13 agustus 2012

15
SENIN 13 AGUSTUS 2012 NOMOR 02056 TAHUN VI Telp: (0431) 841071, Fax: (0431) 841060 www.swarakita-manado.com TERBIT 16 HALAMAN Harga: Rp.2000,- Luar Kota + Ongkos Kirim Jelang Idul Fitri: Masjid Ahmad Yani Manado Jadi cadangan pelaksanaan Sholat Ied setelah lapangan Sparta Tikala Seiring berjalannya waktu yang tak pernah berhenti walau untuk sejenak, mengantarkan kita semua pada bulan Ramadhan tahun ini. Bulan yang penuh barokah, bulan yang menawarkan berbagai kebaikan dan keutamaan yang tidak dapat diukur dengan apapun. Baca: Jadi ( Halaman 11 ) DATANGNYA bulan Ramadhan selalu ditunggu dan dirindu oleh setiap umat Muslim di seluruh dunia karena tidak ingin mele- watkan kesempatan yang sangat berharga tersebut berlalu begitu saja. Belum lagi pada pekan depan, umat Muslim akan merayakan Idul Fitri sebagai hari kemenangan. Sehubungan dengan hal tersebut, Masjid Ahmad Yani Manado akan melakukan persiapan dan perencanaan untuk me- nyambut datangnya hari kemenangan ini. Hanya saja, perencanaan itu nantinya akan dibahas bersama jama’ah di wilayah Masjid terbesar di Manado itu pada pekan ini atau sebelum pera- yaan Idul Fitri mendatang. Imam Masjid Ahamd Yani, Drs Hj Ismail Tunai menga- takan, dalam menghadapi pelaksanaan Sholat Ied, masjid ini dipersiapkan sebagai cadangan setelah lapangan Tikala. “Sholat Ied ini akan dilaksanakan di Lapangan Tikala. Namun karena pengaruh cuaca sering tidak bisa kita prediksikan, maka masjid ini akan menjadi tempat pelaksanaan Sholat Ied,” ujar Tunai kepada Swara Kita, Minggu (12/8) kemarin. Disisi lain, menyangkut bulan puasa, kata Tunai, pengurus Badan Takmir saat ini sementara melakukan pengumpulan zakat bagi kaum miskin. WALAU untuk pertama kalinya tampil di ajang bergengsi seperti Tomohon Internasional Flower Festival (TIFF) 2012 dalam acara pemilihan Ratu Bunga, namun Eva Tuwaidan, tanpa sungkan dan tidak mau kalah dengan 24 peserta grand final kontes Ratu Bunga yang sebagian sudah malang melintang di atas catwalk. Pemilik nama lengkap Stephanie Eva Consye Tumatar-Tuwaidan ini mampu tampil konsisten menyabet penghargaan dalam kategori Ratu Bunga Persahabatan 2012, Jumat (10/8) pekan lalu. Baca: Siap ( Halaman 11 ) TIFF 2012 MASJID Ahmad Yani Manado terus melakukan persiapan dan perencanaan untuk menyambut Idul Fitri 1433 Hijriah.(foto: bobby/sk) SELEBRASI Timnas U-23 Meksiko usai dikenakan medali emas dalam cabang olahraga sepakbola pria, usai mengandaskan tim unggulan Timnas U-23 Brasil di laga final yang berlangsung di Stadion Wembley London, Sabtu (12/ 8) malam.(foto: gi/dalc) Siap angkat dunia pariwisata di Sulut EVA TUWAIDAN Titik masuk narkoba di Sulut masih longgar BNN: Redam peredaran, bandara dan pelabuhan wajib diproteksi ketat Tondano—Persoalan peredaran Narkotika dan Obat Terlarang (Narkoba) di Sulut memang telah masuk dalam radar Badan Narkotika Nasional (BNN) sejak lama. Dari beberapa kasus yang muncul di Sulut sendiri ketika dilakukan pengka- jian yang mendalam, titik masuk narkoba ke Sulut harus diproteksi ketat. De- mikian dikatakan Deputi Pemberantasan Narkoba BNN, Brigjen Pol Drs Benny Mamoto kepada Swara Kita. Menurut Mamoto, titik masuk yang dimaksudkan adalah pelabuhan dengan masuknya kapal asing ataupun kapal lokal yang berlabuh memecah perba- tasan negara, kemudian seluruh bandar udara (bandara) yang ada, seba- gaimana kasus yang sudah terjadi beberapa kali di Bandara Sam Ratulangi Manado. “Titik masuk ke Sulut itu memang cukup banyak, dan ini sebuah kelong- garan maupun kelemahan yang harus segera kita perhatikan bersama. Teheran—Bencana alam kembali menghantam Iran. Menurut Badan Geologi Amerika Serikat, terjadi dua kali gempa bumi yang mengguncang dua kota di Iran bagian barat laut dengan kekuatan masing- masing 6,4 dan 6,3 skala Richter, Sabtu (11/8) waktu setempat. Gempa pertama terjadi sekitar pukul 16.53 waktu setempat. Otoritas Iran mencatat, setidaknya 17 gempa susulan terjadi sejak gempa pertama menggoyang Iran. Dikutip dari laman Na- tional Post, Minggu (12/8) kemarin, sekitar 1300 korban lainnya mengalami luka-luka akibat gempa yang terjadi di Kota Tabriz dan Ahar serta desa-desa di sekitar. Jumlah korban tewas dalam bencana alam yang terjadi Sabtu sore waktu setempat itu (tengah malam WIB) diperkirakan akan meningkat. Korban tewas dalam bencana gempa bumi ini, hingga tadi malam, tercatat sudah mencapai 250 orang dan diperkirakan akan terus meningkat. INTERNASIONAL Dua gempa landa Iran, 250 tewas OLIMPIADE: SEPAKBOLA Brasil tumbang, Meksiko patahkan prediksi London—Siapa timnas sepakbola putra terbaik di Olimpiade 2012 akhirnya terlihat saat laga final yang mempertemukan Brasil versus Meksiko di Stadion Wembley London, Sabtu (11/8) malam. Adalah Tim- nas Meksiko U-23 yang akhirnya sukses menjung- kalkan sejumlah prediksi di partai final yang lebih banyak berpihak pada Brasil. El Tri memboyong emas Olimpiade pertama- nya usai mengandaskan Seleccao dengan skor 2-1 pada laga yang sarat emosi tersebut. Jalannya pertan- dingan, Brasil sudah ke- tinggalan saat laga belum menghabiskan satu menit. PILKADA MINAHASA GSVL ingatkan DJT harus rajin sosialisasi Manado—Ketua DPC Partai Demokrat Minahasa Denny J Tombeng (DJT) semakin pasti mengambil bagian secara langsung sebagai salah satu kandidat di Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Minahasa. DJT dinilai seolah kurang turun lapangan berosisalisasi kepada masyarakat terkait pencalonannya. Makassar—Aksi kepri- hatinan organisasi masya- rakat Front Pembela Islam (FPI) terkait pembantaian warga Muslim Rohingya di Myanmar, yang terjadi di Makassar Sulsel, Jumat (10/8) pekan lalu, yang berakhir ricuh, didikapi Pengurus Pusat Himpunan Mahasiswa Buddhis Indo- nesia (PP Hikmahbudhi). Merespon kejadian di Makasar tersebut, PP Hikmahbudhi sudah melakukan rapat dan mengeksplor isu tersebut. “Kekerasan oleh FPI di Makassar tidak bisa di- diamkan begitu saja, ka- rena akan menjadi prese- den buruk yang merugikan Buddhis di masa yang akan datang. Buddha adalah agama yang dilindungi Konstitusi negara, tidak sepatutnya diperlakukan seperti itu,” ujar Ketua Umum PP Hikmahbudhi, Adi Kurniawan. Untuk itu ada beberapa rekomendasi dari Hikmah- budhi, yang diharapkan jadi perhatian pemerintah dan aparat kepolisian. “Harus ada respon yang jelas dan tegas terhadap perlakuan FPI sebagai kelompok. Segera lakukan komunikasi dengan pimpinan umat Islam di tingkat pusat dan daerah untuk penyikapan bersama terhadap FPI,” ujar Adi. Dia menegaskan pula bahwa konflik etnik Rohing- ya yang terjadi di Myanmar sedang dalam proses penyelesaian oleh PBB, ASEAN dan pihak terkait lainnya. “Janganlah konflik di negara lain menjadi pe- nyebab aksi-aksi yang meru- gikan bangsa dan negara kita (Indonesia),” sesalnya, se- raya menuntut aparat kepoli- sian mengusut dan menghu- kum para pelaku yang me- lakukan pelanggaran hukum dalam aksi tersebut. KEKERASAN Hikmahbudhi sikapi aksi Ormas FPI KASUS SIMULATOR SIM KPK siap telusuri temuan PPATK Jakarta— Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK) menemukan adanya aliran dana lebih dari Rp10 miliar ke satu rekening terkait dugaan korupsi kasus pengadaan simulator Surat Izin Mengemudi (SIM) mobil dan motor di Korps Lalu Lintas (Korlantas) Polri sejak Mei 2012, dan kemudian menyerahkan laporan itu ke Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Menanggapi hasil la- poran yang diserahkan PPATK, juru bicara KPK Johan Budi SP enggan menyebutkan hasil dari temuan itu. “PPATK sifat- nya rahasia. Hasil analisis itu rahasia,” ujar Johan, Sabtu (11/8) pekan lalu. Na- mun, Johan berani memas- tikan bahwa hasil laporan analisis KPK tidak akan didiamkan begitu saja. DJOKO Susilo. JOHAN Budi. GS Vicky Lumentut. Baca: KPK ( Halaman 11 ) Baca: GSVL ( Halaman 11 ) Baca: Brasil ( Halaman 11 ) Baca: Hikmahbudhi ( Halaman 11 ) Baca: Dua ( Halaman 11 ) Baca: Titik ( Halaman 11 )

Upload: swara-kita

Post on 13-Mar-2016

315 views

Category:

Documents


7 download

DESCRIPTION

Swara Kita, 13 Agustus 2012

TRANSCRIPT

Page 1: 13 Agustus 2012

SENIN 13 AGUSTUS 2012NOMOR

02056 TAHUN VI

Telp: (0431) 841071,Fax: (0431) 841060

www.swarakita-manado.com

TERBIT 16 HALAMANHarga: Rp.2000,-

Luar Kota + Ongkos Kirim

Jelang Idul Fitri: Masjid Ahmad Yani ManadoJadi cadangan pelaksanaan Sholat Ied setelah lapangan Sparta Tikala

Seiring berjalannya waktu yang tak pernah berhenti walau untuk sejenak, mengantarkan kita semua padabulan Ramadhan tahun ini. Bulan yang penuh barokah, bulan yang menawarkan berbagai kebaikan dan

keutamaan yang tidak dapat diukur dengan apapun.

Baca: Jadi( Halaman 11 )

DATANGNYA bulanRamadhan selalu ditunggudan dirindu oleh setiap umatMuslim di seluruh duniakarena tidak ingin mele-watkan kesempatan yangsangat berharga tersebutberlalu begitu saja. Belumlagi pada pekan depan, umatMuslim akan merayakanIdul Fitri sebagai harikemenangan. Sehubungan

dengan hal tersebut, MasjidAhmad Yani Manado akanmelakukan persiapan danperencanaan untuk me-nyambut datangnya harikemenangan ini. Hanya saja,perencanaan itu nantinyaakan dibahas bersamajama’ah di wilayah Masjidterbesar di Manado itu padapekan ini atau sebelum pera-yaan Idul Fitri mendatang.

Imam Masjid Ahamd Yani,Drs Hj Ismail Tunai menga-takan, dalam menghadapipelaksanaan Sholat Ied,masjid ini dipersiapkansebagai cadangan setelahlapangan Tikala. “Sholat Iedini akan dilaksanakan diLapangan Tikala. Namunkarena pengaruh cuacasering tidak bisa kitaprediksikan, maka masjid ini

akan menjadi tempatpelaksanaan Sholat Ied,”ujar Tunai kepada SwaraKita, Minggu (12/8)kemarin. Disisi lain,menyangkut bulan puasa,kata Tunai, pengurus BadanTakmir saat ini sementaramelakukan pengumpulanzakat bagi kaum miskin.

WALAU untuk pertama kalinya tampil di ajangbergengsi seperti Tomohon Internasional FlowerFestival (TIFF) 2012 dalam acara pemilihan RatuBunga, namun Eva Tuwaidan, tanpa sungkan dantidak mau kalah dengan 24 peserta grand finalkontes Ratu Bunga yang sebagian sudah malangmelintang di atas catwalk.

Pemilik nama lengkap Stephanie Eva ConsyeTumatar-Tuwaidan ini mampu tampil konsistenmenyabet penghargaan dalam kategori Ratu BungaPersahabatan 2012, Jumat (10/8) pekan lalu.

Baca: Siap( Halaman 11 )

TIFF 2012

MASJID Ahmad Yani Manado terus melakukanpersiapan dan perencanaan untuk menyambut Idul Fitri 1433Hijriah.(foto: bobby/sk)

SELEBRASI Timnas U-23 Meksiko usai dikenakan medali emas dalam cabang olahraga sepakbola pria, usaimengandaskan tim unggulan Timnas U-23 Brasil di laga final yang berlangsung di Stadion Wembley London, Sabtu (12/8) malam.(foto: gi/dalc)

Siap angkat duniapariwisata di Sulut

EVA TUWAIDAN

Titik masuk narkobadi Sulut masih longgarBNN: Redam peredaran,bandara dan pelabuhanwajib diproteksi ketat

Tondano—Persoalanperedaran Narkotika danObat Terlarang (Narkoba)

di Sulut memang telahmasuk dalam radar BadanNarkotika Nasional

(BNN) sejak lama. Daribeberapa kasus yangmuncul di Sulut sendiriketika dilakukan pengka-jian yang mendalam, titikmasuk narkoba ke Sulutharus diproteksi ketat. De-mikian dikatakan DeputiPemberantasan NarkobaBNN, Brigjen Pol DrsBenny Mamoto kepada

Swara Kita.Menurut Mamoto, titik

masuk yang dimaksudkanadalah pelabuhan denganmasuknya kapal asingataupun kapal lokal yangberlabuh memecah perba-tasan negara, kemudianseluruh bandar udara(bandara) yang ada, seba-gaimana kasus yang sudah

terjadi beberapa kali diBandara Sam RatulangiManado.

“Titik masuk ke Sulut itumemang cukup banyak,dan ini sebuah kelong-garan maupun kelemahanyang harus segera kitaperhatikan bersama.

Teheran—Bencana alamkembali menghantam Iran.Menurut Badan GeologiAmerika Serikat, terjadidua kali gempa bumi yangmengguncang dua kota diIran bagian barat lautdengan kekuatan masing-masing 6,4 dan 6,3 skalaRichter, Sabtu (11/8) waktusetempat. Gempa pertamaterjadi sekitar pukul 16.53waktu setempat. Otoritas Iranmencatat, setidaknya 17gempa susulan terjadi sejakgempa pertama menggoyangIran. Dikutip dari laman Na-tional Post, Minggu (12/8)kemarin, sekitar 1300 korbanlainnya mengalami luka-lukaakibat gempa yang terjadi diKota Tabriz dan Ahar sertadesa-desa di sekitar. Jumlahkorban tewas dalam bencanaalam yang terjadi Sabtu sorewaktu setempat itu (tengahmalam WIB) diperkirakanakan meningkat.

Korban tewas dalambencana gempa bumi ini,hingga tadi malam, tercatatsudah mencapai 250 orangdan diperkirakan akan terusmeningkat.

INTERNASIONALDua gempalanda Iran,250 tewas

OLIMPIADE: SEPAKBOLA

Brasil tumbang, Meksiko patahkan prediksiLondon—Siapa timnas

sepakbola putra terbaik diOlimpiade 2012 akhirnyaterlihat saat laga final yangmempertemukan Brasilversus Meksiko di Stadion

Wembley London, Sabtu(11/8) malam. Adalah Tim-nas Meksiko U-23 yangakhirnya sukses menjung-kalkan sejumlah prediksi dipartai final yang lebih

banyak berpihak padaBrasil. El Tri memboyongemas Olimpiade pertama-nya usai mengandaskanSeleccao dengan skor 2-1pada laga yang sarat emosi

tersebut. Jalannya pertan-dingan, Brasil sudah ke-tinggalan saat laga belummenghabiskan satu menit.

PILKADA MINAHASA

GSVL ingatkan DJTharus rajin sosialisasi

Manado—Ketua DPCPartai Demokrat MinahasaDenny J Tombeng (DJT)semakin pasti mengambilbagian secara langsungsebagai salah satu kandidatdi Pemilihan Kepala Daerah(Pilkada) Minahasa. DJTdinilai seolah kurang turunlapangan berosisalisasikepada masyarakat terkaitpencalonannya.

Makassar—Aksi kepri-hatinan organisasi masya-rakat Front Pembela Islam(FPI) terkait pembantaianwarga Muslim Rohingya diMyanmar, yang terjadi diMakassar Sulsel, Jumat(10/8) pekan lalu, yangberakhir ricuh, didikapiPengurus Pusat HimpunanMahasiswa Buddhis Indo-nesia (PP Hikmahbudhi).

Merespon kejadian diMakasar tersebut, PPHikmahbudhi sudahmelakukan rapat danmengeksplor isu tersebut.“Kekerasan oleh FPI diMakassar tidak bisa di-diamkan begitu saja, ka-rena akan menjadi prese-den buruk yang merugikanBuddhis di masa yang akandatang. Buddha adalahagama yang dilindungiKonstitusi negara, tidaksepatutnya diperlakukanseperti itu,” ujar KetuaUmum PP Hikmahbudhi,Adi Kurniawan.

Untuk itu ada beberaparekomendasi dari Hikmah-budhi, yang diharapkanjadi perhatian pemerintahdan aparat kepolisian.“Harus ada respon yangjelas dan tegas terhadapperlakuan FPI sebagaikelompok. Segera lakukankomunikasi denganpimpinan umat Islam ditingkat pusat dan daerahuntuk penyikapan bersamaterhadap FPI,” ujar Adi.

Dia menegaskan pulabahwa konflik etnik Rohing-ya yang terjadi di Myanmarsedang dalam prosespenyelesaian oleh PBB,ASEAN dan pihak terkaitlainnya. “Janganlah konflikdi negara lain menjadi pe-nyebab aksi-aksi yang meru-gikan bangsa dan negara kita(Indonesia),” sesalnya, se-raya menuntut aparat kepoli-sian mengusut dan menghu-kum para pelaku yang me-lakukan pelanggaran hukumdalam aksi tersebut.

KEKERASANHikmahbudhisikapi aksiOrmas FPI

KASUS SIMULATOR SIM

KPK siap telusuri temuan PPATKJ a k a r t a — P u s a t

Pelaporan dan AnalisisTransaksi Keuangan(PPATK) menemukanadanya aliran dana lebihdari Rp10 miliar ke saturekening terkait dugaankorupsi kasus pengadaansimulator Surat IzinMengemudi (SIM) mobildan motor di Korps LaluLintas (Korlantas) Polrisejak Mei 2012, dankemudian menyerahkanlaporan itu ke KomisiPemberantasan Korupsi

(KPK).Menanggapi hasil la-

poran yang diserahkanPPATK, juru bicara KPKJohan Budi SP engganmenyebutkan hasil daritemuan itu. “PPATK sifat-nya rahasia. Hasil analisisitu rahasia,” ujar Johan,Sabtu (11/8) pekan lalu. Na-mun, Johan berani memas-tikan bahwa hasil laporananalisis KPK tidak akandidiamkan begitu saja.

DJOKO Susilo. JOHAN Budi. GS Vicky Lumentut.Baca: KPK

( Halaman 11 )Baca: GSVL

( Halaman 11 )

Baca: Brasil( Halaman 11 )

Baca: Hikmahbudhi( Halaman 11 )

Baca: Dua( Halaman 11 )

Baca: Titik( Halaman 11 )

Page 2: 13 Agustus 2012

SENIN13 AGUSTUS 2012

Air bersih masihkurang di Likupang

RESES personil Dekab Minut daerahpemilihan (Dapil) I yang digelar pekan lalu,mendapati berbagai masalah yang dijabarkanmasyarakat dan siap ditindaklanjuti. Dikatakanpersonel Dapil I Denny Sompie, Minggu (12/8) kemarin sejumlah keluhan yang diutarakanwarga yakni kebanyakan soal lampu jalan didesa Wineru dan desa Sonsilo yang diputuskansepihak oleh PLN, padahal sudah dibayardengan teratur. Selain itu masalah air bersihdi desa Wangurer, Likupang, Sonsilo,Marinsow, Kalinaun Maen, Wineru danWinuri, termaksud masalah pembangunanSMK Negeri di Kecamatan Likupang Timurjuga jadi keluhan masyarakat Likupang.“Berbagai persoalan diatas sudah lamammenimpa warga, dan dengan reses kali ini,dekab akan mengambil langkah konkrit agarpemerintah bisa menjalankannya danmelakukan pemerataan pembangunan hinggake wilayah Likupang,” tegas Sompie.

Selain itu, jalan produksi, bantuan bagikelompok nelayan baik rakit, bagang dankeramba, penyediaan bibit didinas pertanianmasalah pro kontra pertambangan di pulaubangka, dan masalah perekrutan tenaga kerjadi PT MSM, juga menjadi cerminan buramketidak seimbangan pembangunan yang adadiwilayah Likupang. “Reses merupakan bentukpertanggungjawaban, untuk itu diharapkansemua pihak terkait bergerak dalammenjalankan masalah kerakyatan denganbenar,” terang Sompie, sembari menambahkanpemberdayaan masyarakat lingkar tambangdan pembuangan l imbah yang belumdisosialisasi, juga menjadi sasaran keluhanwarga.(eres/mm)

RESES DEKAB MINUT

Warga gereja jaga Idul FitriKewajiban untuk tunjukansikap toleransi yang tinggi

Manado—PelaksanaanHari Raya Idul Fitri 1433 H,tinggal seminggu lagi.Untuk itu, keamanan dankedamaian di hari raya umatMuslim tersebut kiranyatetap terjaga. Dan gereja,salah satu bagian darimasyarakat kiranya mamputerus menjaga toleransi, ter-masuk menjaga keamananIdul Fitri.

Demikian dikatakan Wa-gub Sulut Dr DjouhariKansil MPd, menjelangperayaan Idul Fitri yangjatuh Minggu (19/8) nanti.“Sebagai sesama umat ber-agama yang menjunjungtinggi kemajemukan yangada di tengah-tengah ma-syarakat, sudah menjadi ke-wajiban kita sebagai wargagereja untuk menunjukansikap toleransi yang tinggidi antara sesama umat ber-agama,” katanya di tengahbadah syukur di GMIMJemaat Bukit Zaitun Pan-curang Atas Singkil Wila-yah Manado Utara Satu,Minggu (12/8) kemarin.

Kansil mengakui umatberagama di daerah inimemang sudah terbiasaapabila setiap menjelanghari-hari raya keagamaan,mampu menjaga keamananyang ada. Karena itu

menghadapi Idul Fitri 1433H tahun ini kiranya umatKristiani juga dapat menun-jukan sikap toleransi itu se-cara nyata melalui penjag-gaan keamanan bersama ditempat-tempat penyeleng-garaan Solad Ied nanti.“Sudah menjadi tradisi didaerah kita, jika menjelangNatal bagi umat Kristianitempat ibadahnya dijagaumat Muslim, sebaliknyahari raya umat Muslimtentunya umat Kristiani yangharus menjaganya, sehinggaitulah yang dinamakankemajemukan,” ujarnya.

“Ini merupakan satu buktibahwa gereja mampu mem-bangun harmonisasi kehidu-pan yang dibingkai dengantekad dan komitmen untukterus melakukan peningkatankualitas pelayanan, termasukdalam konteks kehidupanberbangsa dan bernegara didaerah sulut,” tambahKansil.(erer/dw)

FORUM Wartawan Deprov (Forward) Sulut fotobersama usai kegiatan bazar di Kampung Merdeka, Sabtu(11/8) pekan lalu.(foto: ist)

PERTANIAN

BAZAR FORWARD

Manado, Sabtu (11/8)akhir pekan lalu. Kegiatanbazar yang dilaksanakanForward Sulut inidipusatkan di Masjid Ash-Shalihin, dihadiri ratusanwarga dan jamaah.

“Terima-kasih kepadasemua pihak yang sudahmembantu. Kegiatandilaksanakan sebagaibentuk kepedulian kamikepada warga terutamajamaah muslim yangsementara menjalankanibadah puasa. Semogabazar murah bermanfaatdalam menyambut hariraya Idul Fitri,” ujar Su-ratman selaku Ketua Pani-tia Pelaksana, didampingiDjamal Mopatu selakusekretaris.

Adapun bahan kebutuhanpokok yang dijualdijadikan paket hanya Rp30 ribu per kantong terdiridari beras, mentega,

Bantu kebutuhan warga Kampung Merdeka

Manado—Ibadah di bu-lan suci Ramadhan di-apresiasi Forum WartawanDeprov (Forward) Sulutuntuk saling membagiberkat bersama warga yang

kurang mampu, berupapasar murah atau bazar.Kegiatan ini dilangsung-kan di Kampung MerdekaKelurahan DendenganDalam, Kecamatan Tikala

minyak goreng danbeberapa bahan pokoklainnya. Proses pembagianyang diatur masing-masingkepala lingkungan berjalanlancar juga disaksikanImam Masjid Ash-ShalihinHi Abdurahman BachdinSAG dan Lurah Dendal IrMecky Gosal. “Atas kepe-dulian ini saya mewakilipemerintah kota Manadomengucapkan terima-kasihkepada teman-temanwartawan,” ujar Gosal.

Kegiatan bazar juga inijuga dirangkaikan dengankunjungan reses anggotaDeprov Sulut dapilManado di antaranya, DrsArthur Kotambunan BSc(PDS), Joudie Watung SH(Partai Demokrat),Rosmawati Nasaru SE(Partai Hanura), TeddyKumaat SE (PartaiGerindra), dan Ayub AliAlbugis SE (PAN).(dewe)

Revitalisasi pemacu ekonomi masyarakatM a n a d o — W a k i l

Gubernur Sulut DrDjouhari Kansil MPd

mengajak seluruh wargaGMIM senantiasamendukung berbagai

kebijakan dan programkerja Pemprov Sulut, diantaranya pemantapanrevitalisasi pertanian,

perikanan dan kelautanserta pariwisata sebagaidaya dorong pemantapanekonomi jemaat danmasyarakat.

