· web viewkosmetika,penggolongan kosmetika dan ilmu yang terkait, anatomi dan fisiologi kulit 6....

30
Silabus Mata Kuliah Fitokosmetika dan Kulit IDENTITAS MATA KULIAH : Jurusan/PS : Biologi FMIPA UNUD Nama mata kuliah : Fitokosmetika dan Kulit Kode mata kuliah : BI511820 2 SKS (2/0) SMT V Prasyarat : Struktur, Taksonomi Tumbuhan, dan Fisiologi Hewan Dosen Pengampu : 1.Dra.IGA Sugi Wahyuni,M.Si 2. Dra.Ni Nyoman Wirasiti M.Repro. Standar Kompetensi : Standar Kompetensi: Setelah selesai mengikuti mata kuliah ini, mahasiswa dapat menjelaskan definisi kosmetologi, kosmetika, dan kulit, reaksi kulit terhadap kosmetika,penggolongan kosmetika dengan aspek mikrobiologis dan bahan pengawet,kandungan bahan aktif,manfaat,cara pembuatan dan penggunaan tumbuhan untuk perawatan kecantikan dengan benar (C4) No. Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Materi Pokok Pengalaman Belajar Penilaian Alokasi Waktu Sumber / Bahan/ Alat T UK US TM P L 1 Mahasiswa diharapkan dapat mengetahui arti, konsep dan ruang lingkup kosmetologi dan fitokosmetik Mahasiswa dapat menyebutkan kembali arti, dan ruang lingkup fitokosmetika. Pendahuluan Pengertian dan ruang lingkup fitokosmetika Mempelajari tentang arti, konsep dan ruang lingkup fitokosmetika,sejarah kosmetika,penggolongan kosmetika dan ilmu yang terkait Kontrak perkuliahan 2x100 Menit - - Tugas terstr uktur Texboo k/jour Laptop , LCD 2-3 Mahasiswa diharapkan Mahasiswa dapat menyebutkan Struktur dan Fungsi Kulit Mempelajari tentang : 1Gambaran umum kulit 4x100 Menit - Sda

Upload: lethu

Post on 10-Mar-2019

226 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1:  · Web viewkosmetika,penggolongan kosmetika dan ilmu yang terkait, anatomi dan fisiologi kulit 6. Strategi Pembelajaran : ceramah dan diskusi TAHAPAN KEGIATAN DOSEN KEGIATAN MAHASISWA

Silabus Mata Kuliah Fitokosmetika dan Kulit

IDENTITAS MATA KULIAH :Jurusan/PS : Biologi FMIPA UNUDNama mata kuliah : Fitokosmetika dan Kulit Kode mata kuliah : BI511820 2 SKS (2/0) SMT VPrasyarat : Struktur, Taksonomi Tumbuhan, dan Fisiologi HewanDosen Pengampu :1.Dra.IGA Sugi Wahyuni,M.Si2. Dra.Ni Nyoman Wirasiti M.Repro.Standar Kompetensi : Standar Kompetensi: Setelah selesai mengikuti mata kuliah ini, mahasiswa dapat menjelaskan definisi kosmetologi, kosmetika, dan kulit, reaksi kulit terhadap kosmetika,penggolongan kosmetika dengan aspek mikrobiologis dan bahan pengawet,kandungan bahan aktif,manfaat,cara pembuatan dan penggunaan tumbuhan untuk perawatan kecantikan dengan benar (C4)

No. Kompetensi Dasar

Indikator Pencapaian Materi Pokok Pengalaman Belajar Penilaian Alokasi Waktu

Sumber/ Bahan/

AlatT UK US TM P L1 Mahasiswa

diharapkan dapat mengetahui arti, konsep dan ruang lingkup kosmetologi dan fitokosmetik

Mahasiswa dapat menyebutkan kembali arti, dan ruang lingkup fitokosmetika.

PendahuluanPengertian dan ruang lingkup fitokosmetika

Mempelajari tentang arti, konsep dan ruang lingkup fitokosmetika,sejarah kosmetika,penggolongan kosmetika dan ilmu yang terkait Kontrak perkuliahan

2x100 Menit

- - Tugas terstrukturTexbook/jourLaptop, LCD

2-3 Mahasiswa diharapkan dapat memahami tentang struktur kulit

Mahasiswa dapat menyebutkan kembali tentang struktur dan fungsi kulit

Struktur dan Fungsi Kulit Mempelajari tentang :1Gambaran umum kulit2Fisiologi dan Biokimia kulit3Fungsi dan Biologi kulit4Warna Kulit5Proses menua pada kulit6Metode pemeriksaan kulit

4x100 Menit

- Sda

4-5. Mahasiswa diharapkan dapat memahami kosmetika dan kulit

Mahasiswa dapat menyebutkan kembali tentang reaksi kulit terhadap kosmetik

Reaksi kulit terhadap kosmetika

1Faktor- faktor yang berpengaruh pada kulit2Reaksi negatif kosmetik pada kulit3Proses menua pada kulit4Metode pemeriksaan kulit

