis nanti formasi CPNS oleh hondin bawaan calo. Ma-syarakat umum bisa gigit jari,” katanya.

Secara terpisah, Kabag Humas

Pemkot Nur Muhyar mengaku sudah mendengar kabar rekrut-men hondin yang membayar puluhan hingga ratusan juta tersebut. Namun, hingga kemarin belum ada yang berani mengaku terus terang.

Soal kemungkinan bahwa mereka menunggu hasil pen-gumuman CPNS untuk menen-tukan sikap, Muhyar tidak mau berspekulasi. Yang jelas, 443 formasi yang tersedia tahun ini diperuntukkan masyarakat umum. Tidak ada dari jalur honorer dinas. Kalaupun ada di antara mereka yang mengikuti, akan diperlakukan sama dengan pelamar umum. “Jika nilainya kalah dengan nilai peserta umum, ya t idak diterima,” ujarnya.

Diakui Nur, berdasarkan PP 48/2005 tentang Larangan Pengangkatan Honda, pemkot tidak boleh melakukan pen-gangkatan tenaga kerja secara

langsung. Namun, pada masa kepemimpinan Wali Kota A. Maschut, satker-satker tetap diizinkan. Hanya, bukan seb-agai honorer daerah, melain-kan tenaga teknis penunjang kegiatan yang lebih dikenal dengan sebutan honorer dinas (hondin).

Anggaran pengadaan hon-din tersebut dibebankan satker masing-masing (selengkapnya lihat grafis). “Tidak ada ika-tan apa-apa antara pemkot dan hondin. Mereka hanya bekerja selama setahun sesuai dengan kontrak. Bisa diperpanjang atau diberhentikan jika dianggap tidak layak,” paparnya.

Karena itulah, tandas Nur Muhyar lagi, tidak ada pengang-katan CPNS melalui jalur hondin. “Yang bisa diangkat sebagai CPNS hanya honorer daerah yang sudah masuk data base. Tahun ini sebanyak 157 orang,” tandasnya. (tyo/hid)

LAGI DUASambungan dari hal 25

Dia ditabrak pengendara mo-tor dari belakang saat berbelok mengendarai motor. Tangannya patah. “Saat ini Pak Karim sudah keluar dari rumah sakit, tetapi masih harus istirahat di rumah,” kata Musyadad.

Dengan pertimbangan usianya yang senja dan sudah pernah menunaikan ibadah haji, Karim

akhirnya membatalkan niatnya untuk berhaji lagi. Karena itu, semua biaya pemberangkatan ibadah haji (BPIH) yang sudah telanjur dibayarnya akan dikem-balikan. Sedangkan Partinah hanya menunda keberangkatan-nya pada tahun depan.

Dengan pengunduran diri dua orang tersebut, jumlah CJH asal Kota Kediri yang akan berangkat Rabu (3/11) depan tinggal 333 orang. Sebelumnya, tiga orang

juga sudah mengundurkan diri dari jumlah semula 338 orang.

Menurut Musyadad, para CJH akan diberangkatkan oleh Wali Kota Samsul Ashar dari Aula Al Muktamar, Lirboyo. Mereka di-harapkan sudah siap sejak pukul 06.30. “Pukul 07.30 kami akan berangkat menuju Asrama Haji Sukolilo,” terangnya. Ini lebih siang dibanding tahun-tahun sebelumnya karena harus sudah berangkat pukul 06.00. (tyo/hid)

PEMKOT Sambungan dari hal 25

Yaitu 20 dan 27 Agustus. Bah-kan, dalam aksi terakhir, puluhan warga mendatangi PG Pesantren Baru dengan membawa belasan poster dan menumpahkan ampas tebu di pintu masuk pabrik.

Selain ingin masalah limbah teratasi, warga juga mempunyai tiga tuntutan yang ditujukan kepada pihak manajemen PG Pesantren Baru. Yang pertama adalah kompensasi uang Rp 3 ribu per rumah per hari selama musim giling, tenaga kerja 50 persen berasal dari Lingkungan Dander, dan kesehatan gratis.

