paismk.com | mgmp pai smk diy - perkembangan islam ... · web view2020/07/08  · khalifah bani...

54
TARIKH I. ISLAM PADA MASA MODERN (1800 M – SEKARANG) A. Perkembangan Islam masa modern (1800 - Sekarang) Benturan-benturan antara Islam dengan kekuatan Eropa menyadarkan umat Islam bahwa jauh tertinggal dengan Eropa dan yang merasakan pertama persoalan ini adalah kerajaan Turki Usmani yang langsung menghadapi kekuatan Eropa yang pertama kali. Kesadaran tersebut membuat penguasa dan pejuang- pejuang Turki tergugah untuk belajar dari Eropa. Gambar Peta Perkembangan Islam Moder di Wilayah Eropa Guna pemulihan kembali kekuatan Islam, maka mengadakan suatu gerakan pembaharuan dengan mengevaluasi yang menjadi penyebab mundurnya Islam 182

Upload: others

Post on 26-Jul-2021

5 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: paismk.com | MGMP PAI SMK DIY - Perkembangan Islam ... · Web view2020/07/08  · Khalifah Bani Umayah yang pertama. Abdul Rahman I (756-788) adalah seorang pemimpin yang terpelajar,

TARIKHI. ISLAM PADA MASA MODERN (1800 M – SEKARANG)A. Perkembangan Islam masa modern (1800 - Sekarang)

Benturan-benturan antara Islam dengan kekuatan Eropa menyadarkan

umat Islam bahwa jauh tertinggal dengan Eropa dan yang merasakan pertama

persoalan ini adalah kerajaan Turki Usmani yang langsung menghadapi

kekuatan Eropa yang pertama kali. Kesadaran tersebut membuat penguasa

dan pejuang-pejuang Turki tergugah untuk belajar dari Eropa.

Gambar Peta Perkembangan Islam Moder di Wilayah Eropa

Guna pemulihan kembali kekuatan Islam, maka mengadakan suatu

gerakan pembaharuan dengan mengevaluasi yang menjadi penyebab

mundurnya Islam dan mencari ide-ide pembaharuan dan ilmu pengetahuan

dari Barat.

Pembaharuan dikenal dengan istilah resurgence , yang diartikan

sebagai kegiatan yang muncul kembali. Paling tidak terdapat 4 hal yang

phenomenal dalam pembaharuan :

1. Umat Islam menyadari betul peran pentingnya agama dalam kehidupan

sehingga mengembalikan kehormatan diri dan kembali meraih prestasi.182

Page 2: paismk.com | MGMP PAI SMK DIY - Perkembangan Islam ... · Web view2020/07/08  · Khalifah Bani Umayah yang pertama. Abdul Rahman I (756-788) adalah seorang pemimpin yang terpelajar,

2. Melahirkan kebangkitan kembali setelah mengalami kemunduran atau

stagnasi , sehingga jejak sejarah kehidupan Nabi dan para pengikutnya

memberikan pengaruh besar terhadap pemikiran orang-orang yang pada

jalan hidup umat Islam.

3. Kebangkitan kembali merupakan sebuah konsep, yang mengandung

paham tentang suatu tantangan , bahkan suatu ancaman terhadap

pengikut pandangan-pandangan lain Penjajahan Bangsa Barat atas Dunia

Islam.

4. Menyadari tentang tidak terulang kembali penjajahan Bangsa barat atas

orang-orang Muslim.

B. Tokoh-tokoh Gerakan pembaharuan Islam Tersebut Antara Lain

1. Rifa’ah At-Thahtawi 1801-1873

2. Abdul Qadir al-Jazairi 1808-1883

3. Madhat Pasya 1822-1884

4. Khayruddin al-Tunisi 1822-1890

5. Jamaluddin al-Afghani 1838-1897

6. Sayyid Ahmad Khan 1817-1898

7. Muhammad Abduh 1845-1905

8. Abdurrauf Fitrah 1899-1937

9. Kamal Ataturk 1880-1938

10. Ahmad Kasrawi

11. Said Muhmmad Sanusi dari Al Jazair (1787 – 1837 M)

Muhammad bin Ali as-Sanusi, beliau

bisa dikatakan sebagai bapak pembaharu di

Afrika Utara mengingat gerakan paling

berpengaruh dan memiliki masa yang besar

di afrika utara adalah toriqot as-Sanusiyah

yang dirintisnya. lahir pada bulan dan

tanggal yang sama dengan nabi Muhammad

SAW tepatnya tanggal 12 Robi’ul Awwal 1202 H/22 Desember 1787 M.

183

Page 3: paismk.com | MGMP PAI SMK DIY - Perkembangan Islam ... · Web view2020/07/08  · Khalifah Bani Umayah yang pertama. Abdul Rahman I (756-788) adalah seorang pemimpin yang terpelajar,

3. Gerakan penerjemahan karya-karya Barat kedalam bahasa Islam dan

pengiriman para selajar pelajar muslim untuk belajar ke Eropa dan Inggris

Gambar Peta di Wilayah Eropa

Dalam gerakan pembaharuan sangat lekat dengan politik. Ide

politik yang pertama muncul yaitu Pan Islamisme atau persatuan Islam

sedunia yang digencarkan oleh gerakan Wahhabiyah dan Sanusiyah, setelah

itu diteruskan dengan lebih gencar oleh tokoh pemikir Islam yang bernama

Jamaluddin Al Afghani (1839-1897).

Menurut Jamaluddin, untuk pertahanan Islam, harus

meninggalkan perselisihan-perselisihan dan berjuang dibawah panji

bersama dan juga berusaha membangkitkan semangat lokal dan nasional

negeri-negeri islam. Dengan ide yang demikian, ia dikenal atau mendapat

julukan bapak nasionalisme dalam Islam.

Gagasan atau ide Pan Islamisme yang digelorakan oleh jamaluddin

disambut oleh Raja Turki Usmani yang bernama Abd. Hamid II (1876-

1909) dan juga mendapat sambutan yang baik di negeri-negeri Islam. Akan

tetapi setelah Turki Usmani kalah dalam perang dunia pertamadan

kekhalifahan dihapuskan oleh Musthofa Kemal seorang tokoh yang

mendukung gagasan nasionalisme, rasa kesetiaan kepada Negara kebangsaan.

Di Wilayah Mesir, Syiria, Libanon, Palestina, Hijaz, irak, Afrika

Utara, Bahrein dan Kuwait, nasionalismenya bangkit dan

184

Page 4: paismk.com | MGMP PAI SMK DIY - Perkembangan Islam ... · Web view2020/07/08  · Khalifah Bani Umayah yang pertama. Abdul Rahman I (756-788) adalah seorang pemimpin yang terpelajar,

nasionalisme tersebut terbentuk atas dasar kesamaan bahasa. Dalam

penyatuan Negara arab dibentuk suatu liga yang bernama Liga Arab yang

didirikan pada tanggal 12 Maret 1945.

Di India dibentuk gerakan nasionallisme yang diwakili oleh Partai

Kongres Nasional India dan juga dibentuk komunalisme yang digagas oleh

Komunalisme Islam yang disuarakan oleh Liga Muslimin yang merupakan

saingan bagi Partai Kongres nasional. Di India terdapat pembaharu yang

bernama Sayyid Ahmad Khan (1817-1898), Iqbal (1876-1938) dan

Muhammad Ali Jinnah (1876-1948).

Munculnya gagasan nasionalisme yang diiringi oleh berdirinya

partai-partai politik tersebut merupakan asset utama umat Islam dalam

perjuangan untuk mewujudkan Negara merdeka yang bebas dari pengaruh

politik barat. Sebagai gambaran dengan nasionalisme dan perjuangan dari

partai-partai politik yang penduduknya mayoritas muslim adalah

Indonesia. Indonesia merupakan Negara yang mayoritas muslim yang

pertama kali berhasil memproklamirkan kemerdekaannya yaitu tanggal 17

Agustus 1945. Negara kedua yang terbebas dari penjajahan yaitu Pakistan.

Merdeka pada tanggal 15 agustus 1947 dengan presiden pertamanya Ali

Jinnah.

Di wilayah timur

tengah, Mesir

resmi merdeka pada tahun

1992 dan benar-benar

merdeka pada tanggal 23

Juli 1952 dengan pimpinan

pemerintahan yang

bernama Jamal Abd Naser.

