10 hal yang dapat dilakukan di internet

4
10 hal yang dapat dilakukan di internet 1. MENDAPATKAN INFORMASI internet adalah sumber infomasi tercepat, terluas, dan termurah dewasa ini. setiap detik ada informasi baru yang diunggahkan ke internet dari berbagai pelosok dunia. Informasi itu bisa datang dari pribadi, kelompok, organisasi, lembaga negara, dll. informasi itu mencakup semua bidang yang dikenal manusia. Sehinnga, apapun informasi yang kita perlukan, dapat kita temukan di internet. 2. BERKOMUNIKASI DENAGAN ORG LAIN Internet menawarkan berbagai layanan komunikasi seperti e-mail, chatting, messenger, dll. Bahkan sekarang internet menawarkan berbagai layanan jaringan sosial yang sangat efektif utk berkomunikasi seperti facebook, twitter, dll. 3. MENGEMBANGKAN BAKAT DAN HOBI Kita dapat memanfaatkan blog atau mailing listutk mengembangkan hobi kita tersebut bersama-sama orang di seluruh dunia yang memiliki hobi yang sama. 4. MENDAPATKAN HIBURAN Internet menawarkan berbagai hiburan seperti game, musik, film dan hiburan lainnya dari seluruh dunia. Semua itu dapat diperoleh dengan mudah baik denagn cara membayar maupun gratis. 5. MENYEDIAKAN ILMU Internet merupakan gudangnya informasi dan komunikasi, internet merupakan gudang ilum. Bahkan, kita dapat memperoleh buku-buku dan tulisan yang sangat bermanfaat di internet. 6. MENDAPAT PERANGKAT LUNAK Internet merupakan media pertukaran dan penyebaran perangkat lunak di seluruh dunia. Kita dapat memperoleh perangkat lunak yang kita butuhkan dari internet. 7. SEBAGAI TEMPAT BERBISNIS Internet menjadi ladang bisnis baru yang sangat menguntungkan bagi sebagian kalangan. Contohnya : toko-toko online, pemasangan iklan di berbagi website, internet banking, dll. 8. SEBAGAI PERPUSTAKAAN ONLINE (BAGI SEKOLAH) Perpustakaan tidak hanya berada di sekolah. Di internet telah menyediakan berbagai pengetahuan yang sangat beragam. Hal ini sering disebut perpustakaan online. 9. MENCARI SOAL DAN PEMECAHANNYA (BAGI MURID) Bila kita ingin mencari soal yang setingkat dengan kita dan pemecahannya, di internet menyediakan soal dan pemecahan soal yang kita kerjakan. Jadi, belajar tidak hanya dari

Upload: syarifudin

Post on 17-Sep-2015

21 views

Category:

Documents


3 download

DESCRIPTION

d

TRANSCRIPT

  • 10 hal yang dapat dilakukan di internet

    1. MENDAPATKAN INFORMASI

    internet adalah sumber infomasi tercepat, terluas, dan termurah dewasa ini. setiap detik ada

    informasi baru yang diunggahkan ke internet dari berbagai pelosok dunia. Informasi itu bisa

    datang dari pribadi, kelompok, organisasi, lembaga negara, dll. informasi itu mencakup semua

    bidang yang dikenal manusia. Sehinnga, apapun informasi yang kita perlukan, dapat kita

    temukan di internet.

    2. BERKOMUNIKASI DENAGAN ORG LAIN

    Internet menawarkan berbagai layanan komunikasi seperti e-mail, chatting, messenger, dll.

    Bahkan sekarang internet menawarkan berbagai layanan jaringan sosial yang sangat efektif

    utk berkomunikasi seperti facebook, twitter, dll.

    3. MENGEMBANGKAN BAKAT DAN HOBI

    Kita dapat memanfaatkan blog atau mailing listutk mengembangkan hobi kita tersebut

    bersama-sama orang di seluruh dunia yang memiliki hobi yang sama.

    4. MENDAPATKAN HIBURAN

    Internet menawarkan berbagai hiburan seperti game, musik, film dan hiburan lainnya dari

    seluruh dunia. Semua itu dapat diperoleh dengan mudah baik denagn cara membayar maupun

    gratis.

    5. MENYEDIAKAN ILMU

    Internet merupakan gudangnya informasi dan komunikasi, internet merupakan gudang ilum.

    Bahkan, kita dapat memperoleh buku-buku dan tulisan yang sangat bermanfaat di internet.

    6. MENDAPAT PERANGKAT LUNAK

    Internet merupakan media pertukaran dan penyebaran perangkat lunak di seluruh dunia.

    Kita dapat memperoleh perangkat lunak yang kita butuhkan dari internet.

    7. SEBAGAI TEMPAT BERBISNIS

    Internet menjadi ladang bisnis baru yang sangat menguntungkan bagi sebagian kalangan.

    Contohnya : toko-toko online, pemasangan iklan di berbagi website, internet banking, dll.

    8. SEBAGAI PERPUSTAKAAN ONLINE (BAGI SEKOLAH)

    Perpustakaan tidak hanya berada di sekolah. Di internet telah menyediakan berbagai

    pengetahuan yang sangat beragam. Hal ini sering disebut perpustakaan online.

    9. MENCARI SOAL DAN PEMECAHANNYA (BAGI MURID)

    Bila kita ingin mencari soal yang setingkat dengan kita dan pemecahannya, di internet

    menyediakan soal dan pemecahan soal yang kita kerjakan. Jadi, belajar tidak hanya dari

  • buku.