Nur mengatakan jika masalah tersebut tidak segera teratasi maka pemkot khawatir terjadi hal-hal yang tidak diinginkan. Karena dalam aksi yang tera-khir massa datang dengan emosi tinggi. Bahkan, Sumiyati, salah satu warga sempat berteriak-teriak minta bertemu ADM PG Pesantren Baru Wahyudi dan menendang ampas tebu.

Meskipun pemkot siap menjadi

mediator, Nur mengatakan kalau pihaknya berharap PG Pesantren Baru bisa menyelesaikan masalah tersebut dengan baik. Untuk itu, pemkot akan menunggu itikad dari PG Pesantren Baru. “Kami berharap masalah tersebut bisa segera diselesaikan,” harapnya.

Hingga kemarin hasil labora-torium terhadap sampel yang dikirimkan ke Balai Badan Teknik Kesehatan Lingkungan di Surabaya sejak 13 Oktober belum keluar. “Kami masih menunggunya. Apakah benar limbah PG Pesantren Baru sesuai amdal atau tidak baru akan tahu dari hasil laboratorium tersebut,” papar Nur.

Sementara itu, DPRD kemarin melakukan inspeksi mendadak (sidak) ke lokasi pembuangan limbah PG Pesantren Baru. Mer-eka yang melakukan sidak adalah Ketua DPRD Wara S. Reny Pra-mana, Wakil Ketua Sholahuddin Fathurrahman, Soedjoko Adi Po-erwanto, Sunarko, Muhaimin, M. Farid Rizal, dan Nurhadi Sekti Mukti. Mereka datang dengan menumpang tiga mobil. Be-

gitu datang, sekitar pukul 12.30, Renny dkk langsung menuju ke kolam instalasi pengolahan air limbah (IPAL). Di sana mereka didampingi Setyanto, wakil ke-pala bagian pengolahan limbah PG Pesantren Baru.

Rombongan kemudian melihat tujuh aerator yang berfungsi di kolam Ipal. Aerator tersebut berfungsi untuk memberikan oksigen kepada bakteri pembu-suk agar bisa bertahan hidup. “Semuanya sudah baik dan ber-fungsi normal. Satu aerator baru juga sudah kami gunakan,” ujar Setyanto.

Diakui Setyanto, saat terjadi keluhan masyarakat terkait lim-bah PG Pesantren Baru terse-but, empat dari enam aerator PG Pesantren Baru mengalami kerusakan. Sehingga tidak bisa digunakan. Namun, beberapa minggu kemudian sudah diper-baiki. “Bahkan kami menambah satu aerator baru,” ujarnya.

Tidak itu saja, Setyanto men-gatakan kalau pihaknya mem-berikan enzim bio di kolam IPAL. Tujuannya agar bisa me-

minimalisir bau. “Kami ingin semaksimal mungkin bau bisa ditekan,” ujarnya.

Terkait masalah debu dari am-pas tebu, Setyanto mengakui kalau pada Agustus 2009 ada kerusakan di fi lter debu. Namun, hal itu sudah diperbaiki. “Sudah tidak ada masalah sebenarnya,” ujarnya.

Disinggung tentang keluhan warga Dander, Setyanto men-gatakan kalau pihaknya akan kembali mengajak dialog. Di-harapkan dengan adanya dialog tersebut maka masyarakat bisa mengerti. “Mungkin hanya mis-komunikasi saja,” ujarnya.

Secara terpisah, Renny men-gatakan kalau melihat kondisi limbah di kolam IPAL, pihaknya masih bisa mentolerir kondisi limbah. “Saya berdiri di sini cu-kup lama (sekitar 15 menit) juga tidak terlalu bau itu,” ujarnya.

Untuk itu, Renny berharap agar pihak PG Pesantren Baru dengan warga Dander bisa memahami masalah tersebut. Sehingga tidak terjadi konfl ik berkepanjangan. (tyo/fud)

yang mengetahui arus keluar masuknya uang. Sedangkan Su-narjo selaku PPTK dianggap hanya pelaku pasif. “PPTK tidak memegang uang,” jelasnya.

