tutorial install android dan avd

6
Tutorial Install Android dan AVD Sebelum memulai instalasi Eclipse dan Android SDK pastikan komputer Anda telah terinstal Java SE Development Kit (JDK) dan file eclipse atau data android terlebih dahulu, file tersebut bisa dicopy dari teman atau bisa juga langsung didownload. Setelah memiliki file android dan SDK, langsung saja mulai melakukan instalasi. Berikut langkah-langkahnya adalah sbb : 1. Install Eclipse Letakkan file eclipse ke lokasi yang mudah diakses kemudian buka file eclipse yang telah dicopy, terus cari file aplikasi eclipse.exe dan double klik file tersebut. Maka akan tampil seperti gambar dibawah ini. Tunggu sampai proses diatas berlangsung, setelah itu akan muncul jendela workspace launcher yang akan menentukan dimana workspace ini akan disimpan, setelah itu klik OK. Setelah itu akan muncul seperti gambar dibawah ini dan tunggu sampai proses selesai.

Upload: imam-basyori

Post on 12-Aug-2015

263 views

Category:

Education


3 download

TRANSCRIPT

Tutorial Install Android dan AVD

Sebelum memulai instalasi Eclipse dan Android SDK pastikan komputer Anda telah terinstal Java SE Development Kit (JDK) dan file eclipse atau data android terlebih dahulu, file tersebut bisa dicopy dari teman atau bisa juga langsung didownload. Setelah memiliki file android dan SDK, langsung saja mulai melakukan instalasi.

Berikut langkah-langkahnya adalah sbb :

1. Install EclipseLetakkan file eclipse ke lokasi yang mudah diakses kemudian buka file eclipse yang telah dicopy, terus cari file aplikasi eclipse.exe dan double klik file tersebut. Maka akan tampil seperti gambar dibawah ini.

Tunggu sampai proses diatas berlangsung, setelah itu akan muncul jendela workspace launcher yang akan menentukan dimana workspace ini akan disimpan, setelah itu klik OK.

Setelah itu akan muncul seperti gambar dibawah ini dan tunggu sampai proses selesai.

Setelah proses diatas selesai, maka akan tampil halaman utama dari eclipse, seperti gambar dibawah ini.

Setelah itu install plugin ADT Eclipse. Untuk menginstall plugin ADT Eclipse diharuskan komputer terkoneksi dengan internet. Cara installnya yaitu Klik menu Help -> Install New Software. Klik Add pada kanan atas dialog install.  Pada dialog Add repository, masukkan name "ADT Plugin", lalu  masukkan location URL http://dl-ssl.google.com/android/eclipse/. Lalu klik OK.

Pada dialog Available Software, pilih checkbox Developer Tools, kemudian klik Next dan Next. Tunggu hingga selesai dan klik button Finish. Lalu restart Eclipsenya.

2. Langkah – langkah installasi SDK

Letakkan/pindahkan folder SDK dimanapun agar mudah diakses. Misalnya di dalam folder eclipse yang sudah ada sebelumnya.

Untuk menghubungkan Eclipse dengan Android SDK langkah-langkahnya sebagai berikut:

1. Buka Eclipse, kemudian klik menu Window -> Preferences, lalu pilih Tab Android

2. Pada dialog preferences klik button Browse, kemudian arahkan ke lokasi folder sdk Anda.

3. Klik Apply, maka akan muncul list library yang siap digunakan, seperti tampak pada gambar dibawah. Kemudian klik tombol OK dan proses installasi SDK selesai.

4. Selanjutnya kita akan membuat file Android Virtual Device Manager (AVD) caranya : Klik menu windows => Android Virtual Device Manager.

Setelah itu klik tombol new, kemudian akan muncul dialog create new Android Virtual Device (AVD). Setelah itu klik tombol OK

Setelah diklik OK akan terlihat file Android Virtual Device yang telah dibuat, untuk menjalankan lalu klik tombol “Start”.

Setelahl akan muncul lagi dialog Launch Option, klik tombol “Launch” seperti gambar diatas

tunggu sampai proses selesai....

Setelah itu akan tampil emulator dari android. Anda bisa melihat Emulator android pada gambar diatas.

Sekian tutorial dari saya semoga bermanfaat.

Nama : Imam Basyori

NIM : 1010651171