2x100 Menit

Sda

Page 2:  · Web viewkosmetika,penggolongan kosmetika dan ilmu yang terkait, anatomi dan fisiologi kulit 6. Strategi Pembelajaran : ceramah dan diskusi TAHAPAN KEGIATAN DOSEN KEGIATAN MAHASISWA

6-7. Mahasiswa diharapkan dapat memahami rambut dan kuku

Mahasiswa dapat menyebutkan kembali tentang rambut dan kuku

Rambut dan Kuku 1 Struktur dan pertumbuhan rambut2 Jumlah, bentuk, dan warna rambut3kesehatan rambut4 Fungsi dan struktur kuku

2x100 Menit

Sda

8. Seminar tugas Mahasiswa mampu menguraikan materi tugas di depan kelas

Bebas/ditentukan Belajar tugas mandiri 100 Menit

@Laptop, LCD

9. Mahasiswa dapat melaksanakan UTS

Mahasiswa dapat menjawab soal

Materi diatas 100 Menit

10. Mahasiswa diharapkan dapat memahami tentang kosmetik pembersih

Mahasiswa dapat menyebutkan kembali tentang kosmetik pembersih

Kosmetik Pembersih 1Kosmetika pembersih

2Kosmetika medik

3 Bahan pengawet kosmetik

100 Menit

Sda

11. Mahasiswa diharapkan dapat mengetahui Kosmetik pelembab dan pelindung

Mahasiswa dapat mengetahui kosmetik pelembab dan pelindung

Kosmetik pelembab dan pelindung

1Mengapa kulit perlu dilembabkan2 Faktor-faktor yang menyebabkan dehidrasi kulit3 Macam-macam kosmetika pelembab4Kosmetik pelindung

100 Menit

Sda

12. Mahasiswa diharapkan dapat mengetahui penggunaan tumbuhan untuk perawatan kulit

Mahasiswa dapat mengetahui berbagai jenis tumbuhan yang digunakan sebagai bahan perawatan kulit

Penggunaan tumbuhan untuk perawatan kulit

1Hal-hal yang berkaitan dengan perawatan wajah2 Bahan aktifnya apa3 Cara pembuatan dan penggunaan tumbuhan4Beberapa tumbuhan yang bermanfaat untuk perawatan kulit

100 Menit

Sda

13 Mahasiswa diharapkan dapat mengetahui kosmetika dekoratif

Mahasiswa dapat menyebutkan kembali tentang kosmetika dekoratif

Kosmetika dekoratif 1 Pembagian kosmetika dekoratif2 Peranan zat pewarna dalam kosmetika dekoratif3 Perona pipi4Eye-shadow5 Mascara6 Pensil alis

2x50 Menit

Sda

Page 3:  · Web viewkosmetika,penggolongan kosmetika dan ilmu yang terkait, anatomi dan fisiologi kulit 6. Strategi Pembelajaran : ceramah dan diskusi TAHAPAN KEGIATAN DOSEN KEGIATAN MAHASISWA

7 Lipstick8 Cat kuku

14. Mahasiswa diharapkan dapat mengetahui kosmetika perawatan rambut

Mahasiswa dapat mengetahui berbagai jenis tumbuhan yang digunakan untuk kosmetika perawatan rambut, dll

Kosmetika Perawatan rambut

1 Bahan kandungan manfaat dan cara penggunaan sampo2 minyak rambut3 Penggunaan tumbuhan sebagai bahan perawatan rambut

100 Menit

Sda

15. Seminar tugas Mahasiswa mampu menguraikan materi tugas di depan kelas

Bebas/ditentukan Belajar tugas mandiri 100 Menit

@Laptop, LCD

16. UAS Mahasiswa dapat menjawab soal

Semua materi

Keterangan : T = tertulis, UK = Unjuk kerja, US = Unjuk sikap, Tm = Tatap muka, P = Praktikum, L = Latihan

Kepustakaan :1.Anonim,2003.Mempercantik Diri dengan Buah dan Sayur. 2.Anonim,2008.Kosmetik Aman dan Nyaman.3.Cotton,C.M.1996.Ethnobotany.Principles and Application.John Wiley&Sons,Chichester,New York,Brisbane,Toronto,Singapura.4.Harris,R.1987. Tanaman Minyak Atsiri.Cetakan I Penebar Swadaya,Jakarta.5.Kirana-Kencana,2008.Perawatan Rambut Alami.6.Sukhana,Y.2005.Bali Tangi Scrub Masker and Aromatheraphy.Denpasar.7.Tranggono,R.I.,dan Latifah.2007.Buku Pegangan Ilmu Pengetahuan:Kosmetik

Page 4:  · Web viewkosmetika,penggolongan kosmetika dan ilmu yang terkait, anatomi dan fisiologi kulit 6. Strategi Pembelajaran : ceramah dan diskusi TAHAPAN KEGIATAN DOSEN KEGIATAN MAHASISWA

Satuan Acara Perkuliahan (SAP)