Menurut Kansil, sejakdigulirnya programrevitalisasi pertanian, olehGubernur Sulut Dr SinyoHarry Sarundajang,Pemprov sudah banyakmemberikan bantuanberupa bibit jagung, bibitpadi, bibit kelapa maupunbibit pohon dan benih ikankepada jemaat di berbagaigereja. “Tujuan pemberian

bantuan itu tidak lainsemata-mata hanyalahuntuk memacupeningkatan ekonomijemaat dan masyarakat,sehingga lewat programrevitalisasi pertanian danperikanan ini jemaat bisamerasakan manfaatnya,”ujarnya saat menghadiriibadah syukur GMIMWilayah Tombatu Timur,yang dipusatkan di JemaatSyalom EsandomTombatu, Sabtu (11/8)pekan lalu.

Namun, kata dia, dalamkenyataannya khusus diwilayah pelayanan GMIMresponsnya belummaksimal dari sekianbanyak kelompok taniyang telah mendapatkanbibit yang diberikanPemprov baru sepuluhkelompok yang aktif,selebihnya bibit yangdiberikan itu hanyadisimpan. “Karena itukembali saya ingatkan,warga GMIM mampumenunjang programrevitalisasi pertanian danperikanan tersebut, karenaprogram itu sangatmembantu ekonomikeluarga. Namun jika bibittersebut hanya disimpannantinya akan rusaksehingga bantuan tersebutmenjadi mubasir,” ujarnya.

Untuk itu gereja-gerejamenjadi contoh dalammenyukseskan programtersebut. “Apalagisumberdaya alam yangdimiliki begitu melimpahbaik pertanian maupunperikanan, karena itumenjadi tugas gereja untukterus mendorong jemaatmemanfaatkan setiaplahan-lahan tidur yang adauntuk digunakan sebaikmungkin demikesejahteraan keluarga,”ajak Kansil.(erer/dw)

Page 3: 13 Agustus 2012

KAMPUNGRON

Dalam memasuki tahap ospek anak kuliah,usaha musiman seperti ini di jalankanpedagang yang seperti ini mulai menjamur di kota Manado. Munculnya usaha seperti

ini bisa menjamin kehidupan.

Adakan Bazar untukwarga kurang mampu

KEL. DENDENGAN DALAMKECAMATAN TIKALA

Udin Abar penjual alat ospekKeuntungan minim untuk hidupi keluarga

SENIN13 AGUSTUS 2012

NOMOR02056 TAHUN VI

TERBIT 16 HALAMAN Harga: Rp.2000,-Luar Kota + Ongkos Kirim

JAGARON

WUJUD kepedulianterus dilakukan olehpemerintah KelurahanDendengan DalamKecamatan Tikalaterhadap wargakurang mampu. Halini bisa dilihat dimanaSabtu (11/8) akhirpekan lalu menggelarkegiatan Bazar yangmenjual berbagaikebutuhan pokokmasyarakat dengan

harga dibawah pasaran.Lurah Dendengan Dalam, Macky Gosal

mengatakan kegiatan bazar tersebut dilakukan ataskerja sama dengan wartawan yang bertengger diDeprov Sulut dengan melibatkan pemerintahkelurahan. “Ini merupakan wujud kepedulian kitauntuk saling membantu. Bazar ini juga dikhususkan untuk umat Muslim yang akanmerayakan Idul Fitri,” ujar Gosal.

Dikatakan Gosal, dengan kegiatan bazar yangseperti pelaksanaan pasar murah ini, sudah cukupmembantu sekitar 200 kepala keluarga beragamaMuslim di wilayah itu. “Dalam pelaksanaan bazarini hanya terbatas sehingga kami pun memberikankupon belanja dan kupon itu ditukarkan denganbarang. Ini sudah sangat membantu warga Mus-lim yang ada di daerah ini,” tambah Gosal.(gebe)

LINGKUNGAN IVTITIWUNGEN SELATAN

UDIN Abar menjalankan usaha seperti ini di kawasanpasar 45 Manado.(foto:bobby/sk)

Buka puasa bersamasetiap hari Minggu

SEJAK 2 mingguberjalan yang lalu, UdinAbar menjalankan usahaseperti ini di kawasanpasar 45 Manado.Pekerjaan tersebutmemang bisa dilakukanyasetiap ada penerimaanmahasiswa baru di univer-

sitas yang ada di kotaManado.

Dengan ditemani sepedamotor, usaha itu dijalaninya. Dikatakanyasebagai usaha musimankarena hanya setahunsekali jualan ini ditempatkan di atas motor

untuk mempermudahpenjualannya denganberkeliling danmenghindari razia daripolisi pamong praja.Membawa sekitar 100pasang kaos kaki danperalatan ospek lainnya,dirinya mematok harga

rata rata Rp10 ribu dan 20ribu. “Dalam sehari bisamendapatkan keuntungansekitar Rp150 ribu.Keuntungan itu akan sayamanfaatkan dengan baikguna menghidupi keluargadan anak-anak saya,”tambahnya.(try19)

Baca: Perusahaan( Halaman 4 )

BUKA puasa bersa-ma setiap hari Ming-gu dilakukan di ling-kungan 4 KelurahanTitiwungen Selatan.Buka puasa ini sudahbergulir sejak awalbuka puasa pertamadan bukan hanyauntuk warga yang adadi lingkungan itu.Dalam buka puasa ini,siapa saja yang maudatang berbukabersama, turutdipersilahkan dan itu

dilaksanakan di Masjid Al Furkan yang berada diLorong Penca. “Kami khususnya pemerintah yangberada di lingkungan 4 Kelurahan TitiwungenSelatan melaksanakan buka puasa bersama.

Baca: Buka( Halaman 4 )

MOBIL jenis Toyota Kijang Expo nomor polisi DB 2229 QA, Minggu (12/8)tadi malam sekitar Pukul 20.30 Wita menyambar sebuah sepeda motor di ruas jalandepan RS Ratumbuysang Manado. Mobil berwana biru-merah ber-knalpot racingtersebut bertuliskan “Banteng Muda Indonesia” dengan beberapa stiker cabupMinahasa Ivan Sarundajang di kaca mobil. Sayangnya, sopir saat dikejar untukdimintai pertanggung jawaban malah kabur.(foto: donny/sk)

MACKY Gosal.

AHMAD Mertoson.

Dispenda: PLN wajibmenyetor Rp30 miliarTunggakan 2,6 miliardiminta untuk dilunasi

M a n a d o — P a j a kPenerangan Jalan (PPJ)yang diwajibkan kepadaPLN Manado selang

triwulan satu dan dua 2012s e b a n y a kRp15.374.189.605. Hal inidikatakan Kepala Dinas

Pendapatan Daerah (Dis-penda) Manado, BismarkLumentut.

Menurut Lumentut, jumlahtersebut baru 51,25% daritarget yang ditetapkanpemerintah sebesar Rp30miliar. Menariknya, selainpembayaran wajib tersebut,PLN ternyata masih me-

nunggak sebesarRp2.612.449.465 padaJanuari 2012. Sesuai dataDispenda Manado, padaJanuari 2012, PLN menye-torkan pembayaran sebesarRp2.612.449.465, lalu bulanFebruari Rp2.924.069 danbulan MaretRp2.391.374.440, bulan

April Rp2.480.640.540serta bulan MeiRp2.355.650.230 hinggaJuni Rp2.610.005.310. “Ya,memang ada tunggakanyang perlu diselesaikan PLNsekitar Rp2,6 miliar,” terangLumentut.

M a n a d o — I s upembong-karan Mesjidoleh Pemkot Manado,tidak benar keberadaan-nya.

Karenanya warga KotaManado khu-susnya umatMuslim untuk jangangampang terpro-fokasioleh oknum-oknum yangtidak bertanggung jawab.

Ketua Partai AmanatNasional (PAN) Manado,Bobby Daud memintakepada masyarakat KotaManado untuk tidakmudah terpancing denganisu terkait dengan Mesjideks Kampung Texas.

TEMPAT IBADAHWargajangan

terprovokasi

BOBBY Daud.

LAKALANTASORMAS-LSM

Kesbang: Baru 58 Ormasdan LSM yang terdaftar

Manado—Menjamurnyaberbagai Organisasi Kema-syarakatan (Ormas) danLembaga Swadaya Masya-rakat (LSM) di Kota Ma-nado, ternyata tidak melaluimekanisme dan aturan yangberlaku. Pasalnya, sebagianbesar Ormas dan LSM yangada tersebut, tidak terdaftarsecara resmi di PemkotManado.

Kepala Badan KesatuanBangsa Politik danPerlindungan Masyarakat(Kesbangpol-Linmas) KotaManado, Drs JT Tampimengatakan, dari ratusanOrmas dan LSM yangberaktifitas di daerah ini,hanya 58 yang resmiterdaftar di instansinya.

PELAYANAN

Walikota resmikan GMIMEben Heazer Winangun

Manado—Kerja kerasdan doa segenap JemaatGMIM Eben HaezerWinangun, dalam agendaperampungan pem-bangunan gedung GerejaGMIM Eben Heazerakhirnya berujung manis.

Minggu (12/8) kemarin,Gereja yang dibangunswadaya jemaat tepatnyadi belakang kantorKodim 1309 Manado,akhirnya diresmikansecara langsung olehWalikota Manado, GSVicky Lumentut.

WALIKOTA Manado bersama jemaat GMIM EbenHeazer dalam peresmian gedung gereja.(foto:toni/sk)

DIALOG LINTAS AGAMA

Pemerintah didesak untuklestarikan 4 pilar Bangsa

Manado—4 pilarBangsa yaitu Pancasila,UUD Negara Republik In-donesia tahun 1945,Negara Kesatuan RepublikIndonesia (NKRI) danBhineka Tunggal Ika,dinilai patut dilestarikanbaik itu bagi parapemimpin ke anggotajemaat dan masyarakat,serta patut dimasukkandalam kurikulum.

Hal ini tercetus dandihasilkan dari DialogLintas Agama dan Budaya(DLAB). NAMPAK sejumlah utusan dari masing-masing agama

membahas tentang 4 pilar Bangsa di GMIM Alfa OmegaKumaraka Dalam pada Sabtu (11/8) lalu.(foto:vecky/sk)

INVESTASI

Perusahaan luar wajibmemiliki NPWP daerah

M a n a d o — A n g g o t aKomisi B Dekot KotaManado Sonny Lelameminta adanya regulasi

baru terkait denganpengaturan Nomor PokokWajib Pajak (NPWP)untuk perusahaan dari

luar Kota Manado.Dalam regulasi itu

diatur seluruh perusahaanyang berasal dari luarKota Manado harusmemiliki NPWP KotaManado.

Baca: Pemerintah( Halaman 4 )

Baca: Walikota( Halaman 4 )

Baca: Kesbang( Halaman 4 )

Baca: Warga( Halaman 4 )

Baca: Dispenda( Halaman 4 )

Page 4: 13 Agustus 2012

SENIN13 AGUSTUS 2012

Buka ... dari Halaman 3

Pemerintah ... dari Halaman 3

UJI coba menaikkan dan menurunkan penumpang di tengah jalan di depanMantos oleh aparat kepolisian, dinilai oleh warga pengguna jalan jika program itusangat membahayakan penumpang.(foto:bobby/sk)

Ini dengan tujuan menjalin silahturahmi antarsesama dan kegiatan ini sudah kami agendakan tiaptahun di bulan puasa,” terang kepala lingkungan 4Kelurahan Titiwungen Selatan, Ahmad Mertoson.

Ditambahkannya, selain buka puasa bersama,pemerintah dan warga di lingkungan itu pun turutmelakukan kegiatan bersih-bersih lingkungan gunamenunjang program Pemkot Manado. “Kebersihanitu bagian dari iman sehingga di bulan puasa ini,kami selalu mengadakan bersih-bersih setiap hariuntuk menunjang program Pemkot Manado,”tambahnya.(try19)

Agar para perusahaan tersebut membayarkanpajak mereka ke Kota Manado, bukan ke kotatempat perusahaan ini berdiri seperti di Jakartaatau kota lain. “Ini berkaitan dengan PendapatanAsli Daerah (PAD). Sebab jika pajak yangdibayarkan oleh perusahaan luar itu masuk kedaerah maka pendapatan kas semakinmeninggkat. Jika NPWP-nya luar kota makapajaknya tidak ke daerah sebaliknya keuntunganakan di raup daerah lain,” katanya

Lela berasumsi, jika dengan adanya NPWP asliManado, maka Pemkot Manado bisa mendapatkanpajak yang tinggi dan meningkatkan PAD,dibandingkan harus menunggu bagi hasil daripemerintah pusat. “Kan kalau NPWP itu ada diManado tentu pajaknya itu ada di Manado. Kalaudiluar yang rugi kita, berinvestasi di Manado tapi pajakbayar di Jakarta,” pungkasnya. Lela sendiri mengakupernyataannya ini, karena melihat kondisi di KotaManado, dimana saat ini kebanyakan perusahaan yangmendapatkan proyek dengan jumlah besar adalahperusahaan dari luar Kota Manado yang membayarpajak di luar. “Lihat saja saat ini sudah berapa banyakperuusahaan yang menang tender di Kota Manado,tapi sayang kebanyakan NPWP-nya luar Manado,”tuturnya.(dede)

Perusahaan ... dari Halaman 3

“Acara ini juga dirang-kaikan denganpenerimaan Ketua BPMJ baru, Pdt RenataTikonuwu STh,” terang Ketua Panitia IbadahPentahbisan dan Peresmian, Pnt Frits Ratulangi.

Ketua BPMJ (sementara) GMIM Eben HaezerWinangun, Pdt ML Rindengan yang memimpinibadah mengambil pembacaan Alkitab dari InjilYohanes 15:1-7 tentang Pokok Anggur yang Benar.

Ia menekankan pentingnya kehidupan berjemaatyang saling mengasihi dan melayani.“Implementasinya dalam kehidupan setiap hari.Kita harus saling menopang, membangun,mendorong agar maju bersama,” terang Rindengan.

Satu hal pokok, kata Rindengan, jangan sampaiada benih iri hati dan dengki di tengah kehidupanjemaat. Suksesnya peresmian gereja Eben Heazerpun tak lepas dari kerja keras BPMJ bersamapelayan khusus Komisi Bapak, Ibu, PemudaRemaja dan Anak (BIPRA) serta pelayan khususdari kolom satu sampai lima. GSVL sendirimengharapkan, agar dengan ketambahannyajemaat yang baru, kota Manado akan semakinsejuk dan nyaman. “Mari kita sama-sama kawalkerukunan dan kebersamaan ini. Besar harapanpemerintah jemaat ikut sukseskan programpemerintah yang ujungnya untuk masyarakatManado sendiri,” kunci GSVL.(teem)

Walikota ... dari Halaman 3

Yang digelar di JemaatGMIM Alfa OmegaKumaraka Dalam (AOKD)pada Sabtu (11/8) lalu,yang diikuti oleh paraTokoh Agama dan utusangeraja dari berbagai daerahseperti dari Gereja MasehiIjili Bolaang Mongondow(GMIMBM), GerejaProtestan Indonesia diGorontalo (GPIG), GerejaKristen di Luwuk Banggai(GKLB), Gereja MasehiInjili Talaud (Germita),Gereja Protestan Indonesiadi Buol Toli Toli (GPIBT),Kerapatan Gereja ProtestanMinahasa (KGPM),Komisi pelayanan P/KBSinode Am Gereja Gerejadi Sulutteng (SAG), sertaGereja Masehi Injili diMinahasa (GMIM).

Hasil rekomendasi dariDialog Lintas Agama danBudaya tersebut, selainmendesak kepada pemerin-tah untuk melestarikan 4 pi-lar Bangsa hingga keanggota jemaat dan masya-rakat serta dimasukkandalam kurikulumpendidikan, juga dalamrangka melestarikan 4 Pi-lar Bangsa itu maka semua

Peraturan-peraturan yangbertentangan denganesensi 4 Pilar Bangsa,perlu ditinjau kembali.

Selain itu, Dialog LintasAgama dan Budaya perludiintensifkan, dan jugakehidupan kerukunan umatberagama merupakanharga mati dalam rangkamenegakkan bangsa. Danrekomendasi yang terakhiradalah ‘KemajemukanBangsa adalah kekayaanyang harus dihormati.

Dalam mengeluarkanrekomendasi itu,sebelumnya para utusangereja-gereja tersebutmendengarkan berbagaimateri yang disampaikandari berbagai sumber danpihak, di antaranya dariAnggota DPR RI, OllyDondokambey, SekretarisUmum MUI Sulut, DrTaufik Pasiak, Ketua PucukPimpinan KGPM Pdt TeddyBatasina STh, Wakil KetuaBPMS Sinode GMIM PdtDr HWB SUmakul PhD,Pastor DR C Reinwarin,Kepala BKD Propinsi Sulut,Roy Tumiwa, serta daripihak Kementrian AgamaSulut.(try19/vees)

Padahal, sesuai aturanOrmas maupun LSM setiaptahun harus melapor danmendaftarkan kembaliorganisasinya melaluipemerintah setempat. “Kalaumereka tidak terdaftar diKesbang, maka organisasi

ataupun LSM merekadikategorikan ilegal dan tidakboleh atau dilarangmelaksanakan aktifitas diwilayah Kota Manado,”tegas Tampi sembarimenambahkan, sewaktu-waktu akan mengambil

tindakan tegas denganmelakukan penertibanterhadap organisasi ilegal.

Menariknya, selain Ormasdan LSM, Badan Kes-bangpol-Linmas Manadomengakui, banyak organisasisayap partai politik, hingga

kini belum mendaftar diinstansinya. “Hampir semuaorganisasi yang berafliasi keparpol belum mendaftar diKesbang, padahal merekabanyak melakukanberbagai kegiatan,” tandasTampi.(teem)

Kesbang ... dari Halaman 3

Menurut Daud, saat inibanyak SMS gelap danisu profokasi yang ber-kembang di ma-syarakatsehingga diminta janganmudah percaya dan ter-perdaya dengan isu mu-rahan tersebut. “Janganmudah percaya denganprovokasi tersebut.Soalnya isu ini sama

sekali tidak bertanggungjawab dan hanya ingin ke-kakacauan dan membuatresah warga Kota Mana-do,” kata Daud.

Apa lagi saat ini, Wa-likota Manado GS VickyLumentut berulang kalimengatakan keberadaanMesjid tersebut tidakakan dibongkar dan tetap

dipertahankan, karenaakan dijadikan simbolsebagai kerukunan umatberagama. “Bahkansecara tegas pak Walikotasudah mengatakan diaadalah orang pertamayang akan melarang jikaMasjid tersebut dibong-kar,” tegas SekretarisKomisi B Dekot Manado

ini. Seperti diketahui saatini isu tentang pem-bongkaran mesjid kam-pung texas terus berkem-bang di masyarakat. Se-mentara Walikota ManadoGS Vicky Lumentut sen-diri menegaskan jikamasjid di kawasan ekskampung texas tidak akandibongkar.(dede)

Warga ... dari Halaman 3

Lanjut mantan KepalaDamkar Manado ini,pemerintah bukan hanyaakan menyediakan lampujalan, tetapi juga

melakukan pemeliharaansebagai bentuk pelayananbagi seluruh warga.

“Saya juga menghimbauagar warga Manado yang

merupakan pelangganPLN untuk membayartagihan listrik merekasesuai dengan yangdiwajibkan, karena

nantinya pajak yangdibayarkan akandikembalikan dalambentuk lampu jalan,” kataLumentut.(teem)

Dispenda ... dari Halaman 3

PE Manado 2012 diprediksikan naikWalikota jamin naker lokal diprioritaskan

M a n a d o — L a j upertumbuhan ekonomi (PE)2012 diberbagai sektordiprediksikan akan naikkendati baru berjalan ditriwulan ketiga. Bahkan, PE2012 Manado yang kini telahmencapai 8 persen lebih,diakui Walikota Manado, GSVicky Lumentut.

Menurutnya, kenaikan PEManado ikut dipengaruhibanyaknya invastasi yangmasuk di kota Manado.GSVL menjelaskan, inimenandakan intinya tidakada ketimpangan yang terlalujauh antara yang kaya danyang miskin.

Perlu dihindari, lanjutGSVL, ketika ada daerahtertentu di Manadopertumbuhan ekonominyatinggi, tapi genie rasionyatimpang ini akan terjadi jarakterlalu jauh antara yangmemiliki uang dan tidak.“Nah kalau terjadi seperti itu,tentunya status sosialnyakurang bagus. Tapi sayamendapat data angka kalaukita masih moderat. Initerjadi karena ada hubunganyang baik antara investasiyang masuk dengankesempatan masyarakatmemanfaatkan peluang yang

ada,” terang GSVL.Dengan naiknya PE 2012,

Walikota menyebutkan, akankembali melakukanpenyesuaian dengan targetPE di tahun kemudian. “Tar-get PE tahunan terlampauidiatas 7,5 persen. Makanya,asumsi dasar RAPBD 2013KUA-PPAS yang sudahdisampaikan ke Dekotangkanya sudah disesuaikandengan kondisi yangsekarang. Artinya tahundepan bisa lebih tinggi lagitarget PE Manado. Jadi, trenyang terjadi tahun ini akandicatat untuk asumsi PEtahun depan,” jelasnya.

Disatu sisi, terkait denganpeluang yang terjadi imbasdari banyaknya inestasiyangmasuk di Manado, Walikotapilihan warga Manado iniberharap, agar masyarakatbisa mengambil peluang-peluang tersebut. “Sayamenghimbau agar janganmalas untuk bekerja. Ambilpeluang pekerjaan yangterbuka di kota Manado.Karena kalau tidak, justrupasar tenaga kerja di Manadoakan dimasuki pekerja dariluar. Nah kalau terjadi begitu,bukan Manado yangmenikmati tapi orang luar

tentunya,”ujar Walikotasembari menegaskan, tenagakerja (Naker) daerah iniharus lebih siap.

Disinggung apakah tidakada kesepakatan kerjasamaagar memprioritaskan tenagakerja lokal, Walikotamenjelaskan, telahmenyampaikan kepada in-vestor harus libatkan tenagakerja lokal meski tidaksampai 100 persen. “Kitajuga tahu ada sistim yangmereka gunakan sepertiroling naker antar kabupatendan provinsi. Tapi palingtidak 70-30, artinya 70 lokalsisanya naker dari luar,”harap GSVL.

Namun disatu sisi,Walikota mengakui adapersoalan dalam mencarinaker yang ada di kota. “Iniberkaitan erat dengankualifikasi tenaga yangdiperlukan. Pertama, tenagayang berkualitas atau sesuaidengan kebutuhan dankemudian, ada kecendrungannaker kita yang suka pindah-pindah tempat kerja. Hal ituyang sering menjadi keluhanpara investor. Kalau nakerdari luar justru mereka lebihlebih ulet dan tahan,” beberGSVL.(teem)

HUT RILPM Ranotana mengolahragakan masyarakat

M a n a d o — S e t e l a hberhasil menyusunstruktur kepengurusanyang baru, LembagaPemberdayaan Ma-syarakat (LPM) Rano-tana, langsung meng-gebrak dengan sejumlahkegiatan berkaitandengan HUT ProklamasiKemerdekaan RepublikIndonesia (RI),diantaranya denganmelaksanakan kegiatanolah raga dan kesenian.

Hal ini diungkapkanKetuanya Jufri

Rumondor SH.Menurutnya, dalam

rangka HUT Proklamasidan HUT Provinsi Sulut,LPM Ranotana turutmemeriahkan lewatkegiatan lomba olahragadan kesenian.

“Dan ini didahuluidengan pencanangan

jalan sehat,” ujar mantanpemain sepakbola yangmemperkuat tim Persmakebanggaan KotaManado waktu laluseraya menambahkanjika kegiatan ini sendirilangsung dibuka olehLurah Ranotana RinaKalonta SSos.(esel)

Page 5: 13 Agustus 2012

4 tersangka shabu-shabudibekuk di Hotel Quality

SENIN13 AGUSTUS 2012

Manado—Keberhasilanaparat Kepolisian dalammemberantas peredarannarkoba di Sulut, kembalidiwujudkan. Kali ini pihakDirektorat Reserse Narko-ba, Polda Sulut, berhasilmenangkap sedikitnya 4tersangka bersama barangbukti shabu-shabu dan alatpenghisap (bong).

Penangkapan ini dilaku-kan Unit I subdit I, Dit-narkoba, pada Kamis (9/8)pekan lalu, sekitar pukul04.00 Wita. Ke empat saatdiamankan, langsung digi-

ring ke Mapolda Sulut un-tuk dilakukan proses lebihlanjut.

Dari data yang berhasildidapat menyebutkan, keempat tersangka yang di-tangkap masing-masing Yalias Yudha, R alias Rah-mat, serta dua perempuandi antaranya, M alias Mo-nica dan C alias Chandy.Para tersangka ini digrebekPolisi setelah sebelumnya,petugas melakukan pe-ngembangan kasus danmendapatkan informasi.Alhasil, mereka berhasil

Pemeriksaan terdakwadigelar hari ini

SENIN (13/8) hari ini, sidang dugaan TindakPidana Korupsi (Tipikor) dana PNPM–MTTombulu, dengan terdakwa oknum mantan KetuaUPK PNPM-MP (Program NasionalPemberdayaan Masyarakat Mandiri Pedesaan)Tombulu, OLK alias Vanny (39), kembali bakaldigulir di Pengadilan Tipikor pada PengadilanNegeri Manado.

Kali ini, kasus yang diduga merugikan negarasekitar Rp23.500.000, akan mendengarkanketerangan saksi, yang salah satunya merupakanPegawai di Bank Sulut Manado. Usai pemeriksaansaksi, agenda sidang akan dilanjutkan denganpemeriksaan terdakwa.

Sebelumnya Majelis Hakim Veralynda Lihawa SHMH, Novrry T Oroh SH dan Wenny Nanda SH,dengan Panitera Pengganti (PP) Marten MendilaSH, pada pekan yang lalu meminta agar JaksaPenuntut Umum (JPU) Mita Ropa SH MHmenghadirkan empat saksi. Salah satunya adalahPegawai Bank Sulut Manado, Diana Sumesey. Dimana Sumeysey akan dimintai keteranganmengenai penarikan dan penyetoran uang PNPM-MT yang dilakukan terdakwa.

Menurut Majelis Hakim, saksi tersebut sangatpenting dihadirkan dan didengar keterangannya,untuk mengetahui secara jelas dugaan korupsiyang terjadi pada kasus ini.

