web viewnpsn: 302052012001 terakreditasi b. jl. raya sebaung gending (0335) 612017 probolinggokp....

11
MAJELIS PENDIDIKAN DASAR DAN MENENGAH MUHAMMADIYAH DAERAH MUHAMMADIYAH KABUPATEN PROBOLINGGO SMA MUHAMMADIYAH 3 PROBOLINGGO NPSN: 302052012001 TERAKREDITASI B Jl. Raya Sebaung Gending ' (0335) 612017 ProbolinggoKp. 67272 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Nama Sekolah : SMA Muhammadiyah 3 Probolinggo Mata Pelajaran : Kimia Kelas / Semester : X / 1 Alokasi waktu : 6 x 45 menit Standar Kompetensi : 1. Memahami struktur atom, sifat-sifat periodik unsur, dan ikatan kimia Kompetensi dasar : 1.1. Memahami struktur atom berdasarkan teori atom Bohr, sifat-sifat unsur, massa atom relatif, dan sifat- sifat periodik unsur dalam tabel periodik serta menyadari keteraturannya, melalui pemahaman konfigurasi elektron. I. Indikator Pencapaian Kompetensi: (1) Menjelaskan perkembangan teori atom untuk menunjukkan kelemahan dan kelebihan masing-masing teori atom berdasarkan fakta eksperimen (2) Mengklasifikasikan unsur ke dalam isotop, isobar dan isoton. (1) Menentukan massa atom relatif berdasarkan kelimpahan isotopnya (2) Menentukan massa molekul relatif. (3) Menentukan konfigurasi elektron dan elektron valensi. II. Tujuan: Siswa dapat, (1)Menyatakan pengertian atom sebagai unit pembangun materi (teori atom dalton). (2)Menyatakan dasar teori dari teori atom Dalton, Thomson, Rutherford, Niels Bohr dan mekanika kuantum. (3)Menyatakan ide pokok dalam teori atom Dalton, Thomson, Rutherford, Niels Bohr dan Mekanika kuantum. (4)Menyatakan kelemahan teori atom Dalton, Thomson, Rutherford, dan Niels Bohr. (5)Menyebutkan partikel dasar dan sifat-sifatnya. (6)Mengklasifikasikan atom ke dalam isotop, isobar dan isoton. (7)Menentukan massa atom relatif berdasarkan tabel periodik unsur. (8)Menentukan massa atom relatif berdasarkan kelimpahan isotopnya. (9)Menentukan massa molekul relatif berdasarkan data massa atom relatif. (10) Menentukan konfigurasi elektron unsur berdasarkan nomor atomnya. (11) Menentukan elektron valensi. Karakter siswa yang diharapkan :

Upload: duonganh

Post on 06-Feb-2018

222 views

Category:

Documents


2 download

TRANSCRIPT

Page 1: Web viewNPSN: 302052012001 TERAKREDITASI B. Jl. Raya Sebaung Gending (0335) 612017 ProbolinggoKp. 67272. RENCANA PELAKSANAAN

MAJELIS PENDIDIKAN DASAR DAN MENENGAH MUHAMMADIYAHDAERAH MUHAMMADIYAH KABUPATEN PROBOLINGGO

SMA MUHAMMADIYAH 3 PROBOLINGGONPSN: 302052012001 TERAKREDITASI B

Jl. Raya Sebaung Gending ' (0335) 612017 ProbolinggoKp. 67272

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Nama Sekolah : SMA Muhammadiyah 3 ProbolinggoMata Pelajaran : KimiaKelas / Semester : X / 1Alokasi waktu : 6 x 45 menitStandar Kompetensi : 1. Memahami struktur atom, sifat-sifat periodik unsur, dan

ikatan kimiaKompetensi dasar : 1.1. Memahami struktur atom berdasarkan teori atom Bohr,

sifat-sifat unsur, massa atom relatif, dan sifat-sifat periodik unsur dalam tabel periodik serta menyadari keteraturannya, melalui pemahaman konfigurasi elektron.

