warta jemaat - edisi 883 minggu, 11 juni 2017 - … orang yang menghitung hari hidupnya. menghitung...

28
Minggu, 11 Juni 2017 WARTA JEMAAT - EDISI 883 “Waktu menjadi anugerah bagi orang yang mengisi waktu hidupnya secara bijaksana, sebaliknya waktu menjadi kutuk bagi orang yang mengisi hari-hari hidupnya dengan tidak bijaksana.” Pdt. Dr. Erastus Sabdono

Upload: phungngoc

Post on 15-May-2018

226 views

Category:

Documents


6 download

TRANSCRIPT

Minggu, 11 Juni 2017

W A R T A J E M A A T - E D I S I 8 8 3

“Waktu menjadi anugerah bagi orang yang mengisi waktu hidupnya secara bijaksana, sebaliknya waktu menjadi

kutuk bagi orang yang mengisi hari-hari hidupnya dengan tidak bijaksana.”

Pdt. Dr. Erastus Sabdono

KELAPA GADINGGraha RehobotGading Kirana Blok A10/1-2, Kelapa Gading, Jakarta 14240Telepon: 021-45842381Fax: 021-45842380Email: [email protected]

OPERASIONAL PUSATBCA Sunter Danau

419-309-7777GBI Jemaat Rehobot

DIAKONIABCA Sunter Danau

419-303-3400GBI Jemaat Rehobot

VISIMembangun Umat Kerajaan Surga

Dalam Kebenaran.

MISIMengajarkan Firman Tuhan berlandaskan kaidah-kaidah hermeneutik dan eksegesis serta kesediaan meninggalkan percintaan

dunia demi mencapai kesucian hidup, fokus pada langit baru dan bumi baru serta hidup bertanggung jawab memaksimalkan potensi hanya demi kepentingan Kerajaan Surga.

Menjadikan gereja sebagai sekolah Alkitab yang mendidik semua jemaat menjadi

pelayan Tuhan segenap hidup tanpa batas.

www.rehobot.org

PEMBANGUNANBCA Sunter Danau

419-303-5500GBI Jemaat Rehobot

MISIBCA Sunter Danau

419-302-2629GBI Jemaat Rehobot

PERDATAMJl. Pengadegan Utara Raya No.29, Pancoran, Jakarta SelatanTelepon: 021-7945615, 021-79192660Fax: 021-79192680

TAMAN HARAPAN BARUPerumahan Taman Harapan Baru Blok P2 No. 17, Bekasi BaratTelepon: 021-8871803

CITICONMenara Citicon Lt.22,Jl. S. Parman Kav.72 – Slipi, Jakarta Barat 11410

GAJAH MADAGajah Mada Tower Lt. 15, Jl. Gajah Mada No. 19-26, Jakarta Pusat

KEBON JERUKGedung Sastra Graha Citibank Lt. 3A, Jl. Raya Pejuangan 21, Kebon Jeruk, Jakarta BaratTelepon: 021-53671005, 021-53670425

PLUITPerwata Tower Lt. 17, Kompleks CBD Pluit,Jl. Raya Pluit Selatan No. 1, Pluit, Jakarta 14440

MAL ARTHA GADINGMal Artha Gading Lt. 5, Rehobot HallJl. Artha Gading Selatan No. 1Kelapa Gading, Jakarta Utara

PANTAI INDAH KAPUKTaman Grisenda Blok E2/23 Pantai Indah Kapuk, Jakarta UtaraTelepon: 021-22512993

S E K R E TA R IAT P U S AT

S E K R E TA R IAT W I L AYA H

N O R E K E N I N G BA N K ATA S NA M A G B I J E M A AT R E H O B O T

WA

RTA

JEM

AA

T 11

JUN

I 201

7

2

HU

BU

NG

I KA

MI

HUBUNGI KAMI

BAGI JEMAAT YANG MEMBUTUHKAN PELAYANAN DAPAT MENGHUBUNGI GEMBALA WILAYAH SETEMPAT

PERDATAMPd t . F E R RY K E I N T J E M0822 2000 2052

CITICON PAGIPd t . A N D R E A S A G U S , M . T h .0877 8057 0970

PLUITPd m . M A R K P. E L IA S A P U T R A , S . K o m . , M . M . , M . T h .0815 1033 7722

GAJAH MADAPd p . DA N I E L A PAU W0812 905 1118

KELAPA GADING / MAL ARTHA GADINGPd m . KOR N E L I S K IONG , S.E.0812 1202 0203

PANTAI INDAH KAPUKPd m . I r. W I G N YO TA N T O, M . M . , M . T h .0812 8807 0264

TAMAN HARAPAN BARUPd t . R I KO S I L A E N , M . T h .0878 7811 8855

KEBON JERUK + CITICON SOREP d t . T I M O T I U S TA N , M . A .0812 801 7932

WA

RTA

JEMA

AT 11 JU

NI 2017

3

SU

RA

T G

EM

BA

LA

Saudaraku,

Sebuah fakta dalam kehidupan yang tidak dapat dibantah adalah bahwa untuk menjadi dewasa dan sempurna seperti yang dikehendakai oleh Tuhan membutuhkan waktu. Dalam hal ini tidak ada mukjizat, artinya tidak ada cara ajaib yang mudah oleh kuasa di luar diri kita untuk mengalami perubahan menjadi dewasa tersebut. Dalam hal ini Tuhan tidak membuat kejaiban semacam sulapan untuk mengubah kita menjadi dewasa. Perubahan harus melalui sebuah proses bertahap yang ketat oleh perjuangan masing-masing kita dalam meresponi penggarapan Tuhan melalui Roh-Nya. Oleh sebab itu kita tidak boleh menunggu Tuhan, sebab sebenarnya kitalah yang sedang ditunggu oleh Tuhan. Kita yang harus aktif mencari Tuhan. Tuhan sedang menyediakan Diri untuk ditemukan. Hanya orang yang mencari Tuhan, artinya haus dan lapar akan kebenaran, yang akan menemukan Dia sebagaimana mestinya atau dipuaskan oleh Tuhan. Orang yang merasa tidak atau kurang membutuhkan Tuhan adalah orang-orang yang tidak mendapat bagian apa-apa dari Tuhan.

G E M BA L A S I DA N G : Pd t . D r. E R A S T U S S A B D O N O

Saudaraku, tanpa perjalanan waktu seseorang tidak akan dapat sempurna. Mengingat hal ini, maka betapa berharganya waktu yang Tuhan berikan. Hal ini akan sangat dihayati ketika seseorang menjumpai kenyataan dan sadar sepenuhnya bahwa waktu yang diberikan Tuhan telah habis dan ia tidak dapat memutar balik atau membuat mundur waktu hidupnya. Keadaan itu sangat mengerikan. Hal ini akan dialami pada waktu seseorang ada di pembaringan terakhirnya, sebelum ajal menjemput, sementara ia belum mencari Tuhan dengan sungguh-sungguh. Tidak ada kata yang dapat melukiskan keadaan yang sangat mengerikan tersebut. Melalui surat ini, saya mengingatkan Saudara untuk mulai sadar dan bertindak nyata mengubah cara hidup Saudara.