Irak merdeka tahun 1932,

tetapi rakyatnya merasa

merdeka baru tahun 1958

dan Negara lain seperti

Jordania, Syiria dan

185

Page 5: paismk.com | MGMP PAI SMK DIY - Perkembangan Islam ... · Web view2020/07/08  · Khalifah Bani Umayah yang pertama. Abdul Rahman I (756-788) adalah seorang pemimpin yang terpelajar,

Libanon merdeka pada tahun 1946 Di Afrika, Lybia merdeka pada tahun

1962, Sudan, Maroko merdeka tahun 1956 M, Aljazair tahun 1962. Negara

lain yang merdekanya hamper bersamaan seperti Negara Yaman Utara,

Yaman selatan, dan Emirat Arab

Di Asia Tenggara, Malaysia, Singapura

merdeka tahun 1957 dan Brunai Darussalam

merdeka pada tahun 1984. Selain itu,

Negara Islam yang dahulunya bersatu dalam

Uni Soviet seperti Turkmenia, Uzbekistan,

Kirghistan, Khazakhtan Tajikistan dan

Azerbaijan dan Bosnia baru merdeka pada

tahun 1992

BAGAN TOKOH PEMBAHARUAN ABAD MODERN (1800 – SEKARANG)

NAMA TOKOH WAKTU TEMPATMuhammad Sanusi Al-Jazair 1787 - 1837 Afrika UtaraJamaludin Afganistan 1839 - 1897 MesirMuhammad Ali Pasha 1805-1836 MesirAl Tahtawi 1822 - 1873 MesirMuhammad Abduh 1880 MesirRasyid Ridha 1882 MesirSultan Mahmud II (al Fatih) 1807 - 1912 TurkiSyeh Ahmad Khan 1817 - 1897 IndiaMuhammad Ali Jinnah 1876 - 1948 IndiaHaji Oemar Said (HOS) Tjokroaminoto

1912 Indonesia (SI)

H. Samanhudi 1911 Indonesia (SDI)Sayid Qutub 1940 - 1969 MesirMuhamad Iqbal 1876 - 1938 India

C. TEMPAT-TEMPAT BERSEJARAH PADA MASA MODERN1. Cordova

186

Page 6: paismk.com | MGMP PAI SMK DIY - Perkembangan Islam ... · Web view2020/07/08  · Khalifah Bani Umayah yang pertama. Abdul Rahman I (756-788) adalah seorang pemimpin yang terpelajar,

Sesungguhnya Cordova yang melebihi kota-kota Eropa pada abad sepuluh

masehi merupakan tempat yang menjadi perhatian dunia dan sesuatu yang

mengagumkan bagi mereka, seperti kota Venesia di Balkan.

Cordova adalah suatu nama yang senantiasa memiliki alunan nada yang

khusus ditelinga setiap orang Eropa yang mempercayai kebangkitan dan

peradaban kemanusiaan. Al-Muqri mengatakan bahwa sebagian ulama

Andalusia mengatakan :

Cordova menjadi terdepan karena empat alasan :

a. Jembatan Al-Wadi

b. Mesjid Jami’

c. Az-Zahra

d. Ilmu Pengetahuan

Kota Cordova dalam peta Negara Spanyol

2. Granada

Disekitar pagar kota Granada terdapat taman-taman dan kebun-kebun

hingga hingga seolah ia adalah pagar yang lain. Ini diluar kota. Adapun di

istana-istana, maka taman-taman istana Al-Hamra merupakan contoh

yang terbaik dari taman-taman yang dihasilkan peradaban Islam. Di

Granada kita menemukan taman Al-Arif yang dubangun diatas

perbukitan.Kaum muslimin merancangnya dengan bentuk bertingkat yang

mana luas tingkat paling besar adalah tiga belas meter dan jumlah tingkat

tidak lebih dari enam tingkat. Air merupakan peran yang penting disitu,

187

Page 7: paismk.com | MGMP PAI SMK DIY - Perkembangan Islam ... · Web view2020/07/08  · Khalifah Bani Umayah yang pertama. Abdul Rahman I (756-788) adalah seorang pemimpin yang terpelajar,

karena air mengalir dari taman yang paling atas dari sumber-sumber yang

menumpah disaluran-saluran yang melewati pohon-pohon.

Granada Spanyol

3. Istambul ( Konstatinopel )

Jika kita menuju kota Timur Tengah Islam untuk sampai di ibukota

daulah Utsmaniyah, maka begitu kita masuk kedalamnya, kita akan

menemukan taman-taman menyebar dimana-mana.

Masjid-masjid pada masa kekuasaan Utsmaniyah dibuat dengan

rancangan penghijauan di sekelilingnya. Tujuannya adalahuntuk

menghindari bahaya kebakaran, misalnya masjid As-Sulaimaniyah di

Istambul.

4. Mesir

188

Page 8: paismk.com | MGMP PAI SMK DIY - Perkembangan Islam ... · Web view2020/07/08  · Khalifah Bani Umayah yang pertama. Abdul Rahman I (756-788) adalah seorang pemimpin yang terpelajar,

Ibnu Said bercerita tentang kolamAl-Habasy yang menjadi bagian dari

Fusthath ( Ibukota pertamaMesir ). Ia mengatakan, “Kolam Al-Habasyi

pada masa kekuasaan Abu Bakar Muhammad bin Ali Al-Mara’I menteri

keluarga Thulun diliputi taman-taman selain taman-taman yang ada

dibagian timurnya.

Di depan kolam Al-Habasyi terdapat taman Qatadah bin Qais bin

Habasyi Ash-Shadafi yang sempat menyaksikan penaklukan Mesir.

Mesir

5. Baghdad

Ketika Abu Ja’far Al-Manshur membangun kota Baghdad dari

tahun 145 hingga

149 H. Dan menjadikannya sebagai ibukota Daulah Abbasiyah. Dia

menamakan istananya dengan Al-Khuld. Khatib Al-Baghdadi

mengatakan, sesungguhnya istanA Al-Mansur dinamakan Al-Khuld

karena meniru surge Al-Khuld serta pemandangan yang indah dan

obsesi-obsesi yang aneh didalamnya.

Baghdad pada masa Abbasiyah merupakan kota yang paling megah

di dunia. Ia adalah ibukota dunia, baik dari segi peradaban, kebudayaan,

dan bangunan. Kemudian setelahnya adalah kota Cordova, kairo, dan

Konstatinopel ( Istambul ). Setelah itu baru disebutkan kota-kota yang

lain.

189

Page 9: paismk.com | MGMP PAI SMK DIY - Perkembangan Islam ... · Web view2020/07/08  · Khalifah Bani Umayah yang pertama. Abdul Rahman I (756-788) adalah seorang pemimpin yang terpelajar,

Baghdad

6. India.

Taman-taman di India mencapai puncak keindahannya dengan

bangunan Tajmahaldi sebuah kuburan yang dibangun oleh Syah Juhan

untuk memegang istrinya Taj mahal.

India

D. Tahun-tahun Penting Pada Masa Modern (1.800 sekarang)190

Page 10: paismk.com | MGMP PAI SMK DIY - Perkembangan Islam ... · Web view2020/07/08  · Khalifah Bani Umayah yang pertama. Abdul Rahman I (756-788) adalah seorang pemimpin yang terpelajar,

NO TAHUN PERISTIWA

1 1839 Jamaluddin al-Afghani LahirTokoh terkemuka, yang menjadi sentral umat Islam pada abad ke XIX.

1864 Menjadi penasehat Sher Ali Khan di Afganistan kemudian diangkat oleh Muhammad A’zam Khan menjadi perdana menteri.

1869 Hijrah menuju India1871 Hijrah ke Mesir karena negaranya telah jatuh di

bawah kekuasaan Inggris1897 Meninggal dunia di Istambul

2 1801 Muhammad Ali Pasha Berhasil menggagalkan serta mengusir usaha Napoleon Bonaparte di tepi pantai Alexandria

1815 Mendirikan Sekolah Militer di Mesir1818 Serangan militer Muhammad Ali Pasha

Ke kelompok Wahabi di Saudi Arabia1830 Pembangunan Irigasi antara Alexandria-sungai nil1831 Memperluas kawasan jajahannya ke Tripoli Syria 1832 Berhasil mengepung kota Acra (bagian utara Israel )

3 1801 Rifa’ah badawi Rafi’ Al-tahtawi lahir di Tahta1873 Meninggal dunia di Cairo

1822 Menyelesaikan studi di Al-Azhar Cairo 4 1849 Muhammad Abduh lahir di delta Nil Mesir

1866 ‘Abduh meninggalkan isteri dan keluarganya menuju Kairo untuk belajar di Al-Azhar

1877 Menyelesaikan studinya dan mengajar di Al-Azhar 1905 Muhammad ‘Abduh meninggal

5 1865 Rasyid Ridha lahir di al-Qalamun1935 Rasyid Ridho meninggal dunia

6 Sultan Mehmed II Menaklukan Kekaisaran Romawi Timur

7 1817 Sir Sayyid Ahmad Khan lahir 1898 Sir Sayyid Ahmad Khan meninggal dunia1857 pemberontakan Angkatan Darat India terhadap

pemerintahan Inggris di India1864 Berdirinya The Scientific Society

8 1876 Muhammad Ali Jinnah lahir1913 Terpilih menjadi Presiden Liga Muslim1961 perundingan perjanjian Lucknow

9 1882 Raden Hadji Oemar Said Tjokroaminoto lahir1934 Raden Hadji Oemar Said Tjokroaminoto meninggal

191

Page 11: paismk.com | MGMP PAI SMK DIY - Perkembangan Islam ... · Web view2020/07/08  · Khalifah Bani Umayah yang pertama. Abdul Rahman I (756-788) adalah seorang pemimpin yang terpelajar,

E. Perkembangan Islam, Ilmu Pengetahuan dan Kebudayaan Pada Abad

Modern

Masa kebangkitan Islam atau disebut dengan masa pembaharuan mulai

menggeliat pada tahun 1800 M. Pada masa tersebut kalangan kaum muslimin

banyak yang mengerahkan pemikirannya untuk kemajuan agama Islam. para

ulama, cendekiawan muslim di berbagai wilayah Islam banyak yang intens

terhadap study Islam sehingga keortodokannya mulai ditinggalkannya. Sehingga

pada masa pembaharuan tersebut ilmu pengetahuan dan kebudayaan Islam dan

ajaran islam berkembang di berbagai Negara seperti Negara India, Turki, Mesir.