Tuntutan kedua terdakwa itu juga lebih rendah dibanding bekas bosnya, Rachno Irianto. Dalam sidang sebelumnya, mantan kepala DKLH itu di-tuntut hukuman penjara satu tahun delapan plus denda Rp 50 juta subsider tiga bulan penjara. (fa/hid)

SRI UTAMI/RK

SIAP: CJH Kabupaten Kediri saat manasik (26/10). Mereka berangkat mendahului Kota Kediri.

RULLY PRASETYO/RK

TINJAU LIMBAH: Renny dan anggota DPRD Kota Kediri mendengarkan penjelasan Setyanto di area PG Pesantren Baru kemarin.

Page 8: 29 Oktober 2009

KAMIS 29 OKTOBER 200936RADAR SPORT

CM

YK

Berikut nomor Esia yang beruntung mendapat-kan hadiah dua HP Esia minggu kedua.

03549111821 dan 03549158294Bagi yang memiliki nomor tersebut silakan mengambil

hadiahnya di Kantor Radar Kediri, Jalan Brawijaya 27-D dengan membawa kartu identitas dan nomor Esia tersebut. Hadiah dianggap hangus jika tidak diambil dalam waktu seminggu.

Ingin hadiah serupa, silakan mengirimkan SMS Suporteraktif

ke nomor :

0354-9039000PASANG WAHYUDIP wali, pasang {pg}wahyudi atau cari sekelas Ahmad Kurnia-

wan, dan depan pasang Sakti,Wawan,Dodit pasti Persik akan meraih poin banyak. Edo nganjuk.

081231096262

PERBAIKI LINI BELAKANG Bung gusnul,, perbaiki di lini blkang dan tengah.. Usha pemain

sdh max,tp mesti hrs di kasih arahan lg,, fauzi,jglah gwang dgn sebaik2x..

Bravo prsik.. D r:wira grnd kta,,085726191833

TUJUKKAN POWERMUBertabur bintang lom tntu menang..Persik tnjukan powermu

pasti lho yg juara..Sumadi, POWER Fc werungotok ngnjuk03586173339

JUAL PATOBang kusnul, jual aja lg Fauzi Toldo dan Pato Morales, untk

mengambil Ahmad Kurniawan dan Hamka lg. 081231096262

BELI PERSEDIKAB Pak,dokter bLi pemain prsediKap f clU mw menang,,,tk tungGu

sampe LeLah..kq g menang2..tunjukn perMainan krja sm gt,jgn main ndri2 yak pemain kampungan f ...

BY’INDRA ,,AREMA’UNCU PARE.085730709456

LIBAS LAWANMUAyo persik libas habis lawan mu tunjuk kan semangat mu karna

ku yakin persik kediri pasti jadi juara! (By ch semen)03549198608

RADAR OTOBIZ

JEPRET

PERSIBAT BATANGvPERSEDIKABDIVISI I

5 0

Sementara itu, perkembangan market selama sembilan bulan terakhir Toyota tetap berkuasa. Total penjualan Januari hing-ga September mencapai 2.852 unit. Di wilayah eks-karesidenan Kediri, Toyota bisa menjual 934 unit atau menguasai 32,75 persen dari total penjualan.

Disusul Mitsubishi yang mem-peroleh penjualan 719 unit dengan market share 25,21 persen. Se-dangkan Daihatsu 490 unit atau 17,18 persen dan Suzuki berhasil menjual 244 unit atau 8,56 persen.

Dikatakan Joanes Toni, meski

Untuk memperkuat marketnya, bulan depan Toyota akan merilis tipe terbarunya. Yakni Avanza tipe G dengan kapasitas 1300 cc akan mengeluarkan transmisi automatic.