Suatu hukum kehidupan yang tidak dapat kita sangkal adalah bahwa manusia tidak dapat dipisahkan dengan perjalanan waktu. Manusia sadar atau tidak, ada dalam perjalanan waktu. Manusia harus tunduk kepadanya, sebab tidak seorangpun di antara kita yang sanggup menghentikan perjalanan waktu ini. Kenyataan ini harus kita camkan dengan

SURAT GEMBALA

WA

RTA

JEM

AA

T 11

JUN

I 201

7

4

SU

RA

T G

EM

BA

LA

seksama dan sungguh-sungguh. Saudara tidak boleh masa bodoh, sebab ketidakpedulian Saudara akan mendatangkan celaka dan malapetaka abadi dalam hidup ini. Waktu menjadi anugerah bagi orang yang mengisi waktu hidupnya secara bijaksana, sebaliknya waktu menjadi kutuk bagi orang yang mengisi hari-hari hidupnya dengan tidak bijaksana. Firman Tuhan mengatakan agar kita memperhatikan dengan seksama bagaimana kita harus hidup. Kita harus menjadi bijaksana, artinya menggunakan kesempatan yang ada untuk mencari Tuhan dengan sungguh-sungguh. Orang yang bijaksana adalah orang yang menghitung hari hidupnya. Menghitung di sini artinya menghargai waktu yang diberikan oleh Tuhan, sebab waktu yang diberikan Tuhan terbatas dan sangat singkat.

Oleh sebab itu, Saudaraku, perlu sekali kita memeriksa hidup apakah hidup kita sudah benar atau bijaksana. Orang-orang bijaksana adalah mereka yang mengerti kehendak Tuhan dalam hidupnya secara pribadi dan melakukan kehendak-Nya dengan sukacita serta rela. Di dalam waktu hidup ini terdapat kesempatan, kesempatan ini bisa saya ibaratkan sebagai kendaraan yang membawa Saudara kepada kebenaran Allah. Firman Tuhan mengatakan agar kita mempergunakan waktu yang ada. Di sini waktu ibarat

kendaraan yang dimanfaatkan. Dimanfaatkan di sini lebih tepat digunakan kata diarahkan ke tujuan yang benar. Sebab waktu tetap berjalan, tidak ada yang dapat menghentikannya. Semua orang terseret oleh waktu itu. Karenanya sementara kita terseret oleh waktu, hidup kita di dalam waktu ini diarahkan ke tujuan yang benar

Harus selalu diingat bahwa waktu hidup kita ini sangat singkat, artinya kendaraan yang membawa kita kepada kebenaran ini terbatas waktu penggunaannya. Oleh sebab itu waktu yang sisa ini jangan kita gunakan untuk hal-hal yang Tuhan tidak kehendaki, tetapi kita gunakan secara bijaksana. Keterlibatan Tuhan secara penuh sebagai Pembimbing, Mentor dan Guru Agung harus kita sambut dengan benar. Kehadiran Tuhan dalam hidup kita harus dimanfaatkan sebaik-baiknya, sebab itu adalah anugerah. Saudara harus masuk urusan Tuhan yang sedang berusaha mengubah Saudara. Saudara tidak boleh masuk urusan Saudara sendiri. Urusan sendiri membawa kepada kebinasaan, tetapi urusan Tuhan membawa kepada kemuliaan.

Teriring salam dan doa.

WA

RTA

JEMA

AT 11 JU

NI 2017

5

JAD

WA

L K

HO

TB

AH

J A D W A L K H O T B A H T E N G A H M I N G G U

Pdt. Dr. ERASTUS SABDONO

No. Tempat Nama Ibadah Hari/Tanggal Tema

1 Gajah Mada Suara KebenaranS E L A S A13 Juni 2017Pkl. 19.00

-

2 Mal Artha Gading Batak Bermazmur

K A M I S15 Juni 2017Pkl. 18.00

-

3 Mal Artha Gading Pendalaman Alkitab

J U M A T16 Juni 2017Pkl. 18.30

D OK T R I N K E SE L A M ATA N DA L A M K I TA B ROM A DA N I M PL E M E N TASI N YA

4 Mal Artha Gading Doa Malam

J U M A T16 Juni 2017Pkl. 20.30

-

5 Mal Artha Gading Seminar

S A B T U17 Juni 2017Pkl. 08.30

H I DU P M E N U RU T ROH

6 Mal Artha Gading

Rehobot Youth Community

S A B T U17 Juni 2017Pkl. 16.00

T H E T RU E S A LVAT ION

66

WA

RTA

JEM

AA

T 11

JUN

I 201

7

PEMBERITAHUAN Demi menjaga keamanan bersama dan tingkat intoleransi yang

tinggi akhir-akhir ini, maka disampaikan kepada keluarga besar GBI

Rehobot/Rehobot Ministry untuk TIDAK MEREKAM sebagian atau

keseluruhan kegiatan peribadatan dan mem-BROADCAST materi

tersebut di sosial media. Tuhan memberkati.

PEMBERITAHUAN Dikarenakan padatnya kegiatan pelayanan Bapak Gembala Sidang

dan dalam rangka meminimalisir praktik penipuan, maka komunikasi

dan konsultasi dapat disampaikan kepada Gembala Wilayah di mana

jemaat beribadah Tuhan memberkati.

M i n g g u / 0 2 J u l i 2 0 1 7 / 1 8 . 0 0

R E H O B O T H A L L - M A G

P D T . D R . E R A S T U S S A B D O N O

K a m i m e n g u n d a n gB a p a k / I b u u n t u k h a d i r d a l a m a c a r a

ILU

ST

RA

SI

MOTIVASI HATI

Lalu ia menyadari keadaannya, katanya : Betapa banyaknya orang upahan bapaku yang berlimpah-limpah makanannya, tetapi aku di sini mati kelaparan. Aku akan bangkit dan pergi kepada bapaku dan berkata kepadanya; Bapa, aku telah berdosa terhadap sorga dan terhadap bapa, aku tidak layak lagi disebutkan anak bapa; jadikalah aku sebagai salah seorang upahan bapa (Luk. 15 : 17-19)

Seperti kita telah ketahui bagaimana akhir cerita si bungsu, dia mendapatkan kembali kasih sayang bapanya. Kita tahu bagaimana perjalanan hidup si bungsu mulai dari meminta harta warisan sampai dia bangkrut dan kembali kepada bapanya. Kisah si bungsu telah kita lewati, tetapi ada satu hal yang menarik untuk kita pelajari dari kisah si sulung. Si sulung telah lama bersama-dengan bapanya, tetapi ia tidak sanggup membangun hubungan baik dengan bapanya. Keberadaannya di samping bapanya selama ini justru membuat dirinya terpisah dari kasih sayang bapanya. Mengapa demikian? Jauh di dalam dasar hatinya ia telah menyimpan keinginan untuk menikmati harta bapanya seperti yang adiknya pernah lakukan.

Tetapi ia menjawab ayahnya, katanya: “Telah bertahun-tahun aku melayani bapa dan belum pernah aku melanggar perintah bapa, tetapi kepadaku belum pernah bapa memberikan seekor anak kambing untuk bersukacita dengan sahabat-sahabatku (ayat 29). Bagi si sulung yang dipermasalahkan bukan soal kebersamaan dengan bapanya, tetapi soal bagaimana ia dapat menikmati anak lembu bapanya bersama-sama sahabatnya seperti si bungsu menikmati harta bapanya.Jika dilihat secara fisik, si sulung tinggal di rumah bersama dengan bapanya bahkan melayani tanpa cacat secara hukum, tetapi sayang hatinya tidak. Hati si sulung ada pada harta bapanya dan bagaimana bisa menikmati seperti si bungsu telah lakukan yaitu berpesta pora dengan para sahabat dan pelacur.