    10. MENYEDIAKAN BERITA AKTUAL

    Berita memang sangat penting bagi kita, sehingga kita jangan sampai ketinggalan. Jika kita

    ingin melihat berita yang kita lewatkan, kita dapat melihat di internet secara aktual dan

    terpercaya.

    10 Kegiatan Yang Sering Dilakukan Di Internet | 02.28 | No Comments be the first

    1. Browsing, yang pasti ialah kegiatan yg kita lakukan sekarang ini,Browsing ialah menjelajah internet

    atau bisa di sebut surfing dengan menggunakan Browser seperti Mozilla Firefox, Uc browser, Opera

    mini, dsb. Browsing bisa disebut juga menjelajah situs-situs, seperti, HentaiLegend, Facebook,

    Twitter,dsb

    2. Game Online, Kegiatan yg tersambung antar user/pemain game itu, dengan berbagai sensasi yg

    didapatkan dari game online sampai-sampai bapak-bapak pun ada yg memainkannya, tapi saya masih

    belum pernah menemukan kakek-kakek main game online.

    3. Upload, Upload adalah juga proses transmisi sebuah file dari sebuah sistem komputer ke sistem

    komputer yang lainnya dengan arah yang berkebalikan dengan download. Dari internet, user yang

    melakukan proses upload adalah proses dimana user mengirimkan file ke komputer lain yang

    memintanya. User yang men-share gambar,foto dengan yang user yang lainnya di bulletin board sytem

  • (BBS), mengupload file ke BBS. File Transfer Protocol (FTP) adalah contoh Internet protokol untuk

    downloading and uploading files.

    4. Download, Download adalah proses transmisi sebuah file dari sebuah sistem computer ke sistem

    komputer yang lainnya. Dari internet, user yang melakukan proses download adalah proses dimana

    seorang user meminta / request sebuah file dari sebuah komputer lain (web site, server atau yang lainnya)

    dan menerimanya. Dengan kata lain, download adalah transmisi data dari internet ke komputer

    client/pemakai.

    5. Editing/Ngedit, Editing ialah, merubah sesuatu baik tampilan maupun dalemannya, biasanya editing

    gambar, baik itu dicerahkan, bahkan maaf, orang jelek diedit bisa AGAK lebih cantik dengan editan itu,

    atau gambar yg mulanya gak jelas, dengan diedit gambar tersebut terlihat bisa lebih jelas, contoh lain,

    anak yg di gambar/foto terlihat pendek, dengan diedit bisa terlihat tinggi, contoh lagi, anak yg mulanya

    gemuk dengan diet dia bisa kurus (you don't say), proses editing bisa menggunakan paint, Photosop dll.

    6. Jual Beli Online, Jual beli online ialah proses jual beli lewat internet, ada juga forum yg menyediakan

    lapak jual beli, Seperti tokobagus.com , kaskus pun ada

    7. Social Network, Social network merupakan sebuah bentuk layanan internet yang ditujukan sebagai

    komunitas online bagi orang yang memiliki kesamaan aktivitas, ketertarikan pada bidang tertentu, atau

    kesamaan latar balakang tertentu. Social networking lazim disebut sebagai jaringan pertemanan.

    Layanan social network biasanya berbasis web, dilengkapi dengan beragam fitur bagi penggunanya agar

    dapat saling berkomunikasi dan berinteraksi. Contoh situs social networking yang populer dewasa ini

    antara lain facebook dan twitter.

    8. Blogging, Blogging merupakan situs web yang diposkan secara berkala dan ditampilkan dalam urutan

    kronologis mundur. Istilah blog adalah singkatan dari weblog atau web log. Mengarang blog, memelihara

    sebuah blog atau menambahkan artikel ke blog yang sudah ada disebut blogging. Masing-masing

    artikel pada sebuah blog disebut tulisan blog, tulisan atau masukan. Orang yang menulis atau

    memasukkan dan memelihara tulisan di blog disebut blogger. Sebuah blog terdiri dari teks, hypertext,

    gambar, dan link (ke halaman web dan video, audio dan file lainnya). Blog menggunakan dokumentasi

    dengan gaya percakapan. Seringkali blog fokus pada wilayah kepentingan tertentu, seperti Washington,

    DC, politik yang sedang berlangsung, dan beberapa blog mendiskusikan pengalaman pribadi.

    9. Streaming, pengaliran atau mengalirkan,. Dalam dunia Internet, streaming lebih mengacu kepada

    sebuah teknologi yang mampu mengkompresi atau menyusutkan ukuran file audio dan video agar mudah

    ditransfer melalui jaringan Internet. Pentranssferan file audio dan video tersebut dilakukan secara

    stream, alias terus menerus. Dari sudut pandang prosesnya, streaming berarti sebuah teknologi

    pengiriman file dari server ke klien melalui jaringan packet-based semisal Internet. File tersebut berupa

    rangkaian paket time-stimped yang disebut stream. Sedangkan dari sudut pandang pengguna, streaming

    adalah teknologi yang memungkinkan suatu file dapat segera dijalankan tanpa harus menunggu selesai

    didownload dan terus mengalir tanpa ada intrupsi.

  • 10. Chatting, Chatting merupakan kegiatan yang menghubungkan antar user dengan saling mengirimi

    pesan, Fungsi chatting dalam Internet untuk berkomunikasi langsung sesama pemakai Internet yang

    sedang online (yang sedang sama-sama menggunakan Internet). Komunikasi bisa berupa teks (text chat)

    atau suara (voice chat). Anda mengirim pesan dengan teks atau suara kepada orang lain yang sedang

    online, kemudian orang yang dituju membalas pesan Anda dengan teks atau suara, demikian seterusnya.