Menurut Joanes Toni, selama ini penjualan Avanza sangat bagus. Itu karena pasar Avanza sudah terben-tuk. “Kami perkirakan bulan depan

Skok Belakang Jupiter MX Ambles

Pertanyaan: Motor saya Yamaha Jupiter MX tahun pembuatan 2008. Pada saat dipakai boncengan motor terasa oleng dan tidak stabil di bagian roda belakang. Skoknya terasa ambles dan apa bisa skok belakang ditinggikan? Terima kasih.

Panji, Plemahan, KediriJawab:Dari uraian keluhan yang disampaikan, problem motor oleng dan

tidak stabil ada hubungannya dengan kondisi skok belakang (Shock Abshorber) yang terasa ambles jika dikendarai dengan berboncen-gan. Coba periksa kondisi skok apakah sudah mengalami kebocoran yang biasanya ditandai dengan adanya rembesan oli shock dan kotoran di sekeliling dudukan shock bagian bawah. Jika itu terjadi pastikan segera ganti dengan shock yang baru atau yang masih berfungsi dengan baik, karena jika dibiarkan akan menjadi-kan motor tidak stabil jika dikendarai dan adanya hentakan yang terlalu keras jika motor dikendarai melewati jalan bergelombang dan menjadikan pen-gendara kurang nyaman ketika mengendarainya. Perhatian : Jangan membawa beban yang terlalu berlebihan agar fungsi shock bertahan lebih lama. Shock Abshorber di Jupiter MX hanya berjumlah satu unit atau monoshock dan tidak bisa diatur tinggi rendahnya. Jika ingin meninggikan bisa den-gan adaptor tetapi merupakan produk aftermarket/variasi dan tidak direkomendasikan oleh Yamaha. Gunakan selalu Suku Cadang Asli Yamaha! Servis Dapat Duit….., Ya….hanya di HUJAN DUIT DI WORKSHOP ARMADA PAGORA…….., Dapatkan Uang Tunai Total Jutaan Rupiah hanya di Workshop Armada Pagora, Bintang Lima Layanannya dan Buaaaaanyak hadiahnya. Ayo…….Buktikan dan Rasakan!!!!!!!! Ada lagi…….Undang Te-man, Kerabat, Saudara anda untuk servis Di Workshop Armada Pagora : Jl. A. Yani 10/59 Tlp 680778-680618 Kediri, Jl. Raya Ngadiluwih 117 Tlp. (0354) 479202-477596 Ngadiluwih dan Jl. Joyoboyo 127 tlp. (0354)546884 Sitimerto Pagu. Dan dapatkan Hadiah lebih banyak lagi!!!! Servis di Workshop Armada Pagora Pasti Untung!!! (*)

Pengendara Yamaha Vega-R bernopol

AG 3215 BH ini berhak mendapatkan

hadiah. Karena pengendara tersebut

memasang dua spion dan mengenakan

helm standar. Bisa menjadi contoh

pengendara lainnya. Untuk pengambilan

hadiahnya bisa dilakukan di dealer

resmi Yamaha Timbul Jaya Putra Ringin

Sirah, Jalan Hayam Wuruk 81 Kediri. Tunjukkan STNK

saat pengambilan hadiahnya.

KEDIRI- Tidak bisa naik motor manual? Sebaiknya Anda menjatuhkan pilihan pada sepeda motor Beat. Karena Beat adalah motor matic. Tinggal tarik tuas gas, Beat langsung melesat.

Menurut Robertus Rommy Arvianto, owner Agung Mo-tor Group, Beat mudah dikendarai. “Ada parking break lock-nya. Itu berfungsi seperti handrem yang praktis dan bisa dipakai saat di jalan tanjakan,” kata pria yang akrab disapa Robert ini.

Selain itu, Beat juga dilengkapi side stand switch. Artinya, jika standar samping diturunkan, otomatis mesin akan mati dengan sendirinya. “Ini semua untuk mem-berikan keamanan pada pengendara. Khususnya saat menurunkan standar samping tidak sambil menyalakan mesin,” jelasnya.