Motivasi keterlibatan kita terhadap pekerjaan Tuhan di dalam segala bidang, suatu saat akan terlihat. Berkat Tuhan adalah sebuah kepastian, tetapi cara menikmati berkat Tuhan adalah pilihan dan kitalah yang menentukannya. Apa yang memotivasi kita sehingga mau terlibat di dalam pekerjaan Tuhan? Mari kita luruskan jika ternyata melenceng. Amin.

WA

RTA

JEM

AA

T 11

JUN

I 201

7

8

PEMAIN BIOLA, VIOLA, CELLO,TRUMPET, TROMBONE, HORN,HARPA, SAXOPHONE, FLUTE,

KEYBOARD, DAN GITAR

Harap mengisi form pendaftarandi Sekretariat Wilayah

MEMBUKA AUDISI UNTUK:

Untuk informasi : 021-45842381

Untuk informasi : 0878 7628 1327 (Evie), 0812 828 8915 (Irma)

K A M I S ,1 5 J U N I 2 0 1 71 8 . 0 0 W I B

Rehobot Hall Mal Artha GadingLantai 5

Pendukung acara : • WL : Edwin Sihaloho

• Nainggolan Sister

• Fany Dekeyzer Panggabean

• PS Child of God HKBP

Kebon Jeruk

Sekretariat : Jl. Delman raya No. 5

Kebayoran Lama Utara Jakarta Selatan 12240

Telp. 021-3193 7069, 391 8119, 9821 6720, Fax. 021 391 8119

Batak BermazmurPdt . D r. E r a stu s S ab d on o

• Gondang Batak Batara

Guru Junior

• Proskuneo Singers

• Batak Bermazmur Music

Ministry

ANDA BERTANYAKAMI MENJAWAB

P E R T A N Y A A N

Setiap pertanyaan dapat di-email ke: [email protected]

Siang, Pak. Bagaimana agar saya dapat lebih fokus ke Tuhan sebagai tujuan utama hidup saya, sedangkan saya masih duniawi. Dan saya sering bingung Pak, menerapkan khotbah Bapak yang

saya yakini sebagai suara kebenaran dari Tuhan. Saya masih duniawi maksud saya, kerja saya

bukan fulltimer di gereja.

J A W A B A N

Shalom, seseorang itu duniawi atau rohani bukan ditentukan oleh menjadi fulltimer di gereja atau bukan, tetapi oleh motivasi terdalam seseorang menjalani hidup ini, jadi jangan berkecil hati. Setiap orang dapat hidup rohani. Harus belajar firman secara

lengkap dan benar. Dan hidup dengan benar sesuai kebenaran Firman, baik sebagai profesi apapun. Belajar hidup tidak bercacat dan tidak bercela, bekerja yang rajin dan jujur, dengan sikap hati yang benar tentunya.

Penting diperhatikan:1. Bagi Bapak/ Ibu yang merasa mengetahui halangan

atas pernikahan pasangan tersebut di bawah ini, harap mengutarakannya dalam bentuk surat tertulis.

2. Khusus pemberkatan nikah yang akan dilaksanakan pada hari Minggu, waktu dan pelaksanaannya disesuaikan dengan wilayah masing-masing.

INFORMASI P E M B E R K A T A N

N I K A HBagi jemaat yang hendak melaksanakan pemberkatan nikah dapat menghubungi Sekretariat GBI Rehobot di wilayah masing-masing, di mana Saudara beribadah dengan memenuhi persyaratan sebagai berikut:1. Salah satu calon mempelai adalah jemaat GBI Rehobot dan

sudah baptis selam.2. Calon mempelai harus mengajukan permohonan paling

lambat 6 (enam) bulan sebelumnya.3. Mengisi dan melengkapi persyaratan administrasi

(surat-surat untuk diteruskan ke catatan sipil).4. Wajib mengikuti kelas bimbingan pranikah di wilayah

masing-masing.5. Bersedia mengikuti pelayanan pasca pernikahan.6. Surat pernyataan tidak keberatan dari orang tua di atas

kertas bermaterai 6000.

Untuk Nama Pasangan pada tanggal berikutnya akan di umumkan pada Warta edisi selanjutnya, mohon perhatiannya.

Terima kasih, Tuhan memberkati.

PAS A NG A N YA NG A KA N M E N I KA H

TUBAGUS MARIO ELPRANA & ELVINA(Jemaat Kebon Jeruk)

S A B T U, 1 7 J U N I 2 0 1 7 , 1 0 . 0 0 W I Bdi Kebon Jeruk

Diberkati oleh : Pdt. Timotius Tan, M.A.

HERU KRISTANTO & OKTAVIANE LIDYA WINERUNGAN

(Jemaat Kebon Jeruk)S A B T U, 0 1 J U L I 2 0 1 7 , 1 0 . 0 0 W I B

di Kebon JerukDiberkati oleh : -

DANIEL WAHYU WIDODO & EVA SINURAYA(Jemaat Pluit)

S A B T U, 0 1 J U L I 2 0 1 7 , 1 1 . 0 0 W I Bdi Pluit

Diberkati oleh : Pdt. Timotius Tan, M.A.

GARTH IRAWAN & MELLINA ASIM GUNAWAN(Jemaat Mal Artha Gading)

S A B T U, 0 1 J U L I 2 0 1 7 , 1 0 . 0 0 W I Bdi Kelapa Gading

Diberkati oleh : Pdm. Lay Amin, M.Th.

RYAN NICOLAS & JUSTINA GILDA(Jemaat Kebon Jeruk)

S A B T U, 1 7 J U N I 2 0 1 7 , 1 0 . 0 0 W I Bdi Hotel Indonesia

Diberkati oleh : Pdt. Judika Sihaloho, S.Th.

Persembahkan persembahan terbaik bagi Tuhan.*Persiapkan persembahan sebelumnya dari rumah dengan doa

**Masukan amplop persembahan ke dalam kotak - kotak persembahan yang telah disediakan di gereja***GBI Rehobot/Rehobot Ministry tidak mengedarkan kantong persembahan