1. Nama Mata Kuliah : Fitokosmetika dan Kulit Kode Mata Kuliah : BI511850,

Jumah SKS : 2 SKS (2/0) SMT V.2. Waktu Pertemuan : 2 x 50 menit

Pertemuan minggu ke : 13. Indikator pencapaian : Mahasiswa dapat menyebutkan kembali arti, dan

ruang lingkup fitokosmetika.4. Materi Pokok : Pendahuluan Pengantar Kosmetika5. Pengalaman Belajar : Mempelajari tentang arti, konsep dan ruang lingkup

fitokosmetika , sejarah kosmetika,penggolongan kosmetika dan ilmu yang terkait, anatomi dan fisiologi kulit

6. Strategi Pembelajaran : ceramah dan diskusiTAHAPAN KEGIATAN DOSEN KEGIATAN

MAHASISWAPENILAIAN

Pembukaan 1.Pendahuluan:a.Cakupan materi kuliah1semesterb.Sasaran dan manfaat materi kuliahc.Kontrak Perkuliahan

Mendengarkan, mencatat

Kuis, absen, PR, dan tugas (Presentasi dan kumpul makalah = 60%)

Penyajian Menjelaskan 1. Mempelajari tentang arti, konsep dan ruang lingkup fitokosmetika,sejarah kosmetika,penggolongan kosmetika dan ilmu yang terkait

Mendengarkan, melihat, mencatat dan bertanya jika tidak jelas

Ujian teori = 40%

Penutup Meringkas materi di atas Mendengarkan dan mencatat

PR

Media dan Alat Pembelajaran : LCD dan LaptopSumber Belajar :

Anonim,2008.Kosmetik Aman dan Nyaman.Cotton,C.M.1996.Ethnobotany.Principles and Application.John Wiley&Sons,Chichester,New York,Brisbane,TTranggono,R.I.,dan Latifah.2007.Buku Pegangan Ilmu Pengetahuan:Kosmetik.

Page 5:  · Web viewkosmetika,penggolongan kosmetika dan ilmu yang terkait, anatomi dan fisiologi kulit 6. Strategi Pembelajaran : ceramah dan diskusi TAHAPAN KEGIATAN DOSEN KEGIATAN MAHASISWA

Satuan Acara Perkuliahan (SAP)

1. Nama Mata Kuliah : Fitokosmetika dan Kulit Kode Mata Kuliah : BI511850,

Jumah SKS : 2 SKS (2/0) SMT V.2. Waktu Pertemuan : 4 x 50 menit

Pertemuan minggu ke : 2-3 3. Indikator pencapaian : Mahasiswa dapat menyebutkan kembali tentang struktur dan fungsi kulit

4. Materi Pokok : Struktur dan Fungsi Kulit 5. Pengalaman Belajar : Mahasiswa memahami tentang struktur dan fungsi

kulit

6. Strategi Pembelajaran : ceramah dan diskusi

TAHAPAN KEGIATAN DOSEN KEGIATAN MAHASISWA

PENILAIAN

Pembukaan Mengulas ringkasan materi minggu lalu

Mejelaskan sda

Penyajian Menerangkan :1) Gambaran umum tentang kulit2) Fisiologi dan biokimia kulit3)Fungsi dan Biologi kulit4) Warna Kulit

Mendengarkan, melihat, menca tat dan berta nya jika tidak jelas

sda

Penutup Membuat ringkasan materi di atas

mencatat sda

Media dan Alat Pembelajaran : LCD dan Laptop

Sumber Belajar :Anonim,2008.Kosmetik Aman dan Nyaman.Cotton,C.M.1996.Ethnobotany.Principles and Application.John Wiley&Sons,Chichester,New York,Brisbane,Toronto,Sing.Kirana-Kencana,2008.Perawatan Rambut Alami..Tranggono,R.I.,dan Latifah.2007.Buku Pegangan Ilmu Pengetahuan:Kosmetik

Page 6:  · Web viewkosmetika,penggolongan kosmetika dan ilmu yang terkait, anatomi dan fisiologi kulit 6. Strategi Pembelajaran : ceramah dan diskusi TAHAPAN KEGIATAN DOSEN KEGIATAN MAHASISWA

Satuan Acara Perkuliahan (SAP)

1. Nama Mata Kuliah : Fitokosmetika dan Kulit Kode Mata Kuliah :BI511850,

Jumah SKS : 2 SKS (2/0) SMT V.2. Waktu Pertemuan : 4 x 50 menit

Pertemuan minggu ke : 4-5 3. Indikator pencapaian : Mahasiswa dapat menjelaskan tentang reaksi kulit terhadap kosmetika.

4. Materi Pokok : Reaksi Kulit terhadap Kosmetika

5. Pengalaman Belajar : Mahasiswa dapat memahami bagaimana reaksi kulit terhadap kosmetika

6. Strategi Pembelajaran :

TAHAPAN KEGIATAN DOSEN KEGIATAN

MAHASISWA

PENILAIAN

Pembukaan Mengulas ringkasan materi minggu lalu

Mejelaskan sda

Penyajian Menjelaskan :

1) Faktor- faktor yang

berpengaruh pada kulit

2) Reaksi negatif kosmetik pada

kulit

3) Proses menua pada kulit

4) Metode pemeriksaan kulit

Mendengarkan, melihat, menca tat dan berta nya jika tidak jelas

sda

Penutup Membuat ringkasan materi di atas

mencatat Sda

Media dan Alat Pembelajaran : soal dan lembar jawaban.

