15 bab vi

4
BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN 6.1. Kesimpulan Dari hasil penelitian yang berjudul pengaruh pendidikan kesehatan terhadap pengetahuan masyarakat tentang rabies di Desa Lasara Baene di Wilayah Kerja Puskesmas Rawat Inap Plus Mandrehe Tahun 2014 dapat ditarik kesimpulan sebagai berikut : 1. Tingkat pengetahuan pengetahuan responden tentang rabies sebelum diberikan penyuluhan kesehatan di Desa Lasara Baene Wilayah Kerja Puskesmas Rawat Inap Plus Mandrehe mayoritas responden mempunyai tingkat pengetahuan kurang sebanyak 26 orang atau 66.7% dan minoritas responden mempunyai tingkat pengetahuan baik 2 atau 5.1%. 2. Pengetahuan responden tentang rabies sesudah diberikan penyuluhan kesehatan di Desa Lasara Baene Wilayah Kerja Puskesmas Rawat Inap Plus Mandrehe mayoritas responden mempunyai tingkat pengetahuan baik sebanyak 34 orang atau 87.2% dan minoritas 42

Upload: eben-maranatha-zalukhu

Post on 22-Jan-2016

216 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

kesimpulan dan saran

TRANSCRIPT

Page 1: 15 BAB VI

BAB VI

KESIMPULAN DAN SARAN

6.1. Kesimpulan

Dari hasil penelitian yang berjudul pengaruh pendidikan kesehatan

terhadap pengetahuan masyarakat tentang rabies di Desa Lasara Baene di Wilayah

Kerja Puskesmas Rawat Inap Plus Mandrehe Tahun 2014 dapat ditarik

kesimpulan sebagai berikut :

1. Tingkat pengetahuan pengetahuan responden tentang rabies sebelum diberikan

penyuluhan kesehatan di Desa Lasara Baene Wilayah Kerja Puskesmas Rawat

Inap Plus Mandrehe mayoritas responden mempunyai tingkat pengetahuan

kurang sebanyak 26 orang atau 66.7% dan minoritas responden mempunyai

tingkat pengetahuan baik 2 atau 5.1%.

2. Pengetahuan responden tentang rabies sesudah diberikan penyuluhan kesehatan

di Desa Lasara Baene Wilayah Kerja Puskesmas Rawat Inap Plus Mandrehe

mayoritas responden mempunyai tingkat pengetahuan baik sebanyak 34 orang

atau 87.2% dan minoritas responden mempunyai tingkat pengetahuan kurang 2

atau 5.1%.

3. Terdapat pengaruh pendidikan kesehatan terhadap pengetahuan masyarakat

tentang rabies di Desa Lasara Baene Wilayah Kerja Puskesmas Rawat Inap

Plus Mandrehe. Ini dibuktikan dengan hasil uji T-Test atau Paired Sample T-

Test diperoleh P=0,000 < α=0,05.

42

Page 2: 15 BAB VI

43

6.2. Saran

Berdasarkan simpulan dari hasil penelitian maka saran yang diberikan

adalah sebagai berikut :

1. Bagi Responden

Kepada masyarakat Desa Lasara Baene Kecamatan Mandrehe agar dapat

mengaplikasikan pengetahuan yang telah didapatkan dalam pencegahan

ataupun penanganan penyakit rabies. Diharapkan kepada masyarakar agar

lebih aktif dalam mencari informasi yang terkait dengan masalah-masalah

kesehatan sehingga dapat meningkatkan tingkat pengetahuan.

2. Bagi Institusi Pendidikan

Mengembangkan kurikulum dan meningkatkan peran pendidik dalam

menyampaikan pengetahuan tentang rabies bagi mahasiswa secara lebih

menarik dan cara melakukan praktik penanganan klien yang terjangkit

ataupun tergigit oleh hewan yang menderita penyakit rabies.

3. Bagi Tempat Penelitian

Diharapkan kepada Puskesmas Rawat Inap Plus Mandrehe agar dapat

meningkat program-program Pendidikan Kesehan khusunya tentang rabies di

wilayah kerjanya khusus di daerah yang terdapat kasus-kasus penyakit rabies.

Dengan ini diharapkan dapat meningkat pengetahuan masyarakat tentang

rabies baik penanganannya maupun pencegahanya sehingga derajat

kesehatanya masyarakat di wilayah kerja Puskesmas Rawat Inap Plus

Mandrehe dapat meningkat.

Page 3: 15 BAB VI

44

4. Bagi Peneliti Selanjutnya

Hasil penelitian ini kiranya dapat berguna sebagai dasar bagi peneliti

selanjutnya yang berkaitan dengan pengaruh pendidikan kesehatan terhadap

pengetahuan masyarakat tentang rabies sehingga penelitian ini dapat

dikembangkan lebih lanjut dan hasilnya dapat menjadi dasar kepada pihak

yang berkompeten dalam penanggulan ataupun pencegahan penyakit rabies.