uji tarik.docx

Upload: anonymous-sbgpcb

Post on 20-Feb-2018

222 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/24/2019 uji tarik.docx

    1/11

    Salah satu pengujian yang digunakan untuk mengetahui sifat mekanis logam

    adalah uji tarik (tensile test). Uji tarik adalah suatu metode yang digunakan untuk

    menguji kekuatan suatu bahan material dengan cara memberikan beban gaya

    berlawanan arah. Hasil yang didapatkan dari pengujian tarik sangat penting untuk

    rekayasa teknik dan desain produk karena menghasilkan data kekuatan material.

    Pengujian uji tarik digunakan untuk mengukur ketahanan suatu material terhadap

    gaya statis yang diberikan secara lambat. Sifat mekanis logam yang dapat

    diketahui setelah proses pengujian ini seperti kekuatan tarik, keuletan dan

    ketangguhan. Pengujian ini banyak dilakukan untuk melengkapi data informasi

    rancangan dasar kekuatan suatu bahan dan sebagai pendukung bagi spesifikasi

    bahan. Pengujian tarik merupakan salah satu yang paling penting dilakukan,

    karena dengan pengujian ini dapat memberikan informasi mengenai sifat sifat

    logam. alam bidang industri juga diperlukan pengujian tarik ini untuk

    mempertimbangkan faktor metalurgi dan faktor mekanis yang tercakup dalam

    proses perlakuan terhadap logam jadi, untuk memenuhi proses selanjutnya.

    Salah satu dari uji penelitian sifat mekanik dari suatu material adalah uji

    tarik (tensile test). Uji tarik merupakan salah satu pengujian terhadap material. Uji

    tarik ini dilakukan dengan memberikan gaya yang sama pada dua sisi benda uji

    secara berlawanan arah. Uji tarik ini dilakukan untuk mengetahui sifat!sifat

    mekanis dari material, sehingga diharapkan dapat digunakan untuk

    mempertimbangkan dalam pemilihan material yang tepat.

    Pada pengujian tarik ini menggunakan unaxial testing machine. Sedangkan

    spesimen yang digunakan adalah baja S"!#$ dan baja S"!%$. Pada pengujian ini

  • 7/24/2019 uji tarik.docx

    2/11

    dilakukan dengan mencekam spesiman pada kedua sisinya secara berlawanan

    sampai spesimen itu patah. Pada pengujian ini dapat diketahui &yield (gaya pada

    saat yield), &maksimal(gaya terbesar yang mampu ditahan material), &patah (gaya pada

    saat patah).

    Pada uji tarik, beban uji diberi beban gaya tarik secara kontinu hingga bahan

    tersebut mengalami patahan, bersamaan dengan itu dilakukan pengamatan

    mengenai perpanjangan yang dialami bahan uji. Hasil yang dapat diperoleh dari

    pengujian uji tarik ini adalah' regangan, tegangan, elastisitas, batas proporsional,

    yield point, yield strength, kontraksi, ultimate tensile strength, kura tegangan

    regangan, perpatahan.

    Untuk mengetahui sifat!sifat suatu bahan adalah dengan melakukan suatu

    pengujian terhadap bahan!bahan tersebut. Pengujian yang dilakukan ditujukan

    untuk mengetahui berbagai sifat!sifat seperti struktur sifat pengolahan , sifat

    mekanik, sifat termal, sifat dalam medan listrik, struktur atom, komposisi kimia

    dan lain!lain. isamping itu untuk mengetahui seluruh sifat dari suatu bahan

    diperlukan suatu pengujian yang rumit dan panjang. Salah satu dari sekian banyak

    pengujian terhadap material, yang sering digunakan adalah pengujian untuk

    mengetahui sifat mekanik atau pengujian mekanik. an salah satu dari uji

    penelitian sifat mekanik adalah uji tarik.

    Pada uji tarik, beban uji diberi beban gaya tarik secara kontinu hingga bahan

    tersebut mengalami patahan, bersamaan dengan itu dilakukan pengamatan

    mengenai perpanjangan yang dialami bahan uji. Hasil yang dapat diperoleh dari

    pengujian uji tarik ini adalah' regangan, tegangan, elastisitas, batas proporsional,

  • 7/24/2019 uji tarik.docx

    3/11

    yield point, yield strength, kontraksi, ultimate tensile strength, kura tegangan

    regangan, perpatahan.

    *arbon mempunyai pengaruh dalam sifat baja, semakin banyak karbon

    maka akan memperkuat baja itu sendiri. Sebaliknya, apabila material mempunyai

    karbon yang sedikit, maka material itu cenderung lebih lunak.

    +ambar . *lasifikasi baja menurut kadar karbon

    a. *arbon rendah

    -ampuran logam yang mempunyai kandungan karbon dibawah $,/0 disebut

    dengan baja karbon rendah. 1aja ini bersifat lunak dan mempunyai ductility

    yang tinggi.

    b. *arbon 2enengah

    -ampuran karbon pada logam diantara $,/0!$,#0. 3ogam ini mempunyai

    kekerasan yang lebih tinggi dari baja karbon rendah dan mempunyai ductility

    yang lebih rendah dari baja karbon rendah.

    c. *arbon tinggi

    -ampuran karbon pada logam diantara $,#0!,%0. 3ogam ini mempunyai

    kekerasan yang tinggi dan mempunyai ductilityyang rendah.

    Tegangan

    . "egangan ( Stress )

    Low Alloy High Alloy

    low carbon

  • 7/24/2019 uji tarik.docx

    4/11

    "egangan didefinisikan sebagai tahanan terhadap gaya!gaya luar. 4ni diukur dalam

    bentuk gaya yang ditimbulkan per satuan luas. alam praktek teknik, gaya

    umumnya diberikan dalam pound atau newton, dan luas yang menahan dalam

    inchatau mm. 5kibatnya tegangan biasanya dinyatakan dalam pound6inchyang

    sering disingkat psi atau 7ewton6mm (2pa). "egangan yang dihasilkan pada

    keseluruhan benda tergantung dari gaya yang bekerja,

    +ambar. 4lustrasi bagaimana uji tarik menghasilkan sebuah perpanjangan danregangan

    5dapun yang dimaksud dengan tegangan adalah perbandingan antara beban

    proporsional yang diberikan terhadap luas penampang atau dapat dirumuskan

    sebagai berikut '

    8

    F

    A

    imana '

    8 tegangan ( 76mm)

    & 8 beban proporsional (7)

  • 7/24/2019 uji tarik.docx

    5/11

    5o8 luas penampang (mm)

    1. Tegangan Sebenarnya ( True Stress )

    5dalah total beban dibagi luas penampang spesimen akhir, tegangan ini

    merupakanhasil pengukuran tegangan sesungguhnya pada benda uji.

    dimana '

    8 tegangan ( 76mm)

    & 8 beban proporsional (7)

    5u 8 luas penampang ( mm )

    +ambar 9. 4lustrasi 2aterial saat :upture

    . "egangan ;ngineering (Engineering Stress)

    CC $9 57 S74 2. / CC!

    $9.Burnal.Dol %.

    Supriyadi, Salehhudin, Saptaningtyas, dan Ease. CC#. *uat 3entur 1ambu Susun

    "erhadap 1eban Statis. 3aporan Penelitian. 2ataramF 4lmu "eknik,

    Uniersitas 2ataram.

  • 7/24/2019 uji tarik.docx

    11/11