Dalam sidang lalu, JPU menghadirkan dua saksi,yakni Sekertaris PNPM (2010) Jemy Hard Solungdan Bendahara PNPM saat ini, Agustina Kambey.Dalam keterangan keduanya, disebutkan danatersebut didukung oleh anggaran dari bantuanBank Dunia dan disalurkan Kementrian DalamNegeri melalui BPMD (Badan PemberdayaanMasyarakat dan Pedesaan) sebesar Rp23.500.000.Seharusnya dana itu disetorkan ke Bank SulutCabang Manado, akan tetapi tidak dilakukan olehterdakwa.

Tugas dan tanggungjawab terdakwa sendiriadalah mengelola dana, memeriksa berkas daridesa, mencairkan uang dari bank dan menyalurkandana ke desa, serta melaporkan seluruh kegiatanoperasional ke Penaggung Jawab OperasionalKerja (PJOK) yaitu Camat.

“Seharusnya dana sebesar Rp23 juta, selakuketua pada waktu itu, dia (terdakwa, red) harusmenyetorkan ke Bank Sulut Manado. Akan tetapitidak dilakukannya,” ungkap Jemy Hard Solung,yang sekarang menjabat selaku Ketua PNPMTombulu.

Terdakwa sendiri dalam persidangan didampingioleh Penasihat Hukum (JPU) Reynald Pangaila SHdan Alfianus Boham SH. Sementara oleh JPU,terdakwa dijerat Pasal 2 ayat (1) jo Pasal 18 UU RINo 31 tahun 1999 tentang Pemberantasan TindakPidana Korupsi.(try18)

Buruh bangunan kritisdiparang residifis

AKSI kekerasan di Kota Manado, terus sajaterjadi. Terbukti, lelaki Welliam Makawihahe (37),warga yang berdomisili di Kelurahan KarombasanSelatan, Lingkungan III, Kecamatan Wanea, nyaristewas saat menerima tebasan parang yangdilayangkan pelaku lelaki MS alias Koko, wargaKarombasan. Korban dengan berlumuran darah,terpaksa harus dilarikan ke Rumah Sakit ProfKandou Malalayang, dalam kondisi kritis.

Dari informasi yang berhasil didapatmenyebutkan, perisstiwa berdarah ini terjadi Sabtu(11/8) akhir pecan lalu, sekitar pukul 01.00 Wita.Berawal saat itu, korban yang diketahui berprofesisebagai buruh bangunan itu, mendatangi rumahbapak

Herman Mananeke, di Kelurahan WinangunDua, Lingkungan V. Disini, korban bersamasejumlah Pria Kaum Bapa (PKB) jemaat setempat,sementara melakukan pembahasan salah satukegiatan Gerejawi.

Salah satu saksi Michael Songkaton (31), wargaKelurahan Winangun Dua, Lingkungan V,Kecamatan Malalayang, sempat melihat adakumpulan anak muda berkisar enam orang,melewati depan rumah bapak Herman dalamkondisi mabuk. Tak disangka, beberapa saatkemudian ke enam pemuda tersebut kembali danberdiri di depan TKP. Tiba-tiba masuk pelaku Koko,dan tanpa basa basi langsung menebaskan parangyang dibawanya ke arah korban. Tebasan itulangsung mengena di bagian wajah sampingkanan hingga telinga dan langsung mengeluarkandarah segar.

Sontak, sejumlah warga yang berada di lokasitersebut mencari jalan pintas menyelamatkan diri.Sementara pelaku, usai melakukan aksinya,melarikan diri ke arah Karombasan bersamasejumlah rekannya. Polisi yang mengetahuikejadian tersebut, langsung bergerak ke lokasi danmelakukan olah TKP. Sementara itu, korbandilarikan ke rumah sakit dalam keadaan kritis danharus mendapatkan perawatan intensif. Pasalnya,luka menganga dibagian wajah hingga menembustelinga samping kiri, terus mengeluarkan darahyang cukup banyak.

Kapolsek Urban Malalayang, Kompol AndrianSyah, melalui Kanit Reskrim Iptu Ruddy Raranta,ketika dikonfirmasi sejumlah wartawan,membenarkan adanya kejadian tersebut. “Korbanbelum sempat kami minta keterangannya, karenamasih dalam keadaan kritis. Tapi sudah kamikumpulkan beberapa saksi, untuk diambilketerangannya. Saat ini pelakunya sudahdikantongi, dan masih dalam pengejaran,” tegasRaranta, Minggu (12/8) kemarin.(erel)

TIPIKOR PNPM-MP

Ditresnarkoba Polda Sulut grebek kamar 2010,barang bukti shabu dan alat penghisap disita TIPIKOR BSM & RAMBU LALIN

Kasie Pidsus: TSKsudah kami kantongiManado—Audit keru-

gian negara pada kasus ko-rupsi dana Bantuan SiswaMiskin (BSM) DiknasManado dan dugaan kasuspengadaan rambu-rambulalu lintas (Lalin) DinasPerhubungan (Dishub)Manado, saat ini sudahmasuk dalam tahap pelapo-ran. Hal tersebut dikatakanKasie Tindak Pidana Khu-sus (Pidsus) Kejari Mana-do, Hotma Hutadjulu SHMH, kepada sejumlahwartawan pekan lalu.

“Audit kerugian negarasudah selesai dilakukan,tinggal pelaporannya saja.Dan secepat mungkin hasilauditnya akan diberikankepada penyidik Kejari,”terang Hutadjulu.

Akan tetapi, lanjut Hutad-julu, untuk kasus korupsiBSM sudah dikantongisatu orang tersangka yaituoknum bendahara berini-

sial He alias Henny, se-dangkan untuk kasus DishubManado, belum ada ter-sangka. “Untuk tersangkakasus pengadaan rambu-rambu lalu lintas masih me-nunggu penjelasan alirandana dari BPKP. Nah, dari situakan mempengaruhi siapatersangkanya,” ujarnya.

Diketahui, kasus BSM initerjadi lantaran adanya danaBSM tahun 2009 yang tidakdisalurkan kepada sekolahpenerima BSM. Sedangkankasus Dishub Manado atasdugaan mark up pengangga-ran dana 500 unit rambu lalulintas di Dinas PerhubunganKota Manado. Sebelumnya,tim penyidik sudah mela-kukan pemeriksaan terhadappara saksi terkait kasus ini,seperti pada Kadis Perhubu-ngan Kota Manado, YB Wa-woruntu bersama SekretarisDishub, Jackson R dan Ben-ny Kaloh, kontraktor.(try18)

PENANGKAPAN 2 WNA AFSEL

Hari ini, Kapolda berikan keterangan resmi,Bea & Cukai Manado realise penangkapan

Manado—Pascatertang-kapnya dua Warga NegaraAsing (WNA) asal AfrikaSelatan (Afsel), Jumat (10/8) pekan lalu. yakni pe-rempuan DLP alias Donya(23) dan lelaki RCS aliasRiaan (19), yang diaman-kan pihak Bea dan Cukai diBandara Internasional SamRatulangi Manado, hinggakini pihak Kepolisiansementara melakukan pe-ngembangan secara inten-sif untuk membongkar ja-ringan kedua pelaku terse-but. Pasalnya, barang buktiserbuk putih yang didugashabu-shabu dengan berat6 kg, diduga kuat akandiedarkan di wilayah Sulut.

Sayangnya, saat dilaku-kan penangkapan terhadapsepasang pelaku itu, aparatKepolisian belum membe-rikan keterangan secararesmi dan masih merahasia-kan kronologis, guna pro-ses pengembangan yangakan dilakukan.

Terkait hal ini, KapoldaSulut Brigjen Pol Drs DickyD Atotoy ketika dikon-firmasi wartawan menegas-kan, saat ini kasus itu ma-sih dalam proses lidik danhasilnya akan dilihat usai

hasil sidik dilakukan olehpenyidik. “Sekarang dalamproses sidik, nanti kita lihathasil sidiknya,” tegasKapolda, Minggu (12/8)kemarin, via SMS.

Di tempat terpisah, Ka-polresta Manado, KombesPol Drs Amran Ampulem-bang MSi mengungkap-kan, kasus itu saat ini di-tangani Polresta, namunnantinya akan dilimpahkanke Polda Sulut untuk di-kembangkan selanjutnya.“Sekarang pengembangandilakukan Polresta, nantiakan dilimpahkan kePolda,” tutur Ampu-lembang.

Sementara itu, KabidHumas AKBP Denny Ada-re STh menyatakan, pe-nyelidikan kasus tersebutterus bergulir dan secaraintensif akan dilakukanpengembangan. Menurutjuru bicara Polda Sulut itu,Senin (13/8) hari ini,Kapolda akan memberikanketerangan resmi terkaitpenangkapan dua wargaasing dan barang yangdiduga shabu tersebut.“Besok (hari ini, red), PakKapolda akan memberikanketerangan soal penang-

kapan kasus narkoba diBandara,” jelasnya.

Sementara itu, Eri UtomoPartoyo selaku Kepala Beadan Cukai Manado melaluirealisenya menjelaskan,pihaknya menemukan 4bungkus kantong plasticyang berisi bubuk kristalputih yang diduga nar-kotika jenis methamphet-amine HCL, disembunyikandalam kompartemen din-ding koper.

Kedua pelaku tiba diBandara Sam Ratulangisekitar pukul 13.00 Wita,dengan menumpangi mas-kapai penerbangan Silk Airrute Singapura-Manado.Dengan ditemukannyabungkusan paket yangdiduga shabu tersebut,kerugian material mencapaiRp8.928.570.00 miliar.

“Kerugian immaterialnyaadalah rusaknya generasimuda Sulut. Sekitar pukul17.00 Wita, tersangka danbarang bukti telah dise-rahkan ke pihak Kepolisianuntuk ditangani lebihlanjut,” beber Partoyo.

Seperti diketahui, pe-nangkapan kedua WNA iniberawal ketika petugas Beadan Cukai Bandara Sam

Ratulangi Manado, men-curigai trafel bag yang di-bawa mereka. Tas yangmelewati salah satu alatsensor, berbunyi hinggalampu warning menyala.

Petugas kemudian lang-sung mengambil tindakandan segera melakukan pe-nggeledahan tas tersebutyang disaksikan kedua pe-laku. Saat diperiksa, petu-gas menyuruh mengeluar-kan semua barang dalamtas, namun sayangnya alatsensor masih mendeteksisesuatu yang tersimpandalam trafel bag pelaku. Be-nar saja, ketika pemeriksa-an kembali dilakukan, pe-tugas mendapati bungku-san plastic yang didugaberisi shabu-shabu.

Mendapat barang terse-but, pihak Bea dan Cukailangsung berkoordinasidengan Polsek Bandara.Setelah mendapatkan infor-masi itu, Polsek Bandarakemudian menginformasi-kan ke Polresta Manado.

M e n i n d a k l a n j u t iinformasi, Kapolresta turuntangan bersama jajarannyadan mendatangi lokasipenangkapan terse-but.(erel)

dibekuk di Hotel Quality,tepatnya di kamar 2010.

Disini, Polisi menemukan1 buah pipet kaca yangmasih berisi narkotika,sedangkan sisanya sudahdigunakan beserta alat isapberupa bong. Tindak lanjutpenangkapan itu, tersang-ka langsung digiring dandilakukan pemeriksaansaksi dan tersangka. Ke-mudian, dilakukan pemerik-saan urin serta pemerik-saan barang bukti di labo-ratorium Balai POM.

Kapolda Sulut Brigjen Pol

Drs Dicky D Atotoy, mela-lui Dir Narkoba KombesPol Drs Guruh Achmad SHMH menyatakan, dari hasilpenangkapan itu pemerik-saan intensif dilakukan.Pengembangan untuk me-ngungkap tersangka lainterus diselidiki. Bahkanmenurutnya, pihaknyamasih tetap akan melaku-kan perburuan semua pe-laku narkoba di Sulut.

“Tersangka lain akandiungkap dan sedangdalam penyelidikan. Yangpasti ke depan kami akanmelakukan mencarijaringan narkoba yang adadi Sulut,” jelas Guruh,Minggu (12/8) kema-rin.(erel)

KEPSEK CALON TSK DANA BOS

Penetapan menunggu hasil audit BPKP

Manado—Proses penyi-dikan terhadap dugaankorupsi dana BantuanOperasional Sekolah (BOS)yang terjadi di SMP WiraKarya Manado, yangdilakukan oleh KejaksaanNegeri Manado melalui TimTindak Pidana Khusus(Pidsus), hingga kini masihterhalang pada auditkerugian negara oleh BPKPSulut.

Kasus yang sudah

ditangani sejak awal tahun2012 ini sendiri, sudahm e r a m p u n g k a npemeriksaan sejumlahsaksi-saksi dari para gurudi SMP Wira Karya danpegawai di Diknas Manado.

Kasie Pidsus KejariManado, Hotma HutadjuluSH, ketika dikonfirmasipekan lalu, tidak menampikjiak saat ini memangpenyidik terhalang akanproses audit dari BPKP

Sulut. Walau demikian,Hutadjulu mengakuiproses audit adalah jugabagian dari prosespenyidikan.

Menurut pria low profilini, dari hasil penyelidikandan penyidikan oleh KejariManado, dugaan kerugiannegara pada dugaankorupsi dana BOS di SMPWira Karya ini ada sekitarRp97 jutaan.

“Dana BOS ini dipakaioleh oknum kepala sekolah.Walau terbilang kecilkerugian negaranya,namun sebagai efek jerapada oknum yang sukamenggunakan dana BOSini, kami tetap akanmelanjutkannya hingga kepengadilan,” ungkapHutadjulu.

Ditambahkannya, pihakpenyidik saat ini tinggalmenunggu pemeriksaanterhadap MW aliasMokalu, mantan KepsekSMP Wira Karya. Mokalusendiri sudah tiga kalidilayangkan panggilan,namun tak kunjung datang,bahkan dikabarkan telahmelarikan diri ke Jakarta.

“Alamatnya di Manadotak jelas. Ketika diberikansurat panggilan, beliau

(Mokalu, red) tak ada dirumahnya,” ujar Hutadjulu.

Walaupun tersangkamengarah pada kepalasekolah, namun Hutadjulumengakui lebih baikpihaknya menunggu hasilaudit dari BPKP Sulutkemudian menetapkantersangkanya.(try18)

LAWAN ATURANBanyak tempat hiburan

operasi hingga batas waktuManado—Pihak Peme-

rintah dan aparat Kepolisianditengah umat muslim men-jalankan Ibadah Puasa danmerayakan Idul Fitri, telahmemberikan perhatian khu-sus untuk mengamankanjalannya momen keagama-an tersebut. Bahkan, de-ngan adanya attensi pihakterkait, sudah dikeluarkan-nya himbauan dan penega-san terhadap seluruh tem-pat hiburan malam, terkaitjam beroperasi ditutup lebihawal.

Mirisnya, penegasan iturupanya belum diindahkanatau pihak pengelola cafédan pub sendiri ‘kumabal’.Pasalnya, sampai saat inimasih banyak yang melaku-kan operasi hingga mele-wati batas waktu yang di-tentukan.

Dari pantauan wartawan,beberapa lokasi hiburanmalam membuka hinggapukul 03.15 Wita. Beberapatempat tersebut terletak diwilayah Bahu hingga di ka-wasan Boulevard. Miris-nya lagi, dari dampak bero-perasinya pub dan café ter-sebut, pekan lalu sempatterjadi aksi kriminal yangberbuntut adanya peng-aniayaan.

Bahkan. Minggu (12/8)kemarin, salah satu pub ter-besar di kawasan Boule-

vard Manado, terjadi peristiwapenikaman yang menewas-kan seorang pemuda. Pasal-nya, pelaku dan korban dariaksi yang terjadi ini, bersumberdari tidak nyamannya keama-nan ditempat tersebut danpub tidak ditutup lebih awal.Lebih memiriskan lagi, hanyateguran yang diberikan pihakterkait tanpa ada tindakan te-gas. Kapolda Sulut Brigjen PolDrs Dicky D Atotoy, melaluiKabid Humas AKBP DennyAdare STh saat dikonfirmasiwartawan menegaskan, pihak-nya bersama stakeholderakan melakukan operasi ber-sama, dan dihimbau kepadapengusaha hiburan malamagar menaati aturan ketentuanyang berlaku selama bulanpuasa. Hal itu untuk menghor-mati warga yang menjalankanibadah puasa, karena Kepo-lisian dan Pemerintah menja-min penuh pelaksanaan pua-sa hingga hari H Idul Fitri.

“Diminta aturan itu ditaati,karena ketentuan telah dike-luarkan untuk ditatati bersama.Yang pasti kalau aturan yangada tidak diindahkan, makapihak terkait akan mengambiltindakan tegas. Apalagi jikaterjadi gangguan Kamtibmas,maka kami akan melakukanproses. Untuk warga juga kamihimbau, agar tetap menyerah-kan sepenuhnya kepada apa-rat hukum,” tegasnya.(erel)

SAAT ini tim penyidik Kejari Manado masihterkendala lamanya hasil audit dari pihak BPKP.(foto: ist)

Page 6: 13 Agustus 2012

SENIN13 AGUSTUS 2012

HASIL PELAKSANAANTOMOHON

INTERNASIONALFLOWER FESTIVAL 2012

LOMBA FLOAT (KENDARAAN HIAS)Juara I : FKUB, TomohonJuara II : Kabupaten, MinselJuara III : Kota Pagar Alam, Sumbar

KONTES RATU BUNGAJuara I : Sisca Venessa Iskandar,

Kota Padang SumbarJuara II : Lydia Juliana Rumangkang, MinselJuara III : Megia, Cilegon BantenJuara IV :Dianita Permata Sari, JaktimJuara V : Ruth Karlita Linri, Jakbar

LOMBA KULINERJuara I : Kelurahan Kinilow IJuara II : Kelurahan Tara-tara IJuara III : Kelurahan Walian

LOMBA CEMILAN KERINGJuara I : Kelurahan Kinilow IJuara II : Kelurahan LansotJuara III : Kelurahan Kamasi I

LOMBA MERANGKAI BUNGAJuara I : Kelurahan LansotJuara II : Kelurahan Walian IIJuara III : Kelurahan Kakaskasen II

LOMBA BUNGA CANTIKJuara I : Kelurahan LansotJuara II : Kelurahan Woloan IJuara III : Kelurahan Matani II

LOMBA STAND PAMERANJuara I : CitralandJuara II : KONIJuara III : Pratama KalimantanJuara Favavorit : Batu Nona Resort

Festival Seni dan Budaya

TARI MAENGKETJuara I : Kendis Wanua, RurukanJuara II : Rondozen Umbanua, Kakaskasen IIJuara III : SMAN 2, Tara-tara III

MUSIK BAMBUJuara I : Orion, Kakaskasen IIIJuara II : Nada Berlian, Kakaskasen II

TARI KREASI BARU TINGKAT SEKOLAHJuara I : SD GMIM, KinilowJuara II : SD Katolik I St YohanesJuara III : SD Katolik Santa Clara

TARIAN MA’ZANIJuara I : Kelurahan RurukanJuara II : Kelurahan KumelembuaiJuara III : Kelurahan Rurukan I

Musik Kolintang Tingkat SekolahJuara I : SMP Katolik Gonzaga TomohonJuara II : SMK Katolik St Familia TomohonJuara III : SMP Katolik Stella Maris Tomohon

MUSIK KOLINTANG UMUMJuara I : SMK Katolik St Familia TomohonJuara II : SMP Katolikl Gonzaga TomohonJuara III : Kelurahan Walian Tomohon

TARI MAENGKET TINGKAT SEKOLAHJuara I : SMP Kristen WoloanJuara II : SMP Frater Don Bosco TomohonJuara III : SMK Negeri 1 Tomohon

TARI KREASI BARU UMUMJuara I : SMP Katolik Stella Maris TomohonJuara II : SMK Kristen 2 TomohonJuara III : SMA Kosgoro Tumatangtang Tomohon RETRIBUSI yang ditagih oknum Dishub yang

dilakukan tanpa menggunakan karcis.(foto: rommy/sk)

Penentuanakhir bagiJWS-Ivansa

Tondano—Intensitasteka-teki siapa calonBupati dari PDIP untukmaju dalam Pilkada Mi-nahasa 12 Desembermendatang, diprediksikanakan semakin ketat hinggapada tahap penetapancalon yang nantinya akandiumumkan secara resmi dikantor PDIP Sulut.Demikian dikatakanSekretaris PDIP SulutFrangky Wongkar kepadaSwara Kita, Minggu (12/8)kemarin.

Sebelumnya juga menu-rut Wongkar bahwa pene-tapan dengan sekaligusdeklarasi calon akandilakukan secara terpisah.Dimana untuk penetapandilakukan pada pecankedua bulan Agustus inidan untuk deklarasi calondilakukan pada Septemberpekan ke dua. “Semuanyasudah terjadwal denganbaik, dan sejauh ini prosesyang kami lakukan adalahproses yang berdasarkanaturan partai yang ada,dibawah pengawasan PDIP

pusat. Segala sesuatu yangkita lakukan itu berda-sarkan arahan pusat dankerja tim yang ada didaerah, sehingga rencanayang sudah terstruktur inimenjadi sebuah hal yangpatut kita akui,” ujarWongkar.

Wongkar ketika ditanyatentang munculnya duacalon dalam perebutankursi Bupati yakni JantjeWowiling Sajouw (JWS)dan Ivan Sarundajang(Ivansa), dirinya pun eng-gan berkomentar banyak.Menurutnya, semua caloncukup berpeluang. “Semuacalon itu sangat berpeluangdan kita tidak mau ber-spekulasi ataupun menga-takan dan memprediksikanbahwa calon si A sangatkuat. Untuk itu kita lihatsaja nanti tentang adanyapenetapan ini,” ujarWongkar.

Sementara itu sumberresmi yang layak diperca-yai kepada harian inimengatakan bahwa untukhasil penetapan calon

Bupati hasil penilaian daritim pusat, itu sudah ada.Namun untuk penyam-paiannya akan dilakukansecara menyeluruh ke me-dia masa. “Hasilnya sudahada dan pasti akan disam-paikan, bukan saya yangberkapasitas mengatakansecara keseluruhan tentanghasil ini, ada orangnya.Dan sesuai dengan arahantim pusat, bahwa penyam-paian hasil rapat tersebutapapun yang terjadi harusdisampaikan dan wajibuntuk dimenangkan calonyang sudah siap mengem-bangkan partai tersebut,”ujar sumber resmi yangmeminta agar namanyatidak dikorankan.

Menariknya ketikadilempar pertanyaanseputar tentang dua calonkuat diantaranya JWS danIvansa, anggota Legislatoritu memastikan bahwakeduanya adalah calonkuat, dan jawabannyasudah ada diantara keduacalon tersebut. “Kalaumenurut anda siapa?Jawabannya sudah jelasada,” singkatnya sembarimelempar senyum khasanggota dewan yang sangatdekat dengan wartawanitu.(erka)

PENUTUPAN TIFF 2012

PENGEMBANGAN BUNGA

Pemkot cari 3 ribu hektarT o m o h o n — P e m k o t

Tomohon melalui DinasKoperasi dan UMKM KotaTomohon akan berupayamencari lahan seluas 3 ribuhektar untuk pengembanganbunga asli Kota Tomohon.“Kedepan kita akan lebihmembutuhkan banyak bungakarena rencananya agendaTomohon Internasional FlowerFestival (TIFF) ini akandilaksanakan setiap setahunsekali. Untuk itu,pengembangan bunga ini akankita upaya lewat UKM,” ujarKepala Diskop dan UMKMKota Tomohon, RonnyLumowa SSos kepadawartawan belum lama ini.

Dikatakan Lumowa,pengembangan bunga ini akanmelibatkan Bank Indonesia

(BI). Oleh BI akan meneruskanke pihak perbankan yangmasuk dalam BUMN danBUMD. “Nanti BI yang akanmenfasilitasi pengembanganbunga ini lewat pihakperbankan dimana kita akanusulkan sebanyak 3 ribuhektar,” tambah Lumowa.

Sementara itu, SekretarisKota Tomohon, DR ArnoldPoli SH MAP, menegaskanpemerintah kini terus menjajakikerjasama dengan negara luar,seperti Korea Selatan (Korsel)agar bunga yang ditanam petanidapat dijual, dalam menopangperekonomian. “Tomohonsudah membuktikan mampuuntuk menyediakan bungadalam menyelenggarakan TIFF,tak sekadar nama saja sebagaiKota Bunga. Jadi, sekarang

Wongkar: Pekan inilangsung ditetapkan

NAMPAK Walikota Tomohon saat memberikan hadiah kepada Ratu Bunga asalPadang pada akhir pekan lalu saat penutupan TIFF.(foto:ist)

Eman harapkan kedepanbanyak yang berpartisipasi

Tomohon—Sabtu (11/8) akhir pekan lalu,bertempat di lapangan eksRindam KecamatanTomohon Utara, PemkotTomohon secara resmimenutup pelaksanakaaniven Tomohon Interna-tional Flower Festival(TIFF) yang menyuguh-kan berbagai kegiatanberupa Tournament ofFlower (ToF), KontesRatu Bunga, Pameran,Pagelaran Seni dan Bu-daya, Mandi Bunga danRekor MURI Salib Bungaterbesar. Closing cer-emony TIFF disemarakandengan pesta kembangapi sekaligus penyerahanhadiah kepada parapemenang. “Terima kasihatas partisipasi dan du-kungan semua pihak se-hingga seluruh rangkaianacara TIFF ini bisa ber-jalan sukses dan lancar.Semua ini berkat duku-ngan dari masyarakatKota Tomohon,” kataWalikota Tomohon,Jimmy F Eman SE Ak.

Kedepan, Eman ber-harap penyelenggaraanTIFF akan semakinbanyak yang berpartisi-pasi. Hal ini agar duniapariwisata Kota Tomohonterus berkembang selaintentunya potensi pertani-an yang dimiliki KotaTomohon. “Iven ini kamirencanakan akan menjadiagenda tahunan,” tutur-nya.

Eman juga menam-bahkan secara umumpelaksanaan TIFF 2012telah berlangsung secara

spektakuler, sukses danmembanggakan. Olehkarena itu, dirinya meng-ucapkan banyak terimakasih kepada seluruhkomponen masyarakatKota Tomohon atas par-tisipasi menjaga keinda-han dan kenyamananselama pelaksanaan rang-kaian acara TIFF 2012yang telah berlangsungdengan baik dan sukses.“Dengan terlaksananyafestival bunga Internas-ional tahun 2012, makaakan terus meningkatkandan memantapkan jalinankerjasama antarapemerintah kota denganpihak-pihak swasta danorganisasi lainnya dalammemacu pembangunan,”katanya.

