03. hipertensi_2

21
1 02/11/2014 1 FARMAKOTERAPI II girman HIPERTENSI HIPERTENSI by Sugirman 2 Defenisi Tekanan Darah : adalah kekuatan tekanan darah ke dinding pembuluh darah yang menampungnya adalah tekanan yg dialami dinding pembuluh darah arteri selama peredaran darah di dalam tubuh Tekanan Sistolik : tekanan yang terjadi pada saat ventrikel kiri berkontraksi Tekanan Diastole : tekanan yang terjadi pada saat ventrikel kiri relaksasi Tekanan Darah 02/11/2014 2 girman

Upload: ampunna-haris

Post on 18-Nov-2015

38 views

Category:

Documents


2 download

DESCRIPTION

farmasi

TRANSCRIPT

  • 1

    02/11/20141

    FARMAKOTERAPI II

    girman

    HIPERTENSIHIPERTENSIby

    Sugirman

    2

    Defenisi Tekanan Darah : adalah kekuatan tekanan darah ke dinding pembuluh

    darah yang menampungnya adalah tekanan yg dialami dinding pembuluh darah arteri

    selama peredaran darah di dalam tubuh

    Tekanan Sistolik : tekanan yang terjadi pada saat ventrikelkiri berkontraksi

    Tekanan Diastole : tekanan yang terjadi pada saat ventrikelkiri relaksasi

    Tekanan Darah

    02/11/20142girman

  • 2

    Istilah - Istilah Bradikardi : denyut jantung < 60 kali / menit Takikardi : denyut jantung > 90 kali /menit Heart Rate / Frekuensi Denyut Jantung (HR) :

    kecepatan jantung memompa per menit Cardiac Output / Curah Jantung (CO):

    volume darah yg dikeluarkan oleh ventrikel kiri dalamsatu menit

    Stroke Volume / Isi Sekuncup (SV):volume darah yg dikeluarkan oleh ventrikel kiri dalamsatu kali denyutan

    Total Peripheral Resistance / Total Tahanan Perifer (TPR):total tahanan yg timbul dari pembuluh darah sistemik

    302/11/20143girman

    Tekanan Darah(BP)

    Cardiac Output(CO)

    Total Peripheral Resistance(TPR)X

    Stroke Volume(SV) X

    4

    Heart Rate(HR)

    02/11/20144girman

  • 3

    Faktor Fisiologi Tekanan Darah

    5

    Tekanan Darah

    Curah Jantung

    Kontraktilitas Miokard

    Resistensi Perifer

    Frekuensi Isi Sekuncup

    Volume Darah

    ElastisitasPembuluh Darah

    TonusPembuluh Darah

    Parasimpatis Simpatis Sistim RAA

    02/11/20145girman

    602/11/20146girman

    Regulasi Tekanan Darah

    Fisiologik : Baroreseptor, Kemoreseptor,Reseptor Tekanan Darah

    Neural : Saraf Otonom, Medula AdrenalHormonal : VasopresinRenal : Sistim RAA

  • 4

    702/11/20147girman

    Regulasi Fisiologik

    8

    Regulasi Fisiologik

    02/11/20148girman

  • 5

    Regulasi Neural

    02/11/20149girman

    1002/11/201410girman

    Regulasi Neural

  • 6

    1102/11/201411girman

    Regulasi Hormonal

    1202/11/201412girman

    Regulasi Renal

  • 7

    Sistim RAASirkulasi Sistemik

    Systemic Circulation

    Angiotensinogen

    Angiotensin I

    Angiotensin II

    Vascular System

    Aldosterone

    Adrenal System

    HeparKidneyRenin

    PulmoACE

    Vasoconstriction

    Na / H2O retention

    BP1302/11/201413girman

    Sistim RAAJaringan

    Angiotensinogen

    Renin

    BP

    Angiotensin I

    ACE

    Inactive Fragments

    Bradykinin Angiotensin II

    AT2AT1B2B1

    Vasoconstriction

    ChymasesCathepsinG-GADE

    t-PACathepsinG-Tonin

    1402/11/201414girman

  • 8

    NonNon--HemodynamicHemodynamic Stress oxidative /Stress oxidative /

    inflammationinflammation AldosteroneAldosterone SymphaticSymphatic ActivityActivity

    NonNon--HemodynamicHemodynamic Stress oxidative /Stress oxidative /

    inflammationinflammation AldosteroneAldosterone SymphaticSymphatic ActivityActivity

    HemodynamicHemodynamic VasocontrictionVasocontrictionHemodynamicHemodynamic VasocontrictionVasocontriction