I. Indikator Pencapaian Kompetensi: (1) Menjelaskan perkembangan teori atom untuk menunjukkan kelemahan dan kelebihan masing-

masing teori atom berdasarkan fakta eksperimen(2) Mengklasifikasikan unsur ke dalam isotop, isobar dan isoton.(3) Menentukan massa atom relatif berdasarkan kelimpahan isotopnya(4) Menentukan massa molekul relatif. (5) Menentukan konfigurasi elektron dan elektron valensi.

II. Tujuan:Siswa dapat,(1) Menyatakan pengertian atom sebagai unit pembangun materi (teori atom dalton).(2) Menyatakan dasar teori dari teori atom Dalton, Thomson, Rutherford, Niels Bohr dan mekanika

kuantum.(3) Menyatakan ide pokok dalam teori atom Dalton, Thomson, Rutherford, Niels Bohr dan Mekanika

kuantum.(4) Menyatakan kelemahan teori atom Dalton, Thomson, Rutherford, dan Niels Bohr.(5) Menyebutkan partikel dasar dan sifat-sifatnya.(6) Mengklasifikasikan atom ke dalam isotop, isobar dan isoton.(7) Menentukan massa atom relatif berdasarkan tabel periodik unsur.(8) Menentukan massa atom relatif berdasarkan kelimpahan isotopnya.(9) Menentukan massa molekul relatif berdasarkan data massa atom relatif.(10) Menentukan konfigurasi elektron unsur berdasarkan nomor atomnya.(11) Menentukan elektron valensi.

Karakter siswa yang diharapkan : Jujur, Kerja keras, Toleransi, Rasa ingin tahu, Komunikatif, Menghargai prestasi, Tanggung

Jawab, Peduli lingkungan Kewirausahaan / Ekonomi Kreatif : Percaya diri, Berorientasi tugas dan hasil.

III. Materi Ajar : o Pengenalan ilmu kimiao Atom sebagai partikel dasar materi (Teori atom Dalton)o Perkembangan Teori Atomo Komposisi atom dan Ion (Nomor atom, Nomor Massa, Isotop, Isobar dan Isoton)o Massa atom relatifo Massa molekul relatifo Konfigurasi elektron dan elektron valensi

IV. Metode pendekatan:o Ceramaho Diskusio Penugasan

Page 2: Web viewNPSN: 302052012001 TERAKREDITASI B. Jl. Raya Sebaung Gending (0335) 612017 ProbolinggoKp. 67272. RENCANA PELAKSANAAN

V. Strategi pembelajaran

Tatap Muka Terstruktur Mandiri

Memahami struktur atom berdasarkan teori atom Bohr, sifat-sifat unsur, massa atom relatif, dan sifat-sifat periodik unsur dalam tabel periodik serta menyadari keteraturannya, melalui pemahaman konfigurasi elektron.

Mengkaji atom sebagai partikel dasar penyusun materi (teori atom Dalton) dalam diskusi kelompok.

Siswa dapat menjelaskan perkembangan teori atom untuk menunjukkan kelemahan dan kelebihan masing-masing teori atom berdasarkan fakta eksperimen.

VI. Skenario PembelajaranPertemuan Pertama: (1 jam pelajaran)Kegiatan awalo Salam pembukao Perkenalan

Kegiatan IntiEksplorasi

Dalam kegiatan eksplorasi, guru:o Pengenalan Kimia. (nilai yang ditanamkan: Jujur, Kerja keras, Toleransi, Rasa ingin tahu,

Komunikatif, Menghargai prestasi, Tanggung Jawab, Peduli lingkungan.);Elaborasi

Dalam kegiatan elaborasi, guru:o Diskusi.(nilai yang ditanamkan: Jujur, Kerja keras, Toleransi, Rasa ingin tahu, Komunikatif,

Menghargai prestasi, Tanggung Jawab, Peduli lingkungan.);Konfirmasi

Dalam kegiatan konfirmasi, Siswa:o Menyimpulkan tentang hal-hal yang belum diketahui (nilai yang ditanamkan: Jujur, Kerja keras,

Toleransi, Rasa ingin tahu, Komunikatif, Menghargai prestasi.);o Menjelaskan tentang hal-hal yang belum diketahui. (nilai yang ditanamkan: Menghargai prestasi,

Tanggung Jawab, Peduli lingkungan)