Tokoh pembaharu yang ternama adalah Muhammad ibn Abdul Wahab di

Arabia dengan Wahabiyahnya pada tahun 1703-1787 M. Gerakan ini memiliki

pengaruh yang besar pada abad ke – 19. Upaya dari gerakan ini adalah

memperbaiki mengembalikan umat Islam dari ajaran yang telah tercapur aduk

dengan ajaran-ajaran tarikat kepada ajaran Islam yang sebenarnya ter sesuai

dengan ajaran Islam yang telah mereka campur adukkan dengan ajaran-ajaran

tarikat yang sejak abad ke 13 telah tersebar luas di dunia Islam.

Umat Islam pada masa modern telah mengalami banyak kemajuan seperti

kemajuan dalam bidang ilmu pengetahuan dan kebudayaan.

192

Page 12: paismk.com | MGMP PAI SMK DIY - Perkembangan Islam ... · Web view2020/07/08  · Khalifah Bani Umayah yang pertama. Abdul Rahman I (756-788) adalah seorang pemimpin yang terpelajar,

Turki Usmani sebagai salah satu kerajaan Islam pada masa ini mengalami

kemajuan yang sangat pesat dalam bidang ilmu pengetahuan. Sultan Mahmud II (

) melakukan usaha- usaha pembaharuan di bidang ilmu pengetahuan dan

teknologi. Antara lain memasukkan muatan pelajaran umum pada lembaga-

lembaga pendidikan Islam, mendirikan Mektebi Ma’arif” untuk menghasilkan

tenaga ahli dalam bidang administrasi dan “Mektebi Ulumil Edebiyet” untuk

menghasilkan tenaga penterjemah yang handal serta upaya mendirikan perguruan

tinggi dengan berbagai jurusan seperti kedokteran, teknologi dan militer.

Dalam bidang ilmu pengetahuan, di Turki Usmani mengalami kemajuan

dengan usaha-usaha dari Sultan Muhammad II yang melakukan terhadap umat

Islam di negaranya untuk dapat menguasai ilmu pengetahuan dan teknologi

dengan upaya melakukan pembaharuan dibidang pendidikan dan pengajaran,

lembaga-lembaga Islam diberikan muatan pelajaran umum dan upaya mendirikan

“ Mektebi Ma’arif” guna menghasilkan tenaga ahli dalam bidang administrasi dan

“Mektebi Ulumil Edebiyet” guna menghasilkan tenaga penterjemah yang handal

serta upaya mendirikan perguruan tinggi dengan berbagai jurusan seperti

kedokteran, teknologi dan militer.

Pada tanggal 1 November 1923 kesultanan Turki dihapuskan dan diganti dengan

Negara Republik dengan presiden pertamanya yaitu Mustafa Kemal At Turk.Pada

masa kekuasaan Mustafa Kemal At Turk IPTEK semakin maju.

Bersamaan dengan kemajuan di Turki dan pada waktu itu juga di India

juga bermunculan cendekiawan muslim modern yang melakukan usaha-usaha

agar umat Islam mampu menguasai IPTEK seperti Sayid Ahmad Khan, Syah

Waliyullah , Sayyid Amir, Muhammad Iqbal, Muhammad Ali jinnah dan abdul

Kalam Azad. salah satu dari cendekiawan tersebut yang sangat menonjol dan

besar jasanya terhadap umat Islam adalah Sayid Ahmad Khan.

Selain Turki dan India di Mesir juga muncul upaya pembaruan dibidang

ilmu pengetahuan dan teknologi. Penguasa Mesir yaitu Muhammad Ali (1805-

1849) dalam hal IPTEK agar maju berupaya dengan mengirimkan para mahasiswa

untuk belajar IPTEK ke perancis setelah lulus dijadikan pengajar di berbagai

perguruan tinggi seperti di universitas Al Azhar sehingga dengan cepat IPTEK

menyebar ke seluruh dunia Islam. Selain itu terdapat Universitas Iskandariyah di

193

Page 13: paismk.com | MGMP PAI SMK DIY - Perkembangan Islam ... · Web view2020/07/08  · Khalifah Bani Umayah yang pertama. Abdul Rahman I (756-788) adalah seorang pemimpin yang terpelajar,

kota Iskandariah yang memiliki fakultas kedokteran, Teknik, Farmasi, Pertanian,

Hukum, Perdagangan dan Sastra. Universitas Aiunusyam di kairo, Universitas

Assiut, Universitas Hilwan, universitas Suez, dan Universitas “The American

University in Cairo.

Pada perkembangan Islam abad modern, telah menimbulkan kesadaran

dikalangan umat Islam timbul kesadarannya tentang akan pentingnya kembali

kepada ajaran Islam yang sesuai dengan ajaran yang dibawa oleh Rasulullah SAW

sehingga dapat dijadikan sebagai pedoman hidup. Seperti diketahui bahwa pada

masa sebelumnya karena umat Islam sudah jauh dari ajaran Rasulullah SAW yaitu

banyak penyimpangan-penyimpangan dari sumber asalnya, penyakit bid’ah,

tahayul, klenik, perdukunan, kemusrikan dll sangat merebak dan hamper seperti

kehidupan Jahiliyah. Dengan kondisi umat Islam tersebut maka muncullah para

pembaharu yaitu suatu gerakan pemurnian terhadap ajaran agama Islam yang

sesuai dengan ajaran yang bersumber pada Qur’an dan Hadits. Para pembaharu

tersebut antara lain:

1. Muhammad bin Abdul Wahab yaitu ulama besar yang produktif yang lahir

di Nejed Arab Saudi Salah satu kitabnya yaitu Kitab Tauhid, sebuah kitab

yang berisi tentang mengesakan Allah SWT dengan membasmi praktek-

praktek tahayul, bid’ah khurafat yang ada pada umat islam dan mengajak

untuk kembali ke ajaran tauhid yang sebenarnya. Gerakan pembaharuan

Abdul Wahab tersebut dikenal dengan Gerakan Wahabiyah.

2. Rif’ah Badawi Rafi’ At Tahtawi yang lahir di Tahta merupakan

pembaharu Islam yang pemikirannya yaitu menyerukan kepada umat

Islam agar menyeimbangkan antara dunia dan akhirat

3. Jamaluddin Al afgani yang lahir di Asadabad dengan pemikiran

pembaharuannya adalah supaya umat Islam kembali pada ajaran agama

Islam yang murni , kepemimpinan otokrasi supaya diubah menjadi

demokrasi, untuk mewujudkan kemajuan masyarakat Islam yang dinamis

agar kaum wanita bekerja sama dengan kaum pria dan Gerakan Pan

Islamisme yaitu penyatuan seluruh umat Islam.

4. Muhammad Abduh yaitu pembaharu Islam di Mesir penerus dari gerakan

Wahabi dan Pan Islamisme Beliau bersama muridnya yang bernama

194

Page 14: paismk.com | MGMP PAI SMK DIY - Perkembangan Islam ... · Web view2020/07/08  · Khalifah Bani Umayah yang pertama. Abdul Rahman I (756-788) adalah seorang pemimpin yang terpelajar,

Muhammad Rasyid Rida menerbitkan jurnal “Al Urwatu Wustsqa” Selain

itu Muhammad Abdul juga menyusun kitab yang berjudul “ Ar Risalah at

Tauhid”

5. Sayid Qutub yaitu ulama dan tokoh gerakan pembaharuan yang

menyelaraskan antara urusan akhirat dengan urusan duniawi dan bersama

Yusuf Qardhawi menekankan perbedaan antara modernisasi dengan

pembaratan.

6. Sir Sayid Akhmad Khan lahir di Delhi India adalah pembaharu yang

produktif dengan berbagai karya diantaranaya Tarikhi Sarkhasi Bignaur

berisi catatan kronologi pemeberontakan di Bignaur, Asbab Baghawat

Hind, The Causes of the Indian Revolt (sebab-sebab revolusi India, Risalat

Khair Khawahan Musulman risalah tentang orang-orang yang setia, dan

Akhkam Ta’aam Ahl al Kitab hukum memakan makanan ahli kitab. Selain

itu Beliau juga mendirikan Sekolah Inggris di Mudarabad, sekolah Muslim

University of Aligarth, membentuk Muhammedan Educational Conference

dan mendirikan The Scientific Society lembaga penerjemah IPTEK ke

bahasa Urdu serta menerbitkan majalah bulanan Tahzib al Akhlaq dan

lain-lainnya.

7. Muhammad Iqbal yaitu seorang muslim India dengan karyanya The

Reconstruction of Religius Though in Islam (pembangunan kembali

pemikiran keagamaan dalam islam).

8. Selain yang tersebut di atas, dalam hal perkembangan kebudayaan pada

masa modern juga mengalami kemajuan di berbagai Negara Islam artinya

Negara yang mayoritas berpenduduk Islam seperti Mesir, Arab Saudi,

Irak, Iran, Malaysia, Brunai Darussalam, Kuwait dan indonesia.

9. Dibidang arsitek, di Arab Saudi mengalami perkembangan yang pesat.

Pembangunan-pembagunanfisik sangat dahsyat dari pembangunan jalan

raya, jalan kereta, pelabuhan sampai Maskapai penerbangan Internasional,

perhotelan, peribadatan seperti Masjidil Haram yang ditengah

masjid terdapat Kakbah dan baitul Atiq, Hajar Aswad, Hijr Ismail, Makam

Ibrahim dan sumur Zam-Zam yang letahnya berdekatan dengan Kakbah.