Untuk menghidupkan mesinnya di saat kondisi dingin, pengendara tak perlu menggeser tuas choke. Karena Beat sudah dilengkapi choke otomatis yang bisa mengatur penambahan bahan bakar saat mesin masih dalam kondisi dingin. So, tunggu apalagi. Buruan ke dealer Agung Mo-tor Group. Setiap pembelian Beat mendapatkan hadiah langsung jaket hoodies (jumper tanpa lengan). Uang muka dan angsurannya sangat ringan. “Bunganya juga rendah,” tegasnya.

Bagi konsumen setia Honda, dapatkan harga spesial un-tuk pembelian repeat order hanya di Agung Motor Group. Telepon atau datang sekarang dan dapatkan kejutan-

kejutan yang pasti menguntungkan Anda. Anda bisa datang langsung ke dealer Agung Putra

Motor, Jalan Mayor Bismo 56 Semampir, Kediri, telepon (0354) 687111. Bagi warga Nganjuk bisa datang ke Agung Motor (depan pasar Wage), Jalan A.Yani No 173 Nganjuk, telepon (0358) 321230, Jalan A.Yani No 177 Warujayeng, telepon (0358) 771111, Jalan Merdeka Barat No 7 Len-gkong, telepon (0358) 556000, stan pasar sapi Guyangan, telepon (0358) 331800. Layanan terbaik hanya akan Anda dapatkan di Agung Motor Group. (adv/ado)

Beli Beat, Hadiah Selangit

Persaingan Ketat Toyota-Mitsubishi

KEDIRI- Kondisi pasar mobil baru di wilayah eks-karesidenan Kediri makin positif. Selama September lalu, total penjualan mobil baru mencapai 381 unit. Sedangkan pada Agustus total penjualannya hanya membukukan 311 unit. Selama dua bulan itu, pabrikan Toyota dan Mitsubishi berebut posisi papan atas alias menjadi marker leader.

Menurut Joanes Toni, branch manager Auto 2000 Cabang Kediri, demand me-mang ada kenaikan. “Unit Toyota saat itu terbatas. Banyak yang harus inden,” akunya kepada Radar Kediri saat ditemui di ruang kerjanya kemarin.

Data Astra Grup menyebutkan, selama September Mitsubishi berada di posisi pun-cak. Yakni dengan menjual 115 unit dan menguasai market share sebesar 30,18 persen. Sedangkan Toyota tergeser ke posisi dua. Perolehan penjualannya 98 unit dengan market share 25,72 pers-en. Disusul Daihatsu dan Suzuki. Masing-masing memperoleh pen-jualan 64 unit atau 16,08 persen dan 51 unit atau 13,39 persen.

Toni menyatakan, Agustus lalu Toyota masih menguasai pasar. Saat itu total market share 30,87 persen. Sedangkan Mitsubishi

Data Market Share Mobil di Eks-Karesidenan Kediri Merek Agustus September

Toyota 30,87% 25,72% Mitsubishi 22,83% 30,18%Daihatsu 21,86% 16,08%Suzuki 8,68% 13,39%

Berebut Posisi Puncak22,87 persen, Daihatsu 21,86 persen, dan Suzuki 8,68 persen. Dari data penjualan Agustus dik-etahui bahwa selama September grup Astra mengalami penurunan. “Kondisi inilah yang akhirnya dimanfaatkan kompetitor untuk menggempur pasar,” ungkap Toni.

Dia menjelaskan, Septem-ber bertepatan dengan waktu menjelang Lebaran. Otomatis de-mand naik. Dari data Astra terlihat selama September penjualan Mit-subishi terkatrol dari permintaan truk enam roda. Sedangkan Suzuki ditopang di kelas multipurpose ve-hicle (MPV) low. Yakni APV dan

Carry. “Saat itu stok Toyota sangat terbatas. Otomatis bisa berbuah manis ke merek lain,” imbuh Toni.