Kegiatan Akhiro Menyimpulkan pokok kajian dalam ilmu kimia(nilai yang ditanamkan: Jujur, Kerja keras, Toleransi,

Rasa ingin tahu, Komunikatif, Menghargai prestasi, Tanggung Jawab, Peduli lingkungan.);o Menyimpulkan manfaat belajar mimia (nilai yang ditanamkan: Jujur, Kerja keras, Toleransi, Rasa

ingin tahu, Komunikatif, Menghargai prestasi, Tanggung Jawab, Peduli lingkungan.);o Memberi tugas untuk pertemuan berikutnya (Mempelajari LKS 1.1) (nilai yang ditanamkan: Jujur,

Kerja keras, Toleransi, Rasa ingin tahu, Komunikatif, Menghargai prestasi, Tanggung Jawab, Peduli lingkungan.);

Pertemuan Kedua: (1 jam pelajaran)Kegiatan awal (5-10 menit)o Salam pembukao Memeriksa kehadiran siswa.o Memeriksa sepintas apakah PR, apakah siswa mengerjakannya atau tidak. o Apersepsi:

Diskusi singkat tentang partikel materiApakah yang dimaksud dengan partikel materi?Apakah partikel dari (a) besi?(b) air?

o MotivasiDengan memahami partikel materi kita akan dapat memahami perbedaan antara materi yang satu

dari yang lainnya.

Page 3: Web viewNPSN: 302052012001 TERAKREDITASI B. Jl. Raya Sebaung Gending (0335) 612017 ProbolinggoKp. 67272. RENCANA PELAKSANAAN

Kegiatan Inti (30 menit)Eksplorasi

Dalam kegiatan eksplorasi, guru:o Membahas LKS 1.1 (yang telah ditugaskan pada pertemuan sebelumnya) dalam diskusi kelas.(nilai

yang ditanamkan: Jujur, Kerja keras, Toleransi, Rasa ingin tahu, Komunikatif, Menghargai prestasi, Tanggung Jawab, Peduli lingkungan.);

ElaborasiDalam kegiatan elaborasi, guru:

o Diskusi.(nilai yang ditanamkan: Jujur, Kerja keras, Toleransi, Rasa ingin tahu, Komunikatif, Menghargai prestasi, Tanggung Jawab, Peduli lingkungan.);

KonfirmasiDalam kegiatan konfirmasi, Siswa:

o Menyimpulkan tentang hal-hal yang belum diketahui (nilai yang ditanamkan: Jujur, Kerja keras, Toleransi, Rasa ingin tahu, Komunikatif, Menghargai prestasi.);

o Menjelaskan tentang hal-hal yang belum diketahui. (nilai yang ditanamkan: Menghargai prestasi, Tanggung Jawab, Peduli lingkungan)

Kegiatan Akhir (5 menit)o Menyimpulkan inti pembahasan/diskusi. (nilai yang ditanamkan: Jujur, Kerja keras, Toleransi, Rasa

ingin tahu, Komunikatif, Menghargai prestasi, Tanggung Jawab, Peduli lingkungan.);o Memberi tugas untuk pertemuan berikutnya (Mengerjakan LKS 1.2). (nilai yang ditanamkan: Jujur,

Kerja keras, Toleransi, Rasa ingin tahu, Komunikatif, Menghargai prestasi, Tanggung Jawab, Peduli lingkungan.);

Pertemuan Ketiga: (3 jam pelajaran)Kegiatan awal (5-10 menit)o Salam pembukao Memeriksa kehadiran siswa.o Memeriksa sepintas apakah PR, apakah siswa mengerjakannya atau tidak. Apersepsi:

Diskusi singkat tentang partikel dasar:Apa yang dimaksud dengan partikel sub atom?Bagaimana partikel tersebut ditemukan?Apakah teori atom Dalton masih dapat dipertahankan?Bagaimana perkembangan teori atom?