Bangunan Masjidil Haram sangat luas, sangat indah dan megah. Masjid

195

Page 15: paismk.com | MGMP PAI SMK DIY - Perkembangan Islam ... · Web view2020/07/08  · Khalifah Bani Umayah yang pertama. Abdul Rahman I (756-788) adalah seorang pemimpin yang terpelajar,

Nabawi yaitu Masjid yang indah dan megah pula serta ber A C. Di

Iran terdapat bangunan yang indah yaitu berupa bangunan arsitektur

peninggalan Dinasti Qatar yaitu Istana Niavarand, pekuburan Behesyti

Zahra.

Di bidang sastra, umat Islam juga mengalami kemajuan. Banyak sastrawan

Islam yang bermunculan Dalam bidang Sastra pada masa pembaharuan terdapat

nama-nama sastrawan yang Islami diri berbagai Negara seperti Muhammad Iqbal

(1877-1938) beliaun adalah sastrawan dan pemikir ulung yang lahir dari Pakistan

tahun 1877 dan wafat tahun 1938 bernama Muhammad Iqbal, Mustafa Lutfi Al

Manfaluti (1876-1926) beliau adalah sastrawan dan ulama al Azhar Mesir,

Muhammad Husain Haekal (1888-1956) ia adalah seorang pengarang Mesir yang

menulis Hayatu Muhammad, Jamil Sidi Az Zahawi (1863-1936) ia adalah

sastrawan dari Irak dan lain-lain.

Dalam bidang kaligrafi di abad modern juga mengalami perkembangan.

berkembang yaitu biasanya Seni kaligrafi banyak digunakan sebagai hiasan di

masjid, hiasan di rumah, perabotan rumah tangga dll dengan media seperti kertas,

kayu, kain, kulit, keramik dll.

F. Sumbangan Umat Islam

1. Ilmu Sains

a. Kedokteran

1) Menemukan Spesialisasi kedokteran, seperti dokter mata

(Kahalain), bedah, hijamah (bekam), penyakit wanita dll

sebagainya, tokohnya Abu Bakar ar-Razi, Ali bin Isa al-Kahal

430H-1039M jenius ahli penyakit mata, mengarang kitab at-

Tadzkirah

2) Penemu pertama dalam bidang pembedahan (Abu Qasim az-

Zahrawi-403H) dengan menggunakan suntik dan alat-alat bedah,

meletakan dasar danrumus pembedahan agar organ tubuh tidak

mengalami pendarahan, menemukan benang untuk menjahit bekas

bedah.

196

Page 16: paismk.com | MGMP PAI SMK DIY - Perkembangan Islam ... · Web view2020/07/08  · Khalifah Bani Umayah yang pertama. Abdul Rahman I (756-788) adalah seorang pemimpin yang terpelajar,

3) Penemuan berbagai macam penyakit (ibnu Sina-428H)

4) Penemuan radang penyakit otak (Ibnu Thufail)

5) Penemuan penyebab penyakit lumpuh yang disebabkan dari dalam

otak dan dari luar otak (Ibnu Thufail)

6) Penemuan parasit dan tatacara mengobati penyakit menular seperti

cacar dan campak (Ibnu Sina)

7) Melakukan pembedahan kelenjar tenggorokan, membuang bisul

pada pengkristalan di paru-paru, Ibnu Sina

8) Pengobatan penyakit wasir -IS

9) Pengobatan penyakit Hernia-IS

10) Penemuan secara rinci rumus yang luar biasa mengenai lubang di

sekitar gigi -IS

b. Fisika

1) Penetapan berbagai macam berat dalam 18 bentuk batu mulia- Abu

Raihan al-Biruni

2) Penemuan rumus atau kaidah bahwa berat bentuk tubuh sesuai

dengan magnitude air yang hilang - al-Biruni

3) Penguraian sebab-sebab keluarnya air dari mata air dan teori

tempat genangan air rawa dsb – al-Biruni

4) Penemuan materi-materi gerakan (dinamika) dan ilmu Hedrostetika

Abu Fatah Abdurrahman al-Khazani

5) Penemuan teori kecondongan dan penolakan –al-Khazani

6) Menciptakan alat untukmengetahui berat benda –al-Biruni

7) Pembaharuan dalam berat muatan benda padat dan cair –al-

Khazani

8) Penemuan timbangan wazan di udara dan dalam air –al-Khazani

9) Penemuan berat jenis dan ukuran-ukuran sampai derajat besar dan

rumit –al-Khazani

10) Penemuan mengenai teori gerak benda –Ibnu Sina, 6 abad sebelum

Isaac Newton

11) Penemuan mengenai teori daya pada gerak benda –Habbatullah bin

Malka al-Baghdadi 480-560H/ 1087-1164M

197

Page 17: paismk.com | MGMP PAI SMK DIY - Perkembangan Islam ... · Web view2020/07/08  · Khalifah Bani Umayah yang pertama. Abdul Rahman I (756-788) adalah seorang pemimpin yang terpelajar,

12) Penemuan gaya tarik menarik benda –al-Baghdadi dan Fakhruddin

ar-Razi 544-606H/ 1150-1210M

13) Peletakan dasar teori Gravitasi –AbuMuhammad al-Hasan al-

Hamdani -280-334H/893-945M

c. Optik

1) Peletakan dasar pembahasan ilmiah mengenai ilmu optic –Abu

Yusuf al-Kindi 185-256H/ 805-873M

2) Melalui buku al-Manazhir (optic), Ibnu Haitsam 411H/ 1021 M

meletakkan teori-teori penting dalam bidang optic

3) Pengguna pertama istilah-istilah bagian mata seperti cornea, retina,

vitrous humour, dll –IH

4) IH merupakan orang pertama yang melakukan uji coba dengan

sarana alat cahaya sehingga memberi petunjuk pada penciptaan alat

foto.

5) Peletak pertama teori-teori pantulan dan kecondongan dalam ilmu

cahaya –IH

6) IH sebagai penemu dan desain kamera

d. Arsitektur

e. Geografi

f. Astronomi (Falaq)

198

Page 18: paismk.com | MGMP PAI SMK DIY - Perkembangan Islam ... · Web view2020/07/08  · Khalifah Bani Umayah yang pertama. Abdul Rahman I (756-788) adalah seorang pemimpin yang terpelajar,

II. MASA KEEMASAN ATAU MASA KEJAYAAN ISLAM (SEKITAR 750 M – 1250 M)

A. Mengapa Sekitar Tahun 750 M – 1250 M Disebut Masa Keemasan atau

Kejayaan

Beberapa hal yang menyebabkan zaman tersebut disebut zaman

kejayaan atau zaman keemasan adalah:

1. Semakin berkembang pesatnya ilmu keagamaan sehingga semakin banyak

muncul pusat-pusat kajian agama.

2. Lahirnya para ilmuwan, filusuf, sastrawan dan ahli-ahli lainnya di dunia

Islam yang memberikan kontribusi yang sangat kuat terhadap

perkembangan teknologi dan kebudayaan Islam.

3. Semakin kuatnya pengaruh para saudagar Muslim terhadap sumber-

sumber ekonomi dan jalur perdagangan

4. Melalui Andalusia kaum muslimin menguasai eropa selama lebih dari

delapan abad dan menyumbangkan begitu banyak manfaat ilmu

pengetahuan.

B. Tokoh-tokoh Pada Masa Keemasan atau Kejayaan

1. Ibnu al-Mukaffa (720-756M/ 101-1138H)

Penulis Arab yang berasal dari Persia, Ibnu

al-Muqaffa adalah orang pertama yang

melakukan penerjemahan dalam sejarah

sastra Arab.

2. Abu Hanifah al-Nu’man 699-767

199

Page 19: paismk.com | MGMP PAI SMK DIY - Perkembangan Islam ... · Web view2020/07/08  · Khalifah Bani Umayah yang pertama. Abdul Rahman I (756-788) adalah seorang pemimpin yang terpelajar,

3. Al Manshur al-Abbasi (712-775M/ 93-158H)

Al-Mansyur adalah khalifah Bani

Abbas yang paling besar, beliau

adalah pendiri kota Baghdad, peletak

dasar dan pemerintahan Bani

Abbasiyah.

4. Abdurrahman ad-Dakhil 731-788

5. Al-Khalil bin Ahmad wafat 791

6. Sibawayh 761-793

7. Muhammad bin al-Hasan al-Syaibani 752-804

8. Jabir bin Hayyan 721-815

9. Abu Nawas 747-823

10. Al-Syafi’i 767-820

11. Al-Waqidi 747-823

12. Al-Ma’mun 786-833

13. Ibrahim al-Nazhzham wafat 836

14. Muhammad bin Musa al-Khawarizmi 780-848

15. Ishaq al-Mawshili 767-850

16. Ahmad bin Hanbal 780-855

200

Page 20: paismk.com | MGMP PAI SMK DIY - Perkembangan Islam ... · Web view2020/07/08  · Khalifah Bani Umayah yang pertama. Abdul Rahman I (756-788) adalah seorang pemimpin yang terpelajar,

17. Zaryab wafat 857

18. Al-Jahizh 776-869

19. Al-Bukhari 810-870

20. Ya’qub bin Ishaq al-Kindi 801-873

21. Ahmad bin Thulun 835-883

22. Abbas bin Farnas

C. Bidang-bidang yang berkembangan pada masa kejayaan Islam

1. Filsafat

Ibnu Rusyd dan Ibnu Sina menyumbangkan kontribusi penting

dalam melanjutkan karya-karya Aristoteles, Ibnu Sina dan para pemikir

lainnya seperti al-Kindi dan al-Farabi menggabungkan Aristotelianisme dan

Neoplatonisme dengan gagasan-gagasan lainnya yang diperkenalkan

melalui Islam.