    ATAT11 receptorreceptorATAT11 receptorreceptor

    AngiotensinAngiotensin IIIIAngiotensinAngiotensin IIII

    ATAT22 receptorreceptorATAT22 receptorreceptor

    VasodilatationVasodilatation

    NatriuresisNatriuresis

    Growth InhibitionGrowth Inhibition

    VasodilatationVasodilatation

    NatriuresisNatriuresis

    Growth InhibitionGrowth Inhibition

    1502/11/201415girman

    16

    Hipertensi

    02/11/201416girman

  • 9

    Klasifikasi Hipertensi

    Menurut WHO (1999) Menurut JNC (The Joint National Committee)JNC VI 1997JNC VII 2003

    1702/11/201417girman

    Kategori Sistolik Diastolik

    Optimal < 120 < 80Normal < 130 < 85Normal-Tinggi 130-139 85-89Hipertensi Derajat 1 (Ringan) 140-159 90-99Hipertensi Derajat 2 160-179 100-109Hipertensi Derajat 3 180 110Hipertensi Sistolik Terisolasi 140 < 90

    Klasifikasi Hipertensi menurut WHO (1999)

    1802/11/201418girman

  • 10

    Kategori Sistolik Diastolik

    Normal < 130 < 85Normal Tinggi 130-139 85-89Hipertensi : Stadium 1 140-159 90-99

    Stadium 2 160-179 100-109Stadium 3 180 110

    Klasifikasi menurut JNC VI 1997(The Joint National Committee)

    1902/11/201419girman

    Kategori Sistolik Diastolik

    Normal < 120 < 80Prehipertensi 120-139 80-89Hipertensi : Stadium 1 140-159 90-99

    Stadium 2 160 100

    Klasifikasi menurut JNC VII 2003(The Joint National Committee)

    2002/11/201420girman

  • 11

    Jenis Hipertensi(berdasarkan penyebabnya)

    tidak jelaspenyebabnya

    90 %

    diketahui penyebabnya :penyakit ginjal, penyakit

    endokrin, kelainanneurologi,stres akut, obat dll

    Primer = Esensial

    10 %

    Sekunder

    2102/11/201421girman

    Faktor Resiko HipertensiMerokok

    Dislipidemia

    DM

    Umur lebih 60 tahun

    Riwayat keluarga dengan penyakit jantung

    Alkoholis

    Obesitas

    Asupan garam yang berlebihan

    Inaktif / kurang berolahraga

    Stress2202/11/201422girman

  • 12

    Bahaya Komplikasi Hipertensi

    kerusakan pada organ target

    StrokeStroke

    RetinopatiRetinopati(buta)(buta)

    PJKPJK Gagal JantungGagal Jantung

    PenyakitPenyakit Ginjal KronikGinjal Kronik GagalGagal GinjalTerminalGinjalTerminal

    02/11/201423girman

    02/11/2014girman

    Next Session

    24

  • 13

    Penatalaksanaan HipertensiModifiksi Gaya Hidup

    Belum memenuhi TD yg diinginkan (< 140/90 mmHg)(

  • 14

    1.1. DiuretikDiuretikContoh :A.Diuretik Tiazid : HCT, Chlorthalidone, Indapamid, Klorotiazid,

    Metolazom, XipamidB.Diuretik Hemat Kalium : Spironolactone, Amilorid, TriamterenC.Diuretik Kuat / Loop : Furosemide, Torsemid, Asam Etakrinat,

    BumatanidD.Diuretik osmotik : Manitol, UreaE.Inhibitor Anhidrase Karbonat : Asetazolamid, methazolamid

    Makanisme Kerja :Obat bekerja di ginjal untuk mempercepat pembentukan urine,peningkatan ekskresi natrium, klorida dan air sehinggamengurangi volume plasma dan cairan ekstraselluler.

    2702/11/201427girman

    2. ACE Inhibitor2. ACE InhibitorContoh :Captopril, Benazepril, Cilazapril, Enalapril,Fosinopril, Lisinopril, Quinapril, Ramipril, Delapril,Perindopril, Silazapril

    Makanisme Kerja :Mengurangi pembentukan Angiotensin II denganmenghambat ACE sehingga terjadi vasodilatasi danpenurunan sekresi aldosteron yang menyebabkanekskresi natrium dan air, serta retensi kalium,sehingga terjadi penurunan tekanan darah.

    2802/11/201428girman

  • 15

    Sistim RAASirkulasi Sistemik

    Systemic Circulation

    Angiotensinogen

    Angiotensin I

    Angiotensin II

    Vascular System

    Aldosterone

    Adrenal System

    HeparKidneyRenin

    PulmoACE

    Vasoconstriction

    Na / H2O retention

    BP2902/11/201429girman

    ACE inhibitor

    3. Beta3. Beta BlokerBloker

    30

    Contoh :A. Kardioselektif :

    Atenolol, Bisoprolol, Acebutolol,Metoprolol,B. Nonselektif :