Motivasi:Dengan mempelajari penemuan partikel dasar, kita terlatih cara berpikir ilmiah yang berazaskan

hubungan sebab-akibat.Rasa ingin tahu merupakan sumber dari segalpengetahuan.Jangan takut berbuat salah (para ahli pun melakukan kesalahan, tetapi melalui kesalahan yang

merekan lakukan justru merupakan langkah pengembangan ilmu pengetahuan).Kegiatan Inti.Eksplorasi

Dalam kegiatan eksplorasi, guru:o Membahas LKS 1.2 Melalui diskusi kelas.(nilai yang ditanamkan: Jujur, Kerja keras, Toleransi, Rasa

ingin tahu, Komunikatif, Menghargai prestasi, Tanggung Jawab, Peduli lingkungan.);o Merangkum sifat-sifat partikel dasar. (nilai yang ditanamkan: Jujur, Kerja keras, Toleransi, Rasa

ingin tahu, Komunikatif, Menghargai prestasi, Tanggung Jawab, Peduli lingkungan.);o Membahas penemuan elektron (percobaan-percobaan dengan tabung sinar katode). (nilai yang

ditanamkan: Jujur, Kerja keras, Toleransi, Rasa ingin tahu, Komunikatif, Menghargai prestasi, Tanggung Jawab, Peduli lingkungan.);

o Membahas kelemahan model atom Rutherford.o Membahas teori atom Bohr.(nilai yang ditanamkan: Jujur, Kerja keras, Toleransi, Rasa ingin tahu,

Komunikatif, Menghargai prestasi, Tanggung Jawab, Peduli lingkungan.);o Membahas kelemahan teori Bohr . (nilai yang ditanamkan: Jujur, Kerja keras, Toleransi, Rasa ingin

tahu, Komunikatif, Menghargai prestasi, Tanggung Jawab, Peduli lingkungan.);Elaborasi

Dalam kegiatan elaborasi, guru:o Menyimpulakn perbedaan antar atom unsur.(nilai yang ditanamkan: Jujur, Kerja keras, Toleransi,

Rasa ingin tahu, Komunikatif, Menghargai prestasi, Tanggung Jawab, Peduli lingkungan.);

Page 4: Web viewNPSN: 302052012001 TERAKREDITASI B. Jl. Raya Sebaung Gending (0335) 612017 ProbolinggoKp. 67272. RENCANA PELAKSANAAN

o Menampilkan simulasi percobaan tets minyak Millikan. (nilai yang ditanamkan: Jujur, Kerja keras, Toleransi, Rasa ingin tahu, Komunikatif, Menghargai prestasi, Tanggung Jawab, Peduli lingkungan.);

o Menyimpulkan model atom Thomson.. (nilai yang ditanamkan: Jujur, Kerja keras, Toleransi, Rasa ingin tahu, Komunikatif, Menghargai prestasi, Tanggung Jawab, Peduli lingkungan.);

o Menampilkan simulasi percobaan Rutherford.(nilai yang ditanamkan: Jujur, Kerja keras, Toleransi, Rasa ingin tahu, Komunikatif, Menghargai prestasi, Tanggung Jawab, Peduli lingkungan.);

o Menyimpulkan teori atom Ruthherford.(nilai yang ditanamkan: Jujur, Kerja keras, Toleransi, Rasa ingin tahu, Komunikatif, Menghargai prestasi, Tanggung Jawab, Peduli lingkungan.);

KonfirmasiDalam kegiatan konfirmasi, Siswa:

o Menyimpulkan tentang hal-hal yang belum diketahui (nilai yang ditanamkan: Jujur, Kerja keras, Toleransi, Rasa ingin tahu, Komunikatif, Menghargai prestasi.);

o Menjelaskan tentang hal-hal yang belum diketahui. (nilai yang ditanamkan: Menghargai prestasi, Tanggung Jawab, Peduli lingkungan)

Kegiatan Akhir (5 menit)o Menyimpulkan teori atom mekanika kuantum (Menampilkan gambaran orbital).(nilai yang

ditanamkan: Jujur, Kerja keras, Toleransi, Rasa ingin tahu, Komunikatif, Menghargai prestasi, Tanggung Jawab, Peduli lingkungan.);

o Menyimpulkan perkembangan teori atom.(nilai yang ditanamkan: Jujur, Kerja keras, Toleransi, Rasa ingin tahu, Komunikatif, Menghargai prestasi, Tanggung Jawab, Peduli lingkungan.);

o Memberi tugas untuk pertemuan berikutnya (Mengerjakan LKS 1.3). (nilai yang ditanamkan: Jujur, Kerja keras, Toleransi, Rasa ingin tahu, Komunikatif, Menghargai prestasi, Tanggung Jawab, Peduli lingkungan.);

