2.4.6 sk reward dan panismen

6
PEMERINTAH KOTA YOGYAKARTA DINAS PENDIDIKAN SD NEGERI TEGALPANGGUNG TERAKREDITASI “ A “ Jl., Tegalpanggung No 41 Yogyakarta KEPUTUSAN KEPALA SEKOLAH DASAR NEGERI TEGALPANGGUNG YOGYAKARTA Nomor : 424/ 001/ 2012 Tentang Pemberian Penghargaan Kepada Tenaga Guru/ Karyawan Berprestasi di Lingkungan Sekolah Dasar Negeri Tegalpanggung Yogyakarta Menimbang : Bahwa dalam rangka menumbuhkan dan mengembangkan bakat dan prestasi perlu memberikan penghargaan kepada Guru/Karyawan SD Negeri Tegalpanggung Yogyakarta. Mengingat : 1. Undang-undang Republik Indonesia No 20. Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional; 2. PP No. 28 Tahun 2003 Tentang Pendidikan Dasar; 3. Keputusan Walikota Yogyakarta No. 70 Tahun 2001 Tentang Rincian Tugas pada Dinas Pendidikan dan Pengajaran Kota Yogyakarta. Memperhatikan: Keputusan Rapat Dewan Guru SDN Tegalpanggung Yogyakarta MEMUTUSKAN Menetapkan : PERTAMA : Mengamati Pelaksanaan Kegiatan Guru / Karyawan yang berkaitan dengan Proses Belajar Mengajar; KEDUA : Menetapkan Guru / Karyawan yang berprestasi dan layak mendapatkan penghargaan;

Upload: luqman-pramana-sudibya

Post on 26-Sep-2015

14 views

Category:

Documents


4 download

DESCRIPTION

SK

TRANSCRIPT

KEPUTUSAN

PEMERINTAH KOTA YOGYAKARTA

DINAS PENDIDIKAN

SD NEGERI TEGALPANGGUNG TERAKREDITASI A

Jl., Tegalpanggung No 41 YogyakartaKEPUTUSAN

KEPALA SEKOLAH DASAR NEGERI TEGALPANGGUNG YOGYAKARTA

Nomor : 424/ 001/ 2012

Tentang

Pemberian Penghargaan Kepada Tenaga Guru/ Karyawan Berprestasi di Lingkungan Sekolah Dasar Negeri Tegalpanggung YogyakartaMenimbang: Bahwa dalam rangka menumbuhkan dan mengembangkan bakat dan prestasi perlu memberikan penghargaan kepada Guru/Karyawan SD Negeri Tegalpanggung Yogyakarta.Mengingat : 1. Undang-undang Republik Indonesia No 20. Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional;

2. PP No. 28 Tahun 2003 Tentang Pendidikan Dasar; 3. Keputusan Walikota Yogyakarta No. 70 Tahun 2001 Tentang Rincian Tugas pada Dinas Pendidikan dan Pengajaran Kota Yogyakarta.Memperhatikan: Keputusan Rapat Dewan Guru SDN Tegalpanggung Yogyakarta

MEMUTUSKAN

Menetapkan :

PERTAMA

: Mengamati Pelaksanaan Kegiatan Guru / Karyawan yang berkaitan dengan Proses Belajar Mengajar;KEDUA

: Menetapkan Guru / Karyawan yang berprestasi dan layak mendapatkan penghargaan;KETIGA

: Menyarankan untuk mempertahankan prestasi dan meningkat;KEEMPAT

: Segala biaya yang timbul akibat keputusan ini dibebankan kepada anggaran yang relevan;KELIMA

: Poin-poin pertimbangan Prestasi Guru / Karyawan untuk mendapatkan

penghargaan sesuai pada lampiran keputusan ini;KEENAM

: Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan.

