13) konfigurasi ntp server debian 7.0

Upload: avil-luthvil

Post on 10-Oct-2015

21 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Konfigurasi DHCP Server Debian Lenny

KONFIGURASI NTP SERVER DEBIAN WHEEZY 7.0Sebelumnya, selamat bagi anda yang telah berhasil Mengkonfigurasi Proxy Server. Langkah terakhir yang akan kita lakukan adalah mengkonfigurasi DHCP Server.. Silahkan ikuti langkah berikut:

* Kata2 yang bercetak tebal adalah perintah yang dijalankan pada komputer server.* Kata2 yang berwarna merah adalah yang harus anda ubah atau buat.

# apt-get install ntp ntpdate# pico /etc/ntpd.conf

# /etc/init.d/ntp restartPengujian Via Lokal Server# ntpq -p Jika pada "jitter" tidak bernilai "0.000", maka konfigurasi sudah benar

# ntpdate -u 192.168.1.1

Pengujian Via WindowsPada sitem operasi Windows, NTP Client sudah terinstal otomatis. Caranya tinggal double klik pada icon jam