Sementara itu, KetuaPanitia TIFF DR ArnoldPoli SH MAP dalam lapo-rannya, Poli mengatakanbahwa tujuan penyeleng-garaan acara ini adalahagar bertumbuhnya usahapariwisata dan mening-katnya usaha florikulturakhususnya bunga yangpada gilirannya dapatmeningkatkan ekonomimasyarakat serta agarKota Tomohon semakindikenal.

“Tournament of Flower(ToF) atau aparadekendaraan hias bertarafinternasional 8 Agustus2012 dengan pesertaberjumlah 36 yang terdiriNegara sahabat 5 peserta,kementerian 2 peserta,kota/kabupaten 13peserta, BUMN/BUMD 4peserta, swasta 9 peserta

dan yayasan 3 peserta dansebagai pemenang Juara IFloat FKUB, Juara IIfloat Minsel, Juara IIIPagar Alam, Juara FavoritFloat Batu Nona Resort,”urai Poli.

Sedangkan untuk Pame-ran Pariwisata, Perdaga-ngan Investasi dan Flori-kultura (TITEX) yangdilaksanakan sejak tang-gal 8 hingga 12 Agustusberjumlah 39 stand yangterdiri dari Kementerian 1peserta, kabupaten/kota 9peserta, swasta 17peserta, BUMN 1 peserta,Bank 3 peserta UMKM 8peserta. Festival SeniBudaya Nusantara 8-11Agustus 2012 diikuti 57peserta.

Beliau juga meng-ucapkan terima kasih danpenghargaan serta apre-siasi yang tinggi kepadasemua pihak yang telahmendukung terlaksananyaTIFF 2012.(gebe)

sementara ditindaklanjuti untukkerjasama dengan negarasahabat, agar bunga yangditanam petani Tomohon, dapatdijual ke luar negeri,” katanya.

Pembicaraan dengan investordari Korea Selatan, menurutKetua Panitia TIFF 2012 initerus dijajaki, dan jika jadidilaksanakan maka dapatmensejahterakan rakyat dalamkurun waktu singkat. “Belumada kerjasama saja denganpihak luar, sudah adamasyarakat yang mampumeraup penghasilan hinggasepuluh juta rupiah dari hasilmenanam dan menjual bunga.Jika sudah ada kerjasama,maka income pastibertambah, ada pendapatanjuga untuk devisa negara,”ungkapnya.(gebe)

ASPIRASI

Pos Dishub di Tataaran dituding lakukan pungliTo n d a n o — L e m a h n y a

sistem pengawasan keuangandi berbagai sumber PAD yangdikelolah SKPD, tenyatamenjadi peluang bagi paraoknum untuk melakukantindakan diluar aturan yangada. Buktinya dalampenarikan retribusi bagi parakendaraan barang yang masukkeluar Kota Tondano tepatnyadi daerah Tataaran PatarKecamatan Tondano Selatandan di Desa TanawangkoKecamatan Tombariri.

Para sopir angkutan barangsering mengeluh denganpraktek yang mereka lakukan.Pasalnya, mereka mengakuikalau mereka tidak menerimakarcis untuk retribusi masukKota Tondano atau di wilayahMinahasa. “Terus terang kitatidak mengambil ataumenerima karcis yang berasaldari para petugas DLLAJ yangditugaskan. Mereka hanyamenerima uang dari kami. Itupun bervariasi ada yangRp3.000- Rp5.000,” ujar RinoLaluyan, sopir truck yang muat

barang kebutuhan pokokrumah tangga yang dariManado menuju Kawangkoankepada Swara Kita, Minggu(12/8) kemarin.

Hal senada juga dikatakanJoppy Kountul sopir angkutanbarang yang mengaku setiaphari melakukan tugas keLangowan untuk mengantarbarang. Menurutnya memangkalau melintasi di kawasanTataaran Patar, dirinya wajibmembayar uang retribusi tanpamenerima bukti karcis resmidari Dinas Perhubungan

(Dishub) Minahasa. “Memangini sudah menjadi kewajiban,tetapi tidak dipungkiri kalaukami tidak sama sekalimenerima karcis resmi daripetugas di lapangan. Itupunsudah lama sekali praktektersebut terus berlangsung,”ujarnya

Sementara itu, ketika dikon-firmasi ke Kepala DishubMinahasa Maudy Lontaan SHvia HP, gagal lantaran tidakdiaktifkan. Begitupun ketikadilakukan dengan cara mengi-rim SMS ke no 081340707***

tidak ada balasan.Kondisi ini rupanya menjadi

bulan-bulanan dari parapemerhati pemerintahanMinahasa.

Jeffery Sagay SH mengata-kan bahwa ketika tidak adapengawasan terhadap praktekpenarikan retribusi ini makasudah tentunya memberikanindikasi bahwa pengawasan-nya sangat lemat, ini menjadisesuatu yang harus diperhati-kan. “Kalau sudah tidak adayang memberikan karcis, ituberarti akan sangat lemahpengawasannya karena bisasaja dalam hasil pendapatan perhari dalam rekapitulasianggaran pendapatan semen-tara pada hari itu, pergeseranatau pencatatan anggaran bisajadi dimanipulasi. Untuk itumemang pengawasan maupunkajian tentang penarikanretribusi tersebut, harusdilakukan secara baik danbenar. Jangan sampai dalampenerapan system pengawasandalam anggaran sangatkurang,” ujar Sagay.(erka)

Page 7: 13 Agustus 2012

SENIN13 AGUSTUS 2012

MaRon pimpin ibadah diJemaat GMIM Imanuel Tombatu

Airmadidi—Iven ber-gengsi Tomohon Interna-sional Flower Festival2012 yang diselenggarakandi Kota Tomohon, sejakSelasa-Minggu (8-12/8),menjadi salah satu buktimendunianya objek wisataBatu Nona Resort &Watersport di Kema IIIKecamatan Kema Minutyang dikelola srikandiMinut Fransisca MTuwaidan (FMT), yangikut dalam ajang bergengsitersebut sebagai estinasimenunjang wisata Sulut.

Hal itu bisa dilihat, de-ngan disabetnya sejumlahpenghargaan oleh tim BatuNona Resort, dimana dariseluruh stand dan floatkendaraan hias yang me-meriahkan kegiatan inisejak awal, rombongan Ba-tu Nona tampil memukau.

“Ini merupakan iveninternasional pertama yangdiikuti dan kami bersykur,wisata Batu Nona yangmenjadi andalan Minut,bisa keluar sebagai juaradan dilirik oleh duniainternasional,” tutur FMT

selaku pemilik danpengelola wisata BatuNona.

Untuk kategori, float ataukendaraan hias batu nonamendapat juara favoritsementara untuk standpembangunan mendapatjuara. “Dipilihnya BatuNona, karena keuninak dannilai sejarah yangterkandung dari pulauwisata itu,” tutur salah satujuri saat menyerahkanhadiah kepada FMT, Sabtu(11/8) di Kota Tomohon.

Sementara itu, FMT

Amurang—Partai NasdemKabupaten Minsel secararesmi telah mendaftar sebagaisalah satu partai politik yangakan bertarung dalam pemi-lihan legislatif akan datang.Pendaftaran dilakukan, Jumat(10/8) lalu di KPUD Minsel.

Pendaftaran tersebut dpim-pin langsung oleh Ketua DPDPartai NasDem Minsel SuzyMH Mononimbar SPi didam-pingi Wakil Ketua ReckyKeintjem, Sekretaris RudyMamahit, Wakil SekretarisHesky Kumajas, BendaharaVeronica Eman,Ketua DewanPembina Godlif Saroinsong

serta seluruh Ketua DPCPartai NasDem se-Minsel.Dengan membawa sejumlahberkas adminisrasi kepeng-urusan Kabupaten dan 17Kecamatan serta datakeanggotaan partai NasDemMinsel. Mononimbar sangatoptimis Partai NasdemMinsel akan lolos ferivikasidi KPUD Minsel.

“Kami optimis partaiNasDem yang mengusungtema ‘Gerakan Perubahan’dapat lolos verifikasi,bahkandapat memenangkan pemilu2014 nanti,” ujar Mononim-bar.(esem/mm)

Amurang—Sebagianwarga Desa TumaluntungKecamatan Tareran meng-ancam akan mempolisikanhukumtua TumaluntungMax Lambonan. Pasalnya,diduga kuat hukumtuamerekayasa dokumenpelantikan BPD Tumalun-tung, yang disahkan olehCamat Tareran.

Sebagaimana yang diung-kapkan ketua KerukunanMahasiswa Pemerhati(KMP) Minsel sekaligusselaku tokoh pemuda Tu-maluntung Jendry Mandey,menurutnya pelantikan

BPD Tumaluntung yangkontroversi mengakibat-kan kesenjangan terjadi dimasyarakat di desaTumaluntung karenapelantikan BPD tanpamelalui proses musya-warah yang merupakanamanat Pancasila danperaturan Daerah (Perda).

“Sangat disayangkantindakan konspirasi yang dibuat hukumtua Max Lam-bonan dengan orang-orang-nya yang mengunakantangan besi mereka denganmengeluarkan SK tanpamengikuti mekanisme

musyawara sesuai PERDAKab. MINSEL no 16 Tahun2007 BAB 4 sampai BAB5 yang merupakan Turunanlanjutan dari PP no 72 tahun2005 pasal 42,” ujarnya.

Lanjut dikatakannya,informasi yang diterimadirinya dari masyarakatbahwa tidak perna ada rapatmusyawara jaga untuk me-ngutus delegasi ke musy-awaraH penetapan anggotaBPD dan MusyawaraPenetapan BPD tidak pernadi buat. “Masyarakat herankenapa pemerintahKabupaten Minsel telah

melantik BPD Tumalun-tung?. inikan namanyapembohongan Publik, inisudah pembohongan padamasyarakat, dimanahukumtua hanya memilihdan mengangkat sendiriBPD. Kami mendesak agaraparat hukum mengusutpemalsuan surat pelantikanBPD Tumaluntung yangjuga melibatkan Camatsetempat,” tegas Mandey.

Sementara itu, Asisten IPemkab Minsel DrsDanny Rindengan yangdikonfirmasi mengatakan,setiap aspirasi darimasyarakat akan pihaknyatindaklanjuti. “Saya akancek dan koordinasidengan instansi terkaitbeserta camat,” singkatRindengan.(esem/mm)

berjanji kedepan akanmelakukan pembenahandan memajukan wisataSulut khususnya Minut,demi kemajuanmasyarakat. “Membangunwisata merupakan misimengangkat citra dankehidupan masyarakat,tentunya terimakasihuntuk dukungan doa dansupport dari semua pihakhingga Batu Nona mampumenjelma menjadi salahsatu objek wisata, se-hingga dapat memberikanyang terbaik,” ungkap

Diduga melakukan pemalsuansurat pelantikan anggota BPD

POLITIKAPartai Nasdem Minselresmi mendaftar di KPUD

PERAYAAN Hari Ulang Tahun (HUT) ke-18Jemaat GMIM Wilayah Tombatu Timur yangdilaksanakan di Jemaat GMIM Syalom EsandomSabtu (11/8) akhir pekan lalu, benar-benarberkesan. Pasalnya, orang nomor 2 di Sulut DrDjouhari Kansil MPd memberikan perhatian lebihbagi jemaat dengan mendatangi langsung danberibadah bersama jemaat.

Kedatangan Wagub, ditemani langsung Pnt drMaxi Rein Rondonuwu DHSM (MaRon) yangselanjutnya pada Minggu (12/8) kemarin, memimpinibadah di jemaat Imanuel Tombatu sebagai khadim.“Kita harus selalu menyampaikan kebenaran FirmanTuhan ke seluruh penjuru negeri,” pesan MaRon.

Sementara itu, Wakil Gubernur Sulut dalamkesempatannya juga bepesan agar jemaat di wilayahTombatu Timur untuk tidak lupa memberdayakanbudaya mapalus di jemaatnya. “Berpartispasimembangun daerah Sulut lebih khusus Mitra dalamberbagai aspek,” ujar Kansil.

Pada kesempatan tersebut, Ketua Panitia HUTke-18 Jemaat Wilayah Tombatu Timur Ny MerryRondonuwu-Rumbay juga menyerahkan berbagaihadiah kepada pemenang lomba yang telahdilaksanakan serta peniupan lilin HUT ke-18.(try19/mm)

Warga Suluun Tarerankeluhkan pelayanan PLN

PERUSAHAAN Listrik Negara (PLN)pelayanannya kembali dikeluhkan oleh warga yangada di Suluun Tareran. Pasalnya, selama dua harilistri dipadamkan oleg PLN tanpa adapemberitahuan atau sosialisasi di masyarakat.

Sebagaimana yang dikatakan Jeffry Rau ST selakutokoh masyarakat Sultra, bahwa hal ini merupakanbentuk diskriminasi dimana yang terjadi pemadamanhanya di wilayah ini tetapi wilayah lain tidakdemikian. “Kami masih bertanya-tanya apakah adakendala teknis atau karena banyak pelanggandikecamtan Sultra menunggak pembayaran listrik,padahal saat sore sampai malam hari listrik sangatdibutuhkan untuk membersihkan cengkeh dimanasaat ini masih dalam musim pemetikan cengkeh,ujarnya. Hal senada diungkapkan Henli Tuela, KetuaKNPI Sultra, Kepala cabang PLN Amurang harusbertanggungjawab dengan pemadaman yang terjaditanpa ada pemberitahuan, seharusnya saatpemadaman harusnya koordinasi dengan pemerintahkecamatan untuk mensosialisasikan tersebut kemasyarakat. “Masyarakat sudah muak denganbanyaknya alasan yg mengada-ngada yangdisampaikan oleh PLN sehingga kami pesimiskeluhan ini bisa ditindaklanjuti karena PLN sekarangsudah masa bodoh dengan keluhan masyarakat,”harap Tuela, sembari meminta perhatian seriusPLN.(esem/mm)

Jalan Kantor Dekab Mitrarusak dan sempit

PERPINDAHAN kantor Dewan Kabupaten(Dekab) Minahasa Tenggara (Mitra) yang saat inidi Kelurahan Wawali Kecamatan Ratahan hinggakini masih memprihatinkan.

Ini tak lain karena kondisi jalan masuk ke kantorperwakilan rakyat itu masih rusak dan sempit.Akibatnya, sejumlah warga Mitra yang akanmenyalurkan aspirasi kepada anggota dewansedikit terhalang oleh kondisi jalan menuju lokasitersebut yang jaraknya sekitar 2 kilometer daripemukiman penduduk itu. “Lebih parahnya lagisarana transportasi menuju ke lokasi jalan tersebutsangat susah ditemui,” keluh Marfil Kawulusanwarga. Kawulusan berharap, jalan menuju KantorDekab Mitra dapat diperbaiki dalam waktu dekat.“Kondisi jalan seperti ini sangatlah rawankecelakaan dan hanya bisa dilintasi satukendaraan saja,” tambahnya.(try19/mm)

WAKIL Gubernur Sulut Dr Djouhari Kansilbersama dr Maxi Rein Rondonuwu sesaat sebelummeniup lilin HUT dalam ibadah di GMIM ImanuelTombatu.(foto :devon/sk)

Float kendaraan hias & stand sabet juaraBatu Nona tampil memukau di TIFF 2012

BATU Nona Resort & Watersport tampil fantastisdiajang TIFF 2012, tak tanggung-tanggung juara favorit danjuara III disabet objek wisata ini. Tampak FMT (ketiga darikiri) saat menerima hadiah.(foto: ist)

FMT yang juga anggotaDekab Minut

ini.(SEMADTORIAL/eres/mm)

Warga ancam polisikanHukumtua Tumaluntung

Airmadidi—Ketidakseriusan Bupati Minut DrsSompie Singal MBA,dalam memberikan sanksibagi bawahannya yangtidak loyal menjalankantugas dan fungsinya,khususnya terhadap empatpejabat yang terbang keluar negeri, dengan hanyamecopot jabatan merekasementara, bisa menjadidampak buruk bagi perja-lanan roda pemerintahanMinut kedepan.

Pasalnya, sejumlah pe-jabat mulai mengeluhkanmasalah ini, karena ku-rangnya ketegasan dariseorang pimpinan. “Inianeh, sudah jelas-jelas Pe-gawai Negeri Sipil (PNS)itu harus memenuhi aturanbaru boleh berangkat keLuar Negeri, akan tetapimalah dibiarkan melanggaraturan. Semua pejabatsama, harusnya tidak adatebang pilih,” ungkapsejumlah pejabat yangenggan dikorankan namanya.

Jika masalah ini terusdibiarkan, kedepan akan ada

pejabat-pejabat lain yangbisa melakukan hal seperti itukarena tidak ada sanksi jelasdari pimpinan. “BagaimanaMinut mau maju, kalaumodel pemerintahaannyaseperti ini. Apa lagi, pelaya-nan kepada masyarakat jaditerganggu,” tutur Akbar Panewarga Airmadidi yangdiiyakan Cici Karamoypanglima milisi waraney.Mengenai masalah tersebut,sebelumnya Bupati DrsSompie Singal MBA menga-takan jika keberangkatankeempat pejabat tersebutsudah mendapat izin darinya,dan tentang Plh jabatan me-reka itu hanya dilakukan se-mentara dan akan dikemba-likan setelah mereka balik. Per-nyataan ini, bertolak belakangdengan apa yang dikatakanSekkab Drs JA Rumambi, jikakeempat pejabat tersebut yakniAsisten I Marthino DengahSH, Kepala Inspektorat DraMarieke Dengah, KabagUmum Royek Kodoati danBendahara Sekretariat, tidakmemiliki izin ke LuarNegeri.(eres/mm)

DISIPLIN

Bupati Minut semakindianggap lemah

LPPD CHOIR

Tiga gelar diraih berkatdukungan Tetty Paruntu

A m u r a n g — L e m b a g aPendidikan Pesparawi Daerah(LPPD) Choir Pemkab Minselboleh berbangga dengan hasilyang sangat maksimal. Dima-na, 3 penghargaan sekaligusberhasil diraih dalam ajang BaliInternasional Choir 2012 pekanlalu, di Denpasar Bali. Tigagelar yang diperoleh tersebutdiyakini berkat dukunganlangsung Bupati MinselChristiany ‘Tetty’ Paruntu.

Hal tersebut diungkapkanoleh Ketua Rombongan LPPDMinsel Drs Jemmy Robotkepada Swara Kita akhir pekanlalu. “Kami mendapatkan 3penghargaan yakni GoldMedal, Perfomance Terbaik,dan Conductor terbaik yakniSwingly Sondakh. Inimerupakan salah satu prestasi

terbaik pertama kami, dan inijuga tak lepas dari peran sertaBupati Minsel Christiany‘Tetty’ Paruntu yang mendu-kung LPPD Minsel,” tukasnya.

Sementara itu, Ketua PanitiaLPPD Minsel Robby SangkoyMPd menyampaikan banyakterima kasih atas dukungan dandoa masyarakat Minsel sehinggaLPPD Choir Minsel bisa mem-bawa pulang 3 penghargaan.“Terima kasih kepada semuayang terlibat, baik secara lang-sung maupun lewat bantuan dana,dan terima kasih kepada tim ChoirLPPD Minsel yang dengan kerja kerasbisa berhasil dengan hasil yang sangatmaksimal,” ucap Sangkoy, yang taklupa pula mengucapkan terma kasihkepada rakyat Minsel yang telahmendukung lewat doa.(SEMAD-TORIAL/esem/mm)

PERTANIAN

Petani di Mitradilatih agribisnis

R a t a h a n — U n t u kmendongkrak peningkatanproduksi beras di wilayahMinahasa Tenggara (Mitra),pihak pengelola PNPM-MDMitra melalui Pokja RuangBelajar Masyarakat (RBM)melaksanakan pelatihanagribisnis pertanian tanamanpadi kepada pihak penyuluhdan petani di Mitra yangberakhir akhir pekan lalu.

Ketua Pokja RBMKabupaten Mitra JantjeTompunu menyatakan,kegiatan ini diharapkan akanmenyiapkan petani-petaniyang memiliki kemampuandalam mengelola budidaya

tanaman padi dan memilikikemampuan untuk mema-sarkan tanaman yangdihasilkan.

“Selesai pelatihan ini,Pokja RBM akanmenyerahkan ke BP4Kuntuk mendampingi pro-gram ini, sehingga petanitidak lupa dengan teknik dancara-cara pengelolaan dalampenanaman tanaman padi,”ujar Tompunu.

Diketahui, peserta terdiridari 2 orang perwakilanpenyuluh dan 4 orangperwakilan dari kelompoktani yang ada di masing-masing kecamatan.(try19/

Page 8: 13 Agustus 2012

SENIN13 AGUSTUS 2012

Pemkab buka peluang bagihamba Tuhan raih gelar S2

SALAH satu komitmen Pemkab Sitaro yaknimemajukan bidang pendidikan dan pelayanan,buktinya pemerintah daerah membuka peluangbagi hamba Tuhan untuk merengkuh gelar Strata2 pendidikan teologi, setelah dijalinnya kerjasamadengan Sekolah Tinggi Teologi (STT) Bethesda,Bekasi. “Akhir minggu lalu kita kedatangan tamudari STT Bethesda. Kunjungan mereka dalamrangka menjalin kerjasama, untuk memberipeluang bagi hamba Tuhan dan masyarakatmengambil gelar S2 bidang teologi,” kata AsistenII Sekda, Herry Lano SE MM, Minggu (12/8)kemarin. Menurutnya, kesempatan tersebut dibukaluas tidak hanya bagi hamba Tuhan dari denominasiGMIST. Sebab dikatakannya, siapa saja pendetaataupun masyarakat yang berkeinginan melanjutkanpendidikan S2-nya, akan difasilitasi pemerintah.“Ada sebagian pejabat juga akan ikut pendidikanitu, tentunya yang penting syaratnya memiliki latarbelakang yang sesuai dengan gelar bidang teologi,”tandasnya. Sementara itu, Ketua STT Bethesda, PdtOrpa Mamondole-Luas MTh, mengapresiasi upayapemerintah daerah. “Dimana STT Bethesda Bekasibukan sekedar lembaga pendidikan umum yangmenghasilkan akademisi bidang teologi, tapi kita jugamemiliki fokus yang tinggi terhadap perkembanganpelayanan rohani kepada masyarakat. Rupanya visiini sejalan dengan niat Pemkab Sitaro dalammembantu perkembangan iman masyarakat,” tukasLuas. Bupati Toni Supit berharap, dengan adanyakerjasama tersebut akan menumbuhkembangkanbidang pelayanan kerohanian bagi masyarakat.“Dengan kerjasama ini, diharapkan akan semakinmengembangkan bidang pelayanan kerohanian bagiwarga,” tandas bupati.(esge)

Bupati himbau maknaibulan suci Ramadhan

SETELAH menghadiri Safari Ramadhan danberbuka puasa berdama dengan umat muslim se-Siau beberapa waktu lalu, kali ini bertempat diMesjid Al-Hidayah Bupati Sitaro Toni Supit SEMM berkesempatan mengikuti kegiatan yangsama diwilayah Tagulandang.

Kegiatan tersebut turut diikuti Staf Ahli, paraAsisten Sekda, Kepala Badan Kesbangpol danLinmas, Perwira Penghubung, Camat, Lurah,Kapitalau se-Tagulndng serta dihadiri oleh seluruhumat muslim wilayah Tagulandang. Dandikesempatan itu juga, bupati memberikan bantuanpendidikan bagi 10 siswa dan juga secara simbolismenyerahkan Jaminan Kesehatan Daerah(Jamkesda). “Seperti kita tahu bersama umat Mus-lim telah memberikan warna yang melengkapikeberagamaan, dengan mengambil bagian dalampembangunan di daerah ini, buktinya hingga saatini kerukunan senantiasa tercipta berkat toleransiyang tinggi dalam kesadaran dan kebersamaan,” kataSupit. Lanjut dia, sehingga momentum bulan suciRamadhan ini marilah kita perbanyak amal ibadahserta memaknai bulan suci dengan menciptakansikap saling menghargai dan menghormati.“Pemerintah daerah akan terus mendukung umatmuslim sebagai bagian yang tak terpisahkan dalammenjalankan amanat iman, dan dalam menyambutbulan suci Ramadhan 1433 Hijriah umat muslimmemberikan hikmah serta motivasi iman, sehinggabenar-benar dimaknai,” ujarnya.(esge)

WALIKOTA Bitung Hanny Sondakh memaparkan tata ruang Kota Bitung di Kementerian Perumahan Rakyat.(foto: ist)

ANGGARAN PILKADA SITARO

50 hektar kawasan hutankonservasi hangus terbakar

Diduga sengaja dibakar, api menjalar dari Kuala KecilBitung—Kembali lagi,

kawasan Hutan Konservasiyang dijaga oleh Kemen-terian Kehutanan RI yaituCagar Alam Duasudaradan Taman Wisata AlamBatuputih terbakar. Keba-karan yang dimulai padaKamis pekan yang lalu itukini sudah menghanguskan50 Ha kawasan Hutan yangdipenuhi denga alang-alang serta beberapa areahutan inti. Hal ini diung-kapkan oleh salah satupemerhati Lingkungan dariBatuputih, Alfons Wodi.

“Lokasi kejadiankebakaran masih di titikyang selama ini menjadilangganan kebakaran yakniKuala Kecil dan yangditakutkan saat ini, api

sudah menjalar ke kawasanhutan yang penuh pohonkayu,” katanya.

Sementara diungkap-kannya jika aksi pemada-man sendiri masih dilaku-kan secara manual denganmenggunakan jetsutter.“Ada 15 orang personilManggala Agni BKSDASulut dan 2 personilpetugas KSDA berusahauntuk memadamkan api,tapi usaha tersebut belummenunjukkan hasil, karenaapi masih terus menyaladan menjalar mengikutiarah angin yang siang tadibertiup begitu kencang,”katanya.

Diapun menjelaskan jikapihaknya saat ini se-mentara melakukan pen-

cegahan kebakaran meluasdengan melakukan sekatbakar. “Tapi karena ter-batasnya peralatan dan or-ang sehingga sekat bakaryang kami buat belumefektif,” katanya.

Beberapa orang, lanjutWodi menduga kejadianini karena dibakar orang.“Ada warga yang mendugajika kebaran TWA Batu-putih disengaja, mengingattitik api selalu bermula darilokasi yang sama ketikaterjadi kebaran,” katanya.

Sementara itu, KepalaResort Cagar AlamDuasudara dan TWABatuangus FransPorawouw saatdikonfrimasi menjelaskanjika ada sekitar 50 Ha

hutan konservasi yangterbakar. “Untuk CagarAlam Duasudara sendiriada sekitar 20 Hektar dikawasan patar, sementaradi TWA Batuputih sekitar30 Ha berada di kawasanKuala Kecil,” jelasnya.