Ditetapkan di: Yogyakarta

Pada Tanggal: 16 Juli 2012

Kepala SD N Tegalpanggung Yk

PURWATI HANDAYANI, S.Pd

NIP : 19681212 198804 2 001

Lampiran : KEPUTUSAN KEPALA SEKOLAH

DASAR NEGERI TEGALPANGGUNG YOGYAKARTA

Nomor : 424/ 001/ 2012

Poin-poin pertimbangan Prestasi Guru / Karyawan untuk mendapatkan penghargaan :

1. Pembuatan Administrasi sesuai dengan bidangnya atau yang sesuai.2. Pelaksanaan Kegiatan Belajar Mengajar di Sekolah atau Pelayanan yang sesuai.3. Kehadiran di Sekolah dan meninggalkan Sekolah / Tugas sesuai ketentuan.4. Kerjasama dengan siswa, sesame guru dan atasan.5. Kreatifitas dan inovatif yang berkaitan dengan tugas professional.Jenis Pengharagaan:1. Sanjungan/ ucapan terima kasih.2. Sertifikat.3. Piala / Tropi.Ditetapkan di: Yogyakarta

Pada Tanggal: 16 Juli 2012

Kepala SD N Tegalpanggung Yk

PURWATI HANDAYANI, S.Pd

NIP : 19681212 198804 2 001PEMERINTAH KOTA YOGYAKARTA

DINAS PENDIDIKAN

SD NEGERI TEGALPANGGUNG TERAKREDITASI A

Jl. Jl. Garuda 204, Tegalpanggung , Umbulharjo , YogyakartaKEPUTUSAN

KEPALA SEKOLAH DASAR NEGERI TEGALPANGGUNG YOGYAKARTA

Nomor : 424 / 002 / 2011

Tentang

Pemberian Sangsi Kepada Tenaga Guru/ Karyawan yang Melanggar Ketentuan Kedinasan di Lingkungan Sekolah Dasar Negeri Tegalpanggung Yogyakarta

Menimbang: Bahwa dalam rangka menumbuhkan rasa tanggungjawab dan ketertiban perlu memberikan sangsi kepada Guru / Karyawan terbukti melanggar ketentuan di lingkungan SD Negeri Tegalpanggung Yogyakarta.

Mengingat : 1. Undang-undang Republik Indonesia No 20. Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional;

2. PP No. 28 Tahun 2003 Tentang Pendidikan Dasar; 3. Keputusan Walikota Yogyakarta No. 70 Tahun 2001 Tentang Rincian Tugas pada Dinas Pendidikan dan Pengajaran Kota Yogyakarta.Memperhatikan: Keputusan Rapat Dewan Guru SDN Tegalpanggung Yogyakarta.MEMUTUSKAN

Menetapkan :

PERTAMA: Mengamati Pelaksanaan Kegiatan Guru / Karyawan yang berkaitan dengan Proses Belajar Mengajar;KEDUA: Menetapkan Guru / Karyawan yang Terbukti dengan jelas melakuka pelanggaran;KETIGA: Memberikan sangsi kepada Guru / Karyawan yang terbukti melakukan pelanggaran

KEEMPAT: Segala biaya yang timbul akibat keputusan ini dibebankan kepada anggaran yang relevan;KELIMA : Poin-poin pertimbangan Pelanggaran Guru / Karyawan yang perlu mendapat sangsi

Sesuai pada lampiran keputusan ini;

KELIMA: Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan.

Ditetapkan di: Yogyakarta

Pada Tanggal: 09 Juli 2011

Kepala SD N Tegalpanggung Yk

AGUS KUSMANTORO, S.Pd

NIP : 19590805 197912 1 009

Lampiran : KEPUTUSAN KEPALA SEKOLAH DASAR

NEGERI TEGALPANGGUNG YOGYAKARTA

Nomor : 424 / 002 / 2011Poin-poin pertimbangan Pelanggaran Guru / Karyawan yang perlu mendapat sangsi :

1. Menyalahgunakan wewenang guru dalam pelayanan kepada siswa dan atau wali murid.2. Melanggar etika guru / karyawan terhadap sesama guru / karyawan lain maupun atasan secara kedinasan.3. Melakukan sesuatu yang mengakibatkan merugikan pihak lain baik terhadap individu maupun kelompok.4. Melakukan sesuatu yang mengakibatkan merugikan Sekolah atau Dinas.Sangsi yang diberikan 1. Teguran secara lisan yang didokumentasikan.2. Teguran secara tertulis yang didokumentasikan.3. Teguran secara tertulis yang diketahui/ dilaporkan kepada Dinas Terkait.Ditetapkan di: Yogyakarta

Pada Tanggal: 09 Juli 2011

Kepala SD N Tegalpanggung Yk

AGUS KUSMANTORO, S.Pd

NIP : 19590805 197912 1 009