Sumber Belajar : materi kuliah, diktat, teksbook dan jurnal2 yang

Dianjurkan

Page 7:  · Web viewkosmetika,penggolongan kosmetika dan ilmu yang terkait, anatomi dan fisiologi kulit 6. Strategi Pembelajaran : ceramah dan diskusi TAHAPAN KEGIATAN DOSEN KEGIATAN MAHASISWA

Satuan Acara Perkuliahan (SAP)

1. Nama Mata Kuliah : Fitokosmetika dan Kulit Kode Mata Kuliah :BI511850,

Jumah SKS : 2 SKS (2/0) SMT V.2. Waktu Pertemuan : 4 x 50 menit

Pertemuan minggu ke : 6-7 3. Indikator pencapaian : Mahasiswa dapat memahami rambut dan kuku.

4. Materi Pokok : Rambut dan Kuku5. Pengalaman Belajar : Mempelajari Rambut dan kuku6. Strategi Pembelajaran : ceramah dan diskusi

TAHAPAN KEGIATAN DOSEN KEGIATAN MAHASISWA

PENILAIAN

Pembukaan Mengulas ringkasan materi minggu lalu

Menjelaskan Sda

Penyajian Menjelaskan :

1) Struktur dan

pertumbuhan rambut

2) Jumlah, bentuk, dan

warna rambut

3) kesehatan rambut

4) Fungsi dan struktur kuku

Mendengarkan, melihat, menca

tat dan berta nya jika tidak

jelas

Sda

Penutup Meringkas materi macam-macam kosmetik

Mendengarkan dan mencatat

Sda

Sumber Belajar :Anonim,2003.Mempercantik Diri dengan Buah dan Sayur.Anonim,2008.Kosmetik Aman dan Nyaman.Cotton,C.M.1996.Ethnobotany.Principles and Application.JohnWiley&Sons,Chichester,New York,Brisbane,Toronto,Singapura.Harris,R.1987. Tanaman Minyak Atsiri.Cetakan I Penebar Swadaya,Jakarta.Kirana-Kencana,2008.Perawatan Rambut Alami.Sukhana,Y.2005.Bali Tangi Scrub Masker and Aromatheraphy.Denpasar.Tranggono,R.I.,dan Latifah.2007.Buku Pegangan Ilmu Pengetahuan:Kosmetik.

Page 8:  · Web viewkosmetika,penggolongan kosmetika dan ilmu yang terkait, anatomi dan fisiologi kulit 6. Strategi Pembelajaran : ceramah dan diskusi TAHAPAN KEGIATAN DOSEN KEGIATAN MAHASISWA

Satuan Acara Perkuliahan (SAP)

1. Nama Mata Kuliah : Fitokosmetika dan Kulit Kode Mata Kuliah :BI511850,

Jumah SKS : 2 SKS (2/0) SMT V.2. Waktu Pertemuan : 2 x 50 menit

Pertemuan minggu ke : 83. Indikator pencapaian : Mahasiswa dapat

menerangkan/mempresentasikan tugas yang dipilih

4. Materi Pokok : seminar tugas 5. Pengalaman Belajar : mencari bahan tugas mandiri melalui

kepustakaan dan internet

6. Strategi Pembelajaran :

TAHAPAN KEGIATAN DOSEN KEGIATAN MAHASISWA

PENILAIAN

Pembukaan Menjelaskan tata tertip dan penilaian

Mendengarkan Sda

Penyajian Menilai dan sebagai narasumber dan memberi

ulasan tiap presentasi

Tiap kelompok maju presentasi dan

Tanya jawab/diskusi 30 menit

Sda

Penutup Menarik kesimpulan dari tugas yang diberikan

Mendengarkan, bertanya

Sda

Media dan Alat Pembelajaran : laptop dan LCD.

Sumber Belajar : textbook, jurnal dan internet.

Page 9:  · Web viewkosmetika,penggolongan kosmetika dan ilmu yang terkait, anatomi dan fisiologi kulit 6. Strategi Pembelajaran : ceramah dan diskusi TAHAPAN KEGIATAN DOSEN KEGIATAN MAHASISWA

Satuan Acara Perkuliahan (SAP)

1. Nama Mata Kuliah : Fitokosmetika dan Kulit Kode Mata Kuliah :BI511850,

Jumah SKS : 2 SKS (2/0) SMT V.2. Waktu Pertemuan : 2 x 50 menit

Pertemuan minggu ke : 9 3. Indikator pencapaian :Mahasiswa paling tidak dapat menjawab 80% soal.