Dikatakannya upayameminimalisir kebakarantersebut telah dilakukandengan menurunkanPersonil Manggala Agniatau petugas kebakaranhutan yang terdiri daripetugas sampai denganmasyarakat.

“Yang terbakar adalahalang-alang namun jikatidak dilakukan pencega-han akan merambat kebagian hutan inti,”ungkapPorawouw.(wepe/mm)

Bitung—Pembahasanmengenai harga pembuatanKartu Tanda Pendudukelektronik (e-KTP) di DekotBitung lewat Komisi Amasih alot.

“Angka Rp75 ribu rupiahmasih terlalu besar, sehinggakami bersepakat jikaditurunkan menjadi Rp35ribu rupiah agar masyarakattidak terbebani dengan e-KTP ini,” jelas Ketua Ko-misi A Viktor Tatanude.

Sementara menanggapi haltersebut, Kepala DinasKependudukan dan CatatanSipil Bitung Drs WelemMuaya sedikit berbedapendapat dengan legislatorBitung ini. “Sebenarnya har-ga itu tidak untuk dipakaisaat ini karena semua wargaBitung sudah akan menda-patkan KTP baru dengangratis,” katanya.

Tak hanya itu, saat inipunpembuatan KTP gratismasih saja berlangsung

sampai dengan 31 Oktober.“Dengan demikian hargaRp75 ribu per KTP ini akanberlangsung pada 5 tahundepan saat orang akanmembuat KTP lagi. “Limatahun didepan diperkirakandengan Rp75 ribu rupiahmasyarakat akan mampumemilikinya,” ungkapMuaya. Jika memang akandiberlakukan pada tahun-tahun ini, tentunya wargayang kehilangan KTP atauwarga pendatang, “Harga inihanya akan berlaku bagiwarga yang kehilangan KTPatau pendatang yangmemerlukan KTP,” ungkapMuaya lagi.

Sayangnya Muanya belummampu mengungkapkanberapa ongkos cetak KTP itusesuai dengan hargapemerintah pusat. “Sayabelum mendapatkaninformasi dari pemerintahpusat berapa harga KTPini,” ungkapnya.(wepe/mm)

HARGA E-KTP

Dewan ngototRp35 ribu

Tahuna—Kepala DinasSosial Tenaga Kerja danTransmigrasi (Dinsos Na-kertrans) Sangihe Drs JhonKalendesang menghimbausemua perusahaan maupunpedagang besar yangmemperkerjakan sejumlahtenaga kerja dalam usaha-nya untuk segera merea-liasikan pembayaran Tun-jangan Hari Raya (THR)bagi setiap karyawan ataupekerja yang akan meng-hadapi hari raya keaga-maan.

“Untuk pembayaran THRbaiknya dilakukan sebelumpelaksanaan hari raya ter-sebut, menyangkut berapahari sebelum hari raya itusepenuhnya diserahkan kepihak perusahaan ataupengusaha yang ada.Namun sesuai aturan danmekanisme yang adapemberian THR tersebutwajib dilakukan H-7sebelum hari raya,” ujar

Kalendesang.Lebih lanjut Kalendesang

menegaskan bahwapemberian THR tersebutwajib diberikan sebab halini berdasarkan aturan yangdiberlakukan dalam tenagakerjaan. “Bagi perusahaanyang enggan membayarkanTHR akan dikenakan sanksitegas, sehingga diharapkanbagi karyawan yang bekerjadi perusahaan mana sajabaiknya segera malaporkanbila perusahaannyamangkir dari pembayaranTHR sebab akan dilakukantindakan tegas,” ujarnyaKalendesang kembalisambil menambahkan bah-wa saat ini sudah ada timkecil yang sudah melaku-kan pemantauan terhadaprealisasi setiap perusahaanuntuk pembayaran THRsehingga apa yang menjadikewajiban perusahaankepada karyawannya harusdiperhatikan.(esde/mm)

IDUL FITRI

Perusahaan dihimbaubayar THR tepat waktu

ADIUPAYA

Walikota paparkan tata ruang perumahan di BitungBitung—Keberhasilan

Pemerintah Kota Bitungmasuk dalam nominasi 3besar penghargaan Adi-upaya Puritama membuatWalikota Bitung HannySondakh kembalidipanggil pihak Kemen-terian Perumahan Rakyatuntuk mempresentasikankeberhasilan Kota Bitungmembangun perumahanrakyat pada akhir pekanlalu di hadapan tim juriindependen KementerianPerumahan Rakyat yangterdiri dari akademisi,LSM, pemerhati lingku-ngan, dll.

Pada presentasinya,Sondakh mengungkapkanstrategi keberhasilandalam menata tata ruangperumahan denganlangkah-langkah yang jitudan sangat terencana.“Pemerintah Kota Bitungmemberikan tanah gratiskepada pengungsi untukdidirikan rumah danmenata lingkungannyadengan baik serta bekerjasama dengan lembagainternasional yaitu Habi-tat untuk mendirikan

perumahan bagi mereka,”kata Sondakh.

Tak hanya itu, Sondakhjuga menyebutkan jikaPemkot berhasil mena-ngani masalah pengungsikorban kerusuhan ternatedan ambon dengan baik.Diapun mengatakan jikaPemkot Bitung sendiritelah berhasil merelokasi/memindahkan suatupemukiman penduduktanpa masalah yangberarti.

“Persoalan Tanah candiadalah persoalan yangbesar dahulunya, namunsyukurlah dengan kerjasama yang baik makakami mampu memberikansatuy kawasan untukditempati warga ini,”ungkapnya.

Tak hanya itu, pihaknyasendiri telah berhasilmengembangkan tata kotasesuai dengan tata ruangwilayah. “Jika ada pemu-kiman yang tidak layakhuni, pemerintah akanmenyediakan lahan untukdibangun rumah”, kataSondakh.

Pada pemaparan itu,

Sondakh didampingi Sek-retaris Kota Drs EdisonHumiang MSi, AsistenBidang PerekonomianDra Dahlia Kaeng MS,Kepala Bappeda Ir James

Rompas MSi, AsistenBidang PemerintahanFabian Kaloh SIP MSidan Kadis Sosial AudyPangemanan APMSi.(wepe/mm)

KPUD tak mauberspekulasi

Ulu Siau—Kecilnyaproyeksi dana PemilihanKepala Daerah (Pilkada)Sitaro dalam pembahasanKU-PPAS tahun 2013 untukKomisi Pemilihan UmumDaerah (KPUD) yang hanyasebesar Rp9,5 miliar, didugahanya untuk satu putaranPilkada.

Namun begitu, KetuaKPUD Sitaro, Pricylia Ba-wole SE, pada Swara KitaMinggu (12/8) siang kema-rin di ruang kerjanya menga-takan, dalam pengganggaranpemilihan pihaknya tidakbisa berspekulasi hanya satuputaran. “Kami tidak akan

berspekulasi, walaupunmengacu dari anggaranPilkada yang lalu,” tukasBawole.

Lanjut dia, usulan yangdimasukkan dari pihakKPUD guna dibahas dalamKU-PPAS itu diperkirakansebesar Rp13,5 M sudahtermasuk dua putaran sertaantisipasi adanya penam-bahan kecamatan dan jugakampung. “Usulan yangdimasukkan dari kami gunadibahas dalam KU-PPAS itudiperkirakan sebesar Rp13,5M sudah termasuk dua pu-taran serta antisipasi adanyapenambahan kecamatan danjuga kampung,” jelasnya.Namun demikian, lebihlanjut dikatakannya, anggar-an tersebut baru proyeksisehingga belum pasti. “Inikan baru proyeksi jadi masihbelum pasti berapa besaranggaran untuk KPUD nanti,biarlah itu berproses sesuaidengan prosedur serta meka-nisme yang ada,” ujarnyayang turut diiyakan salah satuanggota KPUD Fidel Ma-lumbot SSos.(esge/mm)

PRICYLIA Bawole.

Tahuna—Terhitung sejakJuni 2012 penerimah jatahberas miskin (Raskin) diKabupaten Kepulauan Sa-ngihe mengalami pengura-ngan.

Bahkan jumlah RumahTangga Sasaran (RTS) yangdikurangi oleh pemerintahpusat mencapai sekitar2.633 RTS. Hal ini diung-kapkan Kepala Bagain Eko-nomi Pemkab Sangihe DrsDjhon Damalang ketikadihubungi Swara Kita akhirpekan lalu.

“Hingga sekarang peme-rintah daerah akan berupayamempertanyakan pengura-ngan RTS Raskin di Kabu-paten Kepulauan Sangihe.Sebab sangatlah mengaget-kan dalam hitungan sete-ngah tahun perjalanan justrujatah Raskin yang ada harusmengalami penguranganmencapai ribuan RTS. Un-tuk Januari-Mei 2012 jatahRaskin di Sangihe diterimaholeh 12.251 RTS, namunterhitung sejak Juni 2012mengalami pengurangansehingga yang menerimahanya sekitar 9.618 RTS sajaatau terdapat selisih sekitar2.633 RTS,” tegas Dama-lang.

Kalau toh pada akhirnyalanjut Damalang

pengurangan RTS itu sudahsesuai dengan standar yangdiberlakukan bagi penerimaRaskin, maka pemerintahdaerah dan masyarakat akanmenerimanya, namun kalausebaliknya yang terjai makapemerintah daerah akanterus memperjuangkannya,sebab ini menyangkut hidupmasyarakat kurang mampu.“Kita tetap berharap bahwapengurangan RTS ini sudahsesuai aturan dan mekanis-me yang ada, sehingga tidakakan menimbulkan per-soalan baru,” ujar Dama-lang.

Untuk jatah Raskin setiapRTS lanjut mantan komisio-ner KPU Sangihe ini akanmendapat pembagian sbesar15 kg/RTS/bulan. “Jumlahini sendiri sudah bisamemenuhi kebutuhan daripenerima jatah Raskin, kalautoh ada kebijakan lainnya didesa atau kampung dan ber-dasarkan persetujuan bersa-ma silahkan diberlakukanselama tidak merugikanmasyarakat yang ada,”imbuhnya sambil menyatakanagar pemerintah kampung danmasyarakat tepat waktumelakukan pembayaranterhadap Raskin sehinggapenyalurannya setiap bulantidak terkendala.(esde/mm)

RASKIN SANGIHE

Jumlah penerimaberkurang 2.633 RTS

Page 9: 13 Agustus 2012

Bupati Boltim nyatakan tolakpembangunan Kantor Telkom

SENIN13 AGUSTUS 2012

Kotamobagu segeramiliki Perda

Kotamobagu—Dalamwaktu yang tidak lamalagi, Pemerintah Kota(Pemkot) Kotamobaguakan segera merencana-kan penyusunan drafRancangan PeraturanDaerah (Ranperda) ten-tang air minum.

Hal ini, terungkap da-lam rapat Panitia Khusus(Pansus) Laporan Kete-rangan Pertanggung Ja-waban (LKPJ) denganDinas Pekerjaan Umum(PU) pekan lalu.

Di manan rencana ter-sebut berkaitan dengantelah diserahkannya Pe-rusahaan Daerah Air Mi-num (PDAM) oleh Peme-rintah Kabupaten (Pem-kab) Bolaang Mongon-dow ke Pemkot Kotamo-bagu dan pengaktifankembali bak penangkapair serta Instalasi Pengo-

PERSOALAN AIR MINUMMenegaskan tidak akan memberikan IMB,dinilai rusak pemandangan Kantor Bupati

lahan Air di desa KoboKecil oleh Pemkot dalamwaktu dekat.

“Kami masih melakukankoordinasi dengan bebe-rapa instansi untuk menyu-sun draf ranperda air mi-num, mengingat kini kitamempunyai PDAM dandalam waktu dekat IPA danIn Take yang di desa KoboKecil yang akan diserahkanPemerintah Provinsi (Pem-prov),” ujar Kepala DinasPU KK, Ir Sande Dodo ke-tika dikonfirmasi wartawan.

Ditambahkanya, bahwanantinya dalam draf ter-sebut akan tertuang ten-tang kewajiban pengguna-an air bersih dan beberapaketentuan lainnya. “Untukmenarik retribusi, kita ha-rus mempunyai landasanhukum, yaitu Perda,” pung-kas Dodo.

Sementara itu, MeidyMakalalag yang juga salahsatu personil Pansus, men-dorong percepatan pem-buatan draf Ranperda airminum tersebut agar dapatsegera dilakukan pemba-hasan.

“Pemkot harus se segeramungkin melakukan persia-pan untuk pembuatan Per-da tersebut, dan kami sa-ngat mendorong hal terse-but,” ujar Politisi muda dariPartai PDI-P ini.(veem)

Tutuyan—PembangunanKantor Telkom di depan

Kapolsek dianggap tidak punya nyaliTutuyan—Penyelesaian

kasus dana Makan Minum(Mami) tahun 2011 lalusebesar Rp600 juta lebih diDewan Kabupaten (Dekab)Boltim yang melibatkanoknum Ketua Dekab Boltim,kembali dipertanyaka olehmasyarakat Boltim.

Ladu buka Pasar RamadanANDI Ladu-Manoppo resmi membuka Pasar

Ramadhan di Jalan Ibolian, Kotamobagu Barat, Jumat(10/8) malam, mantan calon anggota DewanPerwakilan Daerah (DPD) tahun 2009 tersebutmenyatakan dirinya ingin berpartisipasi langsungdengan kepentingan masyarakat.

“Selama ada permintaan dari masyarakat saya bikin.Ada ijin apa tidak saya tetap bikin,” kata Ladudengan alasan sesuai kepentingan masyarakatdirinya memfasilitasi masyarakat untuk berdagangdi atas lahan sengketa yang di-klaim adalah milikkeluarganya tersebut.

Sebagai ahli waris tanah di Jalan Ibolian tersebut,Ladu menyampaikan bahwa dirinya membuat PasarRamadhan tersebut tidak ada muatan apa-apa. “Sayatidak punya tendensi apa-apa, karena hanyamenjaga nama baik keluarga,” kata Ladu.

Pembukaan Pasar Ramadhan tersebut, diawalidengan membacakan doa selanjutnyapengguntingan pita yang menandakan di bukanyapasar ramadhan untuk melangsungkan aktifitas jualbeli dipasar ramadhan oleh Andi Ladu sebagai ketuapaniti pasar ramadhan dirangkaikan denganpemasangan kembang api sebgai acara penutup.

Dalam acara tersebut, dihadiri oleh seluruhpedagang dan panitia yang bertanggung jawabterselenggaranya pasar ramadhan tersebut. “Kamisudah meminta izin dari Pemkot tapi tidak diberikanpadahal disini kami memberdayakan banyakpedagang untuk meraih Pendapatan Asli Daerah(PAD), dan untuk pihak kepolisian kami menyiapkanpos di depan bangunan toko srikandi untukditempatkan serta koordinasi antara saya danKapolres selalu berjalan, dan saya yakin keamananakan selalu terjaga,” kata Ladu.

Sementara itu, dalam pengamanan nanti, tim panitiatelah disiapkan sebanyak 150 pemuda yang berasaldari kelurahan Gogagoman dan pemuda yangberdagang di tempat tersebut turut menjagastabilitas ketertiban dan keamanan di pasar ini.(veem)

Panitia HUT RI terusmatangkan persiapan

PANITIA Hari Ulang Tahun (HUT) Republik In-donesia yang ke 67 tahun, terus dimatangkan.Berbagai persiapan terus digenjot dalam rangkaperingatan HUT kemerdekaan RI yang akan digelarpada tanggal 17 Agustus tahun 2012 nanti.

Dikatakan Ketua panitia Pelaksana HUT RIPemerintah Kabupaten (Pemkab) Bolmong DrsHamry Manoppo, pihaknya terus melakukankoordinasi dengan panitia yang terdiri dari seluruhinstansi di jajaran Pemkab Bolmong, dan telahdisepakati bahwa mulai hari Senin (hari ini, red),seluruh persiapan akan dirampungkan.

“Mulai dari persiapan pelaksanaan upacara,susunan acara, atribut upacara hingga konsumsi,”kata Manoppo ketika dikonfirmasi kemarin.

Dilanjutkanya, adapun keterlibatan masyarakat,dilakukan melalui pembuatan pagar di halamanmasing-masing serta memasang bendera merahputih pada tanggal 17 mendatang.

Ditambahkanya, tema HUT RI ke 67 tahun 2012kali ini, Dengan Semangat Proklamasi 17 Agustus1945, kita Bekerja Keras Untuk Kemajuan Bersama,Kita Tingkatkan Pemerataan Hasil-HasilPembangunan untuk Keadilan Social Bagi SeluruhRakyat Indonesia.

“Tentunya dengan tema ini diharapkan partsipasimasyarakat serta instansi terkait demi kesuksesanpelaksanaan peringatan detik-detik proklamasi,kendati disibukkan dengan bulan ramadhan yangtelah memasuki 10 hari terakhir, akan tetapi kecintaankepada Negara harus tetap jalan, dengan tentunyamensukseskan kegiatan ini” pungkasnya.(veem)

Walikota buka puasabersama Muhamadiyah KK

WALIKOTA Kota Kotamobagu (KK) DjelantikMokodompit mengelar buka puasa bersama wargaMuhamadiyah KK yang diadakan di Aula pertemuanSMK Muhamadiyah Kotamobagu, Minggu (12/8)kemarin. Buka bersama ini selain dihadiri olehPengurus Daerah Muhamadiyah KK, juga diikuti olehseribuan warga Muhamadiyah dan simpatisan se-Kota Kotamobagu.

Kehadiran Walikota Djelantik disambut antusiasoleh warga Muhamadiyah KK, yang melalui KetuaPD Syahril Malomis Warga Muhamadiyah siapmengawal dan bersama pemerintah membangun KK,yang pada 4 tahun terakhir ini telah menunjukankemajuan yang signifikan. Malomis juga dalam sam-butannya memberikan apresiasi atas perhatian seriusWalikota kepada Warga Muhamadiyah dalam berba-gai program dan kegiatannya.

Sementara itu Walikota dalam sambutannyaberharap agar sinergitas dan kerjasama yang telahterjalin baik selama ini antara Pemerintah dan wargaMuhamadiyah agar dapat terus ditingkatkan dimasamendatang. (veem)

Pasalnya, penyelidikan-nya dinilai sudah delapanbulan berjalan, terhitungsejak bulan Januari lalu,namun sayangnya pihakKepolisian dalam hal iniKapolsek Urban KotabunanKompol Hamdi Lobangon,diduga sengaja mendiamkan

Kantor Bupati Boltim, bakaltidak akan terwujud.

kasus tersebut. Demikianungkapkan oleh UsmanMamonto, Ketua LembagaPemantau PembangunanPemerintahan dan Kemas-yarakatan (LP3K) Boltim.

Menurutnya, jika PolsekUrban Kotabunan dalam halini Kapolseknya tak bisa

Pasalnya, Bupati SehanLandjar, telahmengisyaratkan tak akanmemberikan izin mendirikanbangunan (IMB). Hal inidiungkapkan langsungoleh Landjar kepadawartawan belum lama ini.

Menurut Landjar, karenaKantor Bupati tidak bolehterganggu denganpemandangan bangunanlain, sehingga dirinya tidakmau bangunan tersebutada di depan KantorBupati.

“Saya minta pihak Telkomsebelum bangunan

tersebut dibongkar, makasegera menghentikanaktifitasnya. Sebab lokasitersebut bukan tempatbangunan, itu akandikosongkan untukpemandangan KantorBupati,” tandasnya.

Dikatakannya Landjar,Pemkab Boltim tidakpernah alergi dengan in-vestor. “Siapun dia, jikamenguntung Boltim silakanmasuk. Akan tetapi jikaetika pihak Telkom sepertiitu, saya tetap menolaknya.Telkom benar-benar tidaksopan. Sebab, sampai saatini tidak pernahberkoordinasi denganPemerintah Kabupaten(Pemkab) yaitu BupatiBoltim,” ujarnya.(try17)

menyelesaikan kasus ini,lebih baik diserahkan kePolda Sulut. “Kalau takpunya nyali menuntaskanpersoalan ini, kami mintaserahkam saja kasus danaDami ini ke Polda Sulut. Agarsupaya masyarakat tidakresah lagi dengan persoalantersebut,” tegas Mamonto.

Sayangnya, Kapolsek Ur-ban Kotabunan, KompolHamdi Lobangon, saatdikonfirmasi mengatakanmasih tetap akan menunggubeberapa dukumen lagi.“Kami tidak terburu-burumenuntaskan kasus ini.Karena yang namanyakasus, 10 tahun pun tetapakan berjalan,” kelit Loba-ngon.(try17)

Jacko: Hilangkan budaya “baku cungkel”DPD KNPI buka puasa bersamaBupati Boltim dan masyarakat

Kotabunan—Sabtu (11/8) akhir pekan lalu,bertempat di Masjid Al-Ikhlas Kotabunan, jajarankepengurusan DewanPimpinan Daerah (DPD)Komite Nasional PemudaIndonesia (KNPI) Sulut,yang diketuai oleh Jack-son Kumaat, melakukansilaturahmi sekaligusbuka puasa bersama de-ngan Bupati Bolaang Mo-ngondow Timur (Boltim)Sehan Landjar, dan selu-ruh masyarakat Muslim diKecamatan Kotabunan.

Pada pada kesempatanitu, Jacko menyampaikanucapan terima kasih kepa-da pemerintah dalam hal

ini Bupati serta masyara-kat Boltim. “Kami dariDPD KNPI Sulut menyam-paikan terima kasih, kare-na kedatangan kami kesini dijemput dengan baikoleh Pemkab Boltim danseluruh masyarakatnya,”ujar Jacko.

Lanjut Jacko, sebagaiKetua KNPI Sulut, dirinyamengajak kepada pemudadan masyarakat Boltim,untuk selalu menjaga sila-turahmi serta keharmoni-san antar umat bergama.Agar supaya pemuda Su-lawesi Utara, tak hanyamenjadi contoh bagi Su-lut, tapi juga bagi pemudase-Indonesia. “Hilangkan

hilangkan budaya “bakucungkel” atau budayasaling menjatuhkan antarasatu sama lain. Sebab,manusia hidup bukanuntuk dirinya sendiri, tapiuntuk manusia yang lain.Olehnya mari kita peliharaRahmatan Lilallamin,rahmat bagi kita semua,”tutup Jacko.

Sementara itu BupatiSehan Landjar, menyam-paikan apa yang dilakukanoleh KNPI Sulut sudahsangat baik. “KNPI adalahwadah bagi pemuda Indo-nesia, sehingga saya ber-harap kepada pemuda Is-lam dan pemuda Kristendi Boltim, jadilah tiang

kokoh untuk memajukandaerahnya itu sendiri.Agar ke depan pemudaSulut khususnya Boltim

menjadi pemuda yangtangguh,” tukas Landjar.

Usai buka puasa bersa-ma, Jacko kemudian mem-

berikan bantuan di empatMasjid yang ada Kotabu-nan dan Bulawan.( SE-MADTORIAL/try17)

JACKSON Kumaat saat melakukan buka puasa bersama dengan Bupati BoltimSehan Landjar dan masyarakat di Kecamatan Kotabunan.(foto: ist)

TIPIKOR DANA MAMI

PEMBANGUNAN Kantor Telkom yang mendapatpenolakan langsung dari Bupati Boltim.(foto: dok/sk)

KANTOR PDAM Bolmong yang berada di KotaKotamobagu yang nantinya bakal diserahkan.(foto: dok/sk)

Page 10: 13 Agustus 2012

SENIN13 AGUSTUS 2012

KETAWA ASYIK

Dia mengaku jugaKETIKA sebuah tengkorak manusia purba berhasil

diangkat dari lembah Sangiran, kelompok ilmuwan yangmeneliti kesulitan untuk menentukan umurnya.

Berbagai tes di laboratorium dilakukan dengan berbagaihasil yang tidak cocok satu dengan yang lainnya. Setelahberjalan enam bulan tanpa hasil, kabar tersebut terdengaroleh pimpinan badan intelijen yang lalu memerintahkananak buahnya untuk mengambil alih masalah tersebut.

Tiga hari kemudian, dengan bangga ia mengabarkankepada kelompok ilmuwan tadi bahwa tengkorak itubernama Phalus Erectus dan umurnya 25.141 tahun 6 bulan3 hari. Kelompok ilmuwan tersebut heran dan terkagum-kagum. “Bagaimana anda dapat menentukan nama danusia tengkorak tersebut sedemikian tepatnya padahal kamisendiri dengan berbagai peralatan canggih tidakmemperoleh hasil yang memuaskan?” tanya para ahlitersebut. Sang perwira dengan bangga menjawab,“Memang anak buah saya sempat memar tinjunya dantengkorak tersebut tidak kalah parah keadaannya, tetapiakhirnya ia tidak tahan dan mengaku juga.”(*)

Duel anak usia 9 tahunARIEF kecil yang baru berusia 9 tahun pulang ke rumah

dengan hidung berdarah, mata lebam, dan baju sobek. Jelassekali ia habis berkelahi dan kalah. Ayahnya mengobatiluka-lukanya sambil bertanya apa yang terjadi.

“Yah,” kata Arief, “Aku tadi menantang David berduel.Dan, Ayah tahu, aku membiarkan dia memilih sendirisenjatanya.”

“Oh ya?” sahut Ayah, “Cukup adil juga.”“Ya, tapi aku tidak tahu bahwa ia akan memilih kakak

laki lakinya!”(*)

Belajar biolaSI kecil Wisnu sedang belajar biola di ruang tamu

sementara Papa sedang membaca di teras depan, dan Blekisedang berantai di dekatnya.

Setiap kali biola itu mengeluarkan suara melengkingBleki langsung melolong keras-keras.

Papa berusaha cuek dengan kombinasi suara biola-anjingitu tapi akhirnya dia nggak tahan lagi. Dia melompat berdiri,membanting bukunya dan berteriak mengatasi suara bisingitu,

“Hei Wisnu!! Apa kamu nggak bisa cari lagu yang siBleki nggak tau ???”(*)

Buah apelSEORANG anak laki-laki usia empat tahun sedang

makan apel di kursi belakang mobil dalam perjalananpulang dari sekolah.

Dia bertanya kepada ayahnya yang sedang mengemudi,“Yah, mengapa warna apelku berubah menjadi coklat?”

“Karena,” jawab si ayah menjelaskan, “Setelah kamumemakan kulitnya, daging buah apel itu akan langsungkontak dengan udara, yang menyebabkan daging buahnyateroksidasi dengan molekul-molekul yang dapat mengubahstruktur buah apel itu, sehingga akhirnya buah apel ituberubah warna.”