Pertemuan Keempat: (1 jam pelajaran)Kegiatan awal (5 menit)o Salam pembukao Memeriksa kehadiran siswa.o Memeriksa sepintas apakah PR, apakah siswa mengerjakannya atau tidak. o Apersepsi:

Apakah penyusun inti atom?o Motivasi:

Pengetahuan tentang komposisi atom memberi pemahaman yang lebih baik tentang perbedaan atara atom unrsur.

Kegiatan Inti (35 menit)Eksplorasi

Dalam kegiatan eksplorasi, guru:o Membahas LKS 1.3 melalui diskusi kelas.(nilai yang ditanamkan: Jujur, Kerja keras, Toleransi, Rasa

ingin tahu, Komunikatif, Menghargai prestasi, Tanggung Jawab, Peduli lingkungan.);o Meminta seorang anak menjelaskan penemuan partikel penyusun inti atom. (nilai yang ditanamkan:

Jujur, Kerja keras, Toleransi, Rasa ingin tahu, Komunikatif, Menghargai prestasi, Tanggung Jawab, Peduli lingkungan.);

o Mebahas pengertian Nomor ato dan Nomor Massa (nilai yang ditanamkan: Jujur, Kerja keras, Toleransi, Rasa ingin tahu, Komunikatif, Menghargai prestasi, Tanggung Jawab, Peduli lingkungan.);

ElaborasiDalam kegiatan elaborasi, guru:

o Latihan untuk menentukan komposisi atom dan ion (nilai yang ditanamkan: Jujur, Kerja keras, Toleransi, Rasa ingin tahu, Komunikatif, Menghargai prestasi, Tanggung Jawab, Peduli lingkungan.);

KonfirmasiDalam kegiatan konfirmasi, Siswa:

o Menyimpulkan tentang hal-hal yang belum diketahui (nilai yang ditanamkan: Jujur, Kerja keras, Toleransi, Rasa ingin tahu, Komunikatif, Menghargai prestasi.);

o Menjelaskan tentang hal-hal yang belum diketahui. (nilai yang ditanamkan: Menghargai prestasi, Tanggung Jawab, Peduli lingkungan)

Kegiatan Akhir (5 menit)o Menyimpulkan partikel penyusun inti atom. (nilai yang ditanamkan: Jujur, Kerja keras, Toleransi,

Rasa ingin tahu, Komunikatif, Menghargai prestasi, Tanggung Jawab, Peduli lingkungan.);o Menyimpulkan pengertian isotop, isobar dan isoton.(nilai yang ditanamkan: Jujur, Kerja keras,

Toleransi, Rasa ingin tahu, Komunikatif, Menghargai prestasi, Tanggung Jawab, Peduli lingkungan.);

Page 5: Web viewNPSN: 302052012001 TERAKREDITASI B. Jl. Raya Sebaung Gending (0335) 612017 ProbolinggoKp. 67272. RENCANA PELAKSANAAN

o Memberi tugas untuk pertemuan berikutnya (Mengejakar LKS 1.4). (nilai yang ditanamkan: Jujur, Kerja keras, Toleransi, Rasa ingin tahu, Komunikatif, Menghargai prestasi, Tanggung Jawab, Peduli lingkungan.);

Pertemuan Kelima: (1 jam pelajaran)Kegiatan awal (5 menit)o Salam pembukao Memeriksa kehadiran siswa.o Memeriksa sepintas apakah PR, apakah siswa mengerjakannya atau tidak.