Banyak sekali literatur filsafat Arab yang diterjemahkan ke dalam

bahasa Latin dan bahasa Ladino, yang ikut membantu perkembangan

filsafat Eropa modern, seperti yang dilakukan oleh Sosiolog-sejarawan Ibnu

Khaldun yang menerjemahkan naskah-naskah kedokteran Yunani dan

kumpulan teknik matematika Al-Khwarzimi. Mereka adalah tokoh-tokoh

penting pada Zaman Kejayaan Islam.

2. Sains

Banyak ilmuwan penting Islam yang hidup dan berkegiatan selama

Zaman Kejayaan Islam. Di antara pencapaian para ilmuwan pada periode ini

antara lain perkembangan trigonometri ke dalam bentuk modernnya (sangat

menyederhanakan penggunaan praktiknya untuk memperhitungkan fase

bulan), kemajuan pada bidang optik, dan kemajuan pada bidang astronomi.

3. Kedokteran

Kedokteran adalah bagian penting dari kebudayaan Islam abad

pertengahan. Sebagai tanggapan atas keadaan pada waktu dan tempat mereka,

201

Page 21: paismk.com | MGMP PAI SMK DIY - Perkembangan Islam ... · Web view2020/07/08  · Khalifah Bani Umayah yang pertama. Abdul Rahman I (756-788) adalah seorang pemimpin yang terpelajar,

para dokter Islam mengembangkan literature medis yang kompleks dan

banyak yang meneliti dan menyintesa teori dan praktik kedokteran.

Di Eropa Barat adalah Kanon Kedokteran karya Ibnu Sina, yang telah

diterjemahkan ke dalam bahasa Latin dan dibuat manuskrip lalu dicetak dan

disebarkan ke seluruh Eropa. Selama abad kelima belas dan keenam belas

saja, karya tersebut diterbitkan lebih dari lima kali.

Pada masa ini rumah sakit mulai dibangun di semua kota besar,

misalnya di Kairo, rumah sakit Qalawun memiliki staf pegawai yang terdiri

dari dokter, apoteker, dan suster. Orang juga dapat mengakses apotek, dan

fasilitas penelitian yang menghasilkan kemajuan pada pemahaman mengenai

penyakit menular, dan penelitian mengenai mata serta mekanisme kerja mata.

4. Perdagangan

Selain di sungai Nil, Tigris dan Efrat, sungai-sungai yang dapat

dilalui tidaklah banyak, jadi perjalanan lewat laut menjadi sangat penting.

Ilmu navigasi amat sangat berkembang, menghasilkan penggunaan sekstan

dasar (dikenal sebagai kamal). Ketika digabungankan dengan peta terinci

pada periode ini, para pelaut berhasil berlayar menjelajahi samudara dan tak

lagi perlu bersusah payah melalui gurun pasir. Para pelaut muslim juga

berhasil menciptakan kapal dagang besar bertiang tiga ke Laut Tengah.

Nama karavel kemungkinan berasal dari perahu terawal Arab yang dikenal

sebagai qārib.http://id.wikipedia.org/wiki/Zaman_Kejayaan_Islam - cite_note-1

Sebuah kanal buatan yang menghubungkan sungai Nil dengan Terusan Suez

dibangun, menghubungkan Laut Merah dengan Laut Tengah meskipun itu

sering berlumpur.

5. Ilmu Pengetahuan

Pada zaman kemajuan peradaban Islam abad ke-7 sampai ke-17 tak

hanya melahirkan generasi yang mumpuni di bidang keagamaan tapi juga

berbagai ilmu pengetahuan. Era itu banyak melahirkan para ilmuwan di

berbagai bidang dengan berbagai temuan teori-teori baru yang menjadi

sumbangan besar bagi sejarah peradaban dunia.

202

Page 22: paismk.com | MGMP PAI SMK DIY - Perkembangan Islam ... · Web view2020/07/08  · Khalifah Bani Umayah yang pertama. Abdul Rahman I (756-788) adalah seorang pemimpin yang terpelajar,

Sementara di bidang kimia ada nama Jabir Ibnu Hayyan, al-Biruni,

Ibnu Sina, ar-Razi, dan al-Majriti. Jabir Ibnu Hayyan yang telah

memperkenalkan eksperimen (percobaan) kimia mendapat predikat ‘Bapak

Kimia Modern’. Sementara dalam bidang biologi para ilmuwan Muslim yang

ikut memberikan kontribusi besar antara lain al-Jahiz, al-Qazwini, al-Damiri,

Abu Zakariya Yahya, Abdullah Ibn Ahmad Bin Al-Baytar, dan al-Mashudi.

Al-Jahiz adalah pencetus pertama teori evolusi. Sayang namanya tidak

disebutkan dalam buku-buku pelajaran biologi di sekolah maupun di perguruan

tinggi. Pelajar dan ma-hasiswa lebih mengenal nama Charles Darwin, ilmuwan

yang hidup seribu tahun sepeninggal al-Jahiz.

Sedangkan di bidang fisika ada Ibn Al-Haitham, Ibnu Bajjah, al-Farisi

dan Fakhruddin Ar-Razi. Selain jago fisika, Fakhruddin Ar-Razi juga jago

matematika, astronomi, dan ahli kedokteran. Ia adalah Ulama yang Intelek.

Seorang mufassir yang ahli kedokteran, juga seorang faqih yang jago

matematika.

Para ilmuwan Muslim yang hidup di era keemasan Islam itu memang

jago di bidang ilmu kealaman, sekaligus pakar agama. Mereka ahli tafsir, ahli

hadis, dan bidang-bidang lainnya. Hal ini semakin memperkokoh

perkembangan sains Islam yang melahirkan berbagai disiplin ilmu pengetahuan

serta menjadi kontribusi besar dari umat Islam untuk membangun peradaban

dunia.

Fakta ini diamini oleh Sejarawan Barat, W Montgomery Watt. Dalam

analisanya tentang rahasia kemajuan peradaban Islam. Ia mengatakan bahwa

Islam tidak mengenal pemisahan yang kaku antara ilmu pengetahuan, etika, dan

ajaran agama. Satu dengan yang lain, dijalankan dalam satu tarikan nafas.

Pengamalan syariat Islam, sama pentingnya dan memiliki prioritas yang sama

dengan riset-riset ilmiah.

Peradaban Islam memang mengalami jatuh-bangun, berbagai peristiwa

telah menghiasi perjalanannya. Meski demikian, orang tidak mudah untuk

begitu melupakan peradaban emas yang berhasil ditorehkannya untuk umat

manusia ini. Pencerahan pun terjadi di segala bidang dan di seluruh dunia.

203

Page 23: paismk.com | MGMP PAI SMK DIY - Perkembangan Islam ... · Web view2020/07/08  · Khalifah Bani Umayah yang pertama. Abdul Rahman I (756-788) adalah seorang pemimpin yang terpelajar,

Gustave Lebon memberi kesaksiannya, bahwa terjemahan buku-buku

bangsa Arab, terutama buku-buku keilmuan hampir menjadi satu-satunya

sumber-sumber bagi pengajaran di perguruan-perguruan tinggi Eropa selama

lima atau enam abad. Tidak hanya itu, Lebon juga mengatakan bahwa hanya

buku-buku bangsa Arab-Persia lah yang dijadikan sandaran oleh para ilmuwan

Barat seperti Roger Bacon, Leonardo da Vinci, Arnold de Philipi, Raymond

Lull, Santo Thomas, Albertus Magnus dan Alfonso X dari Castella.

Ilmuwan-ilmuwan pun pada akhirnya bermunculan saat itu. Ahli

matematika (Al-Khwarizmi, Orang pertama yang menulis buku berhitung

dan aljabar), ahli kedokteran (Al-Kindi penulis buku ilmu mata, Ar-Razi

atau Rhazez penulis buke kedokteran, Abu Al-Qasim al-Zahrawi ahli bedah,

Ibnu Nafis penemu sirkulasi darah, dan Ibnu Sina), ahli satra (Ibn Abd

Rabbih, Ibn Bassam, Ibn Khaqan), ahli hukum, politik, ekonomi, astronomi

(Ibrahim ibn Yahya Al-Naqqash, penentu gerhana dan pembuat teropong

bintang modern), ahli hadits dan fikih (Ibnu Abdil Barr, Qadi Iyad), sejarah

(Ibn Khaldun penemu teori sejarah), ahli kelautan (Ibnu Majid).

Dalam matematika, para pakar matematika Muslim seperti al-

Khawarizmi, al-Kindi, al-Karaji, al-Battani, al-Biruni, dan Umar Khayyam

telah memberi kontribusi nyata dan menemukan berbagai macam teori di

bidang matematika seperti yang kita kenal sekarang, di kalangan masyarakat

Barat, al-Khawarizmi lebih dikenal dengan nama Algorisme atau Algoritme. Ia

telah banyak menemukan teori-teori dalam matematika dan populer dengan

sebutan Bapak Aljabar. Teori Aljabar itu ia tulis dalam kitabnya yang bertajuk

Kitab Al-Jabr wal Muqabalah atau buku tentang pengembalian dan

pembandingan. Teori ‘algoritme’ dalam matematika modern diambil dari

namanya, karena dialah yang pertama kali mengembangkannya.beberapa

prestasi yang dicapai adalah:

a. Penemuan aljabar, simbol dan persamaan, mengembangkan

sistem penomoran Arab 01234567890 yang digunakan di seluruh

dunia pada zaman sekarang

b. Menciptakan algorism (Sistem desimal dalam bahasa Arab).