Setelah sang ayah selesai menjelaskan, suasana menjadisunyi beberapa lama, sampai tiba-tiba sang anak bertanyadengan suara perlahan, “Yah, Ayah tadi bicara sama akuya?”???!!!!???(*)

SD INPRES MAPANGET BARAT

REKA MAU MEREKA

Jujur sama diri sendiri!!!Tiga dari ciri-ciri orang munafik adalah bila berkata ia

dusta, bila berjanji ia ingkar dan bila dipercaya ia khianat.Begitulah kira-kira tema yang akan kita bahas dalam reka

kali ini teman-teman Asyik. Nah menurut kalian, orangmunafik itu pantas jadi teman nggak sih??? En bagaimana

caranya agar kalian bisa terhindar darinya??(fine)

Tombeg: Tak boleh“like or dislike”

Manado—Dalam waktudekat, Pemkot Manadomelalui Dinas PendidikanKota Manado akan meng-adakan pemetaan guru.Kebijakan ini, salah satu-nya akan diambil dari usul-an kepala sekolah (Kep-sek). Meski begitu, DinasPendidikan Kota ManadoDante Tombeg SPd MPdmengingatkan para kepsek,agar dalam pengusulannanti, jangan didasarkanpada like or dislike (sukaatau tidak suka), melainnyamenomorsatukan kepenti-ngan pemerataan gurusebagai langkah untuk pe-ningkatan kualitas pendi-dikan di daerah ini. “Pena-taan guru dilakukan sesuaikebutuhan sekolah. Kep-sek jangan hanya karenabermusuhan dengan se-or-ang guru lalu mengusulkanagar guru itu dipindahkanke sekolah lain. Itu tidakboleh,” tegas Tombeg.

Dia menambahkan, dalampemetaan ini Pemkot Mana-

do akan melihat kebutuhanguru di seluruh sekolah diKota Manado yang disesuai-kan dengan lokasi tinggalguru itu sendiri. Intinya, gurudiprioritaskan bertugas diwilayah tinggalnya sendiri.“Namun, kalau ada guru yangperlu diberi teguran karenamalas, mungkin bisa saja akanditempatkan ke sekolah yangkami piker disana gurutersebut bisa berubah,” kunciTombeg.(emem)

DANTE Tombeg.

PENATAAN GURU

Berharap ada ketambahan ruang kelasMapanget Barat bertambahpesat. Tahun ini, total siswadi sekolah ini mencapai 421orang. Sayangnya, kekura-ngan ruang belajar menjadikendala dalam prosesKegiatan Belajar Mengajar(KBM). Akibatnya, pihaksekolah memutuskan tetapmenjalankan KBM 2 shiftyaitu kelas pagi dan kelassiang. Hal itu dibenarkanKepala SD Inpres MapangetBarat Yulien Lontoh SPdketika ditemui Swara Kitaakhir pekan kemarin.

“Kami memang kekura-ngan ruang kelas. Saat iniruang kelas hanya 8 ruangsementara rombongan bela-jar membutuhkan 12 ruang.Kedepan direncanakan ada

pembangunan ruang kelasbaru,” ujar Lontoh.

Dikatakannya pembangu-nan fisik sekolah sejauh initerkendala dengan statustanah sekolah yang masihberpolemik. Beruntung,Pemkot Manado telah mem-berikan signal bahwa masa-lah tanah sudah hamper sele-sai dan segera ada pemba-ngunan ruang kelas baru.“Tanah ini kan bermasalahkarena ada klaim sebagaimirik orang lain. Namun darikabar yang diterima, masa-lah itu sudah akan selesaidan sekolah bisa melakukanpembangunan kedepan,”lanjutnya.

SD Inpres Mapanget Baratsendiri memiliki jumlah

guru yang boleh dikatasangat pas. Apa pasal?Selain guru mata pelajaranlengkap, jumlah wali kelasdi sekolah ini mencapai 13guru. Artinya kelebihan satuwali kelas karena jumlahrombongan belajar hanya 12rombel. “Satu guru inisifatnya sebagai cadangankalau-kalau ada guru yangharus mengikuti Pendidikandan Pelatihan selama jangkawaktu yang cukup lama.Karena, KBM tidak bolehterhenti hanya karena gurutugas luar, sehingga diputus-kan ada wali kelas cada-ngan,” timpal Lontoh serayamenambahkan 11 guru disekolah ini sudah berstatusprofessional.(emem)

M a n a d o — S e t i a ptahunnya, jumlah siswa baruyang melamar di SD Inpres

YULIEN Lontoh.

TIK

Guru diharap jangan gaptekManado—Di era saat ini,

setiap guru diharapkanmampu menguasai Tek-nologi Informasi danKomunikasi (TIK). “Satakurang setuju kalau ada guruyang tidak menguasai TIK.Kan lucu kalau seandainyasiswa lebih pintar menguasaiTIK dari pada guru. Guru ja-ngan gagap teknologi (gap-tek),” himbau SekretarisDinas Pendidikan ManadoCorry Tendean SH.

Tendean memprediksi,

kedepan zaman akan se-makin maju sehingga peng-gunaan TIK akan menjadihal yang harus dipelajari.“Kalau menuju online secarakeseluruhan, IT harusdipelajari kalau guru maumaju. Jangan masa bodoh,”pesannya lagi. Seperti dike-tahui saat ini system pendi-dikan di Sulut khususnya KotaManado sudah mulai berbasisonline. Beberapa contoh dian-taranya yang telah berjalanseperti Penerimaan Peserta

Didik Baru (PPDB) dan UjianKompetensi Guru (UKG) yangmewajibkan guru dan siswauntuk menggunakan komputerserta internet.(emem)

IKATENTANG khianat tidaknya

seseorang dan tentang ingkar nggaknyaseseorang dalam berjanji, orang lainbisa saja membuktikannya, namuntentang dusta nggaknya seseorang,hanya orang yang berdusta tersebutlahyang tahu sedangkan orang lain bisaditipunya.

PRINCEMUNAFIK or nggaknya orang

tersebut biarlah dia menyadarinyasendiri selama kita bisa

mengingatkannya untuk merubah itusemua pastinya akan ada manfaatnyabuat si dia. Dengan begitu kita sudah

bisa membuat orang lain jadi lebih baikdari diri kita selamanya.(*)

TIPS ASYIK

bersih.Menghilangkan noda hitam

di wajah memang bukanperkara mudah. Memakaicream perawatan dari doktersaja bukan jaminan nodahitamnya bisa langsung hilang.Selain itu, biasanya biaya yangdikeluarkan juga mahal. Kamuyang ingin menghilangkannoda hitam di wajah tanpamahal, bisa mencoba resepmasker ketimun berikut ini:

RESEP 1:1. Blender ketimun dengan

1 sdt susu bubuk putih danputih telur.

2. Aplikasikan ke seluruhwajah dan biarkan agarmeresap ke kulit. Diamkanselama 15-20 menit.Kemudian bilas dengan airdingin.

Resep ini boleh dilakukansetiap hari untuk hasilmaksimal. Di kulit, rasanyaakan lebih segar dan dinginserta melembabkan.

Buah ketimun jika sudahdihancurkan boleh disimpandi dalam kulkas selama 3 hari,namun jangan dicampurdengan putih telur dan susuputih dulu agar ramuan tidakbasi.(kplg)

Hilangkan noda hitam di wajah dengan ketimunSELAIN dikenal sebagai

penyegar, ketimun juga punyamanfaat untuk menghilang-kan noda hitam di wajah lho.

Entah karena usia atauterlalu sering terkena paparan

sinar matahari, pada kulitwajah terdapat noda-nodahitam yang tak diinginkan.Noda tersebut membuat kulitjadi tidak tampak mulus dan

Page 11: 13 Agustus 2012

SENIN13 AGUSTUS 2012

Siap ... dari Halaman 1

KPK ... dari Halaman 1

Tentu ini merupakan pengalaman berharga yangdirasakan putri tercinta Fransisca M Tuwaidan(FMT), mewakili Minut di ajang TIFF 2012 tersebut.

Eva yang baru akan beranjak 18 tahun ini, tampildiajang pemilihan Ratu Bunga memperlihatkan sisiseorang wanita yang mampu menunjukan sikappeduli sesama rekan-rekan sejawadnya, selama masakarantina. Sikap kepedulian yang ditunjukan Eva,bukan hanya isapan jempol belaka. Salah satukonstentan yang ikut dalam ajang tersebut dan meraihjuara I sebagai Ratu Bunga 2012 utusan dari PadangSisca Venessia Iskandar, mengakui hal tersebut.

“Ratu Persahabatan memang layak disematkankepada Eva, karena sosok Eva selama mulai diadakanajang ini, mampu membawa diri dan membaurbersama rekan-rekan lainnya tanpa pilih kasih walausemuanya berasal dari luar daerah Sulut. Bahkankepeduliannya sesama kontestan diakui sejumlahrekan-rekan lainnya,” tutur Venessia, Minggu (12/8) kemarin.

Sementara itu, Eva merasa bersyukur mampu tampildengan maksimal dan meraih Ratu Bunga. Dankeberhasilan yang diraihnya dipersembahkan untukmasyarakat Minut. “Terimakasih kepada TuhanYesus Kristus, serta semua orang yang mendukungsetiap langkah Eva selama ini, termasuk orang tuayang sangat-sangat mendukung dan memberikanmasukan yang berarti. Tentu keberhasilan ini,menjadi langkah awal saya dalam mempromosikanserta memajukan berbagai objek wisata yang ada diSulut, terlebih khusus yang ada di Minahasa Utara,”janji Eva, sembari mengatakan jika ada kemauantentu di situ ada jalan.(PROFADTORIAL/eres)

Zakat ini akan diserahkan disaat perayaan hari rayaIdul Fitri. “Masjid ini juga melakukan berbagai kegiatandalam bulan puasa seperti Taraweh, kuliah subuh,pengajian tadarus, dialog serta bersih-bersih Masjidsetiap hari Jumat,” tambah Tunai.(try19/gb)

Jadi ... dari Halaman 1

Sehingga Ketua DPD Partai Demokrat Sulut GS VickyLumentut (GSVL) pun menginstruksikan DJT terusterus menyempatkan diri berada di tengah masyarakat,karena hal itu menjadi sesuatu yang menentukan padaPilkada Minahasa.

“Soal kandidat dari Partai Demokrat, saya juga terusmengingatkan agar Tombeng bersosialisasi lebih banyakdan menyempatkan diri berada di tengah-tengahmasyarakat. Karena hal ini akan menjadikan sesuatuyang menentukan dalam pertarungan di PilkadaMinahasa nanti,” ujar GSVL, akhir pekan lalu.

Pria yang juga menjabat Walikota Manado inimengakui, karena dalam survei ada masyarakat yangbelum menentukan pilihannya, itu yang harus didekatidengan cara turun di lapangan serta rajin pada setiapkesempatan bagaimana mengambil hati masyarakatyang belum mengambil keputusan. “Tombeng memangsatu-satunya calon dari Partai Demokrat yangdisusulkan. Jadi dengan seringnya turun di lapanganserta merangkul masyarakat yang belum menentukanpilihan akan lebih baik,” terang GSVL.

Menariknya, GSVL sendiri mengakui kalau dirinyabelum tahu keputusan dari DPP. “Saya terus terangbelum lihat apa putusan DPP. Karena saya hanyamenerima informasi sudah ada keputusan DPP,” jawabGSVL yang ketika didesak siapa calon dari PartaiDemokrat dalam pertarungan di Pilkada Minahasa.

Lanjutnya, politik akan diambil yang masuk diakaldan Partai Demokrat tidak terlalu fanatik terhadap kaderPartai Demokrat sendiri. “Kita tidak bisa terlalu fanatikkepada kader kita sendiri. Bisa saja jadi korban karenafanatik, karena belum ada peluang untuk jadi tapi kitadorong-dorong. Itu sama saja, kita menjebak dia. Jadisaya selalu memberikan pemikiran dengan logika, harusjalan kalau kondisinya baik hingga hasilnya terlihatseperti apa. Itu pun dilakukan dengan dasar survey sertacerminan mau kemana, apakah ke papan satu atau dua,”ungkap Ketua Umum APEKSI ini.

Soal koalisi, GSVL menjelaskan, hal itu itu sah-sahsaja termasuk koalisi dengan Partai Golkar. “Kalau ituyang menjadi kebutuhan di Minahasa, saya katakan kitaingin pada posisi berjuang untuk kepentingan bagimasyarakat di Minahasa. Jadi kalau koalisi menjadisesuatu yang sangat dibutuhkan dan bisa membawaperubahan di Minahasa kita akan membawa hal itu,”tegasnya.

Lantas apakah sudah ada undangan untuk deklarasikoalisi, GSVL menyatakan, kalau hal itu belumdidengar. “Saya belum dengar soal itu, karena sementarasaya menunggu hasil dari DPP. Tapi yang pasti akanada tahapannya sampai pada deklarasi sampai padamasa kampanye dan lain-lain,” ujarnya, serayamenyatakan kalau Ketua Umum DPP Partai DemokratAnas Urbaningrum juga akan memberikan suport dansemangat pada kandidat yang akan diusung.

Sementara itu, DJT belum bisa menjelaskan tentangpenegasan GSVL tersebut, sebab ketika coba dihubungivia telepon selular di nomor 08215800*** dan melaluipesan SMS di nomor tersebut, tidak ada jawaban. Upayakonfirmasi lewat pesan Blackberry Messenger (BBM)di nomor PIN 28548*** juga tidak ada balasan.(teem/erka/dw)

GSVL ... dari Halaman 1

KPK saat ini akan denganteliti menelaah dugaanrekening gendut akibataliran dana korupsi simu-lator SIM.

Saat ditanya hasil kerjasama atau join investiga-tion antara KPK dan Polridalam menangani kasusitu, Johan mengaku sampaisaat ini belum ada masalahyang berarti. Bahkan,dirinya menegaskan, tidakada alasan untukmenghentikan penyidikandan akan terus melakukankoordinasi dengan Polri.

Diketahui, Ketua PPATKMumahad Yusufmengatakan telahmenyerahkan laporantransaksi mencurigakan keKPK, terkait kasus dugaankorupsi pengadaan alatsimulator SIM itu.Menurut Yusuf, dari hasilanalisa jajarannya,ditemukan sebuahrekening yang niliainyalebih dari Rp10 miliarterkait pengadaan simula-tor tersebut. Hanya saja,dia menolak menyebutkanpemilik dari rekeningtersebut dan transaksi-transaksi mencurigakanterkait rekening tersebut.Yusuf hanya menjelaskanbahwa pihaknya pernah

memberikan laporanserupa ke Kapolrisebelumnya. Terkait,rekening seseorang.

Berdasarkan informasiyang diperoleh, rekeningsenilai Rp10 miliar yangditemukan PPATK itubukan merupakan rekeningmilik perorangan ataubukan atas nama pribadi.Tetapi, uniknya, tersangkadalam kasus simulator,Irjen Pol Djoko Susilo bisamengakses uang dalamrekening tersebut untukkeperluan pribadinya.

Selain itu, uniknya lagi,tersangka lainnya, BSternyata juga bisamengakses uang dalamrekening tersebut. Padahal,DS dan BS memiliki latarbelakang pekerjaan yangberbeda. Dalam catatanyang diperoleh, tercatattersangka Sukotjo SBambang selaku pemilikPT Inovasi Teknologi In-donesia (ITI) puluhan kalimelakukan pengirimanuang ke oknum polisi. Dimana, salah satunya kerekening yang bernilaiRp10 miliar.

Di antaranya, tercatat adadua aliran uang dengan to-tal nilai Rp15 miliar dariSukotjo ke rekening yang

disebutkan M Yusuf. Tahappertama Rp8 miliar dantahap dua sebesar Rp7miliar. Di mana,melibatkan AKBP TeddyRusmawan selaku KetuaPanitia Pengadaan padaproyek pengadaan simula-tor mengemudi tahun 2011.

Seperti diketahui, KPKmengeluarkan SuratPerintah DimulainyaPenyidikan (Sprindik)terkait kasus pengadaansimulator pada 27 Juli2012, atas nama DjokoSusilo yang merupakanGubernur AkademiKepolisian (Akpol)Semarang dan kawan-kawan, yakni BrigjenDidik Purnomo(Wakorlantas), SukotjoBambang (PT InovasiTeknologi Indonesia) danBudi Susanto (PT CitraMandiri Metalindo Abadi).“Kawan-kawan ini adalahPejabat PembuatKomitmen Brigjen Pol DP(Wakorlantas), BS (PTCMMA), dan SB (PTITI),” kata Ketua KPKAbraham Samad.

Dalam proyek pengadaansimulator senilai Rp196,8miliar tersebut, Didikdiketahui memangberperan sebagai Pejabat

Pembuat Komitmen(PPK). Di mana, didugamengetahui adanyapenggelembungan hargapengadaan alat simulator.Sebab, menandatanganikesepakatan harga simula-tor sepeda motor sebesarRp77,79 juta per unit dansimulator mobilRp256,142 juta per unit.Padahal, harga per unitsimulator sepeda motorhanya Rp42,8 juta dansimulator mobil Rp80 jutaper unit.

Selain itu, Didik didugajuga dekat dengan BudiSusanto. Sehingga, PTCCMA memenangkanproyek pengadaan tersebut.Dan selanjutnya, oleh Budipengadaan proyek tersebutdisubkontrakkan ke PT ITImilik Bambang senilai Rp90miliar. Sementara Djoko,diduga menyalahgunakanwewenang sewaktu men-jabat Kakorlantas MabesPolri. Sehingga, disangka-kan dengan Pasal 2 ayat 1atau Pasal 3 UU Tipikor joPasal 55 ayat 1 ke-1 KUHP.

Menurut informasi yangberhasil dihimpun, KPKmenemukan indikasikerugian negara dalamproyek pengadaan senilaiRp196,8 miliar tersebut.

Dan kerugian negara dalamproyek pengadaan yangditangani Polri itu didugasekitar Rp90 miliar hinggaRp100 miliar. Sedangkan,Djoko diduga menerimaRp2 miliar dari proyekpengadaan simulatortersebut. Bahkan, kuatdugaan aliran dana dariproyek tersebut jugamengalir ke sejumlahpetinggi di Mabes Polri,salah satunya Irwasum.

Kasus DS ini merupakanpengembangan dari kasusbos perusahaan penyediasimulator yang ditanganioleh Polres Bandung. Dimana, dalam kasus tersebutBambang selaku Dirut PTInovasi Teknologi Indonesia(ITI) dilaporkan oleh PTCitra Mandiri MetalindoAbadi (PT CMMA) karenadianggap melakukan peni-puan akibat gagal memenuhitarget pengadaan.

Dalam kasus tersebut,pada 28 Juli lalu,Pengadilan TinggiBandung memperberathukuman terhadapDirektur Utama PT ITI,Soekotjo S Bambang,terdakwa kasus penipuandan penggelapan danapengadaan simulatormenjadi tiga tahun dan

sepuluh bulan penjara.Dari hukumansebelumnya, yaitu tigatahun dan enam bulanpenjara.

Untuk itu, Johan kembalimenegaskan bahwa pekanini penyidik KPK mulaimengakses hasil sitaan darikantor Korlantas MabesPolri. Menurut Johan, yangdimaksud mengaksesadalah melakukan telaahterhadap hasil sitaantersebut, sebab ketikadibawa belum dilakukantelaah. “Setelahpenggeledahan belumdilakukan lagi telaahterhadap barang bukti.Maka akan dilakukantelaah,” kata Johan.

Hanya saja, ketikadikonfirmasi kembali,Johan mengaku tidak tahumekanisme telaah yangdilakukan. Sebab,merupakan kewenangandari penyidik yangmenangani perkaranya.Demikian juga ketikaditanya apakah barangbukti tersebut akandikonfirmasi kepada saksi-saksi, Johan mengaku halitu merupakan kewenangandari penyidik yangdidasarkan padatemuannya.(miol/spem)

Di sisi lain, Adimenghimbau umat Buddhadi seluruh Indonesia untuktetap tenang dan terusmeningkatkan kerukunanantar umat beragama.“Vihara dan Klentengadalah tempat ibadah resmiagama Buddha, yangdilindungi UUD 1945.Maka setiap tindakan,mengintimidasi, merusakdan lain lain adalahpelanggaran terhadapkebebasan beragama umatBuddha di Indonesia. Aksike tempat ibadah umatBuddha adalah tindakanpelecehan terhadapPancasila dan UUD 1945,jadi harus ditindak tegaspihak berwenang,” tukasAdi.

RICUH

Diketahui, pada Jumatpekan lalu di Makassar,sejumlah anggota FPIMakassar menyerangbeberapa tempat ibadahnon Muslim di Makassar.Tempat ibadah yangdiserang FPI, berdasarkandata yang diperoleh Tribunadalah Klenteng Xian Ma,Klenteng Kwan Kong, danKlenteng Ibu AgungBahari. Ketiga Klenteng iniberada di Jl Sulawesi,Makassar.

Selain itu FPI juga men-datangi Vihara Tertinggi diMakassar, Vihara Girinagadi Jl Gunung Salahutu,Makassar. Kedatanganrombongan FPI ini untukmenyampaikan orasikeprihatinan terhadaptragedi Rohingya diMyanmar. Di KlentengXian Ma, rombongan FPIyang membawa foto-foto

pembantaian yang diambildari internet melakukanaksi lempar batu diKlenteng Kwan Kong yangmengenai pintu KlentengKwan Kong.

Sementara di KlentengXian Ma, Anggota FPImelempar batu ke arahpatung atau Rupang Bud-dha Mahayana yangterdapat di dalam klentengXian Ma. Salah satu batumengenai tempat dudukanpatung atau rupang BuddhaMahayana yang terbuat darikayu, hingga terjadikerusakan dan tulisannyacopot.

Di Vihara Girinaga, FPImengancam, apabila kasustragedi Myanmar takkunjung selesai, maka FPIakan kembali danmembumi hanguskanVihara Girinaga. Demikiankesaksian seorang wargayang tinggal disekitarGirinaga. Aksi yang sempatterekam kamera ini,diredam polisi dibantu TNIdari Koramil Wajo.

Aksi kekeranan ini pundikecam Wakil KetuaMajelis Ulama Indonesia(MUI) Sulsel, Prof RahimYunus dan Ketua DPWPersatuan Islam TionghoaIndonesia (PITI) H KwanJohn Adam FM bersertajajaran Yayasan IslamTionghoa Indonesia,mengecam tindakan anarkispara anggota FPI yangselalu mengatas namakanagama untuk melakukantindakan anarkis. MenurutYunus, sesuai yang terteradi Al Quran, tidak ada ayatyang membenarkanmenzolimi umat-umat nonMuslim, apalagi di BulanRamadan.(komc)

Hikmahbudhi ... dari Halaman 1

Hal itu seiring masihbanyaknya korban yangbelum berhasil dievakuasidari balik reruntuhan ba-ngunan. Menurut pemberi-taan televisi PemerintahIran, Press TV, gempa yangmenghantam dekat kotaTabriz dan Ahar, jugamengakibatkan 2.000 oranglainnya terluka.

Di Kota Ahar, pemerintahsetempat mencatat, jumlahkorban tewas mencapai 45orang, sementara korbanluka berada di angka 500orang. Gempa jugamengakibatkan putusnyajaringan telepon di kota itu.Sementara 64 desa yangberada di Kota Tabriz, dan

sejumlah kota yang beradadi dekatnya, menurut datayang dilansir oleh CNN,menderita kerusakan berat.Laporan awal mengatakanbeberapa bangunan diTabriz mengalami kerusa-kan struktural, dan memu-tuskan aliran listrik.

Korban tewas, jugadidapati di Kota Varzaqanyaitu 40 orang, sementara diKota Haris, berjumlah 50orang. Banyak mereka yangselamat dari bencana gem-pa, saat ini sangat membu-tuhkan air minum, airbersih, roti, dan tempattinggal sementara.

Sementara itu, seorangpejabat Iran menyebutkan

beberapa korban lukaberada dalam kondisi kritis.Selain itu, beberapa korbanjuga diduga masih ter-perangkap dalam gedungatau bangunan lainnya.Sementara itu ada beberapadesa yang terkena dampakpaling parah, belum tersen-tuh bantuan. Sekitar 60 desamengalami kerusakanhingga 50 persen.

Menurut stasiun beritaBBC, gempa itu menggun-cang Tabriz dan Ahar,namun korban kebanyakanberada di desa-desa sekitar.Kedua gempa itu hanyaberselang beberapa menitsaja, demikian menurut ahliseismologi di Universitas

Teheran. “Gempa membuatwarga panik. Semua orangbergegas ke jalanan dansuara sirene ambulanterdengar di mana-mana,”kata seorang warga Tabrizkepada BBC. Puluhananggota penyelamat sudahdikirim ke wilayah bencananamun mereka harus bekerjadi tengah kegelapan yangmempersulit upayapenyelamatan. Diketahui,Iran berada di atas sejumlahlempeng bumi dan kerapdihantam gempamematikan. Gempa besarterakhir menghancurkankota Bam pada 2003 laludan menewaskan lebih dari25.000 orang.(komc/vinc)

Dua ... dari Halaman 1

SUSUNANPEMAIN

BRASIL: Gabriel Ferreira,Thiago Silva, Marcelo

Vieira, Rafael da Silva/Lucas Moura (85’), AlexSandro/Hulk de Souza(33’), Juan Jesus, Oscar

Júnior, Sandro Cordeiro/Alexandre Pato (71’),

Rômulo Monteiro,Neymar da Silva,Leandro Damião

MEKSIKO: José Corona,Carlos Salcido, Darvin

Chavez, Israel Jiménez/Nestor Vidrio (81’),

Hiram Mier, Diego Reyes,Marco Fabián, Javier

Aquino/Miguel Ponce(57’), Hector Herrera,Jorge Enríquez, OribePeralta/Raúl Jiménez

(86’).

Meksiko hanya butuhwaktu 28 detik selepas kickoff, untuk unggul lebih dululewat gol cepat yang dicetakOribe Peralta setelah‘disusui’ assist JavierAquino. Hingga medio in-terval perdana, Brasilbelum juga mampumenyamakan kedudukan.Di menit ke-33, treinadorMano Menezes cobamenambah daya gedordengan memasukkan Hulkmenggantikan Alex Sandro.Tapi tetap belum bisamengubah insentif seranganMeksiko yang kian gencar.Hingga babak pertamaberakhir, kedudukan 1-0untuk El Tri tetap bertahan.

