tbmfkui.orgtbmfkui.org/.../uploads/2013/08/peraturan-tfrc-20131.docx · web viewpeserta wajib...

7
fTeenage First Responder Competition E-Fast 2013 Teenage First Responder Competition (TFRC) 2013 diselenggarakan oleh Tim Bantuan Medis BEM IKM FKUI sebagai salah satu acara dalam rangkaian kegiatan E-Fast (Emergency Fair & Festival) 2013 “Live Safe, Save Lives”. Kegiatan rutin tahunan ini terdiri dari acara pelatihan dan kompetisi untuk siswa/siswi SMA dan sederajat se-Jabodetabek untuk memberikan motivasi, ilmu, dan wawasan mengenai kegawatdaruratan medis bagi generasi muda melalui pelatihan agar dapat tanggap dan siap menolong masyarakat. Peserta akan diberikan materi tentang kegawatdaruratan medis dalam kehidupan sehari-hari dan keselamatan lalu lintas dari narasumber yang ahli dan kemudian dilanjutkan dengan kompetisi mengenai materi-materi yang telah didapatkan dalam pelatihan untuk meningkatkan antusiasme peserta. RANGKAIAN KEGIATAN 1. Pelatihan, meliputi seminar dan praktikum mengenai: Bantuan Hidup Dasar/Basic Life Support dan Tersedak Balut dan Bidai Cedera Olahraga Transportasi Keselamatan Lalu Lintas Cara Membuat Video Penyuluhan 2. Kompetisi Kegawatdaruratan Medis (First Aid) TIM BANTUAN MEDIS BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA IKATAN KELUARGA MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS INDONESIA Jln. Salemba Raya No. 6 Jakarta 10430 1

Upload: phungkhanh

Post on 09-Mar-2019

218 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: tbmfkui.orgtbmfkui.org/.../uploads/2013/08/PERATURAN-TFRC-20131.docx · Web viewPeserta wajib mematuhi seluruh peraturan yang ditentukan oleh panitia. Sertifikat hanya diberikan kepada

fTeenage First Responder CompetitionE-Fast 2013

Teenage First Responder Competition (TFRC) 2013 diselenggarakan oleh Tim Bantuan Medis BEM IKM

FKUI sebagai salah satu acara dalam rangkaian kegiatan E-Fast (Emergency Fair & Festival) 2013 “Live

Safe, Save Lives”. Kegiatan rutin tahunan ini terdiri dari acara pelatihan dan kompetisi untuk siswa/siswi

SMA dan sederajat se-Jabodetabek untuk memberikan motivasi, ilmu, dan wawasan mengenai

kegawatdaruratan medis bagi generasi muda melalui pelatihan agar dapat tanggap dan siap menolong

masyarakat. Peserta akan diberikan materi tentang kegawatdaruratan medis dalam kehidupan sehari-

hari dan keselamatan lalu lintas dari narasumber yang ahli dan kemudian dilanjutkan dengan kompetisi

mengenai materi-materi yang telah didapatkan dalam pelatihan untuk meningkatkan antusiasme

peserta.

RANGKAIAN KEGIATAN

1. Pelatihan, meliputi seminar dan praktikum mengenai:

Bantuan Hidup Dasar/Basic Life Support dan Tersedak

Balut dan Bidai

Cedera Olahraga

Transportasi

Keselamatan Lalu Lintas

Cara Membuat Video Penyuluhan

2. Kompetisi Kegawatdaruratan Medis (First Aid)

a. Babak Penyisihan (Individu)

i. Ujian Tulis

Berupa soal pilihan ganda dalam waktu 90 menit

ii. Ujian Praktikum

Berupa ujian praktikum di tiap pos sesuai dengan materi yang diberikan saat pelatihan

b. Babak Semifinal (Tim)

i. Simulasi Kasus (Pertolongan Pertama)

TIM BANTUAN MEDISBADAN EKSEKUTIF MAHASISWA IKATAN KELUARGA MAHASISWA

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS INDONESIAJln. Salemba Raya No. 6 Jakarta 10430

1

Page 2: tbmfkui.orgtbmfkui.org/.../uploads/2013/08/PERATURAN-TFRC-20131.docx · Web viewPeserta wajib mematuhi seluruh peraturan yang ditentukan oleh panitia. Sertifikat hanya diberikan kepada

8 tim dengan akumulasi nilai ujian tulis dan ujian praktikum tertinggi akan mengikuti

simulasi bencana. Simulasi ini berupa pertolongan pertama pada korban bencana.

c. Babak Final (Tim)

i. Cepat-tepat

3 tim yang mendapatkan nilai tertinggi pada babak semifinal akan mengikuti babak cepat-

tepat. Ketiga tim ini akan menjadi juara I, II, dan III dari Kompetisi Kegawadaruratan Medis

TFRC E-Fast 2013.