P E R S E M B A H A N M I S I

P E R S E M B A H A N P E M B A N G U N A N

PERSEMBAHAN BAGI TUHAN

24-Mei-17 NN - JEMAAT SK - GAMA 1.000.000

24-Mei-17 SLAMET WIBOWO 100.000

24-Mei-17 SEPTIAN RICKY J. 500.000

24-Mei-17 GRACIA MISNAN 500.000

24-Mei-17 LO TONNY 1.216.000

24-Mei-17 AGUS A P OR LISA C 1.000.000

24-Mei-17 SHADRACH JABON 1.410.000

24-Mei-17 EFFENDY 500.000

24-Mei-17 NN 30.000.000

25-Mei-17 CHRISTIAN C D 2.500.000

25-Mei-17 SULISTIYONO 75.000

25-Mei-17 NN - JEMAAT PERDATAM 2.000.000

26-Mei-17 SHERY 200.000

26-Mei-17 NN 20.000

26-Mei-17 NN 15.000

26-Mei-17 NN 15.000

26-Mei-17 SYLVIE INDRAWAN 3.000.000

26-Mei-17 NN - untuk sm theologia waingapu 2.000.000

26-Mei-17 NN - JEMAAT MAG pagi - KTY 5.000.000

26-Mei-17 AZIZ KONGSJAHJU 11.650.000

26-Mei-17 GIUSTIAWAN ANDREAS 3.000.000

26-Mei-17 MEGGIE BURHAN 2.600.000

26-Mei-17 TAN SUN KIE 200.000

26-Mei-17 SRI ROSIJANTY 1.000.013

26-Mei-17 NN 35.000.000

27-Mei-17 NN 15.000

27-Mei-17 CHANDRA HIMAWAN - u waingapu 2.500.000

27-Mei-17 EL - JEMAAT GMP 500.000

27-Mei-17 JIMMY 450.000

27-Mei-17 CHRISTINE MERLIANA - perpuluhan 1.000.000

28-Mei-17 IDA AYU WIDI WAHYU 6.200.000

28-Mei-17 RONA MAHARATI L. 500.000

28-Mei-17 NN 15.000

28-Mei-17 YOSHINNE EMMALDA - JEMAAT MAG 300.000

28-Mei-17 SONY RICHARD TEKOL 1.000.000

28-Mei-17 ANDRY 250.000

28-Mei-17 FELINDO 800.000

28-Mei-17 TJIA FOENG G MSC M 5.600.000

28-Mei-17 EDY SULISTYONO - persembahan misi 5.000.000

28-Mei-17 WAHYU ARDIANTO 2.200.000

28-Mei-17 NN - JEMAAT PERDATAM 2.000.000

28-Mei-17 NN - untuk waingapu 1.640.000

28-Mei-17 RIRIS MAGDALENA 400.000

29-Mei-17 NN 15.000

29-Mei-17 SUDARSONO W IR 2.500.000

29-Mei-17 YAN S HALIM 500.000

29-Mei-17 RGN S - JEMAAT CITICON sore 1.000.000

29-Mei-17 NN 2.900.000

29-Mei-17ARIEF DHARMAWANTO - pembangunan sekolah tinggi

10.000.000

29-Mei-17 LINDA KURNIAWAN SE 35.000.000

29-Mei-17 AGUS KURNIA C. 500.000

29-Mei-17 RAMA VIVA S 1.000.000

30-Mei-17 ENDANG TRIYANI 2.500.000

30-Mei-17 NN 15.000

30-Mei-17 FIFI 100.000

30-Mei-17 TERRY LOUISE K 10.000.000

30-Mei-17 LO TONNY 500.000

30-Mei-17 NN - perpuluhan 500.000

30-Mei-17 NN 500.000

30-Mei-17 TANTO WIBOWO 1.000.000

30-Mei-17 NY RUMONDANG L. 2.000.000

30-Mei-17 NN - JEMAAT MAG - 11.00 WIB 500.000

30-Mei-17 NENDEN CITRA AYU 3.000.000

24-Mei-17 NN - JEMAAT SK - GAMA 500.000

24-Mei-17 SEPTIAN RICKY J. 500.000

24-Mei-17 GRACIA MISNAN 1.000.000

25-Mei-17 MIEKE CHRISTIANI 1.260.000

25-Mei-17 RINDYATI PRATIWI S. 500.000

26-Mei-17MARGARETHA T KUERA - ucapan syukur u pembangunan

500.000

26-Mei-17 RIO IRAWAN 2.500.000

27-Mei-17 MEDI YANTO 100.000

27-Mei-17 EL - JEMAAT GMP 500.000

27-Mei-17 JAN LIONG 1.000.000

28-Mei-17 YUDI PONTONUWU S.T. 500.000

29-Mei-17 DEDDY TANTRASARI 300.000

29-Mei-17 ROLLY KALENGKONGAN 12.000.000

30-Mei-17 SETIA GUNAWAN 500.000

30-Mei-17HARDY WIJAYA - JEMAAT MAG - 11.00 WIB

500.000

30-Mei-17 NN - JEMAAT MAG - 11.00 WIB 500.000

30-Mei-17 HENRICK HATTADI 5.000.000

30-Mei-17 NENDEN CITRA AYU 2.000.000

LusiferMempercepat Hukuman Atas Lusifer

IBADAH PENDALAMAN ALKITABPd m . Ir. Wi g nyo Tanto, M . M . , M . T h .

R A B U,1 4 J U N I 2 0 1 7 1 9 . 0 0 W I B

Taman GrisendaBlok E2/23 Pantai Indah Kapuk, Jakarta Utara

Terbuka untuk umum - Untuk informasi : 0812 8807 0264

Doktrin AllahAllah Yang Mencukupkan

IBADAH PENDALAMAN ALKITABPdt . Ha si h ol an Si h a l oh o, S . T h .

K A M I S ,1 5 J U N I 2 0 1 7 1 9 . 0 0 W I B

Ruko Newton Timur No. 10

Jl. Scientia Square Utara

(Depan Apartemen

Scientia Residence -

Gading Serpong)

Terbuka Untuk Umum - Untuk informasi : Piet Suwito ( 0817 744 477 – 0816 133 3344 )

Saksikan siaran ulang ibadah Minggu setiap Rabu Pkl. 09.00, 12.00, 15.00,

18.00, 21.00, 24.00 dan Kamis Pkl. 03.00 dan 06.00

di Truth TV.

Stasiun Televisi Yang Menayangkan Program Suara Kebenaran :

Silakan download melalui Playstore dengan mengetik Truth TV.

Selamat menyaksikan dan Tuhan memberkati.

1. Life Channel - Indovision/Top TV Ch. 70

SK: Setiap Kamis Pkl. 22.00 WIB & Sabtu Pkl. 11.00 WIB;

KEBENARAN HARI INI: Senin, Rabu, Jumat Pkl.11.00

2. AFB TV Kupang: Setiap hari Pkl. 06.00 & 20.00 WITA

3. Molluca TV Ambon: Senin, Rabu, Jumat Pkl. 06.00 WITA

4. Pacific TV Manado: Senin, Rabu, Jumat Pkl. 16.30 WITA

5. Cahaya Televisi Indonesia (CTV Banten): Rabu & Jumat Pkl. 05.00 WIB

6. TV Seruyan Kalimantan Tengah: Minggu Pkl.15.30 WITA

Waktu Hari Nama Program

05.00-07.00 Senin - Minggu Morning Blessing

07.00-10.00 Senin - Minggu Gospel Song + Renungan Harian

10.00-14.00 Selasa dan Sabtu My room With Patra

10.00-14.00 Senin, Rabu, Kamis, Jumat, Minggu Glender lagu sekuler

14.00-16.00 Senin - Minggu Good Friend

16.00-18.00 Senin - Minggu Gospel Song

18.00-20.00 Senin Lebih Berharga Daripada Permata

18.00-20.00 Rabu Kopi Susu

18.00-19.00 Selasa, Kamis, Jumat Redefinition

19.00-20.00 Selasa, Kamis, Jumat Gospel Song

19.00-20.00 Sabtu - Minggu Songs Message

20.00-22.00 Sabtu - Minggu Suara Kebenaran

22.00-24.00 Sabtu - Minggu Renungan Malam

24.00-04.45 Sabtu - Minggu Pancaran Suara Kebenaran

VOTRadioID truth_media_id

Voice of Truth Indonesia

Voice of Truth Indonesia

[email protected]

[email protected]

Jl. Tipar Cakung No. 9, Jakarta Utara

Suara Khatulistiwa Jakarta

Suara Khatulistiwa Jakarta021 440 7661

Suarakhatulistiwa

radio_sk_jkt

Suara Khatulistiwa Jakarta

Halo Sahabat radio Voice Of Truth (VOT) yang sedang sibuk beraktivitas tetapi

tidak ingin tertinggal untuk tetap mendengarkan program-program unggulan yang

disiarkan. Radio Voice of Truth (VOT) bisa di akses melalui radio.truth.id.

Jangan lupa untuk terus mendengarkan radio Voice Of Truth (VOT).

Change your mind, change your life!