Pria asli Jakarta ini membe-berkan, penjualannya selama ini ditopang dari kelas MPV low, yakni Avanza. September lalu, Avanza terjual 45 unit. Sehingga mengua-sai kelas MPV low dengan market share-nya 35,71 persen. Namun Toni mengatakan, market share Avanza ada penurunan. “Agustus lalu market share Avanza bisa 40,48 persen,” tambahnya. (ado/ndr)

PENETRASI PASAR :

Customer Auto 2000 mencoba kemudi mobil Avanza. Bulan depan Toyota merilis Avanza tipe G 1300 cc transmisi automatic

bulan lalu mengalami penurunan tapi total penjualan selama sem-bilan bulan ini tetap dipegang Toyota. “Market share kami (Toyota) tetap yang terbesar,” ujarnya.

Apakah ini artinya akan berkua-sa hingga akhir tahun ini? Toni menegaskan, pihaknya akan beru-paya keras untuk tetap bertahan di posisi satu. Sayangnya, Toni belum bisa mengutarakan target penjualan yang harus dicapainya sampai akhir tahun nanti. “Target ada, tapi kami belum bisa men-gatakannya,” kilahnya. (ado/ndr)

Bertahan sampai Akhir Tahun

unitnya sudah ready. Ini semua untuk menjawab keinginan pasar, khususnya tipe G, menggunakan transmisi automatic,” paparnya.

Bagaimana dengan prediksi tahun depan? Rumornya Toyota juga bakal meluncurkan truk Dyna dengan 12 varian terbarunya. Yang jelas bakal meramaikan kompetisi di kelas truk.

Dengan rival terberatnya Mit-subishi. Kabarnya Dyna varian baru itu resmi mengaspal pada awal 2010 nanti. Sayangnya, saat dikonfirmasikan pada Toni, dia mengaku belum ada pemberitahuan dari pabrik. “Saya belum dengar. Kalau pun ada, ya…kita tunggu saja,” tegasnya. (ado/ndr)

Avanza Rilis Transmisi AutomaticTIMUR PRADOPO/RK

TIM

UR

PR

AD

OP

O/R

K

Faris Aditama Cetak Quattrick

KEDIRI- Persedikab menun-jukkan keperkasaannya kemarin. Menjamu Persibat Batang di putaran kedua kompetisi divisi 1 PSSI yang digelar di Stadion Canda Bhirawa Pare, Faris Adit-ama dkk berhasil menang telak 5-0 (3-0).

Pesta gol Bledug Kelud-julukan Persedikab tersebut sudah terlihat sejak kick off. Serangan bergelom-bang langsung dilakukan anak asuh Bambang Drajad tersebut. Sayang, beberapa peluang di menit-menit awal babak pertama belum berhasil berbuah gol.

Memasuki menit ke-15, ge-landang Faris Aditama berhasil memecah kebuntuan. Memanfaat-kan umpan silang Irfan dari sisi kanan, Faris langsung menyundul bola. Bola langsung menghujam

Gusnul Belum Melihat Kemampuan Tiga Pemain Asing Seleksi

KEDIRI- Nasib tiga pemain asing seleksi Persik di ujung tanduk. Kare-na hingga kemarin, Gusnul Yakin, pelatih Persik mengaku belum sreg dengan kemampuan striker Matthew Osvaldo Mayora dari Australia, striker Urayov Dayanch dan stop-per Nasirov Mekan, keduanya dari Turkmenistan. “Sampai sekarang kemampuan mereka belum terlihat,” ujarnya kepada Radar Kediri.

Sejauh ini, kata Gusnul, belum ada satu dari tiga pemain Asia tersebut mem-punyai kemampuan yang menonjol. Dalam beberapa kali latihan game Osvaldo dkk terlihat biasa-biasa saja. Beberapa kali duel dengan pemain lokal Macan Putih, mereka sering kalah.

Gusnul mengatakan jika tiga pemain Asia tersebut tidak bisa menunjukkan kemampuannya di atas pemain lokal secepatnya maka mereka akan dicoret. Tiga pemain Asia tersebut akan dipulangkan. Sebab, Persik tidak membutuhkan pemain asing yang hanya mempun-yai kemampuan pas-pasan. “Kami ingin menambah pemain asing dari Asia agar semakin kuat,” ujarnya.