4. Materi Pokok : UTS/UAS

5. Pengalaman Belajar : Mengevaluasi kemampuan sendiri6. Strategi Pembelajaran :

TAHAPAN KEGIATAN

DOSEN

KEGIATAN

MAHASISWA

PENILAIAN

Pembukaan Membagikan

soal dan lembar

jawaban

Mempersiapkan alat

tulis

Penyajian Menjelaskan

cara menjawab

dan waktu yang

tersedia

Mengerjakan soal 20%

Penutup Mengumpulkan

lembar jawaban

Mengumpulkan

lembar jawaban

Media dan Alat Pembelajaran : soal dan lembar jawaban.

Sumber Belajar : materi kuliah, diktat, teksbook dan jurnal2 yang

Dianjurkan

Page 10:  · Web viewkosmetika,penggolongan kosmetika dan ilmu yang terkait, anatomi dan fisiologi kulit 6. Strategi Pembelajaran : ceramah dan diskusi TAHAPAN KEGIATAN DOSEN KEGIATAN MAHASISWA

Satuan Acara Perkuliahan (SAP)

1. Nama Mata Kuliah : Fitokosmetika dan Kulit Kode Mata Kuliah :BI511850,

Jumah SKS : 2 SKS (2/0) SMT V.2. Waktu Pertemuan : 2 x 50 menit

Pertemuan minggu ke : 103. Indikator pencapaian : Mahasiswa dapat mengetahui kosmetik pembersih

4. Materi Pokok : Kosmetika Pembersih5. Pengalaman Belajar : Memahami kosmetika pembersih6. Strategi Pembelajaran : ceramah dan diskusi

TAHAPAN KEGIATAN DOSEN KEGIATAN MAHASISWA

PENILAIAN

Pembukaan Memberi kuis materi minggu lalu

Menjawab kuis di atas kertas

Kuis, absen, PR, dan tugas (Presentasi dan kumpul makalah = 60%)

Penyajian Menjelaskan:

1)Kosmetika pembersih

2) Kosmetika medik

3) Bahan pengawet kosmetik

Mendengarkan, mencatat, dan bertanya jika kurang jelas

Ujian teori = 40%

Penutup Meringkas materi Mendengarkan dan mencatat

PR

Sumber Belajar : Anonim,2003.Mempercantik Diri dengan Buah dan Sayur.Anonim,2008.Kosmetik Aman dan Nyaman.Cotton,C.M.1996.Ethnobotany.Principles and Application.JohnWiley&Sons,Chichester,New York,Brisbane,Toronto,Singapura.Harris,R.1987. Tanaman Minyak Atsiri.Cetakan I Penebar Swadaya,Jakarta.Kirana-Kencana,2008.Perawatan Rambut Alami.Sukhana,Y.2005.Bali Tangi Scrub Masker and Aromatheraphy.Denpasar.Tranggono,R.I.,dan Latifah.2007.Buku Pegangan Ilmu Pengetahuan:Kosmetik.

Satuan Acara Perkuliahan (SAP)

Page 11:  · Web viewkosmetika,penggolongan kosmetika dan ilmu yang terkait, anatomi dan fisiologi kulit 6. Strategi Pembelajaran : ceramah dan diskusi TAHAPAN KEGIATAN DOSEN KEGIATAN MAHASISWA

1. Nama Mata Kuliah : Fitokosmetika dan Kulit Kode Mata Kuliah :BI511850,

Jumah SKS : 2 SKS (2/0) SMT V.2. Waktu Pertemuan : 2 x 50 menit

Pertemuan minggu ke : 113. Indikator pencapaian : Mahasiswa dapat mengetahui tentang

kosmetika pelembab dan pelindung4. Materi Pokok : Kosmetika pelembab dan pelindung5. Pengalaman Belajar : Mahasiswa dapat memahami tentang

kosmetika pelembab dan pelindung6. Strategi Pembelajaran :

TAHAPAN KEGIATAN DOSEN KEGIATAN MAHASISWA

PENILAIAN

Pembukaan Mengulas ringkasan materi minggu lalu

Menjelaskan Sda

Penyajian Menjelaskan :

1) Mengapa kulit perlu

dilembabkan

2) Faktor-faktor yang

menyebabkan dehidrasi kulit

3) Macam-macam kosmetika

pelembab

4) Kosmetik pelindung

Mendengarkan, melihat, menca tat dan berta nya jika

tidak jelas

Sda

Penutup Meringkas materi macam-macam kosmetik

Mendengarkan dan mencatat

Sda

Media dan Alat Pembelajaran : laptop dan LCD.

Sumber Belajar : textbook, jurnal dan internet.