6-7 JULIREHOBOT HALL LT3

08.00-17.00

8 JULIOUTBOUND DI LUBANA SENGKOL

06.00-17.00KONTRIBUSI : 250.000

USIA : KELAS LOVE-FAITH

INFORMASI DAN PENDAFTARAN :KABID SEKOLAH MINGGU MASING-MASING WILAYAH

(3-6 SD)

K I D S B I B L E T R A I N I N G 2017 TECHNOLOGY

FRIENDS

PUBERTY

SEX EDU

HU.MAN.O.GYMYSELF

WORSHIP

CDC TEEN REHOBOT

J A D W A L I B A D A H M I N G G U

No. WILAYAH WAKTU IBADAH

1. PERDATAM 08.00 - 10.00

2. TAMAN HARAPAN BARU 12.30 - 14.30

3. GAJAH MADA 08.00 - 10.00

4. CITICON 06.45 - 08.45

5. KEBON JERUK 09.30 - 11.30

6. PLUIT 09.30 - 11.30

7. MAL ARTHA GADING 11.00 - 13.00

8. PANTAI INDAH KAPUK 11.00 - 13.00

6-7 JULIREHOBOT HALL LT3

08.00-17.00

8 JULIOUTBOUND DI LUBANA SENGKOL

06.00-17.00KONTRIBUSI : 250.000

USIA : KELAS LOVE-FAITH

INFORMASI DAN PENDAFTARAN :KABID SEKOLAH MINGGU MASING-MASING WILAYAH

(3-6 SD)

K I D S B I B L E T R A I N I N G 2017 TECHNOLOGY

FRIENDS

PUBERTY

SEX EDU

HU.MAN.O.GYMYSELF

J A D W A LYOUTH BIBLE SERIES

rehobot hall // mal artha gading lt. 5

16.00 // youth service

sabtu, 03 juni 2017sabtu, 10 juni 2017sabtu, 17 juni 2017sabtu, 01 juli 2017sabtu, 08 juli 2017

sabtu, 22 juli 2017sabtu, 29 juli 2017sabtu, 05 agst 2017sabtu, 12 agst 2017sabtu, 19 agst 2017

I N F O R M A S I L E B I H L A N J U T :

0 2 1 4 5 8 4 2 3 8 1 @ r e h o b o t y o u t h

THE TRUE SALVATION

Senior Ps. Dr. Erastus Sabdono

WILAYAH PIC CONTACT HARI JAM LOKASI

PERDATAM D A N I E L K . 0838 9904 3405 Sabtu 19.00 PERDATAM

KELAPA GADING S I L V I 0812 9402 3852 Rabu 19.00 KELAPA GADING

KEBON JERUK E F R A I M 0877 8482 2278 Sabtu 17.00 KEBON JERUK

PLUIT E K O 0859 2121 7721 Sabtu 18.30 PERWATA TOWER

KARTINI G R A C E 0857 1029 8182 Rabu 19.00 KARTINI

MENTENG J I M M Y 0812 1087 8029 Kamis 19.00 MENTENG

BSD R U S S E L 0821 2511 6622 Kamis 18.30 DE LATINOS, BSD

J A D W A L

K O M S E L

STASIUN RADIO YANG MENYIARKAN PROGRAM SUARA KEBENARAN (SK) DAN RENUNGAN HARIAN TRUTH.

Bandar Lampung: R. Heartline 91.7 FM (TRUTH: setiap hari 18.00; SK: Selasa/Minggu 19.00, 07.00)Banjarmasin: R. Khana 98.4 FM (TRUTH: setiap hari 22.00; SK: Senin s/d Jumat 19.00. Sabtu 19,00), R. Sangkakala 92.1 FM (TRUTH: setiap hari 05.30; SK: Rabu/Minggu 20.00), R. Ashbone 96.8 FM (SK: Minggu 12.00)Banyuwangi: R. Citra Buana 107.7 FM (TRUTH: setiap hari 07.00 & 17.30; SK: Senin/Kamis/Jumat/Minggu 05.15, Selasa/Rabu/Sabtu 08.15, Setiap hari 14.15), R. Gala 107.5 FM (TRUTH: setiap hari 21.00; SK: Senin/Kamis 16.00) Bangka: R. Suara Khatulistiwa 90,9 FM (TRUTH: setiap hari 05.15; SK: Selasa-Sabtu 20.00; PA: Senin 20.00; SBT: Minggu 20.00)Bajawa: R. Pemulihan Kasih 96.5 FM (TRUTH: setiap hari 06.30; SK: Senin/Selasa/Jumat 09.00)Batam: R. Juan 103,2 FM (Truth : Setiap Hari 08.30; SK : Setiap Hari 16.30)Biak: R. Suara Kasih Oikumene 107.7 Mhz (TRUTH: setiap hari 11.30; SK: Selasa/Kamis/Sabtu 11.05)Bitung: R. Suara Nafiri 92.2 FM (TRUTH: setiap hari 12.00; SK: Senin/Selasa/Kamis/Jumat 21.00); R. Rasuna 92,2 FM (Truth : Setiap Hari 05.30 & 19.00) (SK : Setiap Hari 21.00)Blitar: R. Harmoni 107.8 FM (TRUTH: setiap hari 21.00; SK: Senin/Rabu/Jumat 05.00)Comal: R. Yobel 107.9 FM (TRUTH: setiap hari 06.30; SK: Selasa/Kamis 11.30)Boyolali: R. Merapi 93,6 Fm (SK : Setiap Hari Senin, 16.00)Cianjur: R. Citra Kasih (RCK) (TRUTH: setiap hari 07.00; SK: setiaphari 19.00)Denpasar: R. Heartline 92.2 FM (TRUTH: setiap hari 22.00; SK: Rabu/Jumat/Minggu 21.00)Humbang Hasundutan: R. Pelita Batak 90.7 FM www.pelitabatakfm.com http://116.90.162.166:8129 (TRUTH: setiap hari 06.00, 23.00; SK: Rabu/Jumat 14,00, Selasa/Kamis 19.00, Minggu 10.00)Jabodetabek: R. Pelita Kasih 96.3 FM www.radiopelitakasih.com http://rpkfm.indostreamserver.com: 8030 (SK: Rabu 22.00, Sabtu 05.00), Heartline 100.6 FM www.heartline.co.id http://202.129.186.43:7010 (SK: Senin 19.00), R. Prestasi 88.6 FM (SK: Kamis 19.00)Jayapura: R. Rock 101 FM (TRUTH: setiap hari 23.45), R. Suaranusa Bahagia 1170 AM (Truth : Senin s/d Jumat 15.00; SK : Setiap Hari Minggu 20.00)Kalawat: R. Elgibbor 100.3 FM (SK : Selasa – Sabtu 18.00)Karang Anyar: R. Suara Sion Perdana (Rassinda) 90 FM (SK: Setiap Rabu 10.00 dan Setiap Jumat 12.00; TRUTH: Setiap hari 07.00)Kediri: R. Syalom 107.2 FM (TRUTH Senin s/d Sabtu 12.00; SK: Minggu 06.00)Gunung Mas (Kalteng):R. Hamauh 98,7 FM (RH : Setiap Hari Minggu 08.00; SK : Setiap Hari Minggu 16.00)