3. Lomba Video Penyuluhan (Pendidikan Remaja Sebaya)

Babak Penyisihan

Berupa pengumpulan video penyuluhan yang telah dibuat oleh peserta dan juga sebagai

prasyarat untuk mengikuti babak penyisihan kompetisi kegawatdaruratan medis.

Babak Final

3 video terbaik akan dipublikasikan ke YouTube untuk selanjutnya dinilai aspek publikasinya

yang dilihat dari banyaknya view pada masing-masing video finalis. Ketiga video ini kemudian

akan menjadi juara I, II, dan III dari Lomba Video Penyuluhan TFRC E-Fast 2013.

PELAKSANAAN

Hari/Tanggal : Pelatihan Sabtu, 12 Oktober 2013

Kompetisi Sabtu, 19 Oktober 2013

Minggu, 27 Oktober 2013

Waktu : 07.00- selesai

Tempat : Ruang Kuliah Parasitologi, Kampus Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia

HADIAH

Kompetisi Kegawatdaruratan Medis

a. Juara I mendapatkan sertifikat, piala, dan uang sejumlah Rp 1.750.000,-

b. Juara II mendapatkan sertifikat, piala, dan uang sejumlah Rp 1.250.000,-

c. Juara III mendapatkan sertifikat, piala, dan uang sejumlah Rp 1.000.000,-

Lomba Video Penyuluhan

TIM BANTUAN MEDISBADAN EKSEKUTIF MAHASISWA IKATAN KELUARGA MAHASISWA

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS INDONESIAJln. Salemba Raya No. 6 Jakarta 10430

2

Page 3: tbmfkui.orgtbmfkui.org/.../uploads/2013/08/PERATURAN-TFRC-20131.docx · Web viewPeserta wajib mematuhi seluruh peraturan yang ditentukan oleh panitia. Sertifikat hanya diberikan kepada

a. Juara I mendapatkan sertifikat, piala, dan uang sejumlah Rp 1.250.000,-

b. Juara II mendapatkan sertifikat, piala, dan uang sejumlah Rp 1.000.000,-

c. Juara III mendapatkan sertifikat, piala, dan uang sejumlah Rp 750.000,-

KETENTUAN PESERTA

1. Peserta merupakan siswa/siswi SMA/sederajat yang masih aktif di sekolahnya.

2. Peserta wajib mengikuti seluruh rangkaian kegiatan yang ditentukan panitia. Apabila tidak mengikuti

salah satu rangkaian kegiatan, peserta tidak diperkenankan untuk mengikuti kompetisi.

3. Peserta wajib datang tepat waktu sesuai dengan yang ditentukan panitia. Apabila terlambat, peserta

harus menerima konsekuensi yang telah ditetapkan panitia.

4. Peserta harus memakai kaos dan celana training dengan warna yang seragam dengan sekolahnya.

5. Peserta harus mengikuti Technical Meeting yang diadakan oleh panitia. Apabila peserta tidak dapat

mengikuti Technical Meeting berarti peserta setuju dengan hasil keputusan Technical Meeting.

6. Peserta dilarang membawa rokok, minuman keras, dan narkotika selama berada di lingkungan

kampus FKUI.

7. Peserta wajib menjaga kebersihan selama berada di lingkungan kampus FKUI.

8. Peserta wajib mematuhi seluruh peraturan yang ditentukan oleh panitia.

9. Sertifikat hanya diberikan kepada peserta yang mengikuti seluruh rangkaian kegiatan, meliputi

pelatihan, kompetisi kegawatdaruratan, dan lomba video penyuluhan.

