[1] laporan jurnal penerapan datmin

Upload: muhja-mufidah

Post on 12-Apr-2018

224 views

Category:

Documents


3 download

TRANSCRIPT

  • 7/21/2019 [1] Laporan Jurnal Penerapan Datmin

    1/5

    LAPORAN JURNAL PENERAPAN DATA MINING

    APLIKASI DATA MINING DALAM SEKTOR KESEHATAN : SEBUAH

    PENELITIAN

    (Data Mining Applications In Healthcare Sector: A Study)

    OLEH :

    MUHJA MUFIDAH A. A. 135150207111120

    FAKULTAS ILMU KOMPUTER

    UNIVERSITAS BRAWIJAYA

    MALANG

  • 7/21/2019 [1] Laporan Jurnal Penerapan Datmin

    2/5

    A. P!"#$%&%#!

    Jurnal ini membahas tentang perbandingan berbagai tehnik, pendekatan, dan

    metode yang berbeda dalam penerapan data mining di sektor kesehatan serta dampak

    yang ditimbulkannya. Tujuan dari diaplikasikannya data mining yaitu untukmengekstrak atau menggali informasi tersembunyi yang terdapat dalam gudang data

    agar menjadi pengetahuan ataupun informasi yang bernilai lebih. Berdasarkan tujuan

    dari data mining tersebut, data mining digunakan dalam sistem kesehatan untuk

    mengembangkan sebuah alat otomatis untuk identifikasi dan penyebarluasan

    informasi kesehatan yang relevan.

    Algoritma data mining banyak diterapkan di industri kesehatan karena

    berperan penting dalam prediksi dan diagnosis penyakit. Contoh pengaplikasian data

    mining yang ditemukan di industri kesehatan berkaitan dengan bidang-bidang seperti

    perangkat medis, farmasi, dan manajemen rumah sakit. Tugas data mining adalah

    peraturan asosiasi (association rule, pola (patterns, klasifikasi dan prediksi

    (classification andprediction, serta klasterisasi (clustering. Beberapa penerapan

    data mining adalah seperti berikut !

    o "engembangkan model untuk mendeteksi telepon palsu atau kegiatan

    kartu kredit

    o "emprediksi baik dan buruk prospek penjualan.

    o

    "emprediksi kambuhnya serangan jantung #enderung bagi pasiendengan penyakit jantung.

    o "engidentifikasi faktor yang menyebabkan #a#at dalam proses

    manufaktur.

    Jurnal ini pada intinya adalah membandingkan metode-metode dalam data

    mining dengan berbagai masalah kesehatan yang ada. $amun, masalah utama yang

    diangkat dalam jurnal ini adalah tentang metodologi untuk memprediksi hasil akhir

    dari pera%atan khusus infertilitas &' (In-Vitro Fertilization. )alam penelitian ini,

    penulis jurnal mengambil permasalahan tersebut dan membandingkan berbagai teknikdata mining yang berbeda untuk memprediksi tingkat kesuksesan dari pera%atan &'*

    dengan akurat.

    B. D#'# M(!(!)

    )ata mining merupakan sebuah proses penting untuk penggalian informasi

    tersembunyi ataupun pengetahuan yang sebelumnya tidak diketahui dan berpotensi

  • 7/21/2019 [1] Laporan Jurnal Penerapan Datmin

    3/5

    berguna dari gudang data berdasarkan pola dalam data tersebut. )ata mining se#ara

    luas diklasifikasikan menjadi dua kategori !

    "odel prediktif

    "odel deskriptif

    +ambar . lasifikasi Tugas )ata "ining

    *. P!+#,#! D#'# M(!(!) D( B("#!) K-$#'#!

    )ata mining di bidang kesehatan digunakan untuk menggali informasi dari

    data yang ada, seperti #atatan pasien elektronik dan penggunaan peralatan medis,

    untuk diproses dan dianalisis sehingga mendapatkan pengetahuan yang

    memungkinkan penghematan pengeluaran biaya dan pengambilan keputusan.