Ketapang: R. Gema Solidaritas 107.7 FM (SK: Kamis 19.00) Kuala Kapuas: R. Bahtera Hayat 91.4 FM (TRUTH: setiap hari 06.00; SK: Senin/Rabu/Sabtu 18.30, Jumat/Minggu 08.30), CBN 98.1 FM (TRUTH: Senin s/d Kamis 06.00, SK: Jumat 05.45)Kupang: R. Lizbeth 98.4 FM (TRUTH: setiap hari 05.00; SK: Minggu 05.30, Rabu 21,00), R. AFB 95.2 FM (TRUTH: setiap hari 05.00, 12.00; SK: setiap hari 21.00, 07.00). Lamandau: R. GBI Nanga Bulik 101.2 FM (TRUTH: Senin - Sabtu 07.00, SK: Senin - Sabtu 12.00,19.00)Lubuk Linggau:R. DKJ 103,4 FM (Truth : Setiap Hari 13.55 (SK : Selasa & Kamis 18.00 Madiun: R. Sahabat Kehidupan 102.2 FM (SK: Kamis (Minggu I & II), Jumat 05.30)Magelang: R. GKI 106.4 FM (SK: Minggu 21.00)Magetan: R. Sanjaya 87,7 FM (Truth: setiap hari 07.00, SK: Kamis 24.00 & Minggu 11.00)Malang: R. Solagracia 98.2 FM www.solagracia98.2fm.com Flexi *55*570990 http://110.138.247.210:8000 (TRUTH: Senin - Sabtu 05.15, 22.00 & Minggu 06.00; SK: Minggu/Senin/Rabu/Jumat 23.00; Selasa/Kamis/Sabtu 20.00; SBT: Minggu 20.00; BIBLE KNOWLEDGE: Senin 20.00)Manado: R. Sumber Kasih 90.2 FM (TRUTH: setiap hari 15.00), R. Kidung Syalom 107.8 FM (TRUTH: setiap hari 5.30; SK: setiap hari 15.00, 21.00), R. Sion 106.7 FM www.radiosiontomohon.net (SK: Minggu 12.30), R. Mitra Kawanua 91.00 FM (SK: setiap Hari Senin, Rabu, 12.00; SK : Setiap hari Sabtu dan Minggu 19.00); R. Star 95.5 FM (TRUTH : Setiap Hari 06.00; SK : Setiap hari Minggu 16.00)Minahasa:R. Manguni Voice Anugerah 89.8 FM (TRUTH: setiap hari 09.00, 23.00; SK: Minggu 06.00)Manokwari: R. Suara Kemenangan 101 FM (TRUTH: setiap hari 06.45; SK: setiap hari 05.30), R. Suara Nafiri Sion 107.9 FM (TRUTH: setiap hari 5.30, 21.30; SK: Rabu/Sabtu 20.30)Mojokerto: R. Rock 107.9 FM (SK: Senin - Sabtu 06.00, Minggu 20.00)Nabire: R. Swara Menara Kasih 101.1 FM (TRUTH: setiap hari 05.00; SK: Senin/Kamis 21.00)Palu: R. Proskuneo 105.8 FM (TRUTH: setiap hari 22.00; SK: Kamis 16.00), R. B-FM 97,5 Mhz (TRUTH: setiap hari 06.30; SK Selasa/Kamis 21.30)Palangkaraya: R. Star 91.6 FM (TRUTH: setiap hari 05.30; SK: Setiap hari 06.00, Selasa – Sabtu 19.00; PA: Setiap Senin 19.00; SBT : Setiap Minggu 19.00), R. Evella 96.7 FM (TRUTH: setiap hari 05.30; SK: Minggu 08.00), R. Snara 103.4 FM (SK: Senin, Selasa, Rabu 06.15)Palembang: R. El John 95.9 FM (SK: Kamis/Sabtu 19.00)Pangkalan Bun: R. Eskaem 93.3 FM (TRUTH: setiap hari 07.30; SK: Minggu 21.00)Pati: R. Immanuel 107.5 FM (TRUTH: setiap hari 22.00; SK: Setiap hari 13.00)

Pematangsiantar: R. Suara Kidung Kebenaran 87.8 FM (TRUTH: setiap hari 05.30; SK: setiap hari 21.00), R. Siantar 94.9 FM (SK: setiap hari 06.00, Senin 19.00), R. Epi Ginosko 104.7 FM (SK: setiap hari 06.00, Senin 19.00)Poso: R. Narwastu Tentena 103.7 FM (SK: Sabtu 15.00, Minggu 09.00 dan 15.00)Probolinggo: R. Prima 89.7 FM (TRUTH: setiap hari 06.10, 18.10; SK: Rabu 06.45; hari Selasa & Sabtu : 19.00)Purworejo: R. Pelita 107.9 FM (TRUTH: setiap hari 06.30, 17.00; SK: Minggu 12.00)Samarinda:R. Heartline 94.4 FM (TRUTH: setiap hari 19.30; SK: Minggu 21.00)Salatiga: R. Bethany 107.7 FM ( TRUTH: setiap hari 04.30; SK: Kamis 12.00, 23.00; Minggu 06.45), R. Suara Agape 107.9 FM (TRUTH: setiap hari 08.00; SK: Senin/Selasa/Rabu 18.00), R. Merbabu 107.7 FM (TRUTH: setiap hari 05.00 & 21.00; SK: Selasa, Kamis, Minggu 12.00).Semarang: R. Agape 94.5 FM (TRUTH: setiap hari 03.00), R. Good News 94.9 FM (TRUTH: setiap hari 22.00; SK: setiap hari 22.150, R. Be FM (TRUTH: setiap hari 06.00 & 15.00; SK: setiap hari 05.30, Kamis 19.00)Seruyan: R. Pelita Kasih 91.5 FM (TRUTH: setiap hari 22.30; SK: setiap hari 05.30, 17.30, 21.00)Singkawang: R. Mustika 102.8 FM (TRUTH: setiap hari 06.00; SK: Setiap hari 15.00, 22.)Soe: R. Mercy 90.4 FM (TRUTH: setiap hari 13.00; SK: Minggu 09.00, Kamis 08.30)Solo: R. Immanuel 94.3 FM (TRUTH: setiap hari 23.15; SK : Setiap Hari Sabtu 05.10)Surabaya: R. Sangkakala 1062 AM (SK: Rabu/Kamis 05.00, 21.00); R. Bethany 92,9 FM (SK : Setiap Hari Senin/Kamis 21.00)Tarakan: R. Suara Kasih 100.3 FM (TRUTH: setiap hari 06.15; SK: Kamis/Jumat 17.00, Sabtu 15.00); Radio Miracle 92,8 FM; (TRUTH: setiap hari 06.00; SK: setiap hari 22.00; Selasa/Sabtu 19.00)Tarutung: R. Bonafit 90.1 FM (TRUTH: setiap hari 23.00; SK: Senin/Rabu/Jumat 23.15)Temanggung: R. Mitra 107.8 FM (TRUTH: setiap hari 06.00; SK: Senin/Rabu/Jumat 12.00)Tomohon: R. Kabar Baik 100 FM (SK: Senin - Kamis 19.00, Jumat 07.30, Sabtu - Minggu 19.00)R. Amigos 100.8 FM (TRUTH: setiap hari 05.00; SK: setiap hari 11.00, 21.00) Tulungagung: R-Radio 89,5 FM (SK : Setiap Selasa & Jumat, 10.30)Ungaran: R. Sahabat Sejati 107.7 FM (TRUTH: setiap hari 17.00; SK: Senin s/d Sabtu 06.00, Rabu 21.00, Minggu 12.00)Waingapu: R. Suara Pengharapan 90.20 FM (TRUTH: setiap hari 06.00; SK: Senin, Rabu, Sabtu 21.00)Wamena:R. Swara Lembah Balliem 1440 AM (TRUTH: setiap hari 22.00; SK: Minggu, Selasa, Kamis 10.00)