Page 12:  · Web viewkosmetika,penggolongan kosmetika dan ilmu yang terkait, anatomi dan fisiologi kulit 6. Strategi Pembelajaran : ceramah dan diskusi TAHAPAN KEGIATAN DOSEN KEGIATAN MAHASISWA

Satuan Acara Perkuliahan (SAP)

1. Nama Mata Kuliah : Fitokosmetika dan Kulit Kode Mata Kuliah :BI511850,

Jumah SKS : 2 SKS (2/0) SMT V.2. Waktu Pertemuan : 2 x 50 menit

Pertemuan minggu ke : 123. Indikator pencapaian : Mahasiswa dapat mengetahui kegunaan

tumbuhan untuk perawatan kulit4. Materi Pokok : Penggunaan tumbuhan untuk perawatan kulit5. Pengalaman Belajar : Mahasiswa dapat memahami kegunaan

tumbuhan untuk perawatan kulit6. Strategi Pembelajaran :

TAHAPAN KEGIATAN DOSEN KEGIATAN MAHASISWA

PENILAIAN

Pembukaan Mengulas ringkasan materi minggu lalu

Menjelaskan Sda

Penyajian Menjelaskan :

1) Hal-hal yang berkaitan

dengan perawatan wajah

2) Bahan aktifnya apa

3) Cara pembuatan dan

penggunaan tumbuhan

4) Beberapa tumbuhan yang

bermanfaat untuk perawatan

kulit

Mendengarkan, melihat, menca tat dan berta nya jika

tidak jelas

Sda

Penutup Meringkas materi macam-macam kosmetik

Mendengarkan dan mencatat

Sda

Media dan Alat Pembelajaran : laptop dan LCD.

Sumber Belajar : textbook, jurnal dan internet.

Page 13:  · Web viewkosmetika,penggolongan kosmetika dan ilmu yang terkait, anatomi dan fisiologi kulit 6. Strategi Pembelajaran : ceramah dan diskusi TAHAPAN KEGIATAN DOSEN KEGIATAN MAHASISWA

Satuan Acara Perkuliahan (SAP)

1. Nama Mata Kuliah : Fitokosmetika dan Kulit Kode Mata Kuliah :BI511850,

Jumah SKS : 2 SKS (2/0) SMT V.2. Waktu Pertemuan : 2 x 50 menit

Pertemuan minggu ke : 133. Indikator pencapaian : Mahasiswa dapat mengetahui Kosmetika

dekoratif4. Materi Pokok : Kosmetika dekoratif5. Pengalaman Belajar : Mahasiswa dapat memahami Kosmetika

dekoratif6. Strategi Pembelajaran :

TAHAPAN KEGIATAN DOSEN KEGIATAN MAHASISWA

PENILAIAN

Pembukaan Mengulas ringkasan materi minggu lalu

Menjelaskan Sda

Penyajian Menjelaskan :

1) Pembagian kosmetika

dekoratif

2) Peranan zat pewarna

dalam kosmetika dekoratif

3) Perona pipi

4) Eye-shadow

1) Mascara

2) Pensil alis

3) Lipstick

4) Cat kuku

Mendengarkan, melihat, menca tat dan berta nya jika

tidak jelas

Sda

Penutup Meringkas materi macam-macam kosmetik

Mendengarkan dan mencatat

Sda

Media dan Alat Pembelajaran : laptop dan LCD.

Sumber Belajar : textbook, jurnal dan internet.

Satuan Acara Perkuliahan (SAP)

Page 14:  · Web viewkosmetika,penggolongan kosmetika dan ilmu yang terkait, anatomi dan fisiologi kulit 6. Strategi Pembelajaran : ceramah dan diskusi TAHAPAN KEGIATAN DOSEN KEGIATAN MAHASISWA

1. Nama Mata Kuliah : Fitokosmetika dan Kulit Kode Mata Kuliah :BI511850,

Jumah SKS : 2 SKS (2/0) SMT V.2. Waktu Pertemuan : 2 x 50 menit

Pertemuan minggu ke : 143. Indikator pencapaian : Mahasiswa dapat mengetahui Kosmetika

perawatan rambut4. Materi Pokok : Kosmetika perawatan rambut5. Pengalaman Belajar : Mahasiswa dapat memahami Kosmetika

perawatan rambut6. Strategi Pembelajaran :

TAHAPAN KEGIATAN DOSEN KEGIATAN MAHASISWA

PENILAIAN

Pembukaan Mengulas ringkasan materi minggu lalu

Menjelaskan Sda

Penyajian Menjelaskan :

1) Bahan kandungan

manfaat dan cara

penggunaan sampo

2) minyak rambut

3) Penggunaan tumbuhan

sebagai bahan perawatan

rambut

Mendengarkan, melihat, menca tat dan berta nya jika

tidak jelas

Sda

Penutup Meringkas materi macam-macam kosmetik

Mendengarkan dan mencatat

Sda

Media dan Alat Pembelajaran : laptop dan LCD.

Sumber Belajar : textbook, jurnal dan internet.