Kegiatan Inti (35 menit)Eksplorasi

Dalam kegiatan eksplorasi, guru:o Membahas LKS 1.4 melalui diskusi kelas.(nilai yang ditanamkan: Jujur, Kerja keras, Toleransi, Rasa

ingin tahu, Komunikatif, Menghargai prestasi, Tanggung Jawab, Peduli lingkungan.);o Menjelaskan dengan contoh pengertian massa relatif dan massa aboslut. (nilai yang ditanamkan:

Jujur, Kerja keras, Toleransi, Rasa ingin tahu, Komunikatif, Menghargai prestasi, Tanggung Jawab, Peduli lingkungan.);

o Mebahas pengertian massa atom relative. (nilai yang ditanamkan: Jujur, Kerja keras, Toleransi, Rasa ingin tahu, Komunikatif, Menghargai prestasi, Tanggung Jawab, Peduli lingkungan.);

ElaborasiDalam kegiatan elaborasi, guru:

o Menentukan massa atom relatif berdasarkan tabel periodik unsur.(nilai yang ditanamkan: Jujur, Kerja keras, Toleransi, Rasa ingin tahu, Komunikatif, Menghargai prestasi, Tanggung Jawab, Peduli lingkungan.);

o Menentukan massa atom relatif berdasarkan kelimpahan isotopnya.(nilai yang ditanamkan: Jujur, Kerja keras, Toleransi, Rasa ingin tahu, Komunikatif, Menghargai prestasi, Tanggung Jawab, Peduli lingkungan.);

o Latihan untuk menentukan massa atomrelatif melalui kelimpahan isotop.(nilai yang ditanamkan: Jujur, Kerja keras, Toleransi, Rasa ingin tahu, Komunikatif, Menghargai prestasi, Tanggung Jawab, Peduli lingkungan.);

o Latihan menentukan massa molekul relatif. (nilai yang ditanamkan: Jujur, Kerja keras, Toleransi, Rasa ingin tahu, Komunikatif, Menghargai prestasi, Tanggung Jawab, Peduli lingkungan.);

KonfirmasiDalam kegiatan konfirmasi, Siswa:

o Menyimpulkan tentang hal-hal yang belum diketahui (nilai yang ditanamkan: Jujur, Kerja keras, Toleransi, Rasa ingin tahu, Komunikatif, Menghargai prestasi.);

o Menjelaskan tentang hal-hal yang belum diketahui. (nilai yang ditanamkan: Menghargai prestasi, Tanggung Jawab, Peduli lingkungan)

Kegiatan Akhir (5 menit)o Menyimpulkan pengertian massa atom relatif dan massa molekul relatif.(nilai yang ditanamkan:

Jujur, Kerja keras, Toleransi, Rasa ingin tahu, Komunikatif, Menghargai prestasi, Tanggung Jawab, Peduli lingkungan.);

o Memberi tugas untuk pertemuan berikutnya (Mengejakar LKS 1.5 dan uji kompetensi). (nilai yang ditanamkan: Jujur, Kerja keras, Toleransi, Rasa ingin tahu, Komunikatif, Menghargai prestasi, Tanggung Jawab, Peduli lingkungan.);

Pertemuan Keenam: (1 jam pelajaran)Kegiatan awal (5 menit)o Salam pembukao Memeriksa kehadiran siswa.o Memeriksa sepintas apakah PR, apakah siswa mengerjakannya atau tidak.

Kegiatan Inti (35 menit)Eksplorasi

Dalam kegiatan eksplorasi, guru:o Membahas LKS 1.5 melalui diskusi kelas.(nilai yang ditanamkan: Jujur, Kerja keras, Toleransi, Rasa

ingin tahu, Komunikatif, Menghargai prestasi, Tanggung Jawab, Peduli lingkungan.);

Page 6: Web viewNPSN: 302052012001 TERAKREDITASI B. Jl. Raya Sebaung Gending (0335) 612017 ProbolinggoKp. 67272. RENCANA PELAKSANAAN

o Menjelaskan pengertian konfigurasi elektron. (nilai yang ditanamkan: Jujur, Kerja keras, Toleransi, Rasa ingin tahu, Komunikatif, Menghargai prestasi, Tanggung Jawab, Peduli lingkungan.);

o Mebahas penulisan konfigurasi elektron.(nilai yang ditanamkan: Jujur, Kerja keras, Toleransi, Rasa ingin tahu, Komunikatif, Menghargai prestasi, Tanggung Jawab, Peduli lingkungan.);

o Membahas pengertian elektron valensi.(nilai yang ditanamkan: Jujur, Kerja keras, Toleransi, Rasa ingin tahu, Komunikatif, Menghargai prestasi, Tanggung Jawab, Peduli lingkungan.);