Informasi lebih lanjut hubungi:Truth Literature

Gading Kirana Blok A10 No. 1-2Jl. Boulevard Artha Gading,

Kelapa Gading - Jakarta UtaraHp. 0878 7870 7000 Fax. 021 4584 2380

BUKU ROHANIKELAHIRAN BARU

Rp. 60.000,-

BUKU RENUNGAN HATI NURANI MANUSIA

Rp. 20.000,-

JUNI

RENUNGAN HARIANREMAJA

RENUNGAN HARIANREMAJA

Rp. 10.000,- Rp. 10.000,- Rp. 5.000,-

Rp. 10.000,-

RENUNGAN HARIANANAK

BUKU CERITA ANAK

RENUNGAN REMAJA

EDISI 06 / JUNI 2017

RENUNGAN REMAJA

EDISI 07

Rehobot LiteratureJl. Boulevard Artha Gading

Pertokoan Gading Kirana Blok A10 No. 1-2Kelapa Gading - Jakarta Utara

Tlp: 08 7878 70 7000, Fax: (021) 4584 2380

Cerita: Adythia PratamaIlustrasi: Joanita Cheniko

JUNI JULI JUNI

Jl. Ternate No. 17A, Jakarta 10150Telp. : 021 6386 0953-4, Fax : 021 6386 0954www.solagraciarecord.net

Dapatkan Segera DVD & CD Terbaru!

DVD“Menemukan Gambar Diri”Rp. 30.000,-

CD MP3“Hati Nurani Manusia”Rp. 15.000,-

MENEMUKAN

Pdt. Dr. Erastus Sabdono

Gambar diri umumnya diartikan sebagai percaya diri. Inilah pengertian

yang dihembuskan oleh para motivator, sehingga orang membangun

percaya dirinya dengan berbagai cara. Mengejar gelar setinggi

mungkin, kekayaan, kepandaian, kekuasaan, dan sebagainya. Itu

menjadi simbol kesuksesan seseorang. Padahal justru gambar diri

yang demikian akan menjerumuskan manusia pada dirinya sendiri.

Marilah kita telaah gambar diri yang benar menurut Alkitab.

Diproduksi dan didistribusikan oleh:

PT. TIGRIS PROMOJl. Ternate No. 17A, (Belakang Roxy Mas), Jakarta 10150

Telp.: (021) 638 60953, 638 60954, 631 8281 Fax.: (021) 638 60954

Dilarang keras mengcopy atau memindahkanisi DVD ini ke dalam bentuk apapun tanpa seizin

PT. TIGRIS PROMOIzin Industri: 0017/IA/PP/IV/97

REHOBOT HALL MAL ARTHA GADING

Sabtu

, 18

Maret 2

01

7

GAMBAR DIRI

MEN

EMU

KA

N G

AM

BA

R D

IRI

STDVD 098

Sabtu, 18 Maret 2017

MENEMUKAN

REHOBOT HALL MAL ARTHA GADING

GAMBAR DIRISabtu, 18 Maret 2017

Rp. 30.000,-

MENEMUKAN

REHOBOT HALL MAL ARTHA GADING

GAMBAR DIRISabtu, 18 Maret 2017

Pdt. Dr. Erastus Sabdono

© 2

017

SOLA

GRA

CIA

Reco

rd -

Dilarang

mengcopy atau memindahkan isi DVD ini dalam bentuk apapun tanpa seizin PT. Tigris Promo. Izin Industri: 00177/IA

/IV/97H

anya Untuk Kalangan sendiri

RHCD

096

Gading Kirana Blok A10 No. 1-2Jl. Boulevard Artha Gading,Kelapa Gading - Jakarta UtaraHP. 0878 7870 7000Fax. 021 4584 2380www.truth.id

PT. TIGRIS PROMOJl. Ternate No. 17A, Jakarta PusatTelp. 021 6386 0953Fax. 021 6386 0954

Erastus Sabdono lahir di Surakarta 1959 di keluarga Kristen. Tahun 1976 mengambil keputusan melayani Tuhan sepenuh waktu. Menyelesaikan studi S1 di Sekolah Tinggi Teologia Bethel Indonesia (d/h ITKI), Jakarta; meraih gelar Magister Teologia di STT Jl. Proklamasi Jakarta; menerima gelar Doktor Honoris Causa dari American Christian College; menyelesaikan studi doktoral dan meraih gelar Doktor Teologia dari STT Baptis Indonesia (STBI) Semarang. Menggembalakan Jemaat Rehobot Ministry di Jakarta. Juga sebagai pembicara seminar, KKR, TV dan Radio, Penulis Buku, Penanggung Jawab Majalah dan Renungan Harian TRUTH, serta pengajar Alkitab yang inovatif.

HA

TI N

UR

AN

I MA

NU

SIA

Dr. Erastus Sabdono

HATI NURANI MANUSIA

RHCD 096

HATI NURANI MANUSIANurani, kata yang tidak asing di telinga banyak orang. Mereka mempercakapkannya, tetapi mereka tidak memahami apa yang dimaksud dengan hati nurani itu. Dalam hal ini, sejak dulu sudah terdapat pemikiran bahwa hati nurani menunjuk kepada terang atau cahaya yang memberikan keinsyafan terhadap kondisi moral seseorang. Hati nurani sebagai pengontrol sikap dan perilaku kehidupan seseorang. Hati nurani adalah kemampuan yang dimiliki manusia dari fenomena pengertiannya mengenai moral untuk menetapkan dan memutuskan apa yang baik dan buruk secara subyektif. Hati nurani bisa dikatakan sebagai inti pengertian seseorang terhadap apa yang dianggapnya benar atau salah, apa yang bernilai tinggi dan yang tidak bernilai, kebenaran atau bukan kebenaran. Hati nurani juga sebagai perumus nilai-nilai kehidupan, apa yang baik dan apa yang tidak baik. Itulah sebabnya hati nurani dapat menuduh, mencela dan menegur. Hati nurani juga memberikan hukuman atau bertindak seperti hakim, sebab hati nurani yang merumuskan hukum dan sekaligus menjadi institusi dalam diri manusia yang menetapkan sesuatu itu salah atau benar. Hati nurani juga berfungsi sebagai pengawas dan pengontrol kehidupan seseorang. Doa dan harapan kami, dengan membaca buku ini, pembaca diberkati oleh Tuhan

HATI NURANI MANUSIA

Pdt. Dr. Erastus Sabdono

RHCD 096

Hanya U

ntuk Kalangan sendiri

CD Album“Keroncong Suara Kelegaan”Rp. 35.000,-

NEW CD

NEW DVD

NEW

CD MP3

HIDUP MENURUT ROH

Pdt. Dr. Erastus Sabdono

Sebagian orang mengartikan hidup menurut roh secara mistik, dan sebagian lagi tidak mengerti apa dan bagaimana sebenarnya hidup menurut roh itu. Mari kita belajar dengan benar dari sumber yang benar.