204

Page 24: paismk.com | MGMP PAI SMK DIY - Perkembangan Islam ... · Web view2020/07/08  · Khalifah Bani Umayah yang pertama. Abdul Rahman I (756-788) adalah seorang pemimpin yang terpelajar,

c. Penemuan rumus umum untuk menyelesaikan third degree

equations.

d. Penemuan rasio trigonomic, rumus-rumus, persamaan, kalkulus,

trigonometri.

e. Teori bilangan seperti ganjil, genap, kuadrat, bilangan sempurna,

bilangan sekawan, yang sekarang dikenal sebagai teori

Phytagoras ternyata merupakan

f. Penemuan sistem bilangan desimal, sistem operasi dalam

matematika seperti penjumlahan, pengurangan, perkalian,

pembagian, eksponensial, dan penarikan akar.

g. Tak cuma itu, mereka juga memperkenalkan angka-angka dan

lambang bilangan, termasuk angka “nol” (zero). Mereka antara lain

juga menemukan persamaan kuadrat, algoritma, fungsi sinus,

cosinus, tangen, cotangen, dan lain-lain.

Dalam Fisika, mereka menciptakan pengetahuan tentang mekanik,

menjelaskan pusat gravitasi, mendeskripsikan gravitasi. Jadi ketika sebuah

apel mengenai kepala Isaac Newton, dia mungkin sedang membaca sebuah

buku bahasa Arab, dan kemudian dia terbangun dari tidurnya, kemudian dia

membalik halaman bukunya ke halaman tentang “gravitasi”, tapi yang

dikatakan kepada kita adalah: “Sebuah apel mengenai kepalanya dan dia

menemukan gravitasi”, tapi umat Muslim telah lebih dulu menjelaskan

gravitasi dengan detil jauh sebelum Isaac Newton.

Umat Muslim juga menjelaskan properti mekanis dari bidang

geometrik, mereka menciptakan hidrometer, aerometer, tuas, neraca

keseimbangan, mereka mengukur tekanan gravitasi dari berbagai zat,

menciptakan pendulum, per, dan jam dinding.

Dalam bidang kimia, mereka mengembangkan teori atom dan

partikel. Umat Muslim mengembangkan proses evaporasi, sublimasi,

kristalisasi, distilasi, filtrasi, pigmentasi, peleburan, menciptakan metode

pembuatan baja, menempa logam. Juga mengembangkan cara mewarnai

pakaian dan tekstil, mengembangkan metode dalam bidang kimia, sulfur,

nitric, dan asam hydrochloric, amonium chlorida, silver nitrate, mercuric

205

Page 25: paismk.com | MGMP PAI SMK DIY - Perkembangan Islam ... · Web view2020/07/08  · Khalifah Bani Umayah yang pertama. Abdul Rahman I (756-788) adalah seorang pemimpin yang terpelajar,

oxide, chlorida, sulphide, sodium. Mereka juga mengembangkan proses

kimia dan metode untuk membuat kaca, sabun, parfum, resin, minyak, cat,

kertas, gula, bubuk mesiu. Mereka mengenalkan penggunaan botol suling,

timbangan dan pipa, dan lain-lain.

Dalam bidang astronomi mereka mengembangkan astrolabe dan

sekstan, menyiapkan katalog bintang dan tabel untuk memonitor pergerakan

planet, menamakan sekitar 200 bintang dengan nama-nama Arab, mereka

berhasil membuktikan bahwa bumi itu bulat, mereka mengukur garis lintang

dan bujur, mendefinisikan lingkar dan diameter bumi, mengukur derajat

inklinasi matahari, memetakan posisi orbit bintang dan planet-planet.

Dalam bidang medis, mereka melakukan gynecology, obstetric,

menulis ensiklopedia medis, melakukan prosedur terapi, mengembangkan

salep merkuri, menemukan sirkulasi darah dan menjelaskan sirkulasi dan

fungsi paru-paru. Mereka meneliti sifat menular penyakit tuberkolosis dan

penularan penyakit melalui air dan tanah, mereka melakukan operasi

pembedahan di mata, telinga, dan gigi. Mereka menggunakan dan

menciptakan lebih dari 200 alat bedah! Ini menakjubkan! Mereka

mendefinisikan 130 penyakit mata. Mereka juga mengklasifikasikan 143

obat-obatan. 

Dalam ilmu farmasi, mereka menciptakan alkohol, asam nitrat,

karbonat, mengenalkan penggunaan picrotoxin, menciptakan obat-obatan

kimia dalam pil dan lain-lain. Mereka mendirikan apotek untuk menebus

resep obat. Mereka mengenalkan berbagai macam obat-obatan dan tanaman

obat kepada Eropa yang dari namanya saja sudah terlihat bahwa benda-

benda ini berasal dari Arab, misalnya alkana, alkohol (alkuhl), alkali,

alfalfa, kamfa, katun, hakim (pengadilan), zafaron, dan lain-lain.

Dalam bidang geografi, mereka menciptakan banyak alat navigasi

dan survei, mereka menciptakan peta jalan di berbagai belahan dunia yang

sangat akurat dan detil, mereka memperhitungkan dan menciptakan tabel

ephemeris dari angin musiman dan gelombang laut, mereka mendefinisikan

negeri dan budaya-budaya dunia dalam laporan mereka. Seseorang mungkin

berkata “Bagaimana mereka tahu semua ini?” 

206

Page 26: paismk.com | MGMP PAI SMK DIY - Perkembangan Islam ... · Web view2020/07/08  · Khalifah Bani Umayah yang pertama. Abdul Rahman I (756-788) adalah seorang pemimpin yang terpelajar,

6. Literasi.

Sebuah peradaban maju, termasuk peradaban Islam, tentu mencakup

ruang-lingkup yang sangat luas. Kemajuan peradaban Islam masa lalu pun

demikian. Jika buku dianggap sebagai salah satu warisan sebuah peradaban

yang gilang-gemilang maka peradaban Islam menjadi peradaban garda depan

yang ditopang oleh buku.

Di samping menjadi sumber inspirasi bagi kemajuan sebuah peradaban,

buku juga menjadi ukuran sejauh mana sebuah peradaban dipandang maju.

Para khalifah Islam pada masa lalu memahami benar hal ini. Pada abad ke-10,

misalnya, di Andalusia saja terdapat 20 perpustakaan umum. (Yang)

Perpustakaan terkenal di antaranya adalah Perpustakaan Umum Cordova, yang

saat itu memiliki tidak kurang dari 400.000 (ribu) judul buku. Jumlah Ini

termasuk (jumlah) yang luar biasa untuk ukuran zaman itu.

Padahal empat abad setelahnya, dalam catatan Chatolique

Encyclopedia, Perpustakaan Gereja Canterbury (saja), yang terbilang paling

lengkap pada abad ke-14 hanya miliki 1800 (1,8 ribu) judul buku. Jumlah itu

belum seberapa apalagi (jika) dibandingkan dengan Perpustakaan Darul

Hikmah di Kairo yang terkenal itu, yang mengoleksi tidak kurang 2 juta judul

buku. Perpustakaan Umum Tripoli di Syam—yang pernah dibakar oleh

Pasukan Salib Eropa—bahkan mengoleksi lebih dari 3 juta judul buku,

termasuk 50.000 (ribu) eksemplar al-Quran dan tafsirnya. Di Andalusia, pernah

pula terdapat Perpustakaan al-Hakim yang menyimpan buku-bukunya di dalam

40 ruangan. Setiap ruangan berisi tidak kurang dari 18.000 (ribu) judul buku.

Artinya, perpustakaan tersebut menyimpan sekitar 720.000 (ribu) judul buku.

Pada masa Kekhilafahan Islam yang cukup panjang, khususnya masa

Kekhalifahan ‘Abbasiyyah, perpustakaan-perpustakaan semacam itu tersebar

luas di berbagai wilayah Kekhilafahan. Wilayah tersebut antara lain: Baghdad,

Ram Hurmuz, Rayy (Raghes), Merv (daerah Khurasan), Bulkh, Bukhara (kota

kelahiran Imam al-Bukhari), Ghazni, (dsb) dan lain sebagainya. Lebih dari itu,

hal yang lazim saat itu, di setiap masjid pasti terdapat perpustakaan yang

terbuka untuk umum.

207

Page 27: paismk.com | MGMP PAI SMK DIY - Perkembangan Islam ... · Web view2020/07/08  · Khalifah Bani Umayah yang pertama. Abdul Rahman I (756-788) adalah seorang pemimpin yang terpelajar,

Menggambarkan hal ini, Bloom dan Blair menyatakan, “Rata-rata

tingkat kemampuan literasi (kemampuan melek huruf membaca dan menulis

Dunia Islam di abad pertengahan lebih tinggi daripada Byzantium dan Eropa.

Karya tulis ditemukan di setiap tempat dalam peradaban ini.” (Jonathan Bloom

& Sheila Blair, Islam – A Thousand Years of Faith and Power, Yale University

Press, London, 2002, p-105).