ElaborasiDalam kegiatan elaborasi, guru:

o Latihan untuk menentukan konfigurasi elektron dan elektron valensi.(nilai yang ditanamkan: Jujur, Kerja keras, Toleransi, Rasa ingin tahu, Komunikatif, Menghargai prestasi, Tanggung Jawab, Peduli lingkungan.);

o Membahas beberapa soal dari uji komptensi (ssuai dengan yang ditanyakan siswa). (nilai yang ditanamkan: Jujur, Kerja keras, Toleransi, Rasa ingin tahu, Komunikatif, Menghargai prestasi, Tanggung Jawab, Peduli lingkungan.);

KonfirmasiDalam kegiatan konfirmasi, Siswa:

o Menyimpulkan tentang hal-hal yang belum diketahui (nilai yang ditanamkan: Jujur, Kerja keras, Toleransi, Rasa ingin tahu, Komunikatif, Menghargai prestasi.);

o Menjelaskan tentang hal-hal yang belum diketahui. (nilai yang ditanamkan: Menghargai prestasi, Tanggung Jawab, Peduli lingkungan)

Kegiatan Akhir (5 menit)o Menyimpulkan pengertian konfigurasi elekltron dan elektron valensi.(nilai yang ditanamkan: Jujur,

Kerja keras, Toleransi, Rasa ingin tahu, Komunikatif, Menghargai prestasi, Tanggung Jawab, Peduli lingkungan.);

o Mengingatkan siswa untuk ulangan harian pada pertemuan berikutnya.(nilai yang ditanamkan: Jujur, Kerja keras, Toleransi, Rasa ingin tahu, Komunikatif, Menghargai prestasi, Tanggung Jawab, Peduli lingkungan.);

o Meminta siswa untuk berlatih soal-soal tambahan dari buku paket.(nilai yang ditanamkan: Jujur, Kerja keras, Toleransi, Rasa ingin tahu, Komunikatif, Menghargai prestasi, Tanggung Jawab, Peduli lingkungan.);

Pertemuan Ketujuh: (1 jam pelajaran)Ulangan harian (soal dapat dilihat pada kartu soal).(nilai yang ditanamkan: Jujur, Kerja keras, Toleransi, Rasa ingin tahu, Komunikatif, Menghargai prestasi, Tanggung Jawab, Peduli lingkungan.);

VI. Alat / Bahan / Sumber Belajar : a. Buku Fisika SMA (Purba Michael.2002.KIMIA SMA untuk kelas X Semester 1

Jakarta:Erlangga.) b. Lembar Kerja Siswa Maestro Kimia kelas X SMA Semester 1.Sukoharjo:CV Hasan Pratama

VII. Penilaian:

A.Kognitif (test tulis)

1. Sebutkan partikel penyusun atom! (C1)2. Jelaskan perbedaan isotop, isoton dan isobar (C2)3. Tentukan golongan dan periode dari aton Cs dengan nomor atom 55!(C3)4. Temukan pasangan isotop, isoton, dari 6C13 7N14 6N14 6C14 8 O18 8O16 ! (C4)

B. AFEKTIF1. Mengikuti intruksi dari guru untuk langkah identifikasi sampai mengkomunikasikan

permasalahan struktur atom dan sistem periodik unsur dengan penuh tanggung jawab, kerja keras, dan disiplin (A1)

2. Mendengarkan pendapat teman saat kegiatan diskusi kelompok dengan rasa ingin tahu, toleransi dan komunikatif (A1)

3. Mempertahankan pendapat terkait struktur atom dan sistem periodik unsur dari kelompoknya saat disanggah oleh anggota kelompok lain dengan rasa tanggung jawab dan toleransi (A2)

Page 7: Web viewNPSN: 302052012001 TERAKREDITASI B. Jl. Raya Sebaung Gending (0335) 612017 ProbolinggoKp. 67272. RENCANA PELAKSANAAN