Sabtu, 17 Juni 201708.30 – 14.30 WIBRehobot HallMal Artha Gading Lt. 5

PENDAFTARAN:

Vivin 0812 9797 5883

Fifi 0878 8866 5882

*Pendaftaran di tempat dikenakan biaya Rp 50.000 (pada saat seminar)

Dedikasi untuk pelayanan TruthBank BCA 870015 9087 a/n GBI Jemaat RehobotUntuk Informasi : (021) 4584 2381 www.truth-network.net | [email protected]

*Peserta seminar harus menggunakan kartu Truth Seminar

J A D W A L I B A D A H

PERTENGAHAN MINGGU

JAD

WA

L I

BA

DA

H P

ER

TE

NG

AH

AN

MIN

GG

U

Tempat Nama Ibadah Hari/Tanggal Pembicara

PERDATAM Ibadah TematikR A B U14 Juni 2017Pkl. 19.00

Pdt. Ferry Keintjem

Ibadah WBIK A M I S15 Juni 2017Pkl. 15.00

Pdt. Ferry Keintjem

TAMAN HARAPAN BARU

Ibadah Usia Indah*

S E L A S A13 Juni 2017Pkl. 09.00

Pdm. Lay Amin, M.Th.

Ibadah Dewasa Muda

K A M I S15 Juni 2017Pkl. 19.30

Pdt. Riko Silaen, M.Th.

Ibadah WBIS A B T U17 Juni 2017Pkl. 16.00

Pdt. Edwin Sihaloho, M.Th.

Ibadah PemudaS A B T U17 Juni 2017Pkl. 19.00

-

CITICON - - -

GAJAH MADA Suara KebenaranS E L A S A13 Juni 2017Pkl. 19.00

Pdt. Dr. Erastus Sabdono

Ibadah WBIR A B U14 Juni 2017Pkl. 10.30

Pdt. Judika Sihaloho, S.Th.

Ibadah Dewasa Muda

K A M I S15 Juni 2017Pkl. 19.00

Pdm. Santo F. Wijaya, S.Kom, M.M., M.Th.

Ibadah Usia IndahJ U M A T16 Juni 2017Pkl. 10.00

Pdp. Gunawan Prayitno

KELAPA GADING

Ibadah Pembinaan Aktivis WBI

S E N I N12 Juni 2017Pkl. 10.30

Pdt. Riko Silaen, M.Th.

Ibadah WBIR A B U14 Juni 2017Pkl. 10.30

Pdm. Putri Simorangkir

WA

RTA

JEM

AA

T 11

JUN

I 201

7

26

J A D W A L I B A D A H

PERTENGAHAN MINGGU

JAD

WA

L IB

AD

AH

PE

RT

EN

GA

HA

N M

ING

GU

Tempat Nama Ibadah Hari/Tanggal Pembicara

KEBON JERUK Ibadah Usia Indah**

S E L A S A13 Juni 2017Pkl. 10.30

Pdp. Ir. Timotius Hadi Santoso, M.A.

Ibadah WBIK A M I S15 Juni 2017Pkl. 10.30

Pdt. Hasiholan Sihaloho, S.Th.

Ibadah PA Gading Serpong

K A M I S15 Juni 2017Pkl. 19.00

Pdt. Hasiholan Sihaloho, S.Th.

Ibadah KaryawanJ U M A T16 Juni 2017Pkl. 12.00

Pdm. Sutardi Nababan, S.Th.

PLUIT (Lantai 10) Ibadah WBI

R A B U14 Juni 2017Pkl. 10.00

Pdm. Lay Amin, M.Th.

Pendalaman Alkitab

K A M I S15 Juni 2017Pkl. 19.00

Pdm. Mark P. Eliasaputra, S.Kom., M.M., M.Th.

MAL ARTHA GADING Batak Bermazmur

K A M I S15 Juni 2017Pkl. 18.00

Pdt. Dr. Erastus Sabdono

Pendalaman Alkitab

J U M A T16 Juni 2017Pkl. 18.30

Pdt. Dr. Erastus Sabdono

Doa MalamJ U M A T16 Juni 2017Pkl. 20.30

Pdt. Dr. Erastus Sabdono

SeminarS A B T U17 Juni 2017Pkl. 08.30

Pdt. Dr. Erastus Sabdono

Rehobot Youth Community

S A B T U17 Juni 2017Pkl. 16.00

Pdt. Dr. Erastus Sabdono

PANTAI INDAH KAPUK

Pendalaman Alkitab

R A B U14 Juni 2017Pkl. 19.00

Pdm. Ir. Wignyo Tanto, M.M., M.Th.

*) Diawali dengan senam pagi**) Kunjungan Sosial

WA

RTA

JEMA

AT 11 JU

NI 2017

27

Tempat Alamat Waktu Pembicara

PERDATAM Jl. Pengadegan Utara Raya No. 29,

Pancoran, Jakarta Selatan

0 7 . 0 0 – 0 9 . 0 0 Pdt. Judika Sihaloho, S.Th.

TAMAN HARAPAN BARU

Perumahan Taman Harapan Baru

Blok P2 No.17, Bekasi Barat

0 7 . 0 0 – 0 9 . 0 0 Pdm. Mark P. Eliasaputra, S.Kom., M.M., M.Th.

0 9 . 3 0 – 1 1 . 3 0 Pdt. Ferry Keintjem

1 7 . 0 0 – 1 9 . 0 0 Pdm. Benny Siowardjaja, M.B.A., M.Th.

CITICON Menara Citicon Lt. 22,

Jl. Letjen S. Parman Kav 72 –

Slipi, Jakarta Barat

0 6 . 4 5 – 0 8 . 4 5 Pdt. Dr. Erastus Sabdono

1 6 . 0 0 – 1 8 . 0 0 Pdt. Dr. Erastus Sabdono

GAJAH MADA Gedung Gajah Mada Tower Lt. 15,

Jl. Gajah Mada No. 19-26,

Jakarta Pusat

0 8 . 0 0 – 1 0 . 0 0 Pdt. Dr. Erastus Sabdono

1 0 . 0 0 – 1 2 . 0 0 Pdt. Andreas Agus, M.Th.

1 5 . 3 0 – 1 7 . 3 0 Pdt. Sugeng Santoso, M.Th.

1 8 . 0 0 – 2 0 . 0 0 Pdm. Ir. Wignyo Tanto, M.M., M.Th.

KELAPA GADING Gading Kirana Blok A10 No. 1-2,

Kelapa Gading,

Jakarta Utara

0 8 . 3 0 – 1 0 . 3 0 Pdm. Yusak Teguh Nugroho, S.Th.

1 3 . 0 0 – 1 5 . 0 0 Bimbingan Pranikah

KEBON JERUK Gedung Sastra Graha (Citibank)

Lantai 3A, Jl. Raya Pejuangan

No.21, Kebon Jeruk,

Jakarta Barat

0 9 . 3 0 – 1 1 . 3 0 Pdt. Ronny Runtukahu

PLUIT Perwata Tower Lt. 17,

Komplek CBD Pluit,

Jl. Raya Pluit Selatan No.1,

Pluit, Jakarta Utara

0 9 . 3 0 – 1 1 . 3 0 Pdt. Dr. Erastus Sabdono

MAG Mal Artha Gading Lantai 5,

Jl. Artha Gading Selatan No. 1,

Kelapa Gading Jakarta Utara

1 1 . 0 0 – 1 3 . 0 0 Pdt. Dr. Erastus Sabdono

1 8 . 0 0 – 2 0 . 0 0 Pdt. Dr. Erastus Sabdono

PANTAI INDAH KAPUK

Taman Grisenda Blok E2/23

Pantai Indah Kapuk,

Jakarta Utara

0 8 . 3 0 – 1 0 . 3 0 Pdt. Hasiholan Sihaloho, S.Th.

J A D W A L I B A D A H R A Y A

MINGGU, 18 Juni 2017

Terbuka untuk umum. Untuk Informasi : 021 4584 2381 (Hunting)