    Nadolol, Propanolol, Alprenolol, Karteolol,Pindolol, Timolol, Oksprenolol

    Makanisme Kerja :Menghambat reseptor beta pada sistim saraf simpatik: Pada jantung memperlambat frekuensi jantung,

    mengurangi kerja jantung & curah jantung Pada ginjal mengurangi sekresi renin Pada arteri resistensi perifer menurun

    02/11/201430girman

  • 16

    Drug Receptor ActivityAcebutolol (Sectral) 1Atenolol (Tenormin) 1Betaxolol (Kerlone) 1Bisoprolol (Zebeta) 1Carteolol (Cartrol) 1, 2Carvedilol (Coreg) 1, 1, 2Esmolol (Brevibloc) 1Labetalol (Trandate, Normodyne) 1, 1, 2Metoprolol (Lopressor, Toprol XL) 1Nadolol (Corgard) 1, 2Pindolol (Visken) 1, 2Propanolol (Inderal) 1, 2Timolol (Blocadren) 1, 2

    Reseptor target beta bloker

    02/11/201431girman

    4.4. AngiotensinAngiotensin Receptor Blocker(ARB)Receptor Blocker(ARB)

    Contoh :Candasartan, Losartan, Irbesartan, Termisartan,Valsartan , Eprosartan

    Makanisme Kerja :mengikat reseptor AT1 dan menghambat semua efekangiotensin II

    3202/11/201432girman

  • 17

    NonNon--HemodynamicHemodynamic Stress oxidative /Stress oxidative /

    inflammationinflammation AldosteroneAldosterone SymphaticSymphatic ActivityActivity

    NonNon--HemodynamicHemodynamic Stress oxidative /Stress oxidative /

    inflammationinflammation AldosteroneAldosterone SymphaticSymphatic ActivityActivity

    Hemodynamic VasocontrictionHemodynamic Vasocontriction

    AT1 receptorAT1 receptor

    Angiotensin IIAngiotensin II

    AT2 receptorAT2 receptor

    Vasodilatation

    Natriuresis

    Growth Inhibition

    Vasodilatation

    Natriuresis

    Growth Inhibition

    ARB

    3302/11/201433girman

    5. Calcium Channel5. Calcium Channel BlokerBloker (CCB)(CCB)Contoh :A.Dihidropiridin : Amlodipin,Felodipin, Nifedipin ,

    NikardipinB.Difenilalkilamin: Tiapamil, VerapamilC.Benzotiazepin : DiltiazemD.Piperazin : Flunarizin, SinarizinE.Lain-lain : Perheksilin, Prenilamin

    Makanisme Kerja :menghambat masuknya ion calcium melewati slow channelpada membran sel otot pembuluh darah & sel miokardial,sehingga frekuensi & CO jantung menurun dan resistensiperifer arteri menurun

    3402/11/201434girman

  • 18

    MEDICATION SUGGESTED USESDihydropyridines :Nifedipine (Procardia XL, Adalat CC) HTN, anginaAmlodipine (Norvasc) HTN, angina, CHFFelodipine (Plendil) HTN, CHFIsradipine (Dynacirc) HTNNicardipine (Cardene) HTN, chronic stable

    anginaNimodipine (Nimotop) Subarachnoid

    HemorrhageNisoldipine (Sular) HTN, angina

    Calcium ChannelCalcium Channel BlokerBloker (CCB)(CCB)

    MEDICATION SUGGESTED USESPhenylalkylamines :Verapamil (Calan, Verelan,IsoptinCovera HS)

    HTN, SVTs, unstable,vasospastic, and chronicangina

    Benzothiazepines :Diltiazem (Cardizem,Dilacor XR,Tiazac)

    HTN, vasospastic andchronic stable angina,SVT's

    Other Agents :Bepridil (Vasocor) Chronic stable angina

    Calcium ChannelCalcium Channel BlokerBloker (CCB)(CCB)

  • 19

    6. Alfa6. Alfa BlokerBlokerContoh :Prazosin, Bunazosin,Terazosin, Doksazosin,Alfusozin

    Makanisme Kerja :Menghambat reseptor pada sistim saraf simpatik dipembuluh darah perifer sehingga terjadi vasodilatasiarteriole dan vena, kemudian menurunkan resistensiperifer dan akan menurunkan tekanan darah.

    3702/11/201437girman

    7.7. AdrenolitikAdrenolitik SentralSentral (2 agonis)Contoh :Klonidin, Guanfasin, Metildopa

    Makanisme Kerja :menghambat perangsangan neuron adrenergik disusunan saraf pusat, efekhipotensinya disertai denganpenurunan resistensi perifer

    3802/11/201438girman

  • 20

    5.5. VasodilatorVasodilator

    Contoh :Hidralazin, Minoksidil

    Makanisme Kerja :Menyebabkan relaksasi secara langsung otot polosarteriole di pembuluh darah.

    3902/11/201439girman

    02/11/2014girman

    Thank You

    40

  • 21

    02/11/201441girman