Serangan lain negerisemenanjung Yucatan itukian lancar mengalir.Contohnya di menit ke-34dan 35 lewat kaki MarcoFabián dan Carlos Salcido.Tapi spekulasi keduanyadari luar kotak penaltibelum menemui sasaran.Hingga 45 pertamaberakhir, skor tetap 1-0untuk keunggulan armadaasuhan Luis Fernando Tena.

Awal kisah di babak kedua

tak berbedajauh dari inter-v a lsebelumnya.Meksiko masihm e m e g a n ginisiatif sera-ngan. Semen-tara Brasil,acap kesulitanmenembus linib e r t a h a nMeksiko yangdibantu barisant e n g a h .S e r i n g k a l i ,penghadanganMeksiko ter-kesan ‘jorok’.B a h k a nM e n e z e ssering proteskepada ofisial wasit dipinggir lapangan.

Brasil nyaris kembalikebobolan di menit ke-64.Berawal dari blunder linibertahan Brasil, Fabiáncoba mengentaskankansnya dengan tendanganakrobatik. Beruntung bagiBrasil, bola hanyamembentur mistar. Duamenit kemudian, LeandroDamião yang berdiri di

mulut gawang,kedapatan as-sist pendeknan matang.Nahas, Da-mião gagalmengkonversimenjadi golp e n y a m akedudukan .Hadangan Hi-ram Mier suk-ses mengga-galkan son-tekan Damiãoke gawangMeksiko.

Segenap fansM e k s i k os e m p a tb e r g o l a kkegirangan di

menit ke-69 saat OribePeralta menceploskan golkedua. Tapi sayang, goltersebut mesti dianulir wasitMark Clattenburg. Peraltasudah terjebak off-sidesebelumnya. Gol keempatyang nyata dari Peraltaselama Olimpiade barutercipta di menit ke-75sekaligus petaka bagiSeleção muda. Sebuah set-piece kiriman Fabián dari

sisi kiri pertahanan Brasil,sukses diubah Peraltamenjadi gol cantik viatandukannya. Papan skor diWembley sontak berubah 2-0 bagi anak-anak asuh LuisFernando Tena.

Brasil baru bisa mencetakgol penghibur di menit90’+1 atas jasa Hulk.Setelah mendapat bolamenjurus, bomber FC Portoitu menyusup hinggajantung pertahanan. Bolapun sukses diceploskanmendatar dan menggetarkanjaring gawang José Corona.Skor kembali berubah, 2-1masih untuk keunggulanMeksiko.

Hingga babak keduarampung dimainkan, skortetap lestari. Alhasil,rangkuman final ini jadihasil ant-klimaks bagi BrasilU-23 yang sejak awalperhelatan cabangsepakbola putra, banyakdifavoritkan akan membawapulang emas. Tapi faktaberpihak sebaliknya, Brasilmasih harus menungguempat tahun lagi untukmenggenggam emaspertama mereka.(okez/dw)

Brasil ... dari Halaman 1

Akan tetapi kita berharapada upaya yang tetap terusdilakukan oleh pihak yangberwajib, pengawasan diBandara akan sangat ketatdan system koordinasiantara pengaman Bandarainterkoneksi baik daribandara tujuan maupunyang dituju, harus lebihpeka terhadap upaya daripara pemasok yang datangke Sulut dengan berbagaicara menyembunyikanbarang yang dilarang itu,”ujar Putra Kawanua yangsangat memperhatikanbudaya dan sejarahMinahasa itu.

Lebih lanjut dikatakanMamoto, bahwa memangdalam proses panjang kedepan, BNN lebih menilaitentang adanya beberapafaktor yang menjadikanalasan bagi para tersangkapemilik Narkoba ini saatdiinterogasi. Berdasarkanpengakuan mereka danhasil pengembangan kasusini, masalah kesejahteraanmenjadi pemicunya.“Mereka para penggunadan pengedar barang yangdiharamkan itu, terbelitmasalah kesejahteraan.Otomatis mereka memilihjalan pintas yang salah

untuk mendapatkan uang.Kalau sudah begini makaperan dari pemerintah ituharus lebih diintensifkantentang penangananmereka,” ujar Mamoto.

Pengkajian itu bukanhanya berlaku di Sulut tetapidi beberapa daerah yang adadi Indonesia ini. Mamotoyang ketika ditanya tentanglangkah BNN sendiri sepertiapa upaya pencegahannarkotika yang lebihmengarah pada pejabattinggi, menurutnya itu tidakmenutup kemungkinan. “Itubukan sebuah rahasia lagi,umumnya masyarakat sudah

tahu dan kita harus tetapterus mencari tahu sejauhmana keterlibatan parapejabat kalau ada yangterlibat,” ujarnya.

Sebab kata dia, kalaupunsudah ada pejabat yangmenjadi actor dibalik semuaini sekaligus pengguna,maka hal yang paling kitakhawatirkan adalah tindakkorupsi. “Ya, memang bisasaja ada pejabat yang karenasudah terbiasa denganmengkonsumsi dan ketikamereka sangatmembutuhkan narkoba,otomatis mereka bisamengambil uang rakyat.

Untuk itu guna memerangiperedaran Narkoba kitaharus bersatu, termasukdalam system pengawasanperedaran yang bisa sampaike perguruan tinggi,” tukasMamoto.

Seperti diketahui, Jumat(10/8) pekan lalu, upayakerja keras aparat kepolisianbersama sejumlah stakhol-der terkait dalam membe-rantas peredaran narkoba didaerah ini, kembali mem-buahkan hasil. Setelah se-belumnya polisi meng-amankan seorang legislatorSulut yang membawa shabuseberat 2 gram, kini petugaskembali mencetak rekorbaru dengan menangkap duaorang Warga Negara Asing(WNA) asal Afrika Selatan(Afsel), yang membawa

psikotropika yang jugadiduga jenis sabu-sabudengan berat 6 kg.

Dari informasi yangberhasil dirangkum darisumber resmi menyebutkan,kedua WNA ini ditangkappetugas Bandara SamRatulangi Manado dan aparatKepolisian Pos Bandara,Jumat sekitar pukul 17.15Wita. Kedua tersangka,seorang WNA lelaki berumur19 tahun dan perempuan 23tahun, dan barang bukti(babuk) langsungdiamankan petugas.Kronologisnya, sebelumkedua WNA ini ditangkap,mereka menumpangi salahsatu maskapai penerbanganpesawat Silk Air dariSingapura tujuanManado.(erka/dw)

Titik ... dari Halaman 1

Pengakuan hukum adatOlehDank Ceazart

(bagian 1)

PENERAPAN hukumadat pada tingkat kampungdibatasi karena pemerintahsetempat dan hukum pe-desaaan tidak boleh berten-tangan dengan hukum nasio-nal, dan ini berlaku padasemua tingkat pemerintahan.Undang-undang otonomidaerah yang diberlakukansaat ini memberikan tanda-tanda yang membingung-kan. Kampung atau desadidefinisikan sebagai ‘ke-satuan hukum masyarakatyang secara hukum diakui

dan mempunyai otoritasuntuk mengendalikan danmemperhatikan kebutuhanmasyarakat setempat sesuaidengan asalmuasal dankebudayaannya.’ Hal iniakan bermanfaat bila punyaimplikasi pembentukanulang sistim pemerintahanandi tingkat kampung. Per-bedaan makna yang diberi-kan kepada definisi hukumyang berlaku di tingkatkampung sebagai ‘bagiandari sistim pemerintahannasional’ telah menimbulkanperdebatan mengenai sejauhmana masyarakat di kam-pung dapat menikmati oto-nomi dalam menyelesaikanp e r s o a l a n - p e r s o a l a n

mereka.Hak dari puluhan juta ma-

syarakat tidak mendapatkanpengakuan secukupnyadalam hukum Indonesia,

dengan demikian posisitawar dari masyarakat yangpaling dirugikan di negarakita. Persoalan kehutananmisalnya, walaupun hukum

adat sudah mendapatperhatian dalam Undang-undang Kehutanan 1999 danproduk hukum lainnya, haktanah adat masih tidak diakuidi wilayah hutan karenahutan digolongkan sebagaimilik pemerintah, dandisebutkan sebagai hutannegara. Beberapa tahun yang

lalu dalam KongresMasyarakat Adat Nusantaraterbentuk aliansi masyarakatadat tingkat nasional yangpertama di Indonesia. Salahsatu tuntutan utama sesuaihasil konperensi adalahadalah kebutuhan pengakuanhukum adat dalam sistimhukum Indonesia. Demikian-

lah mencuat kepedulianuntuk mengakomodir hakpolitik masyarakat adat untukmengatur perekonomian,masyarakat, undang-undang,dan budaya harus dipulihkan,termasuk hak atas tanah,sumberdaya alam dansumber kehidupan lainnya.Hal ini harus dilaksanakan

melalui undang-undang baruyang khusus menangani halini. Sayang hingga detik inicita-cita untuk member-dayakan masyarakat adatmasih jauh api dari pang-gang, karena kekuasaandan sistem yang tidak mauhal itu terjadi.

(bersambung)

Page 12: 13 Agustus 2012

KOMISARIS UTAMA: Ina Eryana. KOMISARIS: Christianus H. DIREKTUR UTAMA: Meilany Mongilala. DIREKTUR: Hendra Zoenardjy. WAKIL DIREKTUR: Michael Towoliu. PEMIMPIN REDAKSI: HendraZoenardjy. WAKIL PEMIMPIN REDAKSI: Ronald Rompas. REDAKTUR PELAKSANA: Donny Wungow. KOORDINATOR LIPUTAN: Glenly Bagawie. MUSYAWARAH REDAKSI: Hendra Zoenardjy, RonaldRompas, Donny Wungow, Glenly Bagawie. REDAKTUR: Glenly Bagawie, Tonny Mait, Daniel Kaligis, Finda Muhtar. REPORTER: Deddy Wakkary, Hanny Rais, Robby Liando. BIRO-BIRO: Glenly Bagawie(TOMOHON), Rommy Kaunang (MINAHASA), Rusdianto Rantesalu (MINUT), Servi Maradia (MINSEL), Stenly Lumempouw (MITRA), Wolter Pangalila (BITUNG), Sam Daleda (SANGIHE-TALAUD), Stenly

Gaghunting (SITARO), Verdynan Manoppo (KOTAMOBAGU-BOLMONG-BOLMUT), Faruk Langaru (BOLTIM-BOLSEL). KONTRIBUTOR: Heintje Mandagi (JAKARTA), Syaiful W Harahap (KHUSUS KESEHATAN). FOTOGRAFER: Bobby Rambing, KOORDINATORARTISTIK: Fadjrin Haryanto. STAF ARTISTIK: Richard Tamara, Vecky Sentinuwo, Bobby Rambing, Alphen Mamentu. SEKRETARIS REDAKSI: Angelia Natasia Herline. MANAGER IKLAN: Herry Bagau, KOORDINATOR IKLAN: Stembri F Legi. SPECIAL AGENT:Debby Ch Lende. STAF IKLAN: Denny Moningka, Hervy Sumarandak, Malik Thaib, Romel Najoan,Denny Sumolang, Didik Agusprianto. ADMINISTRASI IKLAN: Nancy Bertha. KOLEKTOR IKLAN: . DESAIN GRAFIS: Raditha Yunika. MANAGER PEMASARAN: Noldy Poluan.STAF PEMASARAN: Meisisco Gaghana. DISTRIBUSI: Jendra (Minahasa, Tondano, Tomohon), Sterfi Lumangkun (Bitung), Alfrits Samolah (Minahasa), Marchel Wowor, Denny Poluan, Steven Manengkey. (Manado), (Bolmong Raya, Sitaro, Sangihe). PACKING: Samiun Hulantu. TIMPENGEMBANGAN: KOLEKTOR PEMASARAN: Reinold Welong, ADMINISTRASI: Lisa Wuisan. STAF UMUM: Deydi Mokoginta. SEKRETARIS/BENDAHARA PERUSAHAAN: Nancy Bertha.

PENERBIT : PT. Sulut Lestari Press, PERCETAKAN: PT. Manado Media Grafika (Isi di luar tanggung jawab percetakan) HARGA Langganan: Rp. 45.000,-/bulan (luar kota tambah ongkos kirim)TARIF Iklan: Rp. 6000/mm kolom (BW), Rp.12000/mm Kolom (FC), ALAMAT: Mega Smart VIII No.7 Kawasan Mega Mas Boulevard Manado, Telp (0431) 841060, Fax: (0431) 841071 PERCETAKAN: Jl. AA Maramis, Kairagi, Manado. Telp (0431) 812777

SWARA KAMI SWARA ANDA

REDAKSI menerima tulisandalam bentuk opini, cerita,

puisi atau apa saja.Redaksi berhak mengedit tulisan

tanpa mengurangi maknayang dikandung tulisan itu.Kirimkan tulisan anda ke:

[email protected] langsung di antar ke redaksi

d/a: Mega Smart VIII No.7Kawasan Mega Mas Boulevard Manado

Telp: 0431 841060, Fax: 0431 841071

Terbenam untuk selamanyaBEKERJALAH selagi hari siang, karena akan datang

malam gelap di mana kerja kita usai. Kita masih ada dipersimpangan tanda tanya tentang masa, waktu yangberlalu dalam putaran roda zaman. Terminologi lamamengguncang, tentang matinya matahari. Berapa kadarketakutan itu berselimut dalam raga-mu? Bagaimanabila matahari betul-betul mati? Mudah jawabannya, jikamatahari tidak ada berarti kehidupan akan selalu menjadimalam. Bertahun-tahun pekerja dalam negeri kitaberjuang untuk penetapan jam kerja yang masuk akalmereka, dengan alasan bahwa seorang perlu istirahatdan itu adalah bagian dari hak manusia. Jika adaperusahan (atau instansi, atau orang, atau apalagi dinas-dinas di negara kita) memberlakukan jam kerja melewatijam kerja yang disepakati, maka ancaman demo daripekerja sudah di depan hidung.

Kesepakatan jam kerja di negara kita ialah delapanjam kerja. Padahal banyak pekerja nonformal, infor-mal, formal, yang bekerja lebih dari delapan jam. Diperusahan-perusahan dan kantor-kantor ada istilahlembur, yang jika ada yang mau bekerja saat itu berartidengan kerelaan hati sang pekerja, dan dengankonsekuensi bahwa sang pekerja mendapat upahlembur. Tanpa mempersoalkan banyak demo yangterjadi di tanah air karena pelanggaran kesepakatan jamkerja. Pencipta alam raya inipun bekerja siang malam,mengendalikan semesta dengan tidak capek-capeknya,mengatur keseimbangan waktu dan peran dari tiap haradi semesta ini, jangan sampai ada yang tabrakan atauoverdosis. Itulah, kerja adalah konsekuensi manusiasebagai mahluk mulia ciptaan maha kuasa.

Coba beralih pada issue lain. Negara kita sudahketinggalan jauh sekali dari banyak negara di dunia.Dari segi teknologi, informasi, ekonomi yang buruk,serta sumberdaya manusia yang jauh dibawah standar(kalau tak mau disebut bodoh), dapat dipastikan bahwa,jika tidak ada usaha dan kerja lebih banyak untuk keluardari persoalan ketertinggalan itu, maka bukan mustahilnegara ini hanya akan menjadi pengemis di belantaraglobal. Kemalasan ditularkan oleh budaya tidur siang,yang ditinggalkan oleh imperialis yang menjajah 350tahun negeri ini, selayaknya dirubah. Karena denganalasan tidur siang banyak pekerja dan pegawai yangtidur saat jam kerja, jadi walaupun ditambah lembur,jam kerja yang semestinya harus dicapai, tetap terpotong‘tidur siang’ (baca : bolos). Berapa banya hargaproduktivitas yang terpotong oleh tidur siang aliasmangkir. Berbalik lagi pada issue yang sudah seringkita bahas dalam lupa berkesinambungan. Kita pernahmenyebut bahwa teknologi menjadi lebih dominandengan sesuatu yang singkat, punya nilai guna, dan dapatdengan mudah diakses, istilah umumnya ‘teknologi tepatguna’ walau kadang teknologi tepat guna tak pernahdiaktualisasikan oleh mereka yang butuh, karena sifatnyamasih menjadi barang ‘aneh’ milik sekelompokpengagum masa depan.

Itulah masa depan yang kadang galau, hingga bingungsendiri mencari jawaban dari yang sudah ditempuhsepanjang hayat. Peran rancu yang membuahkankelakuan seolah-olah dan dual identity. Semuanya maudiraup dalam sekali terkam, tapi tak gampang rupanya.Teknologi bukan jawaban, moderenisme cuma di batassejarah kertas tipis perbudaan hari lahir, kau lahirkemarin, aku lahir hari ini, berita lahir sekarang. Waktuterlalu cepat berganti, usia tidak lagi belia. Kemarinmasih bayi dan lelap di pelukan bunda, hari ini sudahberjejal di sepanjang bolevard mengisi hari-hari sebagaikupu-kupu yang lucu yang lelap di pangkuan zamanedan. High mass consumption, kian menari-nari dipelupuk, memainkan peran masa. Episode ini memangmenawarkan banyak berkah, diskon, kemudahan dankebijakan. Hanya memang, dibolak-balik, masa depantak mau pusing, menggilas siapa saja yang belum siapbahkan yang sudah menyatakan siap, karena semuamenunggu kalah oleh nasib dan mati.

Fakta tak lagi faktual, obrolan layar kaca mengutukpengacau-pengacau negeri, yang mengincar mangsa,tim ekonomi yang lebih memaksakan teori palsu masadepan. Episode ini tercatat dengan kata sandi, siapamampu menyingkap tabir misteri hari ini, jika tertawakita adalah tangis mereka, dan dukacita hanya semboyanyang masih diulang-ulang oleh mereka yang berjejalmemenuhi jalan, menghentar kotak sumbangan bagimacetnya lalulintas, tapi uangnya buat pembawa kotakyang memang punya nasib lebih tragis dari mereka yangterkena tsunami. Begitu cara mencari uang dan simpatimasa kini. Betapa begitu banyak manusia sudahdininabobo oleh ideologi delapan jam kerja. Dari waktuke waktu, kebiasaan itu mengkultur. Ibarat virus yangkadang-kadang tidur, tetapi tidak pernah benar-benarmati. Spirit kerja keras sudah menjadi slogan saja, yangmenyamarkan kemalasan dari birokrasi yang kerapmenunda-nunda pekerjaan dengan berbagai alasan.Padahal, untuk mengejar ketertinggalan di semua sisikehidupan berbangsa dan bernegara, kita butuh waktuyang panjang, supaya boleh keluar dari false ideologi‘tidur’. Bangunlah, sebelum mataharimu terbenamuntuk selama-lamanya.

Redaksi

Janganhanya

menungguuntuk

membenahipendidikanINI cuma argumen saya

saja, bahwa, bika kitahanya menunggupemerintah saja untukmemberikan perhatiansepenuhnya pada duniapendidikan, maka lajupertumbuhan peningkatankualitas pendidikan dansumberdaya manusia di In-donesia apalagi di daerah-daerah akan berjalanlambat. Sebab dengankondisi krisis yangdihadapi oleh hampirsemua orang di negara ini,bahkan di dunia, sudahmembuat berbagai sektormengalami kemunduran,termasuk sektorpendidikan.

Terbatasnya danapemerintah, terbatasnyadana masyarakat, utangluar negeri, kebutuhanmendesak yang harusdidahulukan sebelumpendidikan, misalnya soalmakan sehari-hari sajapada masyarakat miskin,sudah membuat duniapendidikan mendapattempat nomor sekiandalam skala prioritaspemenuhan.

Jadi, untuk apamenunggu pemerintah,mari kita mulai dari dirikita masing-masing,tanyakan apa yang sudahsaya perbuat dan sudahsaya sumbangkan untukdunia pendidikan saat ini.Sebab pendidikan,(menurut saya) bukan sajatugas dan tanggung jawabpemerintah, tapitanggungjawab kitabersama. Beberapa waktulalu ada geliatpembentukan KomiteSekolah. Institusi inidibentuk dengan harapanagar masyarakat baikkalangan ekonomi lemahdan ekonomi kuat dapatbergandengan tangan,bahu membahumewujudkan pendidikanberkualitas bagi orangyang kurang mampu.

Kalau belum, lakukanmulai sekarang. Kritik,tuntutan dan mencari-carikesalahan pemerintah,misalnya ‘bocor’ danapendidikan, itu juga akanmemperlambat lajupertumbuhan pendidikanyang berkualitas, karenapemusatan perhatian kitahanya pada hal itu bukanpada proses pendidikanberkualitasnya. Kita semuatahu sampai di manakualitas sumberdayamanusia terutama moralpara pejabat pemerintahanyang mementingkankontongnya sendiri. Untukapa hal itu kita bahas dantidak akan selesai-selesai.

Saya berharap kita semuadari seluruh berbagaikalangan dan golongandapat memutus jaringperlakuan buruk di duniapendidikan itu. Mari, mulaigenerasi kita, kita mulaimembenahi sumberdayamanusia kita, jangantunggu orang lain berubah,mulailah dari kita masing-masing.

ALHMinahasa Induk

SENIN13 AGUSTUS 2012

OlehTaufik Arbain

http://banua-raya.blogspot.com/

EVALUASI OTONOMI DAERAHTarikan “genit” pusat – daerah (3)

DALAM konteks Kali-mantan Selatan, pelaksana-an otonomi daerah tidaksebatas dilihat dari penu-runan angka kemiskinanpenduduk, meningkatnyaangka melek hurup, IndeksPembangunan Manusia,kinerja pemerintahan atautercapainya indeks demok-rasi dan peningkatan PAD,tetapi isu-isu lingkungan,kapasitas aparat, mana-jemen pemerintahan, ter-masuk berbagi beban antarkemitraan di daerah adalahbagian dari persoalan kru-

sial yang belum terpecah-kan.

Ada empat catatan stra-tegis yang menarik dalammengevaluasi pelaksanaanotonomi di Kalimantan Se-latan; pertama, PenataanInternal, bahwa sekalipunpemahaman pelaksanaanotonomi daerah tidak se-mata pada masalah domes-tik (internal) dan keman-dirian dalam konteks dayasaing daerah, isu penataaninternal masih menjadipersoalan yang belum ram-pung hingga sembilan ta-

hun pelaksanaan otonomidaerah. Peningkatan kapa-sitas kelembagaan, ketata-laksanaan dan personaliaadalah modal sumberdayaaparatur dalam menjalan-kan fungsi-fungsi pelaya-nan publik.

Namun, konsep-konsepseperti ketata pemerintahanyang baik (good Governan-ce) terkadang hanya men-jadi hiasan slogan saja,jauh ketinggalan diban-dingkan kemampuan lem-baga swasta dalam mema-hami kebutuhan dan keper-luan publik. ImplementasiKTP, Pendidikan dan Kese-hatan gratis sudah dianggapsebuah keberhasilan daripenataan internal aparat da-

lam melayani publik, pa-dahal aspek kinerja berkai-tan dengan efisiensi, efek-tifitas, transparansi, akun-tabilitas, responsivitas, danresponsibilitas sebagaima-na pandangan Dwiyanto(2000) masih belum ter-konsentrasi sebagai varia-bel determinan pencapaianpelayanan publik yang op-timal guna mendorong ke-sejahteraan masyarakat.

Kedua, Kemitraan. Tan-tangan berat dalam oto-nomi daerah adalah mem-bangun kemitraan antarstakeholder dan lintas go-longan. Ada beberapa dae-rah di Kalsel yang hanyamenjalankan fungsi-fungsipemerintahan seperti

H.Bambang Eka Wijayatakenfrom

Jurnal Perempuan

Moralitas bangsamerdeka! (4)

Elite jadi terkapsul dalamkeasyikan dan kepentingansendiri! Pada yang lain,cukup silat lidah menutupiingkar janji!”

“Kondisi terkapsulnyaelite dalam keasyikan dankepentingan sendiri larutjadi disorientasi terhadaprealitas pergumulankesulitan hidup rakyat!” ujarTemin. “Egosentrismemenonjol, beranggapanhanya dirinya paling benar,

layak mendapat hak-hakistimewa hingga membencidan memusuhi orang lainyang menginginkan halserupa! Gejala ini tidakterbatas pada lurah danmantan lurah sering tidakakur, bahkan di antaramantan presiden kita neng-nengan- -tidak salingbicara!” “Saling benci dancuriga antarelite merebakdengan fragmentasipendukungnya, warga

tercabik dalam kotak-kotakantagonisme horizontal—menonjolkan danmempertajam perbedaanhingga yang terkecil dantersembunyil! “ sambutTemon. “Sejauh persainganberjalan sehat, itu bisamenjadi pemacu kemajuan!Tapi dengan kenyataansaling hujat danmembusukkan pihak lain,fragmentasi jadi belantarafitnah dan cari kesalahan,persaingan jadikontraproduktif! “

“Moralitas bangsamerdeka yang seharusnyamenghormati kepentingan

orang lain sesama wargabangsa pun, dengan begituberubah menjadi salingcuriga dan saling jegal, adakalanya malah berusahasaling bunuh,” tegas Temin.“Kebersamaan dan ke-kita-an sebagai perekatpersatuan dan kesatuanbangsa tinggal sebataspenghias bibir! Realitasnya,elite terfragmentasi dalamegosentrisme dan segalabentuk ke-kami-an— darinepotis, primordialis,sektarianis, sampai parti-san!” “Kohesivitas warisanleluhur, seperti biduk lalukiambang bertaut,

fragmentasi yang terjadi saatpemilihan lurah segeramelebur usai pestademokrasi itu, berubah jadidendam hingga pemilihanlurah atau pilkadaberikutnya!” timpal Temon.“Moralitas merdeka yangmempersatukan segalaperbedaan elemen bangsatercabik-cabik olehegosentrisme dan ke-kami-an yang sempit! Murid danmahasiswa tawuran hanyaakibat perbedaan sepele! Ini

sebuah kantor administra-tif pelayanan kartu tandapenduduk yang menekan-kan prosedural administra-tif belaka. Kehadiran pe-merintah dengan segalaotoritasnya hanya terpakupada regulasi dan rutinitas,sehingga tidak memuncul-kan roh otonomi yangmembawa pesan kemandi-rian dan keadilan.

OlehMohamad Guntur Romli

Takenfrom: Jurnal Perempuan

Merespon radikalismedengan demokrasi (9/selesai)

Bagi saya tantangan terbesaradalah bagaimana seharusnyasikap dan pandangan untukmerespon dua kelompokterakhir (menerima demok-rasi hanya sebagai prosedurdan mengharamkan demok-rasi tanpa jalan kekerasan).Yang terpenting bagi sayamenjauhi pandangan dansikap yang naif. Bagi saya,

dua kelompok terakhir ini be-lum bisa disebut mengusungide dan gerakan yang disebutdemokratis, meskipun merekatidak menggunakan cara-carakekerasan atau mereka jugatelah mengikuti prosedurdemokrasi (misalnya mengi-kuti pemilu).