Satuan Acara Perkuliahan (SAP)

Page 15:  · Web viewkosmetika,penggolongan kosmetika dan ilmu yang terkait, anatomi dan fisiologi kulit 6. Strategi Pembelajaran : ceramah dan diskusi TAHAPAN KEGIATAN DOSEN KEGIATAN MAHASISWA

1. Nama Mata Kuliah : Fitokosmetika dan Kulit Kode Mata Kuliah :BI511850,

Jumah SKS : 2 SKS (2/0) SMT V.2. Waktu Pertemuan : 2 x 50 menitPertemuan minggu ke : 153. Indikator pencapaian : Mahasiswa dapat

menerangkan/mempresentasikan tugas yang dipilih

4. Materi Pokok : seminar tugas 5. Pengalaman Belajar : mencari bahan tugas mandiri melalui

kepustakaan dan internet

6. Strategi Pembelajaran :

TAHAPAN KEGIATAN DOSEN KEGIATAN MAHASISWA

PENILAIAN

Pembukaan Menjelaskan tata tertip dan penilaian

Mendengarkan

Penyajian Menilai dan sebagai narasumber dan memberi

ulasan tiap presentasi

Tiap kelompok maju presentasi dan

Tanya jawab/diskusi 30 menit

Penyajian,Kemampuan

menjawab dan aktivitas diklas

Penutup Menarik kesimpulan dari tugas yang diberikan

Mendengarkan, bertanya

Media dan Alat Pembelajaran : laptop dan LCD.

Sumber Belajar : textbook, jurnal dan internet.

Page 16:  · Web viewkosmetika,penggolongan kosmetika dan ilmu yang terkait, anatomi dan fisiologi kulit 6. Strategi Pembelajaran : ceramah dan diskusi TAHAPAN KEGIATAN DOSEN KEGIATAN MAHASISWA

Satuan Acara Perkuliahan (SAP)

1. Nama Mata Kuliah : Fitokosmetika dan Kulit Kode Mata Kuliah : BI511850,

Jumah SKS : 2 SKS (2/0) SMT V.2. Waktu Pertemuan : 2 x 50 menit

Pertemuan minggu ke : 16 3. Indikator pencapaian : Mahasiswa paling tidak dapat menjawab 80% soal.

4. Materi Pokok : UTS/UAS

5. Pengalaman Belajar : Mengevaluasi kemampuan sendiri6. Strategi Pembelajaran :

TAHAPAN KEGIATAN

DOSEN

KEGIATAN

MAHASISWA

PENILAIAN

Pembukaan Membagikan

soal dan lembar

jawaban

Mempersiapkan alat

tulis

Penyajian Menjelaskan

cara menjawab

dan waktu yang

tersedia

Mengerjakan soal 20%

Penutup Mengumpulkan

lembar jawaban

Mengumpulkan

lembar jawaban

Media dan Alat Pembelajaran : soal dan lembar jawaban.

Sumber Belajar : materi kuliah, diktat, teksbook dan jurnal2 yang

Dianjurkan

Page 17:  · Web viewkosmetika,penggolongan kosmetika dan ilmu yang terkait, anatomi dan fisiologi kulit 6. Strategi Pembelajaran : ceramah dan diskusi TAHAPAN KEGIATAN DOSEN KEGIATAN MAHASISWA

KONTRAK PERKULIAHAN

Fitokosmetika dan Kulit1. IDENTIFIKASI MATA KULIAH

Nama mata Kuliah: Fitokosmetika dan Kulit

Kode Mata Kuliah : BI511820, 2 SKS (2/0) SMT V

Pengajar : Dra. IG A Sugi Wahyuni,M.Si

Dra Ni Nyoman Wirasiti,M.Repro

Hari pertemuan : Jumat,jam 13.00-14.40 Ruang AR 54

Tempat pertemuan: Lab. SPT

2. Manfaat Mata kuliah :

Mata kuliah ini bermanfaat untuk memahami perawatan dan keterampilan

dalam berwira usaha

3. Diskripsi mata kuliah

Pendahuluan (cakupan dan sasaran materi dan kontrak perkuliahan)

definisi kosmetologi,fitokosmetik, kosmetik dan kulit,reaksi kulit

terhadap kosmetik,penggolongan kosmetik dengan aspek

mikrobiologis dan bahan pengawet.Kandungan bahan

aktif,manfaat,cara pembuatan dan penggunaan tumbuhan untuk

perawatan kecantikan

4. Standar Kompetensi

Pada akhir semester V mahasiswa akan dapat menerangkan definisi

kosmetologi,fitokosmetik,kosmetik dan kulit, reaksi kulit terhadap

kosmetik,penggolongan kosmetik dengan aspek mikrobiologis dan

bahan pengawet.Kandungan bahan aktif,manfaat,cara pembuatan

dan penggunaan tumbuhan untuk perawatan kecantikan dengan

benar (C4)

5. STRATEGI PERKULIAHAN: ceramah, seminar dan diskusi

Page 18:  · Web viewkosmetika,penggolongan kosmetika dan ilmu yang terkait, anatomi dan fisiologi kulit 6. Strategi Pembelajaran : ceramah dan diskusi TAHAPAN KEGIATAN DOSEN KEGIATAN MAHASISWA

7. MATERI POKOK:

1) Pendahuluan (cakupan dan sasaran materi dan kontrak

perkuliahan),

2) Pengantar kosmetologi dan fitokosmetik,

3) Struktur dan Fungsi kulit,

4) Reaksi kulit terhadap kosmetik,

5) Rambut dan kuku,

6) Kosmetik Pembersih,

7) Kosmetika Pelembab dan Pelindung,

8) Penggunaan Tumbuhan untuk Perawatan Kulit,

9) Kosmetika Dekoratif,

10)Kosmetika Perawatan Rambut

8. BAHAN BACAAN PERKULIAHAN/KEPUSTAKAAN

Dasar bahan ajar di perpustakaan:

Anonim,2003.Mempercantik Diri dengan Buah dan Sayur.