7. Kesusasteraan

Khalifah Bani Umayah yang pertama. Abdul Rahman I (756-788)

adalah seorang pemimpin yang terpelajar, berwibawa dan amat berminat di

bidang kesastraan. Karena begitu cintanya pada bidang itu, ia mendirikan satu

tempat khusus di dalam istanyanya yang diberi gelar "Darul Madaniyat"

untuk kegiatan kesusasteraan untuk kalangan wanita Andalus.

Sastra makin berkilau dan tumbuh menjadi primadona di era

kekuasaan Daulah Abbasiyah—yang berkuasa di Baghdad pada abad ke-8 M.

Masa keemasan kebudayaan Islam serta perniagaan terjadi pada saat Khalifah

Harun Ar-Rasyid dan putranya, Al-Makmun. Pada masa itu, prosa Arab

mulai menempati tempat yang terhormat dan berdampingan dengan puisi.

Puisi sekuler dan puisi keagamaan juga tumbuh beriringan.

8. Arsitektur

Tradisi kelimuan yang begitu kental membuat peradaban Andalusia

melesat jauh dibanding negara-negara lain. Ilmu pengetahuan tersebut

akhirnya tertuang pada pembangunan dan teknologi Andalusia yang maju.

Mengutip Anwar G Chejne, Salmah menggambarkan keindahan Cordoba.

Pada Abad ke-10 M, Cordoba mengalahkan keindahan Constantinople,

dengan dibangunnya rumah sakit, universitas, penerbitan buku, industri

kertas, mesjid dan istana yang sangat cantik, perpustakaan, kolam mandi dan

taman persiaran yang indah. Perpustakaan umum dibangun di setiap wilayah,

seperti di kota Cordoba saja terdapat 70 buah perpustakaan yang bisa

digunakan oleh seluruh masyarakat. 

208

Page 28: paismk.com | MGMP PAI SMK DIY - Perkembangan Islam ... · Web view2020/07/08  · Khalifah Bani Umayah yang pertama. Abdul Rahman I (756-788) adalah seorang pemimpin yang terpelajar,

Berikut adalah sebagian nama perpustakaan yang dibangun di kota

Cordoba

a. Al-Qashr al-Kabir, kota satelit yang didalamnya terdapat gedung-gedung

istana megah.

b. Rushafat, istana yang dikelilingi oleh taman yang di sebelah barat laut

Cordoba.

c. Masjid jami’ Cordoba, dibangun tahun 170 H/786 M yang hingga kini

masih tegak.

d. Al-Zahra, kota satelit di bukit pegunungan Sierra Monera pada tahun 325

H/936 M. Kota ini dilengkapi dengan masjid tanpa atap (kecuali mihrabnya)

dan air mengalir ditengah masjid, danau kecil yang berisi ikan-ikan yang

indah, taman hewan (margasatwa), pabrik senjata, dan pabrik perhiasan.

D. Tempat-Tempat Bersejarah Pada Masa Kejayaan Islam

Kaum muslim sukses menaklukkan Andalusia yang dikuasai orang-orang

Goth pada tahun 711 M./92 H. Kaum muslim berkuasa di Andalusia selama

hampir delapan abad melahirkan sebuah peradaban ilmiah cemerlang. Produk-

produk yang diperkenalkan ke Barat melalui Andalusia antara lain: katun, kertas,

cermin, lampu jalan, garam, kaca berwarna, sutra, satin, lada, cinnamon, sapu

tangan, deodoran, kerosin, linan, senjata api, bola katun, uang kertas, stempel,

buku binder, jam, lantai keramik, asam sendawa, sabun, astro labs, kompas

untuk navigasi, slide rules, penggaris, alat bedah, kincir angin, alat tenun, air

bunga mawar, peta, globe, nektar dan citric dari buah, karpet, kacamata, tirai,

test tube, porselen, bulu binatang, beludru, almanak, dan ensiklopedia

Gambar Tempat Bersejarah Masa Kejayaan Islam Andalusia

209

Page 29: paismk.com | MGMP PAI SMK DIY - Perkembangan Islam ... · Web view2020/07/08  · Khalifah Bani Umayah yang pertama. Abdul Rahman I (756-788) adalah seorang pemimpin yang terpelajar,

Pada masa kekhalifahan Harun Ar-Rasyid, khalifah kelima Abbasiyah (786-

809 M) dilanjutkan khalifah Ma’mun Ar-Rasyid, (813-833 M) Islam berkembang

sangat pesat. Kota Baghdad menjadi salah satu pusat ilmu pengetahuan dunia, pada

saat itu berhasil didirikan Baitul Hikmah, yaitu pusat penelitian dan kajian yang

menyita perhatian dan minat pelajar dari seluruh penjuru dunia untuk menempuh

pendidikan perguruan tinggi, melakukan penelitian dan studi kepustakaan. Didirikan

juga majelis al-muzakarah, yakni lembaga pengkajian masalah-masalah keagamaan

yang diselenggarakan di rumah-rumah, mesjid-mesjid, dan istana.

Gambar Peta Tempat Bersejarah Masa Kejayaan Islam di Bagdad

Pada masa pemerintahan dinasti Abbasiyah, luas wilayah kekuasaan Islam

semakin bertambah, meliputi wilayah yang telah dikuasai Bani Umayyah, antara

lain Hijaz, Yaman Utara dan Selatan, Oman, Kuwait, Irak, Iran (Persia),

Yordania, Palestina, Lebanon, Mesir, Tunisia, Al-Jazair, Maroko, Spanyol,

Afganistan dan Pakistan, dan meluas sampai ke Turki, Cina dan juga India.

Khalifah Al-Manshur berusaha menaklukan kembali daerah-daerah yang

sebelumnya membebaskan diri dari pemerintah pusat, dan memantapkan

keamanan di daerah perbatasan. Di antara usaha-usaha tersebut adalah merebut

benteng-benteng di Asia, kota Malatia, wilayah Coppadocia, dan Cicilia pada

tahun 756-758 M. Ke utara, bala tentaranya melintasi pegunungan Taurus dan

mendekati selat Bosporus.

210

Page 30: paismk.com | MGMP PAI SMK DIY - Perkembangan Islam ... · Web view2020/07/08  · Khalifah Bani Umayah yang pertama. Abdul Rahman I (756-788) adalah seorang pemimpin yang terpelajar,

Gambar kota Malatia Turki sekarang berada di negara Armenia

Di pihak lain, dia berdamai dengan kaisar Constantine V dan selama

genjatan senjata 758-765 M, Bizantium membayar upeti tahunan. Bala

tentaranya juga berhadapan dengan pasukan Turki Khazar di Kaukasus, Daylami

di laut Kaspia, Turki di bagian lain Oksus dan India.

211

Page 31: paismk.com | MGMP PAI SMK DIY - Perkembangan Islam ... · Web view2020/07/08  · Khalifah Bani Umayah yang pertama. Abdul Rahman I (756-788) adalah seorang pemimpin yang terpelajar,

Gambar Peta Tempat Bersejarah Masa Kejayaan Islam di Turki

F. Sumbangan Ilmuwan dan Karya fenomenalnya pada Masa Kejayaan

Islam

Dari perpustakaan-perpustakaan umat Islam memulai penerjemahan

buku-buku, yang dilanjutkan dengan pengkajian dan pengembangan atas isi

buku-buku tersebut. Dari sini pula sesungguhnya dimulainya kelahiran para

ilmuwan dan cendekiawan Muslim yang kemudian melahirkan karya-karya

yang amat mengagumkan, yang mereka sumbangkan demi kemajuan

peradaban Islam saat itu.

Berikut adalah sumbangan para ilmuwan Islam pada zaman kejayan

Islam.

1. Kedokteran

a. Ibn Sina(, misalnya,) adalah seorang pakar kedokteran. Ia

meninggalkan sekitar 267 buku karyanya yang salah satunya

berjudul Al-Qânûn fi al-Thibb adalah bukunya yang terkenal di bidang

kedokteran.

b. Ibn Rusyd (terkenal di Barat sebagai Averous); seorang filosof, dokter

sekaligus pakar fikih dari Andalusia. Al-Kulliyât, salah satu bukunya

yang terpenting dalam bidang kedokteran, berisi kajian ilmiah pertama

mengenai fungsi jaringan-jaringan dalam kelopak mata.

c. Az-Zahrawi, kelahiran Cordova. Ia adalah orang pertama yang

mengenalkan teknik pembedahan organ tubuh manusia. Karyanya

berupa eksiklopedia pembedahan dijadikan referensi dasar dunia

kedokteran dalam bidang pembedahan selama ratusan tahun.

212

Page 32: paismk.com | MGMP PAI SMK DIY - Perkembangan Islam ... · Web view2020/07/08  · Khalifah Bani Umayah yang pertama. Abdul Rahman I (756-788) adalah seorang pemimpin yang terpelajar,

2. Astronomi dan Matematika

a. Az-Zarkalli, masih dari Cordova. Ia adalah salah seorang ahli astronomi

yang pertama kali mengenalkan astrolobe, yakni istrumen yang

digunakan untuk mengukur jarak sebuah bintang dari horison bumi.

Penemuan ini menjadi revolusioner karena dapat membantu navigasi

laut yang kemudian mendorong berkembangnya dunia pelayaran secara

pesat.

b. Nashiruddin ath-Thusi, masternya ilmu astronomi dan perbintangan.