Menurut saya kelompok inimasih menyimpan potensi

radikalisme yang terkandungdalam pemikiran mereka, dansengaja dipendam sebagai“agenda yang tertunda”.Kalau kekuasaan multak bisadiraih, kalau merekamenguasai kleim mayoritas,maka agenda-agendatersembunyi itu akanditerapkan. Untuk meresponmereka sekali lagi bukandengan cara-cara kekerasandan intimidatif.Menyembuhkan radikalismemereka adalah denganmenambahkan “dosis”

demokrasi.Demokrasi bukan sekadar

prosedur kekuasaan, bukanpula sebagai sistem kekuasaanyang ditentukan oleh merekayang mayoritas. Demokrasiadalah pengakuan danpenerimaan terhadap prinsip-prinsip kesetaraan,kebebasan, toleransi,pluralisme, keadilan,pengakuan terhadap hak-hakkaum minoritas: agama, ras,aliran dan seksual. Demokrasiadalah pengakuan terhadaphak-hak dasar manusia yang

tidak bisa dirampas atas namaapapun, misalnya hakberkeyakinan, hidup,kepemilikan, tidak disakitidan lain-lain.

Di sinilah letak pentingnyapendidikan demokrasi untukterus meningkatkan maqamdemokrasi kita, yang takhanya dipahami secara mudahdan sederhana bahwademokrasi hanya “kekuasaanmayoritas” atau sekadarprosedur untuk memperolehlegitimasi kekuasaan yangabsah saja.(*)

(bersambung)

(bersambung)

Page 13: 13 Agustus 2012

SENIN13 AGUSTUS 2012

NOMOR02050 TAHUN VI

MUSIK

Anting emas superBEYONCE Knowles selalu memastikan bahwa

pesona diva dalam dirinya tetap terpancar, apapunitu yang dikenakannya. Hal itulah yang mungkinada dalam pikirannya mengunjungi kantor PBBdi New York pada Jumat (10/8).

Seperti dilansir dari dari Dailymail, pelantuntembang If I Were A Boy tersebut mungkin tampaknormal dengan setelan formal yang dikenakannya.Namun siapapun takkan bisa menghindar darianting super besar di telinga Beyonce.

Walaupun terlihat sangat berat untuk telinganya,namun anting berwarna emas itu memberikankesan glamor dalam dirinya. Warna itu tampaksenada dengan warna rambut Beyonce.

Beyonce sendiri tampak mengenakan kemeja danjaket fashionable warna putih. Penampilannyasemakin menawan dengan paduan celana hitamyang cantik.

Dengan gaya penuh percaya diri, ibu satu anakini sempat berbicara dengan pemimpin KoreaSelatan. Kunjungan istri Jay Z ini sendiri adalahuntuk berpartisipasi dalam acara HariKemanusiaan Sedunia.(kpl)

RACHEL WEISZORANGE CARAMEL

GIRLBAND OrangeCaramel merilis versi pendekdari music video My SweetDevil, atau Yasashi Akumayang bakal menjadi debutperdana mereka di Jepang.

Sub-grup After School inidijadwalkan untuk debut dinegeri Sakura tersebut bulandepan. Sebelum rilis resmipada tanggal 5 September,versi pendek dari kliptersebut terlebih dahuludiluncurkan Sabtu (11/08)melalui channel YouTubeAvex Trax.

Dalam video, nampak anak

Orange Caramel memakaigaun berenda dipadu tanduksetan. Nuansa retro terasadari music video ini. OrangeCaramel unjuk dance yangimut, dengan backgroundwarna-warna cerah sebagaipemanis.

Lagu My Sweet Devilsebenarnya adalah lagu re-make dari penyanyi lawasJepang, Candies yang dibuattahun 1977. Selain itudalam single yang bakaldiluncurkan itu, merekamemasukkan track MagicGirl.(kpl)

BERITApernikahan KareenaKapoor dan Saif AliKhan selama inimemangmembingungkandan simpang siur.Namun kini, kabartersebut akhirnyadikonfirmasi olehKareena.Dilansir dari One

India, bintangBollywood tersebutmenegaskan bahwapernikahan merekasedang berjalan.Hal inibertentangan kabaryang menyebutkanbahwa keduanyatelah menikahdiam-diam.“Bagaimana

mungkin akumenikah tanpa adaorang yang tahu?

Aku tak mungkinmenikah selamabertahun tanpamengabarkannyapada satu orangpun,” kata Kareena.Selain itu, Kareena

juga menyesalkantindakan mediayang menjadikanpernikahannyasebagai lelucon.Pasalnya, diaberpendapat bahwatak semua hal perludiungkapkan padamedia.“Sedih,

pernikahankumalah jadi leluconpublik. Pernikahanini sedang berjalan,itu saja, aku takberpikir bahwa fansdan media perlutahu lebih dari itu,”ujarnyanya.(kpl)

BEYONCE

Versi pendek ‘My Sweet Devil’ dirilis Sukai peranpenyihir jahat

ISTRI Daniel Craig,Rachel Weisz, merasasenang menjadi penyihirjahat dalam Oz: The GreatAnd Powerful, setelah aksilaga The Bourne Legacy.Mengutip femalefirst,

Rachel menyukai setiapmenit dari perannya sebagaipenyihir jahat dari timur.“Peran yang paling

menyenangkan. JamesFranco adalah Wizard dansaya penyihir jahat daritimur. Sebelumnya, MilaKunis adalah penyihir jahatdari barat dan MichelleWilliams adalah Glindasang Penyihir baik. Sayaharus syuting petir keluardari ujung jari , terbangdengan gaun berpayet hitamdan memakai banyak lipstikmerah. Itu obat penawarsempurna setelah aksi lagayang banyak adeganberbahaya saat Bourne,”tukasnya.(ini)

Page 14: 13 Agustus 2012

SENIN13 AGUSTUS 2012

Walcott ... dari Halaman 16Menurut Sky Sport Italia,

mereka sudah mulaimengubah pandangantentang keputusan untuktidak lagi menambahpemain baru. Walcottmenjadi bidikan Interkarena dinilai tipe pemainyang dibutuhkan oleh LaBeneamata.

Kontrak Walcott sendiriakan berakhir pada musimpanas 2013 dan sangpemain belummemutuskan apakah bakalbertahan di Emirates Sta-dium atau memilihmencoba peruntungan barubermain di kompetisi SerieA.

Ini bukan pertama kalinya

Walcott dikaitkan denganklub Serie A, sebelumnyaJuventus juga sempatdiberitakan ingin menggaetpemain internasionalInggris tersebut. Sementaraitu, kiper Inter, Julio Cesarterus melakukan negosiasidengan Tottenham Hotspurterkait kemungkinanpemain asal Brasil ituhijrah ke tim polesanAndre Villas-Boas.

The Sun mengklaimSpurs berharap dapatmengambil Cesar tanpaharus mengeluarkan uangsepeser pun. Sama halnyaketika Inter melepas Luciodan Diego Forlan denganstatus bebas transfer.(okez)

Trott menulis demikiandalam akun Twitternya:“Soo happy Jason :-) x”.

Telegraph melansir foto-foto mesra mereka berduaketika menonton

pertandingan voli pantai.Dalam foto tampak merekaberciuman dan salingmenempelkan hidung satusama lain sambil tertawa.

Pasangan yang berbeda

usia 4 tahun ini memangsangat berbakat dalamcabang olahragabersepeda. Trott yangberusia 20 tahun pernahmemenangkan emas di

kejuaraan Velodrome,sedangkan Kenny yangberusia 24 tahun pernahpula memenangkan medaliemas dalam sebuahkejuaraan sprint.(kmcm)

Mesra ... dari Halaman 16

Kali ini gol Hannover di-ciptakan oleh Karim Haggui,yang mengubah skor menjadi2-1. United kembaliberusaha untuk menyamakankedudukan, namun bukanmencetak gol ke gawangHannover, Setan Merahsecara mengejutkan malahkebobolan pada menit ke-66.Adalah MohammedAbdellaoue yang seolahmembuat Hannover beradadi atas angin untuk

memenangkan pertandingankarena memimpin 3-1.

Tapi, Setan Merah tampakbelum menyerah, WayneRooney sanggup memeliharaasa agar klubnya tak kalah.Gol striker internasionalInggris melalui tendanganbebas pada menit ke-69membuat Unitedmemperkecil ketinggalanmenjadi 3-2.

United kembalimenunjukkan keahliannya

dalam mengejar ketinggalansaat Rooney suksesmelaksanakan tugasnyamenjadi algojo penalti padamenit ke-82. Gol tersebutmembuat kedudukanmenjadi 3-3 dan semakinmenambah motivasipunggawa Setan Merahuntuk membalikkan keadaan.

Benar saja, hanya tiga menitsetelah gol penalti Rooney,United malah berbalikunggul. Pemain anyar

United, Shinji Kagawa yangberhasil mengubahkedudukan menjadi 3-4untuk keunggulan timnya.

Gol dari Kagawa tersebutmerupakan gol terakhir padalaga itu, Hannover kesulitanmenembus pertahananUnited di menit-menitterakhir, sementara NemanjaVidic cs mampum e m p e r t a h a n k a nkeunggulan hingga peluitpanjang berbunyi.(okez)

Kagawa ... dari Halaman 16

Kabar berakhirnya hubungan Valentino Rossidengan Ducati mulai musim depan, menumbuhkanberbagai buah bibir, salah satunya dari DavideBrivio. Mantan bos Yamaha itu mensinyalir bahwa‘perceraian’ mereka dikarenakan ketidaksabaranRossi untuk akur dengan Ducati.

Power Ducati memang dianggap ‘buas’, rider se-kelas Rossi pun dibuat bingung untukmenjinakkannya. Sejak musim lalu menjadi jokipabrikan Italia itu hingga sekarang, The Doctorhanya mampu dua kali naik tangga podium, itu punbukan pucuk podium.

Brivio mengakui bahwa Ducati punya potensibesar untuk merusak dominasi Honda dan Yamaha,tapi butuh waktu. Itu yang tak dimiliki Rossi,berhubung usianya sudah tak muda lagi. Tapiakhirnya, Brivio juga menilai Rossi mengambilkeputusan berani untuk kembali ke tim garpu tala.

“Mengakhiri kerjasama itu bukanlah keputusanmudah. Motor Ducati-nya sekarang ini bisa menjadiproyek kejayaan, tapi butuh waktu dan itu dianggapberlebihan oleh Rossi yang sudah berumur 33tahun,” ucap Brivio kepada La Gazzetta dello Sport,Minggu (12/8).

Ya, dengan begitu, Brivio menganggap jawaraMotoGP tujuh kali itu sudah tak ‘sabaran’ meladenitunggangannya. Meski begitu, bukan maksudBrivio untuk mencela Rossi. Keputusannya untukbergabung ke Ducati sejak musim lalu, tak patutdisesali.

“Tak ada salahnya bergabung ke Ducati danberusaha (menjinakkan Desmosedici GP12).Mereka menjalin hubungan yang arif dalam halatmosfer tim. Dua tahun ini bisa dibilang cukuppositif. Yang kurang hanyalah hasil dan itu jadi halterpenting,” lanjutnya.

Terakhir, Brivio mengungkapkan bahwa Rossisudah mengambil keputusan yang berani untukberduet dengan rider terdepan saat ini pada musimmendatang. Terlebih saat performa Rossi musimini belum sepenuhnya pulih layaknya di masajayanya.

“Dia telah mengambil keputusan berat karenabutuh keberanian untuk menantang Lorenzo, yangsaat ini merupakan pembalap tertangguh, denganmotor yang sama (1000cc),” sambung Brivio.

“Rossi menempatkan mempertaruhkanreputasinya dengan risiko besar, anda butuh nyaliuntuk itu. Dia menunjukkan bahwa dia masih punyamotivasi besar untuk menang,” pungkasBrivio.(okez)

MOTOGP

Brivio: Rossi kurangsabar ladeni Ducati

AS mulai tinggalkan ChinaKLASEMEN SEMENTARA MEDALI OLIMPIADE

Posisi Negara Emas Perak Perunggu Total

1 Amerika Serikat 44 29 29 1022 China 38 27 22 873 Inggris Raya 28 15 19 624 Rusia 21 25 32 785 Korea Selatan 13 7 7 27--62 Indonesia 0 1 1 2

PELARI 4x400 putri, Sanya Richards-Ross makin pertajam perolehan medali AmerikaSerikat di Olimpiade 2012.

AMERIKA Serikat,yang sempat tertinggalpada awal-awal Olim-piade, sepertinya mulaimeninggalkan perolehanmedali emas milik Chinapada hari ke-15 ini.

AS baru saja menda-patkan medali emas daricabang Bola Basket putri,setelah di partai finalberhasil mengalahkanPrancis dengan skor 86-50, dini hari tadi WIB.Dengan hasil ini, makaAS mengumpulkan 44emas, 29 perak, 29

perunggu dengan total102 medali.

Sementara itu, medaliemas yang disabet petinjuZou Shiming kelas ter-bang tidak mampu men-dongkrak posisi China,yang harus puas menem-pati peringkat keduadengan raihan 38 emas,27 perak, dan 22 perung-gu dengan total 87 me-dali.

Prestasi Inggris Rayacukup baik di Olimpiade2012 dengan menempatiperingkat ketiga klase-

men. Tim tuan rumahmenghasilkan 28 medaliemas, 15 perak dan 32perunggu dengan total 62medali.

Adapun Rusia haruspuas menempati pering-kat empat klasemen sete-lah mengumpulkan 21medali emas, 25 perak,dan 32 perunggu dengantotal 78 medali. Korea Se-latan menempati posisi ke-lima dengan total 27 me-dali. Sementara itu, pe-ringkat Indonesia hari kehari semakin turun saja.

Kontingen Merah Putihharus puas berada di urutan

ke-62 setelah hanya mampumendapatkan 1 medali perak

dan 1 medali perunggu total2 medali saja.(okez)

ATLETIK

Jamaika ciptakan rekor baru

Catatan itu lebih cepat 0.2detik yang diraih padakejuaraan dunia tahun lalu.

Ini merupakan medali emaskeenam Bolt selama dua kalimengikuti ajang Olimpiade.Kendati demikian, Boltmengaku tidak yakin mampumengulangi kesuksesan yangsama pada ajang Olimpiadeberikutnya.

“Saya memangmemikirkannya (mengulangiuntuk ketiga kalinya), tapisaya berpikir ini akan sangatberat. Blake sudah mulaimatang dan saya yakinbanyak pelari muda yangakan muncul, jadi saya akanmelihat apa yang terjadiempat tahun mendatang,”

kata Bolt.“Sebuah perasaan

menyenangkan bisamengakhiri seperti ini. Kamimelakukannya tahun lalu dikejuaraan dunia, buat saya inisangat menyenangkan. Timbertarung dan berjuangsekuatnya. Saya yakin rekordunia baru bakal tercipta hariini,” tandasnya, dilansirEurosport, Minggu (12/8).

Di final, Jamaikamengalahkan Amerika yangdiperkuat pelari seperti TrellKimmons, Justin Gatlin,Tyson Gay dan Ryan Bailey.Mereka harus puasmendapatkan medali perakdengan catatan waktu 37.04detik.(okez)

USAIN Bolt mengakhiripertandingan OlimpiadeLondon 2012 denganmendapatkan medali emasketiga. Bukan hanya itu, timJamaika juga menciptakanrekor baru di 4x100 meterputra ini. Bolt, yang baru sajaberhasil mempertahankanmedali emas untuk nomor100 dan 200 meter yangdimenangkannya empattahun lalu, berhasilmembawa Jamaikamempertahankan medaliemas 4x100 meter putra.

Bahkan, Bolt bersamaNesta Carter, Michael Fraterdan Yohan Blake berhasilmeraih kemenangan dengancatatan waktu 36.84 detik.

SPRINTER Jamaika Bolt bersama Nesta Carter, Michael Frater dan Yohan Blakeberhasil pecahkan rekor nomor 4x100 dengan catatan waktu 36.84 detik.

Farah cetak sejarahMo Farah mencetak

sejarah baru di OlimpiadeLondon 2012. Farahberhasil mengawinkanmedali emas nomor 5.000meter putra dengan 10.000meter, sekaligus menjadipelari Inggris Raya pertamayang berhasilmelakukannya.

Dalam pertandingan diLondon, Sabtu malamwaktu setempat, Farahmenjadi pelari ketujuh yangberhasil memenangkan duanomor sekaligus diOlimpiade yang sama.Farah dipastikanmendapatkan medali emassetelah finis dengan catatanwaktu 13 menit 41.66 detik.

“Saya ingin mendapatkanmedali emas untuk keduaanak putri saya. Ini semuasudah bekerja sangat baik.Dua medali emas. Siapayang akan menyangka akanhal ini,” ungkap Farah,setelah balapan berlang-sung. Seperti diketahui,pelari yang lahir di Soma-lia ini merupakan atlet per-tama yang berhasil me-nyumbangkan medali emasuntuk Inggris Raya diOlimpiade kali ini, pekankemarin. Sebelumnya, Farahmendapatkannya di nomor

5.000 meter.“Ini merupakan perjalanan

panjang yang penyambungandan transplantasi,” lanjutpelari 29 tahun tersebut,sebagaimana dilansir dariReuters, Minggu (12/8).

Sementara itu, Dejen

Gebremeskel dari Ethopiaharus puas mendapatkanmedali perak, setelah finisdengan catatan waktu13:41.98 detik. Sedangkanpelari Thomas Pkemei dariKenya memperoleh medaliperunggu.(okez)

Page 15: 13 Agustus 2012

TERBIT 16 HALAMANHarga: Rp.2000,-

Luar Kota + Ongkos Kirim

SENIN13 AGUSTUS 2012

NOMOR02056 TAHUN VI

Telp: (0431) 841071,Fax: (0431) 841060

www.swarakita-manado.com

Di Matteo berharap Torres kembali bersinar

Inter Milan dikabarkan tertarik untukmendatangkan winger Arsenal, Theo Walcott, keGiuseppe Meazza musim ini. ManajemenNerazzurri siap untuk mengajukan penawaran keklub London utara tersebut.

Inter masih memerlukan tambahan amunisipemain setelah melihat bagaimana merekaditaklukkan Hajduk Split di laga kualifikasiEuropa League, kendati tim asuhan AndreaStramaccioni ini tetap lolos ke babak selanjutnya.

SPORTAINMENT

gol untuk TheBlues.

Musim inikesempatankembali ter-buka.

P e l a t i hRoberto DiM a t t e om e n g i n d i -kasikan akan memberikansatu tempat di lini depankepada mantan penggawaAtletico Madrid tersebut.

“ S a y asangat senangd e n g a npenampilanTorres diakhir musimlalu.

Ada harapanbesar dari timdan ia

menjadi bagiannya,” ujarDi Matteo.

Kesempatan Torres untukunjuk gigi terbuka lebar.

LAURA TROTT

BOLARON

Mesra di arena voli pantaiPASANGAN pesepeda Laura Trott dan Jason

Kenny tertangkap kamera sedang bermesraan ditengah kerumunan penonton voli pantai.

Mereka berdua duduk bersama dengan beberapafigur ternama, seperti Pangeran Harry dan DavidBeckham bersama anak-anaknya.

Trott yang merupakan pemenang medali emasolimpiade cabang olahraga bersepeda memangsedang menjalin hubungan khusus dengan Kenny,setelah sebelumnya sempat dikabarkan putus darikekasihnya yang juga atlet sepeda, Sam Harrison.Hubungan khusus antara Trott dan Kenny ini mulaidipublikasikan sekitar awal pekan ini.

Walcott buruan Inter

HARAPAN besar dise-matkan pelatih Chelsea,Roberto Di Matteo kepadastrikernya, FernandoTorres untuk kembalibersinar musim ini.

Gagal menunjukkankualitasnya sejakdidatangkan dari Liverpooldengan rekor transfer 50juta poundsterling, Torresdiharapkan mengakhiriepisode buruk tersebutdengan torehan gol demi

Baca: Walcott( Halaman 15 )

INTER dikabarkan tertarik untukmendatangkan winger Arsenal, Theo Walcott.

JUVENTUS akhirnyakeluar sebagai jawara SuperCoppa Italia yang digelar diChina, Napoli mereka pukul4-2, Sabtu (11/8). Padasepuluh menit pertama keduakubu coba saling mene-mukan celah lawan, namunrapatnya barisan belakangkeduanya masih sulitditembus.

Laga dihiasi turunnya hujanyang mengguyur Beijingdengan lebat, namun tensicukup panas karena tekelkeras pemain Napoli.Marchisio dan Inler bahkansempat saling dorong.

Menit ke-27 EdinsonCavani akhirnya memecah

kebuntuan, lepas dari je-bakan off side ia memper-daya Buffon dan Lucio, 1-0Napoli memimpin.

Sepuluh menit adalahwaktu yang dibutuhkanJuventus membalas golNapoli. Menit 37 KwadwoAsamoah mencetak gol firsttime cantik menerima umpanLichtsteiner.

Sayangnya pertahanan Juveyang buruk kembali terhu-kum. Goran Pandev menga-lahkan Bonucci dalam duelperebutan bola, Pandevmengakhirinya dengan ten-dangan Chip untuk men-jadikan skor 2-1 di menit 41.

Saat turun minum

Bianconeri harusmengakui keung-gulan Il Parteno-pei. Turunnyahujan masih tetaplebat di Beijingmembuat lapa-ngan nampakbegitu licin.

M e n g a w a l ibabak kedua Juvememasukkan Mirko Vucinicuntuk menggantikan Ale-ssandro Matri. Hasilnyacukup apik, Vucinic nyarismenjebol Napoli andai se-pakannya tak membenturmistar gawang. Pada menit70 Mirko Vucinic harusdijatuhkan bek Federico

Fernandez dikotak terlarang,Walter Mazzarrinampak kesaldengan keputusanitu di bench.

Arturo Vidalmaju sebagai al-gojonya, dan TheWarrior suksesm e n u n a i k a n

tugasnya untuk menjadikanskor sementara di angka 2-2pada menit 72. Pada menit 84Napoli harus bermain de-ngan 10 pemain usai GoranPandev menerima kartumerah. Ia memprotes keraswasit ketika dirinya dinya-takan off side. Kartu merah

wasit tak berhenti di sana, dimasa injury time Juan Zunigamendapatkan kartu kuningkedua. Zuniga menghadangGiovinco dengan tangannyadi dada. Zuniga diusir danNapoli bermain dengan 9 pe-main saja, pelatih Walter Ma-zzarri yang protes kepadawasit Mazzoleni juga di-espulso. Mazzarri pun harusrela meninggalkan tepi lapa-ngan. Laga pun dilanjutkanke babak extra time. Ungguljumlah pemain segera mem-buat Juventus memimpin dimenit 96 Christian Maggiomelakukan gol bunuh diri.

Free kick Andrea Pirlo iatanduk masuk ketika kiper

Morgan De Sanctis coba ter-bang menepis bola. Si Nyo-nya Tua pun berbalik ungguldi laga ini. Gol susulan punjuga langsung datang tak lamaberselang, umpan ClaudioMarchisio menemui MirkoVucinic yang bebas di dalamkotak penalti. Dengan mudahVucinic menjadikan skor 4-2 di menit 101.

Pada 15 menit kedua extratime dominasi Si NyonyaTua masih berlanjut, Napoliyang kalah jumlah pemainkian keteteran. Namun ketikawasit meniup peluit panjangtak ada gol tambahan, SiNyonya Tua pun keluar seba-gai jawara di China.(blnt)

Kontrak baruHiguain

R E A LMadrid saat inid i b e r i t a k a nt e n g a hm e n y i a p k a nkontrak baruuntuk GonzaloHiguain. HarianAS menuliskanjika striker Ar-gentina itu bakaldipertahankan LosBlancos hingga musimpanas 2018 mendatang.

Kontrak Higuain saatini berakhir pada bulanJuni 2016 mendatang.Tetapi melihat performaapik yang ditampilkanpemain berusia 24 tahunini, membuat Madridsiap menyodorkan kon-trak baru dengan kenaik-an gaji.

Pasalnya sang “pesaing”utama, Didier Drogbamemutuskan takmemperpanjang masakerjanya di t im juaraEropa ini.

“Dia didatangkanuntuk menjadi strikerfantas t is , mudah-mudahan ia mampumenyesuaikan diri danmenunjukkan kualitasyang ia miliki,” harap DiMatteo.(blnt)

Kagawa tentukankemenangan MU

MANCHESTER Unitedsukses menaklukkan tuanrumah Hannover 96 de-ngan skor tipis 4-3, dalampertandingan pra-musimyang digelar di AWD-Arena, Minggu (12/8)kemarin.

Pertandingan berjalansengit, United bahkan tam-pak kesulitan menghadapipermainan Hannover yangmenyerang dengan rapi.Setan Merah baru mampubermain seperti biasanyaketika laga sudah berjalan20 menit. Namun, sial bagiUnited, mereka malahkebobolan melalui golArtur Sobiceh pada menitke-25. Tertinggal 0-1membuat anak-anakasuhan Sir Alex Fergusonmenunjukkan determinasi

Baca: Kagawa( Halaman 15 )

Juve Juara Super Coppa Italia

SELEBRASI Si Nyonya Tua yang keluar sebagai jawara di China.

lebih dalam menggempurpertahanan Hannover.

Usaha United berhasilsaat mereka menyamakankedudukan pada menit ke-31 melalui Javier Chicha-rito Hernandez yangmemanfaatkan kemelut didepan gawang Hannover,sehingga membuat skormenjadi 1-1 Kedudukan initidak berubah hinggababak pertama selesai.

Pada babak kedua, lagi-lagi Hannover mampubermain pintar, merekahanya membutuhkanempat menit setelah peluitbabak kedua dimulai untukkembali merobek jalaUnited yang dikawalAnders Lindegaard.

Los Merenguessiap menaikkanbayaran Higuainhingga 4,5 jutaeuro per musimdari yangsebelumnya 3,8juta euro permusim.

H i g u a i nbergabung dengan Madriddari River Plate di bulanJanuari 2007. Sejakkedatangannya di SantiagoBernabeu, Higuainmenjelma menjadi andalanEl Real dengan koleksi 91gol dari 162 penampilan diLa Liga hingga sejauh ini.

Sebelumnya Madrid barusaja memperpanjangkontrak Raul Albiol,Alvaro Arbeloa dan AngelDi Maria. (blnt)

Baca: MEsra( Halaman 15 )