Anonim,2008.Kosmetik Aman dan Nyaman.

Cotton,C.M.1996.Ethnobotany.Principles and Application.John Wiley&Sons,Chichester,New York,Brisbane,Toronto,Singapura.

Harris,R.1987. Tanaman Minyak Atsiri.Cetakan I Penebar Swadaya,Jakarta.

Kirana-Kencana,2008.Perawatan Rambut Alami.

Sukhana,Y.2005.Bali Tangi Scrub Masker and Aromatheraphy.Denpasar.

Tranggono,R.I.,dan Latifah.2007.Buku Pegangan Ilmu Pengetahuan:Kosmetik.

9.TUGAS :

10 . KRITERIA PENILAIAN

Page 19:  · Web viewkosmetika,penggolongan kosmetika dan ilmu yang terkait, anatomi dan fisiologi kulit 6. Strategi Pembelajaran : ceramah dan diskusi TAHAPAN KEGIATAN DOSEN KEGIATAN MAHASISWA

Penilaian dilakukan berdasarkan ujian tertulis, lisan, penilaian/evaluasi terhadap proses

pembelajaran, unjuk rasa, dan unjuk sikap dengan komponen sebagai berikut :

Absen : 10%

Kuis : 10%

Presentasi Tugas : 10%

Tugas Masing-masing dosen : 20%

Keaktifan di kelas : 10%

UTS : 20%

UAS : 20%

Terkait dengan standart penilaian akhir digunakan sistem PENILAIAN ACUAN PATOKAN

(PAP) sebagai berikut:

D 1 41-55

E 0 <41

11. Tata Tertib Siswa

1. Mahasiswa diwajibkan berpenampilan rapi pada waktu mengikuti perkuliahan di kelas,

bimbingan maupun praktikum (tidak menggunakan sandal dan kaos oblong).

2. Pada waktu perkuliahan handphone harus dalam keadaan mati.

3. Mahasiswa tidak boleh terlambat lebih dari 15 menit dari jadwal, dan tidak boleh

melakukan keributan saat perkuliahan kecuali pada saat berdiskusi.

4. Kehadiran mahasiswa minimal 75%, protes nilai dilayani paling lama 1 minggu.

12. Jadwal

JADWAL KULIAH FITOKOSMETIKA DAN KULITNo Materi Waktu (Minggu

ke)

1. Pendahuluan: arti, konsep dan ruang lingkup fitokosmetika,sejarah kosmetika,penggolongan kosmetika dan ilmu yang terkait Kontrak perkuliahan

I

Nilai Point Range Nilai

A 4 80-100

B 3 66-79

C 2 56-65

Page 20:  · Web viewkosmetika,penggolongan kosmetika dan ilmu yang terkait, anatomi dan fisiologi kulit 6. Strategi Pembelajaran : ceramah dan diskusi TAHAPAN KEGIATAN DOSEN KEGIATAN MAHASISWA

Dra.IG.A Sugi Wahyuni,M.Si2. Struktur dan fungsi kulit

Dra.Ni Nyoman Wirasiti,M.Repro

II-III

3 Reaksi kulit terhadap kosmetik Dra.Ni Nyoman Wirasiti,M.Repro

IV-V

4. Rambut dan kuku Dra.Ni Nyoman Wirasiti,M.Repro

VI-VII

5. Presentasi Tugas

Dra.Ni Nyoman Wirasiti,M.Repro

VIII

6. UTSDra.Ni Nyoman Wirasiti,M.Repro

IX

7. Kosmetika pembersih

Dra.IG.A Sugi Wahyuni,M.Si

X

8. Kosmetik pelembab dan pelindung Dra.IG.A Sugi Wahyuni,M.Si

XI

9. Bahan perawatan kulit Dra.IG.A Sugi Wahyuni,M.Si

XII

10. Kosmetika dekoratif

Dra.IG.A Sugi Wahyuni,M.Si

XIII

11. Kosmetika perawatan rambut

Dra.IG.A Sugi Wahyuni,M.Si

XIV

12. Presentasi Tugas

Dra.IG.A Sugi Wahyuni,M.Si

XV

13. UASDra.IG.A Sugi Wahyuni,M.Si

XVI

Page 21:  · Web viewkosmetika,penggolongan kosmetika dan ilmu yang terkait, anatomi dan fisiologi kulit 6. Strategi Pembelajaran : ceramah dan diskusi TAHAPAN KEGIATAN DOSEN KEGIATAN MAHASISWA

Bukit Jimbaran,

Wakil Mahasiswa Koordinator Mata Kuliah

NIM……………………….. DraIG.A Sugi Wahyuni, M.Si

NIP 196601271992032001

Ketua PS. ………………….

NIP………………….………………….