Ada Ibnu al-Haitsam, jagoannya ilmu alam dan ilmu pasti. Beliau

menulis buku berjudul Al-Manâzir yang berisi tentang ilmu optik. Buku

ini diterjemahkan ke dalam bahasa Latin oleh Frederick Reysnar, dan

diterbitkan di kota Pazel, Swiss, pada tahun 1572 dengan judul Opticae

Thesaurus.

3. Matematika

a. Al-Khawarizmi, ahli matematika sekaligus penemu angka nol dan

penemu salah satu cabang ilmu matematika, Algoritma, yang diambil

dari namanya. Nama lengkapnya Abu Abdullah Muhammad Ibn Musa

al-Khwarizmi (770-840) lahir di Khwarizm (Kheva), kota di selatan

sungai Oxus (sekarang Uzbekistan) tahun 770 masehi. Pengaruhnya

dalam perkembangan matematika, astronomi dan geografi tidak

diragukan lagi dalam catatan sejarah.

b. Abu Kamil Syuja’, sebagai ahli aljabar Islam yang cukup produktif

menghasilkan karya. Abu kamil telah memberikan pengaruh besar

pada perkembangan aljabar di Eropa. Salah satu kayra Abu Kamil

adalah Al-Fihrits merupakan buku matematika dan astrilogi yang

memuat tentang pertambahan dan pengurangan. Berkembang di Eropa

karena ilmua yang bernama F Woepeke memperkenalkan Kitab fi al-

Jam wa at-Tafrik karya Abu Kamil.

4. Geografi

213

Page 33: paismk.com | MGMP PAI SMK DIY - Perkembangan Islam ... · Web view2020/07/08  · Khalifah Bani Umayah yang pertama. Abdul Rahman I (756-788) adalah seorang pemimpin yang terpelajar,

a. Al-Idrisi, seorang pakar geografi. Orang Barat menyebutnya Dreses.

Al-Idris (1099-1166) dikenal oleh orang-orang Barat sebagai seorang

ahli geografi. Ia pernah membuat bola dunia dari bahan perak seberat

400 kilogram untuk Raja Roger II dari Sicilia. Globe buatan al-Idrisi

ini secara cermat memuat pula ketujuh benua dengan rute

perdagangannya, danau-danau dan sungai, kota-kota besar, dataran

serta pegunungan. Beliau memasukkan pula beberapa informasi

tentang jarak, panjang dan ketinggian secara tepat. Bola dunianya itu,

oleh Idris sengaja dilengkapi pula dengan Kitâb ar-Rujari (Roger’s

Book). Dialah yang pertama kali memperkenalkan teknik pemetaan

dengan metode proyeksi; suatu metode yang baru dikembangkan oleh

ilmuwan Barat, Mercator, empat abad kemudian.

b. Muhammad bin Ahmad al-Maqdisi. Bukunya, Ahsan at-Taqâsim,

merupakan buku geografi yang nilai sastra Arabnya paling tinggi.

Buku tersebut menguraikan tentang semenanjung Arabia, Irak, Syam,

Mesir, Maroko, Khurasan, Armenia, Azerbaijan, Chozistan, Persia

dan Karman.

5. Kimia dan Fisika

a. Jabir Ibn Hayyan, masternya ilmu kimia yang diakui oleh dunia. Ide-

ide eksperimen Jabir sekarang lebih dikenal sebagai dasar untuk

mengklasifikasikan unsur-unsur kimia, utamanya pada bahan metal,

non-metal dan penguraian zat kimia. Pada abad pertengahan karya-

karya beliau di bidang ilmu kimia—termasuk kitabnya yang masyhur,

Kitâb al-Kimya dan Kitâb as-Sab’în—sudah banyak diterjemahkan ke

dalam bahasa latin. Terjemahan Kitâb al-Kimya bahkan telah

diterbitkan oleh orang Inggris bernama Robert Chester tahun 1444,

dengan judul The Book of the Composition of Alchemy. Buku kedua

(Kitâb as-Sab’în) diterjemahkan juga oleh Gerard Cremona. Lalu tak

ketinggalan Berthelot pun menerjemahkan beberapa buku Jabir, yang

di antaranya dikenal dengan judul Book of Kingdom, Book of the

Balances dan Book of Eastern Mercury.

214

Page 34: paismk.com | MGMP PAI SMK DIY - Perkembangan Islam ... · Web view2020/07/08  · Khalifah Bani Umayah yang pertama. Abdul Rahman I (756-788) adalah seorang pemimpin yang terpelajar,

b. Al-Kindi, beliau adalah simbol kedigdayaan ilmuwan Muslim.

Jempolan dalam ilmu fisika dan filsafat. Beliau bahkan mewariskan

sekitar 256 jilid buku. Lima belas buku di antaranya khusus mengenai

meteorologi, anemologi, udara (iklim), kelautan, mata dan cahaya;

juga dua buah buku mengenai musik. Muhammad, Ahmad dan Hasan

—tiga keturunan Musa Ibnu Syakir, menyumbangkan ilmu teknik

pengairan dan matematika.

c. (Lalu mengenai) Dalam dunia sejarah, filsafat dan sosiologi, ada sang

maestronya, yaitu Ibnu Khaldun. Selain mereka, masih banyak lagi

ilmuwan dan cendekiawan Muslim lainnya dengan keunggulan dan

kepakarannya di bidangnya masing-masing. Orang-orang seperti

merekalah yang kemudian memberikan banyak sekali sumbangsihnya

bagi kemajuan peradaban Islam pada masa lalu yang masih terasa

denyutnya hingga kini, justru pada saat orang-orang Eropa masih

bergulat dengan masa kegelapannya yang panjang.

G. Hikmah Yang (Bisa) Dapat Diambil

Hikmah SKI dalam kehidupan akan membentuk sikaf gigih,

dinamis, berpikir jauh kedepan, kosmopolitan, dan konstruktif dalam

kehidupan yaitu;

1. Bersikap gigih artinya selalu gigih dan percaya diri dalam mencapai cita-

cita tanpa kenal putus lelah dan putus asa serta tidak mudah menyerah

2. Bersikap dinamis artinya selalu berpikir cerdas, bergerak dinamis, penuh

kreasi dan inovasi serta mampu beradaptasi dg lingkungan.

3. Berpikir jauh kedepan artinya selalu melakukan kegiatan yang bermanfaat

bagi masa depan, menghindari sikaf dan tindakan pesimis, menyadari

bahwa masa depan itu penting dan harus lebih baik

4. Bersikap kosmopolitan bercirikan bahwa sikap ini menuntut kita untuk

senang bergaul, berkomunikasi, berinteraksi, dan bekerjasama dengan

siapapun asalkan tujuannya baik.

215

Page 35: paismk.com | MGMP PAI SMK DIY - Perkembangan Islam ... · Web view2020/07/08  · Khalifah Bani Umayah yang pertama. Abdul Rahman I (756-788) adalah seorang pemimpin yang terpelajar,

5. Bersikap konstruktif selalu menunjukkan sikap sedia untuk memberi dan

menerima kritikan yang membangun guna kepentingan bersama, serta

selalu menghindari sifat cemooh, merusak dan menyalahgunakan

6. Rahasia kesuksesan kaum Muslim pada zaman keemasan peradaban Islam

adalah sebagai berikut:

a. Sistem kenegaraan dan pemerintahan dalam pandangan Islam

didasarkan pada prinsip keuniversalan, penghapusan diskriminasi

ras, suku, dan bangsa, serta proteksi. Prinsip ini terlihat jelas pada

model kenegaraan serta sistem pemerintahannya.

b. Pada dasarnya, bentuk negara dalam pandangan Islam adalah

kesatuan. Selain itu, Islam juga mengenalkan negara global

(universalstate) yang dikendalikan oleh kepemimpinan tunggal.

Konsep negara universal ini merupakan konsekuensi logis dari ajaran

Islam yang bersifat universal (ditujukan untuk seluruh umat manusia).

Jika dibandingkan dengan negara bangsa dizaman sekarang, maka

nationstate (negarabangsa) telah terbukti gagal mensejahterakan

seluruh umat manusia. Bahkan nation state telah menyebabkan

konflik, munculnya proteksi yang melahirkan cost-cost tidak perlu,

macetnya distribusi barang dan jasa, dan telah menyebabkan

sejumlah negara yang hanya mementingkan kepentingan bangsa

dan negaranya sendiri.

c. Dengan hukum-hukum Islam, maka masyarakat dunia akan

merasakan kesejahteraan, kebersamaan, hidup saling menopang dan

mendukung, dalam naungan sistem pemerintahan yang agung dan

mulia.

7. Kaum Muslim memberikan andil yang sangat besar dalam meletakkan

dasar-dasar ilmu pengetahuan di segala disiplin ilmu, bagi perkembangan

sains modern. Kemajuan Eropa modern tidak bias dilepaskan dari jasa

sarjana-sarjana Muslim yang telah menyumbangkan tenaga dan

pemikirannya untuk menemukan dan mengembangkan ilmu

pengetahuan di bidang sosial maupun sains. Sayangnya, bangsa

Eropa justru mengklaim sains dan teknologi modern adalah karya-

216

Page 36: paismk.com | MGMP PAI SMK DIY - Perkembangan Islam ... · Web view2020/07/08  · Khalifah Bani Umayah yang pertama. Abdul Rahman I (756-788) adalah seorang pemimpin yang terpelajar,

karya mereka, dengan mengabaikan peran sarjana-sarjana Muslim.

217