4. Mengatakan pendapat saat kegiatan diskusi untuk memecahkan permasalahan struktur atom dan sistem periodik unsur di kelompok belajar dengan rasa ingin percaya diri, tahu, komunikatif dan toleransi (A3)

5. Mengusulkan saran alternatif pemecahan masalah struktur atom dan sistem periodik unsur saat diskusi kelompok dengan mandiri, penuh tanggung jawab dan komunikatif

6. Menghubungkan teori yang terkait dengan konsep yang terdapat pada struktur atom dan sistem periodik unsur dengan percaya diri, teliti dan komunikatif (A4)

7. Menyatakan pendapat dengan kalimatnya sendiri saat diskusi kelompok dengan mandiri, percaya diri, rasa tanggung jawab dan komunikatif (A5)

Rubrik penilaian pendidikan karakterNo Aspek yang dinilai Kriteria Skor1 Tanggung jawab Sangat bertanggung jawab dalam melaksanakan tugas

(mengerjakan laporan)Mempertahankan pendapatnya saat disanggah oleh kelompok lain

Mengikuti instruksi guru Mengusulkan saran alternatif pemecahan masalah yang dapat dipertanggungjawabkan

1

1

11

2 Bekerja Keras Bersungguh- sungguh dan dengan sebaik-baiknya dalam mengerjakan tugas

Mengerjakan tugas laporan dengan teliti dan rapi

Menggunakan waktu secara efektif untuk menyelesaikan tugas- tugas dikelas dan di luar kelas

Berusaha mencari informasi tentang topik permasalahan yang dibahas

1

1

1

1

3 Disiplin Teliti dan tertib dalam mengerjakan laporan

Menyelesaikan tugas sesuai waktu yang ditentukan

1

14 Rasa ingin tahu Bertanya tentang suatu hal yang berkaitan dengan materi yang

sedang dibahas

Membaca sumber diluar buku teks tentang topik permasalahan

1

15 Toleransi Mau menerima pendapat yang berbeda dari teman sekelas

(pada saat diskusi)1

6 Komunikatif Memberi pendapat dalam kelompok di kelas

Memberi dan mendengarkan pendapat dalam diskusi kelasSaat diskusi kelas mengemukakan pendapat/ bertanya

Saat guru mendampingi diskusi kelompok, peserta didik berani mengajukan pertanyaan

1

1

1

7 mandiri Menyimpulkan sendiri hasil diskusi atau presentasi

Tidak bergantung pada orang lain dalam menyelaikan tugas studi literatureMengerjakan soal ulangan harian dan lks secara mandiri

1

1

18 Teliti Teratur dalam penulisan pengerjaan laporan

Cermat dalam mengerjakan tugas dan soal11

9 Percaya diri Mengatakan pendapat saat kegiatan diskusi untuk memecahkan permasalahan biologi di kelompok belajar.

Menyatakan pendapat dengan kalimatnya sendiri saat diskusi kelompok

1

1

Nilai: skor yang diperoleh x 100Skor maksimal

No Nama Aspek yang dinilai

Page 8: Web viewNPSN: 302052012001 TERAKREDITASI B. Jl. Raya Sebaung Gending (0335) 612017 ProbolinggoKp. 67272. RENCANA PELAKSANAAN

Siswa 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11

C. PSIKOMOTOR1. Mengumpulkan informasi yang terkait dengan permasalahan struktur atom dan sistem periodik unsur

(P1)2. Menyesuaikan topik dengan permasalahan yang dikaji (P1)3. Merancang hipotesis yang sesuai dengan struktur atom dan sistem periodik unsur (P2)4. Mengemas kesimpulan dari permasalahan yang dikaji (P3)5. Memindahkan informasi dan data yang di peroleh dalam bentuk komunikasi hasil (P3)6. Memperbaiki kesalahan dalam pembahasan soal sesuai topik permasalahan(P4)

Nilai Keseluruhan : (K+ P+ A) /3Skor :Skor yang diperoleh/ jumlah soal X 100%Keterangan :A= 80-100B= 70-79

C= 60-69D= <59

Gending, Agustus 2016MengetahuiKepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Rini Lestari, SH Aini Maskuro, S.PdNIP/NIK. NIP/NIK.