    Beberapa pengaplikasian data mining adalah sebagai berikut ! fektivitas pengobatan ! data mining dapat memberikan analisis dari tindakan

    atau pengobatan mana yang terbukti efektif dengan membandingkan

    penyebab, gejala, dan kursus pengobatan.

    "anajemen kesehatan ! data mining dapat dikembangkan untuk menganalisis

    data dan statistik berdasarkan pola untuk membantu manajemen kesehatan

    dengan mengenali dan mela#ak kondisi penyakit kronis dari pasien.

    "anajemen hubungan pelanggan ! untuk mengelola interaksi yang

    berhubungan dengan pelanggan seperti pelayanan askes, interaksi pelangganmelalui #all #enter, pengaturan ra%at inap maupun ra%at jalan, dan

    sebagainya.

    /enipuan dan penyalahgunaan ! data mining dapat mendeteksi ke#urangan dan

    pelanggaran dengan mengidentifikasi pola-pola yang tidak normal.

    &ndustri alat kesehatan

  • 7/21/2019 [1] Laporan Jurnal Penerapan Datmin

    4/5

    armasi ! data mining dapat membantu pengelolaan persediaan perusahaan

    dan pengembangan produk maupun layanan baru.

    "anajemen rumah sakit ! data mining digunakan untuk menyimpan data atau

    sistem informasi tentang kegiatan rumah sakit untuk divisualisasikan. *istem biologi

    D. H#-(& P+#!"(!)#! P!&('(#!

    Terdapat beberapa permasalahan kesehatan yang dibandingkan di dalam jurnal

    seperti hepatitis, kanker, 0&'1A&)*, maupun &' dan sebagainya. $amun

    permasalahan pokok yang diangkat adalah tentang tingkat keakuratan dalam

    pera%atan &'* dengan membandingkan berbagai ma#am tehnik dalam data mining.

    Tehnik yang digunakan ada 2 ma#am, yaitu!

    0impunan kasar (Rough Set ! digunakan untuk mengurangi atribut tanpa

    mengorbankan pengetahuan asli (reduksi data

    Jaringan saraf tiruan (Artificial neural network ! ditujukan untuk

    memprediksi dan mengklasifikasikan hasil pera%atan &' yang dibangun

    dengan persepsi multi-layer dan pelatihan algoritma ba#k-propagasi, untuk

    kemudian diuji dan divalidasi menggunakan data sampel pasien &'.

    ombinasi dari kedua tehnik di atas

    Berikut perbandingannya tingkat keakuratan kesuksesan ketiga tehnik !

    H(/,%!#!

    K#-#+

    J#+(!)#! S#+#

    T(+%#!

    K/(!#-( "%#

    '$!(

    T(!)#' K#%+#'#! 345 425 675

    Berdasarkan tabel dapat disimpulkan bah%a penggunaan gabungan dari himpunan

    kasar dan jaringan saraf tiruan memberikan tingkat keakuratan yang paling baik.

    E. KESIMPULAN

  • 7/21/2019 [1] Laporan Jurnal Penerapan Datmin

    5/5

    - Jurnal ini bertujuan untuk membandingkan aplikasi data mining yang berbeda

    di sektor kesehatan untuk mengekstrak atau menggali informasi yang

    berpotensi berguna dari data.

    - /rediksi penyakit menggunakan aplikasi )ata "ining dapat meningkatkanakurasi diagnostik.

    - "engembangkan alat data mining yang efisien untuk diterapkan dapat

    mengurangi kendala biaya dan %aktu dalam hal sumber daya manusia dan

    keahlian.

    - Berdasarkan penelitian yang dilakukan, kombinasi dari lebih dari satu teknik

    data mining untuk mendiagnosis atau memprediksi penyakit di sektor

    kesehatan dapat menghasilkan hasil yang lebih menjanjikan. *tudi

    perbandingan menunjukkan hasil yang menarik bah%a teknik data mining disemua aplikasi pera%atan kesehatan memberikan tingkat akurasi yang lebih

    tinggi seperti 64,445 untuk prediksi kanker dan sekitar 675 untuk

    memperkirakan tingkat keberhasilan pera%atan &'.