KETENTUAN TIM

Kompetisi Kegawatdaruratan Medis (First Aid)

1. Peserta terbatas hanya 30 tim.

2. Setiap tim terdiri dari 5 orang, baik laki-laki, perempuan, ataupun campuran.

3. Setiap sekolah hanya boleh mengirimkan maksimal 1 tim.

TIM BANTUAN MEDISBADAN EKSEKUTIF MAHASISWA IKATAN KELUARGA MAHASISWA

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS INDONESIAJln. Salemba Raya No. 6 Jakarta 10430

3

Page 4: tbmfkui.orgtbmfkui.org/.../uploads/2013/08/PERATURAN-TFRC-20131.docx · Web viewPeserta wajib mematuhi seluruh peraturan yang ditentukan oleh panitia. Sertifikat hanya diberikan kepada

4. Untuk lomba video penyuluhan, satu sekolah hanya diperkenankan mengirimkan 1 tim yang terdiri

atas maksimal 10 orang.

5. Peserta lomba kegawatdaruratan medis diperbolehkan menjadi peserta lomba video penyuluhan.

Lomba Video Penyuluhan

1. Peserta lomba adalah siswa/i SMA/sederajat peserta TFRC E-FAST 2013.

2. Peserta bersifat kelompok, satu tim terdiri dari maksimal 10 orang.

3. Kelompok peserta boleh terdiri dari peserta kompetisi first aid TFRC dan non-kompetisi first aid,

namun berasal dari sekolah yang sama.

PERLENGKAPAN

Perlengkapan yang harus dibawa tiap peserta: Mitela

PENDAFTARAN

1. Pendaftaran dilakukan pada tanggal 1 September – 4 Oktober 2013.

2. Biaya pendaftaran Rp 300.000,00/tim sudah termasuk snack dan makan siang selama 3 hari,

seminar kit serta sertifikat untuk tiap peserta.

3. Pendaftaran dilakukan dengan menyerahkan form pendaftaran dan membayarkan biaya

pendaftaran kepada panitia.

4. Penyerahan form pendaftaran dapat dilakukan dengan 2 pilihan cara:

a. Secara langsung ke ruang TBM BEM IKM FKUI

Alamat : Gedung Senat Mahasiswa lantai 2 Kampus FKUI, Jalan Salemba Raya No. 6, Jakarta

Waktu : Senin-Jumat pukul 15.00-17.30 WIB

b. Mengirimkan form pendaftaran yang telah diunduh di website http://tbmfkui.org ke email

[email protected] dengan subject: FormPendaftaran_<Nama Sekolah>

5. Pembayaran dapat dilakukan dengan 2 pilihan cara:

TIM BANTUAN MEDISBADAN EKSEKUTIF MAHASISWA IKATAN KELUARGA MAHASISWA

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS INDONESIAJln. Salemba Raya No. 6 Jakarta 10430

4

Page 5: tbmfkui.orgtbmfkui.org/.../uploads/2013/08/PERATURAN-TFRC-20131.docx · Web viewPeserta wajib mematuhi seluruh peraturan yang ditentukan oleh panitia. Sertifikat hanya diberikan kepada

a. Secara langsung ke ruang TBM BEM IKM FKUI

Alamat : Gedung Senat Mahasiswa Kampus FKUI lantai 2, Jalan Salemba Raya No. 6, Jakarta

Waktu : Senin-Jumat pukul 15.00-17.30 WIB

b. Melalui transfer ke Rekening BNI a.n. Beryliana Maya dengan no. rekening 0302321091 atau

Mandiri a.n. Beryliana Maya dengan no. rekening 900-00-1664806-6 Hasil scan bukti transfer

dapat dikirim ke email [email protected] dengan subject: BuktiTransfer_<Nama

Sekolah>

6. Setiap tim dinyatakan telah terdaftar apabila telah menyerahkan form pendaftaran dan

membayar uang pendaftaran.

7. Setiap peserta wajib mengumpulkan:

- Pas foto terbaru berukuran 3 x 4 (2 buah)

- Fotokopi kartu pelajar

Pas foto dan fotokopi kartu pelajar maksimal dikumpulkan pada saat Technical Meeting

8. Peserta diharapkan melakukan konfirmasi kepada panitia jika akan mendaftar dengan

menghubungi nomor contact person yang tersedia.

TECHNICAL MEETING

Hari/tanggal : Sabtu, 5 Oktober 2013

Waktu : 10.00 - selesai

Tempat : Ruang Kuliah Parasitologi, Kampus Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia

CONTACT PERSON

Rori Alfath B P 0857 1900 5893

Atikah Sayogo 0852 1885 3605

TIM BANTUAN MEDISBADAN EKSEKUTIF MAHASISWA IKATAN KELUARGA MAHASISWA

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS INDONESIAJln. Salemba Raya No. 6 Jakarta 10430

5