Mantan pelatih Persibo Bojone-goro ini mengakui kalau beberapa posisi seperti striker dan belakang masih butuh tambahan pemain. Karena di posisi tersebut, Persik ter-lihat lemah. Sehingga fi nishing touch

dan lemahnya lini belakang terlihat dalam tiga laga perdana Persik di Indonesia Super League (ISL) 2009. “Tapi kalau hanya dapat pemain yang pas-pasan atau kualitasnya di bawah pemain lokal, kami yang rugi,” ujarnya.

Dijelaskan Gusnul, kompetisi ISL 2009 sangat ketat. Lawan-lawan yang dihadapi Persik semakin hari akan semakin kuat. Sehingga jika penambahan pemain tidak bisa mengangkat permainan Mahyadi Panggabean dkk maka akan sia-sia. Padahal, Persik saat ini membutuh-

kan tambahan poin demi poin. Hal ini seiring hasil imbang Harianto dkk dalam tiga kali laganya.

Selain karena kualitas tiga pemain asing yang belum terlihat, Gusnul mengaku

kalau pihaknya terbentur dengan mepetnya pendaftaran pemain baru di ISL. Pendaftaran pemain akan ditutup 30 Oktober. Sehingga jika Persik mau menambah pemain maka mereka harus mendaftarkan paling lambat 30 Oktober.

Dengan demikian, maka waktu yang tersisa untuk Gusnul memu-tuskan hanya tinggal besok. Padahal, hingga kemarin, kemampuan Mat-thew dkk belum bisa dinilai. “Kami tak mau membeli kucing dalam karung,” ujarnya.

Lalu apakah Persik akan men-datangkan pemain asing seleksi lagi? Gusnul mengaku belum tahu. Namun, dengan keterbatasan waktu, pihaknya mengaku was-was dengan pemain seleksi. “Kalau harus meli-hat kemampuan dalam waktu sehari jelas sulit,” ujarnya. (tyo/jie)

Terancam Dicoret Semua

deras di pojok kanan tanpa mampu dijangkau kiper Persibat.

Unggul 1-0, membuat anak-anak Persedikab semakin berseman-gat. Faris kembali mencetak gol keduanya di menit ke -30. Proses gol Faris tersebut hampir sama dengan gol pertamanya. Namun,

kali ini yang memberi umpan adalah Heru. Crossing Heru dari sisi kanan berhasil dicocor Faris tanpa mampu dibendung kiper Persibat.

Far i s akhi rnya menjadi bintang lapangan. Dia mencetak gol ketiga di menit ke-40. Kemudian di menit ke-50, pemain dengan nomor punggung 13 tersebut mencetakgol keempat-nya. Pesta gol Persedikab akhirya ditutup oleh Yayan di menit ke-70.

Pelatih Persedikab, Bambang, tak mampu menyembunyikan kegem-biraannya. Seusai pertandingan,

dia langsung memeluk satu per satu anak asuhnya. “Anak-anak main luar biasa,” pujinya.

Mantan pemain timnas garuda ini mengatakan keberhasilan men-galahkan Persibat tersebut karena anak asuhnya menjalankan semua instruksi yang diberikan. Mer-eka bermain lepas dan melakukan pressing ketat kepada pemain Persi-bat yang membawa bola. Sehingga lawan tidak bisa mengembangkan permainannya. “Semua karakter Persedikab yang ngotot dan tak kenal lelah keluar semua,” ujarnya.

Selain puas dengan kemenangan besar atas Persibat, Bambang mengaku bangga. Karena dengan kemenangan tersebut, Bledug Kelud telah mengoleksi tiga kali kemenangan, dua kali seri dan be-lum terkalahkan. Sehingga mereka memuncaki klasemen sementara grup VII dengan 11 poin. “Semoga kami bisa terus mempertahankan posisi ini,” harapnya. (tyo)

Bledug Kelud Pesta Gol

ANTUJI H. MASROH/RK

LUAR BIASA: Persedikab (merah) menang telak atas Persibat Batang di Canda Bhirawa Pare kemarin.